PENGOLAHAN SAMPAH DI TPA SUKOSARI JUMANTONO TUGAS AKHIR

dokumen-dokumen yang mirip
PENGOLAHAN SAMPAH DI TPA PUTRI CEMPO MOJOSONGO SURAKARTA TUGAS AKHIR

PENGOLAHAN SAMPAH DI TPA WINONG BOYOLALI TUGAS AKHIR

ANALISIS INTENSITY DURATION FREKUENSI (IDF) YANG PALING SESUAI DENGAN BANTUAN MICROSOFT EXCEL

ANALISIS BAKU MUTU AIR SPAM UNTUK KEPERLUAN AIR MINUM DI UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA TUGAS AKHIR

TUGAS AKHIR ANALISIS PLAMBING GEDUNG ASRAMA MAHASISWA

PERENCANAAN SITE PLAN BANGUNAN OLAHRAGA FUTSAL DAN FASILITASNYA DI JALAN ADI SUMARMO, COLOMADU, KARANGANYAR TUGAS AKHIR

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

EVALUASI KEBUTUHAN AIR BERSIH DI KOTA KABUPATEN MADIUN SAMPAI TAHUN 2025

ANALISIS TINGKAT KEBUTUHAN ARUS LISTRIK DALAM PROSES ELEKTROKIMIA BATCH PADA PENGOLAHAN AIR LIMBAH BATIK LAWEYAN

Kinerja Unit Pengolahan Air Limbah Reaktor Elektrokimia untuk Pengolahan Air Limbah Home Industri Batik di Kelurahan Sondakan

EVALUASI KEBUTUHAN AIR BERSIH TAHUN 2026 DI KECAMATAN TASIKMADU KABUPATEN KARANGANYAR TUGAS AKHIR

PREDIKSI KEHILANGAN AIR PDAM KOTA SURAKARTA PADA TAHUN 2025

KINERJA REAKTOR ELEKTROKIMIA BATCH ELEKTRODA BESI-ALUMUNIUM DENGAN VARIASI RASIO ELEKTRODA CAIRAN UNTUK PENGOLAHAN AIR LIMBAH BATIK

SATUAN TIMBULAN, KOMPOSISI DAN POTENSI DAUR ULANG SAMPAH PADA TEMPAT PEMBUANGAN AKHIR (TPA) SAMPAH TANJUNG BELIT KABUPATEN ROKAN HULU

V. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. 5.1 Gambaran Umum Tempat Pembuangan Akhir Pasir Sembung

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI PERUMAHAN HARMONY RESIDENCE TUGAS AKHIR

TUGAS AKHIR PERENCANAAN TEMPAT PENGOLAHAN AKHIR JATIBARANG KOTA SEMARANG DENGAN SISTEM SANITARY LANDFILL

PERENCANAAN SITEPLAN ASRAMA RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA TUGAS AKHIR

TUGAS AKHIR OLEH : RIZKY ROSIANA MANTHIKA NIM : I

TINGKAT KONSUMSI DAN KUALITAS AIR BERSIH PELANGGAN PDAM KOTA SURAKARTA DI KELURAHAN MOJOSONGO

SURAT PERNYATAAN. Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya untuk dapat dipergunakan bilamana diperlukan

BAB I PENDAHULUAN. pola konsumsi masyarakat menimbulkan bertambahnya volume, jenis dan

KUALITAS AIRTANAH DI SEKITAR TEMPAT PEMBUANGAN AKHIR (TPA) SAMPAH BANJARAN DESA BANJARAN KECAMATAN BOJONGSARI KABUPATEN PURBALINGGA

KINERJA REAKTOR ELEKTROKIMIA BATCH ELEKTRODA STAINLESS STEEL-ALUMINIUM DENGAN VARIASI RASIO ELEKTRODA CAIRAN UNTUK PENGOLAHAN AIR LIMBAH BATIK

Skripsi. Oleh : PURWANTO K

Fasilitas Pengolahan Sampah di TPA Jatibarang Semarang

LAPORAN TUGAS AKHIR PEMANFAATAN LIMBAH LUMPUR (SLUDGE) WASTEWATER TREATMENT PLANT PT.X SEBAGAI BAHAN BAKU KOMPOS

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN BERBASIS KAS MENUJU BASIS AKRUAL PADA DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN KOTA SURAKARTA. Tugas Akhir

TUGAS AKHIR ANALISIS DAYA TAMPUNG TEMPAT PEMBUANGAN AKHIR SAMPAH (TPA MRICAN) KABUPATEN PONOROGO

DAFTAR ISI. BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Manfaat Batasan Masalah...

