Serangan Penggerek Batang Padi dan Peran Musuh Alami dalam Mengendalikan Populasinya pada Persawahan Tanam Serentak dan Tidak Serentak

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Intensitas serangannya dapat mencapai 90% di lapang, sehingga perlu

I. PENDAHULUAN. hama dapat berupa penurunan jumlah produksi dan penurunan mutu produksi.

Kelimpahan Populasi dan Serangan Penggerek Batang Padi pada Tanaman Padi di Kabupaten Tabanan

Keragaman dan Kelimpahan Populasi Parasitoid Telur Penggerek Batang Padi di Kabupaten Tabanan

Pengaruh Fipronil Terhadap Kelimpahan Populasi dan Tingkat Parasitisasi Parasitoid Telur Penggerek Batang Padi Kuning di Kabupaten Tabanan

PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PENGENDALIAN TERPADU HAMA PENGGEREK BATANG PADI DI KELURAHAN PENATIH, KECAMATAN DENPASAR TIMUR, KOTA DENPASAR

Gambar 1. Gejala serangan penggerek batang padi pada stadium vegetatif (sundep)

PEMANFAATAN PARASITOID Tetrastichus schoenobii Ferr. (Eulopidae, Hymenoptera) DALAM PENGENDALIAN PENGGEREK BATANG PADA TANAMAN PADI

KERAGAMAN DAN KELIMPAHAN POPULASI PARASITOID TELUR YANG BERASOSIASI DENGAN HAMA PENGGEREK BATANG PADI KUNING PADA PERTANAMAN PADI DI KABUPATEN TABANAN

Keragaman dan Kelimpahan Populasi Parasitoid Telur yang Berasosiasi dengan Hama Penggerek Batang Padi Kuning pada Pertanaman Padi di Kabupaten Tabanan

Keragaman Jenis dan Kelimpahan Populasi Penggerek Batang Padi dan Serangga Lain Berpotensi Hama Pada Ekosistem Sawah Organik

PENGENDALIAN PENGGEREK BATANG PADI

Populasi Penggerek Batang Padi pada Ekosistem Sawah Organik dan Sawah Anorganik. Abstract

PENGARUH SISTEM PENGENDALIAN HAMA TERPADU DAN KONVENSIONAL TERHADAP INTENSITAS SERANGAN PENGGEREK BATANG PADI DAN MUSUH ALAMI PADA TANAMAN PADI

STUDI KERUSAKAN AKIBAT SERANGAN HAMA PADA TANAMAN PANGAN DI KECAMATAN BULA, KABUPATEN SERAM BAGIAN TIMUR, PROPINSI MALUKU

commit to users I. PENDAHULUAN

HAMA PENYAKIT TANAMAN PADI DAN CARA PENGENDALIANNYA

POTENSI PARASITOID TELUR PENGGEREK BATANG PADI KUNING SCIRPOPHAGA INCERTULAS WALKER PADA BEBERAPA TIPOLOGI LAHAN DI PROVINSI JAMBI

SKRIPSI. Oleh Okky Ekawati H

PENDAHULUAN. Latar Belakang. membawa Indonesia mencapai swasembada beras pada tahun 1984 (Departemen

e-j. Agrotekbis 4 (3) : , Juni 2016 ISSN :

POPULASI DAN SERANGAN Cnaphalocrosis medinalis (LEPIDOPTERA; PYRALIDAE) PADA TANAMAN PADI SAWAH DI KABUPATEN MINAHASA TENGGARA

Erlinda Damayanti, Gatot Mudjiono, Sri Karindah

SKRIPSI KELIMPAHAN POPULASI WERENG BATANG COKLAT PADA BEBERAPA VARIETAS PADI DENGAN PEMBERIAN ZEOLIT DAN PENERAPAN KONSEP PHT

I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Pertanian organik adalah sistem manajemen produksi terpadu yang

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

STATUS KEBERADAAN HAMA POTENSIAL PADA PERTANAMAN PADI HIBRIDA, NON-HIBRIDA DAN PENENTUAN PERIODE KRITIS

HASIL DAN PEMBAHASAN Perkembangan Populasi Kepinding Tanah ( S. coarctata

UJI DAYA TUMBUH BIBIT TEBU YANG TERSERANG HAMA PENGGEREK BATANG BERGARIS (Chilo sacchariphagus Bojer.)

