ABSTRAK PENGARUH BAHAN TALI JAM TANGAN LOGAM DAN KULIT TERHADAP POPULASI BAKTERI PAD A KULIT

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAK PERBANDINGAN EFEKTIVITAS SIKAT GIGI BIASA DAN KHUSUS DALAM MENURUNKAN JUMLAH BAKTERI AEROB PADA PEMAKAI ALAT ORTODONTI CEKAT

ABSTRAK. Kata Kunci: Sukrosa, mikroorganisme.

ABSTRAK. Elisa Surjadi, 2007; Pembimbing 1 : Philips Onggowidjaja, S.Si, M.Si. Pembimbing 2 : Lindawati S., drg.

ABSTRAK EFEKTIVITAS ANTIPERSPIRAN DAN DEODORAN SPRAY MEREK "X" DALAM MENGHAMBAT PERTUMBUHAN BAKTERI DI KETIAK

ABSTRAK. Riyma Meilieza, Pembimbing I : Endah Tyasrini, S.Si., M.Si. Pembimbing II: Djaja Rusmana, dr., M.Si.

ABSTRAK EFEKTIVITAS PENGGUNAAN HELM SIKAT GIGI DALAM MENGENDALIKAN POPULASI BAKTERI AEROB PADA KEPALA SIKAT GIGI SELAMA PENYIMPANAN

ABSTRAK EFEKTIVITAS PENGGUNAAN SINAR ULTRAVIOLET C UNTUK MENGONTROL PERTUMBUHAN BAKTERI PADA TAS KULIT

SURVEI MIKROBIOLOGI PERMlJKAAN MEJA LABORATORIUM-LABORATORIUM

ABSTRAK. KEBERADAA.N Stapltylococcus DAN BAKTERI COLIFORiU PADA DAGING AYAM DAN SAMBAL YANG DUVAL DI Rlm'L-\H MAKAN "X"

Kata kunci: berkumur, bakteri aerob, saliva, baking soda, lemon.

ABSTR\K. Penga,"uh Sabun Antiseptik Yang Mengandung Triclosan dan Povidone Iodine Terhadap Mikroba Kulit

Penurunan Populasi Bakteri dalam Saliva setelah Mengunyah Permen Karet

ABSTRAK. Miselia Sandhika Nayunda, Pembimbing I : Djaja Rusmana, dr.,m.si Pembimbing II : Lisawati Sadeli, dr.,m.kes

ABSTRAK. Kata Kunci : Streptococcus mutans, avokad, in vitro.

ABSTRAK. KONTAMINASI SALMONELLA sp. DAN COLIFORM PADA BEBERAPA MACAM SUSHI YANG DIJUAL SEBUAH SUPERMARKET DI KOTA BANDUNG PADA TAHUN 2005

ABSTRAK EFEKTIFITAS TISU BASAH ANTISEPTIK SEBAGAI ALTERNATIF CUCI TANGAN BIASA DALAM MENURUNKAN JUMLAH BAKTERI TELAPAK TANGAN

ABSTRAK. KEBERADAAN Salmonella DAN BAKTERI Coliform PADA BUMBU KACANG BASO TABU. INDRAWATY, 2002, PEMBIMBING: PHILIPS ONGGOWIDJAJA, S.Si, M.Si.

ABSTRAK PENGARUH KUNYIT DALAM AIR RENDAMAN TAHU KUNING TERHADAP KEHADIRAN BAKTERI

ABSTRAK. Kualitas Mikrobiologik Susu Kemasan "B" Berdasarkan Jumlah Bakteri Colifhrm dan Uji Reduktase. Pembimbing: Philips Onggowidjaja, S. Si, M.

Abstrak. Santi, 2007; Pembimbing 1 : Philips Onggowidjaja, S.Si., M.Si. Pembimbing 2 : Widura, dr., M.S.

