MANFAAT DATA DISABILITAS RISKESDAS BAGI PERENCANAAN KESEHATAN Dl INDONESIA

dokumen-dokumen yang mirip
KEBIJAKAN HARGA OBAT Dl INDONESIA DAN PERBANDINGANNYA DENGAN NEGARA-NEGARA LAIN

Besaran disabilitas merupakan salah satu

Kata kunci: Penyakit periodontal, Gingivitis, Kualitas Hidup, OHIP-14

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERILAKU PASIEN BEROBAT KE PUSKESMAS

INDIKATOR PERESEPAN OBAT PADA ENAM APOTEK Dl KOTA BANDUNG, SURABAYA DAN MAKASSAR

HUBUNGAN STATUS DAN KONSUMSI GIZI SEBAGAI COMSUMTIVE BEHAVIOR SOSIAL EKONOMI TERHADAP BESARAN INDEKS DMFT

HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK, KEBUGARAN FISIK DAN IMEJ TUBUH DENGAN KEJADIAN OBESITAS PADA SISWA SMA Dl KOTA BANDA ACEH PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM

STATUS GIZI DAN MORBIDITAS BALITA (0-59 BULAN) PADA RUMAH TANGGA YANG MEMPUNYAI BALITA DAN MEMANFAATKAN POSYANDU

KARAKTERISTIK PENDUDUK SAKIT YANG MEMILIH PENGOBATAN RUMAH TANGGA DI INDONESIA (ANALISIS DATA RISKESDAS 2007)

BAB I PENDAHULUAN. Kehamilan adalah suatu proses fisiologi yang terjadi hampir pada setiap

KEBIJAKAN DALAM UPAYA MENURUNKAN ANGKA KEMATIAN IBU DAN ANGKA KEMATIAN BAYI Dl 5 KABUPATEN/KOTA PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

PERSEPSI DUKUN BAYI TERHADAP KEMITRAAN DENGAN BIDAN DALAM PERTOLONGAN PERSALINAN Dl PEDESAAN (Studi di Provinsi Jawa Timur dan Kalimantan Selatan)

POLA PERSEDIAAN DAN PENGGUNAAN OBAT BERDASAR RESEP DAN NON RESEP OLEH ANGGOTA RUMAH TANGGA Dl INDONESIA

HUBUNGAN PERILAKU ORAL HYGIENE, SOSIAL EKONOMI, BUDAYA MEROKOK, AKSES PELAYANAN KESEHATAN TERHADAP BESARAN INDEKS DMFT

RISIKO TERJADINYA DISABILITAS FISIK AKIBAT PENYAKIT DEGENERATIF Dl PERKOTAAN DAN PEDESAAN Dl INDONESIA

HYPERTENSI DAN FAKTOR-FAKTOR RISIKONYA Dl INDONESIA

PRIORITAS PASIEN AKAN KEBUTUHAN PELAYANAN INFORMASI OBAT Dl APOTEK JAKARTA

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMANFAATAN RAWAT JALAN DAN RAWAT INAP PELAYANAN KESEHATAN Dl JAWA, SUMATERA, DAN KALIMANTAN

Wahyu Dwi Astuti,1 Didik Budijanto1

FAKTOR-FAKTOR YANG BERPERAN TERHADAP PEMANFAATAN DAN PELAYANAN "UKBM" (UPAYA KESEHATAN BERBASIS MASYARAKAT) PADA RUMAH TANGGA Dl INDONESIA

Ratih Ariningrum', Siti SundarP, dan Woro Riyadina2

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP KETANGGAPAN DAN JANGKAUAN PELAYANAN KESEHATAN Dl PUSKESMAS KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR, SUMATERA SELATAN TAHUN 2006

ABSTRAK GAMBARAN PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RUMAH SAKIT BUDI AGUNG JUWANA PERIODE JANUARI DESEMBER 2015

STUDI KASUS HUBUNGAN SENAM NIFAS DENGAN STATUS KESEHATAN IBU NIFAS

BAB 1 PENDAHULUAN. disebabkan oleh kuman Mycobacterium Tuberculosis. Penyakit ini tergolong

