PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENGETAHUI KUALITAS AIR KOLAM SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna

dokumen-dokumen yang mirip
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN SMARTPHONE ANDROID MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)

PERANCANGAN APLIKASI PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN GURU TELADAN MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) DI SMK NEGERI 1 KEDIRI SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN BEASISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROFILE MATCHING

PERANCANGAN APLIKASI PENENTUAN BEASISWA DENGAN SMS GATEWAY MENGGUNAKANAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) SKRIPSI

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN BANTUAN BAGI MASYARAKAT MISKIN DI DESA DOKO KECAMATAN NGASEM KEDIRI MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMBERIAN PREDIKAT SISWA TELADAN DENGAN METODE TOPSIS BERBASIS WEB (Studi Kasus : SMPK SANTA MARIA KOTA KEDIRI)

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN HANDPHONE MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) ARTIKEL SKRIPSI

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN BANTUAN SISWA MISKIN MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS DI SMA NEGERI 1 PARE KEDIRI SKRIPSI

JURNAL PERANANGAN APLIKASI PEMILIHAN SEKOLAH MENGGUNAKAN METODE PROMETHEE APPLICATION DESIGN SCHOOL SELECTION METHODS PROMETHEE

APLIKASI PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PENERIMA BEASISWA MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT DI MTS ALHUDA GONDANG NGANJUK

Muhammad Yudin Ritonga ( )

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN KAOS PADA GO SABLON MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT (WP)

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENJUALAN AQUASCAPE BERDASAR OBJECT ORIENTED PADA TOKO AQUA CHANNEL KEDIRI

PENERAPAN KEAMANAN DATA APLIKASI PENGELOLA ARSIP PADA PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI SKRIPSI

RANCANG BANGUN APLIKASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN KARYAWAN DI TOKO BUKU SALEMBA TULUNGAGUNG MENGGUNAKAN METODE WEIGTED PRODUCT (WP)

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PERAMALAN PRODUKSI SARUNG DI CV. TENUN IKAT BANDAR MENGGUNAKAN METODE TREND MOMENT

PERANCANGAN APLIKASI PENGADUAN ONLINE PADA MASYARAKAT DI DESA BANDAR LOR KECAMATAN MOJOROTO KOTA KEDIRI

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI PENERIMAAN KARYAWAN BARU

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Komputer (S.Kom) Pada Program Studi Sistem Informasi OLEH :

BAB I PENDAHULUAN. keramba jaring apung biasanya relatif tenang, terhindar dari badai dan mudah

IMPLEMENTASI SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB PADA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP) SWASTA NUSA PENIDAMEDAN

FAKULTAS TEKNIK (FT) UNIVERSITAS NUSANTARA PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA UN PGRI KEDIRI 2016

JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN GADGET SMARTPHONE MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Komputer (S.Kom.) Pada Program Studi Sistem Informasi FT UN PGRI Kediri

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI UNTUK MEMPREDIKSI PENJUALAN PRODUK COCA COLA DI ALFAMART MENGGUNAKAN METODE TREND MOMENT

JURNAL SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN SEPEDA MOTOR MATIC BEKAS DENGAN METODE WEIGHTED PRODUCT BERBASIS WEB

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN KELAYAKAN PENDONOR DARAH MENGGUNAKAN FUZZY MULTIPLE CITERIA DECISION ANALYSIS (F-MCDA) TIMOER DWI HAPSORO

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN BEASISWA DI SMAN5 KEDIRI DENGAN METODE WEIGHTED PRODUCT (WP) SKRIPSI

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PENENTUAN PEMBELIAN NOTEBOOK MENGGUNAKAN METODE SAW (SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING) SKRIPSI

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN KARYAWAN TELADAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROFILE MATCHING

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN KENAIKAN PANGKAT PEGAWAI DI KANTOR KEMENTRIAN AGAMA KABUPATEN KEDIRI DENGAN FUZZY TSUKAMOTO

SISTEM PAKAR DIAGNOSIS PERILAKU AUTISME PADA ANAK MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING

PERANCANGAN APLIKASI PENJUALAN ARMADA TIEROD DENGAN METODE SMA (SINGLE MOVING AVERAGE) DALAM MANAJEMEN STOK SUKU CADANG SKRIPSI

SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN SISWA BARU BERBASIS WEB ( STUDI KASUS : SMA N 1 PACITAN )

SISTEM PENILAIAN DOSEN TELADAN MENGGUNAKAN METODE SAW ( SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING) DI UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENGAJUAN KREDIT PADA PD BPR BKK BOJA DENGAN METODE SAW. Riris Niken Pratiwi