ABSTRAK. Kata kunci : Daun sirih merah, daun sirih hijau, bakteri aerob, saliva

ABSTRAK. Kata kunci : Kismis, Saliva. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK Ginkgo biloba PAD A DAYA PIKIR ORANG DEWASA MUDA

ABSTRAK. Kata Kunci: permen karet, probiotik, Lactobacillus reuteri, Streptococcus mutans.

ABSTRAK. : Philips Onggowidjaja, S.Si., M.Si. : Djaja Rusmana, dr., M.Si. Anna Noviana, 2008; Pembimbing I Pembimbing II

ABSTRAK KONTAMINASI MIKROORGANISME PADA BEDAK PADAT YANG SUDAH DIGUNAKAN

ABSTRAK. EFEK KLORAMFENIKOL TERHADAP PERTUMBUHAN Salmonella typhi INVITRO. Lindawati Sudisman, Pembimbing : Fanny Rahardja,dr.

PERBANDINGAN EFEK ANTICANDIDA CHLORHEXIDINE 2% (CHX) TERHADAP PERTUMBUHAN CANDIDA ALBICANS

ABSTRAK. PENGARUH EKSTRAK KULIT LEMON (Citrus limon Linn.) TERHADAP PERTUMBUHAN Candida albicans PADA LANDASAN GIGI TIRUAN RESIN AKRILIK HEAT CURED

ABSTRAK AKTIVITAS TEH HIJAU SEBAGAI ANTIMIKROBA PADA MIKROBA PENYEBAB LUKA ABSES TERINFEKSI SECARA IN VITRO

DAFTAR ISI. LEMBAR PERSETUJUAN... ii. SURAT PERNYATAAN... iii. LEMBAR PERSETUJUAN PERBAIKAN... iv

ABSTRAK PERBEDAAN JUMLAH KOLONI BAKTERI AEROB DI RONGGA MULUT SEBELUM DAN SESUDAH MENGKONSUMSI YOGHURT

ABSTRAK. Kata kunci: populasi bakteri aerob, saliva, sari buah delima merah dan putih.

PENGARUH BAWANG PUTIH (Allium sativum Linn.) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA WANITA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH BANDOTAN (Ageratum conyzoides L.) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA MENCIT BETINA GALUR SWISS WEBSTER. Pembimbing II: Hartini Tiono, dr.

ABSTRAK PENGARUH BAKTERI PROBIOTIK TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI INTESTINAL SECARA IN VITRO

Wulan Margasari Soemardji Pembimbing I : Philips Onggowidjaja, S.si, M.Si Pembimbing II : Fanny Rahardja, dr, M.Si

ABSTRAK. KEBERAOAAN Staphylococcus aureu:,' PAOA SAMBAL-SAMBAL YANG OlJVAL 01 RUMAH MAKAN 'X' Pembimbing Kedua: Djaja Rusmana, dr., M.Si.

ABSTRAK. EFEK ANTELMINTIK EKSTRAK ETANOL DAUN PARE (Momordica charantia L.) TERHADAP CACING Ascaris suum BETINA SECARA IN VITRO

ABSTRAK EFEK PROPOLIS DAN MADU TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA INSISI PADA MENCIT SWISS WEBSTER. : Dr. Sugiarto Puradisastra, dr., M.Kes

ABSTRAK. KEBERADAAN BAKTERI Coliform DAN Staphylococcus aureus DALAM SOSIS SAPI SIAP MAKAN X

ABSTRAK UJI KEBERADAAN BAKTERI COLIFORM DALAM AIR MINUM ISI ULANG PADA 5 DEPOT PENGISIAN DI SEKITAR RUMAH SUSUN SARIJADI

PENGARUH CAlRAN PEMBERSIH VAGINA MEREK "X" SEBAGAI ANTISEPTIK TERHADAP MIKROORGANISME DALAM VAGINA

ABSTRAK. EFEK ANTIMIKROBA BERBAGAI SEDIAAN BUAH MENGKUDU DI PASARAN TERHADAP Salmonella typhi dan Candida albicans SECARA IN VITRO

ABSTRAK PENGARUH TES LORENTZ TERHADAP TEKANAN DARAH. Ivan Paulus Gunata, 200:>, Pembimbing: Pinandojo Djojosoewarno, dr, Drs, AIF.

