ANALISIS MINAT BELI DAN PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP KUALITAS PRODUK MOBIL BERDASARKAN FAKTOR-FAKTOR COUNTRY OF ORIGIN SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH NEGARA ASAL (COUNTRY OF ORIGIN), MEREK, DAN REPUTASI MEREK TERHADAP LOYALITAS MEREK

Daniel Kristanto Utomo

PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGAMBILAN KEPUTUSAN MAHASISWI UNTUK BERBELANJA DI BOUTIQUE. Skripsi

PENGARUH IKLAN DI TELEVISI TERHADAP RESPON KONSUMEN. (Studi Terhadap Iklan Pasta Gigi Pepsodent) SKRIPSI

PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN DAN VARIETY SEEKING TERHADAP KEPUTUSAN PERPINDAHAN MEREK HANDPHONE DARI NOKIA KE BLACKBERRY SKRIPSI.

ANALISIS PERSAINGAN YAMAHA MIO, HONDA BEAT DAN SUZUKI SPIN DENGAN MODEL MATRIKS KONSUMEN DI SURAKARTA SKRIPSI

PENGARUH MATERIALISM HAPPINESS, MATERIALISM CENTRALITY DAN MATERIALISM SUCCESS TERHADAP IMPULSIVE BUYING DAN EFEKNYA PADA COMPULSIVE BUYING BEHAVIOR

SIKAP KONSUMEN TERHADAP IKLAN MELALUI SMS

PENGARUH DIMENSI NILAI KONSUMEN TERHADAP PREFERENSI PEMBELIAN PRODUK MEREK TOKO SUPER INDO DI YOGYAKARTA

PENGARUH PERSEPSI HARGA, PERSEPSI KUALITAS, KEPERCAYAAN, DAN CITRA MEREK TERHADAP PREFERENSI MEREK DAN LOYALITAS KONSUMEN SKRIPSI.

PENGARUH KARAKTERISTIK WEBSITE TERHADAP KEPUASAN DAN DAMPAKNYA PADA KEPERCAYAAN KONSUMEN SKRIPSI. Fakultas Ekonomi Universitas Atma Jaya Yogyakarta

MOTIVASI BERBELANJA DI MALL SKRIPSI

KEPERCAYAAN MEREK DALAM HUBUNGAN KAUSAL KUALITAS LAYANAN MISTER BURGER DENGAN KESEDIAAN KONSUMEN MELAKUKAN WORD OF MOUTH SKRIPSI

PEMASARAN PRODUK KOSMETIK RAMAH LINGKUNGAN PADA NIAT MAHASISWA DALAM PEMBELIAN THE BODY SHOP

TIPOLOGI KONSUMEN PEMBELI TOKO DISKON DI YOGYAKARTA

PENGARUH FAKTOR-FAKTOR EVALUASI KONSUMEN TERHADAP PELEBARAN MEREK NIKE

PENGARUH KESADARAN MEREK, PERSEPSI NILAI, DAN SIKAP TERHADAP PRODUK MEREK TOKO PADA NIAT BELI ULANG PRODUK CARREFOUR SKRIPSI

PEMILIHAN DESAIN DAN BAHAN DASAR KEMASAN YANG DISUKAI OLEH KONSUMEN STUDI KASUS PADA BLACK SOYA POWDER

PENGUJIAN ANALISIS CLUSTER TERHADAP NILAI-NILAI DAN PERILAKU KONSUMSI DARI PEMILIK HEWAN PELIHARAAN

PENGARUH PERSEPSI RISIKO TERHADAP KEPERCAYAAN DAN KEPUTUSAN PEMBELIAN ONLINE SKRIPSI

PENGARUH KOMUNIKASI & KOMITMEN TERHADAP KUALITAS STRATEGI ALIANSI PADA BISNIS COUNTER HAND PHONE (HP) DI YOGYAKARTA SKRIPSI

