KARAKTERISTIK BIOLOGI DAN KIMIA TANAH SAWAH AKIBAT PEMBAKARAN JERAMI. Biological and Chemical Characteristics Burning Rice Straw of Paddy Soil

dokumen-dokumen yang mirip
PEMETAANC-ORGANIK DAN TEKSTUR TANAH PADA LAHAN SAWAH DI KECAMATAN HINAI KABUPATEN LANGKAT SKRIPSI. Oleh :

ANALISIS SIFAT FISIKA, KIMIA, DAN BIOLOGI TANAH PADA DAERAH BUFFER ZONE DAN RESORT SEI BETUNG DI TAMAN NASIONAL GUNUNG LEUSER KECAMATAN BESITANG

Pemberian Bahan Organik Kompos Jerami Padi dan Abu Sekam Padi dalam Memperbaiki Sifat Kimian Tanah Ultisol Serta Pertumbuhan Tanaman Jagung

Hanafi Ansari*, Jamilah, Mukhlis

Aplikasi Pupuk Kandang dan Pupuk SP-36 Untuk Meningkatkan Unsur Hara P Dan Pertumbuhan Tanaman Jagung (Zea mays L.) di Tanah Inceptisol Kwala Bekala

Rizki Annisa Nasution*, M. M. B. Damanik, Jamilah

ANALISIS UNSUR HARA MIKRO TANAH GAMBUT SETELAH SETAHUN KEBAKARAN PADA HUTAN KONSERVASI DI KECAMATAN KERUMUTAN KABUPATEN PELALAWAN

II. IKLIM, TANAH DAN WILAYAH PRODUKSI

I. PENDAHULUAN. Beras merupakan bahan pangan yang dikonsumsi hampir seluruh penduduk

BAHAN DAN METODE. (Gambar 1. Wilayah Penelitian) penelitian dan bahan-bahan kimia yang digunakan untuk analisis di laboratorium.

ABSTRACT SITI ROMELAH. Intensive farming practices system by continuously applied agrochemicals,

I. PENDAHULUAN Latar Belakang

Identifikasi Status Hara Tanah, Tekstur Tanah dan Produksi Lahan Sawah Terasering Pada Fluvaquent, Eutropept dan Hapludult

PENGARUH MANAJEMEN JERAMI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PADI SAWAH (Oryza sativa L.) Oleh: MUDI LIANI AMRAH A

I. PENDAHULUAN. pertambahan jumlah penduduk dan peningkatan konsumsi per kapita akibat

HASIL DAN PEMBAHASAN Sifat Fisikokimia Tanah Percobaan dan Sifat Kimia Kotoran Sapi

PENGARUH PEMBERIAN PUPUK ORGANIK DAN PUPUK ANORGANIK TERHADAP KADAR N, P, DAN K TANAH, SERAPAN N, P, DAN K SERTA PERTUMBUHAN PADI DENGAN SISTEM SRI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

PEMBERIAN PUPUK P DAN Zn UNTUK MENINGKATKAN KETERSEDIAAN P DAN Zn DI TANAH SAWAH SKRIPSI OLEH : KIKI DAMAYANTI

TINJAUAN PUSTAKA. rupa untuk budidaya tanaman padi sawah, baik secara terus-menerus sepanjang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

APLIKASI BAHAN ORGANIK DAN BIOCHAR UNTUK MENINGKATKAN C-ORGANIK, P DAN Zn TERSEDIA PADA TANAH SAWAH BERKADAR P TINGGI SKRIPSI.

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. penting di Indonesia termasuk salah satu jenis tanaman palawija/ kacang-kacangan yang sangat

338. Jurnal Online Agroekoteknologi Vol.1, No.2, Maret 2013 ISSN No

Kajian Status Kesuburan Tanah Sawah Untuk Menentukan Anjuran Pemupukan Berimbang Spesifik Lokasi Tanaman Padi Di Kecamatan Manggis

BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilakukan di Rumah Kasa, Laboratorium Kesuburan dan

THE INFLUENCE OF N, P, K FERTILIZER, AZOLLA (Azolla pinnata) AND PISTIA (Pistia stratiotes) ON THE GROWTH AND YIELD OF RICE (Oryza sativa)

I. PENDAHULUAN. jagung juga digunakan sebagai bahan baku industri, pakan ternak dan industri

METODE PENELITIAN. Sebelah timur berbatasan dengan Kabupaten Kulon Progo provinsi DIY. Sebelah selatan berbatasan dengan Samudera Indonesia

HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN. A. Kondisi Umum Penelitian. pengomposan daun jati dan tahap aplikasi hasil pengomposan pada tanaman sawi

