BAB IV. A. Pengajuan Pemisahan Harta Bersama Antara Suami dan Isteri Sebagai Syarat Mutlak dalam Izin Poligami

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II PEMBAHASAN TENTANG MASLAHAH

BAB IV. ANALISIS YURIDIS TERHADAP PUTUSAN HAKIM NO. 5667/PDT.G/2013/PA. Kab Mlg TENTANG PENAMBAHAN NAFKAH ANAK SETIAP PERGANTIAN TAHUN

MAS}HLAH}AH, POLIGAMI DAN HARTA BERSAMA

BAB II. PeENCATATAN NIKAH DAN KONSEP AL-MASLAHAH AL-MURSALAH. 1. Pengertian Pencatatan Perkawinan

BAB IV. Setelah mempelajari putusan Pengadilan Agama Sidoarjo No. 2355/Pdt.G/2011/PA.Sda tentang izin poligami, penulis dapat

MAS}HLAH}AH, POLIGAMI DAN PERJANJIAN PERKAWINAN

BAB IV TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP HIBAH SEBAGAI PENGGANTI KEWARISAN BAGI ANAK LAKI-LAKI DAN PEREMPUAN DI DESA PETAONAN

BAB I PENDAHULUAN. setiap manusia akan mengalami peristiwa hukum yang dinamakan kematian.

BAB IV TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK PENGALIHAN NAMA ATAS HARTA WARIS SEBAB AHLI WARIS TIDAK PUNYA ANAK

MAS}HLAH}AH, ZAKAT DAN HARTA ZAKAT BERNIAGA

BAB IV ANALISIS FORMULASI PENENTUAN UPAH MINIMUM KOTA SURABAYA DALAM PERKPEKTIF M{ASLAH}AH

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. menyerukan manusia untuk mematuhi segala apa yang telah ditetapkan oleh Allah

ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP KASUS PERNIKAHAN SIRRI SEORANG ISTRI YANG MASIH DALAM PROSES PERCERAIAN

BAB IV PEMERATAAN HARTA WARISAN DI DESA BALONGWONO DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM

WELCOME MATA PELAJARAN : MADRASAH ALIYAH ASSHIDDIQIYAH FIQIH. Kelas : XI (Sebelas), Semster : Ganjil Tahun Pelajaran : 2012/2013

BAB IV ANALISA TENTANG TINJAUN HUKUM ISLAM TERHADAP KAWIN DI BAWAH UMUR. A. Analisa Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kawin di Bawah Umur

BAB IV. Surat Keputusan Pemkot Surabaya tentang Ijin Pemakaian Tanah (IPT/ berwarna ijo/surat ijo) dengan cara sewa tanah negara yang dikuasai Pemkot

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP SANKSI PIDANA PELANGGARAN HAK PEMEGANG PATEN MENURUT UU NO. 14 TAHUN 2001 TENTANG PATEN

BAB I PENDAHULUAN. dalam kehidupannya. Apabila ada peristiwa meninggalnya seseorang yang

BAB IV ANALISIS HASIL PENELITIAN PERMOHONAN IZIN POLIGAMI TERHADAP WANITA HAMIL DI LUAR NIKAH DI PENGADILAN AGAMA MALANG

pusaka), namun keduanya tidak jumpa orang yang mampu menyelesaikan perselisihan mereka. Keutamaan Hak harta Simati

BAB IV PANDANGAN HUKUM ISLAM TERHADAP PELAKSANAAN KEWARISAN TUNGGU TUBANG ADAT SEMENDE DI DESA MUTAR ALAM, SUKANANTI DAN SUKARAJA

BAB IV ANALISIS HUKUM PIDANA ISLAM TERHADAP PUTUSAN HAKIM PENGADILAN NEGERI LAMONGAN DALAM PERKARA TINDAK PIDANA PEMERASAN YANG DILAKUKAN OLEH ANAK

H.M.A Tihami dan Sohari Sahrani, Fikih Munakahat Kajian Fikih Nikah Lengkap (Jakarta: Rajawali Pers, 2009), h.6

