BAB I PENDAHULUAN. olahraga dan rumah tangga. Trauma muskuloskeletal biasanya menyebabkan

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Kesehatan adalah hak fundamental setiap warga, setiap individu, keluarga dan

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang pesat, berpengaruh

BAB I PENDAHULUAN. sesuatu yang sesuai dengan fitrah manusia. Maka Islam menegaskan perlunya

ISLAM dan DEMOKRASI (1)

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR:

BAB I PENDAHULUAN. kuantitas hidup dalam masyarakat.pembangunan kesehatan, yaitu: menggerakkan. memelihara dan meningkatkan pelayanan kesehatan yang

KOMPETENSI DASAR: INDIKATOR:

Hukum mengingkari kehidupan akhirat

RANGKUMAN MATERI HURUF HIJAIYAH. BACAAN ALIF LAM ( lam Ta rif )

BAB I PENDAHULUAN. karena musibah yang diberikan oleh-nya hendaknya tidak mudah berputus asa,

MANAJEMEN JATIDIRI ( MJ )

SMP NEGERI 2 PASURUAN TAHUN 2015

BAB I PENDAHULUAN. peningkatan kesehatan (promotive), pencegahan penyakit (preventive),

Sunnah menurut bahasa berarti: Sunnah menurut istilah: Ahli Hadis: Ahli Fiqh:

KLONING FATWA MUSYAWARAH NASIONAL VI MAJELIS ULAMA INDONESIA NOMOR: 3/MUNAS VI/MUI/2000. Tentang KLONING

ISLAM DIN AL-FITRI. INDIKATOR: 1. Mendeskripsikan Islam sebagai agama yang fitri

KOMPETENSI DASAR: INDIKATOR:

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

BAB 1 PENDAHULUAN. terbagi menjadi kepulauan-kepulauan. Hal ini menjadikan Indonesia memiliki

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

مت إعداد هذا امللف آليا بواسطة املكتبة الشاملة

BAB I PENDAHULUAN. yang meliputi sehat jasmani, rohani, dan sosial. Tidak hanya bebas dari

Berkahilah untuk ku dalam segala sesuatu yang Engkau keruniakan. Lindungilah aku dari keburukannya sesuatu yang telah Engkau pastikan.

BAB I PENDAHULUAN. patah tulang adalah setiap retak atau patah pada tulang yang utuh (Reeves C.J,

Oleh: Shahmuzir bin Nordzahir

BAB I PENDAHULUAN. trauma atau aktifitas fisik dimana terdapat tekanan yang berlebihan pada. dan terjadi fraktur radius 1/3 (Thomas, 2011).

BAB I PENDAHULUAN. jumlah penduduk Indonesia sampai tahun ini mencapai 237,56 juta orang (Badan

ISLAM IS THE BEST CHOICE

BAB I PENDAHULUAN. dipisahkan dari kehidupan manusia. Banyak anak-anak dibawah umur yang

مت إعداد هذا امللف آليا بواسطة املكتبة الشاملة

مت إعداد هذا امللف آليا بواسطة املكتبة الشاملة

PENATALAKSANAAN INFRA MERAH, MASSAGE DAN TERAPI LATIHAN PADA KONDISI POST ORIF CLOSED FRAKTUR ANTEBRACHII DEXTRA DI RS PKU MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

Bacaan Tahlil Lengkap

BAB IV KONSEP SAKIT. A. Ayat-ayat al-qur`an. 1. QS. Al-Baqarah [2]:

مت إعداد هذا امللف آليا بواسطة املكتبة الشاملة

SULIT 1223/2 BAHAGIAN PENDIDIKAN ISLAM KEMENTERIAN PENDIDIKAN MALAYSIA PENDIDIKAN ISLAM SET 2 KERTAS 2 SATU JAM EMPAT PULUH MINIT

UNTUK KALANGAN SENDIRI

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

KUNCI MENGENAL ISLAM LEBIH DALAM

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

Kajian Bahasa Arab KMMI /12 Shafar 1433 H 1

Bab 1 PENDAHULUAN. QS. Al-Baqarah ayat 282 berkenaan dengan aktivitas atau kegiatan ekonomi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Oleh: M. Taufik. N.T

