HUBUNGAN ANTARA SELF EFFICACY DAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN PROKRASTINASI DALAM MENYELESAIKAN SKRIPSI SKRIPSI

dokumen-dokumen yang mirip
HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DAN KEMATANGAN EMOSI DENGAN KECEMASAN DALAM MENGHADAPI UJIAN NASIONAL PADA SISWA KELAS XII SMA NASIONAL PATI SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSI DAN INTERAKSI TEMAN SEBAYA DENGAN KEDISIPLINAN SISWA

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSI DAN KECERDASAN SPIRITUAL DENGAN PERILAKU PROSOSIAL PADA POLISI

HUBUNGAN ANTARA RELIGIUSITAS DAN KONFORMITAS TEMAN SEBAYA DENGAN PERILAKU SEKSUAL PADA REMAJA SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DAN MINAT BELAJAR DENGAN PERILAKU MENYONTEK PADA SISWA

HUBUNGAN ANTARA RELIGIUSITAS DAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KECEMASAN MENGHADAPI PERSALINAN DI KECAMATAN KARANGANYAR - DEMAK S K R I P S I

HUBUNGAN ANTARA KEMANDIRIAN DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN INTERAKSI SOSIAL REMAJA PADA SISWA SMA KELAS IPA S K R I P S I

KEPUASAN KERJA PERAWAT RUMAH SAKIT ISLAM SUNAN KUDUS DITINJAU DARI HUMAN RELATIONS DAN MOTIVASI KERJA SKRIPSI

UNIVERSITAS MURIA KUDUS

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSI DAN POLA ASUH OTORITER DENGAN PERILAKU AGRESI PADA REMAJA SKRIPSI ASIH MURNIATI UNIVERSITAS MURIA KUDUS

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DAN POLA ASUH OTORITER. DENGAN PENYESUAIAN DIRI PADA SISWA MTs NURUL HUDA DEMPET SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KONTROL DIRI DAN KONFORMITAS TEMAN SEBAYA DENGAN PERILAKU MINUM-MINUMAN KERAS PADA REMAJA DI DESA RENGGING KECAMATAN PECANGAAN

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DAN INTENSITAS KOMUNIKASI ORANG TUA DAN ANAK DENGAN KENAKALAN REMAJA SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DAN GAYA KEPEMIMPINAN OTORITER DENGAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI HOTEL SEGORO SKRIPSI

KENAKALAN REMAJA DITINJAU DARI KONTROL DIRI DAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL PADA REMAJA

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DAN RELIGIUSITAS DENGAN PENERIMAAN ORANG TUA PADA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS S K R I P S I

KESIAPAN SEKOLAH PADA ANAK TK B DITINJAU DARI INTELEGENSI

MOTTO. Fadzkuruunii Adzkurkum Maka, ingatlah kepada-ku niscaya Aku pun akan ingat kepadamu (QS. Al-Baqarah ayat 152)

HUBUNGAN ANTARA RELIGIUSITAS DAN POLA ASUH DEMOKRATIS DENGAN PERILAKU SEKSUAL PADA REMAJA SKRIPSI

Disusun Oleh : T A T I K NIM

HUBUNGAN ANTARA KOMUNIKASI INTERPERSONAL DAN MOTIVASI KERJA DENGAN PRESTASI KERJA KARYAWAN PRODUKSI SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSI DAN PARTISIPASI DALAM ORGANISASI DENGAN PERILAKU ASERTIF PADA SISWA SMKN 3 JEPARA SKRIPSI

STRES AKADEMIK MAHASISWA DITINJAU DARI SIKAP TERHADAP BEBAN TUGAS SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DAN KEHARMONISAN KELUARGA DENGAN KREATIVITAS SISWA SMK SKRIPSI. Oleh YUNIA KIBTIYAH NIM.

