PREVALENSI CACING USUS MELALUI PEMERIKSAAN KEROKAN KUKU PADA SISWA SDN PONDOKREJO 4 DUSUN KOMBONGAN KECAMATAN TEMPUREJO KABUPATEN JEMBER SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH PERILAKU HIDUP SEHAT TERHADAP KEJADIAN ASCARIASIS PADA SISWA SD NEGERI SEPUTIH III KECAMATAN MAYANG KABUPATEN JEMBER

IDENTIFIKASI TELUR CACING USUS MELALUI PEMERIKSAAN TINJA PADA SISWA SDN KEMIRI 3 DESA KEMIRI KECAMATAN PANTI KABUPATEN JEMBER

SKRIPSI. Oleh. Yoga Wicaksana NIM

PERBANDINGAN HASILTERAPI TABLET EKSTRAK BIJI PINANG (Areca cathecu L) PADA INVESTASI CACING USUS DI KECAMATAN MUMBULSARI- JEMBER

SKRIPSI. Oleh: Dian Kurnia Dewi NIM

ABSTRAK. Kata Kunci: Cirebon, kecacingan, Pulasaren

PREVALENSI Enterobius Vermicularis PADA SISWA SDN PONDOKREJO 4 JEMBER

BAB I PENDAHULUAN. Kejadian kecacingan masih menjadi masalah kesehatan masyarakat. Lebih

PENGANTAR KBM MATA KULIAH BIOMEDIK I. (Bagian Parasitologi) didik.dosen.unimus.ac.id

HUBUNGAN PERILAKU ANAK SEKOLAH DASAR NO HATOGUAN TERHADAP INFEKSI CACING PERUT DI KECAMATAN PALIPI KABUPATEN SAMOSIR TAHUN 2005

PROFIL INFEKSI SOIL TRANSMITTED HELMINTHS PADA MURID SDN SEPUTIH III KECAMATAN MAYANG KABUPATEN JEMBER

BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang. infeksi parasit usus merupakan salah satu masalah. kesehatan masyarakat yang diperhatikan dunia global,

ABSTRAK PERBANDINGAN PREVALENSI INFEKSI CACING TULARAN TANAH DAN PERILAKU SISWA SD DI DATARAN TINGGI DAN SISWA SD DI DATARAN RENDAH

BAB I PENDAHULUAN. (cacing) ke dalam tubuh manusia. Salah satu penyakit kecacingan yang paling

SKRIPSI. Oleh : SITI FAUZAH

BAB I PENDAHULUAN. Helminthes (STH) merupakan masalah kesehatan di dunia. Menurut World Health

HUBUNGAN BENTUK SKELET EKTOMORFIK DENGAN MATURITAS TULANG ULNA PADA ANAK LAKI-LAKI USIA 14 TAHUN

DAYA VERMISIDAL DAN OVISIDAL BIJI PINANG (Areca catechu L) PADA CACING DEWASA DAN TELUR Ascaris suum SECARA IN VITRO

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL.. i LEMBAR PENGESAHAN... iii HALAMAN PERSEMBAHAN... iv DAFTAR ISI.. vi DAFTAR GAMBAR. ix DAFTAR TABEL...x DAFTAR LAMPIRAN.

HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH 20 DENGAN USIA MENARCHE PADA SISWI SEKOLAH DASAR DI SELURUH KECAMATAN PATRANG KABUPATEN JEMBER

PREVALENSI INFEKSI CACING USUS YANG DITULARKAN MELALUI TANAH PADA SISWA SD GMIM LAHAI ROY MALALAYANG

BAB I PENDAHULUAN I.1.