TEKNOLOGI PENGOLAHAN LIMBAH TERNAK DI PT. TOSSA SHAKTI DIVISI AGRO KALIWUNGU. KENDAL TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN I- 1

ANALISA PENGARUH PERUBAHAN KANDUNGAN FERMENTER PADA PROSES FERMENTASI KETELA POHON TERHADAP TEMPERATUR PROSES DESTILASI BIOETANOL

PERENCANAAN SALURAN DRAINASE PERUMAHAN HARMONY RESIDENCE

TUGAS AKHIR PENERAPAN SISTEM TANAM HIDROPONIK SECARA VERTIKULTUR PADA TANAMAN SAYUR SELADA

ANALISIS BIAYA PRODUKSI DENGAN PENDEKATAN THEORY OF CONSTRAINT (TOC) (Studi kasus di PT. Mitra Lestari Abadi (MLA) Banyumas)

PELAKSANAAN ADMINISTRASI PENGELUARAN KAS PERJALANAN DINAS PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII WILAYAH II (PERSERO) KABUPATEN JEMBER

PREDIKSI KUANTITAS AIR BERSIH PDAM TIRTA LAWU UNIT KECAMATAN KARANGANYAR PADA TAHUN 2026 TUGAS AKHIR

I. PENDAHULUAN. Masalah sampah memang tidak ada habisnya. Permasalahan sampah sudah

ABSTRAK. Kata Kunci : Kabupaten Tabanan, Peran serta masyarakat, pengelolaan sampah, TPS 3R

BAB I PENDAHULUAN. open dumping atau penimbunan terbuka, incenerator atau di bakar, sanitary landfill

MODIFIKASI, PENGGANTIAN DAN PERAWATAN EXHAUST SYSTEM PADA MOBIL OPEL BLAZER DOHC LT PERBAIKAN PADA MUFFLER PROYEK AKHIR

ANALISIS BAKU MUTU AIR SPAM UNTUK KEPERLUAN AIR MINUM DI UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA TUGAS AKHIR

ANALISIS KEBUTUHAN TRUK SAMPAH DI KECAMATAN DENPASAR UTARA. Oleh : I Ketut Gd Yoga Satria Wibawa NIM:

TUGAS AKHIR ANALISIS PELAYANAN DAN OPTIMALISASI TERMINAL KALIDERES JAKARTA BARAT

ANALISA PENGARUH PERUBAHAN FERMENTER PADA PROSES FERMENTASI KETELA POHON TERHADAP KADAR KELUARAN BIO ETANOL

AKHMAD MUSTOLIH NIM : X

ANALISIS FAKTOR YANG PALING BERPENGARUH TERHADAP KINERJA DAN PRIORITAS REHABILITASI SUBSISTEM DRAINASE SIWALUH SKRIPSI

PELAKSANAAN PENGELOLAAN SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR PADA BADAN KEPEGAWAIAN KABUPATEN JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

RANCANG BANGUN SISTEM TRANSMISI PADA MESIN PENCACAH PLASTIK BEKAS KEMASAN

Penulis menyadari bahwa skripsi yang dibuat ini masih banyak kekurangannya,

PENGARUH KEDALAMAN ALUR PADA DASAR PANCI TERHADAP EFISIENSI PANAS PEMBAKARAN KOMPOR LPG

DESAIN INTERIOR RUANGAN UPT PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS BANGUN NUSANTARA SUKOHARJO

PERENCANAAN DIMENSI HIDROLIS KALI PEPE SEBAGAI TRANSPORTASI WISATA AIR

ANALISIS SISTEM PENGELOLAAN TEMPAT PEMBUANGAN AKHIR SAMPAH DI KAWASAN JATIBARANG

PERENCANAAN STRUKTUR DAN RENCANA ANGGARAN BIAYA DISTRO & CAFE 2 LANTAI

LEMBAR PENGESAHAN LAPORAN TUGAS AKHIR

ANALISIS LAYOUT UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI DAN EFEKTIFITAS PROSES PRODUKSI PADA PT. RUMPUN SARI KEMUNING 1 KARANGANYAR TUGAS AKHIR

