ANALISIS SENSOR WARNA TCS230 UNTUK PROTOTIPE PENYORTIR BUAH JERUK

dokumen-dokumen yang mirip
ANALISIS SENSITIVITAS PHOTO DIODA PD204-6C/L3 PADA PLAN MESIN PENYORTIR BENDA MENGGUNAKAN SCADA

ABSTRAK. Kata Kunci : TCS3200D, Warna produk, Kecepatan konveyor.

ANALISIS KINERJA MODUL SENSOR MQ7 UNTUK MENDETEKSI KADAR KARBON MONOKSIDA (CO) YANG TERKANDUNG DALAM ASAP ROKOK

ANALISA LIFETIME LAMPU TERHADAP PERLAKUAN MATI HIDUP SECARA TERUS MENERUS

HALAMAN JUDUL LAPORAN SKRIPSI ANALISIS PENGARUH BEBAN TERHADAP KECEPATAN DI PROTOTIPE LIFT BARANG

PENGARUH KEKERASAN BAHAN MEDIA GRAFIR TERHADAP DAYA SISTEM PADA MESIN CNC ROUTER

ANALISIS DAYA TERHADAP JARAK PEMOTONGAN PADA MESIN CUTTING

ANALISIS PERBANDINGAN KUAT CAHAYA LAMPU LED DAN LAMPU TL PADA PENERANGAN RUANGAN

ANALISIS PERBANDINGAN SUDUT PENGENDALI DAN SUDUT MOTOR SERVO

ANALISIS KECEPATAN MOTOR STEPPER TERHADAP KETEBALAN BENDA KERJA PADA MESIN CUTTING

LAPORAN SKRIPSI ANALISIS SENSOR FSR (FORCE SENSING RESISTOR) UNTUK PROTOTIPE PENYORTIR BUAH BERDASARKAN BERAT

ANALISIS HARMONISA PADA LAMPU HEMAT ENERGI DAN LAMPU PIJAR

Halaman Judul ANALISIS POTENSI KEBAKARAN TERHADAP PENYAMBUNGAN KABEL DALAM RUMAH TANGGA

LAPORAN SKRIPSI. Perbandingan Konsumsi Daya Motor Stepper Terangkai Bipolar dan Unipolar Pada Penggerak Mesin Cutting

PENGARUH PERUBAHAN DAYA MASUKAN MOTOR KONVEYOR TERHADAP TORSI PADA PROTOTIPE ALAT SORTIR UKURAN BUAH

LAPORAN SKRIPSI ANALISIS PERBANDINGAN DAYA SIMPAN ENERGI LISTRIK ANTARA AKUMULATOR BASAH DAN AKUMULATOR KERING

CNC (Computerized Numerical Control)

SKRIPSI. Analisis Perbandingan Transistor Dengan Op-Amp 741 Sebagai Driver Audio Amplifier

Analisis Karakteristik Modul Sensor Warna TCS3200 Terhadap Ukuran Obyek, Jarak Obyek dan Intensitas Cahaya

Analisis Pengelolaan Lampu Penerangan Jalan

PERANCANGAN TELEMETRI SUHU DENGAN MODULASI DIGITAL ON-OFF KEYING MODULASI FREKUENSI

ANALISIS RESPON FREKUENSI PADA OP AMP LM324

Kontrol Keseimbangan Robot Mobil Beroda Dua Dengan. Metode Logika Fuzzy

KENDALI PERGERAKAN MOTOR STEPPER SUMBU X-Y PADA PROTOTIPE MESIN CUTTER UNTUK MEMBUAT POLA GARIS TEGAK LURUS DAN PERSEGI

KOMPARASI RANGKAIAN PENYANGGA DENGAN BEBAN MOTOR DC

LAPORAN SKRIPSI ANALISIS PERBANDINGAN PENGUKURAN DAYA PADA KWH METER ANALOG DAN KWH METER DIGITAL

DESAIN PENCAHAYAAN RUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN SOFTWARE DIALux V 4.9