Jurnal Online Agroekoteknologi. ISSN No Vol.3, No.3 : , Juni 2015

TINJAUAN PUSTAKA. legend of soil yang disusun oleh FAO, ultisol mencakup sebagian tanah Laterik

Survey dan Pemetaan Status Hara-P di Kecamatan Kabanjahe Kabupaten Karo

II. TINJAUAN PUSTAKA. Mentimun dapat diklasifikasikan kedalam Kingdom: Plantae; Divisio:

LAMPIRAN. Lampiran 1. Data hasil analisis laboratorium parameter kalium tukar dari tiap titik sampel. Kontrol I II III

TINJAUAN PUSTAKA. kalium dari kerak bumi diperkirakan lebih dari 3,11% K 2 O, sedangkan air laut

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

KAJIAN SIFAT FISIK DAN KIMIA TANAH PADA TANAH YANG DI TANAMI PADI GOGO (Oryza Sativa) DI DESA WAWONA KABUPATEN MINAHASA SELATAN

Evaluasi Sifat Kimia Tanah pada Lahan Kopi di Kabupaten Mandailing Natal

MENINGKATKAN PROUKSI PADI DENGAN PENERAPAN TEKNOLOGI HEMAT AIR

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

570. Jurnal Online Agroekoteknologi Vol.1, No.3, Juni 2013 ISSN No

APLIKASI PUPUK UREA PADA TANAMAN JAGUNG. M. Akil Balai Penelitian Tanaman Serealia

KETERSEDIAAN NITROGEN AKIBAT PEMBERIAN KOMBINASI BERBAGAI BAHAN ORGANIK TERHADAP TIGA JENIS TANAH DAN EFEKNYA PADA PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG

SKRIPSI DEKOMPOSISI BAHAN ORGANIK DI DALAM TANAH PADA BEBERAPA KETINGGIAN TEMPAT DI KOTA PADANG. Oleh: ANDITIAS RAMADHAN

BAB I PENDAHULUAN. tahun 2009 sekitar ton dan tahun 2010 sekitar ton (BPS, 2011).

I PENDAHULUAN. besar masyarakat Indonesia. Menurut Puslitbangtan (2004 dalam Brando,

Kata kunci: jerami padi, kotoran ayam, pengomposan, kualitas kompos.

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

I. PENDAHULUAN. terpenting setelah padi. Sebagai sumber karbohidrat utama di Amerika Tengah

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

PERUBAHAN BEBERAPA SIFAT KIMIA TANAH GAMBUT, PERTUMBUHAN dan PRODUKSI TANAMAN PADI (Oryza sativa L.) AKIBAT PEMBERIAN AIR LAUT DAN BAHAN MINERAL

I. PENDAHULUAN. dapat menghasilkan genotip baru yang dapat beradaptasi terhadap berbagai

VI. ANALISIS BIAYA USAHA TANI PADI SAWAH METODE SRI DAN PADI KONVENSIONAL

KAJIAN SIFAT FISIKA TANAH PADA PERKEBUNAN KARET DI PROVINSI BENGKULU STUDY OF SOIL PHYSICAL ON RUBBER PLANTATION IN BENGKULU PROVINCE ABSTRAK

Jayagust Hariansyah K.A Junior Sinaga, Supriadi*, Alida Lubis

TINJAUAN PUSTAKA. yang dikeringkan dengan membuat saluran-saluran drainase (Prasetyo dkk,

I. PENDAHULUAN. Ultisols merupakan salah satu jenis tanah di Indonesia yang mempunyai sebaran

I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang

ANALISIS KESUBURAN TANAH PADA LAHAN PERKEBUNAN KELAPA SAWIT USIA 28 TAHUN DI PT. ASAM JAWA KECAMATAN TORGAMBA KABUPATEN LABUHANBATU SELATAN

TEKNOLOGI PRODUKSI BIOMAS JAGUNG MELALUI PENINGKATAN POPULASI TANAMAN. F. Tabri Balai Penelitian Tanaman Serealia

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Aplikasi limbah panen padi dan pupuk kalium untuk meningkatkan hara kalium dan pertumbuhan serta produksi kedelai (Glycine max (L.) Merrill.

PENGARUH BERBAGAI JENIS BAHAN ORGANIK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN CABAI (Capsicum annum L.)

