BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP GADAI GANDA KENDARAAN BERMOTOR DI KELURAHAN PAGESANGAN KECAMATAN JAMBANGAN KOTA SURABAYA

dokumen-dokumen yang mirip
ija>rah merupakan salah satu kegiatan muamalah dalam memenuhi

murtahin dan melibatkan beberapa orang selaku saksi. Alasan

BAB II GADAI DALAM HUKUM ISLAM

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP JAMINAN HUTANG BERUPA AKTA KELAHIRAN ANAK DI DESA WARUREJO KECAMATAN BALEREJO KABUPATEN MADIUN

BAB II LANDASAN TEORITIS. " artinya menggadaikan atau merungguhkan. 1 Gadai juga diartikan

Elis Mediawati, S.Pd.,S.E.,M.Si.

BAB I PENDAHULUAN. melalui Rasulullah saw yang bersifat Rahmatan lil alamin dan berlaku

BAB IV SUMUR DENGAN SISTEM BORONGAN DI DESA KEMANTREN KECAMATAN PACIRAN KABUPATEN LAMONGAN

RAHN, DAN KETENTUAN FATWA DEWAN SYARIAH

BAB II GAMBARAN UMUM GADAI EMAS (AR-RAHN) DALAM FATWA DEWAN SYARIAH NASIONAL-MAJLIS UALAMA INDONESI (DSN-MUI) TENTANG RAHN DAN RAHN EMAS

BAB IV BINDUNG KECAMAATAN LENTENG KABUPATEN SUMENEP. yang sifatnya menguntungkan. Jual beli yang sifatnya menguntungkan dalam Islam

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP IMPLEMENTASI IJĀRAH JASA SIMPAN DI PEGADAIAN SYARIAH CABANG BLAURAN SURABAYA

MURA>BAH}AH DAN FATWA DSN-MUI

Rahn - Lanjutan. Landasan Hukum Al Qur an. Al Hadits

BAB IV ANALISIS APLIKASI PEMBERIAN UPAH TANPA KONTRAK DI UD. SAMUDERA PRATAMA SURABAYA

BAB IV PENERAPAN AKTA JAMINAN FIDUSIA DALAM PERJANJIAN PEMBIAYAAN AL QARDH. A. Analisis Penerapan Akta Jaminan Fidusia dalam Perjanjian Pembiayaan Al

BAB IV ANALISIS DATA

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PENAHANAN SAWAH SEBAGAI JAMINAN PADA HUTANG PIUTANG DI DESA KEBALAN PELANG KECAMATAN BABAT KABUPATEN LAMONGAN

BAB IV TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP TRANSAKSI PEMBAYARAN DENGAN CEK LEBIH PADA TOKO SEPATU UD RIZKI JAYA

BAB IV ANALISA DATA A. Praktek Gadai Sawah di Kelurahan Ujung Gunung Kecamatan Menggala Kabupaten Tulang Bawang

BAB IV PEMANFAATAN GADAI SAWAH PADA MASYARAKAT DESA SANDINGROWO DILIHAT DARI PENDAPAT FATWA MUI DAN KITAB FATH}UL MU I<N

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP UTANG PIUTANG SISTEM IJO (NGIJO) DI DESA SEBAYI KECAMATAN GEMARANG KABUPATEN MADIUN

Rahn /Gadai Akad penyerahan barang / harta (marhun) dari nasabah (rahin) kepada bank (murtahin) sebagai jaminan sebagian atau seluruh hutang

BAB IV. A. Mekanisme Penundaan Waktu Penyerahan Barang Dengan Akad Jual Beli. beli pesanan di beberapa toko di DTC Wonokromo Surabaya dikarenakan

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP UTANG PIUTANG DALAM BENTUK UANG DAN PUPUK DI DESA BRUMBUN KECAMATAN WUNGU KABUPATEN MADIUN

BAB IV ANALISIS TENTANG ARISAN TEMBAK DI DESA SENAYANG KECAMATAN SENAYANG KABUPATEN LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU

BAB IV LAPORAN HASIL PENELITIAN

BAB II KONSEP DASAR TENTANG GADAI. A. Pengertian Gadai Gadai dalam persepektif hukum islam disebut dengan istilah rahn,

BAB IV ANALISIS DATA

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTIK AKAD UTANG PIUTANG BERHADIAH DI DESA SUGIHWARAS KECAMATAN CANDI KABUPATEN SIDOARJO

BAB IV LAPORAN HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS DATA. wawancara kepada para responden dan informan, maka diperoleh 4 (empat) kasus

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP KONTRAK OPSI SAHAM DI BURSA EFEK INDONESIA SURABAYA

BAB IV ANALISIS DATA. A. Analisis Terhadap Praktek Pinjam Pakai Sepeda Motor

BAB 1 PENDAHULUAN. mengatur hubungan manusia dan pencipta (hablu min allah) dan hubungan

