PERAN PENGETAHUAN, SUAMI, SOSIAL EKONOMI DAN BIDAN DENGAN KETERLAMBATAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN PADA PREEKLAMSIA BERAT DI SULAWESI TENGAH

dokumen-dokumen yang mirip
KAJIAN TERHADAP PENERAPAN JAMPERSAL DI PUSKESMAS RUMPIN KABUPATEN BOGOR

PENGARUH KELAS HYPNOBIRTHING TERHADAP KECEMASAN IBU HAMIL DI PUSKESMAS RAWAT INAP KOTA YOGYAKARTA

KEHAMILAN NORMAL DENGAN PREEKLAMSI BERAT SERTA HUBUNGANNYA DENGAN TEKANAN DARAH DAN DERAJAT PROTEINURIA

HUBUNGAN PENDIDIKAN IBU, STATUS PEKERJAAN IBU DAN PERAN BIDAN DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI DI WILAYAH PUSKESMAS WEDARIJAKSA PATI TESIS

ABSTRAK HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH TERHADAP ANGKA KEJADIAN PREEKLAMPSIA PADA RUMAH SAKIT SUMBER KASIH CIREBON PERIODE JANUARI 2015 SEPTEMBER 2016

KINERJA BIDAN DESA PADA BERBAGAI TINGKATAN DESA SIAGA AKTIF DI KABUPATEN PEKALONGAN. Rini Kristiyanti Jusuf S Effendi Farid

HUBUNGAN NILAI TES MASUK MAHASISWA BERDASARKAN UJIAN DAN RAPOR DENGAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA DI PRODI D3 KEBIDANAN UNIVERSITAS TULUNGAGUNG

PERBANDINGAN KEJADIAN ASFIKSIA ANTARAPERSALINAN PRETERM DAN ATERM PADA PREEKLAMSIA BERAT DI RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

ABSTRAK. Pengaruh Kompetensi Bidan di Desa dalam Manajemen Kasus Gizi Buruk Anak Balita terhadap Pemulihan Kasus di Kabupaten Pekalongan Tahun 2008

TESIS. Untuk memenuhi persyaratan Mencapai derajat Sarjana S2. Program Studi Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat Konsentrasi Administrasi Rumah Sakit

ABSTRAK. GAMBARAN UMUM PENDERITA PREEKLAMPSIA-EKLAMPSIA YANG DI RAW AT INAP DI RUMAH SAKIT IMMANlJEL BANDIJNG PERIODE JULI 2003-JUNI 2004

ANALISIS JALUR FAKTOR PENENTU PERKEMBANGAN ANAK USIA 1-3 TAHUN DI KOTA SALATIGA TESIS

HUBUNGAN ANTARA STATUS GIZI IBU HAMIL DAN BBLR DI RSUD SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

SIKAP DAN KOMUNIKASI BIDAN BERHUBUNGAN DENGAN KEPUASAN IBU HAMIL DALAM ANTENATAL CARE DI BPM. Abstract

HUBUNGAN IBU HAMIL PEROKOK PASIF DENGAN KEJADIAN KETUBAN PECAH DINI SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran

KARYA TULIS ILMIAH. Oleh : RENITA RIZKYA DANTI R

PENGARUH KEPATUHAN IBU HAMIL TERHADAP KEBERHASILAN PENANGANAN PREEKLAMPSIA DI RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK RESTU IBU MEDAN TAHUN 2013 TESIS.

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id commit to user

HUBUNGAN RIWAYAT HIPERTENSI, PARITAS, UMUR KEHAMILAN, DAN ANEMIA DENGAN ASFIKSIA NEONATORUM PADA IBU BERSALIN PREEKLAMPSIA BERAT TESIS

HUBUNGAN STUNTING DAN GIZI KURANG DENGAN SKOR IQ ANAK SEKOLAH DASAR UMUR 8 TAHUN DI KECAMATAN BULULAWANG KABUPATEN MALANG TESIS

HUBUNGAN FAKTOR RISIKO INTRINSIK DAN EKSTRINSIK DENGAN KEJADIAN PNEUMONIA PADA ANAK BALITA

Studi Korelasi Anemia pada Ibu Hamil dengan Kejadian Perdarahan Post Partum pada Persalinan Spontan

HUBUNGAN KEJADIAN PREEKLAMPSIA DENGAN USIA IBU HAMIL KURANG DARI 20 TAHUN DAN LEBIH DARI 35 TAHUN SKRIPSI. Untuk memenuhi Persyaratan

