MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

dokumen-dokumen yang mirip
Array berindeks adalah array yang berindeks menggunakan angka/nomer maupun

ARRAY. telah mengenal arti variabel, yaitu suatu pengenal yang dapat menyimpan sebuah nilai.

Pemrograman Web 55 BAB 4 ARRAY/LARIK

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

PERTEMUAN 4. $Buah = array ("Melon", "Alpukat", "Durian", "Apel"); echo $Buah[1]; //Alpukat echo "<br>"; echo $Buah[3]; //Apel

MODUL 4 ARRAY ARRAY PEMROGRAMAN WEB TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS PASUNDAN BANDUNG 2016/2017

PRAKTIKUM PEMROGRAMAN WEB

Pertemuan 5 Array dan Fungsi

Pemrograman Web Lanjut 2017

PRAKTIKUM PHP ARRAY M KHARIS AGUNG TRIA NUGROHO

Politeknik Elektronika Negeri Surabaya

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

Pertemuan 12. Array dalam PHP

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

FUNGTION PHP. Della Nurasiah. Abstrak. Pendahuluan. Pembahasan.

By I Wayan Simpen. 16 October

DAY 9 - ARRAY DALAM PHP LAPORAN RESMI. Day 9 Array Dalam PHP. Dini Yuniasri D4 Teknik Informatika B

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

MODUL 2 PHP. (Kontrol, Fungsi, Array)

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

MENGGUNAKAN ARRAY. Array adalah suatu wadah yang dapat menampung sejumlah nilai, misalnya Anda bisa menyimpan sejumlah kota di dalam array.

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

Chapter 6. Array. 6.1 Pengertian Array

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM PEMROGRAMAN WEB PHP INTRODUCTION

MODUL 6 STRUKTUR KONDISI (PERULANGAN)

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

PEMOGRAMAN WEB II MODUL. Oleh: CHALIFA CHAZAR MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG

Modul 1 Pengenalan PHP

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

MENGENAL OPERATOR ASSIGNMENT pada PHP

Pertemuan 12. Array dalam PHP

Pemrograman Berbasis Web

Adalah tempat untuk menampung sejumlah nilai Menciptakan array: cara 1 $kota = array( yogya, Solo, Semarang, Bandung );

Mata Kuliah : Pemrograman Web II. Pokok Bahasan : Type Data & Operator. Okta Jaya Harmaja, M.Kom

MODUL PEMROGRAMAN WEB

Internet II. Pertemuan 4 & 5 Dasar Pemrograman PHP II. Sistem Komputer Universitas Serang Raya - Aditya Wicaksono, SKomp 1

Control Flow & Array. Pemrograman Web. Rajif Agung Yunmar, S.Kom

PRAKTIKUM. Rekayasa Web. Modul 2: CRUD CodeIgniter Part I. Laboratorium Teknik Informatika Universitas Pasundan

Pemrograman Web Lanjut 2017

BAB VII DASAR-DASAR PHP

BAB 3 SEARCHING A. TUJUAN

MODUL 2 Review Pemograman Web Teknik Informatika Universitas Pasundan Bandung 2016/2017

ARRAY DESKRIPSI. Diktat Mata Kuliah Aplikasi Teknologi Online Alif Finandhita, S.Kom

Pertemuan 2. Muhadi Hariyanto

Modul Praktikum Algoritma dan Struktur Data

Internet Programming Muhammad Zen S. Hadi, ST. MSc.

Algoritma dan Struktur Data

Materi 4: Perintah For Perintah Do While

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA & KOMPUTER JAKARTA STI&K SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Pemrograman Basis Data Berbasis Web

BAB I PERSYARATAN PRODUK

MODUL VI INTERAKSI DATABASE

Day-9. Kholid Fathoni, S.Kom., M.T.

Laporan Resmi Pemrograman Web Day 9

Modul-1 Review. Pemograman Web TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS PASUNDAN BANDUNG

Modul-6 MySQL, Koneksi Database, dan Menampilkan Data

MODUL 3 Tipe Data, Variabel Dan Konstanta Pada Php

OLEH Dewa Putu Yudhi Ardiana, S.Kom

BAB II LANDASAN TEORI

KURSUS ONLINE JASA WEBMASTERS

BAB IV PERANCANGAN. IV.1 Evaluasi Usulan untuk Perancangan Iteratif

Sistem Informasi Pencarian Judul Skripsi Mahasiswa Menggunakan Metode Pencarian Suffix Cactus Library

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN (GBPP)

Selection, Looping, Branching

MODUL 2 PHP INTRO PHP INTRO

PHP (HYPERTEXT PREPROCESSOR)

PERTEMUAN 6. Kali ini kita berada di matakuliah Pemrograman Web PHP, pertemuan keenam besama saya Ian Lubis.