RAHN (HUTANG PIUTANG DENGAN JAMINAN) DALAM HUKUM

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK GADAI TANAH SAWAH DI DESA ULULOR KECAMATAN PRACIMANTORO KABUPATEN WONOGIRI

BAB I PENDAHULUAN. sedang menjamur di kalangan masyarakat desa Sidomulyo kecamatan. Silo kabupaten Jember, di mana kasab (penghasilannya) mereka

BAB IV ANALISIS TERHADAP MEKANISME PEMBIAYAAN EMAS DENGAN AKAD RAHN DI BNI SYARIAH BUKIT DARMO BOULEVARD CABANG SURABAYA

BAB IV PRAKTIK JUAL BELI INTAN DENGAN PERANTARA DI PASAR INTAN MARTAPURA KABUPATEN BANJAR

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP OPERASIONALISASI DANA DEPOSITO DI BNI SYARI AH CAB. SURABAYA

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP IMPLEMENTASI PENETAPAN TARIF JASA ANGKUTAN UMUM BIS ANTAR KOTA/PROVINSI SURABAYA-SEMARANG

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP TRANSAKSI QARD} UNTUK USAHA TAMBAK IKAN DI DESA SEGORO TAMBAK KECAMATAN SEDATI KABUPATEN SIDOARJO

BAB I PENDAHULUAN. Para ahli hukum Islam memberikan pengertian harta ( al-maal ) adalah. disimpan lama dan dapat dipergunakan waktu diperlukan.

murtahin di Desa Karangankidul Kecamatan Benjeng Kabupaten Gresik. Dari

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. A. Praktik Denda bagi Pihak Penggadai Sawah oleh Penerima Gadai di Desa

MURA>BAH}AH DALAM PEMBIAYAAN USAHA PERIKANAN DI

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Pada hakikatnya Allah menciptakan manusia di dunia ini tidak lain

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTIK JUAL BELI BARANG SERVIS DI TOKO CAHAYA ELECTRO PASAR GEDONGAN WARU SIDOARJO

BAB II JUAL BELI, KREDIT DAN RIBA. dahulu perlu diperjelas pengertian jual beli. Secara etimologi berarti menjual

BAB I PENDAHULUAN. baik secara individu maupun dalam kehidupan bermasyarakat. Dalam kehidupan seharihari

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II GADAI DALAM HUKUM ISLAM. etimologi mengandung pengertian menggadaikan, merungguhkan. 1

BAB VI ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP TRADISI GADAI SAWAH DI DESA MORBATOH KECAMATAN BANYUATES KABUPATEN SAMPANG

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP UPAH BORONGAN PADA BURUH PABRIK PT INTEGRA INDOCABINET BETRO SEDATI SIDOARJO

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TENTANG JUAL BELI SUKU CADANG MOTOR HONDA DI DEALER HONDA CV. SINARJAYA KECAMATAN BUDURAN KABUPATEN SIDOARJO

BAB I PENDAHULUAN. 1 Rachmad Syafei, Ilmu Usul Fiqh, Pustaka Setia, Bandung, 1999, hlm. 283.

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP TRADISI PELAKSANAAN UTANG PIUTANG BENIH PADI DENGAN SISTEM BAYAR GABAH DI

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK JUAL BELI EMAS DI TOKO EMAS ARJUNA SEMARANG

BAB IV ANALISIS PELAKSANAAN PEMBIAYAAN TALANGAN HAJI DI BANK SYARIAH MANDIRI SEMARANG

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM DAN PASAL 106 KOMPILASI HUKUM ISLAM TENTANG JUAL BELI TANAH MILIK ANAK YANG DILAKUKAN OLEH WALINYA

BAB IV TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP SISTIM JUAL BELI HASIL PERKEBUNAN TEMBAKAU DI DESA RAJUN KECAMATAN PASONGSONGAN KABUPATEN SUMENEP

BAB IV ANALISIS. A. Pelaksanaan Lelang Barang Jaminan pada Perum Pegadaian Cabang Bandar Lampung

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP KASUS PERUBAHAN HARGA SECARA SEPIHAK DALAM JUAL BELI DAGING SAPI DI PASAR PLOSO JOMBANG

BAB II LANDASAN TEORI. Secara etimologi, al mal berasal dari kata mala yang berarti condong atau

BAB IV ANALISIS MENURUT EMPAT MAZHAB TERHADAP JUAL BELI CABE DENGAN SISTEM UANG MUKA DI DESA SUMBEREJO KECAMATAN BANYUPUTIH KABUPATEN SITUBONDO

BAB IV ANALISIS TERHADAP PRAKTIK PEMANFAATAN BARANG TITIPAN. A. Analisis Praktik Pemanfaatan Barang Titipan di Kelurahan Kapasari

