TUGAS UJIAN TENGAH SEMESTER E-BISNIS

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAKSI. Nama: Yudo Aryo Wicaksono NIM: Kelas: S1-TI-2A

Pembangun Aset Income TANPA Ilmu Kanuragan 1

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS BELAJAR MENCIPTAKAN PENGHASILAN ONLINE

PENGARUH PENGGUNAAN SEO (SEARCH ENGINE OPTIMIZATION) TERHADAP BISNIS ONLINE UNTUK MENINGKATKAN PROMOSI USAHA MELALUI INTERNET

Internet Marketing untuk Mendukung Strategi Pemasaran

TUGAS KARYA ILMIAH LINGKUNGAN BISNIS BISNIS ONLINE

PEMASARAN ONLINE (Manfaat, Keuntungan & Cara Kerjanya)

BAB 1 PENDAHULUAN. sering disebut dengan e-commerce (Electronic Commerce). E-Commerce

Life Style Dot Com (cuplikan)

PELUANG USAHA BISNIS GAME PC SECARA ONLINE

SEO Search Engine Optimization. Oleh: Ade Eka Putra ( )

Pengantar E-Business dan E-Commerce

jhon analisis design a wesbsite devoloper semua solusi ada pada kami Addreas Jl.Eka Warni no.54 Medan-Johor

Implementasi E-Bisnis e-marketing Concept And Aplication Part-7

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS Peluang Bisnis di Internet

Bisnis Online,Mudah,Cepat dan Menguntungkan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

MAKALAH LINGKUNGAN BISNIS Toko online

TEKNIK BERIKLAN DI INTERNET

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS BISNIS ONLINE Tugas Lingkungan Bisnis. Oleh Wiji Iswanti D3TI_03

BAB I PEMASARAN ONLINE

KARYA ILMIAH LINGKUNGAN BISNIS PELUANG BISNIS INTERNET

BAB I PENDAHULUAN. model sepatu wanita. Toko sepatu ini memiliki bermacam-macam model

BAB 1 Pendahuluan. Mengenal Bisnis Afiliasi

Bagaimana Saya Menghasilkan 40 Juta Per Bulan dari Internet My Real Story

Memanfaatkan Digital Marketing Untuk Meningkatkan Branding dan Penjualan Usaha Sosial Anda

BAB I PENDAHULUAN. diketahui dengan cepat melalui informasi-informasi yang tersedia.

By: Ryan Kristomuljono (+62)

PROPOSAL PENAWARAN JASA INTERNET MARKETING BY VOSMOB INDONESIA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Rakhmad Ikhsanudin S1TI-2A /

PROPOSAL PENAWARAN JASA PEMBUATAN WEBSITE

E-Marketing. Sri Herawati TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TRUNOJOYO 2011

LINGKUNGAN BISNIS PELUANG BISNIS MELALUI INTERNET NAMA : REZA FAHLEVI NIM : KELAS : S1.SI.05 JURUSAN : SISTEM INFORMASI

PELUANG BISNIS BERJUALAN KUE MELALUI MEDIA INTERNET

E-Marketing. dalam Strategi Pemasaran MODUL PERKULIAHAN. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

Welcoming Documentation Manual 2016

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Permasalahan

PERTEMUAN 6 PROMOSI DAN PEMELIHARAAN WEB

PENINGKATAN JANGKAUAN PEMASARAN MELALUI MEDIA SOSIAL DAN WEB: SUATU PENGANTAR. Oleh: Amanita Novi Yushita, M.Si

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS ONLINE / INTERNET NAMA : HANDOKO ARIF SAPUTRA NIM : KELAS : S1 TI-2L

Anda bisa kunjungi blog saya yang sederhana di

MEMBANGUN E-COMMERCE UNTUK MENINGKATKAN JARINGAN PEMASARAN KERAJINAN KAIN KHAS PALEMBANG

BAB II KAJIAN TEORITIS

BAB I PENDAHULUAN. Informasi merupakan salah satu kebutuhan yang sangat. penting bagi masyarakat di era globalisasi seperti sekarang ini.

BAB 1 PENDAHULUAN. Bekasi merupakan badan usaha yang bergerak dalam bidang penjualan bed cover, sprei bantal, sprei guling dan sprei untuk kasur.

