BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

ABSTRAK. Gambaran Ankle-Brachial Index (ABI) Penderita Diabetes mellitus (DM) Tipe 2 Di Komunitas Senam Rumah Sakit Immanuel Bandung

BAB I PENDAHULUAN. Penyakit Arteri Perifer (PAP) adalah suatu kondisi medis yang disebabkan

BAB I PENDAHULUAN. (DM) merupakan salah satu penyakit Non-Communicable Disease

BAB 1 PENDAHULUAN. fungsi aorta dan cabang arteri yang berada di perifer terutama yang memperdarahi

BAB I PENDAHULUAN. tersebut dipompa dari jantung ke jaringan. Tekanan darah berubah-ubah sepanjang hari,

BAB I PENDAHULUAN. kesehatan dunia yang serius. World Health Organization (WHO) merupakan yang tertinggi di dunia (Wild, et al., 2009).

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Universitas Sumatera Utara

BAB I PENDAHULUAN. Kaki diabetik merupakan komplikasi dari diabetes melitus (DM) yang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. WHO (2006) menyatakan terdapat lebih dari 200 juta orang dengan Diabetes

LAMPIRAN SURAT PERNYATAAN PERSETUJUAN UNTUK IKUT SERTA DALAM PENELITIAN (INFORMED CONSENT)

BAB I PENDAHULUAN. Prevelensi Diabetes Melitus (DM) setiap tahunnya semakin. meningkat, berdasarkan data dari World Health Organization / WHO

BAB I PENDAHULUAN. plak yang tersusun oleh kolesterol, substansi lemak, kalsium, fibrin, serta debris

BAB 1 PENDAHULUAN. penduduk dunia meninggal akibat diabetes mellitus. Selanjutnya pada tahun 2003

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. orang yang memiliki kebiasaan merokok. Walaupun masalah. tahun ke tahun. World Health Organization (WHO) memprediksi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Amerika Serikat prevalensi tahunan sekitar 10,3%, livetime prevalence mencapai

BAB I PENDAHULUAN. Di Indonesia penyakit jantung dan pembuluh darah terus meningkat dan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. koroner. Kelebihan tersebut bereaksi dengan zat-zat lain dan mengendap di

BAB 1 PENDAHULUAN. tahun terus meningkat, data terakhir dari World Health Organization (WHO)

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang. Rokok sudah dikenal manusia sejak tahun sebelum Masehi. Sejak

BAB 1 PENDAHULUAN. Salah satu penyakit tidak menular (PTM) yang meresahkan adalah penyakit

BAB 1 PENDAHULUAN. Diabetic foot merupakan salah satu komplikasi Diabetes Mellitus (DM).

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Stroke menurut World Health Organization (WHO) (1988) seperti yang

BAB I PENDAHULUAN. Fungsi kognitif merupakan hasil interaksi dengan lingkungan yang

BAB I PENDAHULUAN. mempengaruhi kualitas hidup serta produktivitas seseorang. Penyakit penyakit

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. menurun sedikit pada kelompok umur 75 tahun (Riskesdas, 2013). Menurut

BAB 1 PENDAHULUAN. aktivitas fisik dan meningkatnya pencemaran/polusi lingkungan. Perubahan tersebut

BAB I PENDAHULUAN. Merokok sudah menjadi masalah kompleks yang menyangkut aspek

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Menurut Global Report On Diabetes yang dikeluarkan WHO pada tahun

BAB 1 : PENDAHULUAN. dari 8,4 juta pada tahun 2000 menjadi sekitar 21,3 juta pada tahun Sedangkan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. World Health Organization (WHO) memperkirakan jumlah penderita hipertensi akan terus meningkat seiring

BAB I PENDAHULUAN. dari orang per tahun. 1 dari setiap 18 kematian disebabkan oleh stroke. Rata-rata, setiap

BAB I PENDAHULUAN. menular juga membunuh penduduk dengan usia yang lebih muda. Hal ini

BAB I PENDAHULUAN. Penyakit Paru Obstruktif Kronis (PPOK) termasuk ke dalam penyakit

@UKDW BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Penyakit dapat dibedakan menjadi dua jenis, yaitu penyakit menular