LAPORAN SKRIPSI SISTEM INFORMASI UJIAN PENERIMAAN SISWA BARU PADA MA MAFATTIHUT THULLAB BERBASIS WEB

ANALISIS KONSUMSI DAYA SISTEM KONTROL TERHADAP PANJANG PROSES GRAFIR PADA PROTOTIPE MESIN ROUTER MILLING

SISTEM KENDALI KONVEYOR PADA PENYORTIRAN KETINGGIAN MINUMAN KEMASAN BERBASIS PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER (PLC)

RANCANG BANGUN ALAT UKUR VOLUME CAIRAN UNTUK MESIN INJEKTOR CLEANER BERBASIS ARDUINO DENGAN SENSOR LOAD CELL

STUDI KEBUTUHAN INTENSITAS CAHAYA LAMPU LAPANGAN SEPAK BOLA

KOMPARASI AKURASI DAN LINIERITAS SENSOR ULTRASONIK HC-SR04 DAN LV-MAXSONAR-EZ1 PADA PENGUKURAN JARAK BENDA PADAT

ANALISIS SENSITIVITAS VISION SENSOR UNTUK MENDETEKSI WARNA

LAPORAN SKRIPSI SISTEM INFORMASI PENGAJUAN SUBSIDI TUNJANGAN FUNGSIONAL GURU PADA KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KUDUS BERBASIS WEB

Sistem Informasi Akuntansi Jual Beli Pada King Furniture Berbasis Web

SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN WISUDA BERBASIS WEB PADA UNIVERSITAS MURIA KUDUS

KOMPARASI HASIL UKUR KADAR EMISI PADA KENDARAAN BERMOTOR (INJECTION & NON INJECTION) MENGGUNAKAN SENSOR MQ-7 DENGAN AUTO CHECK GAS

SISTEM INFORMASI PENENTUAN BIAYA SAMBUNG BARU PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM (PDAM) KABUPATEN KUDUS BERBASIS WEB

LAPORAN PROYEK AKHIR PRANCANGAN DAN PEMBUATAN APLIKASI PLC-PNEUMATIK BATTERY FILLING EQUIPMENT ( PEMROGRAMAN PLC )

Sistem Informasi Pemasaran Dan Manajemen Order Pada Percetakan Aksara Berbasis Web

RANCANG BANGUN SMART HOME BERBASIS VOICE BLUETOOTH MENGGUNAKAN ARDUINO NANO

EFEKTIFITAS SENSOR JARAK INFRARED SHARP GP2Y0A02YK0F TERHADAP RENTANG JARAK PENGUKURAN BENDA

Rancang Bangun Aplikasi Penunjang Pembelajaran Aljabar Untuk Sekolah Menengah Pertama

SISTEM INFORMASI PENJADWALAN PRODUKSI DENGAN METODE SEQUENCING PADA KONVEKSI SAMPURNA

Sistem Informasi Servis dan Penjualan Komputer Berbasis SMS Gateway di Dewa.com

PERANCANGAN SISTEM PENGENDALI KETERSEDIAAN KURSI PENONTON SEPAK BOLA VIA PINTU MASUK DAN PINTU KELUAR BERBASIS ARDUINO

PENGARUH KECEPATAN MOTOR STEPPER TERHADAP KONSUMSI DAYA SISTEM PADAPROTOTYPE MESIN CUTTING

LAPORAN SKRIPSI RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN PAJAK HOTEL DAN RESTORAN PADA DPPKD KABUPATEN KUDUS BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN ASURANSI KECELAKAAN JIWA BERBASIS WEB PT. ASURANSI JIWASRAYA KUDUS

RANCANG BANGUN ALAT UKUR KADAR GARAM MENGGUNAKAN SENSOR KONDUKTIVITAS TDS 16 BIT

LAPORAN SKRIPSI SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN DATA DAN BIAYA PEJABAT PEMBUAT AKTA TANAH (PPAT) DWI PURWANTI, SH

