BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Pendapatan Keluarga Sejahtera (UPPKS) di Kabupaten Kulon Progo Tahun

dokumen-dokumen yang mirip
STRATEGI BAURAN PEMASARAN PADA KELOMPOK USAHA PENINGKATAN PENDAPATAN KELUARGA SEJAHTERA (UPPKS) DI KABUPATEN KULON PROGO TAHUN 2011 SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. minat dan semangat keluarga untuk berwirausaha. oleh pemerintah yang dimotori oleh BKKBN. Kegiatan kegiatan tersebut

ANALISIS PENGARUH KEMASAN, PROMOSI PRODUK, DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP PENGARUH KEPUTUSAN MEMBELI JAJANAN KHAS OLEH-OLEH KOTA KEDIRI

BAB V PENUTUP. Berdasarkan hasil analisa dari uji hipotesis yang telah dilakukan, baik

DAFTAR PUSTAKA. ..Manajemen Pemasaran, Jilid II, Edisi Indonesia, Edisi Milenium, Edisi Kesepuluh, Jakarta: PT. Prenhallindo, 2002.

Daftar Pustaka. Dessler, Garry (1999). Personal Management, Terjemahan Agus Dharma, Edisi Ketiga, Jakarta : Erlangga.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Ekuitas merek memiliki pengaruh positif terhadap keputusan pembelian

PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN YAMAHA VIXION DI KOTA MALANG SKRIPSI

BAB V PENUTUP. Dari pembahasan di awal, maka dapat disimpulkan: bedasarkan skala Linkert dapat disimpulkan bahwa Mobile Advertising adalah

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

dikemukakan di atas maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: 1. Ada hubungan yang signifikan dari kepuasan terhadap loyalitas pemain

PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN BLACKBERRY

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISIS PENGARUH PRODUK, PROMOSI, DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN OBAT HERBAL UD. TAZAKKA SUKOHARJO

Bisma, Vol 1, No. 6, Oktober 2016 PENGARUH HARGA, PROMOSI DAN FASILITAS PENDUKUNG TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA HOTEL KINI DI PONTIANAK

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Penelitian ini dilakukan terhadap produk membership Celebrity Fitness

BAB I PENDAHULUAN. peluang bagi pelaku bisnis. Tantangannya, perusahaan harus tetap survive

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. 1. Pelaksanaan bauran pemasaran (marketing mix) pada restoran Depot Jogja

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN 5.1. Simpulan Berdasarkan dari hasil analisis dan pembahasan maka simpulan yang dapat dirumuskan adalah sebagai berikut: 1.

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KERUPUK MEREK "USAHA" DI SURABAYA SKRIPSI

BAB IV PENUTUP. periklanan dengan menggunakan media iklan lini atas atau above the line dan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Terdapat pengaruh yang positif dan signifikan citra merek terhadap keputusan

PENERAPAN SALURAN DISTRIBUSI DALAM UPAYA MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN PADA RPA JAMBU RAYA BOGOR TUGAS AKHIR

ANALISIS FAKTOR ATRIBUT PRODUK DAN HARGA YANG DIPERTIMBANGKAN KONSUMEN DALAM MEMILIH RESTORAN TRIFENA MOJOKERTO

PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP PENGAMBILAN KEPUTUSAN MENGGUNAKAN JASA JUAL BELI MOBIL UD

STRATEGI DISTRIBUSI PEMASARAN PAKAN AYAM

DAFTAR PUSTAKA. Anonim Kemenperin. php. diakses pada tanggal 25 April 2014.

DAFTAR PUSTAKA. Arikunto, Suharsimi Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta : PT. Rineka Cipta.

DAFTAR PUSTAKA. Arikunto, Suharsimi, 1998; Prosedur Penelitian (Suatu Pendekatan Praktek),

Daftar Pustaka. Alma, Buchari Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. CV Alvabeta: Bandung

DAFTAR PUSTAKA. Angipora, M. Dasar-Dasar Manajemen Pemasaran PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta.

