BAB III MOTODE PENELITIAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

B A B III METODOLOGI PENELITIAN

BAB V HASIL DAN ANALISA

TUGAS AKHIR USULAN PERANCANGAN PRODUK KURSI DENGAN EVALUASI ERGONOMI ANTROPOMETRI DAN BIOMEKANIK

BAB 1 PENDAHULUAN. Bab 1 - Pendahuluan

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... ABSTRAK..

DAFTAR ISI. 2.2 Teori Domino Penyebab Langsung Kecelakaan Penyebab Dasar... 16

Bab 1 Pendahuluan BAB 1 PENDAHULUAN

PERANCANGAN ULANG KURSI ANTROPOMETRI UNTUK MEMENUHI STANDAR PENGUKURAN

BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

PERANCANGAN MEJA DAN KURSI TAMAN UNTUK MAHASISWA (STUDI KASUS : MAHASISWA UNIVERSITAS KADIRI)

BAB 1 PENDAHULUAN. Bab 1 Pendahuluan 1-1

PERANCANGAN ALAT BELAJAR DAN BERMAIN YANG ERGONOMIS DI TAMAN KANAK-KANAK ISLAM PERMATA SELAT PANJANG

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu cara yang dilakukan perusahaan adalah dengan meningkatkan

Bab 3. Metodologi Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1 BAB 1 PENDAHULUAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1

BAB III METODOLOGI PENELITAN

Bab 1 : Pendahuluan BAB 1 PENDAHULUAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT UKUR SUDUT TANGAN DAN KAKI MANUSIA. (Studi Kasus Laboratorium Teknik Industri-UMS)

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1

DAFTAR ISI. vii. Unisba.Repository.ac.id

BAB I PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN. Bab 1 Pendahuluan 1-1

BAB I PENDAHULUAN. baik, salah satunya adalah fasilitas kerja yang baik dan nyaman bagi karyawan,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

METODE PENGUKURAN DATA ANTROPOMETRI

DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR DAN UCAPAN TERIMA KASIH

BAB I PENDAHULUAN. disokong oleh beberapa kaki dan ada yang memiliki laci, sedangkan kursi adalah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PERANCANGAN GERGAJI LOGAM DAN PETA KERJA UNTUK PENGURANGAN KELUHAN FISIK DI BENGKEL LAS SEJATI MULIA JAKARTA SELATAN

TUGAS AKHIR PERANCANGAN MEJA DAN KURSI WARNET ERGONOMIS BERDASARKAN DATA ANTHROPOMETRI

BAB 7 KESIMPULAN DAN SARAN

HALAMAN JUDULN ABSTRAK DAN EXECUTIVE SUMMARY PENELITIAN DOSEN PEMULA

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB III DATA DAN ANALISA PERANCANGAN

ERGONOMI DESAIN MEJA DAN KURSI SISWA SEKOLAH DASAR

BAB I PENDAHULUAN. pada perindustrian kecil masih menggunakan dan mempertahankan mesin

Seminar Nasional IENACO ISSN:

BAB I PENDAHULUAN. tubuh manusia (ukuran, berat, volume) dan karakteristik khusus lain dari tubuh

BAB 6 HASIL PENELITIAN

PENERAPAN METODE KANSEI ENGINEERING DAN ANTHROPOMETRI PADA PEMILIHAN DESAIN FASILITAS RUANGAN WARNET

PERANCANGAN INTERIOR/ RUANG BELAJAR YANG ERGONOMIS UNTUK SEKOLAH LUAR BIASA (SLB)

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB V HASIL DAN ANALISA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

ABSTRAK. vii Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN. Pendahuluan

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

ANALISIS SERTA USULAN PERBAIKAN FASILITAS FISIK DAN LINGKUNGAN FISIK DENGAN PENDEKATAN ERGONOMI (Studi kasus di Mini Market 5001 Mart Cabang Cimahi)

BAB II LANDASAN TEORI

DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR DAN UCAPAN TERIMA KASIH

Seminar Nasional IENACO ISSN: PERANCANGAN KURSI KULIAH YANG ERGONOMIS DENGAN PENDEKATAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

USULAN PERBAIKAN RANCANGAN MEJA-KURSI SEKOLAH DASAR BERDASARKAN PENDEKATAN ERGONOMI PADA SISWA/I DI SDN MERUYUNG

INSTRUKSI KERJA. Penggunaan Kursi Antropometri Tiger Laboratorium Perancangan Kerja dan Ergonomi Jurusan Teknik Industri

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

PERANCANGAN DESAIN KURSI DAN MEJA KOMPUTER YANG SESUAI UNTUK KENYAMANAN KARYAWAN DI PT. BUMI FLORA MEDAN

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1

PERANCANGAN MEJA DAN KURSI RESTORAN CEPAT SAJI DENGAN PENDEKATAN SECARA ERGONOMIS DI KAFE GAJAHMADA MOJOKERTO SKRIPSI

USULAN PERBAIKAN RANCANGAN GEROBAK BAKSO

Perbaikan Fasilitas Kerja Divisi Decal Preparation pada Perusahaan Sepeda di Sidoarjo

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

METHOD ENGINEERING & ANTROPOMETRI PERTEMUAN #10 TKT TAUFIQUR RACHMAN ERGONOMI DAN PERANCANGAN SISTEM KERJA

DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR DAN UCAPAN TERIMA KASIH

DAFTAR ISI. Halaman KATA PENGANTAR ABSTRAKSI DAFTAR GAMBAR DAFTAR TABEL DAFTAR LAMPIRAN

PERANCANGAN GERGAJI LOGAM UNTUK PENGURANGAN KELUHAN FISIK DI BENGKEL LAS SEJATI MULIA JAKARTA SELATAN

BAB 2 LANDASAN TEORI. tersebut digunakan sebagai dasar dan penunjang pemecahan masalah.

Furnitur Ergonomis untuk Siswa Sekolah Dasar Usia 6-10 Tahun

INSTRUKSI KERJA. Penggunaan Kursi Antropometri Tiger Laboratorium Perancangan Kerja dan Ergonomi Jurusan Teknik Industri

RANCANG ULANG KURSI TAMAN DENGAN EVALUASI ERGONOMI - ANTROPOMETRI DAN BIOMEKANIK

BAB I PENDAHULUAN. tulang belakang (Benjamin W. Niebel, 2003). Serge Simoneau, dkk (1996)

PERANCANGAN STASIUN KERJA OPERATOR PADA LINI PACKING PT. X SURABAYA

BAB I PENDAHULUAN 1-1

DAFTAR ISI... ABSTRAK... KATA PENGANTAR... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR...

PERANCANGAN STASIUN KERJA YANG ERGONOMIS GUNA MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS PEMBUATAN SOUVENIR BERBAHAN LIMBAH LAMPU TL

Lampiran 1. Daftar pertanyaan wawancara (kuesioner) KUESIONER PENGGUNAAN KNAPSACK SPRAYER

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1-1 Universitas Kristen Maranatha

RANCANG BANGUN ULANG MEJA DAN KURSI BELAJAR UNTUK USIA PRA SEKOLAH BERDASARKAN DATA ANTROPOMETRI PADA TK RAUDHATUL ATFAL PONTIANAK

BAB I PENDAHULUAN. dapat memenuhi kebutuhan siswa karena jika digunakan perabot kelas yang

MANUAL PROSEDUR PENGGUNAAN KURSI ANTROPOMETRI

EVALUASI DIMENSI MEJA MESIN JAHIT DAN KURSI OPERATOR BERDASARKAN KRITERIA ANTROPOMETRI PADA STASIUN PENJAHITAN DI INDUSTRI GARMEN UD.

ANTROPOMETRI TEKNIK TATA CARA KERJA PROGRAM KEAHLIAN PERENCANAAN PRODUKSI MANUFAKTUR DAN JASA

IMPLEMENTASI KONSEP ERGONOMI PADA PEMBUATAN ALAT TENUN TRADISIONAL MENGGUNAKAN PRINSIP PERANCANGAN YANG DAPAT DISESUAIKAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

PERANCANGAN MESIN PENYAYAT BAMBU SECARA ERGONOMIS

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1Latar Belakang Masalah

LAPORAN AKHIR PRAKTIKUM PERANCANGAN SISTEM KERJA DAN ERGONOMI PENGUKURAN DIMENSI TUBUH MANUSIA (ANTROPOMETRI)

Abstrak. Batasan Masalah Berdasarkan latar belakang masalah tersebut diatas penulis membatasi permasalahan sebagai berikut :

BAB 7 KESIMPULAN DAN SARAN

Transkripsi:

31 BAB III MOTODE PENELITIAN Metodologi penelitian adalah kerangka penelitian yang memuat langkahlangkah yang dilakukan dalam memecahkan permasalahan yang dihadapi. Langkah-langkah dalam perancangan meja dan kursi bagi siswa TK dapat dijelaskan seperti bawah ini : 3.1 Studi Lapangan Tahapan awal ini bertujuan untuk melihat atau mengamati kondisi yang ada pada obyek yang diteliti yaitu TK Darma Wanita Desa Tajemsari. Pada tahap ini juga dilakukan wawancara dengan guru dan beberapa siswa. Sehingga dari langkah awal inilah peneliti dapat memperoleh informasi-informasi yang dibutuhkan yang berhubungan dengan tujuan dilakukannya penelitian ini. 3.2 Studi Literatur Pada tahapan ini adalah mempelajari buku-buku referensi yang berhubungan dengan pokok permasalahan yang dibahas dalam penyusunan Laporan Penelitian ini. 3.3 Perumusan, Pembatasan,dan Tujuan 3.3.1 Perumusan Masalah Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah ingin menentukan meja dan kursi belajar yang ergonomis, sehingga dapat digunakan dengan aman, nyaman dan sehat oleh para siswa saat mengikutin kegiatan belajar mengajar. Agar prestasi belajar siawa dapat lebih baik.

32 3.3.2 Pembatasan Masalah Agar permasalahan yang dibahas tidak terlalu luas dan dapat dengan mudah dipahami, maka pembatasan masalah pada penelitian ini dititikberatkan pada : 1. Pengukuran dilakukan pada meja dan kursi belajar yang sudah ada di TK Darma Wanita Desa Tajemsari dengan menggunakan analisa ergonomi. 2. Penelitian dan pengukuran dilakukan pada para anak didik atau siswa- siswi Taman Kanak- Kanan Darma Wanita Desa Tajemsari. 3. Bahan baku yang digunakan dalam pembuatan meja dan kursi adalah kayu yang berkualitas baik yaitu kayu jati. 3.3.3 Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah : 1. Untuk mengetahui meja dan kursi belajar yang sudah ada sekarang apakah sudah ergonomis atau belum? 2. Ingin mendapatkan rancangan meja dan kursi belajar yang ergonomis sehingga dapat memberikan kenyamanan bagi para anak didik atau siswa siswi Taman Kanak-Kanak Darma Wanita Desa Tajemsari pada saat mengikuti proses belajar. 3.4 Pengumpulan Data Pengumpulan data terdiri dari : a. Data meja belajar yang sudah ada di lokasi penelitian yaitu yang terdiri dari : tinggi meja belajar, lebar meja belajar dan panjang meja belajar. b. Data kursi belajar yang ada di Lokasi penelitian, yaitu yang terdiri dari : tinggi alas duduk, panjang alas duduk, lebar alas duduk, tinggi sandaran dan

33 lebar sandaran, tinggi kursi. engambilan data meja dan kursi belajar yang ada dilakukan secara menyeluruh (populasi). c. Data anthropometri para siswa Taman Kanak-Kanak yang berupa data : lebar sandaran duduk, tinggi sandaran punggung, lebar pinggul duduk, panjang popliteal, tinggi popliteal, jangkauan tangan kedepan, rentangan tangan, tinggi siku duduk. Melihat jumlah siswa yang cukup banyak maka pengambilan data anthropometri ini dilakukan secara sampel terhadap jumlah populasi siswa yang ada. 3.5 Pengolahan Data Pengolahan data dilakukan dengan menggunakan perhitungan persentil, yang sebelumnya dilakukan pengujian terlebih dahulu dari data-data anthropometri siswa Taman Kanak-Kanak, yaitu : 1. Uji kenormalan data 2. Uji keseragaman data 3. Uji kecukupan data Setelah pengujian data telah dilakukan dan dinyatakan normal, maka persentil dapat ditetapkan sesuai dengan tabel probabilitas distribusi normal. 3.6 Analisa Pembahasan Analisa dilakukan dengan membandingkan data-data dari hasil pengolahan persentil di atas dengan data-data pada hasil pengukuran Meja dan Kursi belajar yang ada di lokasi penelitian.

34 3.7 Perancangan Ulang Meja dan Kursi Perancangan ulang meja dan kursi belajar ini didasarkan pada hasil pengolahan persentil yang telah dilakukan dengan tetap memperhatikan pada meja dan kursi belajar yang telah ada. Untuk dimensi meja dan kursi belajar yang masih sesuai dengan perhitungan persentil itulah yang akan dipakai. Pada perancangan ulang ini selain memperhatikan masalah dimensinya, juga perlu memperhatikan masalah bahan kayunya, bahan sandaran punggung, alas duduk, warna serta aksessoris lainnya yang disesuiakan dengan usia siswa-siswi Taman Kanak-Kanak tersebut. 3.8 Kesimpulan dan Saran Pada bagian ini berisi tentang kesimpulan dari hasil analisa dan saran yang dapat diberikan oleh peneliti kepada obyek yang diteliti yang berhubungan dengan permasalahan yang diambil. Adapun kerangka pemecahan masalahnya adalah sebagai berikut : Mulai Studi lapangan Dilakukan dengan melihat/ mengamati obyek yang akan diteliti. Studi literatur Dilakukan dengan mempelajari buku sebagai referansi yang berkaitan dengan penelitian. Perumusan masalah, batasan masalah, tujuan Pengumpulan data A

35 A Data meja: 1. tinggi meja 2. lebar meja 3. panjang meja Data kursi: 1. tinggi alas duduk 2. panjang alas duduk 3. lebar alas duduk 4. tinggi sandaran 5. lebar sandaran 6. tinggi kursi Pengukuran anthropometri: 1. tinggi bahu duduk 2. lebar sandaran duduk 3. tinggi sandaran punggung 4. lebar pinggul duduk 5. panjag popliteal 6. tinggi popliteal 7. jangkauan tangan kedepan 8. rentangan tangan 9. tinggi siku duduk Pengolahan data (persentil) 1. uji kenormalan 2. uji kecukupan 3. uji keseragaman Tidak Ya Perhitungan data persentil Analisa pembahasan Perancangan Meja dan Kursi Belajar Kesimpulan dan saran Selesai Gambar 3.1 Flowchart Metodologi Penelitian