BAB 1 PENDAHULUAN. merupakan 63% penyebab kematian di seluruh dunia dengan membunuh 36 juta jiwa

BAB 1 PENDAHULUAN. akibat penyakit kardiovaskuler pada tahun 1998 di Amerika Serikat. (data dari

BAB 1 PENDAHULUAN. didominasi oleh penyakit infeksi dan malnutrisi, pada saat ini didominasi oleh

BAB 1 PENDAHULUAN. lebih dari 90 mmhg (World Health Organization, 2013). Penyakit ini sering

BAB 1 PENDAHULUAN. disebabkan oleh PTM terjadi sebelum usia 60 tahun, dan 90% dari kematian sebelum

BAB 1 PENDAHULUAN. koroner, stroke), kanker, penyakit pernafasan kronis (asma dan. penyakit paru obstruksi kronis), dan diabetes.

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penyakit Jantung Koroner (PJK) merupakan kelainan pada satu atau lebih pembuluh

BAB I PENDAHULUAN. (glukosa) akibat kekurangan atau resistensi insulin (Bustan, 2007). World

BAB I PENDAHULUAN. menular (PTM) yang meliputi penyakit degeneratif dan man made diseases.

BAB I PENDAHULUAN. ditularkan dari orang ke orang. Mereka memiliki durasi panjang dan umumnya

BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Stroke merupakan suatu sindroma neurologis yang. terjadi akibat penyakit kardiovaskular.

BAB 1 PENDAHULUAN. produksi glukosa (1). Terdapat dua kategori utama DM yaitu DM. tipe 1 (DMT1) dan DM tipe 2 (DMT2). DMT1 dulunya disebut

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. karena semakin meningkatnya frekuensi kejadiannya di masyarakat. 1 Peningkatan

BAB I PENDAHULUAN. tidak menular yang lebih dikenal dengan sebutan transisi epidemiologi. 1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. merealisasikan tercapainya Millenium Development Goals (MDGs) yang

PENGARUH SENAM KAKI DIABETIK TERHADAP NYERI KAKI PADA PASIEN DIABETES MELLITUS DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS DELANGGU

Skripsi Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Meraih Derajat Sarjana S 1 Keperawatan. Disusun Oleh : Rina Ambarwati J.

BAB 1 PENDAHULUAN. didominasi oleh penyakit infeksi bergeser ke penyakit non-infeksi/penyakit tidak

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dinding pembuluh darah dan merupakan salah satu tanda-tanda vital yang utama.

BAB I PENDAHULUAN. di Indonesia dan dunia. World Health Organization (WHO) memperkirakan 30%

BAB I PENDAHULUAN. Menurut Global Adults Tobacco Survey (GATS) Indonesia, Indonesia merupakan

BAB I PENDAHULUAN. sumber daya manusia Indonesia seutuhnya. Visi Indonesia sehat yang diharapkan

BAB 1 PENDAHULUAN. masalah kesehatan untuk sehat bagi penduduk agar dapat mewujudkan derajat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. Indonesia. Dewasa ini perilaku pengendalian PJK belum dapat dilakukan secara

BAB I adanya penyebab lain yang jelas selain vaskuler (WHO, 1988). bergantung sepenuhnya kepada orang lain (WHO, 2002).

BAB I PENDAHULUAN. penyebab kematian di dunia termasuk di negara berkembang seperti

BAB I PENDAHULUAN. perokok mengalami peningkatan dari tahun ketahunnya (Sari, 2006).

SURAT PERNYATAAN PERSETUJUAN UNTUK IKUT SERTA DALAM PENELITIAN (INFORMED CONSENT)

BAB I PENDAHULUAN. Hipertensi merupakan faktor resiko primer penyakit jantung dan stroke. Pada

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

2 Penyakit asam urat diperkirakan terjadi pada 840 orang dari setiap orang. Prevalensi penyakit asam urat di Indonesia terjadi pada usia di ba

BAB 1 PENDAHULUAN. kematian berasal dari PTM dengan perbandingan satu dari dua orang. dewasa mempunyai satu jenis PTM, sedangkan di Indonesia PTM

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penyakit jantung koroner (PJK) adalah gangguan fungsi jantung dimana otot

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA. Depresi adalah suatu gangguan suasana perasaan (mood) yang

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Diabetes Melitus (DM) adalah suatu penyakit kronis yang terjadi baik ketika

BAB I PENDAHULUAN orang dari 1 juta penduduk menderita PJK. 2 Hal ini diperkuat oleh hasil

BAB I PENDAHULUAN. Diabetes Melitus adalah penyakit hiperglikemia yang ditandai

BAB 1 PENDAHULUAN. Diabetes mellitus (DM) adalah sekelompok gangguan metabolik. dari metabolisme karbohidrat dimana glukosa overproduksi dan kurang

BAB I PENDAHULUAN. pesat. Penyakit degeneratif biasanya disebut dengan penyakit yang

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. memerlukan upaya penanganan tepat dan serius. Diabetes Mellitus juga


BAB I PENDAHULUAN. Penyakit tidak menular (PTM) menjadi penyebab utama kematian secara

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. salah satu negara konsumen tembakau terbesar di dunia.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERBEDAAN ANGKA KEJADIAN HIPERTENSI ANTARA PRIA DAN WANITA PENDERITA DIABETES MELITUS BERUSIA 45 TAHUN SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Penyakit jantung koroner (PJK) atau di kenal dengan Coronary Artery

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1. 1. Latar Belakang Berdasarkan data World Health Organization (WHO), saat ini terdapat setidaknya 1,3 milyar perokok di seluruh dunia. Jumlah ini mencakup hampir sepertiga jumlah populasi penduduk dunia. Diperkirakan pula, jumlah ini akan terus meningkat menjadi 1,7 milyar perokok pada tahun 2025. (WHO, 2006). Indonesia sendiri merupakan salah satu negara konsumen tembakau terbesar di dunia. Indonesia menempati urutan kelima di antara negara-negara dengan tingkat agregat konsumsi tembakau tertinggi di dunia, setelah Cina, Amerika, Rusia dan Jepang. (Depkes RI, 2002). Berbeda dengan negara-negara maju seperti Amerika dimana terdapat penurunan konsumsi tembakau pada 3 dekade terakhir ini, pada negara berkembang, justru terdapat peningkatan konsumsi tembakau. (WHO,2002). Indonesia mengalami peningkatan tajam konsumsi tembakau dalam 3 dekade terakhir; dari 33 milyar batang per tahun di tahun 1970 menjadi 217 milyar batang di tahun 2000. Antara tahun 1970 dan 1980, konsumsi tembakau meningkat sebesar 159%. Sedangkan antara tahun 1990 dan 2000, peningkatan lebih jauh sebesar 54%, dari periode sebelumnya, terjadi dalam konsumsi tembakau walaupun pada saat itu tejadi krisis ekonomi (Depkes RI, 2002) Kenyataan ini sangatlah memprihatinkan, karena rokok adalah zat yang sangat berbahaya dan mematikan. Lebih dari 4000 zat toksik atau bahan-bahan yang bersifat karsinogenik ditemukan dalam rokok. Angka kematian yang diakibatkan oleh penggunaan tembakau dalam rokok sangatlah tinggi. Saat ini, setiap 8 detik, satu orang meninggal akibat penggunaan tembakau. Penyakit yang berhubungan dengan rokok mengakibatkan kematian pada 1 dari 10 orang di dunia atau dengan kata lain, sekitar 4 juta kematian di dunia berhubungan dengan penyakit yang diakibatkan oleh merokok. (WHO, 2002) 1

