BADAN METEOROLOGI, KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS BANJIR DI WILAYAH SUBULUSSALAM TANGGAL 20 SEPTEMBER 2015

Stasiun Meteorologi Klas I Sultan Iskandar Muda Banda Aceh

ANALISA BANJIR KAB. ACEH SELATAN

Stasiun Meteorologi Klas I Sultan Iskandar Muda Banda Aceh

PROPINSI ACEH, 22 SEPTEMBER Oleh : Stasiun Meteorologi Klas I Sultan Iskandar Muda Banda Aceh

Stasiun Meteorologi Klas I Sultan Iskandar Muda Banda Aceh

ANALISIS BANJIR DI WILAYAH BIREUEN TANGGAL 12 JUNI Oleh : Syahrir Stamet kelas 1 Blang bintang Banda Aceh

ANALISIS CUACA TERKAIT BANJIR DI KECAMATAN ALOK WILAYAH KABUPATEN SIKKA, NTT (15 FEBRUARI 2018)

ANALISA BANJIR BANDANG BENER MERIAH, BANJIR ABDYA DAN ACEH SELATAN TANGGAL 13 SEPTEMBER 2015

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

ANALISIS CUACA SAAT TERJADI BANJIR DI WILAYAH KAB. SUMBAWA TANGGAL 11 FEBRUARI 2017

ANALISIS CUACA TERKAIT BANJIR DI KECAMATAN ALOK WILAYAH KABUPATEN SIKKA, NTT (16 DESEMBER 2016)

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

ANALISIS KEJADIAN BANJIR DAN LONGSOR

ANALISIS KONDISI CUACA EKSTRIM ANGIN PUTING BELIUNG DI PEMALANG TANGGAL 01 JUNI Stasiun Meteorologi Nabire

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA STASIUN METEOROLOGI KLAS III MALI

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

ANALISIS BANJIR ACEH SELATAN DAN SIMEULUE TANGGAL 8 JUNI 2015 Oleh Theresia Grefyolin Simbolon, A.Md Stasiun Klimatologi Indrapuri Aceh

STASIUN METEOROLOGI TANJUNGPANDAN

ANALISIS KEJADIAN BANJIR BANDANG

ANALISIS KLIMATOLOGI BANJIR BANDANG BULAN NOVEMBER DI KAB. LANGKAT, SUMATERA UTARA (Studi Kasus 26 November 2017) (Sumber : Waspada.co.

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

ANALISA CUACA TERKAIT KEJADIAN BANJIR DI KECAMATAN JAILOLO SELATAN KABUPATEN HALMAHERA BARAT TANGGAL 15 MARET 2017 BADAN METEOROLOGI DAN GEOFISIKA

ANALISIS BANJIR BANDANG DI WILAYAH NON ZOM KABUPATEN NAGAN RAYA PROVINSI ACEH

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

ANALISIS CUACA TERKAIT BANJIR DI KELURAHAN WOLOMARANG, KECAMATAN ALOK, WILAYAH KABUPATEN SIKKA, NTT (7 JANUARI 2017)

ANALISA CUACA SAAT TERJADI BANJIR DI KEC. SUMBAWA DAN LABUHAN BADAS WILAYAH KABUPATEN SUMBAWA (29 JANUARI 2017)

ANALISIS KLIMATOLOGI TERKAIT BANJIR DI KAB. SERDANG BEDAGAI, SUMATERA UTARA (Studi Kasus 16 dan 18 September 2017)

STASIUN METEOROLOGI KLAS III NABIRE

ANALISIS ANGIN KENCANG DI ABDYA, ACEH BARAT DAN ACEH SELATAN 05 AGUSTUS 2015

IDENTIFIKASI CUACA TERKAIT KEJADIAN LONGSOR DI WILAYAH ACEH BESAR TANGGAL 9 SEPTEMBER

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA STASIUN METEOROLOGI MALI - ALOR

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA STASIUN METEOROLOGI NABIRE

