Tugas Mata Kuliah Perencanaan Program PP (Merumuskan Keadaan, Tujuan, Masalah dan Rencana Kerja Penyuluh) Yang Dibuat Oleh Junaidi P Saputra.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. jumlah kepala keluarga dan jumlah jiwa orang. 1

KONDISI UMUM DAERAH PENELITIAN. Berdasarkan data monografi Desa Sukorejo (2013) menunjukkan keadaan

Tugas Mata Kuliah Perencanaan Program PP (Menyusun Proposal Evaluasi Dampak Dengan Judul Sistem Perkandangan Ayam Buras) Oleh Junaidi Pangeran

Oleh : Junaidi Pangeran Saputra NIRM NIP NIP I. PENDAHULUAN. A.

<!--[if!supportlists]-->- <!--[endif]-->pemeliharaan kakao. <!--[if!supportlists]-->- <!--[endif]-->integrasi padi sawah dan ternak

PROFIL BALAI PENYULUHAN PERTANIAN PERIKANAN DAN KEHUTANAN ( BP3K ) KECAMATAN GAJAH JL. GAJAH - DEMPET KM 2 DESA BOYOLALI KODE POS 59581

a. Programa Penyuluhan Desa/Kelurahan atau unit kerja lapangan;

Tz 1 = (28,4 0,59 x h ) o C

IPTEKS BAGI MASYARAKAT DESA BANYUSIDI UNTUK PENGENTASAN KEMISKINAN MELALUI AGRIBISNIS AYAM KAMPUNG

V. GAMBARAN UMUM POTENSI WILAYAH

GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Jogonayan merupakan salah satu desa dari 16 desa yang ada di Kecamatan

( Programa Penyuluhan Desa Tahun 2016 Oleh Darwinj Rauf,S.ST) Page 1

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. Desa Sukajaya merupakan salah satu desa sentra produksi susu di Kecamatan

GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN. A. Letak Geografis dan Topografi Daerah Penelitian

RENCANA KERJA DAN ANGGARAN SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH

Buletin Peternakan Edisi IV 2017 Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Prov. Sulawesi Selatan

GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

V. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN DAN KARAKTERISTIK RESPONDEN. wilayah kilometerpersegi. Wilayah ini berbatasan langsung dengan

IV. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN. Tanggamus merupakan salah satu kabupaten di Propinsi Lampung yang

PROGRAM AKSI PERBIBITAN TERNAK KERBAU DI KABUPATEN BATANG HARI

V. GAMBARAN UMUM 5.1. Wilayah dan Topografi 5.2. Jumlah Kepala Keluarga (KK) Tani dan Status Penguasaan Lahan di Kelurahan Situmekar

V KEADAAN UMUM LOKASI PENELITIAN DAN KARAKTERISTIK RESPONDEN

V. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN. Kota Kendari dengan Ibukotanya Kendari yang sekaligus Ibukota Propinsi

PENDAMPINGAN KAWASAN PENGEMBANGAN AGRIBISNIS HORTIKULTURA DI KABUPATEN BANTAENG

KAJIAN RAGAM SUMBER PENDAPATAN RUMAH TANGGA PEDESAAN (STUDI KASUS DESA PRIMA TANI KABUPATEN PROBOLINGGO, JAWA TIMUR)

Lingkup Kegiatan Adapun ruang lingkup dari kegiatan ini yaitu :

IV. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN. Kabupaten Pringsewu dengan ibukota Pringsewu terletak 37 kilometer sebelah

IV. KONDISI UMUM PROVINSI RIAU

PERATURAN MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 122/Permentan/SR.130/11/2013 TENTANG

PERATURAN MENTERI PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 122/Permentan/SR.130/11/2013 TENTANG

IV. GAMBARAN UMUM TEMPAT PENELITIAN. Awal terbentuknya Desa Margo Mulyo Pada tahun 1960 terjadi bencana alam

IV. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN. A. Keadaan Umum Kabupaten Lampung Selatan

IV. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. terkecil lingkup Balai Besar TNBBS berbatasan dengan:

V. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

PERAN SERTA TERNAK SEBAGAI KOMPONEN USAHATANI PADI UNTUK PENINGKATAN PENDAPATAN PETANI

V. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

1 LAYANAN KONSULTASI PADI IRIGASI Kelompok tani sehamparan

BAB IV ANALISIS DATA 1.1 Gambaran Umum Lokasi Penilitian Sejarah Desa Bale Luas, Batas dan Topografi Wilayah

LOKASI PENELITIAN. Desa Negera Ratu dan Negeri Ratu merupakan salah dua Desa yang berada

BAB V KEADAAN UMUM DAERAH PENELITIAN

IV. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

GAMBARAN UMUM. Wilayah Sulawesi Tenggara

BAB IV KEADAAN UMUM LOKASI PENELITIAN

Penyuluh pertanian ke depan adalah penyuluh pertanian yang dapat menciptakan dirinya sebagai mitra dan fasilitator petani dengan melakukan peranan

Batas-batas Desa Pasir Jambu adalah sebagai berikut:

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PANEN PADI HIBRIDA TAHUN 2015

Gambar 2. Tingkat Produktivitas Tanaman Unggulan Kab. Garut Tahun

IV. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN. A. Gambaran Umum Kabupaten Lampung Selatan

KARAKTERISTIK WILAYAH STUDI. A. Lokasi Geografis

V. GAMBARAN UMUM LOKASI DAN RESPONDEN

HASIL DAN PEMBAHASAN Keadaan Umum Kabupaten Pati Keadaan Umum Kecamatan Pati

IV. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN. Lampung Selatan adalah salah satu dari 14 kabupaten/kota yang terdapat di Provinsi

BUPATI KARANGANYAR PERATURAN BUPATI KARANGANYAR NOMOR 13 TAHUN 2012

V. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Provinsi Jawa Timur. Batas-batas wilayah Desa Banjarsari adalah: : Desa Purworejo, Kecamatan Pacitan

V. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Kabupaten Blora merupakan kabupaten yang berada di Provinsi Jawa

V. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

KEADAAN UMUM LOKASI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Pertumbuhan Ekonomi Masyarakat di Kabupaten Tanah Datar Bergerak disektor Pertanian dan Peternakan.

V GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

I. PENDAHULUAN. yang memiliki potensi hijauan hasil limbah pertanian seperti padi, singkong, dan

IV. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. memiliki aksesibilitas yang baik sehingga mudah dijangkau dan terhubung dengan

BAB IV GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

IV. KEADAAN UMUM DESA KALIURANG. memiliki luas lahan pertanian sebesar 3.958,10 hektar dan luas lahan non

PEDOMAN PENILAIAN PETANI BERPRESTASI BAB I PENDAHULUAN

I. PENDAHULUAN. yang keduanya tidak bisa dilepaskan, bahkan yang saling melengkapi.

FORMAT MONOGRAFI BAGI PENYULUH PERTANIAN DI BALAI PENYULUHAN KECAMATAN SEJANGKUNG KABUPATEN SAMBAS

IV. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN. Metro. Kelurahan Karangrejo pertama kali dibuka pada zaman pemerintahan

Tabel 5.1 Keterkaitan Visi, Misi, Tujuan, dan Sasaran Pembangunan Daerah Tahun

LAPORAN PERKEMBANGAN BROP KEBUN ENERGI

V. KONDISI UMUM LOKASI PENELITIAN. Kondisi umum Desa Kalisari meliputi kondisi fisik daerah dan kondisi

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia belum memiliki ketahanan pangan yang cukup. Barat unggul di tanaman pangan yang tersebar merata pada seluruh Kabupaten

IV. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

Programa Penyuluhan Kab.Bangka

III. KEADAAN UMUM LOKASI

IV. GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN Keadaan Umum Kabupaten Lampung Selatan. Wilayah Kabupaten Lampung Selatan terletak antara 105.

PERATURAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR PER.13/MEN/2011 TENTANG PEDOMAN PENYUSUNAN PROGRAMA PENYULUHAN PERIKANAN

I. PENDAHULUAN. sapi yang meningkat ini tidak diimbangi oleh peningkatan produksi daging sapi

1 LAYANAN KONSULTASI PADI TADAH HUJAN Kelompok tani sehamparan

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat dunia. Kebutuhan jagung dunia mencapai 770 juta ton/tahun, 42%

I. PENDAHULUAN Latar Belakang. Tanaman perkebunan merupakan komoditas yang mempunyai nilai

PERATURAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN REPUBLIK INDONESIA, NOMOR PER. 13/MEN/2011 TENTANG PEDOMAN PENYUSUNAN PROGRAMA PENYULUHAN PERIKANAN

GUBERNUR JAWA TENGAH PERATURAN GUBERNUR JAWA TENGAH NOMOR 74 TAHUN 2013 TENTANG

GAMBARAN UMUM DAERAH PENELITIAN. Kabupaten Pringsewu dibentuk berdasarkan Undang-undang Nomor 48

IV. GAMBARAN UMUM TEMPAT PENELITIAN. Pada Bab sebelumnya peneliti telah menjelaskan beberapa metode yang

PERAN PEMIMPIN DESA MIYONO DAN PARTISIPASI PETANI DALAM PENYULUHAN PEMBUATAN KOMPOS DI KECAMATAN SEKAR KABUPATEN BOJONEGORO

RESONA Jurnal Ilmiah Pengabdian Masyarakat

PENINGKATAN EKONOMI MASYARAKAT MELALUI PENINGKATAN PRODUKTIFITAS TERNAK SAPI POTONG DI KELURAHAN MERDEKA KECAMATAN KUPANG TIMUR KABUPATEN KUPANG

IV. KEADAAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) yang terletak di Pulau Jawa. Bagian utara

BAB I PENDAHULUAN. untuk meningkatkan produktivitas ayam buras agar lebih baik. Perkembangan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Analisis Situasi

BAB V GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. Kabupaten Bangli terletak di tengah-tengah pulau Bali, dan menjadi satusatunya

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. kabupaten yang salah satu dari 14 Desa Kelurahan pada awalnya merupakan

RPJMD Kab. Temanggung Tahun I X 146

RENCANA DEFINITIF KELOMPOK (RDK) TAHUN...

BAB I PENDAHULUAN. Rumput gajah odot (Pannisetum purpureum cv. Mott.) merupakan pakan. (Pannisetum purpureum cv. Mott) dapat mencapai 60 ton/ha/tahun

BAB III MONOGRAFI KECAMATAN BUNGUS TELUK KABUNG KOTA PADANG PROVINSI SUMATERA BARAT

LAPORAN KEGIATAN DISEMINASI PENGEMBANGAN MEDIA CETAK

Analisis Ekonomi Cara Tanam Cangkul dan Tugal pada Usahatani Jagung Hibrida di Desa Alebo, Kecamatan Konda Kabupaten Konawe Selatan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB III PETANI DAN HASIL PERTANIAN DESA BENDOHARJO. A. Monografi dan Demografi Desa Bendoharjo

Transkripsi:

Tugas Mata Kuliah Perencanaan Program PP (Merumuskan Keadaan, Tujuan, Masalah dan Rencana Kerja Penyuluh) Yang Dibuat Oleh Junaidi P Saputra. 0

I. Pendahuluan Dasar penyusunan programa pertanian pada wilayah kerja yaitu didasarkan pada undang-undang No 16 tahun 2006, yaitu bahwa programa penyuluhan terdiri atas programa penyuluhan desa/kelurahan. Penyusunan programa merupakan langkah untuk mensinergikan rencana kegiatan yang akan dilaksanakan disesuaikan dengan program-program yang berjalan pada saat ini. Tentunya dalam penyusunan ini membutuhkan data-data potensi wilayah serta menggali berbagai program pembangunan di tingkat desa maupun kecamatan, demikian pula dapat menggali dari berbagai macam aspiratif pelaku utama dan pelaku usaha. Sehingga dalam penyusunan programa penyuluhan pertanian dapat dianggap sebagai indikator dalam pelaksanaan penyuluhan. Hal ini tercermin dari pengertian program penyuluhan pertanian itu sendiri, yaitu rencana tentang kegiatan penyuluhan pertanian yang memadukan aspirasi petani dan masyarakat pertanian dengan potensi wilayah dan program pembangunan pertanian yang menggambarkan kedaan sekarang, tujuan yang ingin dicapai, masalah dan alternatif pemecahan masalah serta cara mencapai tujuan yang disusun secara partisipatif, sistimatis dan tertulis setiap tahun. Programa penyuluhan pertanian disusun melalui proses perencanaan programa yang didasarkan pada kebutuhan petani akan penyuluhan, yang telah dikompulasi dari hasil identifikasi dan analisis keadaan wilayah (IKW) dan perumusan usaha kelompok (RUK). Wilayah Desa Seworan Kecamatan Grabag Kabupaten Magelang memiliki batasbatas fisik dan administrasi sebagai berikut: sebelah Utara berbatasan dengan Desa Seworan, sebelah Timur berbatasan dengan Hutan Negara, sebelah Selatan berbatasan dengan Desa Sidogede, sebelah Barat berbatasan dengan Desa Kalipucang. Jarak dari ibukota kecamatan sekitar km, dengan ibukota kabupaten sekitar 40 km. Jumlah penduduk yaitu: laki-laki berjumlah 444 orang, perempuan berjumlah 461 orang. KK umum berjumlah 247 KK dan KK tani berjumlah 213 KK. Luas Desa Seworan adalah 10.869 ha yang terdiri-dari yaitu: a) tanah sawah 39.009 ha, b) tegal 97.77 ha, c) pekarangan 10.8 ha, d) lain-lain 3.00 ha. Kondisi wilayah Desa Seworan Kecamatan Grabag Kabupaten Magelang adalah datar bergelombang, jenis tanah Latosol, tinggi tempat 600 m dpl dan dengan suhu udara 27-30 0 C. Tugas Mata Kuliah Perencanaan Program PP (Merumuskan Keadaan, Tujuan, Masalah dan Rencana Kerja Penyuluh) Yang Dibuat Oleh Junaidi P Saputra. 1

II. Keadaan, Tujuan dan Masalah Desa Seworan Kecamatan Grabag Tahun 2011 No Keadaan Tujuan Masalah 1 2 3 4 1. Produktifitas padi rendah (4 -,2 ton/ha) Meningkatkan produksi padi menjadi, ton/ha. 40% lahan padi kekurangan air di musim kemarau. Baru 60% petani yang menggunakan benih unggul. Pemupukan belum berimbang. 2. Produksi cabe 7-7,2 ton/ha, banyak cabe yang terserang hama & penyakit. 3. Peningkatan berat badan sapi lambat (0,3 kg/hari). 4. 6% kandang ternak sapi masih menjadi satu dengan rumah/tempat tinggal.. 30% limbah ternak yang dimanfaatkan secara optimal. 6. Populasi ayam buras 3.700 ekor. Meningkatkan produksi cabe menjadi 7, ton/ha. Meningkatkan berat badan sapi dari 0,3 kg/hari menjadi 0, kg/hari. Meningkatkan kesadaran peternak untuk memisahkan kandang dengan tempat tinggal. Meningkatkan pemanfaatan limbah ternak dari 30% menjadi 0%. Meningkatkan populasi ayam buras dari 3.700 ekor menjadi 3.900 ekor. Sumber Data: Monografi Desa Seworan Kecamatan Grabag Tahun 2011. 23% petani belum melaksanakan PHT secara benar. 6% peternak belum memberikan pakan tambahan yang berupa konsentrat. Peternak takut hilang ternaknya. Peternak mempunyai lahan yang terbatas. Pengetahuan peternak tentang pengolahan limbah masih kurang. Banyak ayam buras yang terserang penyakit ND. Tugas Mata Kuliah Perencanaan Program PP (Merumuskan Keadaan, Tujuan, Masalah dan Rencana Kerja Penyuluh) Yang Dibuat Oleh Junaidi P Saputra. 2

