BAB I PERSYARATAN PRODUK

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I. PERSYARATAN PRODUK

ABSTRAK. Kata kunci : pulsa, SMS, SMS Gateway, Multi Level Marketing. viii

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Persyaratan Produk. I.1 Pendahuluan. I.1.1 Tujuan. I.1.2 Ruang Lingkup Proyek

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab 1. Persyaratan Produk

ABSTRAK. Kata kunci : voucher elektronik SMS (Short Message Service)

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Persyaratan Produk. I.1 Pendahuluan. I.1.1 Tujuan. I.1.2 Ruang Lingkup

Bab 1 Persyaratan Produk

BAB 1. Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab I Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Abstrak. Keyword : Penjualan, Pembelian, Stok, SMS, Bonus, laporan, C# Microsoft Visual Studio. NET 2003, Mobile FBUS 1.5, format.

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

ABSTRAK. Kata kunci SMS, gateway, port, handphone, sistem pakar, forward chaining. Universitas Kristen Maranatha

Latar belakang proyek ini adalah adanya kebutuhan perusahaan X yang bergerak sebagai distributor dalam bidang penyediaan kebutuhan bahan pokok untuk

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab 1 Persyaratan Produk

ABSTRAK. i Universitas Kristen Maranatha

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab I : Persyaratan Produk

DAFTAR ISI ABSTRAK KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR GAMBAR DAFTAR TABEL

BAB 1 PERSYARATAN PRODUK 1. Pendahuluan

DAFTAR PUSTAKA. 1. Bueche, Frederick J, Ph. D, Theory and Problems of Physics 8 th Edition, Mc

BAB I. Persyaratan Produk

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1

ABSTRAK. vii. Universitas Kristen Maranatha

Bab I Persyaratan Produk

ABSTRAK. Kata kunci: Internet Banking, Otentikasi. ii Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. pesat, sehingga banyak yang menggunakannya dalam kehidupan sehari-hari untuk

BAB 1 PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

ABSTRAK. Kata Kunci : kamus, Indonesia, Mandarin, kata, kalimat, hanzi, pinyin, bushou.

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

SISTEM INFORMASI PELANGGAN BERBASIS SMS GATEWAY PADA DEALER YAMAHA JAYA MOTOR

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Abstraksi. Kata kunci : polling SMS, voting SMS, auto respons SMS, Soundex, data charting, SMS library, Margin of Error. Universitas Kristen Maranatha

PERSYARATAN PRODUK. 1.1 Pendahuluan

BAB 1 PENDAHULUAN Pengantar

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang

SISTEM INFORMASI PENERBANGAN (AIRLINES) BERBASIS BREW DAN BROADCAST SMS

ABSTRAK. Kata Kunci : web kontes pemrograman, usort, metode LCS

ABSTRAK. i Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1. Persyaratan Produk

APLIKASI PEMELIHARAAN DATA DONATUR DI RUMAH ZAKAT MAINTENANCE DONATURE APPLICATION AT RUMAH ZAKAT

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM. perancangan sistem dimana sistem tersebut siap untuk di implementasikan,

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab I : Persyaratan Produk

Bab I. Persyaratan Produk

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. Berikut ini adalah hardware dan software yang dibutuhkan untuk

Persyaratan Produk. 1.1 Pendahuluan

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Halaman Persetujuan. 1. Judul Aplikasi SISTEM INFORMASI SALON. 2. Identitas Penulis : Ayu Aisyah Nur Firstiani NIM : : Teknologi Industri

ABSTRAKSI. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PERSYARATAN PRODUK

3.3.2 Konsep Eksekusi Desain Antarmuka...26 Handphone...27 Laptop...27 Bab IV...29 Pengembangan Sistem Perencanaan Tahap

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Abstract. Key Word: SmartHome, SMS, mobile, ignoring feedback, C#, Visual Studio.Net 2005, ActiveXperts SMS and Pager Toolkit 3.2, XML, Atmel AT89S52.

