ANALISA PENENTUAN POSISI JARING KONTROL HORIZONTAL NASIONAL ORDO 1 DI PROVINSI KALIMANTAN BARAT. Oleh : Eko Purnama, H. Rorim Panday, Joni Efendi

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang. Penentuan posisi/kedudukan di permukaan bumi dapat dilakukan dengan

Jurnal Geodesi Undip Januari 2014

Analisa Pergeseran Titik Pengamatan GPS pada Gunung Merapi Periode Januari-Juli 2015

PENGGUNAAN TITIK IKAT GPS REGIONAL DALAM PENDEFINISIAN STASIUN AKTIF GMU1 YANG DIIKATKAN PADA ITRF Sri Rezki Artini ABSTRAK

PEMANTAUAN POSISI ABSOLUT STASIUN IGS

BAB I PENDAHULUAN I-1

Jurnal Geodesi Undip Oktober 2013

Jurnal Geodesi Undip Juli 2014

PENENTUAN KOORDINAT STASIUN GNSS CORS GMU1 DENGAN KOMBINASI TITIK IKAT GPS GLOBAL DAN REGIONAL

PENENTUAN KOORDINAT STASIUN GNSS CORS GMU1 DENGAN KOMBINASI TITIK IKAT GPS GLOBAL DAN REGIONAL

BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar belakang. tatanan tektonik yang kompleks. Pada bagian barat Indonesia terdapat subduksi

Perbandingan Hasil Pengolahan Data GPS Menggunakan Hitung Perataan Secara Simultan dan Secara Bertahap

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB I PENDAHULUAN. Latar Belakang

Analisa Perubahan Kecepatan Pergeseran Titik Akibat Gempa Menggunakan Data SuGar (Sumatran GPS Array)

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV PENGOLAHAN DATA

PENGGUNAAN TEKNOLOGI GNSS RT-PPP UNTUK KEGIATAN TOPOGRAFI SEISMIK

Aplikasi Survei GPS dengan Metode Statik Singkat dalam Penentuan Koordinat Titik-titik Kerangka Dasar Pemetaan Skala Besar

SIDANG TUGAS AKHIR RG

BAB I PENDAHULUAN. tujuan dan manfaat penelitian. Berikut ini uraian dari masing-masing sub bab. I.1. Latar Belakang

Jurnal Geodesi Undip Oktober 2014

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Pengaruh Penambahan Jumlah Titik Ikat Terhadap Peningkatan Ketelitian Posisi Titik pada Survei GPS

ANALISIS KETELITIAN DATA PENGUKURAN MENGGUNAKAN GPS DENGAN METODE DIFERENSIAL STATIK DALAM MODA JARING DAN RADIAL

Jurnal Geodesi Undip Januari 2017

Aplikasi Survei GPS dengan Metode Statik Singkat dalam Penentuan Koordinat Titik-Titik Kerangka Dasar Pemetaan Skala Besar

Jurnal Geodesi Undip April 2016

BAB III PEMANFAATAN SISTEM GPS CORS DALAM RANGKA PENGUKURAN BIDANG TANAH

ANALISA PERBANDINGAN ORBIT SATELIT GPS YANG DIPENGARUHI OLEH SPHERICALLY SYMMETRIC ELEMENT KEPLERIAN

Jurnal Geodesi Undip Oktober 2016

ANALISIS PENGARUH TOTAL ELECTRON CONTENT (TEC) DI LAPISAN IONOSFER PADA DATA PENGAMATAN GNSS RT-PPP

Jurnal Geodesi Undip Januari 2017

Studi Penurunan Tanah Kota Surabaya Menggunakan Global Positioning System

Jurnal Geodesi Undip Oktober 2015

B A B IV HASIL DAN ANALISIS

Jurnal Geodesi Undip Oktober 2013

DAFTAR PUSTAKA Abdurachim, A., 2002, Abidin, H. Z., 1995,

BAB III PENGAMATAN GPS EPISODIK DAN PENGOLAHAN DATA

Jurnal Geodesi Undip Oktober 2014

Analisis Deformasi Gunung Merapi Berdasarkan Data Pengamatan GPS Februari- Juli 2015

Studi Perbandingan GPS CORS Metode RTK NTRIP dan Total Station dalam Pengukuran Volume Cut and Fill

ANALISIS KECEPATAN PERGERAKAN STATION GNSS CORS UDIP

BAB Analisis Perbandingan Hasil LGO 8.1 & Bernese 5.0

Evaluasi Spesifikasi Teknik pada Survei GPS

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Pengaruh Waktu Pengamatan Terhadap Ketelitian Posisi dalam Survei GPS

BAB IV ANALISIS. Gambar 4.1 Suhu, tekanan, dan nilai ZWD saat pengamatan

Evaluasi Spesifikasi Teknik pada Survei GPS

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV PENGOLAHAN DATA

BAB III PELAKSANAAN PENELITIAN

PERATURAN KEPALA BADAN INFORMASI GEOSPASIAL NOMOR 15 TAHUN 2013 /2001 TENTANG SISTEM REFERENSI GEOSPASIAL INDONESIA 2013

Analisa Pengolahan Data Stasiun GPS CORS Gunung Merapi Menggunakan Perangkat Lunak Ilmiah GAMIT/GLOBK 10.6

ANALISA NILAI TEC (TOTAL ELECTRON CONTENT) PADA LAPISAN IONOSFER DENGAN MENGGUNAKAN DATA PENGAMATAN GPS DUA FREKUENSI

OPTIMASI JARING PADA PENGUKURAN ORDE-3 MENGGUNAKAN PERATAAN PARAMETER

BAB 3 PENGOLAHAN DATA DAN HASIL. 3.1 Data yang Digunakan

Jurnal Geodesi Undip Januari 2017

ANALISA PENENTUAN POSISI HORISONTAL DI LAUT DENGAN MAPSOUNDER DAN AQUAMAP

Membandingkan Hasil Pengukuran Beda Tinggi dari Hasil Survei GPS dan Sipat Datar

Jurnal Geodesi Undip Oktober 2015

BAB I PENDAHULUAN I.1.