II. TINJAUAN PUSTAKA. vegetasinya termasuk rumput-rumputan, berakar serabut, batang monokotil, daun

I. PENDAHULUAN. Tanah Ultisol mencakup 25% dari total daratan Indonesia. Penampang tanah

PENDAHULUAN. Latar Belakang. Penggunaan varietas unggul baru padi ditentukan oleh potensi hasil,

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN. tanaman kedelai, namun hasilnya masih kurang optimal. Perlu diketahui bahwa kebutuhan

III. BAHAN DAN METODE. Penelitian dilakukan di lahan padi sawah irigasi milik Kelompok Tani Mekar

DAMPAK PENAMBAHAN BAHAN AMANDEMEN DI BERBAGAI KELENGASAN TANAH TERHADAP KETERSEDIAAN HARA PADA VERTISOL. Oleh: Moch. Arifin 1)

Jurnal Agroekoteknologi FP USU E-ISSN No Vol.5.No.1, Januari 2017 (22):

I. PENDAHULUAN. Ubikayu merupakan salah satu tanaman penting di Indonesia. Ubikayu

Jurnal Online Agroekoteaknologi. ISSN No Vol.3, No.3 : , Juni 2015

I. PENDAHULUAN. Tebu (Saccharum officinarum L.) adalah salah satu komoditas perkebunan

PENGOMPOSAN JERAMI. Edisi Mei 2013 No.3508 Tahun XLIII. Badan Litbang Pertanian

KUALITAS AIR IRIGASI DI DESA AIR HITAM KECAMATAN LIMAPULUH KABUPATEN

Metode Penelitian Kerangka penelitian penelitian secara bagan disajikan dalam Gambar 4. Penelitian ini dipilah menjadi tiga tahapan kerja, yaitu:

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Tabel 1. Tinggi tanaman padi akibat penambahan jenis dan dosis amelioran.

BAB I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. penduduknya bermata pencaharian sebagai petani. Cara pandang masyarakat

HASIL DAN PEMBAHASAN

IDENTIFIKASI KEADAAN SIFAT FISIK DAN KIMIA TANAH PADA TANAMAN CENGKEH DI DESA TINCEP DAN KOLONGAN ATAS KECAMATAN SONDER

BAHAN DAN METODE. Sumatera Utara, Medan dengan ketinggian tempat ± 25 meter diatas permukaan

Gusti Handayani, Jonatan Ginting, Haryati Program Studi Agroekoteknologi, Fakultas Pertanian, USU, Medan Corresponding author:

I. PENDAHULUAN. Nenas adalah komoditas hortikultura yang sangat potensial dan penting di dunia.

I. PENDAHULUAN. Tanaman jagung merupakan salah satu komoditas strategis yang bernilai

PENDAHULUAN Latar Belakang

PENGUJIAN PUPUK TULANG AYAM SEBAGAI BAHAN AMELIORASI TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN SORGHUM DAN SIFAT- SIFAT KIMIA TANAH PODZOLIK MERAH KUNING PEKANBARU

Pemanfaatan Jerami Padi sebagai Pupuk Organik In Situ untuk Memenuhi Kebutuhan Pupuk Petani

TINJAUAN PUSTAKA. Lahan merupakan sumberdaya alam strategis bagi pembangunan di sektor

TENTANG REKOMENDASI PEMUPUKAN N, P, DAN K PADA PADI SAWAH SPESIFIK LOKASI

SKRIPSI. Oleh : TSABITA BENAZIR MUNAWWARAH SYA BI AGROEKOTEKNOLOGI-ILMU TANAH

HASIL DAN PEMBAHASAN

HASIL DAN PEMBAHASAN

KARAKTERISTIK KOMPOS DARI BAHAN TANAMAN KALIANDRA, JERAMI PADI DAN SAMPAH SAYURAN. Oleh ADE MULYADI A

KARAKTERISTIK DAN KLASIFIKASI TANAH PADA SATUAN LAHAN VOLKAN TUA DI SUMATERA UTARA SKRIPSI OLEH : DEA WALUCKY SARAGIH ILMU TANAH

Transkripsi:

KARAKTERISTIK BIOLOGI DAN KIMIA TANAH SAWAH AKIBAT PEMBAKARAN JERAMI Biological and Chemical Characteristics Burning Rice Straw of Paddy Soil Annisa Tommy 1*, Mukhlis 2, Benny Hidayat 2 1 Alumnus Program Studi Agroekoteknologi, Fakultas Pertanian USU, Medan 20155 2 Program Studi Agroekoteknologi Fakultas Pertanian USU, Medan 20155 * Corresponding Author: annisatommy@gmail.com ABSTRACT The aim of this research was to study the biological and chemical characteristics of paddy soil caused of burning rice straw. This research was conducted in Subdistrict Tanjung Morawa, District Deli Serdang, North Sumatera Province. Sampling was done at the public rice field with straw burning over it and Balai Benih Sari Murni which never burning straw. Soil samples were taken under the heap of burnt straw in three times, i.e after burning soon (0 week after harvesting), 1 and 2 week after harvesting to analyze the number of arthropod an microorganisms, soil colour, texture, ph, C-organic, N-total, P-available, and K-exchangable in The Soil Biology, Soil Chemical and Fertility, and Research and Technology Laboratory, Agricultural Faculty of North Sumatera University, Medan. The results showed that the soil with straw burning over it has the number of arthropod and microorganism, C-organic, N-total, and P-available is lower than the unburnt soil. ph and K-exchangeable of the burnt soil is higher than the unburnt soil. In 2 weeks after burning, the number of arthropod and microorganism, C-organic, and P-available gets recovery from before. Keywords : paddy soil, rice straw, burning ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sifat biologi dan kimia tanah sawah akibat pembakaran jerami. Penelitian ini dilakukan di Kecamatan Tanjung Morawa, Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara. Pengambilan sampel dilakukan di lahan sawah rakyat dengan pembakaran jerami di atasnya dan Balai Benih Sari Murni yang tidak pernah dilakukan pembakaran jerami. Sampel tanah diambil di bawah tiga tumpukan bakaran jerami pada 3 waktu pengambilan, yaitu segera setelah pembakaran (0 minggu setelah panen), 1 dan 2 minggu setelah panen untuk dianalisis jumlah arthropoda dan mikroorganisme tanah, warna tanah, tekstur, ph, C-organik, N-total, P- tersedia, dan K-tukar tanah di Laboratorium Biologi Tanah, Kimia dan Kesuburan Tanah, serta Laboratorium Riset dan Teknologi, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara, Medan. Hasil analisis menunjukkan bahwa tanah dengan pembakaran jerami di atasnya memiliki jumlah arthropoda dan mikroorganisme, C organik, N-total, dan P-tersedia tanah lebih rendah dibandingkan dengan tanah tanpa pembakaran. Namun ph dan K-tukar pada tanah yang dilakukan pembakaran jerami di atasnya memiliki nilai yang lebih tinggi dibandingkan dengan tanah tanpa pembakaran. Dalam waktu 2 minggu setelah pembakaran, jumlah arthropoda dan mikroorganisme tanah, kadar C-organik, serta P-tersedia tanah mengalami pemulihan dari minggu sebelumnya. Kata kunci : tanah sawah, jerami padi, pembakaran 851

sehingga ketersediaan jerami ini dianggap PENDAHULUAN Sawah merupakan lahan untuk budidaya tanaman padi. Di Sumatera Utara, luasnya mencapai 703.168 ha pada tahun 2011. Luas ini mengalami peningkatan dari tahun 2010 sebesar 702.308 ha (BPS Sumut, 2011). Adanya peningkatan luas tanam ini menunjukkan bahwa lahan sawah merupakan pemasok beras terbesar dibandingkan lahan kering. Perluasan areal ini dilakukan untuk memenuhi kebutuhan pangan manusia, khususnya masyarakat Indonesia yang sebagian besar makanan pokoknya adalah beras. Tanaman padi selain menghasilkan sebagai limbah utama dalam sistem pertanaman padi. Oleh karena keterbatasan pengetahuan dan teknologi terhadap jerami, serta masa tenggang tanam yang singkat; maka petani memperlakukan jerami dengan menumpuk dan membakar secara langsung di atas lahan sawah. Walaupun ada juga sebagian petani memanfaatkan jerami sebagai mulsa, kompos, dan pakan ternak. Tanjung Morawa merupakan wilayah sentra pertanaman padi di Provinsi Sumatera Utara yang terdekat dengan Kota Medan. Lokasi ini berjarak 16 km dari kota Medan. Sekitar 49 % penduduknya padi, juga menghasilkan jerami padi. Massa bermatapencaharian sebagai petani padi jerami yang dihasilkan dapat mencapai 7-8 ton/ha per musim panen. Massa ini dihitung berdasarkan grain-straw ratio (2:3). Hal ini menunjukkan bahwa massa jerami yang dihasilkan sangat bergantung dari hasil gabah yang dihasilkan pada saat panen (Ponnamperuma, 1982). Namun, kebanyakan sawah dengan total luas lahan sawah sebesar 2,5 juta ha (BPS Kabupaten Deli Serdang, 2012). Setiap kali musim panen padi, petani di lokasi ini selalu membakar limbah jerami di atas lahan sawah dengan anggapan tanah sawah akan subur kembali karena abu dari proses bakaran tersebut. para petani belum menganggap jerami sebagai produk yang memiliki nilai ekonomis, 852