DISUSUN OLEH : MITA PERMATA JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA JENJANG STRATA SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS BUTIK ONLINE

INTERNET ADVERTISING SEBAGAI MEDIA KOMUNIKASI PEMASARAN INTERAKTIF

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

INTERNET MARKETING CARA MENGHASILKAN UANG SECARA ONLINE

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Meningkatnya jumlah pengguna internet, telah menarik berbagai

Salah satu permasalahan UMKM adalah PEMASARAN

Tugas Midterm E-commerce Tentang Pembuatan Karya Ilmiah Tentang E-commerce

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

Anda bisa kunjungi blog saya yang sederhana di

PERAN SEO DALAM BERBISNIS ONLINE

Cara Mudah dan Murah Merangcang Toko Online dengan CMS Canggih OPENCART. Di tulis Oleh : Handi Yan

Contoh Perusahaan B2B, B2C, C2C, C2B di Indonesia

KARYA ILMIAH E-BUSINESS. Analisa Ruang Lingkup Pelaku E-Business

BONUS BLANKPAGER PANDUAN DIGITAL PRODUCT CREATION BAGI PEMULA

Anda bisa kunjungi blog saya yang sederhana di

BAB 1 PENDAHULUAN. jurang kesenjangan digital (digital divide), yaitu keterisolasian dari perkembangan

RANCANG BANGUN WEBSITE PENJUALAN ONLINE JOE JERSEY S

BAB I Pendahuluan. dompet. Perkembangan bisnis distro khusunya di Bandung mengalami. perkembangan yang pesat. Perusahaan-perusahaan yang sejenis sudah

BAB I PENDAHULUAN. menjanjikan. Masakan Padang merupakan makanan yang banyak diminati

BAB 1 PENDAHULUAN. Hal ini dikarenakan adanya persaingan ekonomi secara global. Hampir semua

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang.

U N I V E R S I T A S G U N A D A R M A

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada era globalisasi sekarang ini, perkembangan di lingkungan bisnis sudah

XAIBER.WEB.ID EDISI 1 SERI STRATEGI BISNIS ONLINE FREE VERSION. -1- Copyright

KARYA ILMIAH BISNIS ONLINE

INTERNET DASAR DEFINISI INTERNET

KARYA ILMIAH CARA SUKSES MENJALANKAN BISNIS/TOKO ONLINE

1. BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

KARYA ILMIAH STRATEGI PROMOSI MELALUI INTERNET. disusun oleh Moses Natalis Kusni

BAB 1 PENDAHULUAN. merupakan suatu toko yang memasarkan produk dari. beberapa home industri kulit seperti sepatu dan sandal.

PERCUMA JADI PEBISNIS ONLINE KALO NGGAK KAYA BRO! Bagian ke 7

TARIF BIAYA IKLAN DI WEBSITE DATAKARIR.COM

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan manusia sehari-hari. Segala interaksi yang terjadi merupakan hasil dari

Makalah E-Commerce. Di susun oleh : : Angga Dwi Saputra NIM : Kelas : E-Commerce 04 SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER

PROPOSAL PENAWARAN JASA PEMBUATAN WEBSITE

BAB 1 PENDAHULUAN. sebesar-besarnya. Hal ini menyebabkan banyak perusahaan yang sepertinya tidak peduli

BAB 1 PENDAHULUAN. konsumen. Perkembangan teknologi komputer dalam hal ini internet, sangat. membantu dalam memenuhi kebutuhan informasi tersebut.

Karya ilmiah lingkungan bisnis Bisnis online

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

STRATEGI MARKETING DALAM E BISNIS

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

KARYA ILMIAH MENGAWALI CARA BISNIS ONLINE

Pemasar dapat menawarkan lebih banyak produk dan jasa dari sebelumnya. Pemasar dapat mengumpulkan informasi mengenai konsumennya dengan lebih cepat

Let s come out of your comfort zone

BAB 1 PENDAHULUAN. Toko Jam Mellin adalah sebuah toko yang bergerak dalam penjualan jam

BAB I PENDAHULUAN. menawarkan produk atau jasa yang perusahaan miliki dengan tujuan untuk

1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. komputer dengan menggunakan internet, salah satunya menggunakan Periklanan

BISNIS TOKO BUKU ONLINE. Oleh: Falihah Untay Rahmania Sulasmono NIM : ( ) KELAS : 11-S1TI-09

BAB 1 PENDAHULUAN. IMV Technologies (France), Taylor Wharton (USA) dan Minitube International

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

INTERNET MARKETING STRATEGI AMPUH BAGAIMANA UNTUNG BERLIPAT LIPAT HANYA DENGAN BERMODALKAN E MAIL

Transkripsi:

TUGAS UJIAN TENGAH SEMESTER E-BISNIS PEMANFAATAN INTERNET UNTUK PEMASARAN DAN TRANSAKSI BISNIS KULINER OLEH : NAMA : YUSRIL FAHRIZAL NIM : 08.11.2022 KELAS : S1-TI-6C SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AMIKOM YOGYAKARTA 2011

ABSTRAKSI Pemasaran Internet adalah segala usaha yang dilakukan untuk melakukan pemasaran suatu produk atau jasa melalui atau menggunakan media Internet atau jaringan www. Untuk melakukan pemanfaatan Internet sebagai media pemasaran dan transaksi bisnis kuliner diperlukan strategi pemasaran yang berfungsi sebagai fondasi dasar dari rencana pemasaran yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan pasar dan mencapai tujuan pemasaran. Beberapa strategi pemanfaatan internet sebagai media pemasaran dan transaksi bisnis kuliner ini meliputi pembuatan website penjualan yang berisi tentang produk-produk kuliner serta halaman untuk melakukan order dan website ini juga harus mempunyai fitur untuk melakukan transaksi elektronik, menggunakan sistem pemasaran yang bekerjasama dengan pemasar online atau disebut Program Affiliate marketing kemudian dikombinasikan dengan viral marketing untuk memudahkan pengelolaan dan peningkatan omzet penjualan. Langkah selanjutnya yang harus dilakukan dengan memanfaatkan media online seperti e-mail, video sharing, dan jejaring social untuk mempromosikan produk kuliner dengan cara membuat artikel agar konsumen dapat mengenal produk-produk kuliner yang ditawarkan. Hal terakhir yang harus dilakukan adalah mempelajari bagaimana caranya agar website yang telah dibuat dapat tampil di halaman pertama search engine pada kata kunci yang digunakan oleh calon pelanggan untuk mencari informasi produk kuliner. Dengan strategi tersebut akan memberikan keuntungan seperti menekan biaya pemasaran, menjangkau semua segmen pasar, memudahkan konsumen dalam bertransaksi dan data pelanggan akan lebih aman.

ISI A. Latar Belakang Dengan pesatnya perkembangan teknologi saat ini, pemanfaatan internet sebagai sarana untuk memasarkan produk secara online sudah bukan hal yang baru lagi bahkan hal tersebut sudah lama digunakan oleh berbagai pihak untuk memasarkan produk-produk mereka. Selain itu, bertransaksi secara elektronik juga bukan merupakan hal yang baru juga. Tetapi bagaimana jika hal tersebut digabungkan dan pemanfaatannya bukan hanya untuk pemasaran barang atau jasa melainkan kuliner. Tentu saja hal tersebut merupakan hal baru di Indonesia. Bayangkan jika pemesanan makanan tidak harus melalui sms atau telepon tetapi langsung melakukan pemesanan dan transaksi langsung di situs milik toko kuliner atau rumah makan tersebut. Tentunya hal tersebut akan lebih memudahkan konsumen apa lagi konsumen yang memiliki waktu istirahat yang terbatas contohnya saja pegawai swasta, pengusaha, dll. Selain itu dengan pengguna internet yang lebih beragam mulai dari anak-anak hingga dewasa, produsen akan dapat menjangkau seluruh segmen pasar. Tentu saja hal ini akan menguntungkan bagi pemilik usaha karena selain hemat biaya, hal ini juga dapat menekan biaya pemasaran. B. Pembahasan Untuk bisa memanfaatkan internet untuk pemasaran, sebelumnya produsen harus mengenal terlebih dahulu apa itu internet marketing atau e-marketing. Dikutip dari situs Wikipedia Pemasaran Internet atau e-pemasaran adalah segala usaha yang dilakukan untuk melakukan pemasaran suatu produk atau jasa melalui atau menggunakan media Internet atau jaringan www. Kata e dalam e-pemasaran ini berarti elektronik (electronic) yang artinya kegiatan pemasaran yang dimaksud dilaksanakan secara elektronik lewat Internet atau jaringan syber. Selain itu produsen harus mempunyai strategi pemasaran yang baik karena Strategi pemasaran berfungsi sebagai fondasi dasar dari rencana pemasaran yang

dirancang untuk memenuhi kebutuhan pasar dan mencapai tujuan pemasaran. Jika hal ini telah terpenuhi maka hal selanjutnya yang harus dilakukan yaitu : 1. Langkah pertama dalam memanfaatkan internet marketing, yaitu membuat sebuah website penjualan yang berisi tentang produk-produk kuliner anda. Kemudian anda tambahkan beberapa elemen seperti landing page, sales copy, testimoni, FAQ dan yang paling penting halaman untuk melakukan order. Selain itu website ini harus mempunyai fitur transaksi elektronik agar lebih memudahkan dalam hal pembayaran. 2. Untuk meningkatkan penjualan, anda dapat menggunakan program affiliate marketing. Affiliate marketing merupakan sistem pemasaran yang bekerjasama dengan pemasar online (disebut affiliate marketer) dengan sistem pembagian komisi jika terjadi transaksi penjualan. Besarnya komisi biasanya tergantung pada kesepakatan kedua belah pihak. Dengan adanya sistem affiliate marketing, anda tidak perlu lagi mengeluarkan biaya promosi yang besar, karena semua promosi dikerjakan oleh affiliate marketer. Anda hanya perlu membayar komisi kepada affiliate marketer jika terjadi transaksi penjualan. Hal ini tentunya akan memperkecil resiko bisnis Anda ke depan. 3. Agar lebih menarik, anda juga dapat mengkombinasikan sistem affiliate marketing dengan viral marketing. Jika pada sistem affiliate marketing promosi dilakukan oleh affiliate marketer, maka pada sistem viral marketing promosi dilakukan oleh member yang sebelumnya membeli produk anda. Ini merupakan cara yang tepat dalam memanfaatkan internet marketing untuk bisnis anda. Semakin banyak anda menggunakan sistem pemasaran untuk penjualan produk anda, maka semakin mudah pula dalam pengelolaan dan peningkatan omzet penjualan. 4. Tips keempat dalam memanfaatkan internet marketing yaitu memanfaatkan media email opt-in untuk menulis surat penawaran. Surat penawaran ini berguna untuk memfollow up pelanggan yang berminat untuk membeli produk anda. Dengan menjalin hubungan dengan pelanggan secara berkesinambungan maka anda dapat menawarkan produk baru kuliner anda selanjutnya kepada pelanggan yang sama. 5. Tips berikutnya yaitu memanfaatkan media video sharing. Salah satu layanan video sharing yang cukup terkenal yaitu Youtube. Anda dapat mengupload file video produk kuliner anda ke Youtube. Tujuannya yaitu untuk mengedukasi pengguna internet tentang produk kuniner anda. Dengan adanya edukasi ini

diharapkan pengguna internet mendapatkan informasi yang benar dan lengkap tentang produk anda. 6. Anda punya Facebook? Kenapa anda tidak manfaatkan untuk mempromosikan produk kunliner anda? Indonesia merupakan pengguna Facebook terbesar kedua setelah Amerika Serikat. Ini adalah peluang yang sangat besar. Oleh karena itu jangan sia-siakan kesempatan ini. Gunakan facebook sebagai media untuk menawarkan produk kuliner anda ke teman-teman anda. Ini adalah langkah kreatif dalam memanfaatkan internet marketing untuk bisnis kuliner. Facebook sekarang tidak hanya digunakan sebagai tempat untuk update status melainkan untuk alat mempromosikan produk di internet. 7. Tips ketujuh dalam yaitu dengan mempublikasikan artikel yang berhubungan dengan produk kuliner anda di website lain. Anda dapat mempublikasikannya ke ezine artikel atau direktori artikel lainnya. Dengan begitu anda akan mendapatkan backlink dari website lain. Semakin banyak backlink yang Anda dapatkan maka semakin banyak pula trafik kunjungan website Anda. 8. Belajar SEO (Search Engine Optimization), yaitu ilmu yang mempelajari bagaimana caranya agar website Anda dapat tampil di halaman pertama search engine pada kata kunci yang digunakan oleh calon pelanggan untuk mencari informasi produk atau jasa. Bila tidak ingin terlalu direpotkan oleh hal-hal teknis SEO, Anda dapat menggunakan jasa seo profesional untuk membantu Anda mendapatkan ranking di halaman #1 search engine, terutama Google. Dengan melakukan hal tersebut maka anda telah memanfaatkan internet untuk memasarkan produk kuliner anda. Keuntungan yang akan anda dapatkan dari pemanfaatan Internet sebagai media pemasaran yaitu : 1. Dapat menekan biaya pemasaran karena dengan memanfaatkan internet anda dapat memasarkan produk secara gratis. Contoh : facebook dan youtube 2. Dengan pemanfaatan internet anda dapat menjangkau seluruh segmen pasar. 3. Dengan pemanfaatan internet transaksi akan lebih memudahkan konsumen 4. Data para pembeli lebih aman karena disimpan di dalam database

Daftar Pustaka http://en.wikipedia.org/wiki/marketing_strategy http://id.wikipedia.org/wiki/pemasaran_internet http://www.google.com/url?sa=t&source=web&cd=2&ved=0cc8qfjab&url=http%3a%2f% 2Fcha2.blog.binusian.org%2Ffiles%2F2009%2F06%2Fpemanfaatan-teknologi-internetdalambisnis.doc&rct=j&q=%22bagaimana%20memanfaatkan%20internet%20untuk%20bisnis%22 &ei=i6bgtcwckmohrafmo7tpba&usg=afqjcnefth13fqe18f3omzqyo- NNus5vsw&sig2=vKlsTM-pbpfJv2mvBee3Sw&cad=rja http://realworldbusiness.com/indonesia/memanfaatkan-internet-marketing-untuk-bisnisanda/