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dengan menggunakan

PENGARUH KUALITAS PRODUK, KESESUAIAN HARGA, DAN KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI VOSCO COFFEE SHOP MALANG

PENGARUH HARGA DAN SALURAN DISTRIBUSI TERHADAP PENINGKATAN VOLUME PENJUALAN DI PT. WICAKSANA OVERSEAS INTERNASIONAL Tbk. SURABAYA TAHUN

FAKTORFAKTORYANG MENJADI PERTIMBANGAN KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK DISTRO ULTRAS MALANG SKRIPSI

DAFTAR PUSTAKA. Basu Swastha dan Ibnu Sukotjo, Pengantar Bisnis Modern, Edisi Ketiga, Yogyakarta: Liberty, 2002

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN. kesimpulan sebagai berikut: dapat diperoleh persamaan regresi adalah:

DAFTAR PUSTAKA. Assauri, Sofjam Manajemen Produksi dan Operasi Edisi Revisi. Jakarta : Lembaga Penerbit FE-UI

Pemasaran Pada Perusahaan Kecil. Oleh Sukanti, M.Pd

Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Sikap Nasabah Menggunakan Jasa Perrbankan Pada Pt. Bank Sinar Harapan Bali

FAKTOR-FAKTOR PSIKOLOGIS YANG MEMENGARUHI KONSUMEN DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK AIR MINUM DALAM KEMASAN MEREK AQUA DI KOTA BEKASI

JURNAL PENGARUH HARGA, PROMOSI, DAN PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PAKET WISATA PADA CV AMRITA TOUR

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

DAFTAR PUSTAKA. Akdon, Riduwan Rumus dan Data dalam Aplikasi Statistika. Cetakan I. Bandung : Alfabeta.

PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI

Perkembangan Ekonomi Makro

DAFTAR PUSTAKA. Emory Metode Penelitian Bisnis, Erlangga : Jakarta 1996

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PENGARUH BAURAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI RITA PASARAYA WONOSOBO

BAB V PENUTUP. 1. Kualitas layanan, harga, dan kesadaran merek secara simultan memiliki

PENGARUH MEREK DAGANG DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK SHAMPO MASYARAKAT DESA PAYAMAN KECAMATAN MADURAN KABUPATEN LAMONGAN ABSTRAK

BAB VI PENUTUP. 1. Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh peneliti menunjukkan. Tulungagung, upaya pengembangan produk yang dilakukan melalui

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Selebriti endorser memiliki pengaruh positif terhadap citra merek Honda

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN Universitas Dian Nuswantoro

BAB V PENUTUP. a. Mayoritas responden yang menjadi obyek pada penelitian ini adalah pria. yaitu sebanyak 57 orang atau sebesar 57%.

Setia Wardani 1), Ratna Purnama Sari 2), Wibawa 3) 1), 2), 3)

DAFTAR PUSTAKA. Aditama, T Yoga Manajemen Administrasi Rumah Sakit.Edisi II. Jakarta : Penerbit Universitas Indonesia (UI-Press).

PENDAHULUAN. Tabel 1 Jenis-jenis produk pangan IPB 2 Jenis produk. Bio yoghurt. Chicken nugget stick & wings Jambu Taiwan IPB 02

BAB I PENDAHULUAN. kelangsungan hidupnya, namun makanan merupakan masukan yang sangat

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 71 TAHUN 2015 TENTANG PENETAPAN DAN PENYIMPANAN BARANG KEBUTUHAN POKOK DAN BARANG PENTING

HARGA BAHAN PANGAN POKOK DI TINGKAT KONSUMEN

UNIVERSITAS JEMBER FAKULTAS EKONOMI SKRIPSI. Oleh : Taufan Perdana Jaya NIM

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Iklan berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian Handphone Dual

Bisma, Vol 1, No. 6, Oktober 2016 KEBIJAKAN PEMASARAN PADA PRODUK TENSI METER DIGITAL OMRON DI PT MEDIKA RAYA ALKESINDO PONTIANAK

PERKEMBANGAN NILAI TUKAR PETANI

NILAI TUKAR PETANI DI PROVINSI RIAU BULAN JULI 2013 TURUN 1,84 PERSEN

NILAI TUKAR PETANI DI PROVINSI RIAU BULAN OKTOBER 2011 TURUN 0,53 PERSEN

AWAN SETIYAWAN NIM. B

PENGARUH BAURAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN DALAM PEMBELIAN KARTU CDMA DAN GSM (Studi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang) SKRIPSI

ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN DALAM MEMBELI PRODUK PERDANA TRI (Study Empiris Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta)

PENGARUH FAKTOR-FAKTOR SOSIAL TERHADAP KEPUTUSAN KONSUMEN MELAKUKAN PEMBELIAN MOTOR MEREK HONDA PADA PT. NUSANTARA SURYA SAKTI DI KABUPATEN MALINAU