BAB I Persyaratan Produk

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB 1 Persyaratan Produk

ABSTRAK. Sekarang ini teknologi di dunia semakin berkembang pesat dan canggih.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang

Daftar Isi 5.3 PERJALANAN METODOLOGI PENGUJIAN DILINGKUNGAN APLIKASIV-ERROR! BOOKMARK NOT

BAB I PERSYARATAN PRODUK

ABSTRAK. Keywords : Data Mining, Filter, Data Pre-Processing, Association, Classification, Deskriptif, Prediktif, Data Mahasiswa.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PERSYARATAN PRODUK 1.1. Pendahuluan Latar Belakang Tujuan

PAPAN INFORMASI AKADEMIK DENGAN LED DOT MATRIKS 50X7 BERBASIS MIKROKONTROLLER AT 89S52

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. 1.2 Rumusan Masalah

Laporan Tugas Akhir. Rekayasa Perangkat Lunak

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab I Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Transkripsi:

BAB I PERSYARATAN PRODUK Bab ini membahas mengenai tujuan, ruang lingkup, perspektif produk, fungsi produk, karakteristik pengguna, asumsi dan ketergantungan serta penundaan persyaratan. 1.1 Pendahuluan Dewasa ini teknologi SMS( Short Messaging Service) berkembang dengan pesat dan juga sangat popular dikalangan masyarakat. Selain murah juga sangat mudah dan praktis untuk digunakan. Menggunakan jasa SMS mempunyai kesenangan tersendiri dibanding dengan bertelepon. Dalam kenyataannya, hampir seluruh mahasiswa menggunakan mobile phone (handphone) dengan berbagai macam teknologi yang dimilikinya. Hal ini menjadikan salah satu bahan pertimbangan untuk membuat sebuah aplikasi Smart Sms Untuk Perwalian yang mana aplikasi ini dibangun menggunakan bahasa pemrograman C#.Net. Dengan adanya aplikasi ini diharapkan mahasiswa teknik informatika semakin terbantu dalam melakukan perwalian, terutama bagi mahasiswa yang berada didaerah yang sulit untuk mengakses internet. 1.1.1 Tujuan Aplikasi ini dibuat dengan tujuan untuk memudahkan proses perwalian mahasiswa Teknik Informatika, khususnya bagi mereka yang sedang berada di daerah yang sulit untuk dapat mengakses internet. 1.1.2 Ruang Lingkup Proyek I-1

Pengguna di sisi server terdiri dari administrator dan petugas yang akan mengoperasikan aplikasi, Client adalah mahasiswa yang akan melakukan perwalian via sms, Client menggunakan handphone sebagai alat untuk mengirimkan sms, Di sisi server terdapat handphone yang menerima sms dari client. Handphone terhubung dengan komputer server oleh sms gateway dan secara fisik menggunakan kabel data. 1.1.3 Definisi, Akronim, dan Singkatan SMS : Short Messaging Services. Handphone : Telepon genggam. Crystal Report : Fitur tambahan untuk mencetak laporan. Database : Tempat penyimpanan data. Form : Tampilan antar muka perangkat lunak. Framework : Kerangka kerja/ cara kerja Input : Masukan data. Login : Akses masuk. Password : Kata kunci masuk. Software : Perangkat lunak. User : Pengguna. SAT : Sistem Akademik Terpadu. 1.1.4 Overview Laporan Bab 1 memaparkan secara global mengenai aplikasi ini mulai dari tujuan, ruang lingkup, perspektif produk, fungsi produk, karakteristik pengguna, asumsi dan ketergantungan serta penundaan persyaratan. I-2

