Peringatan Arwah Semua Orang Beriman 2 November MISA 2 LITURGI SABDA

dokumen-dokumen yang mirip
LITURGI SABDA. Tahun C Hari Minggu Biasa XVII

LITURGI SABDA Bacaan pertama (Ayb. 7 : ) Aku dicekam oleh kegelisahan sampai dini hari. Bacaan diambil dari Kitab Ayub:

LITURGI SABDA. Bacaan pertama (Kis. 4 : 8-12) Hanya Yesuslah sumber keselamatan. Bacaan diambil dari Kisah Para Rasul

Tahun C Minggu Tri Tunggal Maha Kudus LITURGI SABDA

Tahun A-B-C : Hari Raya Paskah LITURGI SABDA

LITURGI SABDA. Tahun C Minggu Paskah VII. Bacaan Pertama Kis. 7 : Aku melihat Anak Manusia berdiri di sebelah kanan Allah.

Bacaan diambil dari Kitab Nabi Yesaya:

Tahun C Pesta Pembaptisan Tuhan LITURGI SABDA. Bacaan Pertama Yes. 40 :

Tahun C Hari Minggu Biasa III LITURGI SABDA. Bacaan Pertama Neh. 8 : 3-5a

TAHUN B - Hari Minggu Biasa XXIV 13 September 2015 LITURGI SABDA

Tahun C Hari Minggu Biasa XXVIII LITURGI SABDA. Bacaan Pertama 2 Raj. 5 : Naaman kembali kepada Elisa, abdi Allah, dan memuji Tuhan.

Perayaan Ekaristi Hari Minggu Adven ke-1

Tahun C Hari Minggu Adven III LITURGI SABDA. Bacaan Pertama Zef. 3 : 14-18a

Tahun C Hari Minggu Biasa XIII LITURGI SABDA. Bacaan Pertama 1 Raj. 19 : 16b Bersiaplah Elisa, lalu mengikuti Elia.

LITURGI SABDA. Tahun C Hari Minggu Biasa XV

Th A Hari Minggu Biasa VIII 26 Februari 2017

LITURGI SABDA. Bacaan pertama. Karena dengki setan, maka maut masuk ke dunia. Bacaan diambil dari Kitab Kebijaksanaan

Pada waktu itu Musa berkata kepada bangsanya tentang hal-ikhwal persembahan katanya,

LITURGI SABDA. Bacaan pertama (Dan. 7 : 13-14) Kekuasaan-Nya kekal adanya. Bacaan diambil dari Nubuat Daniel

TATA IBADAH NUANSA PEMUDA TEMA TEOLOGI DAN TEKNOLOGI

LITURGI SABDA. Bacaan pertama (Kis. 4 : 32-35) Mereka sehati dan sejiwa. Bacaan diambil dari Kisah Para Rasul

Diberikan Allah dengan senang hati.

LITURGI MINGGU GEREJA KRISTEN INDONESIA JATIMURNI MINGGU, 25 JUNI 2017 Tema: PENGHARAPAN DI TENGAH RATAPAN JEMAAT BERHIMPUN

Kitab Mazmur : Kumpulan Tulisan Nubuatan

Th A Hari Minggu Adven I

TAHUN B - Hari Minggu Biasa XIX 9 Agustus 2015

HARI MINGGU Iv SESuDAH PASKAH

Beginilah Firman Tuhan, Allah semesta alam,

Demikianlah Sabda Tuhan. U Syukur kepada Allah. Tahun C Hari Minggu Biasa XXII LITURGI SABDA

Tahun C Pesta Keluarga Kudus : Yesus, Maria, Yusuf LITURGI SABDA. Bacaan Pertama 1 Sam. 1:

GPIB Immanuel Depok Minggu, 18 Oktober 2015 TATA IBADAH HARI MINGGU XXI SESUDAH PENTAKOSTA

LANGKAH-LANGKAH MENUJU PERTUMBUHAN ROHANI

LITURGI SABDA Bacaan Pertama Kel 17 : 3-7 Berikanlah air kepada kami, supaya kami dapat minum. Bacaan diambil dari Kitab Keluaran:

A. JEMAAT BERHIMPUN. PERSIAPAN Saat Teduh/Doa Pribadi Latihan Lagu-Lagu & Pembacaan Warta Lisan Saat Hening

DISIAPKAN MENJADI SAKSI

KALENDER DOA DESEMBER 2016

GPIB Immanuel Depok Minggu, 25 Maret 2018

Rencana Allah untuk Gereja Tuhan

LITURGI SABDA. Tahun C Minggu Paskah V

TATA IBADAH HARI MINGGU XII SESUDAH PENTAKOSTA

TAHUN B - Hari Minggu Prapaskah V 22 Maret 2015 LITURGI SABDA

TATA IBADAH HARI MINGGU. Minggu TRINITAS

LITURGI SABDA Bacaan pertama (Kej 9 : 8-15) Perjanjian Allah dengan Nuh sesudah ia dibebaskan dari air bah. Bacaan diambil dari Kitab Kejadian

LANGKAH-LANGKAH MENUJU PERTUMBUHAN ROHANI

Perayaan Ekaristi HARI MINGGU BIASA KE-32

Kami datang kepada-mu, kami datang kepadamu Bersyukur sebulat hati, kar na kasihmu besar

TANDA SALIB DAN SALAM Umat berdiri

LITURGI SABDA. Tahun C Minggu Paskah III. Bacaan Pertama Kis. 5:27b b-41. Kami adalah saksi dari segala sesuatu: kami dan Roh Kudus.

Tahun A-B-C Hari Raya Natal - Allah menjadi manusia LITURGI SABDA

GPIB Immanuel Depok Minggu, 21 Agustus 2016 TATA IBADAH HARI MINGGU XIV SESUDAH PENTAKOSTA

Tahun C Hari Minggu Biasa XXIV LITURGI SABDA

TATA IBADAH HARI MINGGU I SESUDAH PASKAH

Siapakah Yesus Kristus? (4/6)

Tahun C - HARI MINGGU BIASA XXX LITURGI SABDA. Bacaan Pertama Sir 35: 12-14, Doa orang miskin menembusi awan

LITURGI SABDA. Bacaan pertama (Yun. 3 : ) Orang-orang Niniwe berbalik dari tingkah lakunya yang jahat. Bacaan diambil dari Nubuat Yunus:

Th A Hari Minggu Biasa VI 12 Februari 2017

GPIB Immanuel Depok Minggu, 15 Nopember 2015 TATA IBADAH HARI MINGGU XXV SESUDAH PENTAKOSTA

GPIB Immanuel Depok Minggu, 14 Agustus 2016

LITURGI SABDA. Bacaan pertama (Kel 20:1-17) Hukum telah diberikan melalui Musa. Bacaan diambil dari Kitab Keluaran

A. JEMAAT BERHIMPUN TATA IBADAH MINGGU, 24 JUNI 2018 (MINGGU BIASA - HIJAU) DALAM BADAI TUHAN BERTINDAK

GPIB Immanuel Depok Minggu, 07 Februari 2016

Ministry by : Cahya Nugraha.

Umat yang telah Kubentuk bagi-ku akan memberitakan kemasyhuran-ku."

A. JEMAAT BERHIMPUN TATA IBADAH MINGGU, 30 JULI 2017 (MINGGU BIASA) POLA HIDUP KERAJAAN ALLAH

Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB)

2) Nada-nada sumbang dan sendu disebabkan dosaku; Yesus sudah menggantikannya jadi kidung yang merdu.

MENYANYI KJ 20 : 1,2,4 O HARI ISTIRAHAT Kantoria Prosesi Alkitab dibawa masuk

Tahun C Hari Minggu Prapaskah III Penyelidikan Pertama Calon Baptis

Berdiri. (prosesi Alkitab simbol Firman Allah yang siap untuk diberitakan)

TATA IBADAH HARI MINGGU. Minggu Pemuliaan Kristus

Sekali peristiwa Allah menyuruh Petrus pergi ke rumah perwira Kornelius.

TATA IBADAH HARI KENAIKAN YESUS KRISTUS KE SURGA

Surat 2 Yohanes (Bagian 102) Wednesday, September 21, 2016

Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB)

Perkataan 1 sd 3 Yesus ucapkan pada jam 9 pagi sampai dengan 12 siang dan perkataan ke 4 sd 7 Ia ucapkan pada jam 12 sd jam 3 petang.