MOTTO. bukan seberapa besar hasil yang kita raih. (Hikmah dari Pribadi) (Sir Winston Churchill) kitya memiliki keberanian untuk mengejarnya

HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DAN TINGKAT PENDIDIKAN DENGAN ORIENTASI KESUKSESAN USAHA

PRESTASI BELAJAR DITINJAU DARI MOTIVASI BERPRESTASI DAN SELF EFFICACY PADA MAHASISWA AKUNTANSI ANGKATAN 2010 UNIKA SOEGIJAPRANATA SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI DAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN PENYESUAIAN DIRI SISWA KELAS VII SMPN 1 JATI KUDUS SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh: SIANNE WIBAWA

HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN PERAWAT DALAM MELAKSANAKAN PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN DENGAN DUKUNGAN SOSIAL PERAWAT TERHADAP PASIEN RAWAT INAP

MOTIVASI BELAJAR FISIKA DITINJAU DARI SIKAP SISWA TERHADAP CARA MENGAJAR GURU FISIKA PADA SISWA SMA SKRIPSI DWIARA CANDRASARI

HUBUNGAN ANTARA KETERAMPILAN SOSIAL DENGAN PERILAKU KECANDUAN FACEBOOK PADA SISWA SMP YAYASAN PENDIDIKAN EKONOMI (YPE) SEMARANG

UNIVERSITAS MURIA KUDUS

HUBUNGAN ANTARA KEYAKINAN DIRI DAN DUKUNGAN ORANGTUA DENGAN KESIAPAN KERJA PADA SISWA KELAS XII SMK WISUDHA KARYA KUDUS SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DAN KEPERCAYAAN DIRI DENGAN MOTIVASI BERPRESTASI PADA SISWA SKRIPSI. Oleh : FITHRIA NOOR AISYAH

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP LINGKUNGAN KERJA PSIKOLOGIS DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN CV. BERKAH DALEM SKRIPSI FEBRIAN AYU MUSTIKA

HUBUNGAN ANTARA SELF-EFFICACY DENGAN KECEMASAN MENGHADAPI UJIAN SKRIPSI PADA MAHASISWA PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA SKRIPSI

PERILAKU SEKSUAL PRANIKAH DITINJAU DARI SIKAP TERHADAP ABORSI SKRIPSI. Oleh : Linda Kusuma Dewi

HUBUNGAN ANTARA KUALITAS KOMUNIKASI ORANG TUA ANAK DENGAN PENGENDALIAN DORONGAN SEKSUAL SEBELUM MENIKAH PADA REMAJA SKRIPSI

PERILAKU PENGGUNAAN JEJARING SOSIAL FACEBOOK PADA MAHASISWA DITINJAU DARI KEBUTUHAN AFILIASI SKRIPSI ELVANIA DESTIANINGRUM

HUBUNGAN ANTARA KECEMASAN MENGHADAPI UJIAN NASIONAL DENGAN MOTIVASI MEMBELI KUNCI JAWABAN SOAL-SOAL UJIAN NASIONAL PADA SISWA SMA SKRIPSI

PERILAKU KONSUMTIF DALAM MEMBELI GADGET PADA MAHASISWA DITINJAU DARI GAYA HIDUP HEDONISTIK SKRIPSI ADE PERMATA ARDIANA

HUBUNGAN ANTARA KONTROL DIRI DAN KONFORMITAS TEMAN SEBAYA DENGAN PERILAKU KONSUMTIF TERHADAP ROKOK PADA REMAJA DI DESA TROSO KABUPATEN JEPARA SKRIPSI

MOTIVASI KESEMBUHAN PADA PASIEN KANKER OVARIUM DITINJAU DARI DUKUNGAN SOSIAL PASANGAN

PERILAKU KEWIRAUSAHAAN DITINJAU DARI LOCUS OF CONTROL PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KECENDERUNGAN MENCARI SENSASI DAN KONFORMITAS DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA REMAJA PUTRI

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP LINGKUNGAN PSIKOSOSIAL KERJA DENGAN STRES KERJA PADA GURU SMP MUHAMADIYAH SOKARAJA KABUPATEN BANYUMAS

KECEMASAN MENGHADAPI DUNIA KERJA DITINJAU DARI HARDINESS SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA SELF EFFICACY DENGAN COPING STRESS PADA GURU SMP