ABSTRAK. Xylitol, populasi bakteri aerob, plak gigi.

Widya, Pembimbing I: Endah Tyasrini, SSi., MSi. Pembimbing II: Djaja Rusmana, dr., MSi.

ABSTRAK. Kata kunci : susu kemasan tertentu, bakteri coliform, tes reduktase

Jacky Ardianto Horas, Tutor: Fanny Rahardja,dr.,MSi

ABSTRAK. EFEK INHIBISI EKSTRAK ETANOL BATANG KAYU MANIS (Cinnamomum burmanni) TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI Salmonella Typhi SECARA In Vitro

ABSTRAK PEMERIKSAAN BAKTERIOLOGI CAIRAN PERAWATAN LENSA KONTAK SEKELOMPOK MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

UJI EFEKTIVITAS DARI BEBERAPA ANTISEPTIK SEBAGAI STANDARISASI KERJA CUCI TANGAN DI CSSD-GBPT RSUD DR. SOETOMO

ABSTRAK. Kata kunci: Lendir bekicot, luka insisi, waktu penyembuhan luka. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. EFEK SARI LEMON (Citrus limon) TERHADAP ONSET TERJADINYA KELELAHAN OTOT

ABSTRAK. EFEK JUS BUAH BELIMBING WULUH (Averrhoa bilimbi L.) TERHADAP BERAT BADAN MENCIT Swiss Webster JANTAN

ABSTRAK PERBANDINGAN PENGARUH KAFEIN PADA KOPI DAN COKLAT TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PRIA DEWASA

ABSTRAK. PENGARUH BUAH MELON (Cucumis melo) TERHADAP DIURESIS PADA WANITA DEWASA NORMAL

ABSTRAK HUBUNGAN TES BANGKU ASTRAND-RYHMING TES BANGKU MODIFIKASI HARVARD. Indraji Dwi Mulyawan, 2002; Pembimbing: DR. Iwan Budiman, dr.

ABSTRAK. HUBUNGAN TES ERGOMETER SEPEDA MODIFlKASI YMCA DAN TES BANGKU SHARKEY

ABSTRAK. AKTIVITAS EKSTRAK ETANOL BUNGA CENGKEH DAN PARUTAN LIDAH BUAYA TERHADAP PERTUMBUHAN Candida albicans SECARA IN VITRO

ABSTRAK PERBANDINGAN EFEKTIVITAS PEMAKAIAN OBAT KUMUR CHLORHEXIDINE PADA PEROKOK DAN BUKAN PEROKOK DALAM MENURUNKAN JUMLAH KOLONI BAKTERI AEROB

Pembimbing I : Widura, dr., MS. Pembimbing II: Fanny, dr., MSi.

PENGARUH PROSES PEMBUATAN DEKKE NANIURA TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI

ABSTRAK. EFEK SEDUHAN KELOPAK BUNGA ROSELA MERAH (Hisbiscus sabdariffa, L) TERHADAP TEKANAN DARAH PADA WANITA DEWASA

PENGARUH SEMANGAT KERJA PEMILIK DAN PEKERJA TERHADAP KEWIRAUSAHAAN MORO ARTOS DI SALATIGA SKRIPSI

ABSTRAK PENGARUH COKELA T TERHADAP W AKTU REAKSI SEDERHANA PADA MAHASISW A

ABSTRAK. Kata kunci: Plak gigi; teh hitam; indeks plak, O Leary

ABSTRAK EFEK EKSTRAK ETANOL DAUN BINAHONG

HUBUNGAN TES ERGOMETER SEPEDA FOX DAN TES FOSTER

ENUMERASI DAN ANALISIS BAKTERI TANAH DI HUTAN LARANGAN ADAT RUMBIO

ABSTRAK PERBANDINGAN EFEK GULA PUTIH, ASPARTAM, BROWN SUGAR, GULA AREN, DAN STEVIA TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH

ABSTRAK. PERBANDINGAN AKTIVITAS ANTICANDIDA INFUSA DAUN SIRIH (Piper betle Lynn) SEGAR DENGAN SABUN CAIR PEMBERSIH VAGINA KEMASAN SECARA IN VITRO

EFEK PEMBERIAN REBUSAN DAUN AFRIKA(

ABSTRAK. PENGARUH BAWANG PUTIH (Allium sativum Linn.) TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA PADA MENCIT BETINA GALUR SWISS WEBSTER

UJI ANGKA LEMPENG TOTAL BEDAK DINGIN BERMEREK DALAM KEMASAN YANG BEREDAR DI KOTA BANJARMASIN

ABSTRAK PENGARUH JUS BUAH SIRSAK

By SRI SISWANTI NIM

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. PENGARUH JAGUNG MUDA (Zea mays) TERHADAP DIURESIS DAN TEKANAN DARAH NORMAL

ABSTRAK HUBUNGAN TES BANGKU ASTRAND-RYHMING DAN TES 8ANGKU KASCH. Diana Ridzki, Pembimbing : Dr. 1wan Budiman, dr., MS., A1F.

ABSTRAK. PENGARUH BUAH ANGGUR (Vilis Vinifera L.) TERHADAPTEKANANDARAHNORMALPADA WANIT A DEW ASA

ABSTRAK. EFEK INFUSA DAUN PEPAYA(Carica papaya L.) TERHADAP LARVA NYAMUK Culex sp

ABSTRAK. Kata kunci: plak gigi, seduhan kelopak bunga rosella, indeks plak. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH VOLUME SAMPEL SERUM DAN WAKTU INKUBASI TERHADAP KADAR ASAM URAT SKRIPSI FITRI JUNITASARI

ABSTRAK PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK DAUN JATI BELANDA (Guazuma ulmifolia LAMK.) TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN PADA PENDERITA OBESITAS

ABSTRAK. PENGARUH PISANG KEPOK (Musa acuminata x balbisiana Colla) TERHADAP TEKANAN DARAH NORMAL PADA PRIA DEWASA

ABSTRAK. UJI TOKSISITAS SUBKRONIS DERMAL MINYAK ROSMARINI (Rosmarinus officinalis L) PADA TIKUS WISTAR DENGAN PARAMETER HEMATOLOGI DAN BIOKIMIAWI

ABSTRAK EFEK AKUT HIGH INTENSITY INTERVAL TRAINING (HIIT) TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI

ABSTRAK. Kata kunci: Pasta gigi herbal, pasta gigi non herbal, indeks plak, ortodontik cekat.

PERBANDINGAN EFEK AIR PERASAN DAUN BLUSTRU

ABSTRAK. Mahasiswa. S.Si., M.Si., & Johan Lucianus, dr.

ABSTRACT THE EFFECT OF OLIVE OIL ADDITION INTO OATMEAL IN LOWERING BLOOD TOTAL CHOLESTEROL AND LDL (LOW DENSITY LIPOPROTEIN) IN WISTAR STRAIN RAT

ABSTRAK. PENGARUH GETAH PISANG (Musa paradisiaca) TERHADAP DURASI PENYEMBUHAN LUKA PADA MENCIT JANTAN GALUR SWISS WEBSTER

ABSTRAK. Retna Wulandari, 2004, Pembimbing I : Philips Onggowidjaja, S.Si, M.Si Pembimbing [( : Diana Krisanti Jasaputra, dr, M.

KOEFISIEN FENOL BENZALKONIUM KLORIDA 1,5% DAN PINE OIL 2,5% DALAM LARUTAN PEMBERSIH LANTAI TERHADAP

Kata kunci: Belimbing wuluh, tekanan darah, wanita dewasa.

EFEK ANTELMINTIK EKSTRAK ETANOL RIMPANG JAHE MERAH. (Zingiber officinale Roscoe var. rubrum) TERHADAP CACING. Ascaris suum Goeze SECARA IN VITRO

Kata kunci: Self-ligating bracket, conventional bracket, Streptococcus mutans.