SKRIPSI KEBERADAAN PREDATOR WERENG BATANG COKLAT PADA BEBERAPA VARIETAS PADI DENGAN TEKNIK BUDIDAYA BERBEDA. Oleh SULISTIYO DWI SETYORINI H

PENGARUH PENERAPAN SYSTEM OF RICE INTENSIFICATION (SRI) TERHADAP POPULASI PENGGEREK BATANG PADI KUNING (Scirpophaga incertulas Wlk.

DAFTAR ISI. Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... ABSTRAK... iii. ABSTRACT... iv RIWAYAT HIDUP... KATA PENGANTAR... vi. DAFTAR ISI...

I. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Provinsi Gorontalo memiliki wilayah seluas ha. Sekitar

PENINGKATAN KERAGAMAN TUMBUHAN BERBUNGA SEBAGAI DAYA TARIK PREDATOR HAMA PADI SKRIPSI

TINJAUAN PUSTAKA. (1964) menyatakan bahwa pada tahun 1863 penggerek batang padi kuning dikenal

HUBUNGAN POPULASI NGENGAT PENGGEREK BATANG PADI YANG TERTANGKAP PERANGKAP LAMPU DENGAN INTENSITAS SERANGAN PENGGEREK BATANG PADI DI SEKITARNYA

Keanekaragaman Parasitoid dan Parasitisasinya pada Pertanaman Padi di Kawasan Taman Nasional Gunung Halimun

DAFTAR ISI. SAMPUL DALAM... i. PERNYATAAN KEASLIAN KARYA SKRIPSI... ii. ABSTRAK... iii. ABSTRACT... iv. RINGKASAN... v. HALAMAN PERSETUJUAN...

III. METODE PENELITIAN. Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Biocontrol, Divisi Research and

BEBERAPA ASPEK BIOLOGI

LAPORAN AKHIR HIBAH PENELITIAN UNGGULAN UDAYANA

INDEKS KEANEKARAGAMAN JENIS SERANGGA PADA PERTANAMAN PADI (Oryza Sativa L.) DI LAPANGAN SKRIPSI OLEH :

Penggerek Pucuk Tebu dan Teknik Pengendaliannya

STUDI KEANEKARAGAMAN JENIS KANTONG SEMAR

DESAIN KONSERVASI PREDATOR DAN PARASITOID UNTUK PENGENDALIAN HAMA PADA PERTANAMAN PADI

TANGGAP FUNGSIONAL PARASITOID TELUR Trichogramma pretiosum Riley terhadap TELUR INANG Corcyra cephalonica Stainton pada PERTANAMAN KEDELAI

SKRIPSI PENGARUH PEMBERIAN ZEOLIT TERHADAP KEBERADAAN WERENG BATANG COKLAT PADA BEBERAPA VARIETAS PADI. Oleh SIDIQ DWI WARSITO H

KELIMPAHAN POPULASI PARASITOID Trichogramma sp DAN SERANGAN HAMA PENGGEREK BATANG PADI SAWAH DI KABUPATEN MINAHASA

TEKNIK PENDUKUNG DITEMUKANNYA PURUN TIKUS (ELEOCHARIS DULCIS) SEBAGAI INANG ALTERNATIF BAGI HAMA PENGGEREK BATANG PADI PUTIH (SCIRPOPHAGA INNOTATA)

EFEKTIVITAS KOMPOSISI PESTISIDA NABATI TERHADAP HAMA WALANG SANGIT (Leptocorisa acuta Thunberg) PADA TANAMAN PADI DI LAPANG

KEANEKARAGAMAN, DOMINASI, PERSEBARAN SPESIES PENGGEREK BATANG PADI DAN SERANGANNYA PADA BERBAGAI TIPOLOGI LAHAN DI PROVINSI JAMBI

PREFERENSI PENGGEREK BATANG PADI PUTIH Scirphopaga innotata Walker (Lepidoptera : Pyralidae) PADA TIGA VARIETAS PADI GOGO