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA STASIUN KLIMATOLOGI SERAM BAGIAN BARAT

ANALISIS KONDISI CUACA EKSTRIM ANGIN PUTING BELIUNG DI SUKABUMI TANGGAL 03 JUNI Stasiun Meteorologi Nabire

LAPORAN KEJADIAN BANJIR DAN CURAH HUJAN EKSTRIM DI KABUPATEN LOMBOK BARAT DAN KOTA MATARAM TANGGAL 9-14 DESEMBER 2016

ANALISIS KLIMATOLOGI HUJAN EKSTRIM BULAN JUNI DI NEGARA-BALI (Studi Khasus 26 Juni 2017)

STASIUN METEOROLOGI GAMAR MALAMO GALELA

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA STASIUN METEOROLOGI MALI - ALOR

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

STASIUN METEOROLOGI GAMAR MALAMO GALELA

ANALISIS KEJADIAN BANJIR DI DESA BONAN DOLOK, KABUPATEN SAMOSIR TANGGAL 7 MARET 2018

ANALISA CUACA BANJIR DI ACEH UTARA TGL FEBRUARI 2016

ANALISIS CUACA TERKAIT ANGIN KENCANG DI RANTEPAO TANA TORAJA TANGGAL 16 MARET Stasiun Meteorologi Nabire

IDENTIFIKASI CUACA TERKAIT KEJADIAN BANJIR DI WILAYAH KAB. BLANGKEJEREN DAN ACEH BESAR, PROPINSI ACEH,

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

IDENTIFIKASI CUACA TERKAIT KEJADIAN BANJIR DI MANOKWARI TANGGAL 18 FEBRUARI Stasiun Meteorologi Nabire

STASIUN METEOROLOGI NABIRE

ANALISIS CUACA TERKAIT KEJADIAN ANGIN KENCANG DI KENDARI

ANALISIS CURAH HUJAN SAAT KEJADIAN BANJIR DI SEKITAR BEDUGUL BALI TANGGAL 21 DESEMBER 2016

ANALISIS HUJAN LEBAT DI WILAYAH AMAHAI, KABUPATEN MALUKU TENGAH (21 APRIL 2017)

LAPORAN ANALISIS KEJADIAN BANJIR DI KABUPATEN BIMA, DOMPU DAN KOTA BIMA, JANUARI 2015

TINJAUAN SECARA METEOROLOGI TERKAIT BENCANA BANJIR BANDANG SIBOLANGIT TANGGAL 15 MEI 2016

PMG Pelaksana Lanjutan Stasiun Meteorologi Nabire

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA STASIUN METEOROLOGI KLAS III MALI

STASIUN METEOROLOGI NABIRE

ANALISA CUACA BANJIR DI ACEH UTARA TGL JANUARI 2016

ANALISIS KEJADIAN TANAH LONGSOR DI WILAYAH PEJAWARAN BANJARNEGARA

ANALISIS KEJADIAN HUJAN SANGAT LEBAT DI KOTA PONTIANAK DAN KABUPATEN KAPUAS HULU, KALIMANTAN BARAT TANGGAL 15 FEBRUARI 2017