GEREJA PROTESTAN di INDONESIA bagian BARAT (G P I B) TATA IBADAH HARI KENAIKAN YESUS KRISTUS KE SURGA. Kamis, 25 Mei 2017.

GPIB Immanuel Depok Minggu, 27 September 2015

Cara Berdoa Novena 3 Salam Maria

Menyelesaikan Pekerjaan Dengan Sukacita

Thn A Hari Minggu Biasa III - 22 Januari 2017

Tata Ibadah Hari Natal

TATA IBADAH HARI MINGGU

TATA IBADAH HARI MINGGU IX SESUDAH PENTAKOSTA

Jemaat yang bagaimanakah yang ALLAH inginkan? Mengapa Jemaat adalah pusat perhatian ALLAH? Siapakah Kepala Gereja? Bagaimana strata anggota jemaat di

TATA IBADAH Minggu Adven I

(prosesi masuk, diringi instrumental)

PENGAKUAN IMAN RASULI. Aku percaya kepada Allah, Bapa yang Mahakuasa, pencipta langit dan bumi

KEBAHAGIAAN HIDUP MENGHAMBA

Berdiri. 2. NYANYIAN JEMAAT Ya Tuhan, Tiap Jam KJ 457:1,4,5. (prosesi Alkitab simbol Firman Allah yang siap untuk diberitakan)

C - HARI MINGGU BIASA XXXIII

LITURGI MINGGU GEREJA KRISTEN INDONESIA JATIMURNI MINGGU, 3 SEPTEMBER 2017 Tema: MENYELAMI PEMIKIRAN ALLAH JEMAAT BERHIMPUN

TAHUN B - Hari Minggu Paskah VI 10 Mei 2015 LITURGI SABDA. Bacaan pertama (Kis 10: )

Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari... Definisi Keselamatan Permulaan Memasuki Keselamatan Akibat-akibat Keselamatan

Thn A Hari Minggu Adven III LITURGI SABDA. Bacaan Pertama Yes. 35 : 1-6a. 10

A. JEMAAT BERHIMPUN TATA IBADAH MINGGU, 14 JANUARI 2018 (MINGGU SESUDAH EPIFANI II - HIJAU) MERESPON PANGGILAN TUHAN, BERSAKSI BAGI-NYA

GPIB Immanuel Depok Minggu, 08 November 2015

Surat 1 Yohanes 5 (Bagian 79) Wednesday, October 21, 2015

Studi Perbandingan Katolik Roma (5) API PENYUCIAN

TATA IBADAH HARI MINGGU III PRAPASKAH

Pelajaran ini akan menolong saudara... Menerangkan siapa Yesus. Mengerti tujuan kedatangan-nya yang pertama dan kedatangan-nya

Transkripsi:

Peringatan Arwah Semua Orang Beriman 2 November Bacaan Pertama MISA 2 LITRGI SABDA Aku tahu bahwa penebusku hidup. Bacaan diambil dari Kitab Ayub: Ayb. 19 : 1. 23 27a Ayub berkata kepada Bildad, sahabatnya, "Ah, kiranya perkataanku ditulis dan dicatat dalam kitab; sekiranya perkataanku dipahat dengan besi pengukir dan timah pada gunung batu untuk selama-lamanya! Tetapi aku tahu: Penebusku hidup, dan akhirnya Ia akan bangkit di atas debu. Juga sesudah kulit tubuhku sangat rusak, tanpa dagingku pun aku akan melihat Allah. Aku akan melihat sendiri Dia memihak kepadaku. Demikianlah sabda Tuhan Syukur kepada Allah

Bacaan Kedua 2 Kor. 4 : 14 5 : 1 Yang kelihatan adalah sementara, sedangkan yang tak kelihatan adalah kekal. Bacaan diambil dari Surat Kedua Rasul Paulus kepada Jemaat di Korintus: Saudara-saudara, kami yakin bahwa Allah, yang telah membangkitkan Tuhan Yesus, akan membangkitkan kami juga bersama-sama dengan Yesus. Dan Allah itu akan menghadapkan kami bersama dengan kamu ke hadirat-nya. Sebab semuanya itu terjadi demi kamu, supaya kasih karunia, yang semakin besar karena semakin banyaknya orang yang percaya, menghasilkan ucapan syukur yang semakin melimpah bagi kemuliaan Allah. Sebab itu kami tidak tawar hati! Meskipun manusia-lahiriah kami semakin merosot, namun manusia batiniah kami dibarui dari hari ke hari.

