ADSORPSI DESORPSI Cr(VI) PADA ADSORBEN BATU CADAS KARANGASEM LIMBAH KERAJINAN CANDI BALI TERAKTIVASI NaOH DAN TERSALUT Fe(OH) 3 SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
MODIFIKASI LEMPUNG BENTONIT TERAKTIVASI ASAM SULFAT DENGAN BENZALKONIUM KLORIDA DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI ADSORBEN ZAT WARNA RHODAMINE B SKRIPSI

EKSTRAKSI DAN KARAKTERISASI HIDROKSIAPATIT DARI LIMBAH KERAJINAN TULANG SAPI SKRIPSI

ADSORPSI DAN DESORPSI Cr(VI) PADA ADSORBEN BATU CADAS KARANGASEM HASIL LIMBAH KERAJINAN CANDI BALI TERAKTIVASI NaOH DAN TERSALUT Fe(OH) 3

PEMBUATAN DAN KARAKTERISASI ARANG AKTIF DARI BATANG. TANAMAN GUMITIR (Tagetes erecta) YANG DIAKTIVASI DENGAN H 3 PO 4. Skripsi

ANALISIS KUALITAS DAN KLASIFIKASI MUTU AIR TUKAD YEH POH DENGAN METODE STORET

BIOAVAILABILITAS DAN SPESIASI LOGAM BERAT Pb DAN Cd PADA TANAH PERTANIAN BASAH DAN KERING DI DAERAH DENPASAR SKRIPSI

FITOEKSTRAKSI Cu, Cr DAN Pb LIMBAH TEKSTIL DENGAN TUMBUHAN KIAMBANG (Pistia stratiotes L.) SKRIPSI. Oleh: NI PUTU AYU DWIJAYANTI NIM.

ABSTRAK. Kata kunci: kulit kacang tanah, ion fosfat, adsorpsi, amonium fosfomolibdat

PENGGUNAAN KITOSAN DARI LIMBAH KULIT UDANG SEBAGAI INHIBITOR TERHADAP KEASAMAN TUAK SKRIPSI. Oleh: FIKRIATUN NURHIKMAWATI NIM.

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGESAHAN HALAMAN PERNYATAAN HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN KATA PENGANTAR DAFTAR GAMBAR DAFTAR TABEL DAFTAR LAMPIRAN

SINTESIS DAN KARAKTERISASI GRAFENA DENGAN METODE REDUKSI GRAFIT OKSIDA MENGGUNAKAN PEREDUKSI Zn

Emmy Sahara. Laboratorium Kimia Analitik Jurusan Kimia FMIPA Universitas Udayana, Bukit Jimbaran ABSTRAK ABSTRACT

KARAKTERISTIK MUTU GELATIN DARI KULIT AYAM BROILER MELALUI PROSES PERENDAMAN ASAM DAN KOMBINASI ASAM-BASA SKRIPSI

PEMBUATAN ADSORBEN GRAPHENE OXIDE TERMODIFIKASI GLISIN UNTUK ADSORPSI ION TEMBAGA(II) DENGAN SISTEM BATCH

MODIFIKASI LEMPUNG BENTONIT TERAKTIVASI ASAM DENGAN BENZALKONIUM KLORIDA SEBAGAI ADSORBEN ZAT WARNA RHODAMINE B.

ADSORPSI PEWARNA METHYLENE BLUE MENGGUNAKAN PASIR VULKANIK GUNUNG MERAPI SKRIPSI

ISOLASI PROTEASE DARI BUAH LABU SIAM (Sechium edule (Jacq.) Sw.) DENGAN TEKNIK SALTING OUT MENGGUNAKAN GARAM AMMONIUM SULFAT

ADSORPSI ION Cr 3+ OLEH SERBUK GERGAJI KAYU ALBIZIA (Albizzia falcata): Studi Pengembangan Bahan Alternatif Penjerap Limbah Logam Berat

