HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT PERUT DAN PANJANG LENGAN DENGAN JAUH LEMPARAN KEDALAM (throw-in) PADA PEMAIN U 16 SSB TARUNA MUDA DESA KETRO TAHUN 2015

dokumen-dokumen yang mirip
HUBUNGAN ANTARA POWER OTOT TUNGKAI DAN KELINCAHAN TERHADAP KEMAMPUAN MENGGIRING BOLA DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA USIA TAHUN DI SSB DESA KETRO

PERBEDAAN KETEPATAN SHOOTING MENGGUNAKAN PUNGGUNG KAKI ANTARA PEMAIN DEPAN DENGAN PEMAIN TENGAH DI KLUB SEPAKBOLA PS KUDA LAUT PACITAN

PEMAHAMAN PEMAIN U 23 PERSATUAN SEPAK BOLA EAGLE SIDOHARJO PACITAN TENTANG PPC (PENCEGAHAN DAN PERAWATAN CEDERA) TAHUN 2015

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PJKR OLEH:

SURVEI TINGKAT KETERAMPILAN BERMAIN SEPAKBOLA SISWA USIA TAHUN SSB BINA SATRIA PURWOREJO PACITAN TAHUN 2015 SKRIPSI

HUBUNGAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN KELENTUKAN TOGOK TERHADAP KEMAMPUAN KETEPATAN MENENDANG BOLA PADA SISWA PUTRA KELAS VIII SMPN 2 KEPUNG SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT PERUT DENGAN KEMAMPUAN MENYUNDUL BOLA PADA PEMBELAJARAN SEPAK BOLA

KEMAMPUAN DASAR BERMAIN SEPAKBOLA SISWA KELAS VIII SMP N 2 PANDAK. Oleh Fitri Hermawan N dan Soni Nopembri Universitas Negeri Yogyakarta

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat. Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.P.d)

HUBUNGAN ANTARA KECEPATAN LARI 50 METER DAN KELINCAHAN

JURNAL. Relationshiop Between The Muscle Strenght With Arms And Back Muscles Away Throw-in The Game Soccer Players Club Son Tulungagung FC Year 2016

JURNAL. Oleh: FAJAR DARU NPM Dibimbing oleh : 1. Drs. Sugito, M.Pd 2. Drs. Slamet Junaidi, M.Pd

HUBUNGAN KEKUATAN OTOT PERUT DENGAN KETRAMPILAN MENYUNDUL BOLA PADA PEMBELAJARAN SEPAKBOLA BAGI PARA SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 GROGOL TAHUN 2015

KONTRIBUSI POWER OTOT TUNGKAI, KEKUATAN OTOT PERUT, DAN KELENTUKAN TERHADAP HASIL HEADING. Jurnal. Oleh. Heru Setiawan

PENGARUH METODE BELAJAR GUIDE DISCOVERY TERHADAP HASIL BELAJAR PERMAINAN SEPAK BOLA PADA SISWA PUTRA SMK PGRI 4 KOTA KEDIRI TAHUN 2015

JURNAL HUBUNGAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN KELENTUKAN TOGOK TERHADAP KEMAMPUAN KETEPATAN MENENDANG BOLA PADA SISWA PUTRA KELAS VIII SMPN 1 REJOSO

SURVEI KETERAMPILAN TEKNIK DASAR UNTUK PEMBINAAN PEMAIN PADA SEKOLAH SEPAKBOLA EAGLE SIDOHARJO SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PJKR OLEH:

BAB I PENDAHULUAN. digemari oleh sebagian besar manusia di seluruh belahan dunia. Sepakbola

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Pada Program Studi Penjaskesrek.

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. analisis, temuan temuan yang berkaitan dengan perbandingan ketepatan menendang bola ke

BAB I PENDAHULUAN. bidang ilmu dan teknologi serta bidang lainnya, termasuk olahraga. Olahraga

Oleh: Afid Arifianto

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Pada Program Studi Penjaskesrek.