ANALISIS SITUASI PENGELOLAAN OBAT Dl PELAYANAN KESEHATAN KABUPATEN ADMINISTRASI KEPULAUAN SERIBU

PENERAPAN EUROPEAN FOUNDATION FOR QUALITY MANAGEMENT (EFQM) Dl DINAS KESEHATAN KABUPATEN/KOTA UNTUK MENINGKATKAN KINERJA DINAS

MANFAAT EPIDEMIOLOGI Membantu pekerjaan administrator dan perencana kesehatan untuk mengidentifikasi masalah dan kebutuhan kesehatan, alokasi sumber d

INDONESIAN YOUTH AND CIGARETTE SMOKING

DETERMINAN YANG BERHUBUNGAN DENGAN KETAHANAN HIDUP BAYI NEONATAL DI INDONESIA

PENGARUH AKSES PELAYANAN KESEHATAN, PERFORMED TREAMENT INDEX/PTI REQUIREMENT TREATMENT INDEX/RTI, TERHADAP PERILAKU ORAL HYGIENE

ABSTRAK GAMBARAN PENDERITA TB PARU DI PUSKESMAS PAMARICAN KABUPATEN CIAMIS PERIODE JANUARI 2013 DESEMBER : Triswaty Winata, dr., M.Kes.

STIGMA MASYARAKAT TERHADAP ORANG SAKIT JIWA (SUATU STUDI DI DESA TRUCUK KECAMATANTRUCUK KABUPATEN BOJONEGORO TAHUN 2014)

BIAYA RIIL DAN ANALISIS KOMPONEN BIAYA YANG MEMPENGARUHI BIAYA RIIL PADA KASUS SKIZOFRENIA RAWAT INAP DI RSJ SAMBANG LIHUM

Idham: Kajian kritis pelaksanaan konsolidasi tanah perkotaan dalam perspektif otonomi..., USU e-repository 2008

BAB I PENDAHULUAN. kronis dimana tulang rawan sendi lutut mengalami degenerasi secara perlahan.

No. ISBN: Survei Kesehatan Nasional. Survei Kesehatan Rumah Tangga (SKRT) Volume 3. Daftar Isi i

PATH ANALYSIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESEDIAAN SUAMI SEBAGAI AKSEPTOR VASEKTOMI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SANDEN BANTUL YOGYAKARTA TESIS

PENDIDIKAN DAN PEKERJAAN BERDASARKAN KUALITAS ffldup PADA REMAJA (GAMBARAN DESKRIPTIF DATA RISKESDAS 2007)

ANALISIS BIAYA PENGOBATAN Dl PUSKESMAS Dl INDONESIA

PENGARUH FAKTOR PREDISPOSISI,

ABSTRAK GAMBARAN DEMOGRAFI DAN PENGETAHUAN MENGENAI PENYAKIT DIABETES MELITUS PADA TENAGA EDUKATIF TETAP DI UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

POLA PENGGUNAAN OBAT ANTIHIPERTENSI DAN KESESUAIANNYA PADA PASIEN GERIATRI RAWAT JALAN DI RSUD ULIN BANJARMASIN PERIODE APRIL

HUBUNGAN UJI COBA PENGGUNAAN LP-LPO DENGAN KUALITAS VARIABEL PENGGUNAANNYA Dl PUSKESMAS

KESALAHAN DALAM PELAYANAN OBAT (MEDICATION ERROR) DAN USAHAPENCEGAHANNYA

KARAKTERISTIK DAN VARIASI DIAGNOSIS KUNJUNGAN PASIEN DI POLIKLINIK JIWA RSUP SANGLAH

ABSTRAK TINJAUAN TERHADAP PENERAPAN HOSPITAL DOTS LINKAGE DI RUMAH SAKIT IMMANUEL KOTA BANDUNG TAHUN 2012 DALAM UPAYA PENANGANAN TUBERKULOSIS PARU