BAB IV TINJAUAN MAS}LAH}AH MURSALAH TERHADAP UTANG PIUTANG PADI PADA LUMBUNG DESA TENGGIRING SAMBENG LAMONGAN

BAB IV ANALISIS DATA. A. Analisis Terhadap Prosedur Pengajuan Izin Poligami Di Pengadilan Agama

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TENTANG TRADISI MELARANG ISTRI MENJUAL MAHAR DI DESA PARSEH KECAMATAN SOCAH KABUPATEN BANGKALAN

TINJAUAN MAQASHID AL-SYARI AH SEBAGAI HIKMAH AL-TASYRI TERHADAP HUKUM WALI DALAM PERNIKAHAN

BAB IV HUKUM HAKIM PENGADILAN AGAMA SIDOARJO DALAM DISPENSASI NIKAH BAGI WANITA HAMIL DI LUAR NIKAH. Dispensasi Nikah Bagi Wanita Hamil Diluar Nikah

BAB II KELUARGA BERENCANA (KB) ALAT KONTRASEPSI DAN MAQA<S{ID AL-SHARI< AH. yang umum dipakai di dunia internasional yakni Family Planning.

digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.id digilib.uinsby.ac.

BAB IV DASAR PERTIMBANGAN MAHKAMAH AGUNG TERHADAP PUTUSAN WARIS BEDA AGAMA DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM

BAB I PENDAHULUAN. menginginkan bahagia dan berusaha agar kebahagiaan itu tetap menjadi

Muhammadiyah dan Implementasi Tujuan Syari at Islam

BAB III TINJAUAN UMUM TENTANG HARTA DALAM PERKAWINAN ISLAM. harta kerabat yang dikuasai, maupun harta perorangan yang berasal dari harta

ZAKAT BESI TUA PERSPEKTIF MAS}LAH}AH (Studi Kasus di Desa Tanjung Jati Kecamatan Kamal Kabupaten Bangkalan) Ahmad Kholili

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP TRADISI TUKAR-MENUKAR RAMBUT DENGAN KERUPUK DI DESA SENDANGREJO LAMONGAN

ISTIKHA<RAH DI DESA GULBUNG KECAMATAN PANGARENGAN

BAB V PENUTUP A. Kesimpulan

BAB IV ANALISIS TERHADAP SEBAB-SEBAB JANDA TIDAK MENDAPAT WARIS

BAB I PENDAHULUAN. Perkawinan memerlukan kematangan dan persiapan fisik dan mental karena

BAB I PENDAHULUAN. seluruh alam, dimana didalamnya telah di tetapkan ajaran-ajaran yang sesuai

MUTLAK DAN MUQAYYAD DALAM AL-QURAN

Assalamu alaikum wr. wb.

BAB IV ANALISIS APLIKASI PEMBERIAN UPAH TANPA KONTRAK DI UD. SAMUDERA PRATAMA SURABAYA

BAB IV ANALISIS TERHADAP UU NO. 1 TAHUN 1974 PASAL 5 AYAT 1 DAN KHI PASAL 58 AYAT 1 TENTANG PERSETUJUAN ISTRI SEBAGAI

BAB I PENDAHULUAN. Qur anul Karim dan Sunnah Rosullulloh saw. Dalam kehidupan didunia ini, Firman Allah dalam Q.S. Adz-Dzaariyat : 49, yang artinya :

Munakahat ZULKIFLI, MA

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP JUAL BELI GETAH KARET DI LINGKUNGAN UJUNG LOMBANG KELURAHAN LANGGA PAYUNG

BAB II. A. Pengertian dan Macam-Macam Metode Berijtihad. dahulu, kini banyak bermunculan di masyarakat. Persoalan-persoalan baru

MAS}LAH> }>AH MURSALAH

BAB IV ANALISIS SADD AL-DH>ARI< AH TERHADAP JUAL BELI PESANAN MAKANAN DENGAN SISTEM NGEBON OLEH PARA NELAYAN DI DESA BRONDONG GANG 6 LAMONGAN

BAB IV. Analisis Terhadap Dalil Hukum Hakim dalam Penetapan Permohonan Dispensasi Nikah di Pengadilan Agama Nganjuk Tahun 2015

BAB III ANALISIS PASAL 209 KHI TENTANG WASIAT WAJIBAH DALAM KAJIAN NORMATIF YURIDIS

BAB IV TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP SENGKETA AHLI WARIS DALAM PENGGUNAAN TANAH YAYASAN AL-HIKMAH

dalam ibadah maupun muamalah. Namun nas-nas syarak tidak secara rinci memberikan solusi terhadap berbagai macam problematika kehidupan manusia.