Aplikasi Booking Room Karaoke Pada New Star Kudus Berbasis Android

SISTEM INFORMASI SERVIS SEPEDA MOTOR DI BENGKEL MUNCUL JAYA MOTOR BERBASIS ANDROID

RANCANG BANGUN SISTEM KONTROL TRAFFIC LIGHT MENGGUNAKAN WIRELESS BERBASIS PLC OMRON CPM1A-30CDR LAPORAN TUGAS AKHIR

Sistem Informasi Pengelolaan Retribusi Pelayanan Pasar pada Kantor Pasar Bitingan Kudus

RANCANG BANGUN INVERTER PENGUBAH TEGANGAN DC 5 VOLT KE TEGANGAN AC 220 VOLT 50 HZ MENGGUNAKAN POWER BANK 2 AMPERE

LAPORAN PENELITIAN. Model Klasifikasi Berbasis C4.5 untuk Penentuan Kelayakan Kredit Koperasi OLEH

LAPORAN SKRIPSI SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN KEUANGAN ANGKUTAN UMUM

SISTEM INFORMASI AKADEMIK DI SMA NEGERI 1 KARANGANYAR DEMAK

Pemanfaatan Teknologi SMS Gateway Pada Sistem Pembayaran SPP dan Tabungan Sekolah di SMA N 1 Nalumsari

SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN USAHA INDUSTRI PADA KANTOR PELAYANAN PERIJINAN KABUPATEN KUDUS BERBASIS WEB

LAPORAN SKRIPSI SISTEM INFORMASI PEMESANAN DAN KELOLA PERSEDIAAN BARANG BAHAN BANGUNAN PADA PPV.ISMAH. Disusun Oleh:

LAPORAN SKRIPSI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS HASIL PRODUKSI KAYU PADA HUTAN RAKYAT KABUPATEN KUDUS

SISTEM INFORMASI MAJALAH DINDING BERBASIS WEB PADA SMK NU MA ARIF 2 KUDUS

SISTEM INFORMASI PENGOLAHAN, TRANSAKSI DAN PRODUKSI BERAS PADA UD. SUMBER PANGAN KUDUS

LAPORAN SKRIPSI SISTEM INFORMASI REWARD PEGAWAI UNIVERSITAS MURIA KUDUS BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI PENJUALAN KAIN TENUN BERBASIS WEB PADA PAGUYUBAN TENUN TROSO DI PECANGAAN JEPARA

LAPORAN PENELITIAN ANALISA DAN PERANCANGAN ECOMMERCE KERAJINAN PISAU DESA HADIPOLO, KECAMATAN JEKULO KABUPATEN KUDUS

Sistem Pemesanan dan Pengendalian Barang pada Percetakan Aksara Berbasis Web

LAPORAN SKRIPSI SISTEM INFORMASI STOCK OBAT BERBASIS WEB DAN SMS GATEWAY SEBAGAI REMINDER STOCK KE SUPPLIER PADA PUSKESMAS BAE KUDUS

LAPORAN SKRIPSI SISTEM PAKAR DIAGNOSA KERUSAKAN KOMPUTER BERBASIS WEB MENGGUNAKAN THEOREMA BAYES

Perancangan Sistem Pengadaan Barang/Jasa Pada Dinas Bina Marga Pengairan ESDM Kabupaten Kudus

TANGGUNG JAWAB PRODUSEN ELEKTRONIK BERKAITAN DENGAN GUGATAN KONSUMEN ATAS PRODUK CACAT DI KABUPATEN KUDUS S K R I P S I

SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN PENJUALAN BARANG PADA KOPERASI PONDOK PESANTREN YAYASAN MANAFIUL ULUM BERBASIS JAVA DEKSTOP

SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI PANITIA UJIAN SEMESTER PADA SMP 1 BAE KUDUS

LAPORAN SKRIPSI RANCANG BANGUN SISTEM ADMINISTRASI BEASISWA PADA KOPERASI PURA GROUP

SISTEM INFORMASI PROSES PRODUKSI PADA KONVEKSI IFANA COLLECTION

SKRIPSI IMPLEMENTASI PASSIVE INFRARED, WEBCAM, DAN SMS UNTUK PENUNJANG KEAMANAN RUMAH MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER ATMEGA8515. Oleh : Sony Ade Wibowo

S K R I P S I PELAKSANAAN MUSRENBANG DESA DALAM UPAYA MEWUJUDKAN PEMBANGUNAN DESA DI KABUPATEN KUDUS

LAPORAN SKRIPSI PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA PONDOK PESANTREN ARROUDLOTUL MARDLIYYAH

SISTEM INFORMASI PEMESANAN DAN PEMBUATAN PERHIASAN EMAS PADA HOME INDUSTRI PAK DOL EMAS

Sistem Informasi Simpan Pinjam pada Koperasi Barokah Wali Terminal Wisata Bakalan Krapyak Kudus

LAPORAN PENELITIAN RANCANG BANGUN ALAT PENDETEKSI KERUSAKAN IC DIGITAL GERBANG DENGAN KOMPUTER

LAPORAN SKRIPSI SISTEM INFORMASI PEMBUATAN AKTA PERKAWINAN DAN KEMATIAN BERBASIS WEB PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KABUPATEN KUDUS

SISTEM INFORMASI PELAYANAN MEMBER PADA COUNTER WIWIK CELL BERBASIS SMS GATEWAY

LAPORAN SKRIPSI. Disusun Oleh : : Achmad Safrudin NIM : Program Studi : Sistem Informasi

SISTEM INFORMASI ORDER CONTROL MANAGEMENT PADA DIPONEGORO DIGITAL PRINTING KUDUS

Rancang Bangun Sistem Informasi Kelompok Belajar Paket B Kecamatan Kaliwungu Kudus

TUGAS AKHIR PERANCANGAN WATER BATH BERBASIS ATMEGA8

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DAN MONITORING USIA PAKAI INVENTARIS LABORATORIUM PADA SMK NEGERI 2 KUDUS

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PEMESANAN DAN PENDISTRIBUSIAN BARANG RUMAH TANGGA PADA UD.MULYO AGUNG BERBASIS WEB

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENYELEKSIAN BIBIT BUAH NAGA PADA TAMAN BUDIDAYA BUAH NAGA BURIKAN KUDUS MENGGUNAKAN METODE TOPSIS BERBASIS WEB

SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN DAN PENGELOLAAN DATA PESERTA PESTA BARATAN KALINYAMATAN JEPARA BERBASIS WEB

LAPORAN SKRIPSI SISTEM INFORMASI PENJUALAN ONLINE DAN MANAJEMEN DISKON PADA TOKO SYAFA AH DONOROJO JEPARA

RANCANG BANGUN APLIKASI E-COMMERCE PADA DIGITAL CORPORATION DENGAN SISTEM LELANG

ANALISA DAYA MOTOR TERHADAP KAPASITAS PRODUKSI PADA MESIN PEMARUT DAN PEMERAS KETELA SEBAGAI TAHAP AWAL PROSES PEMBUATAN BIOETHANOL PROYEK AKHIR

ANALISA PENGARUH LAMA FERMENTASI TERHADAP KADAR ETANOL PADA MESIN DESTILATOR MODEL REFLUX

PERANCANGAN LENGAN ROBOT PENGAMBIL DAN PENYUSUN KOTAK OTOMATIS BERDASARKAN WARNA MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ATMEGA 32

APLIKASI PEMILIHAN HEWAN QURBAN DENGAN METODE FORWARD CHAINING

Transkripsi:

SKRIPSI HALAMAN JUDUL ANALISIS SENSOR WARNA TCS230 UNTUK PROTOTIPE PENYORTIR BUAH JERUK Laporan ini disusun guna memenuhi salah satu syarat untuk menyelesaikan program studi Teknik Elektro S-1 pada Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus Disusun Oleh : Nama : Hastomo Yusuf NIM : 2010-52-008 Program Studi : Teknik Elektro Fakultas : Teknik UNIVERSITAS MURIA KUDUS KUDUS 2014 i

HALAMAN PERSETUJUAN Nama : Hastomo Yusuf NIM : 2010-52-008 Judul Skripsi : Analisis Sensor Warna Tcs230 Untuk Prototipe Penyortir Buah Jeruk Pembimbing I : Imam Sukrisno, ST, MKom Pembimbing II : Moh. Iqbal, S.T, M.T. Dilaksanakan : Semester Genap Tahun Akademik 2013/2014 Kudus, juli 2014 Yang mengusulkan Hastomo Yusuf Pembimbing I Menyetujui: Pembimbing II IMAM SUKRISNO, ST, MKOM MOH. IQBAL, S.T, M.T ii

HALAMAN PENGESAHAN Nama : Hastomo Yusuf NIM : 2010-52-008 Judul Skripsi : Analisis Sensor Warna Tcs230 Untuk Prototipe Penyortir Buah Jeruk Pembimbing I : Imam Sukrisno, ST, MKom Pembimbing II : Moh. Iqbal, S.T, M.T Dilaksanakan : Semester Genap Tahun Akademik 2013/2014 Telah diajukan pada ujian sarjana tanggal 5 September 2014 Dan dinyatakan LULUS Kudus, 5 September 2014 Penguji Utama Penguji I Penguji II MOH. Dahlan, MT SOLEKHAN, MT IMAM SUKRISNO, ST, KKom Mengetahui Dekan Fakultas Teknik ROCHMAD WINARSO, S.T, M.T iii

ABSTRAK Perancangan alat penyortir buah jeruk yang berdasarkan warna perlu di ketahui terlebih dahulu sesuai dengan apa yang kita inginkan sehingga dapat mengklasifikasikan warna-warna yang sesuai dalam proses pensortiran buah jeruk sesuai warnanya. Untuk mengatasi permasalahan yang ada perlu dilakukan penelitian dengan melakukan perencanaan dan pembuatan alat. Sensor warna jenis TCS 230 sebagi alat penentu komposisi warna buah jeruk adalah salah satu bentuk aplikasi sensor, dengan tujuan agar proses pensortiran dapat dengan mudah menentukan warna jeruk yang diinginkan. sensor warna TCS 230 akan mendeteksi dan memproses warna yang dideteksi. Secara blok diagram sistem elektronika bahwa keluaran sensor TCS 230 berupa frekuensi. Hasil yang dalam sebuah penelitian ini mengenai analisis sensor warna tipe TCS230 sehingga dapat diketahui bahwa sensor dapat mengenali warna buah jeruk dengan hasil keluaran sensor berupa besaran frekuensi dengan gelombang kotak. Pada buah warna orange warna yang dominan pada pemfilter warna merah. Sedangkan buah warna hijau hasil keluaran sensor dari pemfilter warna sensor TCS230 hasilnya hamper sebanding namun pemfiter warna merah lebih dominan. Untuk jarak sensor diperoleh jarak sensor adalah 2 cm dan sensor di tutup rapat agar cahaya luar tidak mempengaruhi kinerja sensor. Flux (intensitas cahaya) pada sensor yang sesuai adalah ± 200 lux. Pada skala keluaran frekuensi sensor mengalami kenaikan sesuai dengen range 2%, 20%, 100%. Untuk skala powerdown hasil keluaran frekuensi nilainya rata-tata mendekati 50Hz. Kata-kata kunci : sensor, TCS 230, penyortir buah jeruk iv