III. Rencana Kerja Tahunan Penyuluh Desa Seworan Kecamatan Grabag Tahun 2011 Desa : Seworan. Kabupaten : Magelang. Kecamatan : Grabag. Tahun : 2011. Kegiatan Ceramah No Keadaan Tujuan Masalah Sas Lokasi P. Materi Kegiatan Vol Waktu Dana Pel (Poktan) Jawab 1 2 3 4 6 7 8 9 10 11 12 13 1. Produktifitas padi rendah 4-,2 Ton/Ha. 2. Produksi cabe 7-7,2 ton/ha, banyak cabe yang terserang hama & penyakit. 3. Peningkatan berat badan sapi lambat (0,3 kg/hari). 4. 6% kandang ternak sapi masih menjadi satu dengan rumah/tempat tinggal. Meningkatkan produksi padi menjadi, Ton/Ha. Meningkatkan produksi cabe menjadi 7, ton/ha. Meningkatkan berat badan sapi dari 0,3 kg/hari menjadi 0, kg/hari. Meningkatkan kesadaran peternak untuk memisahkan kandang dengan tempat tinggal. 40% lahan padi kekurangan air di musim kemarau. Baru 60% petani yang menggunakan benih unggul. Pemupukan belum berimbang. 23% petani belum melaksanakan PHT secara benar. 6% peternak belum memberikan pakan tambahan yang berupa konsentrat. Peternak takut hilang ternaknya. Peternak mempunyai lahan yang terbatas. 63 6 6 Teknik pengaturan pola tanam. Keuntungan menggunakan benih berlabel. Macam dan jenis pupuk serta kegunaannya 89 Budidaya tanaman cabe. 76 Pembuatan pakan tambahan. 121 Teknik membuat kandang sehat. Ceramah, Demfam. Ceramah, Demplot. 2x April-Spt Swadaya. Jan-Des Jan-Des. Swadaya. Swadaya. PPL PPL PPL Poktan Poktan Poktan Tugas Mata Kuliah Perencanaan Program PP (Merumuskan Keadaan, Tujuan, Masalah dan Rencana Kerja Penyuluh) Yang Dibuat Oleh Junaidi P Saputra. 3

1 2 3 4 6 7 8 9 10 11 12 13. 30% limbah ternak yang dimanfaatkan secara optimal. 6. Populasi ayam buras 3.700 ekor. Meningkatkan pemanfaatan limbah ternak dari 30% menjadi 0%. Meningkatkan populasi ayam buras dari 3.700 ekor menjadi 3.900 ekor. Pengetahuan peternak tentang pengolahan limbah masih kurang. Banyak ayam buras yang terserang penyakit ND. Sumber Data: Monografi Desa Seworan Kecamatan Grabag Tahun 2011 92 Pembuatan biogas dan bokasi. 87 Vaksinasi ayam buras. Koordinator penyuluh Penyuluh Pertanian Sumaryono Ir. Nurhadi Abas NIP. 1980128 198003 1 007 NIP. 1960429 197712 1 001 Tugas Mata Kuliah Perencanaan Program PP (Merumuskan Keadaan, Tujuan, Masalah dan Rencana Kerja Penyuluh) Yang Dibuat Oleh Junaidi P Saputra. 4

IV. PENUTUP Programa penyuluhan pertanian tahun 2011 yang disusun melalui tahapan-tahapan tertentu dan telah dibahas dalam lokakarya penyusunan rencana penyuluhan tingkat Desa yang disahkan pada tanggal 17 Nopember 2010 berlaku untuk jangka waktu 1 (satu) tahun yang dimulai Januari s.d. Desember 2011. Apabila dalam pelaksanaan kegiatan ada halhal yang baru atau program yang tidak sesuai, maka akan dilakukan revisi guna penyempurnaan Program Penyuluhan Pertanian dan Kehutanan. Demikian programa penyuluhan pertanian tahun ini disusun dengan harapan dapat menjadi acuan bagi para Penyuluh Pertanian, kelompoktani dan petugas lain yang terkait maupun pihak-pihak yang menaruh minat terhadap kemajuan dan kesejaheraan petani, sehingga yang telah tercantum dalam programa ini dapat dilaksanakan dengan baik dan berhasil yang maksimal. Tugas Mata Kuliah Perencanaan Program PP (Merumuskan Keadaan, Tujuan, Masalah dan Rencana Kerja Penyuluh) Yang Dibuat Oleh Junaidi P Saputra.