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP) UNIVERSITAS NUSANTARA PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA UNP KEDIRI 2015

HUBUNGAN KEKUATAN OTOT PERUT DENGAN KETERAMPILAN MENYUNDUL BOLA PADA PEMBELAJARAN SEPAKBOLA BAGI SISWA KELAS XI SMA NEGERI 4 KEDIRI ARTIKEL SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PENJASKESREK OLEH :

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan sepakbola ini para remaja banyak mendapat manfaat, baik dalam

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan. Oleh WAGA AFRIAN EFENDI

ARTIKEL SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan Penjaskesrek OLEH :

S K R I P S I. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Pada Jurusan PENJASKESREK OLEH :

OLEH : MASUDA NPM

PENINGKATAN KETERAMPILAN DRIBBLING

HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT PERUT DENGAN KEMAMPUAN MENYUNDUL BOLA PADA PEMBELAJARAN SEPAK BOLA PADA SISWA KELAS XI SMK PGRI 3 KEDIRI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan Penjaskesrek. Oleh:

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Pada Program Studi Penjaskesrek.

HUBUNGAN ANTARA KECEPATAN DAN KELINCAHAN DENGAN KETERAMPILAN MENGGIRING BOLA PADA SISWA PUTRA SMK PGRI 4 KEDIRI TAHUN 2015

KONTRIBUSI PANJANG TUNGKAI DAN POWER OTOT TUNGKAI TERHADAP KEMAMPUAN MENENDANG JAUH PEMAIN FC PORGALA BANJARBARU

Disusun Oleh: Claudia Mutiara Putri NIM

PROGRAM PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

SKRIPSI. Oleh : NPM : PROGAM STUDI PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

HUBUNGAN ANTARA KECEPATAN, KELINCAHAN DAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI TERHADAP KEMAMPUAN MENGGIRING BOLA PEMAIN SEPAKBOLA SSB BENGKULU USIA TAHUN

HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN KEKUATAN OTOT PERUT DENGAN KETEPATAN MENENDANG MENGGUNAKAN PUNGGUNG KAKI

PERBEDAAN EFEKTIFITAS TENDANGAN PENALTI DENGAN MENGGUNAKAN KAKI BAGIAN DALAM DAN PUNGGUNG TIM SEPAK BOLA UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI TAHUN 2015

ARTIKEL ILMIAH OLEH: KHOIRUL UMAM NPM: P

HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT PERUT DENGAN KEMAMPUAN MENYUNDUL BOLA DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA PADA SISWA PUTRA SMK PGRI 4 KOTA KEDIRI TAHUN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan Penjaskesrek OLEH :

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. pada mahasiswa jurusan pendidikan keolahragaan.

HUBUNGAN KEKUATAN OTOT PERUT DENGAN KETRAMPILAN MENYUNDUL BOLA PADA PEMBELAJARAN SEPAKBOLA BAGI SISWA PUTRA SMK MUHAMMADIYAH KEDIRI TAHUN 2015

KONTRIBUSI ANTARA POWER OTOT LENGAN DAN KELENTUKAN TOGOK TERHADAP KEMAMPUAN MELEMPAR BOLA (THROW-IN) PADA KLUB SEPAKBOLA PERSAS SABANG TAHUN 2011

JURNAL SURVEI KETERAMPILAN DRIBBLING, SHOOTNG, HEADING DAN THROW IN PADA SSB YUDHA BHIRAWA U-14 KECAMATAN TUGU TRENGGALEK

ARTIKEL SKRIPSI. Oleh : MUHAMMAD SUJATMIKO NPM :

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu cabang olahraga yang sangat digemari dan paling populer di

SKRIPSI. Disusun : GUNTORO NPM :

JURNAL SURVEY TINGKAT KONDISI FISIK ATLET KLUB SEPAKTAKRAW YUNIOR PANGGUL TRENGGALEK 2016

HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN KELINCAHAN DENGAN KECEPATAN MENGGIRING BOLA PADA SISWA SEKOLAH SEPAK BOLA (SSB) SIDAYU GRESIK TAHUN 2016

JURNAL. Oleh : MEGA NUGRAHENI NPM : Dibimbing oleh :

Oleh: ARIO BIMO PRATISTO Dibimbing oleh : 1. Drs. Sugito, M.Pd. 2. Ardhi Mardiyanto Indra P, M.Or

I. PENDAHULUAN. masyarakat di Indonesia, baik di kota-kota maupun di desa-desa. Bahkan sekarang

PENGARUH METODE PEMBELAJAR GUIDE DISCOVERY TERHADAP HASIL BELAJAR BERMAIN SEPAK BOLA SISWA PUTRA SMK PGRI 4 KOTA KEDIRI TAHUN 2015 SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PENJASKESREK. Oleh :

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Pada Program Studi Penjaskesrek.