I. PENDAHULUAN. tropis dan subtropis. Berdasarkan data dari World Health Organization

SUMMARY PERBEDAAN HIGIENE PERORANGAN DENGAN KEJADIAN PENYAKIT KECACINGAN DI SDN 1 LIBUO DAN SDN 1 MALEO KECAMATAN PAGUAT KABUPATEN POHUWATO

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Kesehatan merupakan sumber kesenangan, kenikmatan dan kebahagiaan,

CONEGARAN TRIHARJO KEC. WATES 20 JANUARI 2011 (HASIL PEMERIKSAAN LABORATORIUM DESEMBER

ANALISIS HUBUNGAN FAKTOR FAKTOR RISIKO HIPERTENSI DENGAN KEJADIAN HIPERTENSI PADA PENDUDUK USIA TAHUN DI KECAMATAN KALIWATES KABUPATEN JEMBER

Pada siklus tidak langsung larva rabditiform di tanah berubah menjadi cacing jantan dan

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB 1 PENDAHULUAN. ditularkan melalui tanah. Penyakit ini dapat menyebabkan penurunan kesehatan,

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

ABSTRAK. Antonius Wibowo, Pembimbing I : Meilinah Hidayat, dr., M.Kes Pembimbing II : Budi Widyarto Lana, dr

BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. yang kurang bersih. Infeksi yang sering berkaitan dengan lingkungan yang kurang

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN KOKAMI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

MAKALAH MASALAH KECACINGAN DAN INTERVENSI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

IDENTIFIKASI TELUR CACING USUS PADA LALAPAN DAUN KUBIS YANG DIJUAL PEDAGANG KAKI LIMA DI KAWASAN SIMPANG LIMA KOTA SEMARANG

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL HALAMAN JUDUL HALAMAN MOTTO HALAMAN PESEMBAHAN LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI LEMBAR PENGESAHAN TIM PENGUJI SKRIPSI

BAB 1 PENDAHULUAN. dibutuhkan zat gizi yang lebih banyak, sistem imun masih lemah sehingga lebih mudah terkena

KONTAMINASI AIR CUCIAN ALAT MAKAN YANG TIDAK MENGALIR OLEH SALMONELLA, DI WARUNG MAKAN WILAYAH KAMPUS UNIVERSITAS JEMBER SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Infeksi Soil Transmitted Helminths (STH) merupakan infeksi cacing yang

Pemeriksaan Kualitatif Infestasi Soil Transmitted Helminthes pada Anak SD di Daerah Pesisir Sungai Kecamatan Tapung Kabupaten Kampar, Riau

BAB 1 PENDAHULUAN. Di Indonesia masih banyak penyakit yang merupakan masalah kesehatan,

SKRIPSI MITHA SARWO INDAH

I. PENDAHULUAN. Kecacingan adalah masalah kesehatan yang masih banyak ditemukan. Berdasarkan data dari World Health Organization (WHO), lebih dari 1,5

BAB 1 PENDAHULUAN. depan yang perlu dijaga, ditingkatkan dan dilindungi kesehatannya. Sekolah selain

ABSTRAK ANGKA KEJADIAN INFEKSI CACING DI PUSKESMAS KOTA KALER KECAMATAN SUMEDANG UTARA KABUPATEN SUMEDANG TAHUN

BAB I PENDAHULUAN. Infeksi parasit pada saluran cerna dapat disebabkan oleh protozoa usus dan

SKRIPSI. Oleh. Husni Mubarok NIM

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Lampiran I. Oktaviani Ririn Lamara Jurusan Kesehatan Masyarakat ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang. Infeksi cacing masih merupakan salah satu masalah. kesehatan masyarakat yang penting di negara berkembang,

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Soil transmitted helminths adalah cacing perut yang siklus hidup dan

BAB 1 PENDAHULUAN. rawan terserang berbagai penyakit. (Depkes RI, 2007)

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

Pencegahan Kecacingan dan Peningkatan Status Gizi Siswa Sekolah Dasar untuk Peningkatan Kualitas Pendidikan

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

GAMBARAN SKALA DEPRESI PADA LANSIA DI PANTI SOSIAL TRESNA WERDHA MARGOMULYO KECAMATAN PUGER KABUPATEN JEMBER

BAB 1 PENDAHULUAN. suatu keadaan yang sehat telah diatur dalam undang-undang pokok kesehatan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Penyakit infeksi cacing usus terutama yang. umum di seluruh dunia. Mereka ditularkan melalui telur

