UNIVERSITAS UDAYANA PENGETAHUAN, SIKAP, EFIKASI DIRI, DAN PERILAKU SEKSUAL REMAJA PADA SMA NEGERI DAN SMA SWASTA DI KOTA DENPASAR

dokumen-dokumen yang mirip
UNIVERSITAS UDAYANA LUH GD. DWI KARTIKA PUTRI

HALAMAN JUDUL UNIVERSITAS UDAYANA

UNIVERSITAS UDAYANA PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI PADA SEKAA TERUNA TERUNI DI DESA BENGKALA TAHUN 2015 LUH ANIEK PRAWISANTI

BAB I PENDAHULUAN. menjadi yang terunggul dalam berbagai aspek kehidupan. Pembangunan sumber daya

Skripsi Ini Disusun Guna Memenuhi Salah Satu Syarat. Untuk Memperoleh Ijazah S1 Kesehatan Masyarakat. Disusun Oleh: NORDINA SARI J

PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA JALANAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DI KOTA DENPASAR TAHUN 2015

FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN KURANG ENERGI KRONIS PADA IBU HAMIL DI PUSKESMAS I DENPASAR SELATAN TAHUN 2015

UNIVERSITAS UDAYANA. Oleh: Ni Putu Dewi Tata Arini NIM : PROGRAM STUDI KESEHATANMASYARAKAT FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA

GAMBARAN PENGETAHUAN & SIKAP IBU HAMIL SERTA DUKUNGAN SUAMI TERKAIT PENERIMAAN TES HIV DI PUSKESMAS I DENPASAR UTARA & BPM PARWATI

SKRIPSI HUBUNGAN ANTARA FAKTOR INTERNAL DAN FAKTOR EKSTERNAL DENGAN PERILAKU SEKSUAL PRANIKAH REMAJA DI INDONESIA (ANALISIS DATA SDKI 2012)

PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU SISWA SMA TENTANG BAHAYA ROKOK DI KOTA DENPASAR PASCA PENERAPAN PERINGATAN BERGAMBAR PADA KEMASAN ROKOK

MENGANALISIS TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PAPARAN MEDIA INFORMASI TERHADAP PERILAKU SEKSUAL REMAJA DI SMP N 2 MOJOSONGO BOYOALI

UNIVERSITAS UDAYANA PENGETAHUAN DAN SIKAP PERSONAL HYGIENE ORGAN REPRODUKSI REMAJA PUTRI JALANAN DI KOTA DENPASAR TAHUN 2015 NI MADE SETIARI

KARAKTERISTIK, PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU RUMAH TANGGA SERTA PENGGUNAAN GARAM BERIODIUM DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS II DENPASAR BARAT

UNIVERSITAS UDAYANA TINGKAT EFEKTIVITAS KOMUNIKASI ORANG TUA PADA REMAJA TENTANG SEKSUALITAS REMAJA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SUKAWATI I TAHUN 2016

PENGETAHUAN, SIKAP DAN DUKUNGAN MASYARAKAT TERHADAP KEBIJAKAN KAWASAN TANPA ROKOK (KTR) PADA 7 KAWASAN YANG DIATUR DI KOTA BATAM

PARTISIPASI REMAJA DALAM PEMANFAATAN PELAYANAN PUSAT INFORMASI KONSELING REMAJA (PIK - R) DI SMAN 8 DENPASAR

PENGETAHUAN DAN SIKAP TERHADAP PEMAKAIAN AKDR PADA AKSEPTOR KB DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS I DENPASAR BARAT

PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU DALAM MEMILIH PRODUK MAKANAN KEMASAN PADA IBU-IBU PKK DI BR

TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN GIGI DAN MULUT PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS 1 DENPASAR SELATAN

UNIVERSITAS UDAYANA GAMBARAN PERILAKU HYGIENE VAGINA PADA WUS YANG BERKUNJUNG KE PUSKESMAS DI KABUPATEN GIANYAR TAHUN 2015

PEMANFAATAN PELAYANAN KESEHATAN PEDULI REMAJA (PKPR) DI WILAYAH UPT KESMAS GIANYAR I TAHUN 2016

UNIVERSITAS UDAYANA FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN SKOR POLA PANGAN HARAPAN (PPH) PADA RUMAH TANGGA SASARAN (RTS) DI DESA BATUKANDIK PULAU NUSA PENIDA

UNIVERSITAS UDAYANA NI MADE WEDHASTRI SEFTYANDANI

UNIVERSITAS UDAYANA PENGETAHUAN, SIKAP DAN PEMANFAATAN BUKU KIA OLEH IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS I DENPASAR SELATAN