Perilaku Mengkonsumsi Air Putih. Ditinjau Dari Persepsi Terhadap Perilaku Kesehatan

PERSEPSI ISTRI TERHADAP KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA DITINJAU DARI KECERDASAN EMOSIONAL DAN TINGKAT PENDIDIKAN SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh: Lenny Minarti

KEBUTUHAN AKTUALISASI DIRI PADA REMAJA PENYANDANG TUNANETRA YANG BERSEKOLAH DI SEKOLAH UMUM DITINJAU DARI KEMATANGAN EMOSI DAN SELF DISCLOSURE

HUBUNGAN ANTARA KUALITAS PELAYANAN PERAWAT DENGAN. KEPUASAN PASIEN DI RSUP Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN SKRIPSI

FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP GAYA KEPEMIMPINAN YANG BERORIENTASI PADA PEKERJAAN DENGAN MOTIVASI KERJA SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KOMUNIKASI INTERPERSONAL ANTARA KARYAWAN-MANAJER DENGAN KEPUASAN KERJA PADA KARYAWAN RSUP dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN SKRIPSI

PERILAKU PROSOSIAL MAHASISWA DITINJAU DARI EMPATI DAN DUKUNGAN SOSIAL TEMAN SEBAYA SKRIPSI. Oleh : BIMA SPICA

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DENGAN KECEMASAN MENJELANG PENSIUN PADA TENAGA KEPENDIDIKAN UNIKA SOEGIJAPRANATA SKRIPSI MONICA TITIS WIDI WISADAYANTI

HUBUNGAN ANTARA BERPIKIR POSITIF DENGAN KECEMASAN MENGHADAPI PENSIUN SKRIPSI. Oleh: Anastasia Nia Hardini

PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA DITINJAU DARI KECEMASAN TERHADAP TUGAS AKADEMIK DAN MOTIVASI BERPRESTASI SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH DEMOKRATIS DENGAN KEMANDIRIAN BELAJAR PADA SISWA

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSIONAL DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA KELAS X SMK GANESA SATRIA

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagaian persyaratan memeperoleh gelar sarjana (S-1) Psikologi

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN EMOSI DENGAN PERILAKU ALTRUISTIK PADA SISWA SISWI ANGGOTA PRAMUKA SKRIPSI

HUBUNGAN KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH TERHADAP KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU

PERILAKU MEROKOK PADA REMAJA DITINJAU DARI KONSEP DIRI DI SMP X SEMARANG

PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA DITINJAU DARI KETERGANTUNGAN TERHADAP FACEBOOK SKRIPSI. Devia Setiani

HUBUNGAN ANTARA KECENDERUNGAN SANGUINITAS DENGAN KEPUASAN KERJA PADA SALESMAN PT. SUN MOTOR SEMARANG

HUBUNGAN ANTARA KONFORMITAS TERHADAP TEMAN SEBAYA DENGAN GAYA HIDUP HEDONIS PADA MAHASISWA

HUBUNGAN ANTARA KONTROL DIRI DAN GAYA HIDUP BRAND MINDED DENGAN PERILAKU KONSUMTIF PADA MAHASISWA UNIVERSITAS MURIA KUDUS SKRIPSI

PROKRASTINASI PADA MAHASISWA YANG SEDANG MENEMPUH SKRIPSI DITINJAU DARI KEPRIBADIAN TIPE A DAN TIPE B SKRIPSI VINCENTIA SUZANA SANTOSO

Hubungan Antara Kesadaran Terhadap Keselamatan dan Kesehatan Kerja dengan Perilaku Penggunaan Alat Pelindung Diri Pekerja Bangunan PT Hutama Karya

HUBUNGAN ANTARA EMPATI DENGAN PERILAKU PROSOSIAL PADA KARANG TARUNA DI DESA JETIS, KECAMATAN BAKI, KABUPATEN SUKOHARJO SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KONTROL DIRI DENGAN PERILAKU KECANDUAN MENGGUNAKAN SITUS JEJARING SOSIAL PADA MAHASISWA SKRIPSI