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN DI PONG-PONG CAFE LAMONGAN

BAB7 SIMPULAN DAN SARAN

[JURNAL ECOBISMA] Vol. 4 No. Jan

Pengembangan Marketing Mix untuk Mendukung Kinerja Pemasaran UKM

NILAI TUKAR PETANI JAWA TIMUR BULAN SEPTEMBER 2012

BADAN PUSAT STATISTIK KOTA PEKALONGAN

BAB VI PENUTUP. dalam kategori efektif dengan prosentase sebesar 71,83%. Periklanan

Daftar Pustaka. Alma, Buchari Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung: Alvabeta.

NILAI TUKAR PETANI JAWA TIMUR BULAN MARET 2012

AHMAD YUNI ANDI NURWAKHID NIM. B

PREFERENSI KONSUMEN TERHADAP JENIS DAN UKURAN KEMASAN PENGAWET NIRA ALAMI INSTAN TANGKIS

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Strategi pemasaran yang dilakukan oleh perusahaan pada umumnya lebih

DAFTAR PUSTAKA. Hassibuan, Malayu S.P. (1997). Manajemen sumber daya manusia : dasar dan kunci keberhasilan. Jakarta : Toko gunung agung

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 71 TAHUN 2015 TENTANG PENETAPAN DAN PENYIMPANAN BARANG KEBUTUHAN POKOK DAN BARANG PENTING

A. Realisasi Keuangan

BERITA RESMI STATISTIK BPS KABUPATEN PEMALANG

BERITA RESMI STATISTIK BPS KABUPATEN PEMALANG

DAFTAR PUSTAKA. Arikunto, Suharsimi. (2004). Manajemen Penelitian: Rineka Cipta. Jakarta

PERAN PENTING PROMOSI DAN DESAIN PRODUK DALAM MEMBANGUN MINAT BELI KONSUMEN

ANALISIS PENJUALAN TEPUNG SAGU PADA KOPERASI HARMONIS SELAT PANJANG. HADIYATI Dosen Tetap Fakultas Ekonomi Universitas Lancang Kuning.

NILAI TUKAR PETANI DI PROVINSI RIAU BULAN JANUARI 2011 NAIK 0,20 PERSEN

ANALISIS LOYALITAS KONSUMEN DALAM MELAKUKAN PEMBELIAN PADA SWALAYAN INDOMARET (Studi di Kecamatan Tanggulangin Kabupaten Sidoarjo) SKRIPSI

BAB V KESIMPULAN, SARAN DAN KETERBATASAN PENELITIAN. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan mengenai Analisis Asosiasi

LAPORAN AKHIR PENELITIAN TA 2009 MODEL PROYEKSI JANGKA PENDEK PERMINTAAN DAN PENAWARAN KOMODITAS PERTANIAN UTAMA

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

Transkripsi:

112 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Berdasarkan hasil pembahasan di atas dengan penelitian yang berjudul Strategi Bauran Pemasaran Pada Kelompok Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Sejahtera (UPPKS) di Kabupaten Kulon Progo Tahun 2011 maka dapat ditarik beberapa kesimpulan sebagai berikut: a. Hasil analisis kualitatif 3 sektor, yaitu sektor makanan, sektor pertanian, dan sektor peternakan. Produk UPPKS di kabupaten Kulon Progo adalah sebagai berikut : Produk, Pada sektor makanan jenis makanan yang dihasilkan dari kelompok UPPKS misalnya slondok, enting enting jahe, enting enting kacang, teh salam mahkota dewa, minyak asiri dari daun cengkeh. wingko, gula jawa, kering kentang, kering tempe, emping, keripik, rempeyek, tepung garut, telur asin, kerupuk pangsit, ceriping pisang dan lain sebagainya. Sektor kedua yaitu pertanian yang sebagian besar wilayahnya berupa persawahan yang lahannya dapat dimanfaatkan sebagai lahan pertanian. Jenis produk pertanian yang dihasilkan kelompok UPPKS antara lain berupa padi, durian, cabe, cengkeh, semangka, rambutan, dan palawija seperti jagung, kedelai, kacang tanah, cabai, bawang merah dan lain sebagainya. Hasil pertanian yang dihasilkan kelompok tidak hanya 112