PENGARUH PERSEPSI NILAI, PERSEPSI KUALITAS, PERSEPSI HARGA DAN CITRA MEREK TERHADAP NIAT BELI PRODUK PAKAIAN NEVADA

PENGARUH ASAL MEREK LOKAL DAN MEREK NONLOKAL PADA SIKAP KONSUMEN SKRIPSI

PENGARUH COUNTRY OF ORIGIN IMAGE, PRODUCT KNOWLEDGE, DAN PRODUCT INVOLVEMENT TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SMARTPHONE SAMSUNG

Disusun Oleh: DEWA AYU AMBRIYANA SARI NPM :

PENGARUH PROMOSI PENJUALAN PADA PERPINDAHAN MEREK DI YOGYAKARTA

SKALA VOLUME PENJUALAN JASA PADA BENGKEL SEPEDA MOTOR AHASS DI WILAYAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

PENERAPAN TOTAL QUALITY MANAGEMENT PADA FAKULTAS EKONOMI DI TIGA UNIVERSITAS SWASTA DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

PENGARUH KARAKTERISTIK KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP BRAND PERCEIVED QUALITY DAN DAMPAKNYA PADA WORD OF MOUTH

Sandra Dewi Tanuwijaya

DALAM HUBUNGAN KAUSAL KEPUASAN ATAS KUALITAS PELAYANAN DENGAN KESEDIAAN UNTUK MELAKUKAN KOMUNIKASI WORD OF MOUTH

PATRICIA DESSY ANDRIANI NPM :

PENGARUH FITUR PRODUK, NAMA MEREK, PERSEPSI HARGA, DAN PENGARUH SOSIAL PADA PERMINTAAN SMARTPHONE DI KALANGAN KONSUMEN MUDA.

Skripsi. Ekonomi. Fakultas. Disusun oleh: NPM : 10 03

PENGARUH SERTIVIKASI MAKANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN

TERHADAP KREDIBILITAS YOUTUBERS

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG TERKAIT DENGAN USER DALAM MEMPENGARUHI KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI TERKOMPUTERISASI SKRIPSI

Analisis Tipe Strategi Industri Kecil di Wilayah Kota Yogyakarta

PERAN KEPUASAN MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA DALAM HUBUNGAN KAUSAL

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

PENGARUH BUDAYA KINERJA TINGGI TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN STUDI PADA PT SEMEN INDONESIA. Skripsi

PERAN NAMA MEREK BERDASARKAN DIMENSI FUNGSIONAL DAN SIMBOLIS PADA PRODUK SEPATU FUTSAL NIKE DAN ADIDAS SKRIPSI

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi. (S1) Pada Program Studi Akuntansi

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi. (S1) Pada Program Studi Manajemen

HUBUNGAN DIMENSI PENGETAHUAN KONSUMEN PADA PENGGUNAAN COUNTRY OF ORIGIN: KASUS PADA PRODUK KOMPUTER PRIBADI

PERSEPSI MANAJEMEN TENTANG KINERJA INTERNAL AUDITOR

PENGARUH KEPERCAYAAN KONSUMEN TERHADAP KESEDIAAN UNTUK MELAKUKAN KOMUNIKASI WOM PADA PENGGUNA SMARTPHONE YANG BERBEDA MEREK

PENGARUH FAKTOR MAKRO TERHADAP TINGKAT KREDIT PERBANKAN DI INDONESIA PERIODE Skripsi

PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN, GOAL COMMITMENT, DAN KEADILAN PROSEDURAL TERHADAP KINERJA MANAJERIAL SKRIPSI

PERSEPSI MASYARAKAT TENTANG PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) BANK INDONESIA

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI REMAJA PADA PEMBELIAN PRODUK RAMAH LINGKUNGAN SKRIPSI

PENGARUH PENGGUNAAN HUMOR DALAM IKLAN TERHADAP BRAND RECOGNITION

PENGARUH RESPON KONSUMEN TERHADAP E-COMMERCE

MARCIA AUDREY WIDJAJA NPM :

