ABSTRAK. Kata kunci : Website, Sistem, Pembelajaran, Dreamweaver, MySQL, Script PHP. iii

dokumen-dokumen yang mirip
PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI NOTIFIKASI NILAI SISWA PADA SMA BUDI MURNI 3 MEDAN BERBASIS WEB DAN SMSA GATEWAY

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI KEHADIRAN SISWA PADA SMA HARAPAN 3 DELI TUA BERBASIS WEB DAN SMS GATEWAY

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI TUGAS AKHIR MAHASISWA PRODI SISTEM INFORMASI POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI JADWAL KULIAH JURUSAN TEKNIK KOMPUTER DAN INFORMATIKA POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB LAPORAN TUGAS AKHIR.

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB LAPORAN TUGAS AKHIR

SISTEM INFORMASI E-PROCUREMENT PADA PT.INALUM BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR PADA KANTOR REGIONAL VI BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA BERBASIS WEB LAPORAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI HASIL NILAI RAPOR SD ST. ANTONIUS VI MEDAN BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PARIWISATA PADA KABUPATEN SAMOSIR BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PENDATAAN SISWA SMA NEGERI BERBASIS WEB PADA DINAS PENDIDIKAN KOTA BINJAI

LAPORAN TUGAS AKHIR. Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Untuk. Menyelesaikan Program Pendidikan Diploma 3. Oleh :

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI ALUMNI POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DANA BANTUAN OPERSIONAL SEKOLAH (BOS) BERBASIS WEB DI SD NEGERI TANJUNGBALAI

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE PEMESANAN TIKET ONLINE DAN MANAJEMEN TEMPAT DUDUK PENUMPANG PADA PERUSAHAAN OTOBUS CV.

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PESERTA BIMBINGAN BELAJAR PADA GANESHA OPERATION BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI KOS DAN KONTRAKAN BERBASIS WEB LAPORAN TUGAS AKHIR. Disusun Sebagai Syarat Untuk Memenuhi Tugas Akhir

SISTEM INFORMASI PENJUALAN OLEH - OLEH KHAS MEDAN PADA RANIA HOME MADE BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI SIMPAN PINJAM PADA YAYASAN PIJER PODI PANCUR BATU KABUPATEN DELI SERDANG BERBASIS WEB DENGAN PHP-MYSQL

DOSEN NEGERI PROGRAM STUDI JURUSAN MEDAN. Oleh

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE SEBAGAI MEDIA INFORMASI PADA YAYASAN PONDOK PESANTREN HIDAYATULLAH

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI OBJEK-OBJEK WISATA PADA DINAS PARIWISATA KABUPATEN KARO BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN WEBSITE JEJARING SOSIAL LAPORAN TUGAS AKHIR

SISTEM INFORMASI JADWAL KULIAH BERBASIS WEB PADA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK NEGERI MEDAN

APLIKASI KEPUASAN PELANGGAN PADA PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB LAPORAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI TRY OUT UMPN DI POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB

SISTEM INVENTORY BARANG PADA PT. STARS INTERNATIONAL MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK LAPORAN TUGAS AKHIR

SISTEM INFORMASI PASIEN RAWAT INAP BERBASIS WEB PADA RUMAH SAKIT UMUM VINA ESTETICA MEDAN LAPORAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI SENSUS PENDUDUK DI KECAMATAN ULUPUNGKUT MENGGUNAKAN TEKNOLOGI J2ME LAPORAN TUGAS AKHIR

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI SIMPAN PINJAM PADA KOPERASI SYARIAH MITRA AMANAH BINJAI BERBASIS WEB

AL VISION STUDI JURUSAN PROGRAM. oleh

BUDIMAN STUDI JURUSAN PROGRAM. oleh

SISTEM INFORMASI PEMASARAN PERUMAHAN BATU ASRI PANCUR BATU BERBASIS WEB

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI... iii. LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN HASIL TUGAS AKHIR...

BERBASI. Oleh. Bayati MEDAN

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS OBJEK WISATA DI KABUPATEN LANGKAT BERBASIS ANDROID

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI PEMESANAN MENU MAKANAN DAN MINUMAN BERBASIS CLIENT SERVER PADA RUMAH MAKAN AYAM PENYET SURABAYA (SERVER)

ABSTRAK. Kata kunci : SHE AP, Sistem Informasi, PT. Trakindo Utama

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PERHITUNGAN KUM KEPANGKATAN DOSEN POLITEKNIK NEGERI MEDAN BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PANTI ASUHAN AL-WASHLIYAH TANJUNG MULIA MEDAN BERBASIS WEB

KATA PENGANTAR. Yogyakarta, April Penyusun. vii

SISTEM INFORMASI PENJADWALAN MATA KULIAH DIPLOMA III TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TUGAS AKHIR RAFIKAH AMELIA NASUTION

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DIGITAL LIBRARY (DIGILIB) DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

SKRIPSI MEMBANGUN PERUSAHAAN ONLINE PADA PABRIK KERUPUK LAKSANA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

PEMBUATAN APLIKASI TVP SEBAGAI MEDIA INFORMASI PADA PRODI MANAJEMEN INFORMATIKA POLMED

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI BERBASIS WEB PADA KLINIK LIANDA

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI LATIHAN TES POTENSI AKADEMIK BERBASIS MULTIMEDIA

PERANCANGAN APLIKASI E-LEARNING BERBASIS WEB PADA YAYASAN PENDIDIKAN R.A. KARTINI TUGAS AKHIR AHMAD HUMAIDI

BAB II LANDASAN TEORI...

APLIKASI EVALUASI KINERJA KARYAWAN PADA PENGADILAN AGAMA KAYUAGUNG

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK DI SMK PGRI 2 PONOROGO BERBASIS WEB

BAB II LANDASAN TEORI...

PERANCANGAN APLIKASI E-COMMERCE TOKO ALAT MUSIK ONLINE TUGAS AKHIR

SISTEM PAKAR IDENTIFIKASI PENYAKIT INFEKSI SALURAN PERNAFASAN BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN FORWARD CHAINING PADA RULE-BASED EXPERT SYSTEM

PERANCANGAN WEBSITE CHELSEA INDONESIA SUPPORTERS CLUB REGIONAL MEDAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR IMAM ANUGRAH

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PRAKTIKUM BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL SKRIPSI

SISTEM INFORMASI PENYELESAIAN SKRIPSI MAHASISWA S1 MATEMATIKA FMIPA USU TUGAS AKHIR HANDY YOHANES SEMBIRING

UJIAN ONLINE MASUK SEKOLAH SMP BERBASIS WEB, STUDI KASUS XYZ FAJAR MAULANA YUSUP

APLIKASI PERAMALAN KEUNTUNGAN PENJUALAN MENGGUNAKAN METODE REGRESI LINIER (Studi Kasus :Home Industri Penjualan Keripik Jagung Manggala )

TRYOUT UJIAN NASIONAL BERBASIS WEB (Studi Kasus di SMA BATIK 1 SURAKARTA)

SKRIPSI SISTEM INFORMASI REGISTRASI DAN ADMINISTRASI KLINIK KECANTIKAN DR. RULLY BERBASIS WEB

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN DIGITAL PADA SMP BUDI MURNI 1

SKRIPSI PERANCANGAN APLIKASI UJIAN ONLINE DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN MYSQL PADA SMK SORE 1 PONOROGO

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ( STUDI KASUS : GANESHA OPERATION PONOROGO ) SKRIPSI

APLIKASI PENDAFTARAN DAN PEMILIHAN PENGURUS OSIS SMK SUDIRMAN 1 WONOGIRI BERBASIS WEBSITE


SISTEM PAKAR DIAGNOSA AWAL PENYAKIT USUS BUNTU DENGAN MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR BERBASIS WEB SKRIPSI

1 APLIKASI AKADEMIK SMK SINAR PERMATA BANGSA SRAGEN BERBASIS WEBSITE

BAB I PENDAHULUAN. yang sangat penting khususnya di Program Studi Informatika Fakultas Teknik

RANCANG BANGUN SISTEM PENJUALAN KOMPUTER BESERTA HARDWARE BERBASIS WEB TUGAS AKHIR CHRISMAN GULTOM

E-LEARNING PADA JURUSAN MATEMATIKA UNIVERSITAS SUMATERA UTARA TUGAS AKHIR AISYAH KARTIKA SIREGAR

SKRIPSI SISTEM INFORMASI NILAI DAN KEHADIRAN SISWA BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL FANDI TRI SAPUTRO

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI SMA NEGERI 1 BABALAN DENGAN MENGGUNAKAN PEMROGRAMAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR DEVI YULITA

DAFTAR ISI. ABSTRAK... i. ABSTRACT... ii. KATA PENGANTAR... iii. DAFTAR ISI... v. DAFTAR GAMBAR... xi. DAFTAR TABEL... xiv. DAFTAR SIMBOL...

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN PADA UD.WARSO FURNICTURE MENGGUNAKAN APLIKASI PHP DAN MYSQL SKRIPSI

DAFTAR ISI. LAPORAN TUGAS AKHIR... ii. LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... iii. LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI... iv. SURAT PERNYATAAN... v

ANALISIS DAN PERANCANGAN E-LEARNING TIK SMU BERBASIS WEB DENGAN MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR YUDHA PERMANA

MEMBANGUN KLINIK GIGI MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR

ABSTRAK. Kata Kunci : Peramalan, Least Square, Moving Average

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SKRIPSI ONLINE PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI UNIVERSITAS MURIA KUDUS

SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA SISWA DAN ADMINISTRASI PADA SMA NEGERI 1 SEI KEPAYANG BERBASIS WEB

APLIKASI PENGOLAHAN DATA KEGIATAN FISIK LEMBAGA KESWADAYAAN MASYARAKAT TUNAS HARAPAN KELURAHAN LOROK PAKJO PALEMBANG BERBASIS WEB

SKRIPSI PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI WEBSITE SEKOLAH SMAN 1 GEGER MADIUN ANGGA DWI PANGESTU NIM:

SISTEM INFORMASI KURSUS KOMPUTER LEMBAGA BANTUAN BERSAMA UNTUK TEKNOLOGI INFORMATIKA (LBBTI) BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA PENERAPAN E-BISNIS DALAM PEMBELAJARAN SECARA E-LEARNING PADA YAYASAN IMMANANCE

SISTEM INFORMASI AKADEMIK PADA SMP NEGERI 25 PALEMBANG BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI ALUMNI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA BERBASIS WEB

KATA PENGANTAR. 2. CV ANAQU PUTRA KARYA yang telah bersedia memberikan data untuk menjadi bahan studi kasus proyek akhir ini.

SKRIPSI ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI JASA KURSUS MENGEMUDI MOBIL DI NATUNA BERBASIS WEB WIWIEKO ANDARU

HALAMAN MOTTO. Tak ada yang tak mungkin bila kita yakin. (Junaedi Sutanto)

APLIKASI PENGOLAHAN DATA SIMPAN PINJAM PADA LEMBAGA KESWADAYAAN MASYARAKAT TUNAS HARAPAN KELURAHAN LOROK PAKJO PALEMBANG

BAB I PENDAHULUAN...1

SKRIPSI ANALISIS DAN PERANCANGAN COMPANY PROFILE BERBASIS WEB SEBAGAI SARANA PROMOSI PADA ERLANGGA MADIUN

PORTAL KOMUNITAS PECINTA TANAMAN HIAS BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL TUGAS AKHIR FRIDZY VIORETTI HUTABARAT

2 KATA PENGANTAR. Bandung, September Penulis. iii

SKRIPSI PENGELOLAAN NILAI SISWA SMP NEGERI 1 MLARAK PONOROGO BERBASIS WEB AMIN THOHARI

MEMBANGUN PORTAL PERPUSTAKAAN DIGITAL DI SMK BINAWIYATA KARANGMALANG SRAGEN BERBASIS WEB

PERANCANGAN WEBSITE UNTUK MEDIA PROMOSI DAN INFORMASI PRODUK KERAJINAN PATUNG PADA WARDOYO PATUNG LOROBLONYO ANTIK WONOGIRI SKRIPSI

APLIKASI PEMBAYARAN SEKOLAH BERBASIS WEB DI SMA NEGERI 1 SOOKO PONOROGO SKRIPSI

SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENCARIAN DAN PEMESANAN RUMAH KOS BERBASIS WEB DAN SMS GATEWAY STUDI KASUS KECAMATAN BEKASI SELATAN KOTA BEKASI

SKRIPSI SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS WEB DENGAN TEKNOLOGI AJAX

Transkripsi:

ABSTRAK Tugas akhir ini merancang dan membuat sebuah website sistem pembelajaran yang berada di Lembaga Bimbingan Belajar Galileo. Website Sistem Pembelajaran ini dibuat untuk pendistribusian materi pelajaran dan ujian online. Pembuatan Website Sistem Pembelajaran ini menggunakan PHP sebagai bahasa pemrograman website, MySQL dalam pembuatan database serta Adobe Dreamweaver CS5 untuk mendesain website. Website ini sangat berguna bagi setiap orang yang berada di dalam lingkungan bimbingan belajar, untuk memperoleh informasi yang cepat dan akurat, memfasilitasi murid dengan tentor dalam proses pembelajaran pada waktu dan tempat di luar bimbingan, menciptakan komunikasi yang efisien antara murid dengan tentor, mengubah dengan perlahan budaya pembelajaran di bimbingan belajar dari pasif menjadi budaya pembelajaran yang aktif serta memudahkan tentor dalam mendistribusikan materi mata pelajaran. Kata kunci : Website, Sistem, Pembelajaran, Dreamweaver, MySQL, Script PHP iii

KATA PENGANTAR Segala puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas berkat dan karunianya yang telah Dia berikan penulis mampu menyelesaikan Tugas Akhir ini. Laporan Tugas Akhir ini berjudul Perancangan Dan Pembuatan Website Sistem Pembelajaran Di Lembaga Bimbingan Belajar Galileo disusun dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan Pendidikan Diploma 3 (tiga) Program Studi Sistem Informasi Jurusan Teknik Komputer dan Informatika Politeknik Negeri Medan. Laporan ini dapat disusun dengan baik karena dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. M. Syahrudin, S.T., M.T., selaku Direktur Politeknik Negeri Medan 2. Ferry Fachrizal, S.T.,M.Kom., selaku Ketua Jurusan Teknik Komputer dan Informatika Politeknik Negeri Medan 3. Julham, S.T.,M.Kom., selaku Ketua Program Studi Manajemen Informatika Politeknik Negeri Medan 4. Amrizal Lubis, S.T.,M.Kom selaku Dosen Pembimbing penulis 5. Kadri Yusuf, M.Kom., selaku wali kelas IS-6B 6. Seluruh Dosen Program Studi Sistem Informasi Jurusan Teknik Komputer dan Informatika Politeknik Negeri Medan 7. Kak Ariama Susanti dan Bang Bayu selaku administrasi program studi Sistem Informasi yang telah banyak membantu penulis mengurus iv

keperluan administrasi selama perkuliahan khususnya selama menjalani pembuatan Tugas Akhir. 8. Keluarga penulis, khususnya kepada orang tua Bapak dan Mama tercinta, Drs Benar Surbakti, M.Si dan Elisa Damehati Sembiring, dan saudara kandung penulis yaitu Kiki Meyvi Gratia Surbakti dan Suranta Eben Hazer Surbakti yang selalu mensupport, menghibur, dan memberikan semangat kepada penulis selama proses pembuatan Laporan Tugas Akhir. 9. Sahabat-sahabat terdekat penulis Uti, Yuni, Gio, Jovial, Kevin, Bang Wandi yang selalu memberikan semangat dan kesan-kesan yang sangat berharga selama menjalani perkuliahan khususnya dalam menyelesaikan Tugas Akhir 10. Seluruh teman-teman penuis kelas IS-6B Marthin, Nella, Rindi, Cici, Umi, Komando, Bobby, Kapung, Yoga, Dicky, Delima, Melda, Litta, Isna, Elma, Kristin, Winda, Sri, Windu, Bahdar, dan yang sama-sama berjuang dan saling berbagi ilmu dan pengalaman dalam menjalani pendidikan Diploma 3 Sistem Informasi di Politeknik Negeri Medan. 11. Kepada Novelin Sinulingga, sahabat terdekat penulis yang selalu menyemangati penulis. 12. Kepada Permata Sempa Arih 2 yang selalu menyemangati dan mendoakan penulis dalam menjalani pembuatan Tugas Akhir. Penulis menyadari bahwa dalam penulisan Laporan Tugas Akhir ini masih banyak kelemahan dan kekurangan. Untuk itu penulis mengharapkan saran v

dan kritik yang bersifat membangun demi menyempurnakan laporan ini. Semoga laporan ini bermanfaat bagi pihak manapun yang membaca. Medan, 19 Agustus 2015 Penulis, Bella Joretta Br. Surbakti NIM. 1205102004 vi

DAFTAR ISI LEMBAR PERSETUJUAN... i LEMBAR PENGESAHAN...ii ABSTRAK...iii KATA PENGANTAR...iv DAFTAR ISI......vii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR TABEL.....xviii DAFTAR LAMPIRAN... xix BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah... 1 1.2 Ruang Lingkup... 2 1.2.1 Rumusan Masalah... 3 1.2.2 Batasan Masalah... 3 1.3 Tujuan dan Manfaat Tugas Akhir... 4 1.3.1 Tujuan Tugas Akhir... 4 1.3.2 Manfaat Tugas Akhir... 5 1.4 Metodologi Penelitian... 5 1.4.1 Perencanaan Sistem... 5 1.4.2 Teknik Pengumpulan Data... 5 1.5 Sistematika Penulisan...7 1.6 Lokasi Pelaksanaan Penelitian...8 vii

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Sistem...9 2.2 Pembelajaran... 10 2.2.1 Tujuan Pembelajaran... 10 2.2.2 Penyusun Tujuan Pembelajaran... 11 2.3 Sistem Pembelajaran... 12 2.4 E-learning... 13 2.5 Website... 14 2.6 Basis Data (Database)... 15 2.6.1 Pengertian Database... 15 2.6.2 Normalisasi... 15 2.6.3 ERD (Entity Relationship Diagram)... 16 2.6.4 Relasi Tabel... 19 2.6.5 Kamus Data... 20 2.7 Perancangan Sistem... 21 2.7.1 Diagram Konteks... 21 2.7.2 Diagram Arus Data (Data Flow Diagram/DFD)... 22 2.7.3 Flowchart... 23 2.8 Pengembangan Sistem... 25 2.8.1 HTML... 25 2.8.2 PHP... 26 viii

2.8.3 MySQL... 27 2.8.4 XAMPP... 27 2.8.5 Apache... 28 2.8.6 Adobe Dreamweaver CS5... 28 BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM 3.1 Analisis Sistem Berjalan... 30 3.1.1 Prosedur Sistem yang Berjalan... 30 3.1.1.1 Rancangan DFD (Data Flow Diagram)... 30 3.1.1.2 Rancangan DFD (Data Flow Diagram) Level 0... 31 3.2 Perancangan Sistem Usulan... 32 3.2.1 Rancangan DFD (Data Flow Diagram)... 32 3.2.2 Rancangan DFD (Data Flow Diagram) Level 0... 33 3.2.3 Rancangan DFD (Data Flow Diagram) Level 1... 35 3.2.4 Spesifikasi Proses... 41 3.2.5 Rancangan Output... 52 3.2.6 Rancangan Input... 70 3.2.7 Kamus Data... 81 3.2.8 Rancangan Database... 84 3.2.8.1 Normalisasi... 84 3.2.8.2 Entity Relationship Diagram (ERD)... 89 ix

3.2.8.3 Struktur Tabel... 90 3.2.8.4 Relasi Tabel... 95 3.2.9 Struktur User Interface... 96 3.2.10 Algoritma Pemrograman / Flowchart... 98 BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Pembahasan Hasil Sistem... 111 1. Halaman Login... 111 2. Halaman Home pada Admin (Pengelola)... 112 3. Halaman Pengelola untuk Form Admin... 113 4. Halaman Pengelola untuk Form Mata Pelajaran... 113 5. Halaman Pengelola untuk Form Berita... 114 6. Halaman Pengelola untuk Form Tentor... 115 7. Halaman Pengelola untuk Form Mengajar... 116 8. Halaman Pengelola untuk Form Murid... 117 9. Halaman Home pada Admin (Tentor)... 118 10. Halaman Tentor untuk Form Materi Pelajaran... 119 11. Halaman Tentor untuk Form Ujian... 120 12. Halaman Tentor untuk Form Soal... 120 13. Halaman Pengelola untuk Tabel Admin... 121 14. Halaman Pengelola untuk Tabel Mata Pelajaran... 122 x

15. Halaman Pengelola untuk Tabel Berita... 123 16. Halaman Pengelola untuk Tabel Tentor... 123 17. Halaman Pengelola untuk Tabel Mengajar... 124 18. Halaman Pengelola untuk Tabel Murid... 125 19. Halaman Tentor untuk Tabel Materi Pelajaran... 125 20. Halaman Tentor untuk Tabel Ujian... 126 21. Halaman Tentor untuk Tabel Soal... 126 22. Halaman Tentor untuk Tabel Murid... 128 23. Halaman Utama Website Pengunjung Tamu... 128 24. Halaman Login Murid... 130 25. Halaman Utama Murid... 130 26. Halaman Pilihan Murid... 132 27. Halaman Mengakses Mata Pelajaran... 132 28. Halaman Mengikuti Ujian... 133 29. Halaman Form Soal Ujian... 133 30. Halaman Pengelola untuk Cetak Laporan... 135 31. Halaman Pengelola untuk Laporan Nilai... 135 4.2 Studi Kelayakan Sistem... 136 4.2.1 Kelayakan Teknis... 136 4.2.2 Kelayakan Operasional... 136 4.2.3 Kelayakan Ekonomis... 137 4.3 Kekurangan dan Kelebihan Program... 137 xi

4.3.1 Kekurangan... 137 4.3.2 Kelebihan... 138 BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN 5.1 Simpulan... 139 5.2 Saran... 140 DAFTAR PUSTAKA... 141 LAMPIRAN... 142 xii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Bentuk Dasar Suatu Sistem... 9 Gambar 3.1 Diagram Konteks Sistem Pembelajaran Konvensional... 31 Gambar 3.2 DFD Level 0 Sistem Pembelajaran Konvensional... 31 Gambar 3.3 Diagram Konteks Yang Diusulkan... 32 Gambar 3.4 DFD Level 0 Yang Diusulkan... 34 Gambar 3.5 Gambar Olah Data Admin... 36 Gambar 3.6 Gambar Olah Data Mata Pelajaran... 36 Gambar 3.7 Gambar Olah Data Berita... 37 Gambar 3.8 Gambar Olah Data Tentor... 37 Gambar 3.9 Gambar Olah Data Mengajar... 38 Gambar 3.10 Gambar Olah Data Murid... 39 Gambar 3.11 Gambar Olah Data Materi Pelajaran... 39 Gambar 3.12 Gambar Olah Data Ujian... 40 Gambar 3.13 Gambar Olah Data Soal... 41 Gambar 3.14 Halaman Utama Website Pengunjung... 53 Gambar 3.15 Halaman Login Murid... 54 Gambar 3.16 Halaman Utama Murid... 55 Gambar 3.17 Halaman Pilihan Murid... 56 Gambar 3.18 Halaman Mengakses Mata Pelajaran... 57 Gambar 3.19 Halaman Mengikuti Ujian... 58 Gambar 3.20 Halaman Form Soal Ujian... 59 Gambar 3.21 Halaman Home Pengelola... 60 Gambar 3.22 Halaman Pengelola Tabel Admin... 61 xiii

Gambar 3.23 Halaman Pengelola Tabel Mata Pelajaran... 62 Gambar 3.24 Halaman Pengelola Tabel Berita... 63 Gambar 3.25 Halaman Pengelola Tabel Tentor... 64 Gambar 3.26 Halaman Pengelola Tabel Mengajar... 65 Gambar 3.27 Halaman Pengelola Tabel Murid... 66 Gambar 3.28 Halaman Cetak Laporan... 66 Gambar 3.29 Halaman Laporan Nilai... 67 Gambar 3.30 Halaman Home Admin (Tentor)... 67 Gambar 3.31 Halaman Tentor Tabel Murid.68 Gambar 3.32 Halaman Tentor Tabel Materi Pelajaran... 68 Gambar 3.33 Halaman Tentor Tabel Ujian... 69 Gambar 3.34 Halaman Tentor Tabel Soal... 70 Gambar 3.35 Halaman Login... 71 Gambar 3.36 Halaman Input Data Admin... 72 Gambar 3.37 Halaman Input Data Mata Pelajaran... 73 Gambar 3.38 Halaman Input Data Berita... 74 Gambar 3.39 Halaman Input Data Tentor... 75 Gambar 3.40 Halaman Input Data Mengajar... 76 Gambar 3.41 Halaman Input Data Murid... 77 Gambar 3.42 Halaman Input Data Materi Pelajaran... 78 Gambar 3.43 Halaman Input Data Ujian... 79 Gambar 3.44 Halaman Input Data Soal... 80 Gambar 3.45 Unnormal... 85 Gambar 3.46 Normal Pertama... 86 xiv

Gambar 3.47 Normal Kedua... 87 Gambar 3.48 Normal Ketiga... 88 Gambar 3.49 ERD... 89 Gambar 3.50 Relasi Antar Tabel... 95 Gambar 3.51 Struktur Halaman Pengelola... 96 Gambar 3.52 Struktur Halaman Tentor... 97 Gambar 3.53 Struktur Halaman Murid... 98 Gambar 3.54 Flowchart Login (Pengelola, Tentor)... 99 Gambar 3.55 Flowchart Akses Data Pengelola... 100 Gambar 3.56 Flowchart Olah Admin... 101 Gambar 3.57 Flowchart Olah Mata Pelajaran... 101 Gambar 3.58 Flowchart Olah Berita... 102 Gambar 3.59 Flowchart Olah Tentor... 102 Gambar 3.60 Flowchart Olah Mengajar... 103 Gambar 3.61 Flowchart Olah Murid... 103 Gambar 3.62 Flowchart Akses Data Tentor... 104 Gambar 3.63 Flowchart Olah Materi Pelajaran... 105 Gambar 3.64 Flowchart Olah Ujian... 106 Gambar 3.65 Flowchart Olah Soal... 106 Gambar 3.66 Flowchart Login Murid... 107 Gambar 3.67 Flowchart Akses Data Murid... 108 Gambar 3.68 Flowchart Konfirmasi Pendaftaran... 108 Gambar 3.69 Flowchart Mengikuti Ujian... 109 Gambar 3.70 Flowchart Konsultasi Online... 109 xv

Gambar 3.71 Flowchart Akses Pengunjung... 110 Gambar 4.1 Halaman Login... 111 Gambar 4.2 Halaman Home Pengelola... 112 Gambar 4.3 Halaman Pengelola Form Admin... 113 Gambar 4.4 Halaman Pengelola Form Mata Pelajaran... 113 Gambar 4.5 Halaman Pengelola Form Berita... 114 Gambar 4.6 Halaman Pengelola Form Tentor... 115 Gambar 4.7 Halaman Pengelola Form Mengajar... 116 Gambar 4.8 Halaman Pengelola Form Murid... 117 Gambar 4.9 Halaman Utama Tentor... 118 Gambar 4.10 Halaman Tentor Form Materi Pelajaran... 119 Gambar 4.11 Halaman Tentor Form Ujian... 120 Gambar 4.12 Halaman Tentor Form Soal... 121 Gambar 4.13 Halaman Pengelola Tabel Admin... 122 Gambar 4.14 Halaman Pengelola Tabel Mata Pelajaran... 122 Gambar 4.15 Halaman Pengelola Tabel Berita... 123 Gambar 4.16 Halaman Pengelola Tabel Tentor... 124 Gambar 4.17 Halaman Pengelola Tabel Mengajar... 124 Gambar 4.18 Halaman Pengelola Tabel Murid... 125 Gambar 4.19 Halaman Pengelola Tabel Materi Pelajaran... 125 Gambar 4.20 Halaman Tentor Tabel Ujian... 126 Gambar 4.21 Halaman Tentor Data Soal... 127 Gambar 4.22 Halaman Tentor Tabel Murid... 128 Gambar 4.23 Halaman Utama Website Pengunjung... 129 xvi

Gambar 4.24 Halaman Login Murid... 130 Gambar 4.25 Halaman Utama Murid... 131 Gambar 4.26 Halaman Pilihan Murid... 132 Gambar 4.27 Halaman Mengakses Mata Pelajaran... 132 Gambar 4.28 Halaman Mengikuti Ujian... 133 Gambar 4.29 Halaman Form Soal Ujian... 134 Gambar 4.30 Halaman Cetak Laporan Nilai... 135 Gambar 4.31 Halaman Laporan Nilai... 135 xvii

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Simbol-Simbol Data Flow Diagram (DFD)... 22 Tabel 2.2 Simbol-Simbol Flowchart... 24 Tabel 3.1 Spesifikasi Proses... 41 Tabel 3.2 Kamus Data... 81 xviii

DAFTAR LAMPIRAN SURAT KESEDIAAN DOSEN PEMBIMBING... 143 SURAT PERMOHONAN PENGAJUAN JUDUL TUGAS AKHIR... 144 SURAT PERSETUJUAN JUDUL TUGAS AKHIR... 145 SURAT IZIN MENGADAKAN RISET... 146 KARTU BIMBINGAN TUGAS AKHIR MAHASISWA... 147 FORMULIR REVISI TIM PENGUJI... 148 FORMULIR BEBAS REVISI TIM PENGUJI... 150 LISTING PROGRAM... 152 xix

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Perkembangan teknologi informasi saat ini sudah tidak diragukan lagi dalam kemajuannya yang sungguh pesat. Dunia pendidikan pun tidak terlepas dari pengaruh teknologi informasi saat ini. Lembaga pendidikan yang memanfaatkan dengan baik teknologi saat ini, tentu mampu mendukung jalannya pendidikan yang semakin berkualitas. Maka dari itu, lembaga pendidikan khususnya di bagian Bimbingan Belajar seharusnya sudah mengikuti perkembangan teknologi informasi guna meningkatakan kualitas pendidikannya. Bimbingan Belajar Galileo merupakan salah satu bimbingan belajar di luar sekolah yang menyelenggarakan pendidikan untuk mendidik serta mengembangkan ilmu pengetahuan murid-murid sekolah. Sistem pembelajaran pada lembaga Bimbingan Belajar Galileo sama seperti kebanyakan bimbingan belajar pada umumnya, yaitu seperti dengan sistem tatap muka di dalam kelas, dan sistem mengakses hasil nilai ujian yang melihat secara langsung di papan mading tempat murid bimbingan belajar. Sistem ini mempunyai banyak kelemahan, yaitu bila murid berhalangan hadir maka ia akan ketinggalan materi mata pelajaran yang dibahas pada saat yang bersangkutan sedang berhalangan hadir. Selain itu, kelemahan yang lainnya ialah bila murid sedang tidak berada di tempat bimbingan belajar maka saat terlaksananya ujian, murid tersebut tidak dapat mengikuti ujian yang sedang dilakasanakan di tempat bimbingan belajar. 1

2 Keadaan di atas memerlukan suatu komunikasi yang efektif antara murid dengan tentor dan pengelola tempat bimbingan belajar sehingga murid dapat menerima lebih baik lagi materi pelajaran, dan mengikuti ujian dengan baik tanpa ada hal yang menggangu. Selain itu, murid juga dapat berkonsultasi secara langsung dengan tentor mengenai pelajaran apabila sedang tidak jam pelajaran di bimbingan belajar melalui konsultasi online. Adanya sebuah sistem pembelajaran akan membantu komunikasi antara murid dengan tentor dan pengelola tempat bimbingan belajar agar proses belajar dapat berjalan dengan efektif. Untuk membuat sistem pembelajaran tersebut, dibuat dengan bahasa pemrograman PHP dan MySQL kemudian akan dijalankan lewat browser Mozilla Firefox, Opera, dan Google Chrome, dll. Dari hasil pengamatan pada Bimbingan Belajar Galileo, penulis bertujuan untuk menghasilkan sistem pembelajaran yang mampu membantu proses pembelajaran di dalam maupun di luar jam belajar, menciptakan komunikasi yang efektif antara murid dengan tentor dan pengelola tempat bimbingan belajar sesuai dengan kebutuhan Bimbingan Belajar Galileo. Berdasarkan uraian di atas, maka penulis membuat laporan Tugas Akhir dengan judul Perancangan dan Pembuatan Website Sistem Pembelajaran di Lembaga Bimbingan Belajar Galileo. 1.2 Ruang Lingkup Agar pembahasan tugas akhir ini terarah, maka penulis merumuskan dan membatasi masalah yang ada sebagai berikut:

3 1.2.1 Rumusan Masalah Rumusan masaah pada tugas akhir ini adalah: 1. Bagaimana merancang website sistem pembelajaran di Lembaga Bimbingan Belajar Galileo? 2. Bagaimana membuat website sistem pembelajaran di Lembaga Bimbingan Belajar Galileo? 1.2.2 Batasan Masalah Batasan masalah pada tugas akhir ini adalah: a. Membuat Website Sistem Pembelajaran di Lembaga Bimbingan Belajar Galileo yang dapat digunakan untuk pemberian materi mata pelajaran, ujian online, pengumuman nilai hasil ujian. b. Website sistem pembelajaran ini dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP, pembuatan database dengan MySQL dan Apache sebagai web server yang dijalankan pada system operasi Windows. c. Pengguna/User dibagi menjadi 3, yaitu : Pengelola, Tentor dan Murid. d. Dalam tugas akhir ini, penulis tidak membahas masalah keamanan jaringan, infrastruktur jaringan, dan keamanan koneksi. Fasilitas yang disesuaikan pada website sistem pembelajaran ini adalah sebagai berikut: 1. Register, yaitu fasilitas bagi murid untuk mengkonfirmasi apakah siswa tersebut terdaftar di Lembaga Bimbingan Belajar Galileo

4 2. Login, yaitu fasilitas untuk mengakses halaman website pembelajaran bagi user yang sudah registrasi dengan password yang sudah dibuat dan reset password. 3. Profile, yaitu fasilitas untuk melihat, edit dan hapus profil dari pengguna. 4. Ujian online, yaitu fasilitas mengikuti ujian bagi murid dengan waktu tertentu yang diatur oleh dosen. 5. Create Ujian, yaitu fasilitas membuat soal ujian murid. 6. Rating Top Students, yaitu fasilitas untuk melihat hasil ujian murid. 7. Download dan Upload, yaitu fasilitas materi mata pelajaran yang diunggah oleh tentor dan dapat diunduh oleh murid. 8. News, yaitu fasilitas berisi informasi terbaru tentang Bimbingan Belajar Galileo. 9. Chat yaitu fasilitas untuk konsultasi online antara murid dengan tentor. 1.3 Tujuan dan Manfaat Tugas Akhir 1.3.1 Tujuan Tugas Akhir Tujuan dari penulisan tugas akhir ini adalah: a. Untuk merancang website sistem pembelajaran di Lembaga Bimbingan Belajar Galileo. b. Untuk membuat website sistem pembelajaran di Lembaga Bimbingan Belajar Galileo. c. Salah satu syarat untuk menyelesaikan program pendidikan Diploma 3 Program Studi Sistem Informasi Politeknik Negeri Medan.