Analisa Kecepatan Pergeseran di Wilayah Jawa Tengah Bagian Selatan Menggunakan GPS- CORS Tahun

Jurnal Geodesi Undip April 2016

ANALISA PERBANDINGAN KETELITIAN PENGUKURAN KERANGKA KONTROL HORISONTAL ORDE-4 MENGGUNAKAN GPS GEODETIK METODE RAPID STATIC DENGAN TOTAL STATION

PENGUKURAN GROUND CONTROL POINT UNTUK CITRA SATELIT CITRA SATELIT RESOLUSI TINGGI DENGAN METODE GPS PPP

Analisa Perbandingan Volume Cut and Fill menggunakan Total Station dan GPS CORS (Continouosly Operating Reference Station) Metode RTK NTRIP

Bab III Pelaksanaan Penelitian

Jurnal Geodesi Undip April 2016

Evaluasi Penurunan Tanah Kawasan Lumpur Sidoarjo Berdasarkan Data Pengamatan GPS April, Mei, Juni, dan Oktober 2016

Analisis Ketelitian Penetuan Posisi Horizontal Menggunakan Antena GPS Geodetik Ashtech ASH111661

BAB IV ANALISIS. Ditorsi radial jarak radial (r)

Pembuatan Program Perataan Jaring GPS ABSTRACT

BAB I PENDAHULUAN. Halaman Latar Belakang

Analisis Perbedaan Perhitungan Arah Kiblat pada Bidang Spheroid dan Ellipsoid dengan Menggunakan Data Koordinat GPS

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

STUDI TENTANG CONTINUOUSLY OPERATING REFERENCE STATION GPS (Studi Kasus CORS GPS ITS) Oleh: Prasetyo Hutomo GEOMATIC ENGINEERING ITS

Jurusan Teknik Geomatika Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Institut Teknologi Sepuluh Nopember

ANALISA PERUBAHAN KARAKTERISTIK TEC AKIBAT LETUSAN GUNUNG MERAPI TAHUN 2010

Jurnal Geodesi Undip Juli 2014

ANALISIS KOREKSI GEOMETRIK MENGGUNAKAN METODE DIRECT GEOREFERENCING PADA CITRA SATELIT ALOS DAN FORMOSAT-2

PENENTUAN POSISI DENGAN GPS UNTUK SURVEI TERUMBU KARANG. Winardi Puslit Oseanografi - LIPI

KARAKTERISTIK KEAKURASIAN DAN KEPRESISIAN GPS PRECISE POINT POSITIONING TESIS. ASIYANTHI T. LANDO NIM : Program Studi Survei Pemetaan Lanjut

HASIL DAN ANALISIS. Tabel 4-1 Hasil kalibrasi kamera Canon PowerShot S90

Jurnal Geodesi Undip Oktober 2016

BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang

BAB 3 PEMBAHASAN. Tabel 3.1 Data yang Digunakan

Jurnal Geodesi Undip Oktober 2017

STUDI KINERJA SOFTWARE ON-LINE PPP (PRECISE POINT POSITIONING) DALAM PENGOLAHAN DATA SURVEY GPS

STUDI KINERJA PERANGKAT LUNAK LEICA GEO OFFICE 8.1 UNTUK PENGOLAHAN DATA GPS BASELINE PANJANG TUGAS AKHIR. Oleh: SIDIQ PURNAMA AGUNG

BAB II CORS dan Pendaftaran Tanah di Indonesia

BAB IV ANALISIS 4.1 Analisis Cakupan

B A B III GPS REALTIME UNTUK PENGAMATAN TROPOSFER DAN IONOSFER

MODUL 3 GEODESI SATELIT

Pengaruh Koneksitas Jaring Terhadap Ketelitian Posisi Pada Survei GPS

STUDI EVALUASI METODE PENGUKURAN STABILITAS CANDI BOROBUDUR DAN BUKIT

Jurnal Geodesi Undip Oktober 2015

Analisis Metode GPS Kinematik Menggunakan Perangkat Lunak RTKLIB

Transkripsi:

ANALISA PENENTUAN POSISI JARING KONTROL HORIZONTAL NASIONAL ORDO 1 DI PROVINSI KALIMANTAN BARAT Oleh : Eko Purnama, H. Rorim Panday, Joni Efendi Untuk keperluan titik control orde-1 telah dilakukan pengukuran GPS pada 57 titik orde-1 di provinsi Kalimantan Barat dengan pengikatan terhadap titik ikat Cors GPS Global. Pengolahan data dilakukan dengan cara pemecahan titik ikat Global menjadi 4 bagian yaitu titik ikat Cors GPS Global, titik ikat Cors GPS Regional, titik ikat Cors GPS Nasional, titik ikat Cors GPS Kalimantan. Pengolahan data ini menghasilkan posisi 3-dimensi dari ke-4 titik ikat Cors GPS, yang mana hasil dari pengolahan ini di lakukan pengujian dengan satistik uji t. hasil dari uji t menunjukkan bahwa terdapat perbedaan signifikan dari pengolahan menggunakan titik ikat Cors GPS Regional, titik ikat Cors GPS Nasional, titik ikat Cors GPS Kalimantan terhadap titik ikat Cors Global. For the purposes of the control point of 1 st orde- has done a GPS survey in the province of West Kalimantan, by tying to the point of Global GPS Cors. Data processing used Global reference point divided become four part of Global GPS Cors reference point, those are the reference point of Regional GPS Cors, the reference point of National GPS Cors and the reference point of Kalimantan GPS Cors. The result of data processing in 3-Dimentional position of the 4 th the reference point of GPS Cors, which is testing by the t test. The result of t-test showed that there are significant different of result in processing used the reference point of Regional GPS Cors, the reference point of National GPS Cors and the reference point of Kalimantan GPS Cors compared to the reference point of Global GPS Cors. Kata-Kata Kunci : Cors GPS, Jaringan Kontrol Horizontal, Baseline, Koordinat 1. PENDAHULUAN Dalam metoda kovensional, jaring kerangka kontrol horizontal adalah sekumpulan titik kontrol horizontal yang satu sama lainnya dikaitkan dengan data ukuran jarak dan/atau sudut, dan koordinatnya ditentukan dengan metode pengukuran atau pengamatan tertentu dalam suatu sistem referensi koordinat horizontal tertentu. Dalam metode modern, jarring control horizontal ditentukan dengan Pengukuran GPS. Jaring kontrol horizontal nasional (JKHN) ini banyak digunakan sebagai titik ikat pengukuran baik sacara terestis ataupun ekstra terestis. Jaring kerangka kontrol horizontal ini terikat secara global dengan stasiun Cors GPS (CGPS) dunia yang dikelola oleh IGS (International GNNS Service). Penelitian ini dilakukan untuk optimalisasi Jaring kerangka kontrol horizontal orde satu untuk kasus Provinsi kalimantan Barat. Pada penelitian ini titik ikat yang digunakan adalah titik ikat CGPS Kalimantan, titik ikat CGPS Nasional, titik ikat CGPS Regional, dan titik ikat CGPS Global (dalam bentuk h-file). Hasil dari penelitian ini untuk mengetahui seberapa jauh keakurasian dan ketelitian titik yang diolah menggunakan titik ikat Regional, Nasional, dan Kalimantan terhadap titik ikat Global sebagai acuannya. 1.1. Maksud dan Tujuan Penelitian Maksud dari penelitian ini adalah untuk menganalisa hasil hitungan penggunaan beberapa macam titik ikat jaring kontrol Program Studi Teknik Geodesi, Fakultas Teknik Universitas Pakuan 1