KONTRIBUSI KELENTUKAN TOGOK BELAKANG DAN PANJANG TUNGKAI TERHADAP KETERAMPILAN MENGGIRING BOLA DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA PADA CLUB SEPAK BOLA TAWAILI

OLEH : YULI HARIANTO ANDRIANSYAH NPM :

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PJKR OLEH:

SKRIPSI. Diajukan Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Pada Jurusan PENJASKESREK. Oleh : ARDITYA PRADANA

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PENJASKESREK FKIP UNP Kediri OLEH :

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PENJASKESREK OLEH :

SKRIPSI. Oleh : MURYANTO NPM : PROGAM STUDI PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

SKRIPSI OLEH : MAHENDRA BAYU PRASETYO NPM :

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

HUBUNGAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI DAN KELINCAHAN DENGAN KETERAMPILAN MENGGIRING BOLA. Jurnal. Oleh. Chandra Sasongko

TINGKAT PENGETAHUAN TAKTIK DAN STRATEGI SISWA YANG MENGIKUTI EKSTRAKURIKULER SEPAKBOLA DI SMP NEGERI 2 MUNTILAN KABUPATEN MAGELANG

SKRIPSI. Oleh : SYAMSUL MA ARIF NPM

GAMBARAN KETERAMPILAN SHOOTING DAN PASSING SISWA SEKOLAH SEPAK BOLA (SSB) TALAWI PUTRA USIA DI BAWAH 17 TAHUN KECAMATAN TALAWI KOTA SAWAHLUNTO JURNAL

HUBUNGAN ANTARA KELINCAHAN DAN KECEPATAN DENGAN KEMAMPUAN MENGGIRING BOLA PADA SISWA EXTRAKURIKULER SEPAKBOLA SMA NEGERI 1 GONDANG NGANJUK TAHUN 2016

KETERAMPILAN MENGGIRING BOLA DITINJAU DARI PENDEKATAN TEKNIK DAN TAKTIK SERTA KEMAMPUAN GERAK DASAR PADA ANAK USIA TAHUN SSB KANDANGAN

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PENJASKESREK OLEH :

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Ada hubungan antara kekuatan otot tungkai dengan ketepatan hasil operan

Oleh YUDHA BAYU ARIANTO

HUBUNGAN KEKUATAN TUNGKAI PANJANG TUNGKAI DAN LINGKAR PAHA TERHADAP AKURASI PASSING. Jurnal. Oleh CAHYO PRASETYO

Oleh : SASONO AJI NUGROHO NPM:

SKRIPSI. Disusun oleh : SURYADI NIM

SURVEY TINGKAT KONDISI FISIK ATLET SEPAKTAKRAW KOTA KEDIRI TAHUN 2016

BAB I PENDAHULUAN. tua, orang muda, bahkan anak-anak. Banyak diantara anak-anak yang ingin

POLA HIDUP SEHAT SISWA KELAS ATAS SD NEGERI GEMBONG 1 KABUPATEN PACITAN TAHUN AJARAN 2015/2016 SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. sampai menjadi permainan sepakbola yang modern seperti sekarang ini.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL PENELITIAN. hasil penelitian dengan urutan penyajian sebagai berikut : deskripsi data

I. PENDAHULUAN. Sepakbola adalah salah satu cabang olahraga yang sangat digemari. masyarakat, di desa maupun di kota sering kali dijumpai orang yang

PENGEMBANGAN MODEL LATIHAN SHOOTING DALAM PERMAINAN SEPAKBOLA DI PERSATUAN SEPAKBOLA GARUDA MUDA KABUPATEN KEDIRI S K R I P S I

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Program Studi Penjaskesrek.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Syarat Guna. Memperoleh GelarSarjana Pendidikan (S.Pd.) Program Studi Penjaskesrek OLEH : WISNU ADI NUGROHO

PENGARUH LATIHAN WALLPASS TERHADAP KEMAMPUAN SHOOTING PERMAINAN SEPAKBOLA PADA MAHASISWA PENJASKESREK. (Jurnal) Oleh CHOIRUL UMAM

BAB I PENDAHULUAN. seluruh dunia, semua orang mengenalnya, baik anak-anak, remaja, tua -muda, pria

pemassalan harus dimulai pada usia dini.