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr.Wb Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan rahmat dan petunjuk kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan laporan skripsi dengan judul ANALISIS SENSOR WARNA TCS230 UNTUK PROTOTIPE PENYORTIR BUAH JERUK. Dalam menyelesaikan laporan skripsi ini penulis memperoleh bantuan serta bimbingan dari berbagai pihak, sehingga penyusunan dapat berjalan dengan lancar. Dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada yang terhormat : 1. Bapak Dr. Suparnyo, S.H, M.S, selaku Rektor Universitas Muria Kudus. 2. Bapak Rochmad Winarso, ST, M..T, selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus. 3. Bapak Budi Gunawan, S.T, M.T selaku Ketua Program Studi Teknik Elektro S1 yang telah memberikan arahan dalam penyelesaian skripsi ini. 4. Bapak Imam Sukrisno, ST, MKom selaku Pembimbing I yang telah memberikan arahan dalam penyelesaian skripsi ini. 5. Bapak Moh. Iqbal, ST, M.T, selaku Pembimbing II yang telah memberikan arahan dalam penyelesaian skripsi ini. 6. Keluargaku yang selalu memberikan doa dan dukungannya. 7. Yang tersayang Ivon Marlina yang banyak memberikan motivasi agar terus bersemangat untuk menyelesaikan skripsi ini. 8. Seluruh Staf Karyawan di lingkunagan Fakultas Teknik Khususnya program studi Teknik Elektro Universitas Muria Kudus. 9. Teman-teman kuliah khususnya di Jurusan Teknik Elektro yang telah membantu memberkan motivasi, saran-saran, segala bantuan sehingga terselesainya laporan skripsi ini. 10. Semua pihak yang telah membantu proses penyusunan skripsi ini yang tidak bisa disebutkan satu persatu. v

Semoga segala bantuan yang telah diberikan menjadi catatan amal tersendiri di hari perhitungan kelak dan semoga Allah SWT memberikan balasan yang setimpal. Berbagai upaya telah penulis lakukan untuk menyelesaikan laporan skripsi ini, tetapi penulis menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu saran dan kritik senantiasa penulis harapkan demi kesempurnaan laporan skripsi ini. Akhir kata semoga laporan ini dapat menambah khasanah pustaka di lingkungan almamater UMK. Amin. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Kudus, 5 September 2014 Penulis vi

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii ABSTRAK... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR GAMBAR...... x DAFTAR TABEL... xi BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1.Latar Belakang... 1 1.2.Rumusan Masalah... 2 1.3.Batasan Masalah... 2 1.4.Tujuan Skripsi... 3 1.5.Manfaat Skripsi... 3 1.6.Sistematika Penulisan... 3 BAB II DASAR TEORI... 1 2.1 Warna... 5 2.2 Warna Dalam Bentuk Gelombang... 9 2.3 Sensor warna TCS320... 12 2.4 SCADA (Supervisory Control and Data Acquisition)... 14 2.3.1 Prinsip Dasar dari Sistem SCADA... 16 2.3.2 HMI Dalam SCADA... 19 2.3.3 SCADA Software... 20 2.3.4 Komponen SCADA... 20 2.3.5 Hubungan Yang Terjadi Dalam SCADA... 21 2.3.5.1 Akuisisi Data... 21 2.3.5.2 Komunikasi Data... 22 2.3.5.3 Penyajian Data... 22 2.3.5.4 Kontrol... 23 vii