BAB IV SUMUR DENGAN SISTEM BORONGAN DI DESA KEMANTREN KECAMATAN PACIRAN KABUPATEN LAMONGAN

BAB I PENDAHULUAN. Hidup tenteram, damai, tertib serta berkeadilan merupakan dambaan setiap

BAB IV ANALISIS HUKUM PIDANA ISLAM TERHADAP PELAKSANAAN CUTI BERSYARAT DI RUTAN MEDAENG MENURUT UU NO. 12 TENTANG PEMASYARAKATAN

BAB IV ANALISIS MAṢLAḤAH TENTANG POLIGAMI TANPA MEMINTA PERSETUJUAN DARI ISTRI PERTAMA

Waris Tanpa Anak. WARISAN ORANG YANG TIDAK MEMPUNYAI ANAK Penanya: Abdul Salam, Grabag, Purworejo. (disidangkan pada hari Jum'at, 10 Februari 2006)

MENGENAL PERKAWINAN ISLAM DI INDONESIA Oleh: Marzuki

KEMASHLAHATAN UMAT DALAM RENCANA PEMBENTUKAN HOLDING BUMN DI INDONESIA DALAM PERSPEKTIF ISLAM

ANALISIS MAS}HLAH}AH TERHADAP ZAKAT BESI TUA

BAB III KEUTAMAAN MATEMATIKA DALAM PERSPEKTIF AL-QUR AN. agama-agama lain yang mampu menyamainya. Kesempurnaan Al-Qur an tidak

BAB III KERANGKA TEORITIS. serangkaian kebiasaan dan nilai-nilai dari satu generasi kepada generasi

BAB V PERSAMAAN DAN PERBEDAAN WASIAT KEPADA NON MUSLIM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM DAN HUKUM POSITIF

BAB IV ISTINBATH HUKUM DAN NATIJAH. nash yang menerangkan tentang pembagian waris seorang transseksual yang

Sumber sumber Ajaran Islam

BAB I PENDAHULUAN. pusaka peninggalan mayit kepada ahli warisnya. 1

ija>rah merupakan salah satu kegiatan muamalah dalam memenuhi

Perundangan Zaman Rasulullah. Prinsip2 Asas Perundangan Islam:

BAB IV. ANALISIS DASAR DAN PERTIMBANGAN MAJELIS HAKIM DALAM PENETAPAN PENGADILAN AGAMA BLITAR NO. 0187/Pdt.P/2014/PA.BL

Mam MAKALAH ISLAM. Pernikahan Beda Agama Perspektif Undang-Undang Perkawinan

RATIOLEGIS HUKUM RIDDAH

BAB IV ANALISIS PUTUSAN HAKIM TENTANG IZIN POLIGAMI

BAB IV MAKNA IDEAL AYAT DAN KONTEKSTUALISASINYA

UAS Ushul Fiqh dan Qawa id Fiqhiyyah 2015/2016

BAB III KONSEP MAQASID ASY-SYARI AH DAN PENCEGAHAN TERHADAP NIKAH DI BAWAH TANGAN

BAB III KEWARISAN ANAK DALAM KANDUNGAN MENURUT KUH PERDATA 1. A. Hak Waris Anak dalam Kandungan menurut KUH Perdata

BAB IV ANALISIS TERHADAP PENETAPAN HARTA BERSAMA DALAM PERMOHONAN IZIN POLIGAMI DALAM BUKU II SETELAH ADANYA KMA/032/SK/IV/2006

BAB IV TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP TRANSAKSI PEMBAYARAN DENGAN CEK LEBIH PADA TOKO SEPATU UD RIZKI JAYA

BAB I PENDAHULUAN. yang tidak mampu. Walaupun telah jelas janji-janji Allah swt bagi mereka yang

BAB IV TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP BISNIS PULSA DENGAN HARGA DIBAWAH STANDAR

بسم االله الرحمن الرحیم

TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP AKAD PENAMBANGAN BATU DI DESA SENDANG KECAMATAN WONOGIRI KABUPATEN WONOGIRI