PERUMUSAN PERENCANAAN STRATEGIS DALAM PERUSAHAAN KELUARGA DENGAN MENGGUNAKAN METODE BALANCED SCORECARD

PADA CERIA BOUTIQUE HOTEL YOGYAKARTA

PENGARUH NILAI PENGALAMAN DAN GAYA HIDUP BERMAIN GAME ONLINE TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN IKLIM KESELAMATAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA

PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASIONAL (STUDI PADA PT. SINAR SOSRO YOGYAKARTA) SKRIPSI

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN PENDANAAN DI YOGYAKARTA

Delly Permana Anugerah

KAJIAN EKONOMI KELEMBAGAAN KELOMPOK TANI DI DESA BANARAN Studi Kasus Desa Banaran, Kecamatan Galur, Kabupaten Kulon Progo. Skripsi

PENGARUH MARKETING STIMULI DAN SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DAN EFEKNYA PADA WORD OF MOUTH

PENGARUH KOMPUTERISASI TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN

PENGARUH PERSEPSI NILAI DAN RESIKO TERHADAP NIAT BELI : PENGUJIAN KEPERCAYAAN SEBAGAI VARIABEL PEMEDIASI. (Studi pada Produk Ramah Lingkungan) Skripsi

PENGARUH PERSEPSI PELANGGAN TENTANG KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA HOTEL MUTIARA YOGYAKARTA

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT TELKOM INDONESIA PADA DIVISI REGIONAL IV JATENG DAN DIY SKRIPSI

MANAJEMEN KOMPETENSI DI JOGJAKARTA MONTESSORI SCHOOL

YOHANA AGNES TAURUSIA

IDENTIFIKASI DIMENSI GAYA HIDUP MAHASISWA BERDASARKAN TINGKAT PENDAPATAN DAN GENDER SKRIPSI

PERSEPSI KONSUMEN MENGENAI PRODUK GADGET ANALISIS PRODUCT-COUNTRY IMAGES DAN ETNOSENTRISME

SKRIPSI PERSEPSI PILIHAN KONSUMEN PADA HADIAH LANGSUNG, UNDIAN, DAN POTONGAN HARGA SEBAGAI PROMOSI PENJUALAN RITEL

PENGARUH PERBEDAAN GENDER, INOVASI FASHION DAN OPINION LEADERSHIP, DAN NEED FOR TOUCH PADA PREFERENSI TOUCH / NON-TOUCH CHANNEL DALAM BELANJA PAKAIAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN BELI SEPEDA MOTOR SUZUKI SATRIA FU 150 CC. (Studi Kasus di Yogyakarta) SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. Secara umum, Indonesia merupakan salah satu pasar otomotif paling potensial di

PENGARUH KARAKTERISTIK PEKERJAAN TERHADAP KEPUASAN KERJA PERAWAT DI RUMAH SAKIT JIWA GRHASIA PAKEM YOGYAKARTA SKRIPSI

Giovanni Evangelista Atmodjo

Pengaruh Sikap Audiens atas Iklan Terhadap Minat Membeli yang Dimoderasi oleh Tingkat Stres dan Tingkat Konsumsi Layanan Mobile Communications

STUDI PERBANDINGAN FAKTOR-FAKTOR KOMPETENSI MANAJER PROYEK BERDASARKAN REALITA DAN HARAPAN KARYAWAN

PENGARUH KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN KARYAWAN (STUDI PADA PERUSAHAAN MCDONALD DI YOGYAKARTA) SKRIPSI

SKRIPSI. Disusun Oleh : BERRY NPM:

Disusun oleh : Yulius Candra Yulianto NPM:

ORIENTASI ETIS, SIKAP KONSUMEN, DAN PERILAKU PENGUNDUHAN MP3 SECARA ILEGAL SKRIPSI

PENGARUH TERPAAN IKLAN TVC TERHADAP TINGKAT MOTIVASI PEMBELIAN

PENGARUH KEMASAN TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN (Studi Empiris Pada Produk Mie Sedap Cup Di Kab. Ngawi)

EVALUASI NILAI NASABAH PADA JASA LAYANAN BANK PEMERINTAH DAN BANK SWASTA DI YOGYAKARTA

ANALISIS PERBANDINGAN HARGA PADA GERAI RITEL MODERN DI YOGYAKARTA (STUDI KASUS PRODUK SABUN MANDI CAIR) SKRIPSI

PENGARUH BUDAYA PELAYANAN, DUKUNGAN MANAJEMEN, UPAYA KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN PT MACANAN JAYA CEMERLANG SKRIPSI

PENGARUH UKURAN KAP, AUDIT TENURE, OPINI AUDIT, PERSENTASE PERUBAHAN ROA DAN LEVERAGE TERHADAP PERGANTIAN KAP PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR

PENGARUH PRODUK MEREK TOKO TERHADAP CITRA RITEL DAN LOYALITAS KONSUMEN STUDI PADA HYPERMARKET CARREFOUR SKRIPSI

PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI, DAN SIKAP KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR MEREK YAMAHA DI KAWASAN SLEMAN, YOGYAKARTA

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN KOMPETITIF DALAM INDUSTRI PERHOTELAN DI KOTA SURAKARTA SKRIPSI

SKRIPSI PERBEDAAN PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP KUALITAS HANDPHONE CINA DAN NONCINA. (Studi Kasus di Yogyakarta)

Disusun Oleh : MIKHAEL CHRISTIAN UTAMA NPM :

SKRIPSI. Disusun Oleh: Ricky Tohar NPM:

ATMOSFER TOKO, EMOSI KONSUMEN DAN PERILAKU PEMBELIAN PADA TOKO ROTI. Skripsi. Pada Program Studi Manajemen

PENGARUH DIMENSI IKLIM ORGANISASI TERHADAP KOMITMEN AFEKTIF KARYAWAN DI RUMAH SAKIT PANTI NUGROHO. Skripsi

PEMBEBANAN BOP DENGAN TARIF DEPARTEMEN PADA PT. NAGA SEMUT KEBUMEN SKRIPSI

Transkripsi:

ANALISIS MINAT BELI DAN PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP KUALITAS PRODUK MOBIL BERDASARKAN FAKTOR-FAKTOR COUNTRY OF ORIGIN SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Ekonomi (S1) Pada Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Atma Jaya Yogyakarta Disusun oleh : Novita Midia NPM : 06 03 16015 FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA 2010

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus atas berkat dan kasih karunianya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi berjudul Analisis Minat Beli dan Persepsi Konsumen terhadap Kualitas Produk Mobil Berdasarkan Faktor-faktor Country of Origin guna memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi (S1), Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Penulis menyadari bahwa dalam pembuatan skripsi ini tidak terlepas dari pihak-pihak yang membantu memberikan dukungan, pengarahan, informasi, dan bimbingan. Maka, pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada : 1. Bapak E. Kusumadmo, MM., Ph.D selaku dosen pembimbing yang telah banyak memberikan bimbingan, petunjuk, serta dorongan dalam proses penyusunan skripsi ini dari awal sampai akhir. 2. Bapak dan Ibu dosen Fakultas Ekonomi Universitas Atma Jaya Yogyakarta yang telah mendidik dan membagi ilmunya dengan penulis selama ini. 3. Keluargaku tercinta, khususnya mamak yang senantiasa mendoakan dan melimpahkan kasih sayang tak terhingga kepada penulis. 4. Sahabat-sahabat terbaikku, Irin, Yusi, Nana, Fanny, Nonix, Herlin, Angel yang telah menemani dan selalu memberikan semangat. I love you, friends. 5. Sansan yang selalu membantu dan memberikan semangat selama pembuatan skripsi ini. v