Bab 2 memaparkan spesifikasi aplikasi mulai dari antarmuka dengan pengguna, antarmuka perangkat keras, antarmuka perangkat lunak, serta fitur-fitur dari aplikasi yang dapat digunakan berdasarkan tingkatan pengguna(administrator atau petugas). Bab 3 akan berisi overview sistem, desain perangkat lunak secara keseluruhan, desain perangkat lunak, komponen perangkat lunak, konsep eksekusi dan desain antarmuka aplikasi. Bab 4 akan berisi perencanaan tahap implementasi yang meliputi pembagian modul, keterkaitan antar modul, selain itu juga akan membahas perjalanan tahap implementasi meliputi jenis implementasi, debugging dan membahas ulasan realisasi fungsionalitas, ulasan realisasi user interface desain aplikasi. Bab 5 akan memaparkan hasil testing dan evaluasi sistem yang kemudian dibagi kedalam tiga sub bab yaitu Rencana Pengujian Sistem Terimplementasi, Perjalanan Metodologi Pengujian dan Ulasan Hasil Evaluasi. Bab 6 berisi kesimpulan dan saran.setelah membuat aplikasi ini dapat diberikan kesimpulan atas hasil yang diperoleh serta saran yang berguna untuk semua orang yang berminat dalam pengembangan aplikasi selanjutnya. 1.2 Gambaran Keseluruhan Produk akan dijelaskan secara keseluruhan melalui perspektif produk, fungsi produk, karakteristik pengguna, batasan-batasan, asumsi dan ketergantungan serta penundaan bersyarat. 1.2.1 Perspektif Produk Ditinjau dari sisi server, handphone yang menerima sms dari mahasiswa yang melakukan perwalian akan terhubung ke komputer secara fisik I-3

dengan kabel data serta terhubung secara software dengan adanya SMS Gateway. 1.2.2 Fungsi Produk Memperoleh informasi perwalian dari mahasiswa yang bersangkutan dengan cepat dan akurat serta membantu mahasiswa untuk melakukan perwalian dengan cepat dan tepat 1.2.3 Karakteristik Pengguna Pengguna dari sisi server harus memiliki pengetahuan dasar untuk mengoperasikan komputer dengan aplikasi yang sedang dijalankan. Sedangkan mahasiswa yang akan melakukan perwalian via sms harus mengetahui cara menggunakan handphone untuk mengirimkan sms. 1.2.4 Batasan-batasan Mahasiswa sebelum melakukan perwalian via sms, harus mendaftarkan nama, nrp, dan nomor handphone yang akan digunakan untuk melakukan perwalian. Setiap mahasiswa yang mendaftarkan diri mendapatkan ID yang akan digunakan untuk melakukan tahap awal perwalian via SMS Produk tidak terhubung secara langsung dengan SAT. 1.2.5 Asumsi dan Ketergantungan Beberapa asumsi dan ketergantungan dalam pengadaan produk ini: Pengguna di sisi server memiliki kemampuan untuk menjalankan sistem. Mahasiswa yang akan melakukan perwalian memiliki pulsa yang cukup untuk melakukan perwalian. Mahasiswa mengetahui langkah dan cara melakukan perwalian via sms ini. I-4

SQL Server : merupakan database yang akan digunakan. SMS Gateway : penghubung komunikasi antara telepon genggam dengan komputer. Telepon genggam (handphone). Dalam transkrip terdapat data DKBS mahasiswa. Mengikuti peraturan universitas secara umum tentang persyaratan matakuliah bahwa matakuliah tidak memiliki persyaratan. Aplikasi ini dijalankan sebelum perwalian reguler sebenarnya berjalan. 1.2.6 Penundaan Persyaratan Dalam produk ini ada beberapa penundaan persyaratan diantaranya: Aplikasi yang dibangun saat ini tidak terhubung dengan Sistem Akademik Terpadu(SAT). Saat ini produk menggunakan satu server saja. I-5

Dieses Dokument wurde mit Win2PDF, erhaeltlich unter http://www.win2pdf.com/ch Die unregistrierte Version von Win2PDF darf nur zu nicht-kommerziellen Zwecken und zur Evaluation eingesetzt werden.