APLIKASI SISTEM INFORMASI LAPANGAN FUTSAL PADA FREEDOM FUTSAL KEDIRI

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN KARYAWAN TERBAIK MENGUNAKAN METODE SAW

BAB I PENDAHULUAN BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang Ikan merupakan hewan yang hidup di air yang menjadi salah satu dari sekian banyak bahan

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PERAMALAN PRODUKSI KRUPUK IKAN TENGGIRI DENGAN MENGGUNAKAN METODE TREND MOMENT

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN JURUSAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (STUDI KASUS SMA NEGERI 1 LOCERET) SKRIPSI

PENERAPAN METODE SAW (SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING) PADA APLIKASI PENCARIAN WISATA KULINER DI TULUNGAGUNG

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MENENTUKAN LETAK LOKASI PASAR SWALAYAN BARU KOTA SEMARANG DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING

Desi Reskika Sari ( )

SISTEM REKOMENDASI PENERIMAAN BEASISWA MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) SDN 2 KATES

KORELASI NORMATIF PEMILIHAN JURUSAN DI SMK BERBASIS WEB

BAB 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

JURNAL SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN BEASISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE FUZZY MADM

JURNAL SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN LOKASI STRATEGIS UNTUK PENDIRIAN TEMPAT USAHA JAMU MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)

SISTEM REKOMENDASI PEMACAKAN KUCING RAS IMPORT MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT(WP)

SISTEM REKOMENDASI PEMILIHAN KARYAWAN TETAP PADA PT. ENSEVAL PUTERA MEGATRADING MENGGUNAKAN METODE FUZZY TAHANI BERBASIS WEB

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMBERIAN KREDIT DI BMT EKA MANDIRI DENGAN LOGIKA FUZZY

SISTEM INFORMASI PENJUALAN MOTOR PADA DEALER MPM MOTOR NGANJUK BERBASIS WEB

TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI 2016

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PEMBERIAN BEASISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT (Studi kasus: Universitas Sari Mutiara Indonesia)

PENENTUAN KARYAWAN TERBAIK MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING PADA PT. PATRA NUR ALASKA

Gus melia Testiana. IAIN Raden Fatah, Palembang, Indonesia

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM PEMBERIAN BEASISWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT (Studi kasus: Universitas Sari Mutiara Indonesia)

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri RANCANG BANGUN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PERAMALAN PRODUKSI ROTI KEMASAN JORDAN BAKERY KEDIRI

MADM-TOOL : APLIKASI UJI SENSITIVITAS UNTUK MODEL MADM MENGGUNAKAN METODE SAW DAN TOPSIS.

Sistem Pendukung Keputusan Kinerja Karyawan pada PT.Intan Sengkuyit Menggunakan Metode Simple Additive Weighting

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Komputer ( S.Kom ) Pada Prodi Teknik Informatika OLEH :

RANCANG BANGUN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PERAMALAN PRODUKSI BARANG DI ORION BAKERY KEDIRI

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian SyaratGuna Memperoleh Gelar Sarjana Teknik ( S. Kom ) Pada JurusanTeknik Informatika OLEH :

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN PROGRAM STUDI DI UNIVERSITAS MULAWARMAN MENGGUNAKAN METODE TSUKAMOTO (Studi kasus : Fakultas MIPA)

SKRIPSI. Sarjana Komputer (S.Kom.) Pada Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Nusantara PGRI Kediri OLEH :

SISTEM INFORMASI FORECASTING PADA PENJUALAN VOUCHER PULSA ELEKTRIK DI CV. ALCOMINDO JAYA DENGAN MENGGUNAKAN METODE MOVING AVERAGE

SISTEM PENGAMBILAN KEPUTUSAN KREDIT RUMAH DENGAN METODE FUZZY SAW MADM

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENGIDENTIFIKASI PERKEMBANGAN ANAK DALAM MENGIKUTI EKSTRA DI TAMAN KANAK-KANAK

SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT KUCING MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat

JURNAL PERANCANGAN SISTEM INFORMASI BUKU INDUK SISWA BERBASIS WEB DI MADRASAH DINIYAH MA HADIL ISLAM

IMPLEMENTASI SMS GATEWAY UNTUK LAYANAN INFORMASI ABSENSI SISWA ( Studi Kasus Siswa Kelas 3 Tahun Ajaran 2015/2016 Pada SDN 7 Pule )

PERANCANGAN APLIKASI SURVEY KEPUASAN TERHADAP LAYANAN PROIDER TELKOMSEL BERBASIS WEB. Rusdiyanto

Seminar Tugas Akhir. Perancangan Sistem Pakar Fuzzy Untuk Pengenalan Dini Potensi Terserang Stroke Berbasis Web

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

JURNAL PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SPAREPART MOTOR PADA TOKO TITO LAPAK CB

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

ARTIKEL SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS FASILITAS UMUM DI NGANJUK KOTA DENGAN MENGGUNAKAN QUANTUMGIS

DAFTAR PUSTAKA.