UNIVERSITAS UDAYANA PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU ANGGOTA SEKAA TERUNA TERUNI TENTANG PERATURAN DAERAH KAWASAN TANPA ROKOK DI DESA KESIMAN

UNIVERSITAS UDAYANA GAMBARAN PEMANFAATAN PELAYANAN FASILITAS KESEHATAN TINGKAT PERTAMA PROGRAM JAMINAN KESEHATAN NASIONAL DAN JAMINAN

PROGRAM STUDI ILMU KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA

PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU TENTANG PERAWATAN PAYUDARA PADA IBU HAMIL TRISEMESTER III DI KECAMATAN DENPASAR BARAT TAHUN 2016

UNIVERSITAS UDAYANA NI MADE ARIEK ASRI ARYANTI

ANALISIS KEBUTUHAN TENAGA DOKTER SPESIALIS PENYAKIT DALAM DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH WANGAYA KOTA DENPASAR TAHUN 2016 NI LUH ODELLIA PITAYUSA

UNIVERSITAS UDAYANA PERILAKU PENDIDIK KESEHATAN DALAM MELAKUKAN MEDICAL CHECKUP UNTUK DETEKSI DINI MASALAH KESEHATAN DI

FAKTOR DOMINAN YANG MEMPENGARUHI PERILAKU BERISIKO TERTULAR HIV/AIDS PADA SISWA SMA DI KAWASAN PARIWISATA DI BALI

PENGARUH PAPARAN ASAP ROKOK TERHADAP PERILAKU BELAJAR DAN PRESTASI AKADEMIK SISWA DI SMA N 2 SEMARAPURA

UNIVERSITAS UDAYANA PERBANDINGAN EFEKTIVITAS MEDIA FILM DAN PERMAINAN EDUKATIF DALAM MENINGKATKAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU KEAMANAN

ANALISIS KASUS KEMATIAN IBU BERDASARKAN PENDEKATAN WILAYAH DENGAN MENGGUNAKAN PENERAPAN APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS DI

UNIVERSITAS UDAYANA ANALISIS KEBUTUHAN PEGAWAI PADA URUSAN UMUM, KEUANGAN DAN KEPEGAWAIAN DI POLITEKNIK KESEHATAN DENPASAR NI WAYAN TIRTAYANI

SKRIPSI PENGARUH KAMPANYE AKU BANGGA AKU TAHU TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN SISWA TENTANG HIV/AIDS DI SMA DHARMA PRAJA DENPASAR

UNIVERSITAS UDAYANA KEJADIAN OBESITAS PADA LANSIA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS I DENPASAR UTARA IDA AYU LAKSMI UTAMI

GAMBARAN PRAKTIK PENGOBATAN TRADISIONAL OLEH BALIAN DI WILAYAH KERJA UNIT PELAKSANA TEKNIS PUSKESMAS MENGWI II KABUPATEN BADUNG TAHUN 2016

FAKTOR SOSIAL YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMBERIAN ASI SECARA EKSKLUSIF PADA BAYI UMUR 6-24 BULAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS II DENPASAR BARAT TAHUN 2015

UNIVERSITAS UDAYANA PENGETAHUAN DAN PERSEPSI AKSEPTOR KB NON MKJP TENTANG KONTRASEPSI IMPLAN DI PUSKESMAS I DENPASAR UTARA TAHUN 2016

UNIVERSITAS UDAYANA. Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar SARJANA KESEHATAN MASYARAKAT NI KADEK AYU SUKMAWATI

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN, PERAN KELUARGA DAN SUMBER INFORMASI (MEDIA) DENGAN PERILAKU SEKSUAL REMAJA PRANIKAH DI SMP 1 PARANG KABUPATEN MAGETAN

UNIVERSITAS UDAYANA ANALISIS KEJADIAN NYARIS CEDERA PADA RUANG RAWAT INAP C DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT SANGLAH DENPASAR TAHUN 2015

UNIVERSITAS UDAYANA. Skripsi ini diajukan sebagai Salah satu syarat untuk memperoleh gelar SARJANA KESEHATAN MASYARAKAT

UNIVERSITAS UDAYANA EFEKTIVITAS KEGIATAN PEMBENTUKAN KADER PENYULUH ANTI NARKOBA DI LINGKUNGAN SEKOLAH KABUPATEN BADUNG TAHUN 2015