ABSTRAK. Kata kunci : Kismis, Thompson Seedless, plak gigi, O Leary

Kata kunci: plak gigi; indeks plak gigi; ekstrak buah mengkudu (Morinda citrifolia Linn.).

Transkripsi:

ABSTRAK PENGARUH BAHAN TALI JAM TANGAN LOGAM DAN KULIT TERHADAP POPULASI BAKTERI PAD A KULIT Arieffah, 004. Pembimbing I: Philips Onggowidjaja, S.Si, M. Si. Pembimbing II: Liessyana Tirtanimala, dr. Penunjuk waktu yang penting dan praktis dibutuhkan pada masa ini. Saat ini dikenal macam-macam bahan jam tangan, diantaranya logam dan kulit. Bahan tali jam tangan dapat mempengaruhi populasi bakteri pada kulit pergelangan tangan orang yang mengenakannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh bahan tali jam tangan logam dan kulit terhadap populasi bakteri pada kulit. Penelitian yang dilakukan bersifat eksperimental laboratorik, pergelangan tangan yang mengenakan tali jam tangan diswab menggunakan cotton swab yang telah dibasahi larutan NaCl 0,9 %. Hasil swab kulit pergelangan tangan dioleskan pada lempeng agar NA, kemudian diinkubasi pada suhu 37 DC, selama 4 jam. Koloni yang tumbuh (cfu, colony forming unit) dihitung, kemudian data ditabulasi, dianalisis dengan menggunakan Student t test. Analisis perbedaan jumlah bakteri pada sukarelawan yang mengenakan tali jam tangan logam (pagi vs siang) menunjukkan perbedaan yang tidak signifikan (t hitung = 0,674); (t tabel 1,833). Analisis perbedaan jumlah bakteri pada sukarelawan yang mengenakan tali jam tangan kulit (pagi vs siang) menunjukkan peningkatan yang signifikan (t hitung = -,6466); (t tabel = 1,833). Data yang didapatkan dari perbandingan antara persentase jumlah bakteri pada sukarelawan yang mengenakan tali jam tangan logam dan peningkatan yang mengenakan tali jam tangan kulit menunjukkan perbedaan yang signifikan (t hitung = -4,107); (t tabel = 1,734). Berdasarkan hal tersebut, bahan dasar tali jam tangan berpengaruh terhadap populasi bakteri pada kulit. Mereka yang sering menggunakan jam tangan, diharapkan menjaga kebersihan pergelangan tangan dan memilih bahan tali jam tangan yang dapat mengurangi pertumbuhan jumlah bakteri. Kata kunci : tali jam tangan logam, tali jam tangan kulit, bakteri kulit. iv

ABSTRACT THE EFFECT OF METAL AND LEATHER WATCH BAND ON SKIN-BACTERIA POPULATION Arieffah, 004. 1'1 Tutor: Philips Onggowidjaja, S.Si, M Si. nd Tutor: Liessyana Tirtanimala, dr. Nowadays, people need practical watch more than before. Scientists invent much kind of materials, including metal and leather. Band materials for watch may influence microbial population on people's wrist who wear them. This research was to know the effect of watch metal and leather band on skin bacterial population. This research was laboratoric experimental. The wrist wearing watch was swabbed using cotton swab that has been moistened in NaC! 0, 9 %. The swabs were spread on Nutrient Agar plate, then incubated at 37 C, for 4 hours. Colonies numbers (cfu, colony forming unit) were counted, tabulated, and analyzed using Student t test. The analysis of microbial numbers from the volunteers wearing metal watch band (morning vs afternoon) showed no significant difference (t counted = 0, 674); (t table = 1,833). The analysis of microbial numbers from the volunteers wearing leather watch band (morning vs afternoon) showed significant increase (t counted = -,6466); (t table = 1,833). The comparison of percentages of bacterial increase between the volunteers wearing metal watch band and leather watch band showed significant differences (t counted = -4,107); (t table = 1,734). Based on the research, it can be concluded that watch band material may influence significantly the microbial population of the skin. It is suggested that people wearing watch, should keep the wrists clean, and choose kind of watch band material which properly decrease the microbial population. Keywords: metal watch band, leather watch band, microbial skin. v