DISTRIBUSI LOGAM BERAT Pb DAN Cu PADA AIR LAUT, SEDIMEN, DAN RUMPUT LAUT DI PERAIRAN PANTAI PANDAWA

PEMANFAATAN BATU PASIR LAUT WARNA HITAM TERAKTIVASI NaOH 4 N DAN TERSALUT Fe 2 O 3 SEBAGAI ADSORBEN ION NITRAT

KARAKTERISTIK DAN AKTIVASI CAMPURAN TANAH ANDISOL / LEMPUNG BAYAT / ABU SEKAM SEBAGAI PENJERAP LOGAM BERAT KROMIUM (Cr) TESIS

HASIL DAN PEMBAHASAN. nm. Setelah itu, dihitung nilai efisiensi adsorpsi dan kapasitas adsorpsinya.

SUSU BUBUK FORMULA DENGAN METODE DESTRUKSI KERING DAN BASAH SECARA SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM

Jurnal MIPA 37 (1): (2014) Jurnal MIPA.

PENGGUNAAN KITOSAN NANOPARTIKEL SEBAGAI ADSORBEN PADA LIMBAH CAIR INDUSTRI BENANG KARET UNTUK MENURUNKAN KADAR ION LOGAM

ABSTRAK. Kata kunci : komposit kaolin-cr 2 O 3, karakterisasi, fotokatalis, remazol brilliant orange. iii

OPTIMASI PARAMETER ADSORPSI LOGAM Pb OLEH SERBUK KAYU POHON MANGGA (Mangifera indica) DALAM SISTEM DINAMIS SKRIPSI

4 Hasil dan Pembahasan

PEMBUATAN ADSORBEN DARI CANGKANG KERANG BULU YANG DIAKTIVASI SECARA TERMAL SEBAGAI PENGADSORPSI FENOL SKRIPSI

PEMANFAATAN ADSORBEN JERAMI PADI YANG DIAKTIVASI DENGAN HCl UNTUK MENYERAP LOGAM Zn (II) DARI LIMBAH ELEKTROPLATING SKRIPSI WINDY TOBING

KAJIAN PENGARUH VARIASI KONSENTRASI ASAM SITRAT TERHADAP KEKUATAN GEL PRODUK GELATIN KULIT AYAM BROILER DIKAITKAN DENGAN POLA PROTEINNYA

DAFTAR ISI ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... BAB I PENDAHULUAN... 1

BIOSORPSI ION LOGAM BERAT Cu 2+ MENGGUNAKAN SELULOSA DARI LIMBAH KUBIS (Brassica oleracea var. capitata L.) TERAKTIVASI NaOH

KARAKTERISTIK UNSUR KARBON GRAFIT DAN APLIKASINYA UNTUK ADSORPSI ION Cr DAN Pb DALAM CAIRAN SKRIPSI BIDANG MINAT FISIKA TERAPAN

EFEK PAPARAN RADIASI UV-C TERHADAP KARAKTERISTIK RAPAT ARUS DIFUSI ION PADA MEMBRAN KITOSAN SKRIPSI BIDANG MINAT BIOFISIKA

KANDUNGAN LOGAM Pb DAN Cu DALAM BUAH STROBERI SERTA SPESIASI DAN BIOAVAILABILITASNYA DALAM TANAH TEMPAT TUMBUH STROBERI DI DAERAH BEDUGUL SKRIPSI

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. 1. Panjang Gelombang Maksimum (λ maks) Larutan Direct Red Teknis

BAB III METODE PENELITIAN

Gambar 3.1 Diagram Alir Penelitian Secara Keseluruhan

APLIKASI SERABUT KELAPA SEBAGAI ADSORBSI UNSUR Pb DALAM SAMPEL CAIR DENGAN METODE LASER INDUCED BREAKDOWN SPECTROSCOPY (LIBS) SKRIPSI

HIDROKSIAPATIT TERMODIFIKASI Fe DAN APLIKASINYA UNTUK ADSORPSI ZAT WARNA CONGO RED

Aktivasi Batu Padas dengan Asam dan Pemanfaatannya sebagai Penyerap Limbah Deterjen