IMPLEMENTASI METODE FUZZY TAHANI UNTUK REKOMENDASI TUJUAN WISATA DI TULUNGAGUNG

SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN ONLINE BERBASIS WEB DAN SMS GATEWAY PADA SMK PGRI 2 KEDIRI SKRIPSI

Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Pelanggan Terbaik Berbasis Web dengan Metode Yager pada CV. Sentana Prima Unggul Sidoarjo TUGAS AKHIR

Jurnal SISFO Vol. 7, No.1, Februari 2013 STIKOM Dinamika Bangsa - Jambi 1

JURNAL LPKIA Vol 1 No.1, September 2017

PENERAPAN SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING UNTUK MENENTUKAN CALON PENERIMA JAMKESMAS DI DESA KWADUNGAN SKRIPSI

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN TIM INTI BOLA VOLI SMK PGRI 3 KOTA KEDIRI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI 2015

SISTEM REKOMENDASI PENERIMA BEASISWA

PENERAPAN LOGIKA FUZZY PADA SURAT IZIN PRAJA IPDN JATINANGOR

JURNAL EMPLOYEE ASSESSMENT DECISION SUPPORT SYSTEM USING FUZZY BEST MULTI CRITERIA DECISION MAKING (FMCDM) CASE STUDY CUSTOM CAPS KEDIRI

SISTEM PAKAR DAIGNOSA MULTIPLE INTELLIGENCES PADA ANAK USIA DINI DENGAN METODE CERTAINTY FACTOR BERBASIS WEB TUGAS AKHIR

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI 2015

SISTEM PERAMALAN OPTIMALISASI PRODUKSI MEUBEL DI CV. MEUBEL LINA DENGAN METODE TREND MOMENT

JURNAL SISTEM INFORMASI PERAMALAN STOK PADA UD ZARDAN KRECEK MENGGUNAKAN METODE LEAST SQUARE

ARTIKEL SISTEM INFORMASI MANAJEMAN RENTAL MOBIL PADA NEW HAZEL PUTU WAROK TOUR DAN TRAVEL TRENGGALEK

Jurnal Informasi Volume VII No.1 / Februari / 2015

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN KOST DI SEKITAR KAMPUS UNP KEDIRI MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN KELAYAKAN SEKOLAH ADIWIYATA DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING ABSTRAK

Transkripsi:

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENGETAHUI KUALITAS AIR KOLAM SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Komputer (S.Kom) Pada Program Studi Sistem Informasi Oleh : MUHAMMAD NUR AMINUDIN NPM : 11.1.03..03.0171 SISTEM INFORMASI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI 2016

ii

iii

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK MENGETAHUI KUALITAS AIR KOLAM M. Nur Aminudin 11.1.03.03.0171 FT- Sistem Informasi aminudin.260393@gmail.com Hermin Istiasih, ST., MM,MT dan Yusup Darmanto,S.Kom,M.Kom UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI ABSTRAK MUHAMMAD NUR AMINUDIN : Perancangan Sistem Pendukung keputusan untuk mengetahui kualitas air kolam, Skripsi, Sistem Informasi, Fakultas Teknik, UNP Kediri, 2015. Di jaman yang serba instan ini Orang-Orang lebih menyukai sesuatu yang bisa menghemat waktu, mulai dari tambal ban sampai makanan, dari situlah mulai banyak bermunculan rumah makan yang menyediakan fasilitas Delivery Order, fasilitas ini muncul untuk menjawab permasalahan di atas. Dari sekian banyak rumah makan banyak juga yang menyediakan menu ikan sebagai menu andalan Mereka. Penyebab dibangunnya sebuah aplikasi yang berfungsi untuk membantu mengontrol kualitas air kolam, karena banyaknya permintaan ikan yang memiliki kualitas yang baik, dari rumah makan yang menyediakan menu ikan didalam daftar menu mereka. Dari situlah para petani ikan diharuskan bisa memenuhi permintaan tersebut, kalau tidak ingin posisi mereka sebagai pemasok di berikan kepada petani ikan yang lain. Tujuan dibuatnya aplikasi ini adalah untuk memudahkan para petani dalam mengontrol kualitas air yang ada di kolam mereka. Diharapkan dengan semakin baiknya kualitas air semakin baik pula kualitas ikan yang di dapat. Aplikasi ini juga dapat membantu memberi solusi apabila ada ikan yang sakit akibat menurunnya kualitas air kolam. Kesimpulan hasil penelitian ini adalah (1) Melalui aplikasi ini dapat ditemukan langkah-langkah lebih mudah dalam menangani masalah pada ikan. (2) Dengan aplikasi ini petani bisa dengan cepat mengetahui kondisi air kolam. Kata Kunci: Aplikasi, kualitas air, kesehatan ikan. iv