Sebab penderitaan ringan yang sekarang ini mengerjakan bagi kami kemuliaan kekal yang melebihi segalagalanya, jauh lebih besar daripada penderitaan kami. Sebab kami tidak memperhatikan yang kelihatan, melainkan yang tidak kelihatan, karena yang kelihatan itu sementara, sedangkan yang tak kelihatan itu kekal. Kami tahu, jika kemah kediaman kita di bumi ini dibongkar, Allah telah menyediakan suatu kediaman di surga bagi kita, suatu tempat kediaman yang kekal, yang bukan buatan tangan manusia. Demikianlah sabda Tuhan. Syukur kepada Allah

Bacaan Injil Luk. 23 : 33. 39-43 Hari ini juga engkau akan bersama-sama Aku di dalam Firdaus. I I Tuhan bersamamu. Dan bersama rohmu. Inilah Injil Yesus Kristus menurut Lukas. Dimuliakanlah Tuhan. Para serdadu yang mengantar Yesus ke tempat penghukuman telah sampai di tempat yang bernama Tengkorak. Lalu mereka menyalibkan Yesus di situ. Bersama dengan Yesus juga disalibkan dua orang penjahat, yang seorang di sebelah kanan, dan yang lain di sebelah kiri-nya. Salah seorang dari kedua penjahat yang digantung itu menghujat Yesus katanya, "Bukankah Engkau Kristus? Selamatkanlah diri-mu dan kami!"

Tetapi penjahat yang seorang lagi menegur dia, katanya, "Tidakkah engkau menerima hukuman yang sama? Kita memang selayaknya dihukum; kita menerima balasan yang setimpal dengan perbuatan kita! Tetapi orang ini tidak berbuat sesuatu yang salah!" Lalu ia berkata kepada Yesus, "Yesus, ingatlah akan aku, apabila Engkau datang sebagai Raja!" Kata Yesus kepadanya, "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya hari ini juga engkau akan bersama-sama Aku di dalam Firdaus."

Doa mat I Allah sumber kehidupan telah menciptakan manusia supaya hidup dan bahagia. Dia akan memberikan kita kekal dan tidak akan menyerahkan kepada maut. Maka marilah kita panjatkan doa kepada-nya: L Bagi anggota keluarga serta umat paroki kita yang telah meninggal; bagi arwah semua orang yang kita cintai semasa hidup mereka. Ya Bapa, panggillah mereka dengan nama masingmasing, dan gabungkanlah mereka dengan persekutuan para kudus di surga. L Bagi arwah mereka yang telah amat menderita semasa hidup, karena penyakit, ketidakadilan, dan kemiskinan. Ya Bapa akhirilah kesusahan mereka dan anugerahilah mereka kebahagiaan kekal bersama- Mu di surga.

L Bagi arwah mereka yang semasa hidupnya kurang mendapat perhatian dari sahabat-sahabat, ditinggalkan oleh keluarga dan anak-anak mereka. Ya Bapa Mahabaik, tuntunlah mereka semua dalam menemukan kebahagiaan kekal karena ditemani oleh para kudus-mu di surga. L Bagi kita sendiri. Ya Bapa, tinggallah bersama kami selalu, agar di perjalanan hidup ini, kami saling menolong dan mendukung. Tuntunlah kami di jalan-mu untuk saling bahu-membahu dan berbagi hidup dengan sesama kami karena kasih-mu. I Allah, Bapa kami, kami bersyukur atas jaminan-mu, bahwa arwah umat beriman ada di tangan-mu, dan bahwa kami semua Kaupanggil untuk bangkit bagi hidup kekal karena kebangkitan Kristus, Putra-Mu. Janganlah membiarkan hati kami gelisah, tetapi teguhkanlah perjalanan peziarahan kami menuju kepada-mu. Berilah kepada kami Putra-Mu sebagai jalan, kebenaran, dan hidup kami, kini dan sepanjang masa. Amin.