JURNAL PENGARUH LATIHAN SPEED LADDER DRILL TERHADAP KELINCAHAN DAN KEMAMPUAN MENGGIRING BOLA SSB AKADEMI AREMA KABUPATEN TULUNGAGUNG

SKRIPSI. Oleh : DWI SUSILO NPM

PENGARUH LATIHAN LEG EXTENSION DAN ANKLE WEIGHT TERHADAP KEMAMPUAN MELAKUKAN LONG PASS DALAM PERMAINAN SEPAK BOLA PADA SMA NEGERI 1 LIMBOTO.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis data, deskripsi, pengujian hasil penelitian, dan. pembahasan, dapat diambil kesimpulan bahwa:

Transkripsi:

Artikel Skripsi HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT PERUT DAN PANJANG LENGAN DENGAN JAUH LEMPARAN KEDALAM (throw-in) PADA PEMAIN U 16 SSB TARUNA MUDA DESA KETRO TAHUN 2015 SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PJKR OLEH: INDRA IRAWAN NIM: 11.1.01.09.1315 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP) UNIVERSITAS NUSANTARA PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA UNP KEDIRI 2015 1

Artikel Skripsi 2

Artikel Skripsi 3

Artikel Skripsi HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT PERUT DAN PANJANG LENGAN DENGAN JAUH LEMPARAN KEDALAM(throw-in) PADA PEMAIN U 16 SSB TARUNA MUDA DESA KERTO Indra irawan 11.1.01.09.1315 Indrairawan1922@gmail.com Drs. Setyo Harmono, M.Pd. dan Wasis Himawanto, M.Or. UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI ABSTRAK Kata Kunci: Kekuatan Otot Perut, Panjang Lengan, Jauh Lemparan Kedalam. Dalam penelitian ini bertujuan untung mengetahui ada atau tidak hubungan kekuatan otot perut (X 1 ) dengan jauh lemparan kedalam (Y) dan hubungan panjang lengan (X 2 ) dengan jauh lemparan kedalam (Y) serta mencari hubungan kekuatan otot perut (X 1 ) dan panjang lengan (X 2 ) dengan jauh lemparan kedalam (Y). Penelitian ini merupakan penelitian korelasional, yaitu mencari hubungan antara kekuatan otot perut dan panjang lengan dengan jauh lemparan kedalam. Instrumen dalam penelitian ini adalah dengan tes dan pengukuran. Tes yang digunakan untuk mengukur kekuatan otot perut dengan Sit Up, untuk mengukur panjang lengan menggunakan meteran dan untuk jauh lemparan kedalam dengan menggunakan meteran dengan mengukur jauh lemparan bola. Teknik analisis data dengan cara menentukan tingkat koefisien korelasi dari masing-masing variabel bebas dengan variabel terikat, dengan langkah sebagai berikut: 1) Menyusun Row Skor, 2) Mengubah Row Skor Menjadi Data Tersetandar, 3) Menghitung Korelasi Dua Variabel dengan Teknik Korelasi. Berdasarkan hasil analisis data R hitung sebesar 0,542 pada taraf signifikan R tabel 5% sebesar 0,514 terdapat hubungan yang signifikan antara kekuatan otot perut dengan prestasi jauh lemparan bola kedalam. Kemudian R hitung sebesar 0,803 pada taraf signifikan R tabel 5% sebesar 0,514 terdapat hubungan yang signifikan antara panjang lengan dengan prestasi jauh lemparan bola kedalam. Selanjutnya F hitung sebesar 25,635 pada taraf signifikan F tabel 5% sebesar 3,680 ada hubungan yang signifikan antara kekuatan otot perut dan panjang lengan dengan prestasi jauh lemparan bola kedalam pada pemain U 16 SSB Taruna Muda Ketro. 4