I. LATAR BELAKANG Di Indonesia yang berlimpah dengan kekayaan alam, dan budayanya, banyak memiliki makanan yang beraneka ragam mulai dari jenis ikan, buahbuahan, dan dari jenis jamur, untuk jenis ikan sendiri yang paling banyak adalah jenis ikan air tawar mulai dari ikan lele, nila, bawal, dan ikan gurami, dikalangan petani ikan, Nila, Lele, Gurami memiliki daya tarik tersendiri mulai dari bibit yang mudah didapat sampai harga jual yang bersaing, oleh sebab itu banyak petani ikan yang memilih ketiga sebagai ikan untuk berwirausaha. Seiring dengan kemajuan jaman dan banyaknya rumah makan yang menyediakan menu ikan air tawar, mengakibatkan permintaan ikan Nila, Lele, Gurami dipasaran terus meningkat, hal inilah yang menjadi penyebab banyak bermunculan petani ikan baru yang ingin mencoba untuk berwirausaha dibidang perikanan, baik dibidang pembibitan ataupun pembesaran. Sehingga mengakibatkan persaingan yang semakin ketat di kalangan petani ikan, sebab itu para petani dituntut untuk bisa menyediakan ikan yang berkualitas, sehinga mampu bersaing dengan petani lain. Salah satu cara untuk mendapatkan ikan yang berkualitas baik adalah dengan menjaga kualitas air, apabila kualitas air menurun akan timbul banyak jamur dan bakteri jahat yang akan berdampak pada kesehatan ikan, sedangkan disisi lain masih banyak petani ikan yang kurang mengerti tentang pentingnya kualitas air, untuk kesehatan ikan itu sendiri. Dari situlah penulis ingin membuat sebuah sistem yang dapat dengan mudah memberikan informasi tentang kualitas air, dan masukan bagaimana mengatasi masalah pada ikan apabila ada ikan yang sakit. Dengan sistem ini diharapkan para petani ikan bisa lebih mudah dalam menjaga kesehatan pada ikan peliharaan mereka. Berdasarkan pemaparan diatas penulis ingin merancang sebuah sistem pendukung v

II. keputusan sebagai bahan untuk penelitian dengan judul Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Untuk Mengetahui Kualitas Air Kolam. LANDASAN TEORI Media untuk kegiatan budidaya ikan, termasuk pada kegiatan pembesaran. Kualitas air merupakan faktor yang paling penting dalam budidaya ikan, ada beberapa faktor yang dapat mempengaruhi kualitas air antara lain: bahan kimia yang terlarut dalam air, seperti oksigen terlarut, derajat keasaman (Ph), alkalinitas, dan bahan bahan fisik lainnya. Adanya perubahan karakteristik air dapat dikatakan telah terjadi penurunan atau peningkatan kualitas air. Oksigen diperlukan ikan untuk respirasi dan metabolisme, nilai oksigen di dalam kesehatan ikan sangat penting karena kondisi yang kurang optimal dapat mengakibatkan ikan stress sehingga mudah terserang penyakit. Suhu merupakan salah satu faktor yang penting dalam kegiatan budidaya, suatu aktivitas metabolisme ikan berbanding lurus terhadap suhu air. Semakin tinggi suhu air semakin aktif pula metabolisme ikan, demikian pula sebaliknya. Kondisi suhu sangat berpengaruh terhadap kehidupan ikan, pada suhu tertentu ikan akan rentan terhadap penyakit, ikan akan dapat tumbuh dan berkembang dengan baik pada lingkungan perairan dengan kondisi netral, dikarenakan pada lingkungan dengan Ph rendah pertumbuhan ikan akan mengalami penurunan, faktor yang menyebabkan perubahan nilai Ph adalah produktifitas asam dari hasil metabolisme ikan yang terakumulasi terus menerus di salam kolam, penyebab lain adalah pengendapan sisa sisa makanan yang di berikan secara berlebihan. III. IMPLEMENTASI Bagian ini merupakan kegiatan yang dilakukan penulis guna menerapkan rancangan yang telah di susun agar dapat terwujud dengan mudah. Agar sistem ini dapat berjalan dengan baik dan lancar, maka perlu diadakan sebuah tes terhadap sistem tersebut. Untuk mengoperasikan aplikasi ini diperlukan ii