ANALISIS KEBUTUHAN TENAGA PERAWAT BERDASARKAN WORKLOAD INDICATORS OF STAFFING NEED DI UNIT RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM BALI ROYAL TAHUN

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP TENTANG UPAYA PREVENTIF PENULARAN HIV/AIDS PADA SISWA DI SMA STELLA DUCE 1 YOGYAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

PENERAPAN REGRESI LOGISTIK DALAM ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN RAWAT JALAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN DI RSUD KABUPATEN BADUNG MANGUSADA

UNIVERSITAS UDAYANA HUBUNGAN STATUS ANEMIA DAN INDEKS MASSA TUBUH MENURUT UMUR (IMT/U) DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWI SMK KESEHATAN GANA HUSADA

PROSES PENGAMBILAN KEPUTUSAN UNTUK BERHENTI MENGGUNAKAN NARKOBA PADA MANTAN PECANDU NARKOBA DI WILAYAH DENPASAR

UNIVERSITAS UDAYANA FAKTOR FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS I DENPASAR TIMUR TAHUN 2016

HUBUNGAN PERSEPSI MUTU PELAYANAN LABORATORIUM PATOLOGI KLINIK DENGAN KEPUASAN PASIEN RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT SANGLAH DENPASAR TAHUN 2015

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU MAHASISWA JURUSAN X ANGKATAN 2013 MENGENAI KESEHATAN REPRODUKSI DAN INFEKSI MENULAR SEKSUAL

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUNJUNGAN ULANG PASCA PEMASANGAN IUD DI PUSKESMAS I DENPASAR TIMUR TAHUN 2016

UNIVERSITAS UDAYANA PERSEPSI IBU TERHADAP PERILAKU PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS II DENPASAR BARAT TAHUN 2015

UNIVERSITAS UDAYANA PERAN KADER POSYANDU DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KEPADA PESERTA POSYANDU TERHADAP PENINGKATAN STRATA POSYANDU DI WILAYAH KERJA

UNIVERSITAS UDAYANA FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN EFEK SAMPING PENGGUNAAN KONTRASEPSI IUD DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MENGWI II

PENGARUH FAKTOR PERSONAL DAN LINGKUNGAN TERHADAP PERILAKU SEKSUAL PADA REMAJA

ABSTRACT DESCRIPTION OF SENIOR HIGH SCHOOL STUDENTS KNOWLEDGE, ATTITUDE, AND BEHAVIOR TOWARDS FREE SEX YEAR 2008.

UNIVERSITAS UDAYANA GAMBARAN KESIAPAN UNIT PELAKSANA TEKNIS KESEHATAN MASYARAKAT DI KABUPATEN GIANYAR DALAM MENGHADAPI AKREDITASI TAHUN 2016

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU MENGENAI KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA PADA GURU DI SMP X DI KOTA CIMAHI TAHUN 2010

PERSEPSI SISWA TERHADAP PROGRAM SEKOLAH AMAN BENCANA (SAB) DALAM UPAYA MENINGKATKAN KESIAPSIAGAAN MENGHADAPI BENCANA DI SMP N 2 TABANAN TAHUN

UNIVERSITAS UDAYANA DETERMINAN PEMBERIAN IMUNISASI PENTAVALEN LANJUTAN PADA ANAK BAWAH TIGA TAHUN (BATITA) DI PUSKESMAS III DENPASAR UTARA

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat, khususnya remaja. Berdasarkan laporan dari World Health

PENGARUH PENGETAHUAN, SIKAP, DAN MOTIVASI DIRI TERHADAP PERILAKU PENCEGAHAN HIV/AIDS PADA SISWA-SISWI SMA PERKOTAAN DI KABUPATEN SRAGEN

UNIVERSTAS UDAYANA PERSEPSI MASYARAKAT BANJAR KEDATON KELOD DESA KESIMAN PETILAN DENPASAR TIMUR MENGENAI PEMANTAU JENTIK TAHUN 2016 I G.A.

1 HALAMAN JUDUL UNIVERSITAS UDAYANA ANALISIS KEMAMPUAN DAN KEMAUAN MEMBAYAR PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT UMUM PURI RAHARJA DENPASAR TAHUN 2012

KUALITAS MIKROBIOLOGIS MAKANAN DAN SIKAP PENJAMAH MAKANAN TENTANG HIGIENE SANITASI PENGOLAHAN MAKANAN PADA KANTIN SEKOLAH DASAR DI WILAYAH

PENELITIAN PERSEPSI MASYARAKAT TENTANG PERILAKU SEKS BEBAS PADA REMAJA DI RW 02, DUKUH KRAJAN, DESA SUKOREJO, KEC. SUKOREJO, KAB.

PENGARUH PAPARAN INFORMASI KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA TERHADAP PENGETAHUAN PENYAKIT MENULAR SEKSUAL SISWA SMA DI KECAMATAN BANJARSARI SURAKARTA

UNIVERSITAS UDAYANA PENERAPAN ANALISIS KESINTASAN UNTUK MENGETAHUI FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KELANGSUNGAN PARTISIPASI

HUBUNGAN MOTIVASI DENGAN KINERJA PETUGAS LAPANGAN KELUARGA BERENCANA DI KABUPATEN GIANYAR TAHUN 2015

ANALISIS FAKTOR RISIKO YANG MEMPENGARUHI KARIES GIGI PADA ANAK SD KELAS V - VI DI KELURAHAN PEGUYANGAN KANGIN TAHUN 2015

GAMBARAN PENGETAHUAN SISWA SMA NEGERI 5 MEDAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA RINI M. NASUTION

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

HUBUNGAN PERAN ORANG TUA DENGAN TINGKAT PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA DI SMP MUHAMMADIYAH 1 YOGYAKARTA TAHUN 2011 NASKAH PUBLIKASI

TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP REMAJA TENTANG HIV/AIDS DI SMA NEGERI 1 MEDAN

HUBUNGAN PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP SEKSUAL PADA REMAJA DI SMP N 7 SURAKARTA

PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU MEROKOK PADA PETUGAS KESEHATAN PUSKESMAS DI KOTA DENPASAR TAHUN 2016

GUSTI AYU RATNA ADI SARI

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN REMAJA TENTANG HIV/AIDS. Di SMA N 1 Jenangan Ponorogo. Oleh : RIRIN DWI HANDAYANI NIM :

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PARTISIPASI PRIA DALAM PENGGUNAAN METODE KONTRASEPSI VASEKTOMI DI KECAMATAN PAYANGAN KABUPATEN GIANYAR

GAMBARAN TINGKAT STRES KERJA PERAWAT DI INSTALASI GAWAT DARURAT DAN RAWAT INAP RUMAH SAKIT JIWA PROVINSI BALI TAHUN 2016

APLIKASI METODE KESINTASAN PADA ANALISIS FAKTOR DETERMINAN LAMA RAWAT PASIEN DEMAM BERDARAH DENGUE DI RUMAH SAKIT UMUM PURI RAHARJA

BAB I PENDAHULUAN. dibandingkan dengan remaja di perkotaan. Dimana wanita dengan pendidikan yang

ABSTRAK. Kata Kunci : Pengetahuan, sikap, perilaku, kesehatan seksual remaja, kesehatan reproduksi remaja.

PERBEDAAN PENGETAHUAN HIV/AIDS PADA REMAJA SEKOLAH DENGAN METODE PEMUTARAN FILM DAN METODE LEAFLET DI SMK BINA DIRGANTARA KARANGANYAR

ANALISIS PERENCANAAN KEBUTUHAN INFORMASI DALAM SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RUMAH SAKIT PADA PELAYANAN RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT PTN UDAYANA TAHUN

BAB I PENDAHULUAN. atau peralihan dari masa kanak-kanak ke masa dewasa yang meliputi

PERBEDAAN PENGETAHUAN DAN SIKAP DALAM TINDAKAN PENCEGAHAN HIV/AIDS ANGGOTA DAN BUKAN ANGGOTA KELOMPOK SISWA PEDULI AIDS DAN NARKOBA SKRIPSI

ABSTRAK HUBUNGAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU KELOMPOK RISIKO TINGGI TENTANG HIV-AIDS DI KOTA BANDUNG PERIODE TAHUN 2014

PERAN FAKTOR INTRINSIK DALAM KEIKUTSERTAAN PENGGUNA NARKOBA SUNTIK PADA PROGRAM TERAPI RUMATAN METADON DI KABUPATEN BADUNG TAHUN 2015

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT SPIRITUALITAS DENGAN TINGKAT KUALITAS HIDUP PADA PASIEN HIV/AIDS DI YAYASAN SPIRIT PARAMACITTA DENPASAR

FENOMENA PEMANFAATAN PELAYANAN KESEHATAN REPRODUKSI DI PERKUMPULAN KELUARGA BERENCANA INDONESIA (PKBI) DAERAH BALI OLEH REMAJA KOTA DENPASAR