I. PENDAHULUAN Teknik dasar permainan sepakbola ada beberapa macam yaitu menendang bola, menggiring bola, mengontrol bola, menyundul bola, merebut bola, lemparan kedalam, gerak tipu dan teknik khusus penjaga gawang. Keanekaragaman teknik dasar tersebut harus dikuasai oleh para pemain. Faktor penting dan berpengaruh serta dibutuhkan para pemain sepakbola adalah teknik dasar bermain sepakbola yang harus dikuasai oleh para pemain, penguasaan teknik dasar merupakan suatu prasarat yang harus dimiliki oleh setiap para pemain, agar permainan dapat dilakukan dengan baik. Untuk menjadi pemain sepakbola yang baik harus mengetahui terlebih dahulu teknik dasar sepakbola. Berbagai teknik dasar penguasaan bola terdiri dari: a) menendang bola, b) menerima bola, c) menggiring bola, d) gerakan tipu dengan bola, e) lemparan ke dalam, dan f) teknik penjaga gawang. Lemparan ke dalam sebagai salah satu teknik dasar dalam sepakbola juga harus dikembangkan dan dikuasai oleh seorang pemain dengan baik. Dari pengamatan penelitian ternyata banyak pelatih yang kurang memperhatikan lemparan kedalam sebagai salah satu teknik dasar bermain bola untuk dimasukkan ke dalam sebagai salah satu teknik yang menguntungkan dalam penyerangan ke daerah lawan dan juga untuk pertahanan. Lemparan bola ke dalam (throw-in) merupakan salah satu aspek penting dalam Artikel Skripsi permainan sepakbola hal ini tercermin dari terciptanya banyak gol kegawang lawan diawali dari lemparan ke dalam didaerah pertahanan lawan sehingga dapat diselesaikan oleh pemain lain. Untuk mendapatkan lemparan yang jauh dan kuat harus ada koordinasi dari otototot yang mendukung dalam melakukan lemparan ke dalam. Bila dilihat secara sepintas gerakan melempar tersebut dilakukan oleh otot lengan saja namun pendapat tersebut tidak benar karena jika hanya dilakukan oleh otot lengan saja hasilnya tidak maksimal. Dengan demikian gerakan lemparan ke dalam adalah gerakan koordinasi dan kesinambungan antara otot yang satu dengan yang lain. Selain otot lengan dalam pelaksanaan lemparan ke dalam memerlukan dukungan kekuatan otot perut yang besar. Peranan otot perut dalam pelaksanaan lemparan bola ke dalam adalah untuk menarik badan melengkung kebelakang pada daerah pinggang dan melecutkan togok ke depat saat melempar bola. Otot perut merupakan otot-otot penegak badan selain otot punggung. Sebagai otot penegak badan, otot perut dan otot punggung memiliki arti penting dalam sikap dan gerakgerak tulang belakang maupun tulang tubuh bagian bahwa yang terkain dengan persendian panggul. Semakin besar kekuatan otot perut maka lecutan togok ke depan akan semakin kuat yang pada akhirnya hasil lemparan bola akan semakin jauh. 5

II. METODE Adapun jenis penelitian yang digunakan penulis yaitu korelasional, yaitumencari hubungan antara variabel bebas (kekuatan otot perut) dan variabel terikat(kemampuan lemparan ke dalam). X 1 Artikel Skripsi Dari tabel di atas dapat diketahui bahwa, hasil tes dan pengukuran yang telah dilakukan masing-masing variabel memiliki hasil terendah (minimum), tertinggi (maksimum), rata-rata (mean), dan Standar Deviasi (SD). 1. Kekuatan Otot Perut Tabel 4.2 Distribusi Ferekuensi Hail Tes Kekuatan Otot Perut X 2 Y 1 No Interval Klasifikasi Frekuensi % 1. 25,85 < X Baik Sekali 1 6.66% 2. 22,88 < X 25,85 Baik 5 33.3% 3. 19,92 < X 22,88 Sedang 5 33,3% 4. 16,95 < X 19,92 Kurang 4 26,64% 5. X 16,95 Kurang Sekali 0 0% Jumlah 15 100% Keterangan: X 1 : Kekuatan otot Perut X 2 :Panjanglengan Y : Lemparan ke Dalam III. HASIL DAN KESIMPULAN Setelah semua data terkumpul kemudian data yang didapat diolah dengan bantuan komputer program SPSS 18 for windows. Dari hasil tes dan pengukuran yang dilakukan pada sampel yang berjumlah 15 orang pemain sepak bola diperoleh data sebagai berikut: Tabel 4.1 Diskripsi Data Hasil Tes dan Pengukuran Kekuatan Otot Perut, Panjang Lengan dan Jauh Lemparan Kedalam Variabel Minimum Maksimum Mean SD 100% 80% 60% 40% 20% 0% Baik Sekali Gambar 4.1 Baik Kekuatan Otot Perut 2. Panjang Lengan Diagram Batang Hasil Tes Tabel 4.3 Distribusi Ferekuensi Hail Pengukuran Panjang Lengan Sedang Kurang Kurang Sekali No Interval Klasifikasi Frekuensi % 1. 70,34 < X Baik Sekali 0 0% 2. 66,02 < X 70,34 Baik 4 26,64% 3. 61,70 < X 66,02 Sedang 8 53,28% 4. 57,38 < X 61,70 Kurang 2 13,32% 5. X 57,38 Kurang Sekali 1 6,66% Jumlah 15 100% X1 17 25 21,40 2,97 X2 52 69 63,86 4,32 Y 10 19 15,20 3,05 6