BAB I PENDAHULUAN. hidup dalam masyarakat dan saling membutuhkan satu sama lain. 2 Firman

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTIK PEMESANAN PRODUK PAKET AQIQAH DI MITRA AQIQAH MANDIRI KATERING JAMBANGAN SURABAYA

BAB I PENDAHULUAN. di dalamnya juga mencakup berbagai aspek kehidupan, bahkan cakupannya

BAB I PENDAHULUAN. Manusia diciptakan Allah S.W.T. sebagai khalifah untuk memakmurkan

BAB IV ANALISA HUKUM ISLAM TERHADAP SETATUS UANG MUKA YANG HANGUS DALAM PRAKTEK JUAL BELI ANAKAN BURUNG LOVE PONOROGO

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP MEKANISME JUAL BELI IKAN LAUT DALAM TENDAK

BAB I PENDAHULUAN. bentuk penyaluran dana kemasyarakat baik bersifat produktif maupun konsumtif atas dasar

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP HUTANG PIUTANG PETANI TAMBAK KEPADA TENGKULAK DI DUSUN PUTAT DESA WEDUNI KECAMATAN DEKET KABUPATEN LAMONGAN

BAB IV ANALISIS PRAKTEK MAKELAR. A. Praktek Makelar Dalam Jual Beli Mobil di Showroom Sultan Haji Motor

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PELAKSANAAN GADAI SAWAH DIDESA UNDAAN LOR KECAMATAN KARANGANYAR KABUPATEN DEMAK

BAB I PENDAHULUAN. sebagai jaminan secara hak, tetapi dapat diambil kembali sebagai tebusan. Gadai

BAB IV ANALISIS JUAL BELI MESIN RUSAK DENGAN SISTEM BORONGAN DI PASAR LOAK DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM

BAB I PENDAHULUAN. yang telah ditetapkan oleh Allah Swt. Kerena manusia sebagai makhluk

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM DAN UU PERLINDUNGAN KONSUMEN NOMOR 8 TAHUN 1999 TERHADAP JUAL BELI BARANG REKONDISI

BAB IV ANALISIS DATA

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTEK PENGGUNAAN AKAD BMT AMANAH MADINA WARU SIDOARJO. Pembiayaan di BMT Amanah Madina Waru Sidoarajo.

BAB I PENDAHULUAN. Melakukan kegiatan ekonomi dan bermuamalah merupakan tabi at. manusia untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Dalam melakukan kegiatan

KONSEP RIBA SESI III ACHMAD ZAKY

BAB II GADAI DALAM HUKUM ISLAM. A. Pengertian Gadai Dalam fiqih muamalah, perjanjian gadai disebut rahn. Istilah rahn

BAB IV UPAH (IJARAH) MENURUT HUKUM ISLAM

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PENGALIHAN DANA TABARRU UNTUK MENUTUP KREDIT MACET DI KJKS SARI ANAS SEMOLOWARU SURABAYA

BAB IV ANALISIS SADD AL-DH>ARI< AH TERHADAP JUAL BELI PESANAN MAKANAN DENGAN SISTEM NGEBON OLEH PARA NELAYAN DI DESA BRONDONG GANG 6 LAMONGAN

BAB I PENDAHULUAN. membutuhkan pembiayaan jangka pendek dengan margin yang rendah. Salah. satunya pegadaian syariah yang saat ini semakin berkembang.

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP UTANG PIUTANG HEWAN TERNAK SEBAGAI MODAL PENGELOLA SAWAH DI DESA RAGANG

BAB I PENDAHULUAN. menjalankan kehidupan sehari-hari setiap individu memiliki kepentingan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. 1. Nadhifatul Kholifah, Topowijono & Devi Farah Azizah (2013) Bank BNI Syariah. Hasil Penelitian dari penelitian ini, yaitu:

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP SISTEM PINJAM MEMINJAM UANG DENGAN BERAS DI DESA SAMBONG GEDE MERAK URAK TUBAN

secara tunai (murabahah naqdan), melainkan jenis yang

BAB IV ANALISIS DATA. Pegadaian Syariah Cabang Raden Intan Bandar Lampung. mendeskripsikan dan mengilustrasikan rangkaian pelaksaan gadai dari awal

RESCHEDULING NASABAH DEFAULT PEMBIAYAAN MURA>BAH}AH

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Islam memperkenankan negara untuk mengatur masalah perekonomian agar

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM DAN HUKUM PERDATA TERHADAP PENGALIHAN BARANG GADAI KEPADA PIHAK KETIGA DI DESA KLOPOSEPULUH KABUPATEN SIDOARJO

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTIK PEMBIAYAAN MURA<BAH{AH DI BMT MADANI TAMAN SEPANJANG SIDOARJO

Transkripsi:

68 BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP GADAI GANDA KENDARAAN BERMOTOR DI KELURAHAN PAGESANGAN KECAMATAN JAMBANGAN KOTA SURABAYA A. Analisis Terhadap Praktik Gadai Ganda Kendaraan Bermotor di Kelurahan Pagesangan Kecamatan Jambangan Kota Surabaya Sebagaimana yang telah dijelaskan pada pembahasan bab sebelumnya, bahwa yang melatar belakangi praktik gadai yang terjadi di kelurahan Pagesangan kecamatan Jambangan kota Surabaya disebabkan karena beberapa faktor antara lain yaitu dari kebutuhan yang mendesak, seperti untuk biaya pendidikan, biaya kesehatan, membayar hutang karena judi, dan biaya kehidupan sehari-hari lainnya. Dari faktor-faktor tersebut mengakibatkan seseorang mengambil jalan pintas yaitu dengan cara meminjam uang kepada pegadaian. Dan salah satu cara yang ditempuh seseorang adalah meminjam uang kepada gadai perorangan setelah melihat begitu sulitnya meminjam uang ke rumah pegadaian dengan syarat-syarat yang dianggap sulit bagi sekelompok orang. Sebagian orang tidak suka mencari pinjaman yang terlalu banyak syarat, padahal mereka sendiri tahu bahwasannya meminjam uang kepada perorangan tidak menutup kemungkinan akan terjadi persengketaan dikemudian hari. Tetapi menurut banyak orang, gadai yang seperti ini adalah jalan alternatif untuk mendapatkan pinjaman yang mudah karena gadai tersebut hanya bermodalkan unsur kepercayaan. 68

69 Jika dilihat dari makna sesunguhnya Gadai adalah salah satu bentuk muamalah yang hanya menggunakan unsur kepercayaan antara kedua belah pihak. Sebagaimana firman Allah swt: Jika kamu dalam perjalanan (dan bermu'amalah tidak secara tunai) sedang kamu tidak memperoleh seorang penulis, Maka hendaklah ada barang tanggungan yang dipegang (oleh yang berpiutang). akan tetapi jika sebagian kamu mempercayai sebagian yang lain, Maka hendaklah yang dipercayai itu menunaikan amanatnya (hutangnya) dan hendaklah ia bertakwa kepada Allah Tuhannya; dan janganlah kamu (para saksi) menyembunyikan persaksian. dan barang siapa yang menyembunyikannya, Maka Sesungguhnya ia adalah orang yang berdosa hatinya; dan Allah Maha mengetahui apa yang kamu kerjakan. (Q.S. Al-Baqarah : 283) 1 Gadai ganda adalah gadai yang memiliki 2 murtahin yang dilakukan apabila ra>hin tidak bisa melunasi hutangnya walaupun telah diberi kerentanan waktu untuk membayarnya, maka gadai yang seperti ini kerap kali dilakukan. Dan gadai ini sangat melenceng dari syariat Islam. Dari keterangan dalil-dalil diatas menunjukkan bahwa gadai dianggap sah dan berlaku menurut syariat Islam, apabila telah memenuhi rukun dan syarat gadai. Rukun gadai yaitu meliputi: 1. Ijab qabul (sighat) yang dilakukan oleh kedua belah pihak yaitu ra>hin dengan murtahin. 2. Pihak yang menggadaikan (ra>hin). 1 DEPAG RI, Al-Qur an dan Terjemahnya, 71.

70 3. Pihak yang menerima gadai (murtahin). 4. Obyek yang digadaikan (marhun), berupa barang yang digunakan sebagai jaminan. 5. Hutang (marhun bih). 2 Dan syarat gadai yang mencakup dari rukun gadai adalah sebagai berikut: 1. Syarat yang terkait dengan aqid (orang yang berakad) adalah ahli tasharuf, yaitu mampu membelanjakan harta dan dalam hal ini memahami persoalan-persoalan yang berkaitan dengan gadai. 3 Serta harus cakap bertindak hukum. Kecakapan bertindak hukum, menurut jumhur ulama adalah orang yang telah baligh dan berakal. Sedangkan menurut Ulama Hanafiyah, kedua belah pihak yang berakad tidak disyaratkan baligh, tetapi cukup berakal saja. Oleh sebab itu, menurut mereka anak kecil yang mumayyiz boleh melakukan akad rahn dengan syarat akad rahn yang dilakukan anak kecil yang sudah mumayyiz ini mendapat persetujuan dari walinya. 2. Syarat shigat (lafadz) Lafadz ijab qabul dapat dilakukan baik secara tertulis maupun lisan, yang penting di dalamnya terkandung maksud adanya perjanjian gadai. Para fuqaha sepakat, bahwa perjanjian gadai mulai berlaku sempurna ketika barang yang digadaikan (marhun) secara hukum telah berada di tangan pihak berpiutang (murtahin). Apabila barang gadai 2 Sohan Sahrani dan Ru fah Abdullah, Fikih Muamalah, (Bogor: Ghalia Indonesia, 2011), 160. 3 Hendi Suhendi, Fiqh Muamalah, (Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2005), 107.