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN, SIKAP

PERNYATAAN. diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan

SKRIPSI HUBUNGAN PENAMBAHAN BERAT BADAN IBU SELAMA HAMIL DENGAN BBL DI BPS MEI SUWARSONO KLEDOKAN TAHUN 2012

HUBUNGAN ANTARA PREEKLAMSIA PADA PRIMIGRAVIDA DENGAN BERAT BADAN LAHIR RENDAH DI RSUD CILACAP PERIODE JANUARI - DESEMBER 2005

HUBUNGAN PENDIDIKAN IBU, STATUS PEKERJAAN IBU DAN PERAN BIDAN DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI DI WILAYAH PUSKESMAS WEDARIJAKSA PATI TESIS

ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL PADA NY.H G 1 P 0 A 0 UMUR 33 TAHUN HAMIL MINGGU DENGAN HIPERTENSI KRONIK DI RSUD SURAKARTA

ASUHAN KEBIDANAN IBU HAMIL PADA NY. M G 4 P 2 A 1 UMUR 44. DI RSUD Dr. MOEWARDI KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN USIA DAN PARITAS DENGAN KEJADIAN RETENSIO PLASENTA PADA IBU BERSALIN

HUBUNGAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN KETERSEDIAAN SARANA PRASARANA DENGAN KINERJA BIDAN DALAM PELAKSANAAN KEGIATAN KELAS IBU HAMIL DI KABUPATEN SIDOARJO

HUBUNGAN ANTENATAL CARE DENGAN BERAT BADAN LAHIR BAYI DI KLINIK BERSALIN LINDA SILALAHI KECAMATAN PANCUR BATU

KETERATURAN PEMERIKSAAN ANTENATAL, KOMPETENSI BIDAN DALAM DETEKSI RISIKO TINGGI, PENANGANAN AWAL RISIKO TINGGI SERTA KEMATIAN IBU DI KABUPATEN JOMBANG

HUBUNGAN ANTARA FAKTOR RISIKO PERDARAHAN DENGAN KEJADIAN PERDARAHAN POSTPARTUM DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA TAHUN 2012 SKRIPSI

HUBUNGAN USIA, PARITAS DAN PEKERJAAN IBU HAMIL DENGAN BAYI BERAT LAHIR RENDAH

Abstract. Healthy Tadulako Journal 11. Hubungan antara pendampingan persalinan...( Abd. Halim, Fajar, Nur)

HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN PEMANFAATAN KELAS IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS HARAPAN RAYA PEKANBARU

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DAN POLA KONSUMSI DENGAN KEJADIAN ANEMIA GIZI PADA IBU HAMIL DI PUSKESMAS KASSI-KASSI

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PEMBERIAN STIMULASI BICARA DAN BAHASA PADA BALITA DI PAUD NURUL A LA KOTA LANGSA

FAKTOR RISIKO KEJADIAN ASFIKSIA PADA MENIT KE-5 DI RSU KARDINAH TEGAL (Studi Kasus Bayi Asfiksia Lahir oleh Bidan)

TESIS OLEH NURHAYATI KAMAL /IKM

HUBUNGAN PREEKLAMSIA DAN PERDARAHAN ANTEPARTUM DENGAN KEJADIAN KEMATIAN JANIN DALAM RAHIM DI RUANG BERSALIN RSUD ULIN BANJARMASIN

HUBUNGAN ANTARA PREEKLAMPSIA BERAT DAN KELAHIRAN PREMATUR DI RUMAH SAKIT DR. OEN SURAKARTA PERIODE HALAMAN JUDUL SKRIPSI

KEHAMILAN PADA USIA REMAJA SEBAGAI FAKTOR RISIKO TERJADINYA KETUBAN PECAH DINI. SKRIPSI Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI KINERJA BIDAN DESA TENTANG PELAYANAN ANTENATAL DI KABUPATEN PIDIE TAHUN 2014 TESIS. Oleh HASRATI.

KARAKTERISTIK DAN LUARAN PREEKLAMPSI DI RSUP PROF. DR. R.D. KANDOU MANADO

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMILIHAN TEMPAT BERSALIN PADA IBU HAMIL (Studi Kasus di Kelurahan Rowosari, Kecamatan Tembalang, Kota Semarang)

ASUHAN IBU ANAK. Jurnal. p-issn e-issn X

ANALISIS MULTILEVEL PENGARUH STATUS TUBERKULOSIS IBU,

TESIS. Oleh GRISELLI SARAGIH /IKM

ABSTRAK HUBUNGAN ABORTUS INKOMPLIT DENGAN FAKTOR RISIKO PADA IBU HAMIL DI RUMAH SAKIT PINDAD BANDUNG PERIODE

Secara umum seluruh keluarga contoh termasuk keluarga miskin dengan pengeluaran dibawah Garis Kemiskinan Kota Bogor yaitu Rp. 256.