100% 80% 60% 40% 20% 0% Gambar 4.2 Diagram Batang Hasil Pengukuran Panjang Lengan 3. Lemparan Kedalam Tabel 4.4 Distribusi Ferekuensi Hail Tes Lemparan Kedalam No Interval Klasifikasi Frekuensi % 1. 19,77 < X Baik Sekali 0 0% 2. 16,72 < X 19,77 Baik 7 46,62% 3. 13,68 < X 16,72 Sedang 4 26,64% 4. 10,63 < X 13,68 Kurang 4 26,64% 5. X 10,63 Kurang Sekali 0 0% Jumlah 15 100% Artikel Skripsi variabel bebas dan variabel bebas secara keseluruhan dengan variabel terikat. Berdasarkan hasil analisis data R hitung sebesar 0,542 pada taraf signifikan R tabel 5% sebesar 0,514 terdapat hubungan yang signifikan antara kekuatan otot perut dengan prestasi jauh lemparan bola kedalam. Kemudian R hitung sebesar 0,803 pada taraf signifikan R tabel 5% sebesar 0,514 terdapat hubungan yang signifikan antara panjang lengan dengan prestasi jauh lemparan bola kedalam. Selanjutnya F hitung sebesar 25,635 pada taraf signifikan F tabel 5% sebesar 3,680 ada hubungan yang signifikan antara kekuatan otot perut dan panjang lengan dengan prestasi jauh lemparan bola kedalam pada pemain U 16 SSB Taruna Muda Ketro. 100% 80% 60% 40% 20% 0% IV. DAFTAR PUSTAKA Danny Mielke. 2007. Dasar-dasar Sepakbola. Bandung: Pakar Raya. Dian Ika. 2007. Tingkat Keterampilan Dasar Pemain Putri Mataram Sleman. Gambar 4.3 Diagram Batang Hasil Tes Lemparn Kedalam Kesimpulan Dari hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan yang signifikan baik dari masing-masing variabel bebas dengan variabel terikat. Bahkan juga terdapat hubungan antara Skripsi tidak diterbitkan. Yogkakarta: FIK UNY Sutrisno Hadi. 2004. Statistik. Yogyakarta : Andi Yogyakarta Luxbacher A. Yoseph. 2004. Sepakbola : Langkah-Langkah Menuju Sukses. Jakarta: Raja Grafindo. Edisi Dua. 7

Roji. 2004. Pendidikan Jasmani untuk Artikel Skripsi SMP Kelas VII. Jakarta : Erlangga Ruslan. 2012. Latihan kelincahan terhadap keterampilan Menggiring bola pada klub sepak bola smp negeri 5 Gorontalo. Jurnal diterbitkan dalamhttp://journal.ung.ac.id/ Remmy Muchtar. 1992. Olahraga Pilihan Sepakbola. Jakarta:Depdikbud. Sucipto. dkk. 2000. Sepakbola. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Suharsimi Arikunto. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: CV. Rineka Cipta. Sukatamsi. 2001. Permainan Bola Besar I Sepak Bola. Jakarta: Universitas Terbuka. Wasis (2011). Teknik Dasar Sepak Bola di akses pada http://www.sepakbola.com/2011/11/teknik -dasar-sepak-bola-lengkap.html 8