6. Teman-teman kos sekaligus teman-teman seperjuangan : Cie Yemie, Mbak Isye, Mbak Odete atas bantuan, dukungan, dan semangat yang diberikan serta setia mendengarkan keluh kesah penulis selama pembuatan skripsi ini. 7. Teman-teman KKN Kelompok 18 Padukuhan Kerjo : Edi (korpok), Venny (sekretaris), Eri (bendahara), Rika, Yafet, dan Chan2 atas kebersamaan dan dukungannya. I miss u all. 8. Ann and Stefan : thank you for your time and for the sweet memories we ve been through together in Jogja and Thailand. 9. Teman-teman dan pihak-pihak lain yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu yang telah memberikan bantuan dalam penyusunan skripsi ini. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dan kelemahan dalam penyusunan skripsi ini. Meskipun demikian penulis berharap skripsi ini dapat berguna bagi pihak-pihak yang memerlukan. Yogyakarta, 07 September 2010 Penulis, Novita Midia vi

PERSEMBAHAN Skripsi ini kupersembahkan untuk mamak ku tercinta. Cintanya begitu hebat dan luar biasa. Tak ada satupun hal di dunia ini yang dapat menggantikannya di hatiku. Hidupku indah oleh kasihnya. You are my love, my hope, my hero, my life, my destiny, my everything. I love you, mom. Really. vii

MOTTO UxÜáçâ~âÜÄt{ ~xñtwt gâ{tç? áxutu \t ut ~4 Ut{ãtátÇÇçt âçàâ~ áxätåt@ätåtççt ~tá { áxà taçta ;`téåâü DCJ M D< There is no regrets in life, just lessons. (Jennifer Anniston) Bergembiralah selalu. Tak seorang pun dapat membahagiakan Anda kecuali diri Anda sendiri. (J. Donald Walters) viii

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...i HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING...ii HALAMAN PENGESAHAN...iii HALAMAN PERNYATAAN...iv KATA PENGANTAR...v HALAMAN PERSEMBAHAN...vii MOTTO...viii DAFTAR ISI... ix DAFTAR TABEL...xiii DAFTAR LAMPIRAN...xv INTISARI...xvi BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah...1 1.2. Rumusan Masalah...5 1.3. Tujuan Penelitian...5 1.4. Manfaat Penelitian...6 1.5. Batasan Penelitian...6 1.6. Kerangka Konseptual...7 1.7. Sistematika Penulisan...8 ix

BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Manajemen Pemasaran...10 2.2. Perilaku Konsumen...11 2.2.1. Persepsi...14 2.2.2. Perilaku Pembelian Konsumen...15 2.2.3. Proses Pengambilan Keputusan...17 2.3. Country of Origin...19 2.3.1. Pendekatan dalam Riset Country-of-Origin...22 2.3.2. Pengaruh Country of Origin terhadap Konsumen...23 2.3.3. Country Image...24 2.4. Country Of Manufacture (Negara Produksi)...25 2.5. Merek...26 2.6. Harga...27 BAB III METODE PENELITIAN 3.1. Definisi Operasional Variabel Penelitian...30 3.2. Metode Pengambilan Sampel...31 3.3. Metode Pengumpulan Data...32 3.4. Metode Pengujian Instrumen...32 3.5. Metode Analisis Data...33 3.5.1. Analisis Deskriptif...33 3.5.2. Analisis Conjoint...33 3.5.3. Analisis One-Way Anova...36 x

BAB IV ANALISIS DATA 4.1. Penjelasan Penelitian...37 4.2. Uji Validitas...37 4.3. Uji Reliabilitas...38 4.4. Deskriptif Karakteristik Responden...39 4.5. Hasil Analisis Conjoint...41 4.5.1. Analisis Persepsi Kualitas Mobil...42 4.5.2. Analisis Minat Beli Mobil...45 4.6. Hasil Analisis One-Way Anova pada Persepsi Kualitas...48 4.6.1. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada Merek Ditinjau Dari Perbedaan Usia...49 4.6.2. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COM Ditinjau Dari Perbedaan Usia...50 4.6.3. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COA Ditinjau Dari Perbedaan Usia...51 4.6.4. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COD Ditinjau Dari Perbedaan Usia...52 4.6.5. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada Harga Ditinjau Dari Perbedaan Usia...53 4.6.6. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada Merek Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...54 4.6.7. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COM Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...55 4.6.8. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COA Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...56 4.6.9. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COD Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...57 4.6.10. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada Harga Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...58 4.6.11. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada Merek Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...59 4.6.12. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COM Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...60 4.6.13. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COA Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...61 4.6.14. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COD Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...62 xi