ANALISIS PEMBIAYAAN PROGRAM KESEHATAN IBU DAN BAYI Dl KABUPATEN/KOTA

TINGKAT PENGETAHUAN MAHASISWA D3 POLITEKNIK KESEHATAN GIGI MAKASSAR MENGENAI PROTEKSI RADIASI PADA FOTO ROENTGEN SKRIPSI

PERAN LATIHAN FISIK TERHADAP NAFSU MAKAN PADA INDIVIDU OVERWEIGHT ATAU OBESITAS YANG MENDAPATKAN KONSELING GIZI TENTANG LOW CALORIE DIET

ANALISIS DEMAND MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN RAWAT INAP DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MEDAN DELI, PUSKESMAS BROMO DAN PUSKESMAS KEDAI DURIAN TAHUN 2013

PREVALENSI PENYAKIT HIPERTENSI PENDUDUK DIINDONESIA DAN FAKTOR YANG BERISIKO

MORT ALIT AS DAN MORBIDITAS CEDERA PADA ANAK Dl KABUPATEN PROBOLINGGO DAN TULUNGAGUNG-JAWA TIMUR 2005

BAB I PENDAHULUAN. Orang tua merupakan sosok yang paling terdekat dengan anak. Baik Ibu

PERBEDAAN PENGETAHUAN HIV/AIDS PADA REMAJA SEKOLAH DENGAN METODE PEMUTARAN FILM DAN METODE LEAFLET DI SMK BINA DIRGANTARA KARANGANYAR

Ika Setyaningrum *), Suharyo**), Kriswiharsi Kun Saptorini**) **) Staf Pengajar Fakultas Kesehatan Universitas Dian Nuswantoro

PENELITIAN PERAN KELUARGA DALAM PEMENUHAN NUTRISI PADA LANSIA. Di RT 02 dan 03 Dusun Dasri Desa Sriti Kecamatan Sawoo. Kabupaten Ponorogo

SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) DALAM BIDANG KESEHATAN MASYARAKAT

TINGKAT KEPUASAN PASIEN DI PUSKESMAS HALMAHERA DAN PUSKESMAS ROWOSARI SEMARANG DI ERA JKN LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

DESCRIPTIVE ANALYSIS INDICATORS GROSS DEATH RATE ( GDR ) AND NET DEATH RATE ( NDR ) IN RSUD TUGUREJO SEMARANG

ABSTRAK PROFIL AKSEPTOR KB WANITA DI RUMAH SAKIT IMMANUEL BANDUNG PERIODE

ANALISIS FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL YANG TERKAIT DENGAN MODEL PELAYANAN PRIMA Dl APOTEK

ABSTRAK Program Magister Psikologi Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata kunci: Pencarian, resep masakan. Universitas Kristen Maranatha

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TERHADAP KEPATUHAN PEMBERIAN IMUNISASI DASAR PADA BAYI DI DESA MOROREJO KALIWUNGU KABUPATEN KENDAL

ABSTRAK. vii. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Skizofrenia menurut Pedoman Penggolongan dan Diagnosis Gangguan

Definisi dan Ruang Lingkup Praktek Konseling Rehabilitasi. Oleh Didi Tarsidi <a href=" Pendidikan Indonesia (UPI)</a>

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMILIHAN PENOLONG PERSALINAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KABUPATEN PANDEGLANG

HUBUNGAN USIA, PARITAS DAN PEKERJAAN IBU HAMIL DENGAN BAYI BERAT LAHIR RENDAH

KARYA TULIS ILMIAH DUKUNGAN KELUARGA DALAM KUNJUNGAN LANSIA DI POSYANDU LANSIA. Di Desa Karanglo Lor Kecamatan Sukorejo Kabupaten Ponorogo

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN IBU DENGAN PENGELOLAAN AWAL INFEKSI SALURAN PERNAPASAN AKUT PADA ANAK

BAB I PENDAHULUAN. medis lainnya. Sedangkan menurut American Hospital Assosiation rumah sakit

BAB I PENDAHULUAN. perubahan penting juga terjadi pada komposisi umur penduduk (Bongaarts, 2009).