HUBUNGAN ANTARA PARASITES LOAD SOIL TRANSMITTED HELMINTH DENGAN KADAR HEMOGLOBIN LAPORAN ILMIAH

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

FREKUENSI SOIL TRANSMITTED HELMINTHS PADA SISWA SEKOLAH DASAR NEGERI NO. 32 MUARA AIR HAJI KECAMATAN LINGGO SARI BAGANTI PESISIR SELATAN

BAB II TIJAUAN PUSTAKA. A. Infeksi cacing Enterobius vermicularis (Enterobiasis)

Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PENDEKATAN DIAGNOSIS DEMAM BERDARAH DENGUE PADA ANAK DI SELURUH PUSKESMAS KEPERAWATAN WILAYAH KABUPATEN JEMBER PERIODE 1 JANUARI 31 DESEMBER 2007

JUMLAH tahun tahun tahun

BAB 1 PENDAHULUAN. Kecacingan merupakan penyakit yang disebabkan oleh masuk dan berkembang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Mewujudkan misi Indonesia sehat 2010 maka ditetapkan empat misi

Kebijakan Penanggulangan Kecacingan Terintegrasi di 100 Kabupaten Stunting

BAB 1 PENDAHULUAN. nematoda yang hidup di usus dan ditularkan melalui tanah. Spesies cacing

BAB 1 PENDAHULUAN. diarahkan guna tercapainya kesadaran dan kemampuan untuk hidup sehat bagi setiap

SKRIPSI. Oleh Thimotius Tarra Behy NIM

TINJAUAN PENATALAKSANAAN DEMAM BERDARAH DENGUE PADA ANAK DI SELURUH PUSKESMAS KEPERAWATAN WILAYAH KABUPATEN JEMBER PERIODE 1 JANUARI 31 DESEMBER 2007

BAB 1 PENDAHULUAN. berkembang dan beriklim tropis, termasuk Indonesia. Hal ini. iklim, suhu, kelembaban dan hal-hal yang berhubungan langsung

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. satu kejadian yang masih marak terjadi hingga saat ini adalah penyakit kecacingan

HUBUNGAN PERILAKU DAN HIGIENE SISWA SD NEGERI DENGAN INFEKSI KECACINGAN DI DESA JUMA TEGUH KECAMATAN SIEMPAT NEMPU KABUPATEN DAIRI TAHUN 2008

Lampiran III : Tabel Frekuensi. Frequency Table. Universitas Sumatera Utara. Infeksi kecacingan STH

GAMBARAN KEBERSIHAN TANGAN DAN KUKU DENGAN INFEKSI ENTEROBIASIS PADA SISWA SEKOLAH DASAR DI KOTA MEDAN

xvii Universitas Sumatera Utara

Efektifitas Dosis Tunggal Berulang Mebendazol500 mg Terhadap Trikuriasis pada Anak-Anak Sekolah Dasar Cigadung dan Cicadas, Bandung Timur

BAB 1 PENDAHULUAN. tanah untuk proses pematangan sehingga terjadi perubahan dari bentuk non-infektif

: AMAR HAZWAN B ZAINAL ARIFFIN

UNIVERSITAS UDAYANA. GAMBARAN INFEKSI SOIL TRANSMITTED HELMINTHS (STHs) PADA PEKERJA INDUSTRI KERAJINAN GENTENG TRADISIONAL

I. PENDAHULUAN. dengan sekitar 4,5 juta kasus di klinik. Secara epidemiologi, infeksi tersebut

BAB I PENDAHULUAN. Transmitted Helminths. Jenis cacing yang sering ditemukan adalah Ascaris

INFEKSI CACING USUS PADA ANAK SEKOLAH SDN I MANURUNG KECAMATAN KUSAN HILIR KABUPATEN TANAH BUMBU KALIMANTAN SELATAN TAHUN 2014

PEMERIKSAAN NEMATODA USUS PADA FAECES ANAK TK (TAMAN KANAK- KANAK) DESA GEDONGAN KECAMATAN BAKI KABUPATEN SUKOHARJO

ABSTRAK PREVALENSI ASKARIASIS DI RUMAH SAKIT HASAN SADIKIN BANDUNG PERIODE JANUARI SEPTEMBER 2011

PENGARUH KONSUMSI COKELAT DAN KEJU TERHADAP KONSENTRASI KALSIUM

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL... HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSEMBAHAN... HALAMAN MOTTO... LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI... PENGESAHAN TIM PENGUJI SKRIPSI...