Pembakaran jerami menghasilkan abu Contoh tanah diambil di bawah tiga jerami. Keberadaan abu jerami ini telah banyak diteliti untuk kepentingan pengembangan pertanian. Namun, tumpukan bakaran jerami pada tiga waktu pengambilan, yaitu segera setelah pembakaran (0 ), 1 dan 2. Analisis pembakaran jerami di atas tanah dapat sifat biologi dan kimia tanah meliputi jumlah menaikkan temperatur tanah pada kedalaman 1 cm antara 338 0 C hingga 422 0 C (Biederbeck, et al., 1980), sehingga mengakibatkan perubahan terhadap karakteristik tanah sawah itu sendiri. Sifat biologi dan kimia adalah karakteristik yang paling dipengaruhi oleh panas dari pembakaran. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menambah pengetahuan tentang pengaruh pembakaran jerami terhadap sifat biologi dan kimia tanah sawah. arthropoda tanah dengan menggunakan metode Tullgren Funnel dan jumlah mikroorganisme tanah dengan metode Most Probable Number, warna tanah dengan menggunakan buku Standard Soil Colour Chart dan tekstur metode hydrometer, Analisis kimia meliputi penetapan ph metode elektrometri, Kadar C-organik dengan metode Walkley and Black. Nitrogen total dengan metode Kjedhal, P-tersedia tanah dengan menggunakan Bray II, dan K-tukar tanah dengan menggunakan ekstrak CH 3 COONH 4 BAHAN DAN METODE 1N ph 7. Penelitian ini merupakan survei lapangan degan metode sampling terhadap karakteristik biologi dan kimia tanah sawah yang dilakukan pembakaran jerami di atasnya kemudian dibandingkan dengan tanah sawah yang tidak pernah dilakukan pembakaran. Sampling HASIL DAN PEMBAHASAN Data Survei di Lapangan Berdasarkan hasil pengamatan di lapangan, diketahui bahwa seluruh petani di lokasi pengamatan menumpuk dan membakar jerami di atas lahan sawah. Pembakaran yang dilakukan oleh petani adalah pembakaran 853

tidak sempurna karena tidak seluruh pengambilan sampel. Massa jerami ini tumpukan jerami menjadi abu. Ada sekitar sepuluh tumpukan jerami yang diamati pada saat kunjungan lokasi dengan massa jerami yang bervariasi. Namun, hanya tiga tumpukan dihitung dengan menggunakan pendekatan Grain-straw ratio (2:3). Adapun data dari tiga tumpukan jerami tersebut disajikan pada Tabel 1. jerami yang diambil sebagai lokasi Tabel 1. Massa jerami ( kg/ha) berdasarkan grain straw ratio (2:3) Lokasi Pembakaran Produksi Padi Massa Jerami * A 3300 4950,0 B 3075 4612,5 C 2775 4162,5 *Massa jerami dihitung berdasarkan rasio gabah-padi (2:3) Dari lapangan (lokasi pengambilan sampel) diketahui bahwa pembakaran jerami di atas areal sawah dilakukan petani dengan alasan yang sama, yaitu agar tumpukan jerami tidak mengganggu untuk pertanaman berikutnya. Pembakaran jerami yang dilakukan petani setempat juga dengan model yang berbeda-beda. Rata-rata petani melakukan penjemuran terlebih dahulu dan pembalikan jerami selama beberapa hari dengan harapan seluruh tumpukan jerami benar-benar dalam kondisi kering dan dapat dibakar sekali habis. Cuaca pada saat pemanenan dan ketinggian areal sawah itu sendiri juga sangat menentukan kualitas jerami yang dihasilkan. Apabila cuaca hujan satu hari sebelum panen, maka jerami yang dihasilkan akan sangat basah dan sulit untuk dibakar. Dalam hal ini, petani biasanya membutuhkan waktu yang lebih lama untuk membakar jeraminya. Sifat-sifat Biologi Tanah Sifat biologi yang diamati meliputi jumlah arthropoda dan mikroorganisme tanah. Tanah yang dilakukan pembakaran jerami di atasnya memiliki jumlah arthropoda dan mikroorganisme yang lebih rendah dibandingkan dengan tanah tanpa pembakaran. Namun, dalam waktu 2 minggu ketersediaan jumlah arthropoda dan mikroorganisme tanah mengalami pemulihan 854

dikarenakan suhu tanah kembali normal seperti kondisi awal sebelum pembakaran. 855

Tabel 2. Jumlah Arthropoda dan Mikroorganisme Tanah Sawah Akibat Pembakaran Jerami Tindakan Terhadap Jerami Jumlah Arthropoda Tanah 0 1 2 Jenis Jumlah Jenis Jumlah Jenis Jumlah Jumlah Mikroorganisme Tanah 0 1 2 --individu-- -- individu -- -- individu -- ---------- populasi/10 g tanah --------- Tanpa Pembakaran Semut 7 Semut Kutu 7 1 Semut 13 5,000x10 5 25,000x10 5 43,000x10 5 Lokasi A - 0 Semut 2 Semut 20 Lokasi B Kutu 1 Semut 11 Semut 21 Lokasi C - 0 Semut 3 Semut 9 0,170x10 5 0,180x10 5 8,000x10 5 0,095x10 5 0,320x10 5 0,210x10 5 0,032x10 5 2,400x10 5 16,000x10 5 Keterangan : = Waktu pengambilan sampel (Minggu Setelah Pembakaran) 856