ABSTRAK FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI KEJADIAN BAYI BERAT BADAN LAHIR RENDAH DI RUMAH SAKIT IMMANUEL BANDUNG TAHUN 2016

Hubungan Timbulnya Varises pada Tungkai Bawah dengan Jumlah Paritas Ibu Hamil di RSUP H. Adam Malik Medan. Oleh: MARINTAN ASTRINA SITIO

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENDIDIKAN, TINGKAT PENDAPATAN DAN

TESIS. Disusun untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Studi Kedokteran Keluarga Minat Utama Pendidikan Profesi Kesehatan

mikm-detail-tesis-perpustakaan-print-abstrak-372.html MIKM UNDIP

FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PREEKLAMPSIA PADA KEHAMILAN DI RSU MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA MEDAN TAHUN SKRIPSI OLEH

Hubungan Umur dan Paritas Dengan Kejadian Abortus Di RSUD Kabupaten Rokan Hulu 2015

TESIS. Oleh RISMAHARA LUBIS /IKM

PENGAMBILAN KEPUTUSAN KELUARGA PADA IBU YANG MEMILIH BIDAN DESA SEBAGAI PENOLONG PERSALINAN DI KECAMATAN SAMUDERA KABUPATEN ACEH UTARA TESIS.

HUBUNGAN ANTARA ANEMIA PADA IBU BERSALIN DAN LAMA PERSALINAN KALA I DI RSUD KARANGANYAR KARYA TULIS ILMIAH

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Sains Terapan

ASUHAN KEBIDANAN IBU NIFAS PADA NY. D P 3 A 0 UMUR 30 TAHUN DENGAN PREEKLAMSIA BERAT DI RSUD Dr.MOEWARDI SURAKARTA

PERBEDAAN TINGKAT KECEMASAN IBU MENGHADAPI PERSALINAN SEKSIO SESAREA DAN PERSALINAN PERVAGINAM TESIS

HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DAN PERAN BIDAN DENGAN PELAKSANAAN INISIASI MENYUSU DINI TESIS

SKRIPSI HUBUNGAN USIA DAN JENIS KELAMIN DENGAN TEKANAN DARAH TINGGI DI POSYANDU LANSIA DESA TRIYAGAN MOJOLABAN SUKOHARJO

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP SUAMI TENTANG INISIASI MENYUSU DINI DI PUSKESMAS SIBELA SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN PREEKLAMPSIA DENGAN BERAT BAYI LAHIR RENDAH DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN Oleh : RIZKA ARIANI

HUBUNGAN ANTARA KEJADIAN PREEKLAMPSIA DAN RISIKO DEPRESI ANTENATAL TESIS

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN GIZI ORANG TUA DENGAN OBESITAS PADA BALITA DI PUSKESMAS PENUMPING SURAKARTA

SKRIPSI. FAKTOR RISIKO YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN BAYI BERAT LAHIR RENDAH (Studi Di Rumah Sakit Ibu Dan Anak Kendangsari Surabaya)

PENATALAKSANAAN KASUS-KASUS EMERGENSI KEBIDANAN YANG BERASAL DARI RUJUKAN PELAYANAN KESEHATAN PRIMER DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH JAYAPURA TAHUN

KARYA TULIS ILMIAH. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Ujian Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya Kebidanan Program Studi Diploma III Kebidanan

Perdarahan Post Partum Akibat Anemia pada Ibu Hamil di RSUD Tugurejo Semarang

Keywords: BPCPP, precise obstetric referral.

KARYA TULIS ILMIAH. Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan ujian akhir Program. Kompetensi Bidan di Program Studi Diploma III Kebidanan

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PREEKLAMSIA PADA IBU HAMIL DI RUMAH SAKIT UNDATA PALU TAHUN 2014 ABSTRAK

HUBUNGANANTARA FAKTOR SOSIAL EKONOMI, SANITASI RUMAH DAN SENSE OF BELONGING DENGAN PERILAKU SEHAT PENDERITA DEMAM BERDARAH DENGUE DI KOTA KEDIRI TESIS

FAKTOR-FAKTOR PREDISPOSISI TERJADINYA ANEMIA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS JETIS I BANTUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2013