DAFTAR ISI. HALAMAN SAMPUL... i. HALAMAN JUDUL... ii. MOTTO... iii. HALAMAN PERSEMBAHAN... iv. HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING... v

SKRIPSI. Oleh Deny Suningsih NIM

Transkripsi:

PREVALENSI CACING USUS MELALUI PEMERIKSAAN KEROKAN KUKU PADA SISWA SDN PONDOKREJO 4 DUSUN KOMBONGAN KECAMATAN TEMPUREJO KABUPATEN JEMBER SKRIPSI Oleh: KHOIRUN NISA NIM. 031610101084 FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI UNIVERSITAS JEMBER 2010

RINGKASAN Prevalensi Cacing Usus Melalui Pemeriksaan Kerokan Kuku pada Siswa SDN Pondokrejo 4 Dusun kombongan, Kecamatan Tempurejo, Kabupaten Jember; Khoirun Nisa, 031610101084, 2010, 70 Halaman, Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Jember. Infeksi cacing usus merupakan penyakit yang disebabkan oleh cacing usus (Nematoda usus). Beberapa Nematoda usus ditularkan melalui tanah. Pada sebagian besar individu, kebersihan kuku masih kurang diperhatikan. Berbagai telur cacing usus dapat tertimbun di bawah kuku karena tercemar tinja yang mengandung telur cacing pada waktu membersihkan diri setelah defekasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besar prevalensi cacing usus melalui pemeriksaan kerokan kuku serta mengetahui jenis, jumlah, telur cacing usus melalui pemeriksaan kerokan kuku pada siswa SDN Pondokrejo 4 di Dusun Kombongan Kecamatan Tempurejo Kabupaten Jember. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi mengenai prevalensi infeksi cacing usus melalui pemeriksaan kerokan kuku sehingga bisa menjadi acuan untuk tindak lanjut dan penelitian lebih lanjut. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan cross sectional. Subyek penelitian berjumlah 60 siswa SDN Pondokrejo 4 Dusun Kombongan, Kecamatan Tempurejo, Kabupaten Jember yang diperoleh dengan cara Stratified Random Sampling. Penelitian ini dilakukan dengan cara memotong kuku siswa yang telah diinstruksikan untuk tidak memotong kukunya selama 1 minggu. Hasil potongan kuku kemudian diberi formalin 10% untuk mencegah telur rusak atau menetas menjadi larva. Selanjutnya dikerok dan dilakukan pemeriksaan laboratoris. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 60 sampel terdapat 15 sampel positif mengandung telur cacing usus, dengan prevalensi sebesar 25%. Terdapat 5 siswa (33,33%) terkontaminasi telur Ascaris lumbricoides, 4 siswa (26,66%) terkontaminasi telur Enterobius vermicularis, 3 siswa (20%) terkontaminasi telur Strongileydes stercoralis, 1 siswa (6,67%) terkontaminasi telur cacing tambang, 1 vii

siswa (6,67%) terkontaminasi telur Ascaris lumbricoides dan telur Enterobius vermicularis (double infection), 1 siswa (6,67%) terkontaminasi telr cacing Ascaris lumbricoides dan telur Strongileydes stercoralis (double infection). Berdasarkan jenis kelamin, prevalensi infeksi cacing usus pada siswa laki-laki lebih besar (73,33%) jika dibandingkan dengan prevalensi infeksi cacing usus pada siswa perempuan (26,67%). Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Prevalensi cacing usus melalui pemeriksaan kerokan kuku pada siswa SDN Pondokrejo 4 di Dusun Kombongan Kecamatan Tempurejo Kabupaten Jember cukup tinggi yaitu sebesar 25%. Sedangkan jenis dan jumlah telur cacing usus melalui pemeriksaan kerokan kuku pada siswa antara lain terdiri dari jenis telur Ascaris lumbricoides, telur Enterobius vermicularis, telur cacing tambang, dan telur Strongileydes stercoralis dengan jumlah infeksi terbanyak adalah oleh telur Ascaris lumbricoides. Pencegahan terhadap infeksi telur cacing usus dapat dilakukan dengan penyuluhan mengenai cara hidup sehat dan pemberian obat cacing secara berkala, serta mencuci tangan sebelum makan. viii