Pembakaran jerami di atas lahan dan invertebrata tanah karena keduanya peka sawah menghasilkan jumlah arthropoda dan mikroorganisme tanah yang relatif lebih rendah dibandingkan dengan tanah tanpa pembakaran. Jumlah arthropoda dan mikroorganisme ini dapat dilihat pada 0 minggu setelah pembakaran atau pada saat setelah pembakaran (Tabel 1 dan Tabel 2). Pada tanah yang dilakukan pembakaran jerami di atasnya ditemukan arthropoda sebesar 0-1 individu, sedangkan pada tanpa pembakaran ditemukan 7 individu arthropoda tanah. Jumlah mikroorganisme pada tanah pada suhu tinggi. Suhu tanah sawah diduga meningkat karena adanya pengaruh panas yang merambat dari pembakaran jerami di atasnya. Suhu pembakaran jerami di areal terbuka dapat mencapai 700 0 C (Ponnamperuma, 1982). Namun dalam waktu 2 minggu, jumlah arthropoda dan mikroorganisme tanah mengalami pemulihan (recovery). Jumlah arthropoda tanah mengalami peningkatan menjadi 9-21 individu sedangkan jumlah ikroorganisme tanah menjadi 0,210 16,000 tanpa pembakaran sebesar 5,000x10 5 populasi/10 g tanah. Sementara pada tanah x 10 6 populasi/10 g tanah. Tanah Tekstur yang dilakukan pembakaran jerami di atasnya hanya ditemukan mikroorganisme sebesar 0,032x10 5 0,017x10 5 populasi/10 g tanah. Hal ini menunjukkan bahwa pembakaran jerami dapat merubah kondisi lingkungan Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa tanah dengan pembakaran jerami di atasnya memiliki tekstur tanah yang tidak jauh berbeda dengan tanah tanpa pembakaran. Tekstur tanah merupakan perbandingan antara dalam tanah sehingga sangat mempengaruhi kehidupan arthropoda dan mikroorganisme di dalam tanah. Hal ini sesuai dengan pendapat Verma dan Jayakumar (2012) yang mengemukakan bahwa efek langsung dari pembakaran adalah matinya mikroorganisme fraksi tanah persen. (pasir, debu, dan liat) dalam 857

Tabel 3. Distribusi partikel akibat pembakaran jerami Liat Debu Pasir Tekstur Tanah Tindakan Terhadap Jerami 0 1 2 0 1 2 0 1 2 0 1 2 ----------------------------------------------- % ----------------------------------------------- Tanpa Pembakaran 25,44 33,44 33,44 28 32 32 46,56 34,56 34,56 Llip Lli Lli Lokasi A 29,44 25,44 29,44 30 20 28 40,56 54,56 42,56 Lli Llip Lli Lokasi B 39,44 41,44 39,44 26 28 30 34,56 30,56 30,56 Lli Li Lli Lokasi C 49,44 45,44 45,44 32 34 30 18,56 20,56 24,56 Li Li Li Keterangan : = Waktu pengambilan sampel (Minggu Setelah Paembakaran) Llip = Lempung liat berpasir Lli = Lempung berliat Li = Liat 858

Tekstur tanah pada tanah tanpa Warna Tanah pembakaran dan pembakaran tidak jauh berbeda dengan distribusi ukuran fraksi tanah didominasi oleh fraksi pasir dengan persentase >18 46 % kemudian diikuti oleh fraksi liat >20% dan fraksi debu 20 34 %. Berdasarkan hasil pengamatan terhadap warna tanah, perlakuan pembakaran jerami di atas areal sawah tidak menunjukkan perbedaan warna yang signifikan dengan tanah sawah tanpa pembakaran. Tabel 4. Warna Tanah Akibat Pembakaran Jerami Tindakan Terhadap Jerami Tanpa Pembakaran 10 YR 4/2 Coklat kuning keabuan Warna Tanah 0 1 2 10 YR 4/2 Coklat kuning keabuan 10 YR 5/2 Coklat kuning keabuan Lokasi A 2,5 Y 6/1 Abu kekuningan 2,5 Y 5/4 Coklat kekuningan 10 YR 5/4 Coklat kekuningan pudar Lokasi B 10 YR 4/2 Coklat kuning keabuan 10 YR 5/4 Coklat kekuningan pudar 10 YR 5/4 Coklat kekuningan pudar Lokasi C 10 YR 5/4 Coklat kekuningan pudar 10 YR 7/4 oranye kuning pudar 10 YR 5/6 Coklat kekuningan Keterangan : = Waktu pengambilan sampel (Minggu Setelah Pembakaran) Pembakaran jerami di atas lahan sawah tidak menghasilkan warna tanah yang tinggi dibandingkan dengan tanah tanpa pembakaran. berbeda dengan tanah tanpa pembakaran. Hal ini dapat dilihat pada warna tanah dengan perlakuan pembakaran memiliki hue yang sama dengan tanah tanpa pembakaran yaitu 10 YR, hanya saja value dan kroma pada tanah dengan pembakaran jerami relatif lebih 859