Vl1l DAFT AR ISI LEMBAR PERSETUJUAN... SURAT PERNY ATAAN... ABSTRAK...... ABSTRACT... PRAKATA... DAFTAR IS!... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR GRAFIK... DAFTAR LAMPlRAN... BAB I PENDAHULUAN... 1.1 Latar Belakang... BAB II BAB III BAB IV 1. Identifikasi Masalah............................................... 1.3 Maksud dan Tujuan... 1.4 Kegunaan Penelitian... 1.5 Kerangka Pemikiran... 1.6 Metode Penelitian... 1.7 Lokasi dan Waktu........ TINJAUAN PUSTAKA....1 Struktur Kulit Manusia....1.1 Lapisan Epidermis....1. Lapisan Dermis..........1.3 Lapisan Hypodermis.......1.4 Adneksa Kulit................................................ Flora Normal Kulit....3 Nutrisi Bakteri dan Jamur....4 Perbedaan Lingkungan Tumbuh Jamur dan Bakteri.......5 Jam Tangan Logam....6 Jam Tangan Kulit... ALAT, BAHAN DAN CARA KERJA... 3.1 ALAT...... 3. BAHAN... 3.3 CARA KERJA... 3.3.1 Persiapan... 3.3. Uji Pendahuluan... 3.3.3 Penelitian...... HASIL DAN PEMBAHASAN... 4.1 Hasil.................................................................. 4.1.1 Uji Pendahuluan... 4.1. Penelitian... 4. Pembahasan... BAB V KESIMPULANDAN SARAN... 5.1 Kesimpulan... 5. Saran... U 11l IV V VI Vl1l X Xl XU 1 1 1 3 4 4 4 6 6 7 9 9 10 11 14 18 18 19 0 0 0 1 4 7 7 7

DAFTAR PUST AKA 8 LAMPI RAN 30 RIWAYAT HIDUP 46 IX

DAFTAR GAMBAR Gambar 3. 1 Gambar Cara Melakukan ' Swab 'pada Permukaan Kulit 19 Gambar 4. 1 Gambar Hasil Penelitian Menunjukkan Jumlah Kuman pada Sukarelawan yang Mengenakan Tali Jam Tangan Logam (Pagi hari)...................................................................... Gambar 4. Gambar Hasil Penelitian Menunjukkan Jumlah Kuman pada Sukarelawan yang Mengenakan Tali Jam Tangan Logam (Siang hari) Gambar 4. 3 Gambar Hasil Penelitian Menunjukkan Jumlah Kuman pada Sukarelawan yang Mengenakan Tali Jam Tangan Kulit (Pagi hari) 3 Gambar 4. 4 HasH Penelitian Menunjukkan Jumlah Kuman pada Sukarelawan yang Mengenakan Tali Jam Tangan Kulit (Siang hari) 3 x

DAFTAR GRAFIK Grafik 4.1. Perbandingan Jumlah Bak'teri pada Kulit Pergelangan Tangan 4 Sukarelawan yang Mengenakan Tali Jam Tangan... xi

DAFTAR LAMPlRAN Lampiran 1 Jumlah Bakteri pada Sukarelawan yang Mengenakan Tali Jam Tangan Logam (cfu/cm) 30 Lampiran. Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 5 Jumlah Bakteri pada Sukarelawan yang Mengenakan Tali Jam Tangan Kulit (cfu/cm)... Hasil Analisis Statistik Keluaran Komputer... Hasil Analisis Statistik Keluaran Komputer... Komposisi Stainless-Steel Alloy... Lampiran 6 Surat Persetujuan Sukarelawan 36 31 3 33 34 XlI