GAMBARAN FARMASIS YANG MEROKOK Dl ENAM KOTA BESAR DIINDONESIA

Melihat hasil penelitian seperti di atas maka ada beberapa saran yang diberikan untuk peningkatan komitmen organsiasi di PT Telkom Tbk Kantor Divre V

Aplikasi Life Table Untuk Mengukur Harapan Hidup Penderita Ca Mamae Stadium III

BAB I PENDAHULUAN. untuk mencapai sebuah pelayanan yang baik bagi pasien. sesuai dengan klasifikasi yang diberlakukan di Indonesia (ICD-10) tentang

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT KEPUASAN RESPONDEN PENGGUNA RAWAT JALAN RUMAH SAKIT PEMERINTAH Dl INDONESIA

SITI HAJAR BINTI SHAMSUDIN

ABSTRAK. Kata Kunci : COBIT, DSS (Deliver, Service, Support), Pelayanan Kesehatan. Universitas Kristen Maranatha

HUBUNGAN PERSEPSI PASIEN TENTANG MUTU PELAYANAN TENAGA KESEHATAN DENGAN KEPUASAN PASIEN DI IGD PAVILIUN ABIYASA RSUD PROF. DR

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN SIKAP MASYARAKAT TENTANG SKISTOSOMIASIS DI KECAMATAN LINDU KABUPATEN SIGI SULAWESI TENGAH TAHUN 2015

ABSTRAK GAMBARAN GANGGUAN JIWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PENYARINGAN MEODE 2 MENIT

KARYA TULIS ILMIAH PERILAKU SEKSUAL PADA WANITA MENOPAUSE DI POSYANDU LANSIA DESA SELUR KECAMATAN NGRAYUN KABUPATEN PONOROGO. Oleh : WASIS

ABSTRAK. Moch Erwin Jaya Sanjaya, Pembimbing: Evi Yuniawati, dr, MKM.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

PENGARUH SARAPAN PAGI TERHADAP KADAR HEMOGLOBIN (Hb) PADA MURID SEKOLAH DASAR ( Studi di SDN 1 Wates, Kecamatan Slahung, Kabupaten Ponorogo )

Disampaikan dalam acara Temu Inklusi 2016 Oleh : Karel Tuhehay KARINAKAS YOGYAKARTA

REVIEW PENYUSUNAN AGENDA DAN FORMULAS! KEBIJAKAN GERAKAN MEMBANGUN MASYARAKAT SEHAT Dl KABUPATEN LUMAJANG

ABSTRAK. iii Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. nomor 13 tahun 1998 tentang Kesejahteraan Lanjut Usia, yang. telah mencapai usia 60 tahun ke atas. Menurut World Health

BAB I PENDAHULUAN LATAR BELAKANG

ABSTRAK GAMBARAN PENCAPAIAN PROGRAM KEGIATAN PEMBINAAN GIZI PADA BALITA DI KOTA KUPANG PROPINSI NUSA TENGGARA TIMUR TAHUN 2013

REVOLUSI KEBIJAKAN ONE DATA, RISKESDAS 2018 TAMPIL BEDA

CAREGIVER BURDEN PADA KELUARGA DENGAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS (ABK)DI SDLB LABUI BANDA ACEH

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG OSTEOPOROSIS DENGAN TINDAKAN MENGONSUMSI SUSU PADA SISWA KELAS XI SMA N 1 SURAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. satu faktor pendukung terpenting. Di dalam Permenkes RI Nomor

HUBUNGAN PEMBERIAN INFORMASI OBAT DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT ANTIBIOTIK PADA PASIEN RAWAT JALAN DI PUSKESMAS REMAJA SAMARINDA

KEMAMPUAN SISWA DALAM MENGGUNAKAN PREPOSISI PADA KARANGAN EKSPOSISI KELAS X DI SMA NEGERI 1 MOJOLABAN SKRIPSI

Transkripsi:

MANFAAT DATA DISABILITAS RISKESDAS BAGI PERENCANAAN KESEHATAN Dl INDONESIA Siti lsfandari1 ABSTRACT Background: As a country with increasing life expectancy, information on disability becomes important as one of several indicators of health status. Methods: This study analyzed the disability data of Riskesdas 2007 to identify the type of disabilities experienced by the Indonesian. Since disability is only experienced by small proportion of people, the analysis focused on the type of disabilities experienced by the top 10% of respondents who needs assistance. There are 10558 respondents representing 2.358.254 persons fulfilled the criteria. The highest type of disability were mostly physically related such as difficulties in walking tong distance (85%), community participation involvement (79%) and standing for 30 minutes (78%). Furthermore, vision and concentration problems were also quite high, about 75%. Results: This study provide information as inputs for developing the appropriate intervention to facilitate people with disability to function optimally. Key words: disability, Indonesian, health status, participation PENDAHULUAN Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) merupakan survei yang bertujuan mengumpulkan indikator kesehatan agar dapat digunakan untuk perencanaan kesehatan. Sampai saat ini mortalitas dan morbiditas merupakan indikator yang umum dipakai sebagai dasar perencanaan kesehatan. Bersamaan dengan keberhasilan intervensi kesehatan yang berdampak pada penurunan kematian dan meningkatnya usia harapan hidup serta penurunan fertilitas yang dicerminkan dengan perubahan struktur demografi penduduk, disadari indikator status kesehatan seharusnya tidak hanya berdasarkan mortalitas dan morbiditas. Untuk itu WHO mengembangkan konsep International Classification of Functioning and Disability (WHO, 2001 ). Konsep ICF melihat disabilitas sebagai hasil interaksi dari keterbatasan yang dialami individu dengan lingkungannya. Bukan hanya keadaan fisik atau jiwa, namun merupakan fenomena multi dimensi yang terdiri dari fungsi tubuh, keterbatasan aktivitas, hambatan partisipasi dan faktor lingkungan. Menu rut WHO, penilaian disabilitas diperlukan dalam melengkapi diagnosis medis untuk merencanakan pelayanan yang dibutuhkan, perawatan, kinerja dan integrasi sosial. Penilaian disabilitas berguna bagi peningkatan pelayanan kesehatan dan penyusunan kebijakan seperti mengidentifikasi kebutuhan, menilai keberhasilan pengobatan dan intervensi. menyusun prioritas dan mengalokasikan sumber daya. (WHO, 2000). Berdasarkan konsep ICF, WHO mengembangkan instrumen mengukur disabilitas yang disebut WHO Disability Assessment Schedule (WHODAS)-11, terdiri dari 6 domain: aktivitas sehari-hari, pemahaman dan komunikasi, getting around/mobilitas, perawatan diri, berinteraksi dengan orang sekitar kegiatan, dan partisipasi dalam masyarakat. (WHO, 2000).1nstrumen ini telah dipakai di banyak penelitian, dan mengalami uji psikometri dengan hasil yang baik. (Bouwman et at., 2008; Korffa eta/., 2008; Posl et at., 2007). Bagi Indonesia, konsep ICF merupakan hal baru. Data disabilitas Indonesia sebagian besar didasarkan pada angka kecacatan fisik semata, tidak melihat interaksinya dengan lingkungan dan masyarakat. serta akibat dari keterbatasan yang dialami. Maka angka disabilitas Indonesia sangat kecil, sekitar 0,8%. (APCD, 2000). Untuk mendapatkan data disabilitas, Riskesdas menggunakan konsep ICF dan memodifikasi WHODAS-11. Perbedaan utama dari item disabilitas Riskesdas dengan WHODAS-1 1 adalah tambahan 1 Pusat Penelitian dan Pengembangan Biomedis dan Farmasi Badan Litbangkes - Depkes Rl, Jl. Percetakan Negara 29, Jakarta Korespondensi: E-mail: isfandari_24@yahoo.com 268