UNIVERSITAS MURIA KUDUS

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP LAYANAN BIMBINGAN KONSELING DENGAN KEDISIPLINAN BELAJAR SKRIPSI

SIKAP MAHASISWA TERHADAP UJIAN KOMPREHENSIF DITINJAU DARI KEPERCAYAAN DIRI SKRIPSI. Oleh : Levina Nusa Perwitasari

HUBUNGAN ANTARA KEPUASAN KERJA DENGAN LOYALITAS KARYAWAN PADA CV. ASATEX SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECENDERUNGAN KENAKALAN REMAJA SISWA SMP NEGERI 4 CEPU S K R I P S I. Disusun Guna Memenuhi Sebagian Persyaratan

HUBUNGAN ANTARA PENGAMBILAN KEPUTUSAN DENGAN PROKRASTINASI AKADEMIK PADA MAHASISWA

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN PENYESUAIAN DIRI PENYANDANG DISABILITAS DAKSA REMAJA. NON BAWAAN DI BBRSBD Prof. Dr. SOEHARSO SURAKARTA SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA KOMITMEN ORGANISASIONAL DENGAN KINERJA KARYAWAN SKRIPSI. Oleh : Yenny Setiani Dewi

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP KENAKALAN REMAJA MADYA DENGAN KECEMASAN IBU

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP KENAKALAN REMAJA MADYA DENGAN KECEMASAN IBU

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP KEPEMIMPINAN OTORITER DENGAN INTENSI TURNOVER KARYAWAN S K R I P S I. Disusun Oleh: EVID MAFTUKHAH F

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP GAJI DENGAN INTENSI TURNOVER PADA KARYAWAN

MANAJEMEN WAKTU PADA MAHASISWA BEKERJA DITINJAU DARI PENGATURAN DIRI

HUBUNGAN ANTARA INTROVERSITAS DENGAN KECANDUAN INTERNET PADA MAHASISWA SKRIPSI FELITA NINDYAS DEWI SUDJONO

HALAMAN PERSEMBAHAN. Skripsi ini kupersembahkan untuk kedua orangtuaku dan Alm. Eyang Soecipto

HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DENGAN ASERTIVITAS PADA MAHASISWA SKRIPSI

KEMATANGAN EMOSI REMAJA AKHIR DITINJAU DARI POLA ASUH OTORITER ORANGTUA

DISTRES PADA GURU DITINJAU DARI PERILAKU PROKRASTINASI SKRIPSI FITRIA TRISETYA HAPSARI

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN. HALAMAN PERSEMBAHAN... HALAMAN MOTTO... PRAKATA... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL...

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN SOSIAL DENGAN COPING STRESS PADA SISWA AKSELERASI SKRIPSI

POST POWER SYNDROME DITINJAU DARI KEBERMAKNAAN HIDUP PADA PENSIUNAN YANG TERGABUNG DALAM PWRI (Persatuan Wredatama Republik Indonesia) Skripsi

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP PENERIMAAN DENGAN PENGGUNAAN TERAPI TRADISIONAL CINA

MOTIVASI DIET PADA REMAJA PUTRA YANG MENGIKUTI PROGRAM FITNESS DITINJAU DARI CITRA TUBUH SKRIPSI BRIYAN HERZITAMA

PERILAKU KONSUMTIF REMAJA PUTRI ETNIS JAWA DAN ETNIS CINA PENGGUNA ON-LINE SHOPPING DITINJAU DARI KONFORMITAS SKRIPSI

KEPUTUSAN MENGGUNAKAN JASA ROMANZA WEDDING ORGANIZER DITINJAU DARI CITRA PERUSAHAAN DAN PERSEPSI HARGA. OLEH: Vera Christiana

Transkripsi:

HUBUNGAN ANTARA SELF EFFICACY DAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN PROKRASTINASI DALAM MENYELESAIKAN SKRIPSI SKRIPSI Oleh: JULFIA LUTHFIANA 2008-60-017 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2013 i

HUBUNGAN ANTARA SELF EFFICACY DAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN PROKRASTINASI DALAM MENYELESAIKAN SKRIPSI SKRIPSI DiajukanKepadaFakultasPsikologiUniversitasMuria Kudus UntukMemenuhiSebagian Dari Syarat-SyaratGunaMemperoleh DerajatSarjanaPsikologi Oleh: JULFIA LUTHFIANA 2008-60-017 FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2013 ii

HALAMAN PENGESAHAN Dipertahankan di DepanDewanPengujiSkripsi FakultasPsikologiUniversitasMuria Kudus danditerimauntukmemenuhi SebagiandariSyarat-SyaratGunaMemperoleh DerajatSarjanaPsikologi Padatanggal: MengesahkanFakultasPsikologiUniversitasMuria Kudus Dekan (TrubusRaharjoS.Psi, M.Si) DewanPenguji TandaTangan 1. 2. 3. iii

HALAMAN PERSETUJUAN HUBUNGAN ANTARA SELF EFFICACY DAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN PROKRASTINASI DALAM MENYELESAIKAN SKRIPSI Yang diajukanoleh: JULFIA LUTHFIANA 2008-60-017 Telahdisetujuiuntukdipertahankan di depandewanpenguji Telahdisetujuioleh: PembimbingUtama Trubus Raharjo S.Psi, M.Si Tanggal... PembimbingPendamping Latifah Nur Ahyani S.Psi, M.A Tanggal... iv

PERSEMBAHAN Karya sederhana ini kupersembahkan khusus untuk kedua orang tuaku, bapak dan ibu yang selalu menyayangiku, merawatku, menjagaku, mendo akanku dan membimbingku, karya ini tak lebih berharga dari apa yang telah kalian berikan kepadaku... Kepada keluarga besarku atas dukungan, do a dan semua yang telah diberikan untukku tanpa terkecuali... Kepada sahabat-sahabat yang di setiap detiknya selalu ada senyum dan tawa.... v

MOTTO (Jangan Mudah Marah) vi

PRAKATA Alhamdulillah, Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat, Taufiq danhidayahnya. Berkat limpahan kasih saying dan hidayah Allah SWT kepada penulis, pada akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Hubungan antara Self Efficacy dan Dukungan Sosial dengan Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi untuk memenuhi salah satu syarat guna memperoleh derajat Sarjana Psikologi. Dalam menyelesaikan pembuatan skripsi ini, penulis menyadari dan mengapresiasi sedalam-dalamnya kepada semua pihak yang telah ikut memberikan dukungan baik secara langsung atau tidak langsung. Oleh karena hal itu penulis mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada : 1. Bapak Trubus Raharjo, S.Psi, M. Si selaku Dekan Fakultas Psikologi Universitas Muria Kudus yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan penelitian, selaku dosen pembimbing pertama yang telah berkenan meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan, arahan, dan masukan dari awal hingga akhir penulisan skripsi ini dan selaku dosen wali yang selalu memberi saran dan motivasi-motivasi selama penulis menjalani perkuliahan. Terima kasih banyak pak. 2. Ibu Latifah Nur Ahyani S.Psi, M.Aselaku dosen pembimbing kedua yang telah berkenan meluangkan waktu dan dengan sabar memberikan bimbingan dan masukan dari awal hingga akhir penulisan skripsi ini. vii

3. Bapak Muji Syukur, S.Psi selaku pengolah data SPSS yang telah bersedia membantu dalam pengolahan data. 4. Para dosen Fakultas Psikologi Universitas Muria Kudus yang telah memberikan ilmu, tauladan dan motivasi kepada penulis selama di Fakultas Psikologi. 5. Bapak Prawoto dan Bu Muncahyowati selaku tata usaha Fakultas Psikologi Universitas Muria Kudus, kalian selalu membuat saya tertawa. Thank you so much. 6. Dekan seluruh fakultas di Universitas Muria Kudus terima kasih atas izinnya untuk melalukan penelitian sampai masa penyusunan skripsi peneliti selesai. 7. Kedua Bapak dan Ibu, kata-kata tak pernah cukup untuk mengungkapkan rasa terima kasih yang begitu dalam. Aku cinta kalian. Juga kepada mbak bro, mas bro dan keponakan-keponakanku yang nakal, terima kasih dan sangat sayang sama kalian semua. 8. Mr. Abdurrahman (Alm) terima kasih atas petuah-petuahnya sehingga menjadikan saya pribadi yang lebih baik. 9. MyChand yang memberikan dorongan selama ini kepada penulis untuk tetap semangat menjalani hidup dengan kasih saying dan pengertianya. viii