Daftar Isi. Bab 1 Pengantar Aplikasi Web 1.1 Aplikasi Web 1.2 Tahapan Persiapan untuk Mencoba Aplikasi Web 1.3 HTML5 1.4 CSS 1.5 JavaScript 1.

TUGAS VOKASI TANGGAL : 28 September 2012

MODUL 8 Insert, Update, & delete

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

MODUL PEMOGRAMAN WEB I STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB I. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

BAB III METODE PENELITIAN. Metode penelitian merupakan suatu prosedur beserta tahapan-tahapan yang

Modul 8 SORTING (PENGURUTAN)

Pengantar Pemrograman Sisi Server

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LAB SHEET PEMROGRAMAN WEB Semester: 2 Struktur Kondisi Perulangan 200 menit No.: Job: 08 Tgl: Hal.

Modul-7 CRUD & Searching. Pemograman Web TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS PASUNDAN BANDUNG

Algoritma dan Struktur Data

Praktikum 1 PHP, Fungsi, Array, dan Form

Praktikum Basis Data 2017 TE UM

MODUL 4 ARRAY ARRAY PEMROGRAMAN WEB 2 TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS PASUNDAN BANDUNG 2014/2015

ARRAY PENGANTAR PROGRAM STUDI. Institut Teknologi Sumatera

P - 9 & 10 Bab 7 : PHP (Perulangan dan Array)

PANDUAN PENGGUNAAN SIMAHIR IM

LAPORAN RESMI PEMOGRAMAN WEB

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

TUGAS PEMROGRAMAN III

LAPORAN TUGAS BASIS DATA I

PERTEMUAN 13. PHP (Array, File Handling)

MODUL 7 WEB PROGRAMMING : PHP (2)

PHP Basic. Pemrograman Web. Rajif Agung Yunmar, S.Kom

REVIEW ARRAY. Institut Teknologi Sumatera

Pemrograman Basis Data Berbasis Web

PERTEMUAN 3. if (kondisi) { pernyataan yang akan dijalankan apabila kondisi benar }

Algoritma dan Struktur Data I Mia Fitriawati, S.Kom, M.Kom

PHP Intro. Pemrograman Web II. Ganjil

Transkripsi:

1 MODUL PEMOGRAMAN WEB II Oleh: CHALIFA CHAZAR

2 MODUL 5 Pemrosesan Array Tujuan: Mahasiswa memahami penggunaan serta pendefinisian array untuk menyelesaikan permasalahan tertentu dalam kode PHP. Pustaka: Raharjo, B. (2015): Mudah Belajar PHP Teknik Penggunaan Fitur-Fitur Baru Dalam PHP 5. Informatika. Bandung Prasetio, A. (2015): Buku Pintar Webmaster. www.w3schools.com 1. Array Array adalah suatu pengenal di dalam program yang fungsinta menampung beberapa nilai (lebih dari satu) nilai yang saling berkaitan atau berhubungan. Nilai yang terdapat pada suatu array disebut elemen array. Dalam bahasa pemograman lainnya (C, C++, dan Java), setiap elemen array harus memiliki tipe data yang sama. Dalam PHP, elemen array bisa memiliki tipe data yang berbeda-beda. Contoh: $a = array("budi", 20, 58.5);

3 2. Jenis Array Dalam PHP, array diklasifikasikan menjadi dua jenis, yaitu: Array berindeks (indexed array) Array asosiatif (associative array) 2.1. Array Berindeks Array berindeks adalah array yang diindeks berdasarkan nomor/angka. Indeks array pada umumnya dimulai dari angka 0. Anda bebas mendefinisikan indeks dengan nilai yang Anda tentukan. 10 20 30 40 50 $a[0] $a[1] $a[2] $a[3] $a[4] Contoh diatas menunjukan array dengan 5 buah elemen. Elemen pertama ($a[0]) bernilai 10, elemen kedua ($a[1]) bernilai 20, dan seterusnya. Dalam array berindeks, antara kunci (indeks) dan nilai tidak memiliki keterkaitan. 2.2. Array Asosiatif Array asosiatif adalah array yangdiindeks berdasarkan nama tertentu. Letak perbedaan antara arrat berindeks dan array asosiatif adalah hanya terletak pada penamaan indeksnya saja. 10 20 30 40 50 $a["satu"] $a["dua"] $a["tiga"] $a["empat"] $a["lima"] Array $a diindeks berdasarkan nama, bukan berdasarkan nomor. Pada contoh diatas indeks array bertipe string. Pada umumnya array asosiatif digunakan untuk merepresentasikan sesuatu yang kunci dan nilainya memiliki keterkaitan, misalnya sebagai berikut. $kota = array("jkt" => "jakarta", "bdg" => "bandung", "sby" => "surabaya"); Pada contoh diatas, kunci "jkt" memiliki kaitan dengan "jakarta". Pada array $kota, kita mendefinisikan kunci (key) sebagai singkatan dari nilai (value).