4.6.15. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada Harga Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...63 4.7. Hasil Analisis One-Way Anova pada Minat Beli...65 4.7.1. Perbedaan Minat Beli Pada Merek Ditinjau Dari Perbedaan Usia...65 4.7.2. Perbedaan Minat Beli Pada COM Ditinjau Dari Perbedaan Usia...66 4.7.3. Perbedaan Minat Beli Pada COA Ditinjau Dari Perbedaan Usia...67 4.7.4. Perbedaan Minat Beli Pada COD Ditinjau Dari Perbedaan Usia...68 4.7.5. Perbedaan Minat Beli Pada Harga Ditinjau Dari Perbedaan Usia...69 4.7.6. Perbedaan Minat Beli Pada Merek Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...70 4.7.7. Perbedaan Minat Beli Pada COM Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...71 4.7.8. Perbedaan Minat Beli Pada COA Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...72 4.7.9. Perbedaan Minat Beli Pada COD Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...73 4.7.10. Perbedaan Minat Beli Pada Harga Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...74 4.7.11. Perbedaan Minat Beli Pada Merek Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...76 4.7.12. Perbedaan Minat Beli Pada COM Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...77 4.7.13. Perbedaan Minat Beli Pada COA Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...78 4.7.14. Perbedaan Minat Beli Pada COD Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...79 4.7.15. Perbedaan Minat Beli Pada Harga Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...80 4.8. Pembahasan...81 BAB V PENUTUP 5.1. Kesimpulan....84 5.2. Saran... 85 xii

DAFTAR TABEL Tabel 4.1. Hasil Uji Validitas Data...38 Tabel 4.2. Hasil Uji Reliabilitas Data...39 Tabel 4.3. Persentase Responden Berdasarkan Usia 40 Tabel 4.4. Persentase Responden Berdasarkan Pekerjaan...40 Tabel 4.5. Persentase Responden Berdasarkan Pendapatan 41 Tabel 4.6. Hasil Analisis Persepsi Kualitas Mobil...42 Tabel 4.7. Hasil Analisis Minat Beli Mobil...45 Tabel 4.8. Rangkuman Hasil Analisis Conjoint Persepsi Kualitas dan Minat Beli Mobil...48 Tabel 4.9. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada Merek Ditinjau Dari Perbedaan Usia...49 Tabel 4.10. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COM Ditinjau Dari Perbedaan Usia...50 Tabel 4.11. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COA Ditinjau Dari Perbedaan Usia...51 Tabel 4.12. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COD Ditinjau Dari Perbedaan Usia...52 Tabel 4.13. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada Harga Ditinjau Dari Perbedaan Usia...53 Tabel 4.14. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada Merek Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...54 Tabel 4.15. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COM Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...55 Tabel 4.16. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COA Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...56 Tabel 4.17. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COD Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...57 Tabel 4.18. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada Harga Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...58 Tabel 4.19. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada Merek Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...59 Tabel 4.20. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COM Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...60 Tabel 4.21. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COA Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...61 Tabel 4.22. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada COD Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...62 Tabel 4.23. Perbedaan Persepsi Kualitas Pada Harga Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...63 Tabel 4.24. Rangkuman Hasil Analisis One-Way Anova pada Persepsi Kualitas Ditinjau dari Perbedaan Usia, Pekerjaan, dan Pendapatan...64 Tabel 4.25. Perbedaan Minat Beli Pada Merek Ditinjau Dari Perbedaan Usia...65 Tabel 4.26. Perbedaan Minat Beli Pada COM Ditinjau Dari Perbedaan Usia...66 Tabel 4.27. Perbedaan Minat Beli Pada COA Ditinjau Dari Perbedaan Usia...67 xiii