horizontal dalam pengolahan data GPS Orde 1 Provinsi Kalimantan Barat. Tujuan dari pengolahan data GPS ini adalah untuk mendapatkan titik JKHN baru di Provinsi Kalimantan Barat. 1.2. Batasan Penelitian 1. Pengolahan data menggunakan scientifc software GAMIT dan GLOBK. 2. Data yang digunakan dalam pengolahan data adalah : Data GPS hasil survei di Kalimantan Barat. Empat data CORS : Data CGPS Kalimantan, Data CGPS Nasional dan CGPS Regional dan H-file Global. 3. Data orbit yang digunakan adalah precise orbit dari IGS. 4. Dengan menggunakan kerangka referensi ITRF 2008 1.3. Metodologi Kajian 1. Melakukan pengolahan data GPS dengan menggunakan keempat data CORS untuk posisi tiga dimensi menggunakan software GAMIT dan GLOBK. 2. Menganalisa nilai hitungan koordinat menggunakan statistik uji t. 2. PELAKSANAAN PENELITIAN 2. Persiapan Software dan Hardware Software Komesil TTC (Trimble Total Control) Software ilmiah Gamit dan Globk 10.5 Microsoft Excel 2007 Micsosoft Word 2007 Hardware Laptop Acer core i5, Ram 4Gb 2.1. Pengolahan Data Pengolahan data ini terdiri dari empat projek hitungan yang terdiri dari : Projek hitungan Kalimantan menggunakan CGPS Kalimantan, yang terdiri dari dua titik ikat yaitu CGPS Pontianak dan CGPS Balikpapan. Projek hitungan Nasional menggunakan CGPS Nasional, yang terdiri dari sebelas titik ikat yaitu CGPS Pontianak, CGPS Balikpapan, CGPS Ambon, CGPS Biak, CGPS Menado, CGPS Bali, CGPS Kupang, CGPS Makasar, CGPS Padang, CGPS Marauke, CGPS Medan. Projek hitungan Regional menggunakan CGPS Regional, yang terdiri dari sebelas titik ikat IGS yaitu Site Bako, Site Coco, Site Cusv, Site Darw, Site Dgar, Site Guam, Site Iisc, Site Karr, Site Ntus, Site Pimo, Site Xmis. Projek hitungan Global menggunakan CGPS Global, Dengan menggunakan data H-file Global dari IGS. Dalam melaksanakan penelitian ini ada beberapa persiapan yang harus dilakukan seperti persiapan data, persiapan software dan hardware, lalu ada tahapan hitungan data yang harus dilakukan seperti hitung baseline, hitung koordinat dan hitung Ellips kesalahan. 1. Persiapan Data Data rinex GPS IGS regional Data rinex Cors GPS Nasional Data h-file Global Data rinex Cors GPS Kalimantan Data rinex pengamatan Data ephemiris Data koordinat pendekatan Pengolahan data GPS ini ada beberapa tahapan yang harus dilakukan yaitu hitung baseline, hitung koordinat, uji statisik menggunakan uji t dan hitung Ellips kesalahan. Hitung baseline dan hitung koordinat mengguunakan software GAMIT dan GLOBK sedangkan hitung Ellips kesalahan menggunakan metote ERROR ELLIPS dan hitung statistik uji T. Hitung Uji T Uji statistik yang digunakan adalah statistik uji T, dengan menggunakan derajat kebebasan takterhingga dan derajat kepercayaan 95%. Berikut tahapan pengolahan uji t H 0 = X1 = X2 H 0 = X1 X2 α = 95% Program Studi Teknik Geodesi, Fakultas Teknik Universitas Pakuan 2

degan menggunakan σx1 2 dan σx2 2,maka dihitung: SE = σx1 2 + σx2 2 n1 n2 T hitung = X1 X2 SE Hasil jika T hitung T tabel maka H 0 diterima Jika T hitung T tabel maka H 0 ditolak Hitung Ellips Kesalahan Absolute Hitung ellips kesalahan dari masingmasing projek. Hitungan Ellips kesalahan ini dilakukan menggunakan microsoft Excel. Berikut tahapan hitung Ellips kesalahan. Hitung nilai setengan sumbu panjang (a) pertitik dari setiap projek hitungan. a = ½ {σ 2 Xa + σ 2 Ya + (σ 2 Xa - σ 2 Ya) 2 + 4(σ 2 XaYa) 2 } Hitung nilai setengah sumbu pendek (b) pertitik dari setiap projek hitungan. b = ½ {σ 2 Xa + σ 2 Ya - (σ 2 Xa - σ 2 Ya) 2 + 4(σ 2 XaYa) 2 } Hitung arah Ellips kesalahan. tan (2δ) = 2 x σ XaYa σ 2 Ya - σ 2 Xa 3. PEMBAHASAN HASIL HITUNGAN Hitungan GAMIT Terdapat dua buah indikator utama dalam mengevaluasi apakah hasil pengola. Indikator tersebut adalah : 1. Jumlah data pengamatan yang ada (clean data) sudah cukup untuk melakukan estimasi parameter secara terpercaya. Untuk pengecekannya dapat dilihat pada file autcln.summary apakah terdapat banyak data pengamatan yang ditolak/dibuang pada proses cleaning data secara otomatis menggunakan modul AUTCLN. 2. Hal ini menunjukkan solusi koordinat harian sudah cukup presisi. Sedangkan pada pengecekan fract, tidak didapati nilai yang melebihi 10. Nilai fract yang kecil yaitu kurang dari 10 menunjukkan bahwa hasil yang baik dan sudah sesuai dengan ketentuan nilai yang telah di tetapkan oleh MIT. 3. Pengecekannya dapat dilihat Q-file yakni biases fixed solution. Jika solusi akhir terdistribusi secara acak dan benar, maka nilai dari nrms seharusnya berkisar pada 0,25. Jika nilai nrms melebihi 0,50 berarti masih terdapat kesalahan yang belum diperbaiki ataupun terdapat kesalahan yang cukup serius pada pemodelan pengolahan data. Lihat tabel 1 pada lampiran. 3.1. Hitungan Globk Nilai standar deviasi adalah nilai yang menunjukan nilai ketelitian dari setiap koordinat yang berhasil dihitung. Tabel-2 pada lampiran adalah standar deviasi terbesar dan terkecil dari setiap projek hitungan. Nilai standar deviasi yang dihasilkan oleh setiap projek pengolahan data berbeda-beda, hal ini dikarenakan adanya pengaruh dari jumlah titik ikat dan distribusi titik ikat yang digunakan. Berikut adalah nilai standar deviasi terbesar dan terkecil untuk setiap parameter X,Y dan Z. Projek Global, X tertinggi pada titik T239 (0,00530 m) X terendah pada titik T070 (0,02922 m), Y tertinggi pada titik T239 (0,01030 m), Y terendah pada titik T070 (0,04233 m), Z tertinggi pada titik T239 (0,00253 m), Z terendah pada titik T128 (0,01016 m). Projek Regional, X tertinggi pada titik T239 (0,00515 m) X terendah pada titik T128 (0,01926 m), Y tertinggi pada titik T239 (0,01035 m), Y terendah pada titik T039 (0,04113 m), Z tertinggi pada titik T239 (0,00259 m), Z terendah pada titik T128 (0,00864 m). Projek Nasional, X tertinggi pada titik T239 (0,00608 m) X terendah pada titik T128 (0,02250 m), Y tertinggi pada titik T239 (0,01225 m), Y terendah pada titik T128 Program Studi Teknik Geodesi, Fakultas Teknik Universitas Pakuan 3