4 3. Membuat Array Array dapat dibuat melalui dua cara, yaitu dengan menggunakan fungsi array() atau dengan membuat elemen-elemen array dan mengisikan nilai-nilai ke dalam elemen-elemen tersebut secara langsung. Berikut ini contoh pembuatan array dengan menggunakan fungsi array(). Untuk array berindeks: $matakuliah = array ("pemograman web", "database", "keamanan jaringan", "sistem informasi", "rekayasa perangkat lunak"); Untuk array asosiatif: $detailmk = array ("kode" => "TKB5218", "nama" => "pemograman web 2", "sks" => 2); Berikut ini contoh pembuatan array dengan cara langsung membuat variabel array dan mengisikan nilai ke dalamnya. Untuk array berindeks: $matakuliah[0] = "pemograman web"; $matakuliah[1] = "database"; $matakuliah[2] = "keamanan jaringan"; $matakuliah[3] = "sistem informasi"; $matakuliah[4] = "rekayasa perangkat lunak"; Untuk array asosiatif: $detailmk["kode"] = "TKB5218"; $detailmk["nama"] = "pemograman web 2"; $detailmk["sks"] = 2; 4. Mengakses Elemen Array Setelah array dibuat, langkah selanjutnya adalah mengakses nilai-nilai yang terkandung di dalamnya. Cara mengakses elemen array sangatlah sederhana. Karena elemen array berupa nilai, maka kita dapat memperlakukannya seperti layaknya variabel.

5 Anda dapat menempatkan nilai yang diakses ke dalam suatu variabel atau dapat juga diproses secara langsung baik dalam perhitungan maupun ditampilkan langsung. Berikut ini adalah contoh mengakses nilai array ke dalam suatu variabel. //menampung elemen array dalam variabel - array berindeks $kategori = $matakuliah[0]; echo $kategori; //menampung elemen array dalam variabel - array asosiatif $detail = $detailmk["nama"]; echo $detail; Berikut ini adalah contoh mengakses elemen array secara langsung //membuat kategori array berindeks $matakuliah[0] = "pemograman web"; $matakuliah[1] = "database"; $matakuliah[2] = "keamanan jaringan"; $matakuliah[3] = "sistem informasi"; $matakuliah[4] = "rekayasa perangkat lunak"; //membuat kategori array asosiatif $detailmk = array("kode" => "TKB5218", "nama" => "pemograman web 2", "sks" => 2); //mengakses array berindeks echo "DAFTAR MATAKULIAH". '<br>'; echo $matakuliah[0]. '<br>'; echo $matakuliah[1]. '<br>'; echo $matakuliah[2]. '<br>'; echo $matakuliah[3]. '<br>'; echo $matakuliah[4]. '<br>'; //mengakses array asosiatif echo '<br>'. "DETAIL MATAKULIAH". '<br>'; echo "KODE : ". $detailmk["kode"]. '<br>'; echo "NAMA : ". $detailmk["nama"]. '<br>'; echo "JUMLAH SKS : ". $detailmk["sks"]. '<br>';

6 Untuk mempermudah dalam melakukan pengaksesan elemen-elemen array, kita dapat menggunakan struktur pengulangan seperti while, do-while, for, maupun foreach. Namun untuk array jenis asosiatif biasanya menggunakan pengulangan foreach. Tugas. Buat program seperti pada contoh sebelumnya untuk mengakses array dengan menggunakan pengulangan. Baik untuk contoh array berindeks maupun array asosiatif. 5. Mengubah Nilai Pada Elemen Array Nilai array dapat diubah sesuai dengan kebutuhan program. Caranya sama seperti saat proses pengisian nilai ke dalam elemen array. Nilai elemen array yang lama akan ditimpa oleh nilai yang baru. //membuat array $a[0] = 10; $a[1] = 20; //menampilkan array echo "Nilai array sebelum diubah : ". '<br>'; echo $a[0]. '<br>'; echo $a[1]. '<br>'; //merubah nilai array $a[0] = 100; $a[1] = 200; //menampilkan array stelah diubah echo "Nilai array setelah diubah : ". '<br>'; echo $a[0]. '<br>'; echo $a[1]. '<br>'; 6. Menambah dan Menghapus Elemen Array Cara sederhana untuk menambahkan elemen baru ke dalam suatu array adalah dengan membuat pasangan indeks/kunci-kunci baru.