Daftar Terjemah. Lampiran 1

HIS 224 INSTITUSI KEKELUARGAAN ISLAM

BAB IV ANALISIS. Indonesia. A. Analisis Terhadap Aturan Suscatin di Malaysia dan. Meskipun Indonesia dan Malaysia mempunyai banyak kesamaan

BAB 5 PENUTUP. Universitas Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. lain, supaya mereka tolong-menolong, tukar-menukar keperluan dalam segala urusan

BAB VI PENUTUP. Berdasarkan penelitian penyusun sebagaimana pembahasan pada bab. sebelumnya, selanjutnya penyusun memaparkan beberapa kesimpulan

BAB I PENDAHULUAN. Rasulullah SAW juga telah memerintahkan agar orang-orang segera

BAB IV ANALISIS PERNIKAHAN DALAM MASA IDDAH. A. Analisis Pemikiran Pernikahan dalam Masa Iddah di Desa Sepulu Kecamatan

NOMOR : U-287 TAHUN Bismillahirohmanirohimi. Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia, setelah : MENIMBANG :

BAB IV ANALISIS PENDAPAT MAZHAB H{ANAFI DAN MAZHAB SYAFI I TENTANG STATUS HUKUM ISTRI PASCA MULA> ANAH

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu masalah yang sejak dahulu sampai sekarang tetap menjadi

BAB I PENDAHULUAN. setiap orang memiliki harapan untuk membentuk sebuah keluarga dan untuk

BAB V PENUTUP. maka penulis dapat menarik kesimpulan mengenai Rekonstruksi Undang-Undang. No. 23 tahun 2011 tentang Pengelolaan Zakat.

BAB IV ANALISIS PUTUSAN HAKIM PENGADILAN AGAMA BANJARMASIN TENTANG HARTA BERSAMA. A. Gambaran Sengketa Harta Bersama pada Tahun 2008 di PA Banjarmasin

Transkripsi:

BAB IV PENERAPAN PEWAJIBAN PEMISAHAN HARTA BERSAMA ANTARA SUAMI DAN ISTERI SEBAGAI SYARAT MUTLAK DALAM IZIN POLIGAMI DI PENGADILAN AGAMA KABUPATEN JOMBANG DALAM PERSPEKTIF MAS}LAH{AH A. Pengajuan Pemisahan Harta Bersama Antara Suami dan Isteri Sebagai Syarat Mutlak dalam Izin Poligami Di semua pengadilan agama yang ada di Indonesia, seperti Pengadilan Agama Jombang, ada syarat tambahan yang harus dipenuhi agar permohonan izin poligami bisa diterima, yaitu adanya pemisahan harta bersama antara suami dengan isteri pertama atau seterusnya. Pemisahan harta tersebut bisa dibuat oleh siapa saja, baik oleh si pemohon (suami) sendiri atau bantuan orang lain. Jika tidak, bisa menggunakan bantuan meja I. 1 Pemisahan harta antara suami dengan isteri pertama atau seterusnya bisa dilakukan dengan dua cara, pertama: pada saat suami mengajukan permohonan izin polami, suami juga mengajukan perohonan penetapan harta bersama. Kedua: jika suami tidak mengajukan permohonan penetapan harta bersama yang digabung dengan permohonan ijin polagami, maka isteri atau isteri-isterinya dapat mengajukan rekonvensi penetapan harta bersama. 2 1 Miftahorrohman, Wawancara, 25 Agustus 2014. 2 Keputusan Mahkamah Agung Nomor: KMA/032/SK/IV/2006, tentang Pemberlakuan Buku II Pedoman Pelaksanaan Tugas Dan Administrasi Pengadilan 77

78 Apabila suami tidak mengajukan permohonan penetapan harta bersama ketika mengajukan permohonan izin polgami, atau isteri atau isteriisterinya tidak mengajukan rekonvensi tentang penetapan harta bersama ketika suami tidak mengajukan permohonan penetapan harta bersama ketika mengajukan permohonan izin poligami, maka permohonan izin poligami tidak dapat diterima. 3 Peraturan pemisahan harta bersama dalam izin poligami ini telah diatur di Keputusan Mahkamah Agung Nomor: KMA/032/SK/IV/2006, tentang Pemberlakuan Buku II Pedoman Pelaksanaan Tugas Dan Administrasi Pengadilan, di dalam keputusan tersebut terdapat persyaratan yang dimana untuk permohonan izin poligami harus menyertakan permohonan pemishan harta antara suami dan isteri pertama, adapun bila si suami tidak menyertakan permohonan pemisahan harta bersama maka isteri bisa mengajukan rekonvensi penetapan harta bersama. 4 Adanya peraturan tersebut dirasa sangat penting untuk dilakukan, maka dari itu pengadilan Agama Kabupaten Jombang sangat mewajibkan secara mutlak, dalam hal, permohonan izin poligami harus disertakan pula permohonan pemisahan harta, agar antara suami dan isteri-isterinya mendapatkan pembagian harta secara adil, tidak saling tumpang tindih dan tidak berdampak negatif setelah berjalanya perkawinan poligami. 5 3 Drs.Zaenah, Wawancara, Jombang, 08 Juli 2014. 4 Miftahorrahman, Wawancara, Jombang, 08 juli 2014. 5 Faiq, Wawancara, Jombang, 30 April 2014.

79 Dasar hukum yang digunakan oleh Pengadilan Agama Kabupaten Jombang untuk memberlakukan aturan tersebut secara ketat adalah, Keputusan Mahkamah Agung di Buku II Pedoman Pelaksanaan Tugas dan Administrasi Pengadilan Agama yang berbunyi dalam dan Undang-Undang No.7 Tahun 1989, sebagaimana dirubah dengan Undang-Undang No.3 Tahun 2006 tentang kewenangan peradilan agama. 6 Bahwa keputusan Mahkamah Agung itu mempunyai dua implikasi yang berdampak pada izin poligami. Pertama, terjaganya keadilan terhadap isteri yang dipoligami sehingga dalam hal pemenuhan kebutuhan finansial isteri-isteri nantinya penetapan akan harta bersama menjadi seimbang. Apabila syarat tersebut tidak terpenuhi, maka laki-laki tersebut tidak akan mendapat izin berpoligami. Kedua, dengan adanya peraturan tersebut, maka laki-laki yang ingin berpoligami akan berpikir secara matang dan memperhitungkan apakah mampu berbuat adil, baik lahir maupun batin atau tidak. 7 B. Analisis Mas}lah{ah terhadap Pemisahan Harta Bersama Antara Suami dan Isteri sebagai Syarat Mutlak dalam Izin Poligami Dalam pembahasan mas}lah{ah, dilihat dari segi urgensinya terhadap kehidupan manusia, terbagi menjadi tiga, yaitu: 1. D}aru>riyah (Primer) 6 Faiq, Wawancara, Jombang, 30 April 2014. 7 Mudzakkir Shoelsap, Wawancara, Jombang, 30 April 2014.

80 Yang dimaksud d}aru>riyah adalah mas}lah}ah yang yang berkorelasi erat dengan terjaganya kehidupan agama dan dunia, sehingga stabilitas ke maslahatan agama dan dunia itu sangat tergantung pada mas}lah}ah d}aru>riyah itu. 8 Mas}lah}ah d}aru>riyah ini termanifetasi dalam penjagaan yang sangat utuh terhadap lima hal, agama, jiwa, keturunan, harta dan akal. Mas}lah}ah d}aru>riyah dalam hal ini termanifetasi dalam penjagaan yang sangat utuh terhadap lima hal, agama, jiwa, keturunan, harta dan akal. Dalam hal penjagaan agama, Allah SWT mensyariatkan kewajiban beriman pada rukun-rukun agama, adanya kewajiban sholat, zakat, haji, puasa, termasuk juga pensyariatan menyiarkan agama Islam, kewajiban jihad jika posisi agama dalam keadaan terancam, adanya sangsi bagi orang murtad dan syariat-syariat lainnya yang menjadi tiang agama. Penjagaan jiwa termanifestasi dalam pensyariatan pernikahan, termasuk juga adanya perintah untuk memakan makanan yang halal dan melarang menkonsumsi makanan yang haram. Keturunan dijaga dalam bentuk penyariatan pernikahan secara sah, dan melarang perbuatan zina dan tindakan aborsi. Dalam hal penjagaan harta, Allah SWT membolehkan proses transaksi yang sangat beragam asalkan tidak merugikan salah satu pihak. Begitu juga Allah SWT melarang keras segala bentuk pencurian dan mensyariatkan sanksi bagi pelaku pencurian tersebut. Sedangkan 8 Al- Sha>t}ibi>, al-muwa>faqa>t fi Ushu>l al-shari> ah, (Kairo: Mustafa Muhammad, t.th.), 221.