2 Penyakit-penyakit yang diakibatkan oleh rokok diantaranya adalah penyakit jantung dan pembuluh darah, stroke serta penyakit paru kronik. Selain itu, rokok juga dapat mengakibatkan kanker pada paru-paru, laryng, esophagus, mulut dan kandung kemih, serta berkontribusi pada kanker cervix, pankreas dan ginjal. (WHO, 2002). Seperti telah disebutkan sebelumnya, rokok adalah salah satu faktor risiko utama penyebab terjadinya penyakit jantung dan pembuluh darah, salah satunya adalah peripheral arterial disease (PAD). (Willigendael et al, 2004). Peripheral arterial disease adalah suatu gangguan pada pembuluh darah, dimana terdapat sumbatan/blokade pada arteri yang berukuran besar hingga sedang, dan biasanya menyerang tungkai kaki bagian bawah. PAD meningkatkan insidensi terjadinya gangren pada kaki dan mengakibatkan gangguan penyembuhan ulkus pada kaki pada penderita diabetes. Pengobatan gangren kaki yang tidak adekuat meningkatkan prevalensi terjadinya amputasi. Amputasi dapat mengakibatkan pasien kehilangan pekerjaan dan pendapatannya, meningkatkan ketergantungan pada keluarga, depresi dan penurunan dari kualitas hidup pasien (Arnadi dkk, 2003). Pasien dengan PAD pun memiliki risiko kematian akibat penyakit kardiovaskular 2-4 kali lebih besar dibandingkan dengan pasien tanpa PAD. (Lilly,L.S, 2007). Salah satu cara untuk mendiagnosis PAD adalah dengan mengukur perbandingan tekanan darah sistolik pada pergelangan kaki dengan tekanan darah sistolik pada lengan, atau disebut juga Ankle-Brachial Index (ABI). (Lilly, L.S, 2007). Penggunaan ABI untuk mengukur sirkulasi arterial 95% sensitif dan 99% spesifik. Pengukuran ABI bersifat kuantitatif sehingga selain untuk mendiagnosis PAD, ABI dapat pula digunakan untuk menentukan derajat keparahan penyakit dan progresivitas dari penyakit ini. (Mohler, 2003). Pada keadaan normal, nilai ABI berkisar antara 0,9-1,30, sedangkan nilai ABI < 0,9 dapat menegakkan diagnosis PAD. (Hiatt, 2001). Berdasarkan pemaparan diatas, maka penulis tertarik untuk mengetahui perbedaan nilai ABI sebagai alat diagnostik PAD pada perokok dan non perokok.

3 1. 2. Identifikasi Masalah Berdasarkan uraian dalam latar belakang penelitian tersebut di atas, maka dapat dirumuskan pertanyaan penelitian sebagai berikut : Bagaimanakah perbedaan nilai Ankle-Brachial Index (ABI) pada perokok dan non perokok. 1. 3. Maksud dan Tujuan Maksud Penelitian : o Mengetahui pengaruh rokok terhadap nilai ABI Tujuan Penelitian o Mendapatkan data mengenai nilai ABI pada non-perokok. o Mendapatkan data mengenai nilai ABI pada perokok. o Mengetahui adanya perbedaan nilai ABI pada perokok dan nonperokok. o Mengetahui prevalensi PAD pada perokok dan non-perokok 1. 4. Manfaat Penelitian Manfaat dari penelitian ini secara ilmiah : Penggunaan ABI sebagai alat untuk penentuan derajat keparahan penyakit dan progresivitas dari PAD. Menentukan salah satu faktor risiko dari PAD. Adapun manfaat dari penelitian ini untuk masyarakat adalah untuk memberikan gambaran akan bahaya rokok terhadap kesehatan manusia.