VOLUME I No 1 April 2013 Halaman 29-36

Faktor Yang Mempengaruhi Partisipasi Masyarakat Terhadap. Program Pengolahan Sampah di Tempat Pengelolaan Sampah

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN SIKAP IBU TENTANG INISIASI MENYUSU DINI (IMD) KARYA TULIS ILMIAH

Transkripsi:

UNIVERSITAS UDAYANA PENGETAHUAN, SIKAP, EFIKASI DIRI, DAN PERILAKU SEKSUAL REMAJA PADA SMA NEGERI DAN SMA SWASTA DI KOTA DENPASAR MARIA LUSIA KADEK PUSPITA SARI PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA 2016 i

UNIVERSITAS UDAYANA PENGETAHUAN, SIKAP, EFIKASI DIRI, DAN PERILAKU SEKSUAL REMAJA PADA SMA NEGERI DAN SMA SWASTA DI KOTA DENPASAR MARIA LUSIA KADEK PUSPITA SARI NIM. 1220025041 PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA 2016 ii

UNIVERSITAS UDAYANA PENGETAHUAN, SIKAP, EFIKASI DIRI, DAN PERILAKU SEKSUAL REMAJA PADA SMA NEGERI DAN SMA SWASTA DI KOTA DENPASAR Skripsi ini diajukan sebagai Salah satu syarat untuk memperoleh gelar SARJANA KESEHATAN MASYARAKAT MARIA LUSIA KADEK PUSPITA SARI NIM. 1220025041 PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA 2016 iii

PERNYATAAN PERSETUJUAN Skripsi ini telah dipresentasikan dan diujikan dihadapan Tim Penguji Skripsi Program Studi Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran Universitas Udayana Denpasar, 27 Juni 2016 Tim Penguji Skripsi Ketua (Penguji I) dr. Komang Ayu Kartika Sari, M.PH NIP. 19800911 200604 2 026 Anggota (Penguji II) Ni Komang Ekawati, S.Psi.,Psi., M.PH NIP. 19791202 200604 2 023 iv

PERNYATAAN PERSETUJUAN Skripsi ini telah disetujui dan diperiksa dihadapan Tim Penguji Skripsi Program Studi Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran Universitas Udayana Denpasar, 27 Juni 2016 Pembimbing dr. Desak Putu Yuli Kurniati, M.K.M. NIP. 19830723 200801 2 007 v

KATA PENGANTAR Puji syukur dipanjatkan kehadirat Ida Sang Hyang Widhi Wasa (Tuhan Yang Maha Esa) karena atas berkat dan rahmat-nya dapat diselesaikannya skripsi yang berjudul Pengetahuan, Sikap, Efikasi Diri, dan Perilaku Seksual Remaja pada SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Denpasar ini tepat pada waktunya. Ucapan terima kasih penulis ucapkan atas kerjasamanya dalam penyusunan skripsi ini kepada : 1. dr. I Made Ady Wirawan, MPH, Ph.D, selaku ketua Program Studi Kesehatan Masyarakat FK Unud. 2. dr. Desak Putu Yuli Kurniati, M.K.M., selaku Kepala bagian perminatan promosi kesehatan dan juga sekaligus pembimbing yang telah memberikan izin kepada penulis dalam penyusunan skripsi dan berkenan meluangkan waktunya guna membimbing dan mengarahkan secara teknis. 3. SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Denpasar selaku institusi tempat dilakukannya penelitian, yang telah memberikan ijin peneliti untuk melakukan pengambilan data. 4. Siswa dari SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Denpasar selaku informan penelitian, yang telah bersedia meluangkan waktu guna berpartisipasi dan memberikan informasi yang sangat dibutuhkan peneliti. 5. I Wayan Yasa (Alm.) dan Fransiska Yuliati selaku orang tua peneliti, serta Andreas Erifumi Abe selaku keponakan peneliti, yang telah memberikan dukungan dan doa untuk kelancaran skripsi ini. 6. Teman-teman seperjuangan Eka Purni, Kumala Ratih, Oka, Dera, Edi, Swandewi, Dewi Amri, Ani, Nurhidayah, Guseka, Dharmadi, Arni, Sharryl, Astri, Sagung, vi

Ayun, Della, Asriratih, Nening, Lina, Gung Dian, Intan Paramita, dan temanteman PS KM 12 lain yang telah memberikan motivasi, membantu menjadi tim peneliti dan memberikan dukungan moril. 7. Rekan-rekan peneliti Hari Nugrahini dan Dewi Sunariati serta Ka Weda yang telah memberikan dukungan moril. 8. Adik kelas Rada dan Padma yang telah membantu dalam uji coba kuesioner serta semua pihak yang telah membantu kelancaran penelitian ini. Demikian skripsi ini disusun semoga dapat memberikan manfaat bagi diri kami sendiri dan pihak lain yang menggunakan. Denpasar, 27 Juni 2016 Penulis vii

PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA PEMINATAN PROMOSI KESEHATAN Skripsi, Juni 2016 Maria Lusia Kadek Puspita Sari Pengetahuan, Sikap, Efikasi Diri, dan Perilaku Seksual Remaja Pada SMA Negeri dan SMA Swasta Di Kota Denpasar ABSTRAK Perilaku seksual pranikah merupakan penyebab terjadinya aborsi, KTD, IMS bahkan HIV/AIDS pada usia remaja. Upaya mengontrol perilaku seksual pranikah dari faktor eksternal kelompok teman sebaya/peer group melalui program KSPAN dan program PIK R. Akan tetapi, hasil wawancara dengan salah seorang siswa dari SMA Negeri dan SMA Swasta yang terdapat program KSPAN dan PIK R disekolahnya menyatakan bahwa masih terdapat siswa yang menikah usia dini akibat KTD. Perilaku seksual pranikah juga dipengaruhi faktor internal seperti pengetahuan, sikap, dan efikasi diri. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui gambaran pengetahuan, sikap, efikasi diri, dan perilaku seksual remaja pada SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Denpasar. Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan rancangan cross sectional deskriptif. Penelitian dilakukan di 2 sekolah yakni SMA negeri dan SMA swasta di Kota Denpasar pada bulan Januari-Mei 2016. Populasi penelitian berjumlah 1662 orang dengan besar sampel yakni 368 orang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan cluster random sampling. Data dianalisa secara univariat dan bivariat. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa karakteristik remaja pada SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Denpasar didominasi oleh informan berjenis kelamin perempuan, berumur 16 tahun, berasal dari SMA swasta, dan dari kelas X. Informan sebanyak 91,1% pernah mendapatkan informasi mengenai kesehatan reproduksi yang berasal dari guru dan internet. Perilaku seksual berisiko 61,4%. Kategori tingkat pengetahuan baik mengenai kesehatan reproduksi 46,5%. Sikap positif terhadap seksualitas 61,1%. Efikasi diri tinggi terhadap seksualitas 51,9%. Informan dengan perilaku seksual berisiko memiliki tingkat pengetahuan baik sebanyak 46,5%. Informan dengan perilaku seksual berisiko memiliki sikap positif yakni 50,9%. Informan dengan perilaku seksual yang berisiko memiliki efikasi diri rendah yakni 57,9%. Saran yang dapat diberikan dalam penelitian ini ditujukan bagi pemerintah, pihak sekolah, dan peneliti berikutnya. Kata Kunci : Pengetahuan, Sikap, Efikasi Diri, Perilaku Seksual viii

PUBLIC HEALTH STUDY PROGRAM FACULTY OF MEDICINE UDAYANA UNIVERSITY MAJOR CONCENTRATION IN HEALTH PROMOTION S1 Thesis, June 2016 Maria Lusia Kadek Puspita Sari Knowledge, Attitude, Self Efficacy, and Sexual Behavior of Adolescent at The Public High School And The Private High School In Denpasar City ABSTRACT Sexual behavior is the cause of abortion, unwanted pregnancies, sexually transmitted infections and HIV/AIDS for adolescence. The efforts to control sexual behavior from the external group through peer group such as KSPAN (Student Forum that focus on AIDS and Drugs abuse) and PIK R (Youth Counseling and Information Centre) program. But, the results of interviews with one of student from the public high school and the private high school that have KSPAN and PIK R program shows there are still students who married an early age due to unwanted pregnancy. Sexual behavior also influenced by the internal factor such as knowledge, attitude, and selfefficacy. The purpose of this research to know overview about knowledge, attitude, self-efficacy, and sexual behavior of adolescent from the public high school and the private high school in The Denpasar City. The research is observational research by cross sectional descriptive design. The research was done in 2 schools, the public high school and the private high school in Denpasar City from January until May 2016. The population in this research were 1662 people with 368 people large sample. The sample technique used was clusters random sampling. Data was analyzed by univariate and bivariate. Results in the research indicated that adolescent characteristics from the public high school and the private high school in The Denpasar City dominated by the female informant, 16 years old, from the private high school, and has been studying in class X (first year student). Informants as many as 91,1% have got information about reproductive health where teachers and internet as source of information. The risky sexual behavior is 61,4%. The category of having good knowledge about reproductive health is 46,5%. The positive attitude about sexuality is 61,1%. The high self-efficacy about sexuality is 51,9%. The informants who had risky sexual behavior have good knowledge is 46,5%. Informants who had risky sexual behavior have positive attitude is 50,9%. Informants who had risky sexual behavior have low self-efficacy is 57,9%. Advice that can be given in this study aims for the government, the school, and for the next researchers. Key Words : Knowledge, Attitude, Self - Efficacy, Sexual Behavior ix

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN SAMPUL... i HALAMAN JUDUL... ii HALAMAN JUDUL DENGAN SPESIFIKASI... iii PERNYATAAN PERSETUJUAN... iv KATA PENGANTAR... vi ABSTRAK... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR GAMBAR... xiv DAFTAR LAMPIRAN... xv DAFTAR SINGKATAN DAN ISTILAH... xvi BAB I PENDAHULUAN... 1 Latar Belakang... 1 Rumusan Masalah... 6 Pertanyaan Penelitian... 7 Tujuan Penelitian... 7 1.4.1 Tujuan Umum... 7 1.4.2 Tujuan Khusus... 8 Manfaat Penelitian... 8 1.5.1 Manfaat Teoritis... 8 1.5.2 Manfaat Praktis... 9 Ruang Lingkup Penelitian... 9 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 10 2.1 Remaja... 10 2.2 Seksualitas dan Kesehatan Reproduksi Remaja... 11 2.3 Pengetahuan Remaja Mengenai Kesehatan Reproduksi... 18 2.4 Sikap Remaja... 14 2.5 Efikasi Diri... 22 2.6 Perilaku Seksual Remaja... 14 BAB III KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL... 25 3.1 Kerangka Teori... 25 x

3.2 Variabel dan Definisi Operasional... 27 BAB IV METODE PENELITIAN... 30 4.1 Desain Penelitian... 30 4.2 Tempat dan Waktu Penelitian... 30 4.3 Populasi dan Sampel... 30 4.3.1 Populasi... 30 4.3.2 Sampel Penelitian... 31 4.3.3 Besar Sampel... 31 4.3.4 Teknik Pengambilan Sampel... 32 4.4 Prosedur Pengumpulan Data... 33 4.5 Instrumen Penelitian... 35 4.6 Pengolahan Data... 37 4.7 Teknik Analisis Data... 37 BAB V HASIL... 39 5.1 Gambaran Lokasi Penelitian... 39 5.2 Gambaran Karakteristik Informan... 40 5.3 Gambaran Sumber Informasi Kesehatan Reproduksi... 40 5.4 Gambaran Perilaku Seksual Informan... 41 5.5 Gambaran Pengetahuan Kesehatan Reproduksi... 45 5.6 Gambaran Sikap terhadap Seksualitas... 46 5.7 Gambaran Efikasi Diri terhadap Seksualitas... 48 5.8 Distribusi Perilaku Seksual Remaja berdasarkan Pengetahuan, Sikap, dan Efikasi Diri... 50 5.8.1. Distribusi Perilaku Seksual Remaja berdasarkan Pengetahuan.. 50 5.8.2. Distribusi Perilaku Seksual Remaja berdasarkan Sikap... 51 5.8.3. Distribusi Perilaku Seksual Remaja berdasarkan Efikasi Diri... 51 BAB VI PEMBAHASAN... 52 6.1 Karakteristik Remaja pada SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Denpasar... 52 6.2 Perilaku Seksual Remaja pada SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Denpasar... 54 6.3 Pengetahuan Remaja mengenai Kesehatan Reproduksi pada SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Denpasar... 58 xi

6.4 Sikap Remaja terhadap Seksualitas pada SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Denpasar... 60 6.5 Efikasi Diri Remaja terhadap Seksualitas pada SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Denpasar... 61 6.6 Distribusi Perilaku Seksual Remaja berdasarkan Pengetahuan, Sikap, dan Efikasi Diri... 64 6.6.1. Distribusi Perilaku Seksual Remaja berdasarkan Pengetahuan.. 64 6.6.2. Distribusi Perilaku Seksual Remaja berdasarkan Sikap... 65 6.6.3. Distribusi Perilaku Seksual Remaja berdasarkan Efikasi Diri... 65 6.6.4. Distribusi Perilaku Seksual Remaja berdasarkan Pengetahuan, Sikap, dan Efikasi Diri... 65 BAB VII SIMPULAN DAN SARAN... 69 Simpulan... 69 Saran... 70 DAFTAR PUSTAKA... 71 LAMPIRAN xii

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1 Definisi Operasional Variabel... 28 Tabel 5.1 Gambaran Karakteristik Informan... 40 Tabel 5.2 Gambaran Sumber Informasi Kesehatan Reproduksi Informan... 41 Tabel 5.3 Gambaran Jawaban Informan terhadap Masing-Masing Indikator Perilaku Seksual... 42 Tabel 5.4 Gambaran Jumlah Pacar Informan... 43 Tabel 5.5 Gambaran Tempat Berpacaran Informan... 43 Tabel 5.6 Gambaran Tempat Menonton Video Porno Informan... 43 Tabel 5.7 Gambaran Tempat Berhubungan Seksual Informan... 44 Tabel 5.8 Gambaran Perilaku Seksual Informan... 44 Tabel 5.9 Gambaran Jawaban Informan terhadap Masing-Masing Indikator Pengetahuan Kesehatan Reproduksi... 45 Tabel 5.10 Gambaran Pengetahuan Kesehatan Reproduksi Informan... 45 Tabel 5.11 Gambaran Jawaban Informan terhadap Masing-Masing Indikator Sikap terhadap Seksualitas... 47 Tabel 5.12 Gambaran Sikap Informan terhadap Seksualitas... 48 Tabel 5.13 Gambaran Jawaban Informan terhadap Masing-Masing Indikator Efikasi Diri terhadap Seksualitas... 49 Tabel 5.14 Gambaran Efikasi Diri Informan terhadap seksualitas... 50 Tabel 5.15 Distribusi Perilaku Seksual Remaja berdasarkan Pengetahuan... 50 Tabel 5.16 Distribusi Perilaku Seksual Remaja berdasarkan Sikap... 51 Tabel 5.17 Distribusi Perilaku Seksual Remaja berdasarkan Efikasi Diri... 51 xiii

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 3.1 Kerangka Teori Menurut Teori S-O-R dari B. F. Skiner... 25 xiv

DAFTAR LAMPIRAN Nomor 1. Jadwal Penelitian 2. Lembar Informasi 3. Lembar Persetujuan Menjadi Informan 4. Kuesioner Penelitian 5. Surat Keterangan Kelaikan Etik dari Komisi Etik 6. Surat Rekomendasi Penelitian dari Badan Penanaman Modal dan Perizinan Provinsi Bali 7. Surat Rekomendasi Penelitian dari Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Denpasar 8. Dokumentasi Kegiatan Pengambilan Data pada SMA Negeri dan SMA Swasta di Kota Denpasar 9. Hasil Analisis Komputer xv

DAFTAR SINGKATAN DAN ISTILAH Daftar Singkatan AIDS BKBPP BKKBN HIV IMS KPA KRR KSPAN KTD Narkoba PIK R PIK R/M PKBI PMS PSK Riskesdas SDKI SLUA SMA SMP : Acquired Immune Deficiency Syndrome : Badan Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Perempuan : Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional : Human Immunodeficiency Virus : Infeksi Menular Seksual : Komisi Penanggulangan AIDS : Kesehatan Reproduksi Remaja : Kelompok Siswa Peduli AIDS dan Narkoba : Kehamilan Tidak Diinginkan : Narkotika dan Bahan Adiktif lainnya : Pusat Informasi dan Konseling Remaja : Pusat Informasi dan Konseling Remaja dan Mahasiswa : Perkumpulan Keluarga Berencana Indonesia : Penyakit Menular Seksual : Pekerja Seks Komersil : Riset Kesehatan Dasar : Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia : Sekolah Lanjutan Umum Atas : Sekolah Menengah Atas : Sekolah Menengah Pertama xvi

Daftar Istilah Intercourse : aktivitas seksual dengan memasukkan alat kelamin lakilaki kedalam alat kelamin wanita Kissing Masturbasi/onani : cium pipi dan cium bibir : perilaku merangsang alat kelamin baik tanpa menggunakan alat maupun menggunakan alat untuk mendapatkan kepuasan seksual Necking Oral sex : mencium wajah dan leher : memasukkan alat kelamin ke dalam mulut pasangannya Petting :keseluruhan aktivitas seksual non intercourse (hingga menempelkan alat kelamin) meliputi merasakan dan mengusapusap tubuh pasangan, termasuk lengan, dada, buah dada, kaki, dan kadang daerah kemaluan di luar atau di dalam pakaian Sex appeal : daya tarik seksual xvii