TESIS. Oleh EKA SRIWAHYUNI /IKM

PENGARUH FAKTOR PREDISPOSISI,

HUBUNGAN USIA DAN PARITAS DENGAN KEJADIAN PERDARAHAN POSTPARTUM DI RSU PKU MUHAMMADIYAH BANTUL TAHUN NASKAH PUBLIKASI

HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH DENGAN KADAR TRIGLISERIDA PADA DEWASA MUDA OBESITAS DI STIKES INDONESIA PADANG

Sartika Zefanya Watugigir Esther Hutagaol Rina Kundre

HUBUNGAN ANTARA IBU HAMIL PEROKOK PASIF DENGAN KEJADIAN KETUBAN PECAH DINI DI RSUD KAB. KARANGANYAR KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN STATUS GIZI DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA IBU HAMIL TRIMESTER III DI PUSKESMAS PALIYAN GUNUNGKIDUL NASKAH PUBLIKASI

BEBERAPA FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KUNJUNGAN IBU HAMIL (K4) DI WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS CIMARAGAS KABUPATEN CIAMIS TAHUN 2013.

Alert Village: Community Empowerment Efforts in the Field Health Through Role of Village Midwives

HUBUNGAN ASUPAN MAGNESIUM DENGAN KADAR HEMOGLOBIN PADA REMAJA PUTRI PENDERITA ANEMIA DI SUKOHARJO SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan

HUBUNGAN KOMPETENSI DENGAN PERAN KEPALA RUANGAN DALAM PERENCANAAN STRATEGIS RUMAH SAKIT BIDANG KEPERAWATAN DI RS PEMERINTAH DI KOTA PALU

TESIS. Oleh : CUT YUNIWATI /IKM

Prosiding Pendidikan Dokter ISSN: X

HUBUNGAN USIA, GRAVIDA, DAN RIWAYAT HIPERTENSI DENGAN KEJADIAN KEHAMILAN PREEKLAMSIA DI RSUD WONOSARI TAHUN 2015

ABSTRAK. Hubungan Antara Karakteristik Ibu Hamil Dengan Kejadian Bayi Berat Badan Lahir Rendah di Rumah Sakit Immanuel, Bandung 2008

KAJIAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) DAN PERTAMBAHAN BERAT BADAN IBU HAMIL SERTA HUBUNGANNYA DENGAN TUMBUH KEMBANG BAYI LAHIR DI KOTA AMBON

HUBUNGAN PENGETAHUAN, MOTIVASI DAN STATUS KEPEGAWAIAN BIDAN DENGAN PENERAPAN PARTOGRAF DI KABUPATEN SRAGEN

HUBUNGAN PENDIDIKAN, PENGETAHUAN, USIA DAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN PEMILIHAN KONTRASEPSI IUD DI DESA TANGGAN GESI SRAGEN NASKAH PUBLIKASI

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

Transkripsi:

PERAN PENGETAHUAN, SUAMI, SOSIAL EKONOMI DAN BIDAN DENGAN KETERLAMBATAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN PADA PREEKLAMSIA BERAT DI SULAWESI TENGAH Hadriani Johanes C Mose Henni Djuhaeni Program Studi Magister Kebidanan Alamat : Departemen Pendidikan Nasional, Universitas Padjadjaran, Fakultas Kedokteran,Program Pascasarjana Jl.Eijkman no 38, Bandung 40132 email : pascasarjana@fk.unpad.ac.id 1

LEMBAR PERNYATAAN Bersama ini saya menyatakan bahwa artikel ilmiah dengan judul: PERAN PENGETAHUAN, SUAMI, SOSIAL EKONOMI DAN BIDAN DENGAN KETERLAMBATAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN PADA PREEKLAMSIA BERAT DI SULAWESI TENGAH THE ROLE OF KNOWLEDGE, HUSBAND, SOCIO-ECONOMIC AND MIDWIFE WITH DELAYS DECISION MAKERS OF SEVERE PREECLAMPSIA IN THE CENTRAL SULAWESI Telah dikoreksi dan disetujui oleh penulis pembantu untuk dimuat pada Jurnal Forum Kesehatan Penulis Tanda tangan Hadriani, M.Keb. Prof. Dr. Johanes C.Mose, dr., SpOG(K). Dr. Henni Djuhaeni, dr.,mars. 2