Sifat Kimia Tanah Kadar C-organik dan K-tukar tanah Pembakaran jerami di atas tanah sawah mempengaruhi nilai ph, kadar C- organik, N-total, P-tersedia, dan K-tukar tanah. Tanah yang dilakukan pembakaran jerami di atasnya memiliki nilai ph, dan K- tukar tanah yang lebih tinggi dibandingkan tanah tanpa pembakaran. Sedangkan C- organik, N-total, dan P-tersedia tanah memiliki kadar yang lebih rendah bila dibandingkan dengan tanah tanpa pembakaran. Abu hasil pembakaran selain mampu menetralisasi kemasaman tanah, juga mengandung K, Ca, dan Mg (Khanna, et al., 1994 dalam Certini, 2005). Akibatnya pada tanah yang dilakukan pembakaran jerami memiliki ph dan kadar K yang lebih tinggi juga mengalami peningkatan dalam waktu 2 minggu. Kadar C-organik pada waktu setelah pembakaran berkisar antara 0,10-0,20% tergolong sangat rendah (0 ), kemudian mengalami peningkatan menjadi 0,30-0,51 % dengan kriteria sangat rendah (1 ) dan setelah 2 minggu menjadi 1,25-2,09 % dengan kriteria rendah hingga sedang. K-tukar pada 0 berkisar antara 0,39 0,65 me/100 g dengan kriteria sedang hingga tinggi, setelah 1 minggu mengalami peningkatan menjadi 0,40-0,74 me/100 g dengan kriteria sedang hingga tinggi, dan terus mengalami peningkatan pada 2 menjadi 0,52-0,80 me/100 g. Hal ini diduga karena adanya mineralisasi dari abu dan arang hasil bakaran jerami. dibandingkan tanpa pembakaran. Kadar K tukar pada tanah dengan pembakaran jerami di atas lahan sawah berkisar antara 0,39-0,65 me/100 g dengan kriteria sedang hingga tinggi. Sedangkan kadar K tukar pada tanah tanpa pembakaran hanya 0,28 me/100 g dengan kriteria rendah. 860

Tabel 5. Kadar C-organik, N-total, P-tersedia, dan K-tukar tanah akibat pembakaran jerami Tindakan Terhadap Jerami 0 ph Tanah C-organik Tanah N-total tanah P-tersedia tanah K-tukar tanah 1 2 0 1 2 0 1 2 0 1 2 0 1 2 ----------- % ---------- ---------- % ----------- ---------- ppm --------- --------- me/100 g ------- Tanpa Pembakaran 5,91 5,99 5,96 0,81 0,76 1,71 0,42 0,57 0,55 16,00 18,29 16,00 0,28 0,43 0,39 Lokasi A 6,49 6,16 6,11 0,17 0,30 1,25 0,25 0,34 0,34 3,07 8,86 20,29 0,39 0,40 0,52 Lokasi B 6,27 6,36 6,37 0,20 0,41 2,09 0,40 0,45 0,46 3,71 10,00 10,58 0,63 0,74 0,80 Lokasi C 6,25 6,20 6,19 0,10 0,51 2,01 0,43 0,39 0,34 5,43 14,57 15,43 0,65 0,63 0,70 Keterangan : = Waktu pengambilan sampel (Minggu Setelah Panen) 861