71 telah dikuasai (al-qabdh) oleh pihak berpiutang, begitu pula sebaliknya, maka perjanjian gadai bersifat mengikat kedua belah pihak. Pernyataan ijab qabul yang terdapat dalam gadai tidak boleh digantungkan (mu allaq) dengan syarat tertentu yang bertentangan dengan hakikat rahn. 4 Ulama Hanafiyah mengatakan dalam akad itu ar-rahn tidak boleh dikaitkan dengan syarat tertentu atau dikaitkan dengan masa yang akan datang, Karena akad ar-rahn sama dengan akad jual beli. Apabila akad itu dibarengi dengan syarat tertentu atau dikaitkan dengan masa yang akan datang, maka syaratnya batal, sedangkan akadnya sah. Misalnya orang yang berutang mensyaratkan apabila tenggang waktu utang telah habis dan utang belum terbayar, maka ar-rahn itu diperpanjang satu bulan atau pemberi utang mensyaratkan harta agunan itu boleh ia manfaatkan. Ulama Malikiyah, Syafi iyah, dan Hanabilah mengatakan bahwa apabila syarat itu adalah syarat yang mendukung kelancaran akad itu, maka syarat itu dibolehkan, tetapi apabila syarat itu bertentangan dengan tabiat akad ar-rahn maka syaratnya batal. Kedua syarat dalam contoh di atas (perpanjangan ar-rahn satu bulan dan agunan boleh dimanfaatkan), termasuk syarat yang tidak sesuai dengan tabiat ar-rahn karenanya syarat itu dinyatakan batal. Syarat yang dbolehkan itu misalnya untuk syarat sahnya ar-rahn itu pihak pemberi utang minta agar akad itu disaksikan oleh dua orang saksi. Sedangkan syarat yang 4 Burhanuddin S., Fiqh Muamalah Pengantar Kuliah Ekonomi Islam, 173.

72 batal, misalnya disyaratkan bahwa agunan itu tidak boleh dijual ketika ar-rahn jatuh tempo dan orang yang berutang tidak mampu membayarnya. 3. Syarat marhun bih (utang) adalah merupakan hak yang wajib dikembalikan kepada orang tempat berutang, utang itu boleh dilunasi dengan agunan itu, utang itu jelas dan tertentu. 4. Syarat marhun (barang yang dijadikan agunan), ialah keadaan barang itu tidak rusak sebelum janji utang harus dibayar. 5 Rasul bersabda: Setiap barang yang boleh diperjual belikan boleh dijadikan sebagai jaminan. Menurut para Fuqaha mengenai syarat marhun (barang yang dijadikan agunan) adalah: a) Barang jaminan (agunan) itu boleh dijual dan nilainya seimbang dengan utang. b) Barang jaminan itu bernilai harta dan boleh dimanfaatkan, karenanya khamr tidak boleh dijadikan barang jaminan, disebabkan khamr tidak bernilai harta dan tidak bermanfaat dalam Islam. c) Barang jaminan itu jelas dan tertentu. d) Agunan itu mlik sah orang yang berutang. e) Barang jaminan itu tdak terkait dengan hak orang lain. 5 Hendi Suhendi, Fiqh Muamalah, 108.

73 f) Barang jaminan itu merupakan harta yang utuh, tidak bertebaran dalam beberapa tempat. g) Barang jaminan itu boleh diserahkan baik materinya maupun manfaatnya. 6 Selain itu praktik gadai ganda yang terjadi di kelurahan Pagesangan kecamatan Jambangan kota Surabaya ini merugikan salah satu pihak yaitu ra>hin, oleh sebab itu gadai yang seperti ini membuat ketidak adilan pada kedua belah pihak. Sebagaimana firman Allah swt: Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu saling memakan harta sesamamu dengan jalan yang batil, kecuali dengan jalan perniagaan yang berlaku dengan suka sama-suka di antara kamu. dan janganlah kamu membunuh dirimu. Sesungguhnya Allah adalah Maha Penyayang kepadamu. (Q.S>. An Nisaa : 29) 7 Praktik gadai yang berkembang di masyarakat Pagesangan ini sebenarnya sangat melenceng jauh dari syarat dan rukun gadai. Banyak sekali unsur riba yang terjadi pada praktek gadai masyarakat pagesangan. Ra<hin memberikan barangnya kepada murtahin dengan mendapatkan uang yang sesuai dengan kesepakatan. Namun ra<hin tidak bisa menerima uang itu dengan jumlah yang utuh. Ada potongan 10% dari jumlah uang jaminan. Hingga pada saat jatuh tempo pinjaman itu ra<hin harus mengembalikan 100% uang yang di pinjam dari murtahin. 8 Firman Allah swt: 6 Nasrun Haroen, Fiqh Muamalah, 254-255. 7 DEPAG RI, Al Qur an dan Terjemahnya, 122. 8 Hanafi/rahin, Warga Kelurahan Pagesangan, wawancara, 10 Maret 2014.