ANALISA SALURAN DISTRIBUSI PADA PT. KUSUMAHADI SANTOSA KARANGANYAR. (Studi Pada Divisi Pemasaran I) TUGAS AKHIR TUGAS AKHIR

RANCANG BANGUN MESIN UJI IMPACT DENGAN BERAT PENDULUM 8 Kg PROYEK AKHIR. Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan. mencapai derajat Ahli Madya

Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana S-1 Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

ANALISA PENINGKATAN KADAR ETANOL MELALUI MODIFIKASI MESIN DISTILATOR SEDERHANA DENGAN PERLAKUAN LAMA FERMENTASI

REKONDISI SISTEM KOPLING PADA MITSUBISHI L300

RANCANG BANGUN RANGKA

RANCANG BANGUN PIRANTI PEMBUAT KOMPOS BAGIAN PROSES PRODUKSI

STRATEGI PEMASARAN OBYEK WISATA KOLAM RENANG & WATERBOOM DOENG CUO SEBAGAI DAYA TARIK WISATA TIRTA DI KOTA SRAGEN

PELAKSANAAN PENCAIRAN DANA APBN DALAM PENGADAAN BARANG DAN JASA PADA KANTOR PELAYANAN PERBENDAHARAAN NEGARA (KPPN) JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

KONSTRUKSI RANGKA PADA MESIN PENGHANCUR SAMPAH PLASTIK RUMAH TANGGA

Fasilitas Pengolahan Sampah di TPA Jatibarang Semarang

PERENCANAAN TAMAN PARKIR DI KAWASAN BENTENG VASTENBURG SURAKARTA

ANALISA PENGARUH PUTARAN PISAU TERHADAP KAPASITAS MESIN PERAJANG SINGKONG SISTEM VERTIKAL

KUAT TEKAN BETON DENGAN BAHAN TAMBAH BERBASIS GULA YANG DIRENDAM DI PANTAI SELAMA 1 BULAN

EFEKTIVITAS PELAKSANAAN UNIT PRODUKSI DI JURUSAN BANGUNAN SMK NEGERI 2 KLATEN

SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS UNTUK ANALISIS PENINGKATAN VOLUME SAMPAH PERKOTAAN DI KABUPATEN JEMBER MENGGUNAKAN METODE REGRESI SKRIPSI

Praktik Cerdas TPA WISATA EDUKASI. Talangagung

PEMANFAATAN TANAMAN KEMBANG TELEKAN SEBAGAI PEWARNA ALAM BATIK PADA KAIN MORI PRIMA SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

DISTRIBUSI KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) MIKRO ANTAR UNIT KERJA BRI PERIODE STUDI KASUS PT. BANK RAKYAT INDONESIA Tbk. KANTOR CABANG KARANGANYAR

I. PENDAHULUAN Latar Belakang

RANCANG BANGUN MESIN PENGIRIS BAWANG ( TRANSMISI )

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

ANALISA PENGARUH KECEPATAN DAN SUDUT KEMIRINGAN CONVEYOR TERHADAP HASIL PEMINDAHAN GABAH PADA MESIN BUCKET CONVEYOR PROYEK AKHIR

AKTIVITAS DESAINER GRAFIS DALAM MENDESAIN

Mulai. Perumusan Masalah. Lengkap? Ya. Menentukan Tujuan Sistem. Identifikasi Output dan Evaluasi Aspek. Interpretasi Black Box Diagram.

PENGARUH PERGESERAN SUDUT PENGAPIAN DAN KECEPATAN TERHADAP JARAK TEMPUH KENDARAAN BERBAHAN BAKAR PREMIUM DAN PERTAMAX

Analisa Pengaruh Penggunaan Pisau Statis dan Profil Pisau. Dinamis Terhadap Kapasitas Produksi Mesin Hammer Mill

PROSEDUR PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS BESAR PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII (Persero) WILAYAH I KEBUN KALIKEMPIT BANYUWANGI

EVALUASI PENGGUNAAN FAKTOR FAKTOR PRODUKSI DALAM RANGKA PERKEMBANGAN LABA PADA PT. PRATAMA MITRA AKSARA

ABSTRAK. Kata Kunci : Timbulan sampah, proportional stratified random sampling, Kelurahan Bantan.