(0,04019 m), Z tertinggi pada titik T239 (0,00295 m), Z terendah pada titik T128 (0,00894 m). Projek Kalimantan X tertinggi pada titik T001 (0,00865 m) X terendah pada titik T12A (1,73304 m), Y tertinggi pada titik T295 (0,01683 m), Y terendah pada titik T262 (2,80970 m), Z tertinggi pada titik T239 (0,01533 m), Z terendah pada titik T283 (1,61711 m).. 3.2. Analisis Statistik Uji T Pada pengolahan statistik uji T ini nilai jaringan Global diasumsikan jaringan dengan nilai yang paling baik, maka dari itu jaringan Global dijadikan acun untuk pembanding dengan derajat kepercayaan 95%. Hasil uji T dapat disimpulkan bahwa untuk hasil hitungan projek Regional, Nasional dan Kalimantan ada perbedaan yang signifikan terhadap hasil hitungan projek Global. Projek Regional parameter X seluruhnya ditolak. Parameter Y diterima ada 11 titik yaitu T217, T279, T122, T295, T001, T107, T51A, T047, T088, T028, TT034, dengan range -0,0014 hingga 0,00241 dan untuk parameter Z seluruhnya ditolak. Projek Nasional parameter X diterima ada 10 titik yaitu T251, T239, T236, T319, T220, T307, T132, T262, T125, T112, dengan range -0,00086 hingga 0,00105. Parameter Y diterima ada 15 titik yaitu T236, T 314, T217, T299, T318, T262, T125, T287, T112, T070, 2088, T149, T79A T020, T304, dengan range -0,00223 hingga 0,00436. Untuk parameter Z seluruhnya ditolak. Projek Kalimantan parameter X diterima ada 6 titik yaitu T 229, T295, T262, T238, T047, T12A, dengan range -0,60096 hingga 0,00027. Parameter Y diterima ada 5 titik yaitu T220, T262, T238, T047, T12A dengan range -0,06322 hingga -0,00035. Parameter Z diterima ada 4 titik yaitu T262, T238, Y047, T12A, dengan range 1,03327 hingga 1,03981. Untuk lebih jelas lihat table 3 pada lampiran. 3.3. Analisa Ellips Kesalahan Hitungan menggunakan metode ellips kesalahan absolut, karena salah satu parameter yang digunakan untuk menilai kualitas koordinat titik yang diperoleh dari proses pengolahan data jaringan GPS adalah hitungan dari ellips kesalahan absolutnya, dengan kata lain ellips kesalahan ini memvisualisasikan nilai dari standar deviasi yang di peroleh dari hasil pengolahan GPS. Dapat kita lihat nilai a, b dan δ dari setiap projek hitungan. a adalah nilai setengah sumbu panjang, b adalah setengah sumbu pendek, δ adalah arah kesalahan dari sumbu panjang ellips kesalahan. Dimana dari masing-masing hitungan projek ini menghasilkan nilai a, b, δ yang berbeda-beda, hal ini disebabkan oleh adanya pengaruh dari jumlah titik ikat dan distribusi titik ikat yang digunakan. Projek Global nilai a terbesar pada titik T074, a terkecil pada titik T79A. nilai b terbesar pada titik T074, nilai b terkecil T79A. Projek Regional nilai a terbesar pada titik T074, a terkecil pada titik T307. Nilai b terbesar pada titik T319, b terkecil pada titik T99A. Projek Nasional nilai a terbesar pada titik T304, a terkecil pada titik T99A. Nilai b terbesar pada titik T128, b terkecil pada titik T304. Projek Kalimantan nilai a terbesar pada titik T283, a terkecil pada titik T99A. Nilai b terbesar pada titik T255, b terkecil pada titik T12A. Unuk lebih jelas lihat table 4 pada lampiran. 4. KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan Dari beberapa pembahasan hasil dari pengolahan dapat kita simpulkan bahwa : 1. Pengolahan GAMIT, solusi koordinat harian sudah cukup akurat dan nilai fract kurang dari 10 yang menunjukan bahwa hasil yang baik dan sudah sesuai dengan Program Studi Teknik Geodesi, Fakultas Teknik Universitas Pakuan 4