LAPORAN ANALISIS KEJADIAN BANJIR DI KABUPATEN LOMBOK BARAT DAN KOTA MATARAM, 02 MEI 2015

IDENTIFIKASI CUACA TERKAIT KEJADIAN BANJIR DI WILAYAH ACEH PIDIE PROPINSI ACEH, TANGGAL 01 JANUARI

IDENTIFIKASI KEJADIAN BANJIR BANDANG KECAMATAN TANGSE KABUPATEN PIDIE, TANGGAL 26 FEBRUARI 2017

ANALISIS KEJADIAN KABUPATEN SEKADAU, KALIMANTAN BARAT TANGGAL 19 FEBRUARI 2017

ANALISIS TERKAIT HUJAN SANGAT LEBAT (128,1 mm) di BALIKPAPAN

LAPORAN KEJADIAN BANJIR DAN CURAH HUJAN EKSTRIM DI KOTA MATARAM DAN KABUPATEN LOMBOK BARAT TANGGAL JUNI 2017

STASIUN METEOROLOGI KLAS III NABIRE

ANALISIS KEJADIAN ANGIN KENCANG DAN HUJAN LEBAT DI KAB. MEMPAWAH KALIMANTAN BARAT TANGGAL 09 AGUSTUS 2017

STASIUN METEOROLOGI PATTIMURA AMBON

ANALISIS CUACA EKSTRIM TERKAIT KEJADIAN HUJAN LEBAT DAN BANJIR DI PULAU BANGKA PROVINSI KEPULAUAN BANGKA - BELITUNG TANGGAL 11 MARET 2018

ANALISIS KEJADIAN BANJIR

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

ANALISIS BANJIR DI KABUPATEN SEKADAU TANGGAL 21 JANUARI 2017

LAPORAN KEJADIAN BANJIR DAN CURAH HUJAN EKSTRIM DI KABUPATEN BIMA DAN KOTA BIMA TANGGAL DESEMBER 2016

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

ANALISA CUACA PADA SAAT KEJADIAN ROBOHNYA JEMBATAN DI PULAU BERHALA TANGGAL 7 JULI 2016

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

BMKG STASIUN KLIMATOLOGI KLAS I - SAMPALI, MEDAN

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA STASIUN METEOROLOGI KLAS III MALI

Analisis Hujan Lebat pada tanggal 7 Mei 2016 di Pekanbaru

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA STASIUN KLIMATOLOGI PONDOK BETUNG-TANGERANG

ANALISIS CUACA TERKAIT KEJADIAN BANJIR DI PULAU BANGKA TANGGAL 07 FEBRUARI 2016

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

ANALISA CUACA TERKAIT KEJADIAN HUJAN EKSTREM SURABAYA DI SURABAYA TANGGAL 24 NOVEMBER 2017

IDENTIFIKASI CUACA TERKAIT KEJADIAN BANJIR DI WIL KAB. ACEH SELATAN TANGGAL 14 JULI 2016

TINJAUAN KLIMATOLOGIS BANJIR DI KABUPATEN MEMPAWAH 14 MEI 2016

ANALISIS KEJADIAN BANJIR TANGGAL 10 SEPTEMBER 2017 DI KABUPATEN SERDANG BEDAGAI, PROVINSI SUMATERA UTARA

IDENTIFIKASI CUACA DAN ANGIN KENCANG DI WILAYAH SABANG, BANDA ACEH DAN ACEH BESAR TANGGAL 23 MEI 2016

ANALISIS KEJADIAN HUJAN LEBAT DAN BANJIR DI BATAM, KEPULAUAN RIAU TANGGAL 14 NOVEMBER 2017

BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

ANALISIS BANJIR BANDANG DAN TANAH LONGSOR DI SEKITAR BEDUGUL (BULELENG) DAN KINTAMANI (BANGLI) TANGGAL 9 FEBRUARI 2017

ANALISIS KLIMATOLOGIS CURAH HUJAN EKSTREM DI KABUPATEN LOMBOK TIMUR TANGGAL NOVEMBER 2017

ANALISIS HUJAN LEBAT DAN ANGIN KENCANG DI WILAYAH AMAHAI, KABUPATEN MALUKU TENGAH (7 FEBRUARY 2017)

ANALISIS KONDISI CUACA LAUT SAAT KANDASNYA KAPAL KMP DHARMA KARTIKA DI PERAIRAN TELUK BONE

ANALISIS KEJADIAN CUACA EKSTRIM TERKAIT HUJAN LEBAT, BANJIR DAN TANAH LONGSOR DI KOTA BALIKPAPAN DAN PENAJAM PASIR UTARA (PPU) TANGGAL 17 MARET 2018

Transkripsi:

BADAN METEOROLOGI, KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA STASIUN METEOROLOGI KELAS I SULTAN ISKANDAR MUDA Alamat : Bandara Sultan Iskandar Muda Telp. 0651-24217 Fax. 0651-31774 Blang Bintang Aceh Besar Email: stamet.blangbintang@bmkg.go.id Analisis Banjir Di Wilayah Aceh Utara Tanggal 28 September 2015 Oleh : Syahrir / Anang H. Prakirawan Stamet Kelas I Sultan Iskandar Muda Banda Aceh 1. INFORMASI KEJADIAN BANJIR LOKASI ACEH UTARA TANGGAL 28 SEPTEMBER 2015 DAMPAK SERAMBINEWS.COM, LHOKSEUMAWE Hujan deras dan meluapnya Sungai Peuto di Kecamatan Lhoksukon, Aceh Utara, Senin (28/9/2015), mengakibatkan empat titik tanggul sungai itu jebol. Akibatnya, Lhoksukon menjadi kecamatan paling parah terendam banjir dari dua kecamatan lainnya, yaitu Kecamatan Matangkuli dan Kecamatan Pirak Timu Aceh Utara. Berdasarkan informasi yang dihimpun di lokasi banjir, tanggul jebol berada di Desa Krueng Kilometer Lima, Desa Dayah Kilometer Enam, Kumbang Kilometer Tujuh, Desa Tengoh Kilometer Delapan Kecamatan Lhoksukon. Akibatnya sejumlah kawasan persawahan dan pemukiman penduduk terendam setinggi 1 sampai 1,5 meter. Salah seorang warga di Desa Dayah Kilometer Enam, Ridwan, menyebutkan, banjir tersebut menghantam tanggul yang telah diperbaiki sebelumnya. Air sungai melimpah dan tanggul tak mampu menahannya. Ini harus segera diperbaiki, sehingga bisa mengatasi banjir ke depan, ujar Ridwan. Disebutkan memasuki akhir tahun, banjir akan semakin kerap terjadi di kawasan itu. Sehingga, perbaikan tanggul harus dipercepat, ujarnya. Camat Lhoksukon Saifuddin menyebutkan kerusakan akibat banjir itu telah dilaporkan ke Wakil Bupati Aceh Utara Muhammad Jamil.

Dia mengharapkan, kerusakan tersebut akan segera diatasi. Sejauh ini belum ada pengungsia, ujarnya. Kepala Humas Pemerintah Aceh Utara, Amir Hamzah, menyebutkan bahwa ada pengungsian maka pihaknya segera menyalurkan bantuan masa panik berupa sembilan bahan pokok (sembako). Saat ini Dinas Sosial sedang mengecek keadaan banjir dan jika ada pengungsian segera disalurkan bantuan masa panik, ujarnya. Sebelumnya diberitakan, banjir merendam Kecamatan Lhoksukon, Matangkuli, dan Kecamatan Pirak Timu, Aceh Utara. Banjir tersebut disebabkan meluapnya dua sungai yiatu Peuto dan Keureuto di kabupaten tersebut. (*) Lokasi Kejadian tanggal 27 September 2015 Gambar 1. Kondisi Muka Bumi Sekitar Lokasi Banjir Kab. Aceh Utara 2. ANALISIS DAN PEMBAHASAN A. Satelit Cuaca dan Dinamika Atmosfer Dari citra satelit tanggal 27 September 2015, memperlihatkan kejadian tutupan awan-awan (awan hujan) disepanjang wilayah Utara, terutama di wilayah Kab. Aceh Utara, awan-awan hujan di wilayah tersebut pada umumnya memiliki sebaran merata utamanya pada siang hingga malam hari. Tutupan awan Tutupan awan 12.00 UTC(19.00 WIB) 12.40 UTC(19400 WIB)