113 sebagai konsumsi sendiri, melainkan di jual ke daerah sekitar maupun luar daerah. Kelompok UPPKS selain menghasilkan makanan, pertania, tetapi juga hasil peternakan, hasil peternakan diantaranya adalah ternak sapi, lele, ayam buras, burung puyuh, ayam ras, ikan gurame, bebek, dan kambing etawa. b. Harga, merupakan salah satu penentu keberhasilan suatu perusahaan karena harga menentukan seberapa besar keuntungan yang akan diperoleh perusahaan dari hasil penjualan produknya. Kelompok usaha dalam menentukan harga produk makanan yang dihasilkan oleh kelompok UPPKS yang ada di Kabupaten Kulon Progo sebagian besar dengan cara melihat modal yang dikeluarkan yang meliputi harga bahan baku, biaya operasional yang kemudian disesuaikan harga dipasar/produk lain tidak jauh berbeda dengan produk lain sehingga bisa mendapatkan kualitas yang baik. Kesepakatan yang telah disepakati antara pengrajin di kelompok dengan pengumpul hasil, untuk produksi tunggal harga ditentukan sendiri oleh manajer penjualan dengan perhitungan bahan baku dan biaya operasional. c. Promosi, sebagian besar kelompok UPPKS tidak menggunakan iklan dalam menawarkan produknya. Hal ini disebabkan karena biaya untuk iklan relative mahal, kurangnya modal, memasarkan dengan manual, memasarkan melalui orang orang di suruh mencicipi sehingga dapat mengetahui produknya diminati atau tidak, sehingga kelompok UPPKS

114 cenderung memilih untuk promosi melalui mulut ke mulut dengan mengandalkan kepercayaan mutu produk. Namun, dari kelompok galuh aji Samigaluh sudah menggunakan iklan, dari awal merintis untuk menjual produk kelompok ini langsung menjual dengan menawarkan ke konsumen dan menjual di toko/distributor. d. Distribusi, distribusi yang baik dan lancar di dukung dengan kesiapan memproduksi hasil produksi yang ingin menjual produk ke luar kota, karena apabila hasilnya terdistribusikan ke luar kota akan banyak yang mengenal produknya maka permintaan produk akan semakin banyak. Cara kelompok mengembangkan ke daerah lain, antara lain sebagai berikut. 1) Bekerja sama dengan pedangan di luar kota, promosi dan menjual ke distributor yang berada di luar kota atau luar provinsi 2) Aktif mengikuti bazar maupun pameran di Kecamatan dan Kabupaten 3) Sales menjualnya langsung ke luar kota sebagai oleh-oleh khas 4) Memperbanyak produksi, mengemas dengan label pembungkus yang menarik pembeli, dan membuat banyak variasi produk Bauran pemasaran yang dominan pengaruhnya terhadap keputusan produsen dalam melakukan penjualan produk yang dihasilkan oleh kelompok usaha peningkatan pendapatan keluarga sejahtera (UPPKS) di Kabupaten Kulon Progo merupakan produk. Karena produk merupakan hal utama yang akan dijadikan produk penjualan, tanpa hasil

115 produk ini produsen tidak mampu melakukan penjualan. Selanjutnya harga sebagai urutan kedua sebagai keputusan penjualan produk, karena dengan harga yang sesuai dengan pasaran akan mempercepat penjualan produk, ketiga distribusi yang merupakan alat transportasi yang mengantarkan barang ke tempat penjualan, dan terakhir promosi, karena produsen belum maksimal menggunakan sarana promosi, sehingga keputusan penjualan produk masih sebatas menjual sendiri atau bekerja sama dengan tengkulak dan pedagang di pasar. B. Saran Berdasarkan penjelasan dan kesimpulan diatas, maka saran yang dapat disampaikan kepada pada Kelompok Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Sejahtera (UPPKS) di Kabupaten Kulon Progo. Agar perusahaan dapat mempertahankan pangsa pasar yang ada maka perusahaan harus memperhatikan aspek bauran pemasaran yaitu: 1. Mempertahankan mutu dan kualitas produk makanann hasil pertanian, dan hasil peternakan baik telur maupun dagingnya dengan memperhatikan bahan yang diolah untuk produk makanan dan pembungkus yang memiliki keunikan, untuk pertanian menggunakan benih yang bermutu bagus dengan pupuk secukupnya, maupun makanan yang baik dan vitamin yang cukup untuk peternakan. 2. Pengontrolan secara periodik terhadap produk yang dihasilkan baik sektor makanan, pertanian, dan peternakan. Hal ini bertujuan agar produk yang dihasilkan dapat bertahan di pasaran serta mampu