Pembakaran jerami di atas lahan ) dan mengalami peningkatan dalam 2 sawah mampu meningkatkan suhu tanah pada kedalaman tertentu. Hal ini dikarenakan adanya panas yang merambat dari suhu pembakaran jerami. Namun kelemahan dari penelitian ini adalah tidak diketahui suhu tanah pada saat pembakaran berlangsung dikarenakan tidak tersedianya alat penunjang. Oleh karena itu, hanya dikaitkan dengan pernyataan Ponnamperuma (1982) bahwa suhu pembakaran jerami di areal terbuka dapat mencapai 700 0 C sehingga hal ini dapat mengakibatkan kadar N organik di dalam tanah hilang atau berkurang akibat adanya volatilisasi (penguapan) secara langsung (Fisher and Binkley, 2000 dalam Certini, 2005). Keadaan ini dapat dilihat dari hasil analisis pada tanah dengan pembakaran jerami di atasnya (Tabel 5) bahwa kadar N pada saat setelah pembakaran (0 ) minggu menjadi 0,55 % (kriteria tinggi). Kadar P-tersedia pada tanah dengan pembakaran jerami di atasnya berkisar antara 3,07-5,43 ppm lebih rendah dibandingkan dengan tanah tanpa pembakaran yang memiliki nilai sebesar 16,00 ppm. Dalam waktu 2 minggu, kadar P pada tanah dengan pembakaran jerami di atasnya mengalami peningkatan menjadi 10,58-20,29 ppm. Namun, peningkatan ini tidak lebih besar dari kadar P-tersedia pada tanah tanpa pembakaran. Hal ini disebabkan karena tanah tanpa pembakaran merupakan tanah sawah milik Balai yang mendapat perlakuan pemupukan yang lebih intensif dibandingkan dengan tanah rakyat yang dilakukan pembakaran. Berdasarkan hasil survei diketahui bahwa pembakaran jerami dengan bobot yang berkisar antara 0,25-0,43 %, dan dalam beragam yang dilakukan oleh petani di daerah waktu 2 minggu mengalami penurunan menjadi 0,34-0,46 %. Walaupun demikian, keduanya masih tergolong sedang. Namun, pada tanah tanpa pembakaran memiliki kadar N sebesar 0,42 % dengan kriteria sedang (0 Tanjung Morawa belum memberikan pengaruh yang besar terhadap perubahan beberapa sifat biologi dan kimia tanah sawah. Beberapa sifat kimia pada tanah yang dilakukan pembakaran jerami di atasnya 862

mengalami pemulihan (recovery) setelah 2 mikroorganisme, kadar C-organik, N-total, minggu. Hal ini diduga karena perbedaan bobot jerami yang diperoleh di lapangan serta P-tersedia yang lebih rendah dibandingkan dengan tanah tanpa memiliki selisih yang tidak besar yaitu hanya pembakaran. Sebaliknya ph dan K-tukar sebesar 338-450 kg (Tabel 1), sehingga tanah yang pada dasarnya memiliki daya sangga dapat mengatasi perubahan yang terjadi di sekitarnya. Walaupun belum ada perubahan besar yang terlihat pada sifat biologi dan kimia tanah sawah akibat pembakaran jerami, pembakaran jerami ini lebih baik tidak tanah pada tanah yang dilakukan pembakaran jerami di atasnya lebih tinggi dibandingkan tanah tanpa pembakaran. Namun dalam waktu 2 minggu terjadi pemulihan (recovery) kembali terhadap jumlah arthropoda dan mikroorganisme tanah, kadar C-organik dan P-tersedia tanah. dilakukan karena dapat menyebabkan polusi udara dan hara yang terdapat dalam jerami akan banyak hilang. Selain itu, dalam jangka panjang, pembakaran jerami di atas lahan sawah dapat menyebabkan rusaknya kualitas tanah baik dari segi fisika, biologi, maupun kimia tanah. Oleh karena itu, lebih baik menggunakan jerami sebagai kompos atau dibenam dalam keadaan segar untuk mengoptimalkan fungsi jerami bahan organik ke dalam sistem tanah tanaman. KESIMPULAN Tanah yang dilakukan pembakaran jerami di atasnya memiliki jumlah arthropoda dan DAFTAR PUSTAKA Biederbeck, V. O., C. A. Campbell, K. E. Bowen, M. Schimitzer, and R. N. Melver. 1980. Effect of Burning Cereal Straw On Soil Properties and Grain Yield in Sakatchewan. Soil Sci. Soc. Am. J. 44 : 103-111 BPS Kabupaten Deli Serdang. 2012. Kecamatan Tanjung Morawa Dalam Angka. Badan Pusat Statistik Kabupaten Deli Serdang dan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Deli Serdang Certini, G. 2005. Effects of fire on properties of forest soils: a review. Oecologia 143: 1 10 Ponnamperuma, F. N. 1982. Straw As A Source Of Nutrients For Wetland Rice. In The International Confrence On Organic Matter and Rice. Proceeding. IRRI Verma, S. and S. Jayakumar. 2012. Impact Of Forest Fire On Physical, Chemical, 863

and Biological Properties Of Soil : A Review. In Proceedings Of The International Academic Of Ecology and Enviromental Science 2(3): 168-176 864