7 Perhatikan contoh penambahan elemen array pada array berindeks dibawah ini. //membuat array $kota = array("jakarta", "Bandung", "Surabaya"); //menampilkan array echo "Nilai array sebelum ditambah : ". '<br>'; //menambahkan nilai array $kota[3] = "Semarang"; $kota[4] = "Denpasar"; //menampilkan array setelah diubah echo '<br>'. "Nilai array setelah ditambah : ". '<br>'; Perhatikan contoh penambahan elemen array pada array asosiatif dibawah ini. //membuat array $kota = array("jakarta", "Bandung", "Surabaya"); //menampilkan array echo "Nilai array sebelum ditambah : ". '<br>'; //menambahkan nilai array $kota[3] = "Semarang"; $kota[4] = "Denpasar"; //menampilkan array setelah diubah echo '<br>'. "Nilai array setelah ditambah : ". '<br>';

8 Untuk menghapus elemen array yang terdapat pada indeks tertentu, kita dapat menggunakan fungsi unset(). Perhatikan contoh berikut ini. //membuat array $kota = array("jakarta", "Bandung", "Surabaya", "Semarang", "Denpasar", "Yogyakarta"); //menampilkan array echo "Nilai array sebelum ditambah : ". '<br>'; //menambahkan nilai array unset($kota[1]); unset($kota[3]); //menampilkan array setelah diubah echo '<br>'. "Nilai array setelah ditambah : ". '<br>'; 7. Fungsi-Fungsi yang Berhubungan dengan Array Berikut ini beberapa fungsi yang dapat digunakan pada variabel bertipe array. Fungsi is_array() in_array() array_keys() array_key_exists() array_values() Kegunaan & Bentuk Umum Untuk memeriksa apakah suatu variabel bertipe array atau bukan Bentuk Umum: is_array($nilai) Untuk mencarai $nilai di dalam $array Bentuk Umum: bool in_array(mixed $nilai, array $array [, bool $strict=false]) Fungsi ini akan mengembalikan daftar nilai kunci (berupa numerik maupun string) yang terdapat di dalam array array array_keys(array $array [,mixed $nilai [,bool $strict = false]]) Fungsi ini digunakan untuk memeriksa apakah suatu kunci tertentu terdapat di dalam array atau tidak bool array_key_exists(mixed $key, array $array) Fungsi ini akan mengembalikan daftar nilai yang terdapat di dalam array. array array_values(array $array)

9 Fungsi array_search() count() dan sizeof() sort() asort() ksort() rshot() arsort() krsort() Kegunaan & Bentuk Umum Fungsi ini mengembalikan indeks dari nilai yang ditemukan di dalam array mixed array_search(mixed $nilai, array $array [, bool $strict = false]) Untuk mengetahui jumlah elemen di dalam array count($nilai) dan/atau sizeof($nilai) Fungsi ini akan mengurutkan (ascending) array berdasarkan nilai elemennnya (dalam pengurutan ini, indeks array akan disusun ulang) bool sort(array $array [,int $sort_flags = SORT_REGULAR]) Untuk mengurutkan (ascending) elemen-elemen pada array asosiatif bool asort(array $array [,int $sort_flags = SORT_REGULER]) Fungsi khusus untuk mengurutkan (ascending) elemen array berdasarkan kunci (key) atau indeksnya bool ksort(array $array [,int $sort_flags = SORT_REGULER]) Fungsi ini akan mengurutkan (descending) array berdasarkan nilai elemennnya (dalam pengurutan ini, indeks array akan disusun ulang) bool rsort(array $array [,int $sort_flags = SORT_REGULER]) Untuk mengurutkan (descending) elemen-elemen pada array asosiatif bool arsort(array $array [,int $sort_flags = SORT_REGULER]) Fungsi khusus untuk mengurutkan (descending) elemen array berdasarkan kunci (key) atau indeksnya bool krsort(array $array [,int $sort_flags = SORT_REGULER])