74 Dan sesuatu riba (tambahan) yang kamu berikan agar dia bertambah pada harta manusia, Maka riba itu tidak menambah pada sisi Allah. dan apa yang kamu berikan berupa zakat yang kamu maksudkan untuk mencapai keridhaan Allah, Maka (yang berbuat demikian) Itulah orang-orang yang melipat gandakan (pahalanya). (Q.S. Al- Ruum : 39) 9 Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu memakan riba dengan berlipat ganda dan bertakwalah kamu kepada Allah supaya kamu mendapat keberuntungan. (Q.S. Al-Imran : 130) 10 Selain itu ada pula gadai yang bersifat ganda (menggadaikan barang gadai kepada pihak ketiga atau barang gadai digadaikan lagi). Gadai ini biasanya dilakukan pada ra<hin yang tidak bisa membayar pinjaman yang sudah jatuh tempo. Murtahin I menyerahkan barang gadai ra>hin kepada murtahin II. Seorang murtahin di daerah ini tidak mau mengalami kerugian, maka murtahin I menggadaikan barang tersebut dengan nominal yang lebih dari pinjaman ra>hin. Karena itu pinjaman yang kedua pasti akan lebih besar dari pada pinjaman pertama. Hal itulah yang akan membuat ra>hin merugi. Mereka akan terbebani dengan pengembalian pinjaman yang lebih tersebut. 11 Seperti halnya yang di alami oleh Arifin salah seorang ra>hin yang membutuhkan uang sebesar 2juta rupiah untuk biaya pendidikan anaknya. Pada dasarnya banyak sekali tetangga yang menyarankan agar meminjam 9 DEPAG RI, Al-Qur an dan Terjemahnya, 647. 10 DEPAG RI, Al Qur an dan Terjemahnya, 97. 11 Andi/murtahin, Warga Kelurahan Pagesangan, wawancara, 12 Maret 2014.

75 uang ke bank. Namun dia tidak ingin sesuatu yang ribet atau berbeliti-belit. Akhirnya dia memilih uang kepada Andi dengan jaminan motor Supra X 125 tahun 2010. Tanpa proses yang lama dan berbeliti- belit dia menerima uang dari Andi sebesar 2 juta dan di potong di muka sebesar 100ribu dengan jangka waktu maksimal 3 bulan. Setelah waktu berjalan 3 bulan dia tidak dapat melunasi hutang itu. Alhasil Adi langsung saja memindahkan gadai kepada Antok yang terkenal menerima pelimpahan gadai (murtahin II )dari para pegadai (murtahin I). Untuk menghindari rugi Andi menggadaikan kepada Antok sebesar 2,2 juta dan di potong di muka sebesar 200 ribu. Dalam pengembalian pinjaman ini sudah menjadi kebiasaan bahkan bisa jadi memang terdapat unsur kesengajaan penundaan pembayaran oleh ra>hin, karena selain memang ra>hin tidak bisa mengembalikan pinjaman tersebut pada jatuh tempo dan dianggap ra>hin bisa melunasi dengan tambahannya yang tidak terlalu besar itu. Sehingga hal ini menjadi suatu kebiasaan yang dilakukan ra>hin dalam menunda pelunasan pinjaman tersebut. Dan faktor itulah yang menyebabkan ada unsur kesengajaan oleh pihak ra>hin.. 12 Mengenai kaidah fiqih barang gadai tidak boleh digadaikan lagi: Qoidah dua puluh delapan sesuatu yang sibuk tidak dapat disibukkan lagi, karena itu apabila menggadaikan barang gadaian dengan jaminan hutang kemudian jaminan itu digadaikan lagi tidak diperbolehkan menurut qoul jadid dalam kitab nazair. 13 12 Arifin (ra>hin, )Warga kelurahan Pagesangan Surabaya, wawancara 20 Maret 2014. 13 Abu bakar asy-suyuti asy-syafi I, al-asybah wa nazair, jilid I (Surabaya: al-hidayah, 1965),10.