81 penjagaan terhadap akal adalah penyariatan larangan meminum-minuman keras dan semacamnya yang bisa membuat seseorang kehilangan kesadaran. 9 2. Ha>jiyah (Sekunder) Yang dimaksud ha>jiyah adalah mas}lah}ah yang dibutuhkan oleh manusia agar terlepas dari kesusahan dan kesulitan yang akan menimpa mereka, dan andaikan mas}lah}ah itu tidak terealisasi maka tidak sampai merusak tatanan kehidupan manusia, akan tetapi hanya menyebabkan manusia jatuh pada jurang kesulitan dan kesempitan. 10 Dalam terminologi al-imam al-shatibi, mas}lah}ah ha>jiyah ini bisa masuk pada ranah ibadah, al- a>dah, al-mu a>malah dan al-jina>yah. Dalam bidang ibadah Allah SWT mensyariatkan adanya rukhs}ah (dispensasi) dalam ibadah-ibadah tertentu jika manusia mengalami sakit atau dalam keadaan safar (perjalanan). Contoh konkritnya ketika seseorang sedang melaksankan ibadah puasa di bulan Romadhan, maka ketika dalam keadaan sakit dia boleh untuk menghentikan puasanya dan berbuka. Dalam hal al- a>dah, syariat Islam membolehkan memburu binatang dan mengkonsumsi makanan-makanan baik yang halal, begitu juga dibolehkan menggunakan pakaian, rumah dan kendaraan yang sah dimata hukum Islam. Pada ranah mu a>malah, Allah SWT mensyariatkan 9 Abdu al-kari>m Zaida>n Tahqi>q, al-waji>z fi> Ushu> al-fiqh, (Beiru>t : Muassasat al-risa>lah Riyadl, 2011), 379-380. 10 Ibid.., 380.

82 kebolehan transaksi-transaksi perdata yang bisa menguntungkan kedua belah pihak dan tidak merugikan salah satu pihak, seperti akad pinjam meminjam, akad pesanan dan akad lainnya. Sedangkan pada bidang jina>yah ada syariat seperti menolak hukuman (ha>d) karena adanya ketidak jelasan (shubha>t) dan kewajiban membayar diya>t kepada keluarga korban pada kasus pembunuhan secara tidak sengaja. 11 3. Tah}si>niyah (Tersier) Tah}si>niyah adalah mas}lah}ah yang menjadikan kehidupan manusia berada pada keunggulan tingkah laku dan baiknya adat kebiasaan serta menjauhkan diri dari keadaan-keadaan yang tercela dan tidak terpuji. Namun yang perlu digaris bawahi adalah, dengan tidak terealisasinya mas}lah}ah tah}si>niyah ini tidak sampai mengakibatkan pada rusaknya tatanan kehidupan dan tidak menyebabkan manusia jatuh pada jurang kesempitan dan kesulitan. 12 Sama halnya dengan mas}lah}ah ha>jiyah, tah}si>niyah juga masuk dalam ibadah, al- a>dah, mu a>malah dan jina>yah. Dalam bidang ibadah syariat Islam mewajibkan menutup aurat dan mensunnahkan perbuatan-perbuatan sosial seperti sedekah. Dalam hal al- a>dah, disunnahkan melaksanakan adab dan tata cara makan dan minum yang baik, seperti menggunakan tangan kanan untuk makan. Pada ranah mu a>malah Allah menyariatkan larangan jual beli barang najis dan melarang perbuatan isra>f. Sedangkan dalam hal jina>yah adanya 11 Al-Sha>t}ibi>, al-muwa>faqa>t fi> Ushu>l al- Shari> ah, (Kairo: Mustafa Muhammad, t.th.), 222. 12 al-syatibi, al-muwa>faqat...,222.