BAB I PENDAHULUAN. optimal. Untuk mencapai tujuan tersebut dibutuhkan upaya pengelolaan berbagai


BAB I PENDAHULUAN. yang bersifat progresif, dimana keilmuan khususnya dibidang kesehatan akan

BAB I PENDAHULUAN. mencapai tujuan tersebut bangsa Indonesia melakukan pembangunan disegala

ب ص ى اهو اهر خ اهر خ ى

HADITS TENTANG RASUL ALLAH

PENEMPELAN PHOTO PADA MUSHAF AL-QUR AN (KEMULIAAN AL-QUR AN)

KOMPETENSI DASAR: INDIKATOR:

Al Qur an dan Ilmu Kimia

Berkompetisi mencintai Allah adalah terbuka untuk semua dan tidak terbatas kepada Nabi.

Pertanyaan : Apa yang dapat anda katakan pada kami tentang Bumi

Iman Kepada KITAB-KITAB

Dengan nama Allah yang maha pengasih, maha penyayang, dan salam kepada para Rasul serta segala puji bagi Tuhan sekalian alam.

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Orang Yang Meninggal Namun Berhutang Puasa

BAB I PENDAHULUAN. mencegah proses kehamilan pada pasangan suami istri yang memiliki usia subur.

BAB I PENDAHULUAN. kecelakaan lalu lintas adalah fraktur yang lebih dikenal dengan patah tulang.

BAB I PENDAHULUAN. maju seperti Amerika Serikat, Kanada, dan Negara-negara Eropa. Di Amerika

Akidah Akhlak peserta didik kelas III-B dengan nilai t hitung > t tabel atau 3,395 > 2,030 pada taraf positif signifikan 5%, (2) Ada pengaruh yang

AYAT AL-QUR AN TENTANG PERINTAH MENJAGA LINGKUNGAN DISUSUN OLEH: FUAD, M.Pd.I

TUGAS AGAMA Nama : Nur Wulan Sari NRP : Jurusan : Teknik Mesin

BAB I PENDAHULUAN. Fraktur adalah terputusnya hubungan (diskontinuitas) tulang radius dan

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Upaya kesehatan adalah setiap kegiatan untuk memelihara dan

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

BAB I PENDAHULUAN. Dari Jabir bin Abdullah radhiallahu anhu, bahwa Rasulullah Shallallahu

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

BAB IV ANALISIS TENTANG PELAKSANAAN METODE TERJEMAH BAHASA ARAB DI MAN 1 PEKALONGAN

BAB 1 PENDAHULUAN. dalam kehidupan masyarakat. Terlebih lagi adanya perkembangan teknologi

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

DOA dan DZIKIR. Publication in PDF : Sya'ban 1435 H_2015 M DOA DAN DZIKIR SEPUTAR PUASA

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Mengganti Puasa Yang Ditinggalkan

BAB 7 ASPEK AL-QUR AN

ة س ى اهو اهر خ اهر خ ى

KAIDAH FIQH. Sama saja antara orang yang merusak milik orang lain baik dengan sengaja, tidak tahu, ataupun lupa

KAIDAH FIQH. Pengakuan Adalah Sebuah Hujjah yang Terbatas. Publication 1437 H_2016 M. Kaidah Fiqh Pengakuan adalah Sebuah Hujjah yang Terbatas

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) TAHUN PELAJARAN 2015/2016 SIKLUS 1

KAIDAH FIQH. Perubahan Sebab Kepemilikan Seperti Perubahan Sebuah Benda. حفظو هللا Ustadz Ahmad Sabiq bin Abdul Lathif Abu Yusuf

Sejarah Salat; Esensi Isra Mi raj

Adab makan berkaitan dengan apa yang dilakukan sebelum makan, sedang makan dan sesudah makan.

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Anjuran Mencari Malam Lailatul Qadar

ISLAM DAN TOLERANSI. Disampaikan pada perkuliahan PENDIDIKAN AGAMA ISLAM. MUHAMMAD ALVI FIRDAUSI, S.Si, MA. Modul ke: Fakultas TEHNIK

المضارع الماضي الا مر

Dibalik Selubung Asap [M.Taufik N.T]

BAB I PENDAHULUAN. kondisi dimana terjadi kerusakan bentuk dan fungsi dari tulang tersebut yang. dapat berupa patahan atau pecah dengan serpihan.

Tatkala Menjenguk Orang Sakit

BAB I PENDAHULUAN. paling umum. Sebagian besar cedera pada tangan merupakan cedera

PANDUAN ISLAMI DALAM MENAFKAHI ISTRI

Akal Yang Menerima Al-Qur an, dan Akal adalah Hakim Yang Adil

Doa dan Dzikir Seputar Musuh dan Penguasa

Penulis : Muhammad Ma mun Salman JILID 2

KARYA TULIS ILMIAH Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Fisioterapi

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

LATIHAN MENERJEMAHKAN ANGKA DARI SATUAN SAMPAI JUTAAN

BAB IV. A. Analisis Terhadap Dasar Hukum yang Dijadikan Pedoman Oleh Hakim. dalam putusan No.150/pdt.G/2008/PA.Sda

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Trauma adalah suatu keadaan ketika seseorang mengalami cedera karena salah satu sebab. Penyebab utama trauma adalah kecelakaan lalu lintas, industri, olahraga dan rumah tangga. Trauma muskuloskeletal biasanya menyebabkan disfungsi struktur di sekitarnya dan struktur pada bagian yang dilindungi atau disangganya. Gangguan yang paling sering terjadi akibat trauma muskuloskeletal adalah kontusio, strain, sprain, dislokasi dan subluksasi serta fraktur (Muttaqin, 2008). Berdasarkan hasil RIKESDAS 2013 bahwa penyebab cedera yang menunjukkan penurunan proporsi terlihat pada jatuh yaitu dari 58 persen menjadi 40,9 persen dan terkena benda tajam/tumpul dari 20,6 persen menjadi hanya 7,3 persen. Menurut Linda dalam Rasyidi, 2013 menyebutkan bahwa fraktur adalah rusaknya kontinuitas tulang yang disebabkan tekanan dari luar yang datang lebih besar dari yang di dapat diserap oleh tulang. Salah satu fraktur yang dapat terjadi adalah fraktur radius distal. Fraktur radius adalah terputusnya kontinuitas tulang yang terjadi pada tulang radius. Fraktur radius dibagi menjadi 3 patahan yaitu di bagian proksimal, medial dan distal (Putri, 2015). Fraktur mengakibatkan gerak dan fungsi tubuh seseorang terganggu dapat dilakukan dengan upaya kesehatan seperti dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 tahun 2009 tentang kesehatan BAB I ayat 11 yang berbunyi: 1

2 upaya kesehatan adalah setiap kegiatan dan/atau serangkaian kegiatan yang dilakukan secara terpadu, terintregasi dan berkesinambungan untuk memelihara dan meningkatkan derajat kesehatan masyarakat dalam bentuk pencegahan penyakit, peningkatan kesehatan, pengobatan penyakit, dan pemulihan kesehatan oleh pemerintah dan/atau masyarakat. Upaya kesehatan ini dapat dilakukan oleh fisioterapi. Fisioterapi adalah bentuk pelayanan kesehatan yang ditujukan kepada individu dan atau kelompok untuk mengembangkan, memelihara dan memulihkan gerak dan fungsi tubuh sepanjang daur kehidupan dengan menggunakan penanganan secara manual, peningkatan gerak, peralatan (fisik, elektroterapeutis dan mekanis), pelatihan fungsi, komunikasi (Kepmenkes, Nomor 376/Menkes/SK/III/2007). Fisioterapi berusaha untuk mengembalikan fungsi dan gerak tubuh semaksimal mungkin seperti dalam surat Al-Baqarah ayat 259: أ م اى ذ ي ز ع ي ى ق ز ت خ ا ت ع ي ى ع ز ش ا ق اه أ ى ح ذ للا ب ع د ت ا ف أ ات للا ائ ت ع ا ث ب ع ث ق اه م ى ب ث ت ق اه ى ب ث ت ا أ ب ع ض ق اه ب و ى ب ث ت ائ ت ع ا ف ا ظ ز إ ى ى ط ع ا ل ش ز اب ل ى ت س ا ظ ز إ ى ى ح ار ك ى ج ع ي ل آ ت ى ي اس ا ظ ز إ ى ى اى ع ظ ا م ف ش ز ا ث ن س ا ى ح ا ف ي ا ت ب ى ق اه أ ع ي أ للا ع ي ى م و ش ء ق د ز اىبقزة: ٢٥٩ Artinya : Atau seperti orang yang melalui suatu negeri yang (bangunanbangunannya) telah roboh menutupi atapnya. Dia berkata, Bagaimana Allah menghidupkan kembali (negeri) ini setelah hancur? Lalu Allah mematikannya

3 selama seratus tahun, kemudian menghidupkannya kembali. Allah bertanya, Berapa lama engkau tinggal (di sini)? Ia menjawab, Aku tinggal (di sini) sehari atau setengah hari. Allah berfirman, Tidak! Engkau telah tinggal di sini seratus tahun. Lihatlah makanan dan minumanmu yang belum lagi berubah, tetapi lihatlah keledaimu (yang telah menjadi tulang belulang). Dan agar Kami akan menjadikan engkau tanda kekuasaan Kami bagi manusia. Lihatlah tulang belulang keledai itu, kemudian Kami menyusunnya kembali, kemudian Kami membalutnya dengan daging. Maka ketika telah nyata baginya, dia pun berkata, Aku mengetahui bahwa Allah Maha kuasa atas segala sesuatu. Fisioterapi berperan dalam pengembalian gerak dan fungsi tubuh seseorang, misalnya yang mengalami cedera. Modalitas fisioterapi yang dapat digunakan adalah Infra Red (IR) dan terapi latihan. Oleh karena itu, penulis mengambil judul karya tulis ilmiah PENATALAKSANAAN FISIOTERAPI PADA POST OPERASI FRAKTUR 1/3 RADIUS DISTAL DEXTRA DI RST Dr.SOEDJONO MAGELANG untuk mengetahui lebih lanjut penatalaksanaan fisioterapi yang dapat digunakan. B. Rumusan Masalah Rumusan masalah yang dapat penulis sampaikan dalam karya tulis ilmiah ini adalah:

4 1. Apakah manfaat Infra Red (IR) dan terapi latihan terhadap penurunan nyeri gerak pada sendimetacarpophalangeal pada pasien post operasi fraktur 1/3 radius distal dextra di RST Dr.Soedjono Magelang? 2. Apakah manfaat terapi latihan terhadap peningkatan luas gerak sendi (LGS) pada sendi metacarpophalangeal, kekuatan otot sendi wrist dan sendi metacarpophalangeal dan aktivitas fungsional pada pasien post operasi fraktur 1/3 radius distal dextra di RST Dr.Soedjono Magelang? C. Tujuan Tujuan penulisan karya tulis ilmiah ini adalah : 1. Untuk mengetahui manfaat infra red (IR) dan terapi latihan terhadap penurunan nyeri gerak pada sendi metacarpophalangeal pada pasien post operasi fraktur 1/3 radius distal dextra di RST Dr.Soedjono Magelang. 2. Untuk mengetahui manfaat terapi latihan terhadap peningkatan kekuatan otot sendi wrist dan metacarpophalangeal, luas gerak sendi (LGS) pada sendi metacarpophalangeal dan aktivitas fungsional pasien post operasi fraktur 1/3 radius distal dextra di RST Dr.Soedjono Magelang. D. Manfaat Manfaat penulisan karya tulis ilmiah ini adalah : 1. Bagi Penulis Pembuatan karya tulis ilmiah ini dapat menambah ilmu dan mengembangkan dalam bidang fisioterapi mengenai fraktur dan

5 penatalaksanaan fisioterapi pada kasus post operasi fraktur 1/3 RADIUS distal dextra. 2. Bagi Institusi Penulisan karya tulis ilmiah ini dapat menjadi referensi baru dalam bidang fisioterapi khusunya mengenai fraktur dan penatalaksanaan fisioterapi pada kasus post operasi fraktur 1/3 RADIUS distal dextra. 3. Bagi Masyarakat Penulisan karya tulis ini yaitu masyarakat dapat mengetahui penaganan fraktur atau patah tulang yang baik dan benar, dan peran fisioterapi dalam menangani fraktur atau patah tulang yang terjadi di kalangan masyarakat pada umumnya.