76 Gadai ganda yang terjadi di Pagesangan sering kali membuat ketidak sepahaman antara ra<hin dengan murtahin. Hal ini dikarenakan murtahin I tidak mengkonfirmasi terlebih dahulu pada ra<hin. Murtahin I langsung saja melakukan gadai ganda pada murtahin II tanpa sepengetahuan ra<hin, setelah ra<hin sudah batas jatuh tempo dan sudah diberi kerentanan waktu untuk melunasi dan ternyata si ra>hin memang belum bisa mengembalikan pinjaman tersebut. Dengan demikian ketika ra<hin yang mau melakukan pelunasan pinjaman, ra>hin harus mencari uang tambahan untuk mengambil barangnya pada murtahin II. Jika dilihat dari praktek yang ada pada masyarakat kelurahan Pagesangan tentang gadai ganda tentu akan merugikan salah satu pihak. Dalam hal ini pihak yang akan dirugikan adalah ra>hin. Ra>hin harus mencari dan menemui murtahin II yang telah menerima barang jaminan dari murtahin I yang diperoleh dari ra>hin. Setelah menemukan Murtahin II, selanjutnya ra>hin harus membayar pinjaman yang lebih besar dari pinjaman uang yang telah di peroleh dari murtahin I. Dalam praktik gadai ganda ini yang merasa di untungkan ialah pihak murtahin. Baik itu murtahin I maupun murtahin II. Hal ini dikarenakan kedua murtahin tidak ingin di rugikan. Unsur yang mereka terapkan ialah unsur untung saja. mereka tidak melihat latar belakang ra>hin tersebut. Bagi mereka yang penting yaitu usahanya lancar dan mendapatkan untung dengan menerima uang lebih dari pinjaman ra>hin.

77 Akad gadai bertujuan meminta kepercayaan dan menjamin hutang, bukan mencari keuntungan dan hasil. Selama hal itu demikian keadaannya, maka orang yang memegang gadaian (murtahin) memanfaatkan barang yang digadaikan sekalipun diizinkan oleh orang yang menggadaikan (ra>hin). Tindakan memanfaatkan barang gadaian adalah tak ubahnya qiradh yang mengalirkan manfaat, dan setiap bentuk qiradh yang mengalirkan manfaat adalah riba. 14 Begitu juga menurut Jumhur Fuqaha berpendapat bahwa murtahin tidak boleh mengambil suatu manfaat barang-barang gadaian tersebut, sekalipun ra>hin mengizinkannya, karena hal ini termasuk kepada utang yang dapat menarik manfaat, sehingga bila dimanfaatkan termasuk riba. Rasul bersabda: Setiap utang yang menarik manfaat adalah termasuk riba. (Riwayat Harits bin Abi Usamah) 15 Dari keterangan hadits di atas menerangkan bahwa seseorang (murtahin) tidak boleh memanfaatkan barang gadai tersebut sekalipun mendapatkan izin dari pemegang gadai (ra>hin), karena apabila barang gadai itu dimanfaatkan termasuk riba. Tetapi jika barang gadaian berupa kendaraan yang dapat dipergunakan atau binatang ternak yang dapat diambil susunya, maka penerima gadai dapat mengambil manfaat dari kedua gadai 14 Sayyid Sabiq, Fikih Sunnah, 141. 15 Abu Abdullah bin Abdus Salam Aluwsy, Iba>natul Ahkam Syarh Bulu>ghul Mara>m, jilid 3, (Libanon: Darul al-fikr, 2004), 114.

78 tersebut disesuaikan dengan biaya pemeliharaan yang dikeluarkannya selama kendaraan atau binatang ternak itu ada padanya. Rasul bersabda: Binatang tunggangan boleh ditunggangi karena pembiayaannya apabila digadaikan, binatang boleh diambil susunya untuk diminum karena pembiayaannya bila digadaikan bagi orang yang memegang dan meminumnya wajib memberikan biaya. 16 Dan barang yang dijadikan sebagai jaminan gadai harus memiliki syarat-syarat sebagai berikut: 17 1. Barang tersebut sudah tersedia, dan 2. Untuk utang yang jelas. Disini sangat jelas bahwa yang dibolehkan dari pengambilan manfaat tersebut adalah adanya upaya pemeliharaan terhadap barang gadaian yang ada pada dirinya. Pengambilan manfaat pada benda-benda gadai di atas ditekankan kepada biaya atau tenaga untuk pemeliharaan sehingga bagi yang memegang barang-barang gadai seperti di atas punya kewajiban tambahan. Pemegang barang gadai berkewajiban memberikan makanan bila barang gadaian itu adalah hewan. Harus memberikan bensin bila pemegang barang gadaian berupa kendaraan. Dari uraian diatas mengenai pengambilan manfaat barang gadai adalah tidak boleh, tanpa atau dengan seizin pemiliknya sekalipun, karena setiap utang yang mengambil manfaat barang tersebut termasuk riba. Tetapi 16 Abu Abdullah Muhammad bin Yazid al-qozwainy, Sunan Ibn Majah, juz II, (Bairut Libanon: Darul Fikr, 1995), 19. 17 Ima>m Taqyudin Abi Bakar Muhammad al-khusaini, Kifa>yah Akhya>r, Terj. Abdul Fatah Idris dan Abu> Ahmadi, (Jakarta: Rineka Cipta, 1990), 143.