83 pensyariatan larangan untuk membunuh perempuan dan anak-anak dalam peperangan. Di samping pembagian mas}lah}ah di atas, mas}lah}ah dilihat dari segi apakah mas}lah}ah itu mendapatkan legalitas dari Sha>ri ataukah tidak, terbagi menjadi tiga macam, mas}lah}ah mu tabarah, mas}lah}ah mulghah dan mas}lah}ah mursalah. 13 Penjelasannnya sebagaimana berikut: a) Mas}lah}ah mu tabarah Mas}lah}ah mu tabarah adalah mas}lah}ah yang legalitasnya ditunjuk oleh nas} al-qur an ataupun al-sunna>h. Dalam hal penjagaan jiwa (hifz}u al-nafs). Misalnya, merupakan kemaslahatan yang harus direalisasikan secara pasti. Adanya keharusan realisasi tersebut ditunjukkan oleh Allah SWT sebagai sha>ri dalam al-qur an surat al- Baqarah ayat 178 tentang pelaksanaan qis}a>s. Allah SWT berfirman : Artinya: Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu qishaash berkenaan dengan orang-orang yang dibunuh; orang merdeka dengan orang merdeka, hamba dengan hamba, dan wanita dengan wanita. Maka Barangsiapa yang mendapat suatu pema'afan dari saudaranya, hendaklah (yang mema'afkan) mengikuti dengan cara yang baik, dan hendaklah (yang diberi ma'af) membayar (diat) 13 al-sha>t}ibi>, al-muwa>faqat..., 236.

84 kepada yang memberi ma'af dengan cara yang baik (pula) yang demikian itu adalah suatu keringanan dari Tuhan kamu dan suatu rahmat. Barangsiapa yang melampaui batas sesudah itu, Maka baginya siksa yang sangat pedih. 14 b) Mas}lah}ah mulghah Mas}lah}ah mulghah adalah mas}lah}ah yang legalitasnya ditolak oleh Allah sebagai sha>ri, dalam artian bahwa sesuatu yang dilihat manusia sebagai suatu kemaslahatan, akan tetapi sha>ri membatalkan kemaslahatan tersebut melalui penunjukan teks. 15 Contoh yang sangat jelas adalah persepsi orang yang menyamakan bagian waris anak laki-laki dan perempuan karena alasan kemaslahatan dan keadilan. Kemaslahatan ini ditolak dengan adanya penegasan dari al-qur an ayat 11 surat al- Nisa> yang justru memberikan bagian anak perempuan separuh dari bagian anak laki-laki. Allah SWT berfirman: 14 Departemen Agama Republik Indonesia, Al-Qur an dan Terjemahnya, (Bandung : CV Penerbit Diponegoro,2000), 32. 15 Asafri Jaya, Bakri, Konsep Maqashid Shari ah menurut al- Shatibi, (Jakarta: P.T. Raja grafindo Persada, 1996), 144.