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSEMBAHAN... ii HALAMAN MOTTO... iii HALAMAN PERNYATAAN... iv HALAMAN PEMBIMBINGAN... v HALAMAN PENGESAHAN... vi RINGKASAN... vii PRAKATA... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xviii BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Rumusan Masalah... 4 1.3 Tujuan Penelitian... 5 1.4 Manfaat Penelitian... 5 BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Cacing Gelang (Ascaris Lumbricoides)... 6 2.1.1. Hospes dan Nama Penyakit... 6 2.1.2. Distribusi Geografi... 7 2.1.3. Habitat... 7 2.1.4. Morfologi... 7 2.1.5. Siklus Hidup... 8 2.1.6. Patofisiologi... 9 2.1.7. Gejala Klinik dan Diagnosis... 10 xi

2.1.8. Epidemiologi... 10 2.1.9. Pengobatan... 11 2.2 Cacing Cambuk (Trichuris trichiura)... 11 2.2.1 Hospes dan Nama Penyakit... 11 2.2.2 Distribusi Geografi... 12 2.2.3 Morfologi... 12 2.2.4 Habitat... 13 2.2.5 Siklus Hidup... 13 2.2.6 Patofisiologi... 14 2.2.7 Gejala Klinik dan Diagnosis... 15 2.2.8 Epidemiologi... 15 2.2.9 Pengobatan... 15 2.3 Cacing Tambang (Hookworm)... 16 2.3.1. Hospes dan Nama Penyakit... 16 2.3.2. Distribusi Geografi... 16 2.3.3. Morfologi... 17 2.3.4. Habitat... 17 2.3.5. Siklus Hidup... 18 2.3.6. Patofisiologi.... 19 2.3.7. Gejala Klinik dan Diagnosis.... 19 2.3.8. Epidemiologi... 19 2.3.9. Pengobatan.... 20 2.4 Cacing Benang (Strongyloides stercoralis)... 20 2.4.1 Hospes dan Nama Penyakit... 20 2.4.2 Distribusi Geografi... 20 2.4.3 Morfologi... 21 2.4.4 Habitat... 21 2.4.5 Siklus Hidup... 22 2.4.6 Patofisiologi... 23 xii

2.4.7 Gejala Klinik dan Diagnosis... 24 2.4.8 Epidemiologi... 24 2.4.8 Pengobatan... 25 2.5 Cacing Kremi (Enterobius vermicularis)... 25 2.5.1 Taksonomi... 25 2.5.2 Hospes dan Nama Penyakit... 25 2.5.3 Distribusi Geografi... 26 2.5.4 Morfologi... 26 2.5.5 Habitat... 28 2.5.6 Siklus Hidup... 28 2.5.7 Patofisiologi... 29 2.5.8 Gejala Klinik dan Diagnosis... 30 2.5.9 Epidemiologi... 30 2.5.10 Pengobatan... 31 2.6 Faktor yang Mempengaruhi Kejadian Penyakit Cacingan... 32 2.6.1 Lingkungan... 32 2.6.2 Tanah... 32 2.6.3 Iklim... 33 2.6.4 Perilaku... 33 2.6.5 Sosial Ekonomi... 33 2.6.6 Status Gizi... 33 2.7 Profil Desa Pondokrejo... 34 2.7.1 Data Umum... 34 2.7.2 Keadaan Lingkungan... 34 2.7.3 Perilaku... 35 2.8 Hipotesis... 35 BAB 3. METODE PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian... 36 3.2 Tempat dan Waktu Penelitian... 36 xiii

3.2.1 Tempat Penelitian... 36 3.2.2 Waktu Penelitian... 36 3.3 Populasi... 36 3.4 Subyek Penelitian... 37 3.3.1 Teknik Pengambilan Subyek... 37 3.3.2 Besar Subyek Penelitian... 37 3.5 Identifikasi Variabel... 38 3.6 Definisi Operasional... 38 3.7 Alat dan Bahan Penelitian... 39 3.7.1 Alat Penelitian... 39 3.7.2 Bahan Penelitian... 39 3.8 Prosedur Penelitian... 39 3.8.1 Persiapan Subyek Penelitian... 39 3.8.2 Pengambilan Sampel Potongan Kuku... 40 3.8.3 Pemeriksaan Sampel (Kerokan Kuku)... 40 3.9 Analisa Data... 40 3.10 Alur Penelitian... 42 BAB 4. HASIL DAN PEMBAHASAN... 43 4.1. HASIL... 43 4.1.1 Hasil Pemeriksaan Kerokan Kuku... 43 4.2. PEMBAHASAN... 51 BAB 5. KESIMPULAN DAN SARAN... 57 5.1 KESIMPULAN... 57 5.2 SARAN... 57 DAFTAR PUSTAKA... 58 LAMPIRAN... 63 xiv

DAFTAR TABEL Halaman 4.1 Rata-Rata Jumlah Siswa yang Terinfeksi Cacing Usus... 43 4.2 Persentase Telur Cacing Usus Melalui Pemeriksaan Kuku... 45 4.3 Hasil Pemeriksaan Kerokan Kuku Berdasarkan Jenis Kelamin... 46 4.4 Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Telur Ascaris lumbricoides Berdasarkan Jenis Kelamin... 47 4.5 Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Telur Enterobius vermicularis Berdasarkan Jenis Kelamin... 47 4.6 Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Telur Strongyloides stercoralis Berdasarkan Jenis Kelamin... 48 4.7 Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Telur Cacing Tambang Berdasarkan Jenis Kelamin... 49 4.8 Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Telur Ascaris lumbricoides dan Enterobius vermicularis Berdasarkan Jenis Kelamin... 50 4.9 Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Telur Ascaris lumbricoides dan Strongyloides stercorlis Berdasarkan Jenis Kelamin... 50 xv

DAFTAR GAMBAR Halaman 2.1 Telur Ascaris lumbricoides... 8 2.2 Siklus Hidup Ascaris lumbricoides... 9 2.3 Telur Trichuris trichiura... 12 2.4 Siklus Hidup Trichuris trichiura... 14 2.5 Telur Cacing Tambang... 17 2.6 Siklus Hidup Cacing Tambang... 18 2.7 Cacing Strongyloides stercoralis Dewasa... 21 2.8 Siklus Hidup Strongyloides stercoralis... 23 2.9 Cacing Enterobius vermicularis Dewasa... 26 2.10 Telur Enterobius vermicularis... 27 2.11 Siklus Hidup Enterobius vermicularis... 29 4.1 Diagram Batang Rata-Rata Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Cacing Usus... 44 4.2 Diagram Batang Persentase Telur Cacing Usus Melalui Pemeriksaan Kuku... 45 4.3 Diagram Batang Hasil Pemeriksaan Kerokan Kuku Berdasarkan Jenis Kelamin... 46 4.4 Diagram Batang Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Telur Ascaris Lumbricoides Berdasarkan Jenis Kelamin... 47 4.5 Diagram Batang Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Telur Enterobius Vermicularis Berdasarkan Jenis Kelamin... 48 4.6 Diagram Batang Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Telur Strongyloides Stercoralis Berdasarkan Jenis Kelamin... 48 4.7 Diagram Batang Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Telur Cacing Tambang Berdasarkan Jenis Kelamin... 49 xvi

4.8 Diagram Batang Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Telur Ascaris Lumbricoides dan Enterobius Vermicularis Berdasarkan Jenis Kelamin... 40 4.9 Diagram Batang Jumlah Siswa yang Terkontaminasi Telur Ascaris Lumbricoides dan Strongyloides Stercorlis Berdasarkan Jenis Kelamin... 51 xvii

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran A Data Hasil Pemeriksaan Kuku... 63 Lampiran B INFORMED CONSENT... 65 Lampiran C Foto Alat dan Bahan... 66 Lampiran D Foto Pengambilan Sampel..... 68 Lampiran E Foto Hasil Penelitian..... 69 xviii