beberapa persyaratan utama dalam pengoperasikannya seperti perangkat keras (hardware), perangkat lunak (software) dan operator (brainware). 1. Kebutuhan perangkat keras (hardware) Untuk dapat mengoperasikan aplikasi ini dengan baik dibutuhkan perangkat keras sebagai berikut : a. Smartphone. b. Alat ukur Ph dan Suhu. 2. Kebutuahan perangkat lunak (Software). Perangkat lunak yang diperlukan untuk mengoperasikan aplikasi ini antara lain : a. OS Android. b. Minimal versi, Android 4.4w.2 api level 20. Dari desain sistem yang sudah dipaparkan diatas, terdapat sedikit perbedaan, dan tambahan ditampilanya. 1. Halaman Utama Dihalaman utama ini terdapat penambahan menu, antara lain : AboutMe, cara penggunaan, dan keluar, untuk lebih jelasnya sebagai berikut. Halaman Cara Penggunaan Bagian ini menjelaskan bagaimana cara mengoperasikan aplikasi ini, step by step. 2. Halaman Gurami Didalam halaman gurami terdapat sedikit perbedaan tampilan dengan desain awal, tetapi cara penggunaanya sama. Setelah form diatas diisi, akan keluar hasil sebagai berikut. 3. Halaman Nila Dihalaman ini hampir sama dengan halaman gurami, berbedaannya terdapat pada kata nila pada icon paling atas, hal itu dibuat untuk memudahkan pengguna supaya tidak salah pada saat melakukan pengukuran. Setelah form diatas diisi maka hasilnya seperti berikut. 4. Halaman Lele Pada halaman ini sama seperti halaman gurami, dan nila, perbedaannya hanya terletak pada icon paling atas. Setelah form diisi akan muncul hasil sebagai berikut. 5. Halaman AboutMe iii

IV Halaman ini menjelaskan tentang aplikasi Water control, untuk apa kegunaanya, untuk siapa ini dibuat, dan keuntungan yang didapat. KSEIMPULAN Dari pemaparan diatas, penelitian ini dapat diambil beberapa kesimpulan antara lain: 1. Aplikasi ini dapat memberikan masukan tentang masalah ikan, dengan cara melihat kualitas airnya. 2. Sistem ini dirancang untuk mempermudah petani ikan dalam melakukan pemantauan kesehatan ikan. 3. Cara kerja sistem ini adalah dengan memanfaatkan kadar PH (derajat keasaman) dan juga suhu air itu sendiri. DAFTAR PUSTAKA Direktorat Jenderal Perikanan (2010).Faktor Penentu Keberhasilan Budidaya Gurami di Kolam.From http://www.djpb.kkp.go.id/berita.php?id= 633, 30 Januari 2015 Hidayat, Aan, 2011, Sistem Penunjang Keputusan Untuk Pemilihan Karyawan Teladan Dengan Logika Fuzzy Tsukamoto, Banjarmasin : STMIK Banjarbaru. 6. Button keluar Pada button keluar ini, ketika di klik akan keluar peringatan seperti berikut. Kusumadewi, Sri, 2006, Fuzzy Multi- Attribute Decision Making (Fuzzy MADM), Yogyakarta: Graha Ilmu Kustiyahningsih, Y & Anamisa, Devie R. (2011) Pemrograman Basis Data Berbasis Web Menggunakan PHP & MySql. Yogyakarta: Graha Ilmu Sibero, Alexander FK. (2011), Kitab Suci Web Programing. Yogyakarta: Mediakom Sri Kusumadewi (2003),Artificial Intelligence (Teknik dan Aplikasinya),Yogyakarta : Graha Ilmu. Turban, Efraim, (2007), Decision Support System anf Intelligent System, Jilid 2, Edisi 7, Yogyakarta: Andi. Wikibooks. (2012). Pemrograman PHP/Pendahuluan 8 Januari 2012. Sumber http://id.wikibooks.org/wiki/pemrograma n_php/pendahuluan/sejarah_php. Wikibooks.(2014).Sistem_Pendukung_keputus an/ 13 Januari 2014 Sumber http://id.wikipedia.org/wiki/sistem_pendu kung_keputusan. iv