PERENCANAAN JARINGAN PEMIPAAN AIR BERSIH PEDESAAN DI DESA GUNUNG LANDONG KECAMATAN BRUNO KABUPATEN PURWOREJO. Tugas Akhir

STUDI KELAYAKAN USAHA PRODUKSI IKAN AIR TAWAR DI DAERAH GONDANG REJO KABUPATEN KARANGANYAR

QANUN KABUPATEN BIREUEN NOMOR 15 TAHUN 2011 TENTANG PENGELOLAAN SAMPAH BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM DENGAN NAMA ALLAH YANG MAHA KUASA BUPATI BIREUEN,

SISTEM REM PADA SEPEDA MOTOR LISTRIK GENERASI II

PENGARUH KINERJA JEMBATAN TIMBANG KATONSARI TERHADAP KONDISI RUAS JALAN DEMAK KUDUS (Km 29 Km 36)

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai Derajat S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Untuk memenuhi

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PASURUAN NOMOR 3 TAHUN 2010 TENTANG PENGELOLAAN SAMPAH DI KABUPATEN PASURUAN DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BAB I PENDAHULUAN. dari semua pihak, karena setiap manusia pasti memproduksi sampah, disisi lain. masyarakat tidak ingin berdekatan dengan sampah.

LAPORAN KULIAH KERJA MEDIA PERAN KAMERAMEN. DALAM PROGRAM DIALOG KHUSUS DI ADi TV

TUGAS AKHIR PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PERSEDIAAN BARANG PADA UD SUMBER REJEKI KLATEN MENGGUNAKAN PROGRAM VISUAL DATABASE FOXPRO

TUGAS AKHIR ANALISIS KELUHAN KONSUMEN TERHADAP HASIL PEMBANGUNAN PERUMAHAN KPR PADA BANK PERMATA CABANG WTC II SUDIRMAN JAKARTA

APLIKASI SISTEM INVENTORI BERBASIS WEB STUDI KASUS PRODUSEN PRODUK CV. SUPERNOVA TUGAS AKHIR

Transkripsi:

i PENGOLAHAN SAMPAH DI TPA SUKOSARI JUMANTONO TUGAS AKHIR Disusun sebagai persyaratan untuk memperoleh gelar Ahli Madya pada Program DIII Infrastruktur Perkotaan Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta Disusun oleh : ROCHMAD SAEROJI FATONI NIM I8711037 PROGRAM STUDI DIII TEKNIK SIPIL JURUSAN TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014

LEMBAR PERSETUJUAN PENGOLAHAN SAMPAH DI TPA SUKOSARI JUMANTONO TUGAS AKHIR Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya pada Program D-III Infrastruktur Perkotaan Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik - Universitas Sebelas Maret Surakarta ROCHMAD SAEROJI FATONI NIM : I 8711037 Telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan tim penguji pendadaran D-III Infrastruktur Perkotaan Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Dosen Pembimbing Ir. Sulastoro RI, MSi NIP. 19521105 198601 1 001 ii

LEMBAR PENGESAHAN PENGOLAHAN SAMPAH DI TPA SUKOSARI JUMANTONO TUGAS AKHIR Dikerjakan oleh: ROCHMAD SAEROJI FATONI NIM : I8711037 Dipertahankan di depan Tim Penguji Ujian pendadaran Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta dan diterima guna memenuhi sebagian persyaratan untuk mendapatkan gelar Ahli Madya. Dipertahankan di depan tim penguji: Pada hari : Selasa Tanggal : 08 Juli 2014 1. Ir. Sulastoro R.I., Msi ( NIP.19521105 198601 1 001 2. Ir. Suyanto, MM ( NIP.19520317 198503 1 001 3. Ir. Solichin, MT NIP.19600110 198803 1 002 Mengetahui, Ketua Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik UNS Disahkan, Ketua Program D-III Teknik Sipil Jurusan Teknik Sipil FT UNS Ir. Bambang Santosa, MT Achmad Basuki, ST, MT NIP. 19590823 198601 1 001 NIP. 19710901 199702 1 001 iii