116 menghadapi pesaing, baik pesaing yang sudah ada maupun pesaing yang baru masuk. 3. Menetapkan kebijakan penetapan harga secara lebih konsisten sehingga harga dapat lebih kompetitif dengan pesaingnya. Produsen juga tetap mendapatkan keuntungan setelah harga dikurangi modal dan biaya operasional. 4. Distribusi yang lebih luas untuk menjangkau pangsa pasar yang lebih luas di luar daerah, ke pasar nasional maupun pasar internasional. 5. Terus meningkatkan kegiatan promosi melalui kegiatan pameran dan bazar secara berkala baik di kecamatan, kabupaten, maupun di kota besar sekitarnya, promosi lewat iklan, di media elektronik, atau menjadi sponsor produk pada event-event yang berskala nasional sehingga hasil produk lebih dikenal oleh masyarakat luas.

DAFTAR PUSTAKA Arikunto,Suharsimi.(1995). Manajemen Penelitian. Jakarta : PT. Rineka Cipta (1998). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Analisis. Jakarta : Rineka Cipta Dharmamesta (1993). Manajemen Pemasaran Modern, edisi kedua, Liberty, Yogyakarta Durianto dkk, (2003). Invansi pasar dengan Iklan yang Efektif, Strategi, Program dan Teknik Pengukuran, Jakarta : Gramedia Pustaka Utama Fandy Tjiptono (2003). Strategi Pemasaran, Yogyakarta: Andi Furchan. A. 2004. Pengantar Penelitian dalam Pendidikan. Yogyakarta : Pustaka Pelajar Gitosudarmo, Indriyo, Manajemen Pemasaran,BPFE Yogyakarta, 1994 Iskandar. ( 2009 ). Analisis Strategi Pemasaran Biskuit Merek Biskuat. Tesis tidak Diterbitkan: Program Studi Megister Manajemen UGM James F. Engel Dkk, (1994), Perilaku Konsumen, Jakarta: Bina Rupa Aksara Kanwil BKKBN Provinsi Bali, 1996. Petunjuk Teknis Pengembangan Usaha Ekonomi Produktif Melalui Kelompok UPPKS bagi PPLKB, PLKB. Denpasar: BKKBN Kantor Menteri Negara Kependudukan/BKKBN.1998. Kelompok UPPKS Petunjuk Pelaksanaan Strstifikasi kelompok. Jakarta:BKKBN Kotler, Philip dan Keller, Kevin Lave. (2008). Marketing Manajement (Benyamin Molan, Terjemahan), Jakarta:Indeks Kotler P. (1995), Manajemen Pemasaran: Analisis, Perencanaan, Implementasi dan Pengendalian, edisi kedelapan, salemba empat, Jakarta Kotler, Philip. (2000). Manajemen Pemasaran : Analisis Perencanaan, Implementasi, dan Pengendalian. Jilid I. (Ancella Anitawati, Terjemahan). Jakarta : Salemba Empat -----------------. (2002). Manajemen Pemasaran I, Edisi Milenium, Penerbit PT. Prenhallindo, Jakarta Kotler P & Amstrong G. (2004) Principle of Marketing. Internasional Edition, Prentice Hall, New Jersey --------------------------------. (2008). Principles of Marketing. Internasional Edition, jilid 12, Prentice Hall, London. 117

118 Nur Wening (2009). Manajemen Pemasaran. Yogyakarta: STIE WidyaWiwaha. Prof. Dr. Sugiyono (2007). Statistika Untuk Penelitian. Bandung : CV. Alfabeta Sudarsono. (1998). Metodologi Penelitian. Bandung: Tarsito Sugiyono, (2008). Metodologi penelitian bisnis. Bandung : CV. Alfabeta Suharsimi, Arikunto. (2006). Prosedur penelitian suatu pendekatan analisis. Jakarta: Rineka Cipta Sukmadinata. 2006. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : Rosdakarya Suryana. (2003). Kewirausahaan. Bandung. Salemba Empat. Tjiptono, Fandy, 2001. Manajemen Pemasaran, Edisi Kedua, Andi Offset. Jakarta Umar, Husein (2002), Riset Pemasaran dan Perilaku Konsumen, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama