WEB DEVELOPMENT by Hestiasari Rante-Pasila. Week 3 Cascading Style Sheets (CSS) Part 1

dokumen-dokumen yang mirip
CSS Cascading Style Sheet

[ MODUL 4 ] PEMROGRAMAN WEB [ CSS ] Modul Ini Disusun Untuk Membantu Proses Pembelajaran Bagi Mahasiswa DOSEN : CEPI RAHMAT HIDAYAT, S.

Cascading Style Sheets (CSS)

CSS. Cascading Style Sheet. Spesifikasi lengkap di :

Keuntungan Memisahkan presentation sebuah dokumen dari content document itu sendiri Mempermudah dan mempersingkat pembuatan dan pemeliharaan dokumen w

Standar Kompetensi Memahami Pengertian Cascading Style Sheets (CSS), Struktur CSS, Cara kerja CSS, menempatkan CSS dalam HTML

CSS Cascading Style Sheet

MODUL PRATIKUM 04A PEMROGRAMAN BERBASIS WEB (CCP119)

MODUL PRAKTIKUM PEMROGRAMAN WEB (DASAR)

Pemrograman Web. Cascading Style Sheets. Created by : Rifqi Sambas Khairurrohman

Desain Grafis. RAHMADY LIYANTANTO liyantanto.wordpress.com

CSS (Cascade Style Sheet)

BAB 6 CSS 6.1. CSS SYNTAX. Syntax CSS memiliki dua bagian utama yaitu, selector dan deklasi.

DASAR-DASAR CSS DASAR-DASAR CSS By: Rohi Abdulloh A. PENGENALAN

Multiple Style akan meng-cascade kedalam Style Lain

NAMA : KELAS : TANGGAL PRAKTIKUM : A. TUJUAN 1. Siswa dapat mengenal, memahami serta dapat melakukan pengaturan-pengaturan border dengan CSS.

Perancangan Web. Perancangan Web. Oleh : Moh. Sulhan. By : MOH.SULHAN

Secara garis besar, terdapat 3 cara menginput kode CSS, yaitu metode Inline Style, Internal Style Sheets, dan External Style Sheets.

Cascading Style Sheet (CSS) Didik Dwi Prasetya

DAFTAR ISI DAFTAR ISI... 1 KATA PENGATAR... 2 BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuannya...

PRAKTIKUM 3 Pengenalan CSS

LAPORAN RESMI PRAKTIKUM TEKNOLOGI WEB PENGENALAN CSS OLEH : LISTHYA KUMALASARI

Modul 3 CSS CASCADE STYLE SHEET

BAB 9 FORM DAN DIV. Tujuan Instruksional

Cascade Style Sheet (CSS)

PEMROGRAMAN WEB 1 CSS

Introduksi. Team Training SMK-TI I-58

APLIKASI WEB DAY 3. (Cascading Style Sheets)

Contoh Syntax: Contoh di atas menunjukkan. S e l e c t o r : h 1. P r o p e r t y : c o l o r. V a l u e : r e d. (red).

CSS? Contoh sederhana Selector Mekanisme mengaplikasikan CSS Elemen-elemen CSS

A. LATAR BELAKANG ATAU BACKGROUND

Author : Minarni, S.Kom.,MM


Cascading Style Sheets (CSS)

Cascading Style Sheets (CSS)

Pemrograman Basis Data Berbasis Web

Teks dan Background SERIF SANS-SERIF MONOSPACE

CSS Cascading Style Sheet

6. HTML & CSS. PTI15010 Pemrograman Web. Agi Putra Kharisma, S.T., M.T. Genap 2014/2015. Desain slide ini dadaptasi dari University of San Fransisco

Penulis :

MODUL PEMOGRAMAN WEB I STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB I. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

SMH2D3 Web Programming. 4 BAB IV WEB DESIGN CSS3. H a l IDENTITAS. Kajian Web Design menggunakan HTML5 dan CSS3

{CSS} Cascading Style Sheet

XHTML dan Dasar-dasar CSS XHTML

CSS (Cascading Style Sheet)

Introduksi. Team Training SMK-TI I-58

Percobaan 1: Pengenalan Syntax Simpan file berikut dengan nama percobaan1.html

CSS (Cascading Style Sheets)

CSS (Cascading Style Sheet) Oleh : Devie Rosa Anamisa

CSS RANDY CAHYA WIHANDIKA, S.ST., M.KOM

LAPORAN PRAKTIKUM 4 PENGENALAN CSS

MATERI II CASCADING STYLE SHEETS (CSS) LANJUT

BAB I PERKENALAN HTML

A. LATAR BELAKANG ATAU BACKGROUND

Modul 10 DreamWeaver MX Suendri, S.Kom

Cascading Style Sheets (CSS)

MODUL 1 STYLE SHEET UNTUK TAMPILAN DASAR

MODUL PRATIKUM 04B PEMROGRAMAN BERBASIS WEB (CCP119)

HTML & CSS. Pemrograman Web. Rajif Agung Yunmar, S.Kom

Sanksi Pelanggaran Pasal 72 Undang-undang Nomor 19 Tahun 2002 Tentang Hak Cipta 1. Barangsiapa dengan sengaja melanggar dan tanpa hak melakukan

Materi. I. Pengenalan HTML II. Basic Tag HTML III. Table IV. Image

PENGANTAR KOMPUTER DAN TI 2C

BAB V DESAIN WEB CSS

HTML 2 dan CSS. Setelah mengikuti praktikum ini mahasiswa diharapkan dapat :

HTML (HyperText Markup Language)

Pemrograman Web PRAKTIKUM 3 CSS. TUJUAN BELAJAR Mahasiswa dapat menggunakan css untuk mengatur gaya tampilan elemenhtml

Pengenalan HTML dan CSS

Faa Akmal-Tugas-Pemrograman-web-Bab-4- halaman-159s/d164

BAB IV CASCADING STYLE SHEET (CSS)

Bab 5. Cascading Style Sheet (CSS)

MODUL III CASCADING STYLE SHEET

MATERI II CASCADING STYLE SHEETS (CSS) DASAR

Cara Membuat website dengan Dreamweaver

Dasar Pemrograman Web. Pemrograman Web. Adam Hendra Brata

Cascading Style Sheets (CSS)

BAB I PERKENALAN HTML

: PRAKTIKUM CSS 3 [Color dan Background] NAMA : KELAS : TANGGAL PRAKTIKUM :

Masih tentang bagaimana membuat layout dengan CSS, kita lanjutkan untuk membuat layout yang lain. Berikut ini adalah desain layout yang akan kita buat

Pemrograman Basis Data Berbasis Web

Pemrograman berbasis Web dan Multimedia. Web and Multimedia based Programming K2133

1. Pengenalan HTML. 2. Tag Dasar HTML

/* styling paragraf, teks paragraf berwarna biru dan rata tengah */ p {color:blue;text-align:center;}

Nilainya berupa nama font yang diinginkan dan. Memasukkan nilai dari beberapa font sekaligus dengan pemisah tanda koma (,):

Materi latihan yang akan Anda dapatkan dalam Buku Student Exercise Series Pemrograman Web dengan HTML, CSS, dan JavaScript ini mencakup:

CSS. inheritance (pewarisan)

CSS background mengizinkan kita untuk mengatur warna, setting image, repeat image secara horizontal dan vertical.

DAFTAR ISI Bab 1 Mengenal Teknologi Internet dan Web... 1 Bab 2 Tentang CSS... 9

Metode Penulisan Dasar CSS

Formatted: Bottom: 1.6" Formatted: Tab stops: 6.69", Left

Sanksi Pelanggaran Pasal 72 Undang-undang Nomor 19 Tahun 2002 Tentang Hak Cipta 1. Barangsiapa dengan sengaja melanggar dan tanpa hak melakukan

Pemrograman Basis Data Berbasis Web

Cara membuat HTML dasar

MODUL 3 STYLE SHEET RINGKASAN

Pemrograman Web Sisi Client Pertemuan 3 PI

TUTORIAL CSS. CSS merupakan kepanjangan dari Cascading Style Sheet yaitu suatu dokumen yang digunakan untuk melakukan pengaturan halaman web.

BAB III CASCADING STYLE SHEET

PRAKTIKUM : PRAKTIKUM CSS 2 NAMA : KELAS : TANGGAL PRAKTIKUM :

CSS BOXES. Langkah Kerja. Percobaan

Eko Purwanto WEBMEDIA Training Center Medan

MATERI III PEMFORMATAN TEXT HTML

Transkripsi:

WEB DEVELOPMENT by Hestiasari Rante-Pasila Week 3 Cascading Style Sheets (CSS) Part 1

WHAT IS CSS? CSS: Cascading Style Sheets Styles ini mendeskripsikan bagaimana menampilkan elemen-elemen HTML Styles ini telah ditambahkan pada HTML 4.0 untuk menyelesaikan suatu masalah External Style Sheets dapat menyelesaikan banyak pekerjaan External Style Sheets ini diletakkan dalam CSS files Styles biasanya di-save tersendiri sebagai.css files

CSS FEATURES CSS mengontrol style dan layout dari multiple Web pages sekaligus. CSS sangat membantu dalam menciptakan websites yang bagus dengan berbagai efek yang menarik. CSS dapat mengontrol text (font, color, size), dan layout (mis. backgrounds, margin, padding, dll) dari satu website, dalam satu single file! CSS dapat menyelesaikan BANYAK pekerjaan.

CSS SYNTAX [1] CSS syntax terdiri dari tiga bagian, yaitu selector, property, dan value: selector property:value Selector biasanya adalah HTML element/tag yang akan didefenisikan. Property adalah atribut yang ingin diganti/diedit, dan setiap property dapat mengandung suatu value. Property dan value dipisahkan oleh tanda titik dua dan dilingkupi oleh tanda kurung kurawal: body color:black Jika value lebih dari satu kata, beri tanda kutip untuk value tersebut: p font-family:"sans serif"

CSS SYNTAX [2] Jika ingin menspesifikasikan lebih dari satu property, pisahkan setiap property dengan tanda titik koma. p text-align:center;color:red Untuk membuat suatu defenisi style lebih mudah untuk dibaca, deskripsikan setiap property pada satu line tersendiri, misalnya: p text-align:center; color:black; font-family:arial

THREE WAYS TO INSERT CSS Ada tiga cara untuk meng-insert suatu style sheet: External style sheet Internal style sheet Inline style

External style sheet Suatu external style sheet disebut ideal ketika style tersebut dapat diaplikasikan untuk banyak pages. Dengan satu external style sheet, keseluruhan tampilan Website dapat diubah dari satu file saja. Setiap page harus me-link pada style sheet dengan tag <link>. Tag <link> ini diletakkan pada bagian head: <head> <link rel="stylesheet" type="text/css" href="mystyle.css" /> </head> External style sheet dapat dibuat pada text editor apapun (notepad, wordpad). File tersebut TIDAK BOLEH berisi html tags. Dan style sheet tersebut di-save dengan extensi.css. Satu contoh file style sheet ditunjukkan di bawah ini: hr color:sienna p margin-left:20px body background-image:url("images/back40.gif")

Internal style sheet Suatu internal style sheet harus digunakan ketika suatu single document memiliki unique style. Deskripsikan internal styles pada bagian head dari HTML page, dengan menggunakan tag <style> tag, seperti di bawah ini: <head> <style type="text/css"> hr color:sienna p margin-left:20px body background-image:url("images/back40.gif") </style> </head>

Inline style Penggunaan inline style akan meminimalkan banyak advantages dari style sheets karena memixing content dengan presentation. Gunakan metode ini dengan sangat hati-hati! Untuk menggunakan inline styles, gunakanlah style attribute pada relevant tag. Style attribute dapat berisikan CSS property apapun. Contoh di bawah ini menunjukkan bagaimana merubah color dan left margin dari suatu paragraph: <p style="color:sienna;margin-left:20px">this is a paragraph.</p>

CSS TOPICS CSS Background CSS Text CSS Font CSS Border CSS Outline CSS Margin CSS Padding CSS List CSS Table CSS Dimension

CSS BACKGROUND CSS background digunakan untuk mendefenisikan efek background dari suatu element: background-color body background-color:#b0c4de background-image body background-image:url('paper.gif') body background-image:url('bgdesert.jpg') background-repeat body background-image:url('gradient2.png'); background-attachment background-position

CSS TEXT Text color property digunakan untuk men-set color dari text. Color dapat didefenisikan dengan: colour name, mis. "red" RGB value, mis. "rgb(255,0,0)" Hex value, mis. "#ff0000" body color:blue h1 color:#00ff00 h2 color:rgb(255,0,0) Text-align property digunakan untuk men-set horizontal alignment dari suatu text (centered, left, right, justified). h1 text-align:center p.date text-align:right p.main text-align:justify

CSS FONT Font Family Font family: Di-set dengan font-family property. Font Style pfont-family:"times New Roman",Georgia,Serif Font-style property kebanyakan digunakan untuk menspesifikasikan italic text. Font-style property memiliki tiga values: Font Size p.normal font-style:normal p.italic font-style:italic p.oblique font-style:oblique The font-size property sets the size of the text. h1 font-size:40px h2 font-size:30px p font-size:14px

CSS BORDER Border Width p.one border-style:solid; border-width:5px; p.two border-style:solid; border-width:medium; Border Color p.one border-style:solid; border-color:red; p.two border-style:solid; border-color:#98bf21;

<html> <head> <style type="text/css"> p.one border-style:solid; border-width:5px; p.two border-style:solid; border-width:medium; p.three border-style:solid; border-width:1px; </style> </head> <body> <p class="one">some text.</p> <p class="two">some text.</p> <p class="three">some text.</p> <p><b>note:</b> The "border-width" property does not work if it is used alone. Use the "border-style" property to set the borders first.</p> </body> </html>