10. My best friend forever, Mami Noe, Husna, Iyem, Yosi, Yola, Yatna, Pendot, Potret, Alim, Celly, Pitek, Aan terima kasih buat persahabatannya, buat dukungannya, buat canda tawa bahkan tangisan. Semangat terus!!! 11. Ex The Unyur Dimas, Opick, Nia, Nur, Yadi dan teman-teman Fakultas Psikologi UMK 08 Ida, Muf, Atina, Rina, Rini, Una, Yani terima kasih kalian membuat hidupku lebih berwarna. 12. Penghuni Salam Asri Mami Endang, Mamah Ning, Mami Ut, Budhe Yati, Mas Ipul, Mbak Rena, Mas Soni, Novia, Mbak Tanti, Mbak icha, Adi, Rosad, Lilik, Oki, Si kecil Uwa terima kasih buat kenangan terindah selama berada di rumah. Maen monopoli yuuk! 13. Kawan-kawan KKN Posdaya UMK desa Kayen 2012 yang memberikan pengalaman berharga dan terus belajar mengelola tim dengan sebaikbaiknya. 14. kepada semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari bahwa dalam penelitian dan penyusunan skripsi ini banyak kekurangan dan masih jauh dari sempurna. Untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran demi kesempurnaan penulisan karya tulis berikutnya. Kudus, Januari 2013 Penulis Julfia Luthfiana ix

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL DEPAN... i HALAMAN JUDUL... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN PERSETUJUAN... iv PERSEMBAHAN... v MOTTO... vi PRAKATA... vii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv ABSTRAKSI... xv BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Tujuan Penelitian... 10 C. Manfaat Penelitian... 10 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi... 12 1. Pengertian Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi... 12 2. Faktor-faktor Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi... 14 3. Ciri-ciri Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi... 16 x

B. Self Efficacy... 19 1. Pengertian Self Efficacy... 19 2. Aspek-aspek Self Efficacy... 20 C. Dukungan Sosial... 23 1. Pengertian Dukungan Sosial... 23 2. Aspek-aspek Dukungan Sosial... 24 D. Hubungan antara Self Efficacy dan Dukungan Sosial dengan Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi... 27 E. Hipotesis... 30 BAB III METODE PENELITIAN A. Identifikasi Variabel... 31 B. Definisi Operasional Variabel Penelitian... 31 1. Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi... 31 2. Self Efficacy... 32 3. Dukungan Sosial... 33 C. Populasi dan Metode Pengambilan Sampel... 34 1. Populasi... 34 2. Teknik Pengambilan Sampel... 35 D. Metode Pengambilan Data... 35 1. Skala Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi... 36 2. Skala Self Efficacy... 39 3. Skala Dukungan Sosial... 41 xi

E. Validitas dan Reliabilitas Alat Ukur... 43 1. Validitas... 43 2. Reliabilitas Alat Ukur... 43 F. Metode Analisa Data... 44 BAB IV PELAKSANAAN DAN HASIL PENELITIAN A. Orientasi Kancah Penelitian... 45 B. Persiapan dan Pelaksanaan Penelitian... 47 1. Persiapan Alat Pengumpul Data... 48 2. Perijinan Penelitian... 51 3. Pelaksanaan Penelitian... 52 C. Perhitungan Validitas dan Reliabilitas... 52 1. Perhitungan V aliditas... 53 2. Perhtitungan Reliabilitas... 55 D. Analisis Data... 56 1. Uji Normalitas Sebaran... 57 2. Uji Linearitas Hubungan... 58 3. Uji Hipotesis... 59 E. Pembahasan... 62 BAB V SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan... 68 B. Saran-Saran... 68 DAFTAR PUSTAKA... 70 xii