4 1. 5. Kerangka Pemikiran dan Hipotesis 1. 5. 1. Kerangka Pemikiran Peripheral arterial disease adalah penyakit aterosklerosis pada ekstremitas, yaitu pada lengan dan kaki. Diperkirakan prevalensi PAD pada usia lebih dari 55 tahun mencapai 16%, bahkan PAD yang asimptomatik diperkirakan mencapai 20% populasi dewasa. (Made Ratna Saraswati dkk, 2006) Salah satu manifestasi klinik yang khas dari PAD adalah adanya intermittent claudication,yaitu rasa nyeri yang dirasakan pada satu atau kedua kaki pada saat berjalan, dan biasanya nyeri terasa hebat pada bagian betis. Nyeri tidak hilang dengan kegiatan, dan baru akan mereda dengan istirahat. Pada pasien PAD dengan gejala tersebut, kondisinya lambat laun akan semakin memburuk. 25% pasien akan mengalami perburukan gejala dan 5% akan mengalami amputasi dalam kurun waktu 5 tahun. Sekitar 5-10% pasien akan mengalami suatu kondisi yang dikenal dengan critical leg ischemia, yaitu suatu kondisi dimana terdapat nyeri pada kaki bagian distal, ulserasi atau gangren, sehingga meningkatkan risiko kehilangan tungkai kakinya. (Hiatt, 2001). Lebih dari 50% pasien yang didiagnosis PAD berdasarkan nilai ABI yang abnormal, tidak menunjukkan adanya gejala-gejala khas tersebut di atas, akan tetapi pasien hanya mengeluhkan gejala adanya nyeri pada kakinya saat beraktivitas sehingga mengurangi kualitas kehidupannya sehari-hari. Berdasarkan pemaparan tersebut diatas, dapat disimpulkan bahwa sebagian besar pasien PAD memiliki kapasitas fungsional yang menurun sehingga membatasi kemampuan mereka dalam beraktivitas sehari-hari. (Hiatt, 2001). Faktor risiko utama penyebab PAD adalah usia yang tua (diatas 40 tahun), merokok dan Diabetes melitus. Faktor risiko lain yang penting adalah hiperlipidemia, hipertensi dan hiperhomosisteinemia. (Hiatt, 2001). Rokok adalah salah satu faktor risiko utama PAD yang dapat dimodifikasi, baik pada pria ataupun wanita. Hubungan antara merokok dan PAD jauh lebih kuat dibandingkan dengan hubungan antara merokok dan penyakit jantung

5 koroner. Diagnosis dari PAD ditemukan 10 tahun lebih cepat pada perokok dibandingkan dengan non perokok. Selain itu, pasien PAD yang merokok memiliki kecenderungan untuk mengalami amputasi dibandingkan dengan pasien PAD yang tidak merokok. (Willigendael et al, 2004). Hubungan yang erat antara rokok dan PAD telah diketahui sejak tahun 1911, dimana menurut Erb, intermittent claudication 3x lebih sering ditemukan pada perokok dan 6x lebih sering pada perokok berat dibandingkan dengan orang yang tidak merokok. (Willigendael et al, 2004). Untuk menegakkan diagnosis PAD dapat digunakan salah satu metode pengukuran kuantitatif yang cepat dan noninvasif yaitu pengukuran ABI.(Mohler, 2003). Nilai ABI normal berkisar antara 0,9-1,30, sedangkan nilai ABI < 0,9 menegakkan diagnosis PAD. (Hiatt, 2001). Pada penelitian ini dilakukan pengukuran ABI pada perokok dan non perokok untuk memberikan gambaran pengaruh rokok terhadap nilai ABI khususnya di lingkungan RS Immanuel, Bandung. 1. 5. 2. Hipotesis Penelitian Berdasarkan uraian diatas, maka dapat diperoleh suatu hipotesis penelitian bahwa nilai ABI pada perokok lebih rendah dibandingkan nilai ABI pada nonperokok. 1. 6. Metode Penelitian Penelitian ini berupa penelitian observasional dengan desain penelitian crosssectional dan bersifat kuantitatif komparatif. Sampel minimal yang diambil sebanyak 62 orang dengan cara pengambilan sample berupa consecutive sampling. Kriteria pemilihan subjek yaitu pria dan wanita dewasa yang dibagi menjadi dua kelompok yaitu perokok dan non-perokok. Prosedur pemeriksaan dengan mengukur ABI, yaitu membandingkan tekanan darah sistolik pada pergelangan kaki (a. tibialis posterior dan a. dorsalis pedis)

6 dan tekanan darah sistolik pada lengan(a.brachialis), dengan mempergunakan manset, sphygmomanometer dan handheld Doppler. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan T-Test independent (uji beda dua mean independen) untuk uji parametrik dan menggunakan Mann whitney test untuk uji non parametrik dengan level signifikansi 5% (α=0,05). 1. 7. Lokasi dan Waktu Penelitian akan dilaksanakan di Poli Penyakit Dalam Rumah Sakit Immanuel, Bandung pada periode waktu Januari 2009-Agustus 2009.