Peran Pengetahuan, Suami, Sosial Ekonomi dan Bidan Dengan Keterlambatan Pengambilan Keputusan Pada Preeklamsia Berat Di Sulawesi Tengah Penulis 1 Hadriani, M.Keb Jurusan Kebidanan Politeknik Kesehatan Kemenkes Palu, Jl. Thalua Konchi Km.19 Mamboro, Palu, telp (0451) 491451, Mobile: 0811454049 email: hadriani.susanto@gmail.com Penulis 2 Prof. Dr. Johanes C.Mose, dr., SpOG(K) Program Studi Pascasarjana Bandung Jl. Eijkman 38 Mobile: 0811233794 email: jcmmose07@yahoo.com Penulis 3 Dr. Henni Djuhaeni, dr.,mars Program Studi Pascasarjana Bandung Jl. Eijkman 38 Mobile: 0811228067 email: hennidjuhaeni@yahoo.com 3

ABSTRAK PERAN PENGETAHUAN, SUAMI, SOSIAL EKONOMI DAN BIDAN DENGAN KETERLAMBATAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN PADA PREEKLAMSIA BERAT DI SULAWESI TENGAH Hadriani, 1 Johanes C.Mose, 2 Henni Djuhaeni 3 Program Studi Magister Kebidanan, Pascasarjana Fakultas Kedokteran Universitas Padjadjaran Rujukan preeklamsia dilakukan dalam keadaan preeklamsia ringan sebelum terjadinya preeklamsia berat. Mengukur tekanan darah, berat badan dan proteinuria dapat mendeteksi secara dini preeklamsia. Rujukan terlambat disebabkan antara lain oleh karena mekanisme rujukan belum dilaksanakan secara terencana dan optimal sejak dari rumah ibu hamil sampai di rumah sakit rujukan, serta ibu dan janin sudah dalam kondisi yang kurang baik. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran pengetahuan ibu, suami, sosial ekonomi dan bidan dengan keterlambatan pengambilan keputusan pada preeklamsia berat. Penelitian dengan rancangan kasus kontrol ini dilakukan selama periode Juni sampai September 2013 di RSU Anutapura dan RSUD Undata Palu dengan subjek penelitian kasus 50 ibu hamil dengan preeklamsia berat dan kontrol sebanyak 50 ibu hamil dengan preeklamsia ringan. Analisis bivariabel dilakukan dengan menggunakan uji Chi-Square dan analisis multivariabel dengan regresi logistik. Hasil analisis statistik menunjukkan hubungan pengetahuan ibu dan bidan berperan terhadap keterlambatan pengambilan keputusan pada preeklamsia berat dengan nilai ρ=0,001, OR 3,86 (IK95%: 1,54-9,77) dan nilai ρ=0,008, OR 3,02 (IK95%: 1,22-7,57), dipihak lain suami dan sosial ekonomi tidak berperan dalam keterlambatan pengambilan keputusan pada preeklamsia berat dengan nilai ρ=0,065 dan 0,102. Simpulan, pengetahuan ibu dan bidan berperan dalam keterlambatan pengambilan keputusan pada preeklamsia berat. Kata kunci: pengetahuan, peran bidan, preeklamsia berat, peran suami, sosial ekonomi 4

ABSTRACT THE ROLE OF KNOWLEDGE, HUSBAND, SOCIO-ECONOMIC AND MIDWIFE WITH DELAYS DECISION MAKERS OF SEVERE PREECLAMPSIA IN THE CENTRAL SULAWESI Referral preeclampsia done in a state of mild preeclampsia before the onset of severe preeclampsia. Measuring blood pressure, body weight and proteinuria can detect early preeclampsia. Delays referral is caused partly because the referral mechanism has not been implemented in a planned and optimal since expectant mothers from home to hospital referral, as well as the mother and the fetus is less than desirable condition. Research purposes to analyze the role of maternal knowledg, husband, socio-economic and midwife with decision maker delays referral of cases of severe preeclampsia. Study with case-control design was conducted during the period June to September 2013 at the RSU Anutapura and RSUD Undata Palu with 50 case subject pregnant women with severe preeclampsia and 50 control pregnant women with mild preeclampsia. Bivariate analysis performed using Chi-square test and multivariable analysis with logistic regression. Statistical analysis showed the correlation of knowledge to the mother and the midwife's role in the decision maker delays of severe preeclampsia with the value ρ = 0.001, OR 3.86 ( IK95 % : 1.54 to 9.77 ) and the value of ρ = 0.008, OR 3.02 ( IK95 % : 1.22 to 7.57 ). Socio-economic and the role of husband is not related to the delays in decision makers in severe preeclampsia with a value of ρ = 0.065 and 0.102. In conclusion, knowledge of the mother and the midwife's role relates to the delays in the decision makers of severe preeclampsia. Keywords : knowledge, the role of the midwife, severe preeclampsia, the role of the husband, the socio-economic 5