Tabel 4.28. Perbedaan Minat Beli Pada COD Ditinjau Dari Perbedaan Usia...68 Tabel 4.29. Perbedaan Minat Beli Pada Harga Ditinjau Dari Perbedaan Usia...69 Tabel 4.30. Perbedaan Minat Beli Pada Merek Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...70 Tabel 4.31. Perbedaan Minat Beli Pada COM Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...71 Tabel 4.32. Perbedaan Minat Beli Pada COA Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...72 Tabel 4.33. Perbedaan Minat Beli Pada COD Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...73 Tabel 4.34. Perbedaan Minat Beli Pada Harga Ditinjau Dari Perbedaan Pekerjaan...74 Tabel 4.35. Perbedaan Minat Beli Pada Merek Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...75 Tabel 4.36. Perbedaan Minat Beli Pada COM Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...76 Tabel 4.37. Perbedaan Minat Beli Pada COA Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...77 Tabel 4.38. Perbedaan Minat Beli Pada COD Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...78 Tabel 4.39. Perbedaan Minat Beli Pada Harga Ditinjau Dari Perbedaan Pendapatan...79 Tabel 4.40. Rangkuman Hasil Analisis One-Way Anova pada Minat Beli Ditinjau dari Perbedaan Usia, Pekerjaan, dan Pendapatan...80 xiv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran I Lampiran II Lampiran III Lampiran IV Lampiran V Kuesioner Analisis Conjoint, Validitas dan Reliabilitas Tabel Frekunesi Uji Beda Data Hasil Kuesioner xv

ANALISIS MINAT BELI DAN PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP KUALITAS PRODUK MOBIL BERDASARKAN FAKTOR-FAKTOR COUNTRY OF ORIGIN Disusun oleh : Novita Midia NPM : 06 03 16015 Pembimbing Utama E. Kusumadmo, MM., Ph.D Intisari Sebagian besar masyarakat negara berkembang khususnya Indonesia masih menganggap produk negara luar lebih baik daripada buatan dalam negeri, terutama pada produk otomotif seperti mobil. Konsumen dalam menentukan keputusan pembelian produk-produk tersebut dengan mempertimbangkan pada beberapa aspek country of origin yaitu country of manufacture, country of design, country of assembly dan juga menentukan atribut produk (merek dan harga) sebagai informasi yang berguna untuk menentukan keputusan untuk membeli suatu produk. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi konsumen mengenai merek, harga, negara produksi (country of manufacture), negara perakit (country of assembly) dan negara perancang (country of design) yang berkualitas paling baik dan memiliki minat beli tinggi. Selain itu juga bertujuan untuk mengetahui ada atau tidaknya perbedaan persepsi kualitas dan minat beli konsumen pada produk mobil ditinjau dari perbedaan usia, pekerjaan, dan pendapatan. Kategori produk yang digunakan adalah mobil penumpang. Responden dalam penelitian ini berjumlah 106 responden, dengan menggunakan teknik judgement / purposive sampling. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis conjoint dan One-Way Anova. Hasil analisis data menunjukkan bahwa faktor yang paling penting dipertimbangkan konsumen dalam pembelian produk mobil adalah merek. Faktor yang paling penting dipertimbangkan konsumen dalam dalam mempersepsikan kualitas produk mobil adalah country of assembling (COA). Terdapat perbedaan persepsi kualitas pada COA ditinjau dari perbedaan pekerjaan dimana pegawai negeri mempersepsikan kualitas mobil COA Thailand lebih baik dari COA Indonesia. Terdapat perbedaan minat beli pada harga dimana pegawai negeri lebih menyukai mobil dengan harga Rp. 197,5 juta. Kata Kunci : Country of Origin, Minat Beli, Persepsi Kualitas Produk. xvi