TEKNIK VOLTAMETRI PELUCUTAN ANODIK UNTUK PENENTUAN KADAR LOGAM Pb, Cd, DAN Cu PADA AIR LAUT PELABUHAN BENOA

PENGGUNAAN BENTONIT SETELAH DILAPISI KITOSAN SEBAGAI ADSORBEN UNTUK MENYERAP ION LOGAM BESI (Fe) DENGAN METODA SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. lingkungan adalah kromium (Cr). Krom adalah kontaminan yang banyak ditemukan

BAB III METODE PENELITIAN. Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Udayana. Untuk sampel

LAMPIRAN 1 Pola Difraksi Sinar-X Pasir Vulkanik Merapi Sebelum Aktivasi

ISOLASI DAN KARAKTERISASI LOGAM BERAT TEMBAGA DARI TANAMAN ECENG GONDOK (EICHHORNIA CRASSIPES) MENGGUNAKAN ELEKTROLISIS SKRIPSI

KAPASITAS ADSORPSI BEBERAPA JENIS KULIT PISANG TERAKTIVASI NaOH SEBAGAI ADSORBEN LOGAM TIMBAL (Pb)

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. LEMBAR PENGESAHAN... ii. TEAM PENGUJI SIDANG SKRIPSI... iii. ABSTRAK... iv. ABSTRACK... v. KATA PENGANTAR...

PENINGKATAN POTENSI BATU PADAS LADGESTONE SEBAGAI ADSORBEN ION LOGAM BERAT Cr(III) DALAM AIR MELALUI AKTIVASI ASAM DAN BASA

ADSORPSI LOGAM Cu(II) DAN Cr(VI) PADA KITOSAN BENTUK SERPIHAN DAN BUTIRAN DIAN NURDIANI

BAB III METODE PENELITIAN

Modifikasi Lempung Menjadi Adsorben dan Pemanfaatannya sebagai Penyerap Limbah Deterjen

HASIL DAN PEMBAHASAN. Adsorpsi Zat Warna

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Sebelum melakukan uji kapasitas adsorben kitosan-bentonit terhadap

OPTIMASI DEKOLORISASI REMAZOL YELLOW FG DENGAN KOMBINASI SISTEM ADSORPSI DAN FOTOELEKTRODEGRADASI MENGGUNAKAN FOTOANODA Ti/TiO 2 -PbO

Putu Aprilliana Indah Kumala Dewi*, Putu Suarya, dan James Sibarani

JURNAL KIMIA 9 (2), JULI 2015:

APLIKASI MEMBRAN KITOSAN UNTUK MENYARING SKRIPSI OLEH: RENDRA RUSTAM PURNOMO JURUSAN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

HASIL DAN PEMBAHASAN. Preparasi Adsorben

ADSORPSI ANION Cr(VI) OLEH BATU PASIR TERAKTIVASI ASAM DAN TERSALUT Fe 2 O 3. I. A. Gede Widihati

LAMPIRAN. Lampiran I Langkah kerja percobaan adsorpsi logam Cadmium (Cd 2+ ) Mempersiapkan lumpur PDAM

SINTESIS KARBON AKTIF DARI LIMBAH KULIT PISANG KEPOK (Musa Paradisiaca) MENGGUNAKAN AKTIVATOR NaOH DAN APLIKASINYA SEBAGAI ADSORBEN MALACHITE GREEN

ADSORPSI KATION Pb(II) DAN Cr(III) OLEH BATU PADAS JENIS LADGESTONE TERAKTIVASI H 2 SO 4 DAN NaOH

ISOLASI DAN IDENTIFIKASI LOGAM KROMIUM, NIKEL, DAN TEMBAGA DARI AIR LIMBAH ELEKTROPLATING SKRIPSI

STUDI KINETIKA ADSORPSI LARUTAN ION LOGAM KROMIUM (Cr) MENGGUNAKAN ARANG BATANG PISANG (Musa paradisiaca)

ADSORPSI ION TIMBAL (II) DENGAN ADSORBEN SLUDGE INSTALASI PENGOLAHAN AIR LIMBAH INDUSTRI

BAB III METODE PENELITIAN

KAJIAN EFEKTIVITAS PENGOLAHAN AIR MINUM MENGGUNAKAN CAMPURAN LEMPUNG DAN ANDISOL UNTUK MENJERAP LOGAM BERAT KADMIUM (Cd) DAN BAKTERI PATOGEN

9. Pembuatan Larutan Cr ppm Diambil larutan Cr ppm sebanyak 20 ml dengan pipet volumetri berukuran 20 ml, kemudian dilarutkan dengan

IDENTIFIKASI PARASETAMOL, KLORFENIRAMIN MALEAT DAN FENILPROPANOLAMIN DALAM TABLET DENGAN RAMAN SPEKTROSKOPI

LAMPIRAN I. LANGKAH KERJA PENELITIAN ADSORPSI Cu (II)

HASIL DAN PEMBAHASAN. Skema interaksi proton dengan struktur kaolin (Dudkin et al. 2004).

LAMPIRAN 1 DATA HASIL PERCOBAAN

BAB III METODE PENELITIAN. Ide Penelitian. Studi Literatur. Persiapan Alat dan Bahan Penelitian. Pelaksanaan Penelitian.

PEMBUATAN ADSORBEN GRAPHENE OXIDE-ARGININ (GO-ARG) UNTUK ADSORPSI ION Cu 2+

ADSORPSI SIANIDA PADA LIMBAH INDUSTRI TEPUNG TAPIOKA MENGGUNAKAN SERBUK SEKAM PADI

PENENTUAN KADAR LOGAM BESI (Fe), TEMBAGA (Cu) DAN MANGAN (Mn) PADA PRODUK KULIT MANGGIS(Garcinia Mangostana, L)

KARAKTERISASI KEASAMAN DAN LUAS PERMUKAAN TEMPURUNG KELAPA HIJAU (Cocos nucifera) DAN PEMANFAATANNYA SEBAGAI BIOSORBEN ION Cd 2+

Lampiran 1 Pembuatan Larutan Methyl Violet = 5

OF ADSORPTION A TECHNICAL BENTONITE AS AN ADSORBENT OF HEAVY METAL

KARAKTERISTIK DAN KAPASITAS BIOSORBEN KULIT JERUK SIAM LUMAJANG (Citrus nobilis Tan.) TERAKTIVASI H 2SO 4 DALAM MENURUNKAN KADAR Ca DAN Mg DALAM AIR

PADATAN TERLARUT (TDS), DAN TOTAL PADATAN TERSUSPENSI (TSS) DI DALAM AIR SUMUR BOR DI SEKITAR KAWASAN INDUSTRI MEDAN

HASIL DAN PEMBAHASAN. kedua, dan 14 jam untuk Erlenmeyer ketiga. Setelah itu larutan disaring kembali, dan filtrat dianalisis kadar kromium(vi)-nya.

Penulis sangat menyadari bahwa masih terdapat banyak kekurangan dalam penyusunan tesis ini, oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran

BAB III METODE PENELITIAN

PERANAN PENGGUNAAN BENTONIT ALAM DALAM MENURUNKAN KADAR ION Fe PADA RESIDU SPENT LYE (LIMBAH PROSES PEMBUATAN GLISEROL) SKRIPSI

ABSTRAK. Kata Kunci : Biodegradasi, Remazol Brilliant Blue, Inokulum, Bakteri, Biosistem.

Indonesian Journal of Chemical Science

Judul PEMANFAATAN LUMPUR BIO SEBAGAI ADSORBEN MELALUI PIROLISIS : PENGUJIAN ULANG. Kelompok B Pembimbing

DEGRADASI LIMBAH TEKSTIL MENGGUNAKAN JAMUR LAPUK PUTIH Daedaleopsis eff. confragosa

ADSORPSI SENG(II) OLEH BIOMASSA Azolla microphylla-sitrat: KAJIAN DESORPSI MENGGUNAKAN LARUTAN ASAM NITRAT ABSTRAK ABSTRACT

DAYA ADSORPSI ADSORBEN KULIT SALAK TERMODIFIKASI TERHADAP KROM (III) THE ADSORPTION CAPACITY OF MODIFIED SALACCA PEELS ADSORBENT FOR CHROMIUM (III)

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Kerangka Penelitian Kerangka penelitian secara umum dijelaskan dalam diagram pada Gambar 3.

PENGGUNAAN LIDAH MERTUA (Sansevieria trifasciata) SEBAGAI PENURUN KADAR LOGAM BERAT KROMIUM (Cr) DALAM LIMBAH BATIK DI KOTA PEKALONGAN

ANALISIS ION KALIUM (K + ), ION NATRIUM (Na + ), DAN PROTEIN DARI AIR KELAPA VARIETAS KELAPA DALAM DAN KELAPA HIBRIDA SKRIPSI EFAN EFENDI

UJI KAPASITAS DAN ENERGI ADSORPSI KARBON AKTIF, KITOSAN-BENTONIT, DAN KOMBINASINYA TERHADAP RESIDU PESTISIDA ENDOSULFAN DAN ION

AIR MINUM DESA SUKATENDEL, DESA SURBAKTI, DAN DESA NDOKUM SIROGA KABUPATEN KARO DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM (SSA)

ANALISIS KADAR LOGAM KOBALT(Co) DAN NIKEL (Ni) DALAM ABU TERBANG HASIL PEMBAKARAN BATUBARA DARI DUA LOKASI DENGAN METODE SPEKTROFOTOMETRI SERAPAN ATOM

Transkripsi:

ADSORPSI DESORPSI Cr(VI) PADA ADSORBEN BATU CADAS KARANGASEM LIMBAH KERAJINAN CANDI BALI TERAKTIVASI NaOH DAN TERSALUT Fe(OH) 3 SKRIPSI Oleh : I Made Dupi Andika 1108105003 JURUSAN KIMIA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS UDAYANA BUKIT JIMBARAN 2015

ADSORPSI DESORPSI Cr 6+ PADA ADSORBEN BATU CADAS KARANGASEM LIMBAH KERAJINAN CANDI BALI TERAKTIVASI NaOH DAN TERSALUT Fe(OH) 3 SKRIPSI Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Sains (S.Si) di Jurusan Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Udayana OLEH: I Made Dupi Andika NIM. 1108105003 Menyetujui: Pembimbing I Pembimbing II I Nengah Simpen, S,Si., M.Si. Dr. Drs. Ketut Gede Dharma Putra, M.Sc. NIP. 197209261998021001 NIP. 196010071986011001 Mengesahkan Ketua Jurusan Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Udayana Anak Agung Bawa Putra, S.Si., M.Si. NIP. 19680602 199601 1 001

TEAM PENGUJI SIDANG SKRIPSI ADSORPSI DESORPSI Cr 6+ PADA ADSORBEN BATU CADAS KARANGASEM LIMBAH KERAJINAN CANDI BALI TERAKTIVASI NaOH DAN TERSALUT Fe(OH) 3 OLEH: I Made Dupi Andika 1108105003 Skrpsi ini disidangkan di Bukit Jimbaran pada tanggal 12 Agustus 2015 Team Penguji Sidang Skripsi Ketua Sekretaris I Nengah Simpen, S.Si., M.Si. Dr. Drs. Ketut Gede Dharma Putra, M.Sc. NIP. 197209261998021001 NIP. 196010071986011001 Anggota Putu Suarya, S.Si., M.Si. NIP. 197212311998021001 James Sibarani, S.Si., M.Si., Ph.D. NIP. 197202172000121004 Dra. Emmy Sahara, M.Sc (Hons). NIP. 196506161991032002

ABSTRAK Dalam skripsi ini dibahas mengenai adsorpsi-desorpsi Cr(VI) oleh adsorben batu cadas Karangasem limbah kerajinan candi Bali teraktivasi NaOH dan tersalut Fe(OH) 3. Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari kemampuan batu cadas dalam penyerapan ion logam Cr 6+. Batu cadas diaktivasi dengan NaOH berbagai konsentrasi, kemudian dilanjutkan dengan penyalutan dengan Fe(OH) 3. Masingmasing adsorben dikarakterisasi luas permukaan spesifik dengan metode metilen biru. Keasaman permukaan dihitung dengan titrasi asam basa dan FTIR. Perbandingan unsur Fe dan Si/Al dianalisis dengan LIBS. Selanjutnya ditentukan waktu setimbang adsorpsi, isoterm adsorpsi dan kapasitas adsorpsi terhadap Cr(VI). Adsorben dengan kapasitas adsorpsi tertinggi kemudian didesorpsi menggunakan zat pendesorpsi HNO 3 2 mol/l, NaOH 1 mol/l, dan NH 4 Cl jenuh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keasaman permukaan tertinggi ditunjukkan oleh adsorben kontrol, yaitu 0,2836 ± 0,0106 mmol/g dengan jumlah situs asam 1,7079 x 10 20 atom/g. Luas permukaan spesifik tertinggi ditunjukkan oleh adsorben teraktivasi NaOH 6 M - tersalut Fe(OH) 3, yaitu 34,5042 m 2 /g. Kapasitas adsorpsi tertinggi ditunjukkan oleh adsorben dengan perlakuan teraktivasi NaOH 6Mtersalut Fe(OH) 3 yaitu 2,5253 mg/g dengan waktu interaksi 15 menit pada ph 5 dan mengikuti pola isoterm adsorpsi Langmuir. HNO 3 merupakan zat pendesorpsi yang paling efektif dengan presentase Cr terdesorpsi sebesar 2,15%. Karakterisasi dengan LIBS menunjukkan kandungan Fe(OH) 3 terbesar terdapat pada adsorben teraktivasi NaOH 6M-tersalut Fe(OH) 3 yaitu 328 a.u. dan perbandingan Si/Al tertinggi ditunjukkan oleh adsorben kontrol-tersalut Fe(OH) 3 yaitu 0,4783 a.u. Kata kunci: batu cadas, adsorpsi, desorpsi, Cr(VI)

ABSTRACT This paper discusses the adsorption-desorption of Cr(VI) by the adsorbent made from Karangasem cadas rock which is the waste of Balinese temple production. The adsorbent was activated with NaOH and coated with Fe(OH) 3. The aim of the study was to investigate the capability of cadas rock in Cr 6+ adsorption. The rock was activated with various concentrations of NaOH followed by coating process with Fe(OH) 3. Each adsorbent was characterized for its specific surface area, surface acidity, and was measured for the Fe and Si/Al comparison. The equilibrium time, adsorption isotherms and adsorption capacity were also investigated. The adsorbent with the highest adsorption capacity was then desorbed using HNO 3 2 mol/l, NaOH 1 mol/l, and saturated NH 4 Cl. The result suggested that the highest surface acidity was showed by the control adsorbent which was 0.2836 ± 0.0106 mmol/g with an acid sites of 1.7079 x 10 20 atoms/g. The highest spesific surface area was showed by the adsorbent activated with NaOH 6M Fe(OH) 3 coated, which was 34.5042 m 2 /g. The highest adsorption capacity was showed by the adsorbent activated with NaOH 6M-Fe(OH) 3 coated which was 2.5253 mg/g with interaction time of 15 minutes at ph 5. This met the pattern of Langmuir adsorption isotherm. HNO 3 was the most effective desorption substance resulted in a percentage of Cr desorbed of 2,15%. Characterization by LIBS showed that the biggest Fe element was found in the adsorbent activated with NaOH 6M-Fe(OH) 3 coated which was 328 a.u. and the highest ratio of Si/Al was showed by the control-fe(oh) 3 coated adsorbent which was 0.4783 a.u. Keywords: cadas rock, adsorption, desorption, Cr(VI)

KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas karunia dan rahmat-nya sehingga Skripsi dengan judul Adsorpsi Desorpsi Cr(VI) Pada Adsorben Batu Cadas Karangasem Limbah Kerajinan Candi Bali Teraktivasi NaOH dan Tersalut Fe(OH) 3 dapat terselesaikan tepat waktu. Penyusunan sampai selesainya Skripsi ini, banyak mendapat bimbingan, nasehat, saran, serta dorongan semangat dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Bapak I Nengah Simpen, S,Si., M.Si., dan Bapak Dr. Drs. Ketut Gede Dharma Putra, M.Sc., selaku pembimbing I dan pembimbing II yang telah memberikan bimbingan, perhatian, saran, dan waktunya dalam penyusunan skripsi ini. 2. Bapak Putu Suarya, S.Si., M.Si., Bapak James Sibarani, S.Si., M.Si., Ph.D., dan Ibu Dra. Emmy Sahara, M.Sc (Hons). selaku dosen penguji atas saran, waktu, perhatian, dan bimbingannya dalam penyusunan skripsi ini. 3. Bapak Anak Agung Bawa Putra, S.Si., M.Si., selaku Ketua Jurusan Kimia FMIPA Universitas Udayana. 4. Bapak dan Ibu dosen di lingkungan Jurusan Kimia yang telah memberikan bimbingan, motivasi dan membantu kelancaran penyusunan usulan penelitian ini. 5. Segenap anggota keluarga yang telah memberikan dorongan dan bantuan baik materiil maupun spiritual selama penyusunan usulan penelitian ini. 6. A.A. Made Candra Dwijayanthi yang telah memberikan semangat, dorongan, dan bantuan secara moril selama penyelesaian usulan penelitian ini

7. Seluruh rekan-rekan mahasiswa Kimia FMIPA angkatan 2011, khususnya Komo, Iwek, Saipul, Butt, Indro atas segala dorongan dan dukungannya dalam penyusunan usulan penelitian ini. 7. Semua pihak yang telah memberikan semangat, dukungan, dan bantuan selama penyusunan usulan penelitian ini. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, sehingga saran dan masukan dari semua pihak sangat diharapkan guna penyempurnaan skripsi ini. Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi masyarakat. Bukit Jimbaran, Agustus 2015 Penulis

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... i ii iv v vi DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv BAB I PENDAHULUAN 1.1.Latar Belakang... 1 1.2.Rumusan Masalah... 4 1.3.Tujuan Penelitian... 5 1.4.Manfaat Penelitian... 5 BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Logam Kromium... 7 2.2. Adsorpsi... 9 2.2.1 Adsorpsi fisika... 11 2.2.2 Adsorpsi kimia... 11

2.2.3 Isoterm adsorpsi... 12 2.2.3.1 Isoterm Langmuir... 12 2.2.3.2 Isoterm Freundlich... 14 2.2.4 Kapasitas adsorpsi... 15... 2.3. Adsorben... 15 2.3.1 Adsorben organik... 16 2.3.2 Adsorben anorganik... 16 2.3.3 Karakterisasi Dengan Laser Induced Breakdown Spectroscopy (LIBS)... 17 2.3.4 Luas permukaan adsorben... 20 2.3.5 Penentuan keasaman permukaan dengan metode titrasi... 22 2.4. Batu Cadas... 24 2.4.1 Pelapisan batu cadas dengan Fe 2 O 3... 24 2.4.2 Aktivasi batu cadas... 24 2.5. Spektrofotometer Serapan Atom (SSA)... 26 BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Bahan dan Alat Penelitian... 30 3.1.1 Bahan penelitian... 30 3.1.2 Alat penelitian... 30 3.2 Tempat Penelitian... 30 3.3 Prosedur Penelitian... 31

3.3.1 Pembuatan larutan standar Cr(VI) 1000 mg/l... 31 3.3.2 Pembuatan Kurva Kalibrasi Cr(VI)... 31 3.4 Preparasi Batu Cadas... 31 3.5 Aktivasi Adsorben Batu Cadas dengan NaOH... 32 3.6 Karakterisasi Adsorben Batu Cadas... 32 3.6.1 Penentuan perbandingan Si : Al dan kelimpahan Fe awal dengan metode LIBS... 32 3.6.2 Penentuan keasaman permukaan dan situs aktif adsorben... 33... 3.6.3 Penentuan Luas Permukaan Spesifik Adsorben... 34 3.7 Penyalutan Adsorben Batu Cadas... 35 3.8 Karakterisasi Adsorben Tersalut... 35 3.8.1 Penentuan perbandingan Si:Al dan kelimpahan Fe yang tersalut dengan metode LIBS... 35 3.8.2 Penentuan keasaman permukaan adsorben tersalut Fe(OH) 3... 36 3.8.3 Penentuan luas permukaan spesifik adsorben tersalut Fe(OH) 3... 36 3.9 Proses Adsorpsi... 37 3.9.1 Penentuan waktu setimbang adsorpsi... 37 3.9.2 Penentuan isoterm adsorpsi dan kapasitas adsorpsi... 37 3.10 Desorpsi Cr(VI) dari Adsorben... 38 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Preparasi Adsorben... 39

4.2 Keasaman Permukaan Batu Cadas... 40 4.3 Luas Permukaan Spesifik Adsorben Batu Cadas... 44 4.4 Waktu Setimbang Adsorpsi... 45 4.5 Isoterm Adsorpsi Terhadap Cr(VI)... 47 4.6 Kapasitas Adsorpsi Batu Cadas... 48 4.7 Desorpsi Cr(VI) Pada Adsorben yang Telah Mengadsorpsi Cr(VI)... 50 4.8 Karakterisasi Adsorben dengan LIBS... 51 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan... 53 5.2 Saran... 54 DAFTAR PUSTAKA... 55 LAMPIRAN... 60 CURRICULUM VITAE... 116

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 4.1 Nilai Keasaman Permukaan Batu Cadas Setiap Perlakuan dengan Metode Titrasi... 40 Tabel 4.2 Rangkuman situs asam Bronsted-Lewis pada adsorben... 43 Tabel 4.3 Luas permukaan adsorben dengan metode metilen biru... 44 Tabel 4.4 Nilai regresi linier (R 2 ) dari masing-masing pola isoterm... 47 Tabel 4.5 Nilai kapasitas dan kesetimbangan adsorpsi adsorben... 49 Tabel 4.6 Desorpsi Cr(VI) dari adsorben... 50 Tabel 4.7 Kelimpahan Fe dan perbandingan Si/Al... 51

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1. Fenomena Adsorpsi dan Desorpsi... 10 Gambar 2.2. Ilustrasi Adsorpsi dengan persamaan Langmuir... 13 Gambar 2.3 Skema Instrumentasi LIBS... 20 Gambar 2.4 Struktur molekul metilen biru klorida... 21 Gambar 2.5 Diagram Spektrometer Serapan Atom atau AAS... 28 Gambar 2.6 Proses Atomisasi... 29 Gambar 3.1 Set-up alat untuk proses analisis pada LIBS... 33 Gambar 4.1 Spektra FTIR Adsorben... 42 Gambar 4.2 Waktu kontak optimum dari adsorben dengan luas permukaan tertinggi... 46

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Skema Kerja...60 Lampiran 2. Pembuatan Larutan...68 Lampiran 3. Perhitungan keasaman permukaan adsorben batu cadas secara Titrasi Asam Basa...71 Lampiran 4. Perhitungan luas permukaan adsorben dengan metilen biru...78 Lampiran 5. Pembuatan kurva kalibrasi untuk analisis Cr(VI)...85 Lampiran 6. Penentuan waktu setimbang adsorpsi terhadap Cr(VI)...88 Lampiran 7. Penentuan Isoterm Adsorpsi Cr(VI)...90 Lampiran 8. Perhitungan kapasitas adsorpsi dan konstanta kesetimbangan adsorpsi terhadap Cr(VI) menggunakan persamaan isoterm adsorpsi Langmuir dan Freundlich... 102 Lampiran 9. Perhitungan Desorpsi... 105 Lampiran 10. Spektra LIBS... 107 Lampiran 11. Spektra FTIR... 112 Lampiran 12. Foto Penelitian... 115