ketentuan nilai yang telah di tetapkan oleh MIT. 2. Nilai nrms dari hasil projek hitungan Global, Regional, Nasional, dan Kalimanta berkisar 0.10 hingga 0,25 hal ini menendakan nilai nmrs tersebut dapat diterima dan sesuai dengan nilai yang ditetapkan oleh MIT. 3. Ketelitian standar deviasi dan nilai sumbu panjang (a), nilai sumbu pendek (b) yang dihasilkan oleh setiap jaringan berbedabeda karena adanya pengaruh dari jumlah titik ikat dan distribusi titik ikat yang diguakan. 4. Untuk projek hitungan Regional, Nasional, dan Kalimantan ada perbedaan yang signifikan terhadap projek hitungan Global. DAFTAR PUSTAKA [1] Abidin H. Z, 1995. Penentuan Posisi Dengan GPS. PT Pradya Paramita, Jakarta [2] Abidin H. Z, 2001. Pengantar Geodesi Satelit. Jurusan Teknik Geodesi ITB- Bandung [3] Abidin H.Z, 2004. Penentuan Posisi Dengan GPS. PT Pradya Paramita, Jakarta. [4] Abidin H.Z, Andrew Jones, Jonil Kahar, 2002. Survey Dengan GPS. PT Pradya Paramita, Jakarta. [5] http://www.datumgeodesi/datum WGS84.com 2012. [6] http://www.igs CB.jpl.nasa.gov.com 2012. [7] King, R.W. & Bock, Y.K., 2002, Documentation for the GAMIT GPS Análisis Software,Release 10.0, Department of Earth, Atmospheric, and Planetary Sciences, Massachusetts Institute of Technology and Scripps Institute of Oceanography, University of California at San Diego, USA. [8] Kleusberg, A. & Teunissen, P.J.G., 1996, Lecture Notes in Earth Sciences, Springer-Verlag Berlin Heidelberg, Germany. [9] Laksono A.M, 2012. Penentuan Stasiun GNSS CORS GMU1 Bulan Mei Tahun 20011. Yogyakarta, Universitas Gajah Mada. [10] Leick, A., 2003, GPS Satellite Surveying, John Willey & Sons, Third Edition., Newyork. [11] Prasetyo, S.P, 2008, Pengaruh Jumlah Penggunaan Titik Ikat ITRF 2005 Terhadap Ketelitian Stasiun Referensi PT. ALMEGA GEOSYSTEM, SUNTER, JAKARTA UTARA, Skripsi, Jurusan Teknik Geodesi Fakultas Teknik, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. [12] Puspa ningrum, R., 2007, Pemilihan Titik Ikat Optimal Jaring GPS (Studi Kasus : Jaring Deformasi Borobudur Tahun 2003, Skripsi, Jurusan Teknik Geodesi Fakultas Teknik, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. [13] Setiadi, H., 2007, Aplikasi GLOBK dalam Proses Pengolahan Data GPS dengan GAMIT, Skripsi, Jurusan Teknik Geodesi Fakultas Teknik, Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. [14] SNI 19-6724-2002 (Satandar Nasional Indonesia/Jaring Kontrol Horizontal 19-6724-2002). BSN. [15] Subarya C, 2004. Jaring Kerangka Kontrol Geodesi Nasional Dengan GPS dalam ITRF 2000 epoch 1988. Dokumen No 02/2004 BAKOSURTANAL. [16] Yusdanial, R.F.D., 2007, Evaluasi Penerapan Model Iterasi Dalam Metode Relax Pada Pengolahan Data GPS dengan GAMIT, Skripsi, Jurusan Teknik Geodesi Fakultas Teknik, Universitas Gadjah Mada, Yogykarta. PENULIS 1. Eko Purnama, ST., Alumni (2014), Program Studi Teknik Geodesi FT-Unpak 2. Dr. Ir. Rorim Panday, MM., MT., Staf Dosen Program Studi Teknik Geodesi, FT- Unpak 3. Ir. Joni Efendi, Staf Dosen Program Studi Teknik Geodesi, FT-Unpak Program Studi Teknik Geodesi, Fakultas Teknik Universitas Pakuan 5

LAMPIRAN Tabel 1 : Nilai NRMS setiap projek hitungan DOY RMS Global RMS Regional RMS Indonesia RMS Kalimantan Biases-fixed solution Biases-fixed solution Biases-fixed solution Biases-fixed solution 315 0.18708 0.19294 0.20946 0.24782 316 0.18787 0.18374 0.2072 0.24667 317 0.1856 0.19069 0.20474 0.24253 318 0.18249 0.18646 0.20607 0.24182 319 0.186 0.19069 0.20889 0.24323 320 0.18529 0.18857 0.20429 0.24217 321 0.18552 0.18647 0.20421 0.24612 322 0.18409 0.18713 0.19985 0.23744 323 0.18295 0.19084 0.1963 0.24054 324 0.1838 0.18696 0.20411 0.24709 325 0.18462 0.18899 0.20305 0.24822 326 0.18659 0.19303 0.20201 0.23558 327 0.18276 0.18624 0.20506 0.24119 328 0.18248 0.18793 0.19868 0.2485 329 0.18774 0.18892 0.20601 0.2456 330 0.18604 0.19356 0.20314 0.2423 331 0.18488 0.18571 0.20094 0.24295 332 0.18072 0.18551 0.20368 0.23695 333 0.18472 0.18756 0.20788 0.23299 334 0.18564 0.19079 0.20309 0.23221 335 0.1879 0.19353 0.20901 0.23729 336 0.18716 0.19152 0.20362 0.22731 337 0.18547 0.18485 0.20719 0.24226 Program Studi Teknik Geodesi, Fakultas Teknik Universitas Pakuan 6