Tutupan awan Tutupan awan 14.40 UTC (21.40 WIB) 17.20 UTC(00.20 WIB) Gambar 2. Citra Satelit, tanggal 27 Sept 2015 Sumber.http://satelit.bmkg.go.id/BMKG/index.php B. Outgoing Longwave Radiation (OLR) OLR merupakan radiasi gelombang panjang yang dipancarkan bumi keluar angkasa. Tidak semua radiasi gelombang panjang yang terpancar dari bumi sampai keluar angkasa. Awan awan adalah salah satu faktor yang menghalangi perjalanan gelombang panjang. Besarnya OLR yang dipancarkan bumi diukur oleh satelit. Jika pada suatu wilayah tertutup hamparan awan, maka nilai OLR akan kecil. Nilai anomali OLR sekitar lokasi kejadian, di wilayah kabupaten Subulussalam berkisar -0.40 s.d -0.50 W/m2. Nilai ini dapat menunjukkan wilayah disekitar kejadian tertutup hamparan awan sehingga sangat berpotensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat. Gambar 3. Outgoing longwave Radiation( OLR) Sumber:hhtp//kishou.go.jp

C. Suhu Muka Laut (SST) Nilai anomali suhu muka laut di Wilayah Kab Aceh Utara, tanggal 27 September 2015 berkisar +0.5 s.d +1.0 0 C. Nilai positif ini menunjukkan kondisi laut sedikit lebih hangat dan dapat menambah peluang terbentuknya awan-awan di sekitar wilayah kejadian. Gambar 4. Anomali Suhu Muka Laut Sumber:hhtp//kishou.go.jp Gambar 5. Suhu Muka Laut (SST global) Sumber : Mercator BMKG Suhu Muka Laut rata rata di wilayah perairan Indonesia pada tanggal 27 September 2015 berkisar antara 29 C s.d 30 C, Kondisi suhu muka laut yang cukup hangat membantu dalam penambahan massa uap air yang berpotensi dalam pembentukan awan hujan. Namun jika dianalisis secara keseluruhan, wilayah Indonesia masih dalam kondisi Normal.

D. Analisa Angin/ Streamlines Dari prakiraan streamline BMKG menunjukkan adanya daerah belokan angin (Shearline) di wilayah Aceh. Belokan angin ini menimbulkan pengumpulan awan-awan yang berpotensi hujan diwilayah tersebut terutama peluang munculnya awan-awan cumulonimbus yang memicu terjadinya hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai angin kencang dan puting beliung. Gambar 6. Prakiraan Angin, tanggal 27 Sept 2015 E. Data Curah Hujan lebat : Berdasarkan diseminasi WRF curah hujan merata di wilayah Aceh utara dan berintensitas sedang hingga Lokasi kejadian Sumber : http://diseminasi.meteo.bmkg.go.id/wrf/

3. KESIMPULAN DAN PENUTUP Berdasarkan pantauan citra satelit MTSAT dan dinamika atmosfer yang terjadi di wilayah Propinsi Aceh pada saat kejadian banjir Kabupaten Aceh utara menunjukkan sebaran awan-awan cukup merata dibahagian Utara Propinsi Aceh pada Sore hingga malam hari. Nilai anomali Outgoing Longwave Radiation (OLR) menunjukkan adanya daerah tutupan awan dengan ketebalan yang cukup signifikan, sementara nilai Sea Surface Temperature (SST) memperlihatkan wilayah perairan Aceh cukup hangat sehingga menyediakan jumlah uap air yang cukup untuk memberi peluang terbentuknya awanawan. Angin Baratan yang membawa uap air dari Samudera Hindia Barat Aceh juga masih terlihat dominan menyebabkan pertumbuhan awan-awan hujan di pantai Utara Aceh. Dari data curah hujan, WRF menunjukkan bahwa terjadi akumulasi hujan harian dengan intensitas sedang hingga lebat di Kabupaten Aceh Utara Demikianlah laporan analisis kejadian banjir di wilayah Kabupaten Aceh Utara, Analisis ini dibuat berdasarkan data diseminsi WRF dan dinamika atmosfer yang terjadi pada tanggal tersebut.