5 1.3.2 Manfaat Tugas Akhir Manfaat yang diperoleh dari perancangan dan pembuatan system pembelajaran ini adalah sebagai berikut: a. Menyampaikan informasi secara efisien khususnya dalam proses pembelajaran di Bimbingan Belajar Galileo. b. Memfasilitasi murid dengan tentor dalam proses pembelajaran pada waktu dan tempat di luar bimbingan. c. Menciptakan komunikasi yang efisien antara murid dengan tentor. d. Mengubah dengan perlahan budaya pembelajaran di bimbingan belajar dari pasif menjadi ke budaya pembelajaran di bimbingan yang aktif. e. Memudahkan tentor dalam mendistribusikan materi mata pelajaran. 1.4 Metodologi Penelitian 1.4.1 Perencanaan Sistem Perencanaan website sistem pembelajaran ini terdapat beberapa tahapan, yaitu: a. Mengajukan topik/judul tugas akhir kepada dosen pembimbing. b. Tinjauan awal tempat penelitian. c. Pembuatan proposal tugas akhir 1.4.2 Teknik Pengumpulan Data Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan antara lain: a. Studi Literatur (Studi Kepustakaan) Pencarian dan pengumpulan bahan pustaka baik berupa buku, internet, dan sumber yang berhubungan dengan topik tugas akhir ini.

6 b. Interview (Wawancara) Penulis melakukan wawancara kepada pegawai yang ada di Bimbingan Belajar Galieo untuk mendapatkan informasi yang lebih jelas. c. Observasi (Pengamatan Langsung) Suatu kegiatan yang dilakukan dengan kunjungan langsung ke perusahaan atau instansi. Observasi dilakukan di Bimbingan Belajar Galieo.Data yang diperoleh melalui observasi langsung antara lain: 1. Prosedur Bimbingan 2. Jadwal Bimbingan 3. Prosedur Pelaksanaan Ujian 4. Prosedur Pemberian Nilai Kepada Murid d. Sampling Penulis melakukan pengambilan contoh (sample) data sebagai bahan untuk merancang dan membuat website sistem pembelajaran dengan menggunakan pemilihan sejumlah item tertentu pada Bimbingan Belajar Galileo. Data yang diperoleh adalah: 1. Data Murid 2. Data Tentor 3. Data Pengelola 4. Data Materi Mata Pelajaran 5. Data Nilai

7 e. Perancangan Sistem Pada tahap ini penulis melakukan perancangan sistem yang meliputi: 1. Perancangan Data Flow Diagram (DFD) 2. Perancangan Input 3. Perancangan Output 4. Perancangan Kamus Data 5. Normalisasi 6. Perancangan Struktur Database 7. Perancangan User Interface 8. Algoritma Pemrograman 1.5 Sistematika Penulisan Memberikan gambaran mengenai laporan yang akan dibuat, adapun sistematika penulisan laporan Tugas Akhir ini adalah sebagai berikut: BAB I : Pendahuluan Bab ini menguraikan latar belakang, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan dan manfaat, metode penulisan, serta sistematika penulisan tugas akhir. BAB II : Tinjauan Pustaka Bab ini berisi mengenai tinjauan pustaka yang menjadi referensi utama dalam melaksanakan Tugas Akhir dan mengenai profil lembaga atau perusahaan terkait.

8 BAB III : Analisis dan Perancangan Sistem a) Analisis Menjabarkan dan menggambarkan kegiatan yang dilakukan dan operasional sistem perusahaan atau instansi pada objek tugas akhir termasuk dokumen input, proses atau prosedur pengolahan data yang berlaku dan output atau laporan yang dihasilkan serta peralatan atau komponen IT yang digunakan. b) Perancangan Sistem Informasi Melakukan perancangan sistem secara global dan terinci, seperti perancangan DFD, Input, Output, Kamus Data, Normalisasi, Database dan lain-lain. BAB IV : Hasil dan Pembahasan Bab ini membahas tampilan interface, hasil dan pembahasan sistem yang dirancang, dan kelebihan serta kekurangan dari sistem yang telah dirancang. BAB V : Kesimpulan dan Saran Bab ini menguraikan tentang simpulan dan saran yang berisi masukan untuk mengembangkan dan melengkapi sistem yang sudah dibangun di masa yang mendatang. 1.6 Lokasi Pelaksanaan Penelitian Penulis melakukan pengambilan data dan informasi untuk keperluan laporan Tugas Akhir pada Bimbingan Belajar Galileo yang beralamat Jl. Melati Raya Simpang Pemda, Tanjung Sari Medan.