Tabal 2 : Nilai Standar Deviasi setiap projek hitungan NAMA GLOBAL REGIONAL NASIONAL KALIMANTAN TITIK Sigma (X) Sigma (Y) sigma Z) Sigma (X) Sigma (Y) sigma Z) Sigma (X) Sigma (Y) sigma Z) Sigma (X) Sigma (Y) sigma (Z) T255_GPS 0,01114 0,02423 0,0048 0,0114 0,02313 0,0047 0,0107 0,02265 0,00462 0,0114 0,02313 0,0047 T251_GPS 0,01130 0,02314 0,0056 0,0098 0,02157 0,00516 0,0109 0,02069 0,00497 0,0098 0,02157 0,00516 T246_GPS 0,00676 0,01226 0,00294 0,0055 0,01143 0,0029 0,0063 0,01308 0,00316 0,0055 0,01143 0,0029 T239_GPS 0,00530 0,01030 0,00253 0,0052 0,01035 0,00259 0,0061 0,01225 0,00295 0,0052 0,01035 0,00259 T236_GPS 0,01067 0,01867 0,00399 0,0086 0,01704 0,00374 0,0093 0,01783 0,00397 0,0086 0,01704 0,00374 T261_GPS 0,00917 0,01961 0,00423 0,0090 0,01939 0,00412 0,0102 0,02137 0,00425 0,0090 0,01939 0,00412 2092_GPS 0,00730 0,01483 0,00349 0,0069 0,01392 0,00337 0,0080 0,01575 0,00369 0,0069 0,01392 0,00337 T322_GPS 0,00812 0,01338 0,00320 0,0059 0,01251 0,00309 0,0093 0,01636 0,00375 0,0059 0,01251 0,00309 T319_GPS 0,00789 0,01784 0,00397 0,0085 0,01835 0,0042 0,0092 0,01792 0,00414 0,0085 0,01835 0,0042 T314_GPS 0,00982 0,02265 0,00468 0,0098 0,02291 0,0048 0,0104 0,02387 0,00488 0,0098 0,02291 0,0048 T220_GPS 0,00692 0,01608 0,00370 0,0068 0,01576 0,00368 0,0075 0,01726 0,00397 0,0068 0,01576 0,00368 T307_GPS 0,00669 0,01377 0,00333 0,0063 0,01350 0,00334 0,0075 0,01488 0,00352 0,0063 0,01350 0,00334 T217_GPS 0,00904 0,01890 0,00435 0,0087 0,01844 0,00436 0,0098 0,02013 0,00458 0,0087 0,01844 0,00436 T304_GPS 0,00619 0,01218 0,00300 0,0056 0,01182 0,00299 0,0064 0,01317 0,0033 0,0056 0,01182 0,00299 T279_GPS 0,00808 0,01686 0,00365 0,0083 0,01842 0,004 0,0084 0,01757 0,00381 0,0083 0,01842 0,004 T299_GPS 0,00890 0,01963 0,00447 0,0089 0,01952 0,00437 0,0120 0,02350 0,00489 0,0089 0,01952 0,00437 T214_GPS 0,01267 0,02642 0,00562 0,0100 0,02072 0,00449 0,0106 0,02204 0,00467 0,0100 0,02072 0,00449 T273_GPS 0,00698 0,01351 0,00321 0,0063 0,01281 0,00308 0,0068 0,01396 0,00332 0,0063 0,01281 0,00308 T132_GPS 0,01060 0,02491 0,00536 0,0106 0,02495 0,00536 0,0115 0,02692 0,00564 0,0106 0,02495 0,00536 T295_GPS 0,00657 0,01388 0,00337 0,0062 0,01312 0,00332 0,0071 0,01448 0,00348 0,0062 0,01312 0,00332 T268_GPS 0,01122 0,02408 0,00538 0,0108 0,02370 0,0055 0,0096 0,02048 0,00466 0,0108 0,02370 0,0055 T290_GPS 0,00893 0,01983 0,00448 0,0079 0,01836 0,00419 0,0085 0,02021 0,00433 0,0079 0,01836 0,00419 T128_GPS 0,02594 0,03704 0,01016 0,0193 0,03506 0,00864 0,0225 0,04019 0,00894 0,0193 0,03506 0,00864 T138_GPS 0,00802 0,01631 0,00363 0,0074 0,01594 0,00364 0,0080 0,01725 0,00379 0,0074 0,01594 0,00364 T262_GPS 0,01248 0,02840 0,00607 0,0109 0,02542 0,00564 0,0141 0,02932 0,00621 0,0109 0,02542 0,00564 T125_GPS 0,00882 0,01879 0,00423 0,0084 0,01813 0,00419 0,0091 0,01894 0,00432 0,0084 0,01813 0,00419 T287_GPS 0,00929 0,01875 0,00414 0,0086 0,01735 0,00396 0,0097 0,02009 0,00434 0,0086 0,01735 0,00396 T059_GPS 0,00978 0,02774 0,00511 0,0080 0,02301 0,00416 0,0082 0,02274 0,00416 0,0080 0,02301 0,00416 T112_GPS 0,00894 0,02078 0,00431 0,0089 0,02078 0,00429 0,0095 0,02156 0,00445 0,0089 0,02078 0,00429 T118_GPS 0,01129 0,02346 0,00537 0,0107 0,02192 0,00522 0,0111 0,02367 0,00539 0,0107 0,02192 0,00522 T142_GPS 0,00809 0,01967 0,00419 0,0077 0,01917 0,00407 0,0089 0,02226 0,00439 0,0077 0,01917 0,00407 T122_GPS 0,01184 0,02600 0,00580 0,0096 0,02141 0,00503 0,0102 0,02164 0,00493 0,0096 0,02141 0,00503 T065_GPS 0,01039 0,02077 0,00495 0,0089 0,01859 0,00447 0,0094 0,01842 0,00434 0,0089 0,01859 0,00447 T283_GPS 0,00837 0,01762 0,00402 0,0083 0,01775 0,00415 0,0095 0,01837 0,00438 0,0083 0,01775 0,00415 T001_GPS 0,00676 0,01452 0,00337 0,0060 0,01297 0,00317 0,0068 0,01503 0,00342 0,0060 0,01297 0,00317 Program Studi Teknik Geodesi, Fakultas Teknik Universitas Pakuan 7

T107_GPS 0,00889 0,01834 0,00424 0,0096 0,02010 0,00459 0,0096 0,01895 0,0045 0,0096 0,02010 0,00459 T51A_GPS 0,00972 0,02097 0,00467 0,0087 0,01949 0,00446 0,0095 0,02064 0,0046 0,0087 0,01949 0,00446 T070_GPS 0,02922 0,04233 0,00812 0,0130 0,03366 0,00714 0,0147 0,03688 0,00765 0,0130 0,03366 0,00714 T04A_GPS 0,00910 0,01940 0,00408 0,0088 0,01862 0,00405 0,0094 0,01963 0,00415 0,0088 0,01862 0,00405 2088_GPS 0,01002 0,01940 0,00498 0,0087 0,02003 0,00455 0,0108 0,02189 0,00473 0,0087 0,02003 0,00455 T074_GPS 0,00818 0,01890 0,00426 0,0085 0,01978 0,00443 0,0097 0,02086 0,00449 0,0085 0,01978 0,00443 T99A_GPS 0,00717 0,01592 0,00377 0,0074 0,01625 0,00381 0,0078 0,01767 0,00418 0,0074 0,01625 0,00381 T149_GPS 0,00802 0,01950 0,00412 0,0075 0,01779 0,00391 0,0081 0,01887 0,00414 0,0075 0,01779 0,00391 T047_GPS 0,01343 0,02966 0,00645 0,0117 0,02487 0,00551 0,0128 0,02524 0,0057 0,0117 0,02487 0,00551 T79A_GPS 0,01018 0,02376 0,00495 0,0104 0,02296 0,00476 0,0109 0,02339 0,00503 0,0104 0,02296 0,00476 T12A_GPS 0,00709 0,01487 0,00354 0,0067 0,01410 0,00342 0,0084 0,01582 0,00387 0,0067 0,01410 0,00342 T096_GPS 0,00903 0,01868 0,00428 0,0082 0,01762 0,00412 0,0092 0,01919 0,00432 0,0082 0,01762 0,00412 T043_GPS 0,00992 0,02213 0,00515 0,0093 0,02100 0,00504 0,0101 0,02274 0,00534 0,0093 0,02100 0,00504 T15A_GPS 0,00869 0,01708 0,00409 0,0098 0,01988 0,00454 0,0095 0,01844 0,00414 0,0098 0,01988 0,00454 T093_GPS 0,00844 0,01737 0,00410 0,0078 0,01620 0,00383 0,0088 0,01752 0,00404 0,0078 0,01620 0,00383 T039_GPS 0,01349 0,03665 0,00670 0,0149 0,04113 0,00687 0,0148 0,03794 0,00671 0,0149 0,04113 0,00687 T020_GPS 0,00954 0,02196 0,00462 0,0097 0,02111 0,00461 0,0090 0,02119 0,00451 0,0097 0,02111 0,00461 T088_GPS 0,01132 0,02756 0,00544 0,0107 0,02484 0,00523 0,0110 0,02560 0,00531 0,0107 0,02484 0,00523 2090_GPS 0,01063 0,02760 0,00635 0,0094 0,02416 0,00562 0,0100 0,02612 0,00624 0,0094 0,02416 0,00562 T024_GPS 0,00754 0,01564 0,00355 0,0066 0,01476 0,00352 0,0067 0,01524 0,00355 0,0066 0,01476 0,00352 T028_GPS 0,01113 0,02470 0,00507 0,0100 0,02304 0,00479 0,0106 0,02407 0,00496 0,0100 0,02304 0,00479 T034_GPS 0,01052 0,02243 0,00477 0,0099 0,02192 0,00468 0,0109 0,02416 0,00498 0,0099 0,02192 0,00468 Program Studi Teknik Geodesi, Fakultas Teknik Universitas Pakuan 8

Tabel 3 : Hasil uji T NAMA Regional H0 Nasional H0 Kalimantan TITIK X Y Z X Y Z X Y Z T255_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T251_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T246_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T239_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T236_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima diterima Ditolak ditolak ditolak ditolak T261_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak 2092_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T322_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T319_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T314_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak diterima Ditolak ditolak ditolak ditolak T220_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima ditolak Ditolak ditolak diterima ditolak T307_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T217_GPS ditolak diterima ditolak Ditolak diterima Ditolak ditolak ditolak ditolak T304_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T279_GPS ditolak diterima ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T299_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak diterima Ditolak diterima ditolak ditolak T214_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T273_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T132_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T295_GPS ditolak diterima ditolak Ditolak ditolak Ditolak diterima ditolak ditolak T268_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T290_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T128_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T138_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak diterima Ditolak ditolak ditolak ditolak T262_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima diterima Ditolak diterima diterima diterima T125_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima diterima Ditolak ditolak ditolak ditolak T287_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak diterima Ditolak ditolak ditolak ditolak T059_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T112_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima diterima Ditolak ditolak ditolak ditolak T118_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T142_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T122_GPS ditolak diterima ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T065_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T283_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak diterima diterima diterima T001_GPS ditolak diterima ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T107_GPS ditolak diterima ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T51A_GPS ditolak diterima ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T070_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak diterima Ditolak ditolak ditolak ditolak T04A_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak 2088_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak diterima Ditolak ditolak ditolak ditolak T074_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T99A_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima ditolak Ditolak ditolak ditolak ditolak T149_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima diterima Ditolak ditolak ditolak Ditolak T047_GPS ditolak diterima ditolak Ditolak ditolak Ditolak diterima diterima Diterima T79A_GPS ditolak ditolak ditolak Diterima ditolak Ditolak ditolak ditolak Ditolak T12A_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak diterima diterima Diterima T096_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak Ditolak T043_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak Ditolak T15A_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak Ditolak T093_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak Ditolak T039_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak Ditolak Program Studi Teknik Geodesi, Fakultas Teknik Universitas Pakuan 9

T020_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak diterima Ditolak ditolak ditolak Ditolak T088_GPS ditolak diterima ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak Ditolak 2090_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak Ditolak T024_GPS ditolak ditolak ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak Ditolak T028_GPS ditolak diterima ditolak Ditolak ditolak Ditolak ditolak ditolak Ditolak T034_GPS ditolak diterima ditolak Ditolak diterima Ditolak ditolak ditolak Ditolak Tabel 4 : Hasil hitung ellips kesalahan absolut Site Global Regional Nasional Kalimantan a b Arah a b arah a b arah a b arah T255 0,4025 0,2846-3,5968 0,3039 0,1824 0,4143 0,3844 0,1812-5,7382 0,3497 0,2969-2,7094 T251 0,1994 0,1408 1,3555 0,3031 0,1836 0,3664 0,3824 0,1854-7,6798 0,3496 0,2969-2,7081 T246 0,1641 0,1159 2,2629 0,3022 0,1849 0,3077 0,3809 0,1884-8,3197 0,3496 0,2969-2,7095 T239 0,1761 0,1245-1,3290 0,3014 0,1862 0,2380 0,3862 0,1771-6,2413 0,3497 0,2967-2,7268 T236 0,1955 0,1381 0,2627 0,3010 0,1867 0,2013 0,3856 0,1785-6,4421 0,3499 0,2965-2,7437 T261 0,2593 0,1833-27,5558 0,3050 0,1801 0,4795 0,3862 0,1772-6,2406 0,3494 0,2972-2,6671 2092 0,3368 0,2381-0,0201 0,3005 0,1871 0,1276 0,3862 0,1771-6,2411 0,3499 0,2965-2,7468 T322 0,2897 0,2048 1,6279 0,3004 0,1872 0,1057 0,3830 0,1840-7,3959 0,3499 0,2966-2,7566 T319 0,1429 0,1009 5,6972 0,3003 0,1872 0,0764 0,3862 0,1772-6,2408 0,3500 0,2964-2,7682 T314 0,2257 0,1595-1,5904 0,3002 0,1870 0,0363 0,3856 0,1785-6,4418 0,3500 0,2964-2,7667 T220 0,2791 0,1973 0,5895 0,3032 0,1825 0,3752 0,3856 0,1785-6,4423 0,3499 0,2965-2,7527 T307 0,0928 0,0655-7,2958 0,3001 0,1867 0,0036 0,3850 0,1798-6,6567 0,3500 0,2964-2,7698 T217 0,1508 0,1065-0,0232 0,3008 0,1854 0,1737 0,3850 0,1798-6,6565 0,3499 0,2966-2,7542 T304 0,2112 0,1493-0,4528 0,3001 0,1864 0,0108 0,3868 0,1758-6,0520 0,3500 0,2964-2,7698 T279 0,1814 0,1282-0,6572 0,3088 0,1716 0,6473 0,3856 0,1785-6,4421 0,3491 0,2975-2,6404 T299 0,1662 0,1174 0,0944 0,3001 0,1861-0,0144 0,3802 0,1899-8,6813 0,3503 0,2968-2,8212 T214 0,2055 0,1452-0,7086 0,3008 0,1849 0,1768 0,3720 0,2063-9,4985 0,3497 0,2967-2,7387 T273 0,0838 0,0591-2,4659 0,3075 0,1732 0,5947 0,3862 0,1771-6,2411 0,3491 0,2975-2,6462 T132 0,0913 0,0643-1,1126 0,3013 0,1838 0,2304 0,3868 0,1759-6,0514 0,3498 0,2967-2,7416 T295 0,2278 0,1611 0,2837 0,3001 0,1857-0,0036 0,3862 0,1771-6,2411 0,3501 0,2962-2,7945 T268 0,1853 0,1309-2,5911 0,3068 0,1743 0,5569 0,3844 0,1812-6,8857 0,3491 0,2975-2,6519 T290 0,1935 0,1367-0,1465 0,3001 0,1851-0,0323 0,3759 0,1983-12,9405 0,3501 0,2962-2,7960 T128 0,2768 0,1949 1,3302 0,3019 0,1828 0,2576 0,3634 0,2208-29,1046 0,3496 0,2973-2,7497 T138 0,1937 0,1369 0,9769 0,3069 0,1749 0,5537 0,3856 0,1785-6,4423 0,3490 0,2982 2,6749 T262 0,2321 0,1639-3,3411 0,3056 0,1759 0,5018 0,3837 0,1826-5,9425 1,5293 1,5101 0,6403 T125 0,2906 0,2054-0,4992 0,3022 0,1815 0,3006 0,3862 0,1772-6,2406 0,3495 0,2971-2,7135 T287 0,1858 0,1313-0,5841 0,3002 0,1847-0,0393 0,3856 0,1785-6,4421 0,3500 0,2964-2,7849 T059 0,1914 0,1352-0,2138 0,3029 0,1802 0,3504 0,3850 0,1798-6,6562 0,3495 0,2971-2,7028 T112 0,3607 0,2550-0,1966 0,3061 0,1747 0,5258 0,3856 0,1785-6,4421 0,3492 0,2974-2,6778 T118 0,3139 0,2219-0,0407 0,3050 0,1766 0,4680 0,3844 0,1812-5,7380 0,3491 0,2976-2,6620 T142 0,3060 0,2163-1,0066 0,3007 0,1836 0,1607 0,3850 0,1798-6,6567 0,3497 0,2967-2,7492 T122 0,1753 0,1238-8,7307 0,3036 0,1787 0,3963 0,3850 0,1798-6,6562 0,3494 0,2973-2,6991 T065 0,3818 0,2699 2,2917 0,3027 0,1801 0,3351 0,3844 0,1812-5,7380 0,3494 0,2972-2,6992 T283 0,2770 0,1958 0,2561 0,3001 0,1842-0,0392 0,3862 0,1772-6,2408 1,5304 1,5114 0,5754 T001 0,3375 0,2386 0,0400 0,3003 0,1839-0,0926 0,3862 0,1771-6,2411 0,3501 0,2963-2,8067 T107 0,0783 0,0551-4,7075 0,3070 0,1724 0,5664 0,3850 0,1798-6,6567 0,3490 0,2977-2,6478 T51A 0,2532 0,1790 0,3476 0,3035 0,1785 0,3881 0,3850 0,1798-6,6565 0,3492 0,2974-2,6851 T070 0,0871 0,0575-19,7054 0,3015 0,1819 0,2421 0,3863 0,1773-6,2394 0,3500 0,2970-2,7500 T04A 0,3443 0,2434-0,5286 0,3002 0,1839-0,0427 0,3856 0,1785-6,4421 0,3501 0,2963-2,8068 2088 0,1069 0,0754-1,6063 0,3001 0,1838-0,0178 0,3856 0,1785-6,4421 0,3500 0,2965-2,7939 T074 0,4049 0,2863-0,3636 0,3010 0,1822 0,1988 0,3850 0,1798-5,5472 0,3496 0,2969-2,7351 T99A 0,2793 0,1975 0,7807 0,3087 0,1687 0,6393 0,3862 0,1772-5,2007 0,3487 0,2980-2,6137 T149 0,1289 0,0910 9,4316 0,3003 0,1832 0,1029 0,3862 0,1772-6,2408 0,3497 0,2968-2,7598 Program Studi Teknik Geodesi, Fakultas Teknik Universitas Pakuan 10

T047 0,2647 0,1870 3,1083 0,3033 0,1784 0,3725 0,3844 0,1812-6,8857 1,5295 1,5111 0,6451 T79A 0,0183 0,0114-0,0079 0,3007 0,1822 0,1592 0,3844 0,1812-6,8850 0,3498 0,2968-2,7641 T12A 0,2506 0,1772-1,1783 0,3002 0,1830 0,0566 0,3856 0,1785-6,4423 1,5301 1,5117 0,6002 T096 0,3893 0,2752 1,4234 0,3077 0,1700 0,5946 0,3837 0,1826-7,1317 0,3489 0,2979-2,6364 T043 0,3235 0,2287 0,5547 0,3037 0,1769 0,3995 0,3868 0,1759-6,0514 0,3493 0,2974-2,6656 T15A 0,1937 0,1369-4,6795 0,3004 0,1824 0,1095 0,3856 0,1785-6,4421 0,3498 0,2968-2,7673 T093 0,3375 0,2386 0,3556 0,3071 0,1707 0,5684 0,3850 0,1798-6,6567 0,3488 0,2979-2,6380 T039 0,1121 0,0789 0,6262 0,3044 0,1754 0,4332 0,3844 0,1812-6,8850 0,3496 0,2972-2,7183 T020 0,2665 0,1884-11,4799 0,3006 0,1817 0,1338 0,3856 0,1785-6,4418 0,3498 0,2968-2,7703 T088 0,2275 0,1607-2,1965 0,3061 0,1721 0,5209 0,3824 0,1855-7,6795 0,3490 0,2978-2,6621 2090 0,2738 0,1935 0,7198 0,3009 0,1814 0,1653 0,3862 0,1772-5,2000 0,3495 0,2972-2,7386 T024 0,2201 0,1555 5,9442 0,3010 0,1808 0,1935 0,3862 0,1772-6,2408 0,3496 0,2969-2,7517 T028 0,2430 0,1717-19,1364 0,3017 0,1795 0,2637 0,3837 0,1825-7,1322 0,3498 0,2968-2,7593 T034 0,0764 0,0537 3,8215 0,3035 0,1762 0,3861 0,3844 0,1812-6,8859 0,3495 0,2975-2,7309 Program Studi Teknik Geodesi, Fakultas Teknik Universitas Pakuan 11