85 Artinya: Allah SWT mensyari'atkan bagimu tentang (pembagian pusaka untuk) anak-anakmu. Yaitu : bahagian seorang anak lelaki sama dengan bagahian dua orang anak perempuan 16 :dan jika anak itu semuanya perempuan lebih dari dua, 17 maka bagi mereka dua pertiga dari harta yang ditinggalkan; jika anak perempuan itu seorang saja, maka ia memperoleh separo harta. dan untuk dua orang ibu-bapa, bagi masing-masingnya seperenam dari harta yang ditinggalkan, jika yang meninggal itu mempunyai anak; jika orang yang meninggal tidak mempunyai anak dan ia diwarisi oleh ibubapanya (saja), maka ibunya mendapat sepertiga; jika yang meninggal itu mempunyai beberapa saudara, maka ibunya mendapat seperenam. (Pembagian-pembagian tersebut di atas) sesudah dipenuhi wasiat yang ia buat atau (dan) sesudah dibayar hutangnya. (Tentang) orang tuamu dan anak-anakmu, kamu tidak mengetahui siapa di antara mereka yang lebih dekat (banyak) manfaatnya bagimu. ini adalah ketetapan dari Allah. Sesungguhnya Allah Maha mengetahui lagi Maha Bijaksana. 18 c) Mas}lah}ah mursalah Mas}lah}ah mursalah: beberapa sifat yang sejalan dengan tindakan dan tujuan sha>ri, tapi tidak ada dalil tertentu dari syara yang membenarkan atau membatalkan, dengan ditetapkan hukum padanya akan tercapai kemaslahatan dan tertolak kerusakan dari manusia. 19 Mengenai tentang pewajiban pemisahan harta sebagai syarat mutlak dalam izin poligami merupakan langkah antisipatif yang dilakukan guna menanggulangi terhadap ke tidak adilan dalam pembagian harta bersama antara suami, isteri pertama dan isteri selanjutnya. Artinya, bila pemisahan harta antara suami, isteri pertama dan isteri selanjutnya tidak dilakukan, maka 16 Bagian laki-laki dua kali bagian perempuan adalah karena kewajiban laki-laki lebih berat dari perempuan, seperti kewajiban membayar maskawin dan memberi nafkah. (Lihat surat An Nisa> ayat 34). 17 Lebih dari dua Maksudnya : dua atau lebih sesuai dengan yang diamalkan Nabi. 18 Departemen Agama Republik Indonesia, Al-Qur an dan Terjemahnya, (Bandung : CV Penerbit Diponegoro,2000), 355. 19 Wahbah Zuhaili>, Ushu>l al-fiqh al-isla>mi>, (Beiru>t: Da>r al-fikr, 1986), 757.

86 isteri pertama selaku pihak yang hidup lebih lama dengan pihak suami akan merasa dirugikan dalam pemisahan harta. Akan terjadi percampuran harta yang nantinya akan berakibat pada ketidak jelasan dan ketidak adilan ketika terjadi pemisahan harta antara suami dengan isteri-isteri. Adanya ketidak jelasan dan ketidak adilan dalam pembagian harta akan menyebabkan isteri yang terdahulu akan merasa dirugikan dalam masalah permbagian harta, padahal guna mewujudkan keterjagaan terhadap harta (h}ifz al-ma>l), Allah SWT mewajibkan transaksi dan bentuk-bentuk hubungan lainnya yang berorientasi pada perolehan harta tidak merugikan salah satu pihak. 20 Adanya pewajiban pemisahan sebagai syarat mutlak izin poliagami berorientasi pada penjagaan harta yang jika ditinggalkan keterjagaan terhadap harta akan tercederai. Dengan demikian, pemisahan sebagaisyarat mutlak izin poliagami merupakan kebutuhan primer bagi manusia (mas}lah}ah d}aru>riyah). Keberadaan pewajiban pemisahan sebagai syarat mutlak izin poliagami memberikan kemaslahatan tersendiri bagi manusia, khususnya kaum perempuan. Namun demikian, perihal pewajiban pemisahan sebagai syarat mutlak izin poliagami tidak pernah disebutkan dalam nas}s}, baik Alquran maupun al-hadis. Kemaslahatan yang ditimbulkan dari pewajiban pemisahan sebagaisyarat mutlak izin poliagami tidak bertentangan dengan ketentuanketentuan syari at. Ketiadaan pertentangan antara pewajiban pemisahan sebagai syarat mutlak izin poliagami dengan ketentuan-ketentuan agama menjadikan hal 20 Abdu al-kari>m Zaida>n Tahqi>q, al-waji>z fi> Ushu>l al-fiqh, (Beiru>t : Muassasat al-risa>lah Riyadl, 2011), 379-380.

87 tersebut menduduki- dalam pembagian mas}lah}ah dalam segi dilegalkan atau tidaknya oleh sha}>ri kedudukan sebagai mas}lah}ah al-mursalah yaitu beberapa sifat yang sejalan dengan tindakan dan tujuan sha>ri, tapi tidak ada dalil tertentu dari shara yang membenarkan atau membatalkan, dengan ditetapkan hukum padanya akan tercapai kemaslahatan dan tertolak kerusakan dari manusia. 21 21 Wahbah Zuhaili>, Ushu>l al-fiqh al-isla>mi>, 757.