TEKNIK PENGAMATAN POPULASI ORGANISME PENGGANGGU TANAMAN DAN MUSUH ALAMI SERTA ANALISIS KERUSAKAN

PERNYATAAN. Surakarta, Yang menyatakan. Usi Hanifah NIM.H

Yati Setiati, Neneng Hayatul Mutmainah, M. Subandi. Jurusan Agroteknologi Fakultas Sains dan Teknologi UIN SGD Bandung

KEANEKARAGAMAN JENIS KANTONG SEMAR (Nepenthes spp) KAWASAN HUTAN LINDUNG GUNUNG AMBAWANG DESA KAMPUNG BARU KECAMATAN KUBU KABUPATEN KUBU RAYA

PENGARUH PENERAPAN SYSTEM OF RICE INTENSIFICATION (SRI) TERHADAP POPULASI PENGGEREK BATANG PADI KUNING (Scirpophaga incertulas Wlk.

PENGEMBANGAN JAMUR ENTOMOPATOGEN SEBAGAI BIOINSEKTISIDA UNTUK MENGENDALIKAN HAMA PENGGEREK BATANG PADI

KEANEKARAGAMAN JENIS KANTONG SEMAR (Nepenthes SPP) DALAM KAWASAN HUTAN LINDUNG GUNUNG SEMAHUNG DESA SAHAM KECAMATAN SENGAH TEMILA KABUPATEN LANDAK

ANALISIS KERUSAKAN TANAMAN KOPI AKIBAT SERANGAN HAMA

BAB IV METODE PENELITIAN

TINJAUAN PUSTAKA. Klasifikasi hama penggerek batang berkilat menurut Soma and Ganeshan

KETAHANAN PADI (WAY APO BURU, SINTA NUR, CIHERANG, SINGKIL DAN IR 64) TERHADAP SERANGAN PENYAKIT BERCAK COKLAT (Drechslera oryzae) DAN PRODUKSINYA

KEANEKARAGAMAN JENIS BAMBU (Bambusodae) DALAM KAWASAN HUTAN AIR TERJUN RIAM ODONG DUSUN ENGKOLAI KECAMATAN JANGKANG KABUPATEN SANGGAU

PERKEMBANGAN POPULASI SIPUT SETENGAH CANGKANG (Parmarion sp.) DAN UMUR TANAMAN TERHADAP KERUSAKAN DAN PRODUKSI KUBIS BUNGA

VI. PEMBAHASAN DAN KESIMPULAN UMUM. 6.1 Pembahasan Umum. Berdasarkan hasil penelitian perkembangan Ostrinia furnacalis di Desa

PENGARUH PENGEMBALIAN BERBAGAI BIOMASSA TANAMAN TERHADAP SERANGAN HAMA PENGGEREK BATANG KEDELAI Agromyza sojae Zehntn

PERKEMBANGAN POPULASI OPT TANAMAN PADI DI DAERAH PENANAMAN PADI SISTEM IP 300 PASCA IMPLEMENTASI PHT

HUBUNGAN INTENSITAS SERANGAN DENGAN ESTIMASI KEHILANGAN HASIL AKIBAT SERANGAN HAMA PENGGEREK BUAH KOPI

Pengaruh Ukuran Pupa Beberapa Penggerek Batang Tebu terhadap Jumlah Populasi Tetrastichus sp. (Hymenoptera : Eulophidae) di Laboratorium

KEANEKARAGAMAN SERANGGA DAN LABA-LABA PADA PERTANAMAN PADI ORGANIK DAN KONVENSIONAL

POLA FLUKTUASI POPULASI Plutella xylostella (L.) (LEPIDOPTERA: PLUTELLIDAE) DAN MUSUH ALAMINYA PADA BUDIDAYA BROKOLI DENGAN PENERAPAN PHT DAN ORGANIK

TINJAUAN PUSTAKA. Padi (Oryza sativa L.)