79 apabila barang gadai tersebut berupa hewan atau binatang ternak, maka yang memegang barang gadai boleh mengambil manfaatnya yaitu dengan mengambil susu atau dengan menungganginya. Sedangkan apabila barang gadai itu berupa kendaraan, maka pemegang gadai harus memelihara kendaraan tersebut dengan mengisi bensin, oli dan sebagainya. Karena apabila kendaraan tidak dirawat dengan baik, maka akan bisa rusak. Oleh sebab itu pihak pemilik barang (ra>hin) harus memberikan tambahan kepada pemegang barang gadai (murtahin) sebagai biaya pemeliharaan barang. Dan yang seperti ini adalah bukan riba. Tetapi apabila tambahan tersebut bukan untuk biaya pemeliharaan marhun, dan semata-mata hanya untuk keuntungan bagi murtahin maka yang semacam ini hukumnya adalah haram. Seperti halnya yang terjadi di kelurahan Pagesangan kecamatan Jambangan kota Surabaya. B. Perspektif Hukum Islam terhadap Gadai ganda Kendaraan Bermotor di kelurahan Pagesangan kecamatan Jambangan kota Surabaya Dari penjelasan yang sudah dibahas dimuka, bahwa paktik gadai yang terjadi di kelurahan Pagesangan kecamatan Jambangan kota Surabaya, pihak murtahin tidak menerangkan pada saat akad akan mengambil manfaat dari barang gadai tersebut dengan menggadaikan lagi kepada orang lain (murtahin II), sehingga tidak jelas perihal murtahin menggunakan atau mengalihkan barang tersebut dan murtahin mengambil keuntungan dari peralihan barang gadai kepada murtahin II disebabkan karena murtahin I

80 tidak ingin mengalami kerugian dan itu membuat ra>hin kecewa. Dan yang seperti itu mengandung unsur ketidak adilan bagi ra>hin. Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu saling memakan harta sesamamu dengan jalan yang batil, kecuali dengan jalan perniagaan yang berlaku dengan suka sama-suka di antara kamu. dan janganlah kamu membunuh dirimu. Sesungguhnya Allah adalah Maha Penyayang kepadamu. (Q.S. an-nisaa 29) 18 Pemanfaatan barang gadai harus dengan seizin ra>hin atau pemiliknya, dan barang gadai tidak boleh digadaikan lagi. Karena itu adalah termasuk pada pengambilan manfaat barang gadai. Qoidah Fiqh: Qoidah dua puluh delapan sesuatu yang sibuk tidak dapat disibukkan lagi, karena itu apabila menggadaikan barang gadaian dengan jaminan hutang kemudian jaminan itu digadaikan lagi tidak diperbolehkan menurut qoul jadid dalam kitab nazair. 19 Gadai yang mengambil manfaat adalah riba, dan gadai yang seperti ini tidak boleh menurut hukum Islam. Rasul bersabda: Setiap utang yang menarik manfaat adalah termasuk riba. (Riwayat Harits bin Abi Usamah) 20 18 DEPAG RI, Al Qur an dan Terjemahnya, 122. 19 Abu Bakar asy-suyuti asy-syafi I, al-asybah wa Nazair, jilid I (sby: al-hidayah, 1965),10. 20 Hendi Suhendi, Fiqh Muamalah, 108.

81 Jika dilihat dari dalil-dalil yang ada tentang gadai. Maka gadai ganda yang dilakukan di kelurahan Pagesangan kecamatan Jambangan kota Surabaya bisa dikatakan berhukum haram. Hal ini terlihat dari beberapa fakta yang dilakukan pada transaksi gadai ini, antara lain : 1. Setelah melakukan gadai pihak murtahin tidak menjelaskan akan mengambil manfaat barang gadai dengan menggadaikan lagi kepada orang lain, sehingga tidak jelas terhadap pemanfaatan barang gadai yang berada ditangan murtahin. Pemanfaatan barang gadai harus dengan seizin rahin atau pemiliknya, dan barang tersebut tidak boleh digadaikan lagi. 2. Gadai yang terjadi ini terdapat unsur kesengajaan yang dilakukan oleh ra>hin atas penundaan waktu pelunasan, dikarenakan dianggap tambahan tersebut tidak memberatkan bagi ra>hin, dan ra>hin merasa sudah ditolong oleh murtahin karena telah diberi pinjaman dan kerentanan waktu pelunasan utang tersebut. 3. Gadai yang mengambil manfaat adalah riba, dan gadai yang seperti ini tidak boleh menurut hukum Islam. Sehingga gadai yang dilakukan di kelurahan Pagesangan kecamatan jambangan kota Surabaya dapat dikatakan hukumnya adalah haram. Hal ini dikarenakan banyak sekali praktek yang tidak sesuai dengan syarat dan rukun gadai dalam hukum Islam.