2.3.6 Manfaat SCADA... 23 2.5 Programmable Logic Controller (PLC)... 23 2.5.1 Definisi PLC... 23 2.5.2 Fungsi PLC... 25 2.5.3 Keuntungan dan Kerugian PLC... 25 2.5.4 Bagian Bagian PLC... 28 2.5.4.1 Central Prossing Unit (CPU)... 28 2.5.4.2 programmer / monitor (PM)... 29 2.5.4.3 Modul Input / Output... 30 2.5.4.4 Printer... 30 2.5.4.5 Program Recorder / Player... 31 2.5.5 Konsep Perancangan Sistem Kendali dengan PLC... 31 2.5.6 Perbandingan PLC dengan Jenis Kontroler Lainnya... 32 2.5.7 Spesifikasi dan Karakteristik PLC... 32 BAB III METODOLOGI PENELITIAN... 35 3.1 Waktu dan Tempat penelitian... 35 3.2 Jenis Penelitian... 35 3.3 Analisis Awal Metode Pengumpulan Data... 53 3.4 Variabel Penelitian... 36 3.5 Metode Penelitian Eksperimen... 36 3.5.1 Pengertian... 36 3.5.2 Tujuan dan Keguanaan Penelitian Eksperimen... 36 3.5.3 Karakteristik Penelitian Eksperimen... 37 3.6 Alat Penelitian... 37 3.7 Desain Eksperimen... 37 3.8 Perancangan Eksperimen... 38 3.9 Analisia Data... 39 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 40 4.1 Hasil Penelitian... 40 4.1.1 Hasil Pengukuran... 40 4.1.2 Perancangan Sistem SCADA... 44 viii

4.1.2.1 Pengalamatan PLC dan SCADA... 45 4.1.2.2 Leder Diagram PLC... 46 4.1.2.3 Script Sistem SCADA... 47 4.1.3 Pembahasan... 48 BAB V PENUTUP... 49 5.1 Kesimpulan... 49 5.2 Saran... 49 DAFTAR PUSTAKA... 50 LAMPIRAN LAMPIRAN... 51 ix

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Spektrum Cahaya pada Prisma... 6 Gambar 2.2 Ilustrasi Terjadinya Warna... 6 Gambar 2.3 Warna Primer Aditif... 9 Gambar 2.4 Gelombang Frekuensi Warna Cahaya... 10 Gambar 2.5 Panjang Gelombang... 10 Gambar 2.6 Spektrum Warna... 12 Gambar 2.7 Sketsa Fisik TCS230... 12 Gambar 2.8 Blog Fungsional Sensor Warna TCS230... 13 Gambar 2.9 Karakteristik TCS230... 14 Ganbar 2.10 Sambungan PC ke PLC/DCS dengan sebuah fieldsbus dan sensor... 17 Gambar 2.11 sambungan PC ke IED menggunakan sebuah fieldsbus... 18 Gambar 2.12 Programmeble Logic Control (PLC) Omron CPM1A... 24 Gambar 3.1 Desain Experimen One Shot Case Study... 28 Gambar 3.2 Diagram blok penelitian... 38 Gambar 4.1 Pengukuran Sempel 1 dengan Aplikasi Android... 40 Gambar 4.2 Pengukuran Sempel 2 dengan Aplikasi Android... 41 Gambar 4.3 Pengukuran Sempel 3 dengan Aplikasi Android... 42 Gambar 4.4 Pengukuran Sempel 4 dengan Aplikasi Android... 43 Gambar 4.5 Hasil Pengukuran Sampel 1 Skala 2%... 44 Gambar 4.6 Tampilan SCADA... 45 Gambar 4.7 Leder diagram PLC... 47 x

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Kombinasi Fungsi S2 dan S3... 13 Tabel 2.2 Penskalaan Frekuensi Output... 13 Tabel 2.3 Spesifikasi PLC Omron CPM1A... 33 Tabel 2.4 Karakteristik PLC Omron CPM1A... 34 Tabel 4.1 Hasil Pengukuran Sempel 1... 40 Tabel 4.2 Hasil Pengukuran Sempel 2... 41 Tabel 4.3 Hasil Pengukuran Sempel 3... 42 Tabel 4.4 Hasil Pengukuran Sempel 4... 43 Tabel 4.5 Input PLC... 45 Tabel 4.6 Output PLC... 45 xi