MOTO iv

PERSEMBAHAN v

ABSTRAK Rochmad Saeroji Fatoni. 2014. Pada masa sekarang pertambahan penduduk yang semakin tinggi serta perubahan pola konsumsi masyarakat menimbulkan bertambahnya volume, jenis, dan karakteristik sampah yang semakin beragam seperti perbedaan sifat sampah seperti sampah organik dengan sampah anorganik. Sampah akan menyebabkan pencemaran lingkungan apabila tidak dikelola dengan baik. Sampah akan selalu berpengaruh terhadap kesehatan maupun permasalahan di lingkungan, sehingga sampah perlu adanya pengolahan agar dapat mengurangi timbulan sampah di tempat pembuangan akhir (TPA). Di Kabupaten Karanganyar TPA berada di Kecamatan Jumantono dengan nama TPA Sukosari. Data atau informasi yang digunakan adalah data yang berasal dari Dinas Kebersihan dan Pertamanan Kabupaten Karanganyar serta data dari survey secara langsung dilapangan. Metode yang digunakan adalah metodologi deskritif kuantitatif, dimana obyek penelitian ini adalah TPA Sukosari. Pengolahan sampah di TPA Sukosari dilakukan dengan daur ulang yang dibagi menjadi dua yaitu daur ulang menjadi kompos dengan penjualan kembali untuk sampah anorganik. Pengolahan sampah yang kedua adalah dengan cara penimbunan sampah. Penimbunan sampah di TPA Sukosari menggunakan metode controlled landfill dan open dumping. Pengolahan sampah dan daya tampung TPA tanpa pengolahan sampah adalah sebesar 143.001 m 3 untuk daya tampung dengan melakukan pengolahan dan untuk daya tampung yang tidak melakukan pengolahan sebesar 91.495 m 3. Jadi antara kedua hasil tersebut dapat dibandingkan dan dengan hasil efisiensi mengenai daya tampung sebesar 13%. Kata kunci: pengolahan sampah vi

KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-nya sehingga kami dapat menyelesaikan laporan Tugas Akhir ini dengan baik Dengan adanya laporan Tugas Akhir ini, kami berharap semoga laporan ini berguna bagi para pembaca mengenai pengolahan sampah di TPA, serta dapat menambah pengetahuan secara teori yang diperoleh di bangku kuliah, menambah wawasan serta pengalaman kerja di lapangan secara langsung. Atas bimbingan, saran, arahan dan segala sesuatu yang bermanfaat dalam penyusunan tugas akhir ini, kami mengucapkan terima kasih kepada: 1. Bapak Ir. Sulastoro RI, MSi selaku Pembimbing Tugas Akhir. 2. Bapak Eko Budi Haryanto,SH,M.Hum selaku Kepala Badan KesBangPol Kabupaten Karanganyar yang telah memberikan ijin untuk penelitian. 3. Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) Kabupaten Karanganyar yang telah membantu dalam pengumpulan data. 4. Teman-teman seperjuangan D3 Infrastruktur Perkotaan 2011, Terimaksih atas semuanya. 5. Semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu persatu. Kami menyadari sepenuhnya bahwa masih banyak kekurangan dan keterbatasan pengetahuan dan pengalaman serta masih kurangnya pemahaman yang kami miliki sehingga dalam penyusunan laporan ini banyak kekurangan, maka kami berharap dengan segala kerendahan hati untuk kritik dan saran yang bersifat membangun sangat kami harapkan. Semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi pembaca pada umumnya dan penulis pada khususnya. Surakarta, Juli 2014 Penulis vii

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN MOTO... iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v ABSTRAK... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... viii DAFTAR GAMBAR... xi DAFTAR TABEL... xii BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang... 1 1.2. Rumusan Masalah... 3 1.3. Batasan Masalah... 3 1.4. Maksud dan Tujuan Penelitian... 3 1.5. Manfaat Penelitian... 4 1.6. Tempat Penelitian... 4 1.7. Sistematika Penulisan... 4 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI 2.1. Tinjauan Pustaka... 6 2.1.1. Pengertian Sampah... 6 2.1.2. Macam dan Karateristik Sampah... 6 2.1.3. Pengelolaan Sampah... 10 2.1.4. Tahap Pengelolaan Sampah... 11 2.1.4.1. Pewadahan... 11 2.1.4.2. Pengumpulan... 12 2.1.4.3. Pemindahan... 12 2.1.4.4. Pembuangan Akhir... 12 viii

ix 2.1.5. Pengolahan Sampah... 17 2.1.5.1. Pengolahan Sampah Organik... 18 2.1.5.2. Pengolahan Sampah Anorganik... 18 2.2. Landasan Teori... 19 2.2.1. Pengolahan Sampah... 19 2.2.2. Pengkomposan (Composting)... 20 2.2.2.1. Proses Pengkomposan... 20 2.2.2.2. Manfaat Kompos... 21 2.2.2.3. Faktor Pengkomposan... 22 2.2.2.4. Bahan Pembuat Kompos... 23 2.2.3. Kapasitas Daya Tampung TPA... 24 BAB 3 METODOLOGI 3.1. Lokasi dan Waktu Survey... 25 3.2. Obyek Survey... 25 3.3. Langkah-langkah Survey... 25 3.3.1. Permohonan Ijin... 25 3.3.2. Mencari Data atau Informasi... 25 3.3.3. Mengolah Data... 26 3.3.4. Penyusunan Laporan... 27 BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1. Proses Pengolahan Sampah di TPA Sukosari... 28 4.1.1. Pemilahan... 30 4.1.2. Daur Ulang... 31 4.1.2.1. Pengkomposan... 32 4.1.2.2. Penjualan Kembali... 37 4.1.3. Penimbunan... 38 4.1.4. Pengolahan Limbah Cair di TPA Sukosari (Leachete)... 40 4.2. Analisis Umur Lahan... 41 4.2.1. Analisis Kapasitas Daya Tampung tanpa Pengolahan Sampah... 42 4.2.2. Analisis Kapasitas Daya Tampung dengan Pengolahan Sampah. 43

x 4.3. Kesimpulan... 44 BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan... 45 5.2 Saran... 45 Penutup... 47 Daftar Pustaka... 48 Lampiran... 49

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 1.1 Peta Lokasi Kabupaten Karanganyar... 2 Gambar 2.1 TPA Sukosari Jumantono... 11 Gambar 3.1 Diagram Alur Tahap Penelitian... 27 Gambar 4.1 Denah Lokasi TPA Sukosari Jumantono... 29 Gambar 4.2 Proses Pemilahan Sampah di TPA Sukosari... 30 Gambar 4.3 Diagram Alur Proses Pengolahan Sampah di TPA Sukosari... 32 Gambar 4.4 Gudang Kompos di TPA Sukosari... 33 Gambar 4.5 Gudang Pematangan Kompos... 34 Gambar 4.6 Pengeringan Sampah Organik di TPA Sukosari... 35 Gambar 4.7 Mesin Perajang di TPA Sukosari... 35 Gambar 4.8 Mesin Pengayakan Kompos di TPA Sukosari... 36 Gambar 4.9 Pematangan Kompos di TPA Sukosari... 37 Gambar 4.10 Hasil Pengumpulan Sampah yang Masih Memiliki Nilai Jual... 38 Gambar 4.11 Penimbunan Sampah di TPA Sukosari dengan Open Dumping... 39 Gambar 4.12 Sampah di TPA Sukosari yang sudah di Timbun dengan Metode Controlled Landfill... 40 Gambar 4.13 Sketsa Arah Aliran Leachete di TPA Sukosari Jumantono... 41 xi

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 4.1 Jumlah Penduduk di 6 Kecamatan yang ada di Kabupaten Karanganyar Pada Tahun 2013... 28 Tabel 4.1 Jumlah Timbulan Sampah Harian Tahun 2013... 29 Tabel 4.2 Komposisi Sampah di TPA Sukosari pada Tahun 2013... 31 Tabel 4.3 Harga Sampah yang di Jual Kembali... 38 Tabel 4.4 Data Timbulan Sampah Masuk di TPA Sukosari 5 Tahun Terakhir... 41 Tabel 4.5 Penanganan Sampah di TPA Sukosari 5 Tahun Terakhir... 42 xii