DINAMIKA POPULASI HAMA UTAMA JAGUNG. S. Mas ud, A. Tenrirawe, dan M.S Pabbage Balai Penelitian Tanaman Serealia

Inventarisasi Parasitoid Hama Tanaman Padi Sawah di Kabupaten Minahasa Utara. Inventory Parasitoid on Rice Crop Pest in The North District Minahasa

SKRIPSI PENILAIAN KUALITAS TANAH SAWAH BERBASIS PRODUKTIVITAS PADI DI KABUPATEN DEMAK. Oleh : Nadhifah H

TINGKAT SERANGAN HAMA PENGGEREK TONGKOL, ULAT GRAYAK, DAN BELALANG PADA JAGUNG DI SULAWESI SELATAN. Abdul Fattah 1) dan Hamka 2)

Aplikasi Citra Satelit QuickBird Untuk Kajian Alih Fungsi Lahan Sawah di Kota Denpasar

MENINGKATKAN KETERSEDIAAN PAKAN MELALUI INTRODUKSI JAGUNG VARIETAS UNGGUL SEBAGAI BORDER TANAMAN KENTANG

DINAMIKA POPULASI HAMA PENYAKIT UTAMA JAGUNG DAN MUSUH ALAMINYA

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI DAN TINGKAT PARTISIPASI PETANI PADI SAWAH DENGAN TINGKAT KEBERHASILAN PROGRAM PHT LUKI SANDI

IDENTIFIKASI HAMA PENGGEREK BATANG PADA TANAMAN PADI MENGGUNAKAN SENSOR TCS3200 Gunawan Rudi Cahyono 1, Nurmahaludin 2

ANALISIS KEBUTUHAN LUAS LAHAN PERTANIAN PANGAN DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN PANGAN PENDUDUK KABUPATEN LAMPUNG BARAT SUMARLIN

Keanekaragaman Serangga Hama dan Musuh Alami pada Pertanaman Kedelai di Kebun Percobaan Natar dan Tegineneng

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. berbeda terdapat 6 familiy dan 9 spesies yakni Family Pyralidae spesies

TEKNIK PENGAMATAN HAMA DAN PENYAKIT TUMBUHAN (PNH 3162, SKS 2/1) A. SILABUS

(LEPIDOPTERA; NOCTUIDE) PADA TANAMAN BAWANG MERAH

METODE PENELITIAN. Lokasi dan Waktu Penelitian

Pengembangan pertanian organik (kasus penerapan pupuk organik pada padi sawah di kecamatan arga makmur; Kabupaten Bengkulu Utara, Propinsi Bengkulu)

POPULASI HAMA PENGGEREK TONGKOL JAGUNG Helicoverpa

Rintisan Metode Pengamatan Hama Penggerek Buah Kopi (Hypothenemus hampei Ferr.) di Kabupaten Dairi Propinsi Sumatera Utara.

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

KEANEKARAGAMAN MAKROFAUNA TANAH PADA LAHAN TANAMAN PADI DENGAN SISTEM ROTASI DAN MONOKULTUR DI DESA BANYUDONO BOYOLALI. Skripsi

Respon Beberapa Rumput Unggul pada Lahan Perkebunan Kelapa Sawit di Kelurahan Kenali Asam Atas Kecamatan Kota Baru Jambi

Keanekaragaman Serangga Hama dan Musuh Alami pada Lahan Pertanaman Kedelai di Kecamatan Balong-Ponorogo

Gambar 1 Diagram alir kegiatan penelitian.

Aunu Rauf ABSTRACT RINGKASAN

AunuRauf. StafPengajar Jurusan Hama dan Penyakit Tumbuhan, Fakultas Pertanian - IPB ABSTRACT

PENGARUH MANAJEMEN JERAMI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PADI SAWAH (Oryza sativa L.) Oleh: MUDI LIANI AMRAH A

Transkripsi:

Serangan Penggerek Batang Padi dan Peran Musuh Alami dalam Mengendalikan Populasinya pada Persawahan Tanam Serentak dan Tidak Serentak WAYAN ADIARTAYASA DAN I NYOMAN WIJAYA*) Program Studi Agroekoteknologi, Fakultas Pertanian, Universitas Udayana *) E-mail: nyomanwijaya56@gmail.com ABSTRACT Paddy Rice Stemborer Attact and The Role of Parasitoid in Control That Population at Simultaneous and Stagered Ricefield. The arrangement of suistable agriculture in Bali which appropriate with Bali governments mission : Bali Clean and Green Go to Organic. The concept of modern agriculture look like contradiction with the aspects suistainable agriculture. The aspect of cultivation have been done by local agriculture community in Bali call it Subak for many years, but the attack of yellow rice borer still happen, wich adverse farmers side, persist. The efforts control wich has been done, still rely on pesticides, because it can give quick effect, but it is not appropriate for suistainable agriculture. The other solution to solve that issues with the integrated pest management (IPM) as the main component of with is the role parasitoids. The experiment was carried out at simultaneous planting area (Subak Sidakarya, Denpasar Selatan District) and at staggered planting area (Subak Buaji, Denpasar Timur District). The result of this experiment showed that damage intensity of rice stemborer at simmultaneus planting was lower than at staggered planting area. There are four species stemborer at simultaneous planting area and at staggered planting areas, namely Scirpophaga incertulas, Sesamia inferens, Chilo suppressalis, and Chilo polychrysus. Three kinds of egg parasitoids were found to decrease the population of riced stemborer. They were Tetrastichus schoenobii, Telenomus rowani and Trichogramma japonicum. Keywords: simultaneous planting area, staggered planting area, pady stemborer, egg parasitoids PENDAHULUAN Penggerek batang padi merupakan salah satu hama utama tanaman padi. Intensitas serangannya dapat mencapai 90% dan kehilangan hasil yang diakibatkan oleh hama tersebut mencapai 125.000 ton per musim tanamnya. Di Bali pada periode tahun 2001-2014 luas serangan penggerek batang padi tiap tahun berturut-turut mencapai 1.105; 1.672,2; 1.689,5; 1.872; 1.724,5; 2.673,5; 1.265,15; 823,55; 1.223,25; 763,55; 639,4; 904,15 dan 612,40 ha dengan intensitas serangan ringan sampai berat (BPTPH Bali, 2014). Suharto & Sembiring (2007) menjumpai enam spesies penggerek 19

WAYAN ADIARTAYASA. et al. Serangan Penggerek Batang Padi dan Peran Musuh Alami batang padi di Indonesia. Semua spesies tersebut termasuk ordo Lepidoptera, lima spesies dari famili Pyralidae dan satu spesies dari famili Noctuidae. Ke enam spesies tersebut adalah penggerek batang padi kuning Scirpophaga incertulas Walker padi putih Scirpophaga innotata Walker padi bergaris Chilo suppressalis Walker padi kepala hitam Chilo polychrysus Meyrick padi berkilat Chilo auricillius Dudgeon (Lepidoptera: Pyralidae) dan penggerek batang padi merah jambu Sesamia inferens Walker (Lepidoptera: Noctuidae). Namun penelitian kami sebelumnya hanya menemukan empat spesies penggerk batang padi di Bali yaitu S. incertulas, S. inferens, C. suppressalis dan C. polychrisus (Wijaya, 1992). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Indeks keragaman spesies penggerek batang padi yang menyerang tanaman padi pada persawahan tanam serentak dan tidak serentak 2)Serangan penggerek batang padi pada persawahan tanam serentak dan tidak serentak 3)Komposisi spesies-spesies parasitoid telur dan parasitoid yang paling berperan dalam menekan perkembangan penggerek batang padi pada persawahan tanam serentak dan tidak serentak di Kota Denpasar. BAHAN DAN METODE Penelitian dilaksanakan bulan April sampai dengan Agustus 2015 pada pertanaman padi milik petani di Subak 20 Sidakarya Denpasar Selatan dan Subak Buaji, Denpasar Timur, Kota Denpasar, Provinsi Bali. Subak Sidakarya merupakan persawahan dengan penanaman serentak (Kerta masa), sedangkan di Subak Buaji penanaman padi dilakukan tidak serentak (Tulak sumur). Identifikasi larva penggerek batang padi dan parasitoid telurnya dilakukan di Laboratorium Hama Tumbuhan Fakultas Pertanian dan Laboratorium Sumber Daya Genetik Universitas Udayana, Laboratorium Makanan Ternak Fakultas Peternakan Universitas Udayana untuk merekam perkembangan parasitoid telur penggerek batang padi. Penelitian dilakukan dengan metode survei pada areal pertanaman dengan dua cara bertanam (pola tanam) padi yaitu tanam serantak (Kertamasa) dan tidak serentak (Tulaksumur). Survei dilakukan setiap minggu sejak tanaman padi berumur dua minggu setelah tanam sampai sebelas minggu setelah tanam (menjelang panen). Informasi cara bertanam petani dan daerah yang sering terserang hama penggerek batang padi diperoleh dari Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Holtikultura Kota Denpasar. Kemudian diadakan survei pendahuluan di daerah yang terserang penggerek batang padi tersebut. Dari hasil survei ditetapkan persawahan yang digunakan sebagai lokasi penelitian. Pada masing-masing pola tanam ditentukan lima petak pengamatan dengan luas masing-masing petak 25 m 2. Pada masing-masing petak pengamatan ditarik garis secara diagonal sehingga terdapat lima unit sampel. Setiap unit sampel terdiri dari 25 rumpun tanaman padi (1 m x 1 m) sebagai

petak tetap untuk pengamatan persentase serangan penggerek batang padi. Pengambilan sampel untuk menentukan keragaman, kesamaan dan dominansi spesies penggerek batang padi dilakukan secara purposive sampling pada lahan pertanaman padi di Kota Denpasar. Pada cara tanam yang berbeda diambil 100 larva penggerek batang padi pada tanaman yang menunjukkan gejala terserang hama ini. Pengambilan sampel dilakukan setiap minggu mulai dari tanaman padi berumur dua minggu setelah tanam sampai sebelas minggu setelah tanam (sepuluh kali pengambilan sampel). Tanaman padi yang bergejala dipotong pangkal batangnya kemudian dibelah, apabila terdapat larva penggerek batang padi, diambil dan dimasukkan ke dalam botol yang berisi alkohol 90%, pada botol diberi label lokasi dan tanggal pengambilan sampel. Larva hasil koleksi selanjutnya diidentifikasi menggunakan kunci yang diajukan oleh Hattori & Siwi (1986). Pengambilan sampel untuk menentukan kelimpahan populasi penggerek batang padi dan parasitoid telurnya dilakukan dengan metode yang sama halnya dengan metode pengamatan untuk menentukan keragaman penggerek batang padi yaitu secara purposive sampling pada lahan pertanaman padi di Kota Denpasar pada tanam serentak dan tidak serentak dalam luasan 2 hektar per lokasi. Menentukan kelimpahan relatif masing-masing spesies penggerek batang padi adalah dengan menghitung jumlah individu satu spesies dibagi dengan jumlah total individu seluruh spesies (Michael, 1995 dalam Koestoer & Suharto, 2005). Keragaman spesies penggerek batang padi dengan menggunakan indeks Shannon- Wiener (Odum, 1998) dengan rumus sebagai berikut : H = (ni/n) log(ni/n) Keterangan : H : Indeks keragaman Shannon- Wiener ni : Jumlah individu jenis ke-i N : Jumlah total individu Nilai indeks : < 1,5 : Keragaman rendah 1,5-3,5 : Keragaman sedang > 3,5 : Keragaman tinggi Menentukan persentase serangan penggerek batang padi dilaksanakan dengan melakukan pengamatan pada lahan milik petani di Kota Denpasar berdasarkan cara bertanam. Pada setiap cara bertanam (serentak dan tidak serentak) terdiri dari lima petak secara diagonal dengan luas 25m 2 (5 m 5 m). Pada masing-masing petak pengamatan ditarik garis secara diagonal sehingga terdapat lima unit sampel. Setiap unit sampel terdiri dari 25 rumpun tanaman padi (1 m x 1 m) sebagai petak tetap untuk pengamatan persentase serangan penggerek batang padi. Pengamatan persentase serangan penggerek batang padi dilakukan setiap minggu dengan cara menghitung jumlah tanaman yang bergejala dan jumlah tanaman yang sehat pada petak tetap atau dapat ditulis dengan rumus: Keterangan: P = Persentase serangan penggerek batang padi 21

WAYAN ADIARTAYASA. et al. Serangan Penggerek Batang Padi dan Peran Musuh Alami a = Jumlah tanaman yang bergejala sundep/beluk b = Jumlah tanaman yang diamati Pengamatan kelimpahan parasitoid telur penggerek batang padi dilakukan dengan cara mengumpulkan telur-telur penggerek batang padi sebanyak 20 kelompok setiap pengamatan baik di persawahan tanam serentak maupun di persawahan tidak serentak. Pengambilan kelompok telur penggerek batang padi dilakukan di luar petak pengamatan. Kelompok telur yang terkumpul tersebut masing-masing dimasukkan ke dalam tabung gelas dan dipelihara, kemudian setelah menetas diamati spesies dan populasi parasitoidnya. Persentase parasitoid telur penggerek batang padi dihitung dengan cara yang disarankan oleh Nishida dan Torri (1970). Data yang diperoleh dianalisis secara deskriptif. Menentukan hubungan kelimpahan populasi dan tingkat serangan digunakan analisis korelasi. Data hasil analisis disajikan dalam bentuk tabel, gambar dan grafik. HASIL DAN PEMBAHASAN Keragaman Spesies Penggerek Batang Padi Keragaman spesies penggerek batang padi merupakan kemerataan dan kekayaan jenis penggerek batang padi yang terdapat dalam suatu komunitas. Keragaman jenis tinggi apabila indeks kemeratan tinggi dan dominasi rendah (Odum, 1998). Hasil pengamatan ditemukan empat spesies pengerek batang padi di Kota Denpasar, baik pada tanam serentak maupun tidak serentak. Keempat spesies tersebut adalah S. incertulas, S. inferens, C. suppressalis, dan C. polychrysus. Dari keempat spesies tersebut ada dua spesies dominan yang ditemukan yaitu S. incertulas dan S. inferens. Sedangakan indek keragamannya termasuk rendah. Serangan Penggerek Batang Padi di Persawahan Tanam Serentak dan Tidak Serentak Persentase serangan penggerek batang padi di persawahan tanam tidak serentak lebih tinggi dibandingkan persawahan tanam serentak selama pengamatan (Gambar 1). Hal ini disebabkan pada persawahan tidak serentak, tanaman padi berbagai stadium pertumbuhan tersedia, sehingga hama penggerek batang padi dapat memilih stadium pertumbuhan yang paling disukai. Disamping itu penanaman padi yang terusmenerus sepanjang tahun menyebabkan pakan bagi penggerek batang padi selalu tersedia untuk kelangsungan hidupnya. Sebagai akibatnya hama penggerk batang padi dapat melangsungkan siklus hidupnya sepanjang tahun 22

Gambar 1. Persentase Serangan Penggerek Batang Padi di Persawahan Tanam Serentak dan Tidak Serentak Selama Pengamatan Persentase serangan di pertanaman serentak dan tidak serentak meningkat sejak pengamatan pertama ( dua minggu setelah tanam). Persentase serangan penggerek batang padi tertinggi pada pertanaman serentak terjadi pada pengamatan ke lima, sedangkan pada pertanaman serentak terjadi pada minggu ke enam. Selanjutnya pada minggu ke tujuh sampai kesepuluh persentase serangannya menurun. Hal ini disebabkan serangan penggerek batang padi diimbangi oleh pertambahan jumlah anakan dan jaringan tanaman semakin keras, sehingga larva penggerek batang padi tidak dapat menyerang. Umur tanaman padi dapat mempengaruhi populasi penggerek batang padi. Larva penggerek batang padi lebih cenderung menyerang pada tanaman padi muda dibandingkan tanaman padi tua. Terjadinya peningkatan serangan dari awal pengamatan sampai fase generative tanaman berakhir diduga berhubungan dengan ketersedian tanaman muda yang mendukung perkembangan hama penggerek batang padi, dan serangan semakin menurun seiring dengan pertumbuhan tanaman yang semakin tua disebabkan pada fase generatif kandungan nutrisi tanaman menurun, sehingga kurang terpilih sebagai makanan. Kandungan nutrisi seperti protein, asam amino dan lemak dalam batang tanaman padi muda (fase generatif) biasanya lebih tinggi daripada batang tanaman padi tua (fase veneratif) (Hirano, 1964; Ishizuka, 1973). Kelimpahan Populasi Parasitoid Telur Pengggerek Batang Padi Rataan persentase telur penggerek batang padi yang terparasit di persawahan 23

WAYAN ADIARTAYASA. et al. Serangan Penggerek Batang Padi dan Peran Musuh Alami tanam tidak serentak lebih tinggi dibandingkan di persawahan tanam serentak yaitu masing-masing 77,07 % dan 49,33 %. Hal ini disebabkan serangan penggerek batang padi di persawahan tidak serentak lebih tinggi, sehingga populasi telur penggerek batang padi lebih tinggi dan selalu tersedia. Sebagai akibatnya populasi parasitoid telur menjadi lebih tinggi. Selama pengamatan ditemukan tiga spesies parasitoid telur yang berperan dalam menekan perkembangan hama penggerek batang padi, baik di persawahan tanam serentak maupun persawahan tanam tidak serentak. Parasitoid telur tersebut adalah : Tetrastichus schoenobii, Telenomus rowani dan Trichogramma japonicum. Sejak pengamatan pertama sampai dengan pengamatan kesepuluh peranan parasitoid telur bergantian, baik di persawahan tanam serentak maupun tidak serentak. Parasitoid telur T. schoenobii lebih berperan dibandingkan T. rowani dan T. japonicum dalam mengendalikan hama penggerek batang padi. Hasil analisis terhadap indeks keragaman penggerek batang padi tersebut di persawahan tanam serentak dan tidak serentak selama pengamatan menunjukkan nilai yang tergolong rendah 24 SIMPULAN Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan beberapa hal sebagai berikut : 1. Keragaman spesies penggerek batang padi di persawahan tanama serentak dan tidak serentak tergolong rendah. 2. Spesies penggerek batang padi yang ditemukan di pertanaman serentak maupun tidak serentak adalah sama yaitu : S. incertulas, S. inferens, C. suppressalis, dan C. polychrysus. S. incertulas merupakan spesies yang paling dominan 3. Serangan penggerek batang padi di persawahan tanam tidak serentak lebih tinggi dibandingkan di pertanaman serentak 4. Parasitoid telur yang ditemukan baik dipersawahan tanam serentak maupun tidak serentak adalah T. schoenobii, T. rowani dan T. japonicum T. schoenobii merupakan parasitoid telur yang paling berperan dalam menekan perkembangan penggerek batang padi. DAFTAR PUSTAKA Balai Proteksi Tanaman Pangan dan Holtikultura (BPTPH) Bali. 2014. Unit Pelayanan Teknis Balai Proteksi Tanaman Pangan dan Hortikultura (BPTPH) Propinsi Bali, 2014. Laporan

Pelaksana Kegiatan Balai Proteksi Tanaman Pangan Tahun Anggaran 2013/2014. Denpasar. 195 h. Hattori, I. & SS. Siwi. 1986. Rice Stem Borers in Indonesia. JARQ 20: 25-30. Hirano, C. 1964. Studies on the Nutrion Relationships Between Larvae Chilo suppressalis and The Rice Plants with Special Reference on The Role of Nitrogen in Nutrion of The Larvae. Bull. Nat. Inst. Agric. Ishizuka, Y. 1973. Physiology of Rice Plant. Tech. Bull. No. 13. Food and Fert. Technol. Taipei. Koestoer, Y.R. & S. Soeharto. 2005. Metode Ekologi Untuk Penyelidikan Lapangan dan Laboratorium. Jakarta : Universitas Indonesia Press. Nishida, T. & T. Torri. 1970. A Handbook of Field Methods for Research on Rice Stem-Borer and Their Natural Enemies. IBP Handbook No. 14. Blackweel Sci. Publ. Oxford & Edinburg. 131 p. Odum, E.P. 1998. Dasar-dasar Ekologi. Edisi ketiga. Terjemahan, T. Samingan. Yogyakarta : Gadjah Mada University Press. Soejitno, J. 1984. The Biological Aspects of Egg-Parasitoids of Rice Stemborer. Dalam Sosromarsono. S. et al. (Ed.), Symposium on Biological Control of Pests in Tropical Agricultural Ecosystem. Bogor, Indonesia.1988. Suharto, H. & H. Sembiring. 2007. Status Hama Penggerek Batang Padi di Indonesia. Apresiasi Hasil Penelitian Padi. Balai Besar Penelitian Tanaman Padi. 10 h. Wijaya, I N. 1992. Serangan dan Musuh Alami Penggerek Batang Padi pada Persawahan Tanam Serentak dan Tidak Serentak di Kabupaten Badung, Provinsi Bali. (Tesis). Bogor : Institut Pertanian Bogor. 25