DAFTAR TABEL TABEL 1. Data Populasi Penelitian... 34 TABEL 2. Blue Print Skala Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi... 39 TABEL 3. Blue Print Skala Self Efficacy... 41 TABEL 4. Blue Print Skala Dukungan Sosial... 43 TABEL 5. Blue Print Skala Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi sebelum Uji Coba... 50 TABEL 6. Blue Print Skala Self Efficacy sebelum Uji Coba... 51 TABEL 7. Blue PrintSkala Dukungan SosialsebelumUjiCoba... 52 TABEL 8. Sebaran Item Skala Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi yang Valid dan Gugur... 54 TABEL 9. Sebaran Item Skala Self Efficacy yang Validdan Gugur... 55 TABEL 10. Sebaran Item Skala Dukungan Sosial yang Valid dan Gugur... 56 TABEL 11. Hasil Uji Normalitas Sebaran... 58 TABEL 12. Uji Linieritas antara Prokrastinasi dengan Self Efficacy... 59 TABEL 13. Uji Linieritas antara Prokrastinasi dengan Dukungan Sosial... 59 TABEL 14. Uji Hipotesis... 60 TABEL 15. Measures of Association Prokrastinasi dengan Self Efficacy... 61 TABEL 16. Measures of Association Prokrastiansi dengan Dukungan Sosial... 62 xiii

DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN A Data Try Out A-1 Data Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi A-2 Data Self Efficacy A-3 Data Dukungan Sosial LAMPIRAN B Validitas dan Reliablitas B-1 Validitas Dan Reliabilitas Prokrastinasi B-2 Validitas Dan Reliabilitas Self Efficacy B-3 Validitas Dan Reliabilitas Dukungan Sosial LAMPIRAN C Data Penelitian C-1 Data Valid Prokrastinasi C-2 Data Valid Self Efficacy C-3 Data Valid Dukungan Sosial C-4 Data Analisis Hubungan LAMPIRAN D Uji Asumsi D-1 Uji Normalitas D-2 Uji Linieritas LAMPIRAN E Uji Analisis Regresi LAMPIRAN F Skala Penelitian F-1 Skala Prokrastinasi dalam Menyelesaikan Skripsi F-2 Skala Self Efficacy F-3 Skala Dukungan Sosial LAMPIRAN G Surat Izin Penelitian xiv

ABSTRAKSI HUBUNGAN ANTARA SELF EFFICACY DAN DUKUNGAN SOSIAL DENGAN PROKRASTINASI DALAM MENYELESAIKAN SKRIPSI Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris hubungan antara self efficacy dan dukungan sosial dengan prokrastinasi dalam menyelesaikan skripsi. Subjek dalam penelitian ini adalah mahasiswa Universitas Muria Kudus yang mengambil mata kuliah skripsi dan menempuh masa studi lebih dari 11 semester. Teknik pengambilan sampelnya menggunakan purposive sampling dan alat yang digunakan untuk memperoleh data adalah skala prokrastinasi dalam menyelesaikan skripsi, skala self efficacy dan skala dukungan sosial. Hasil analisis data dengan menggunakan analisis regresi dimana perhitungan menggunakan computer dengan program SPSS 15. 0 for windows, diperoleh hasil koefisien korelasi dari keduanya r x12y sebesar 0,630 dengan taraf signifikan p sebesar 0,000 (p < 0,01) ini berarti ada hubungan yang sangat siginifikan antara self efficacy dan dukungan sosial dengan prokrastinasi dalam menyelesaikan skripsi. Hasil analisis untuk variable self efficacy dengan prokrastinasi dalam menyelesaikan skripsi diperoleh r x1y -0,538 dengan p sebesar 0,000 (p<0,01) hal ini menunjukkan ada hubungan negatif yang sangat signifikan antara self efficacy dengan prokrastinasi dalam menyelesaikan skripsi pada mahasiswa. Hubungan untuk variable dukungan sosial dengan prokrastinasi dalam menyelesaikan skripsi diperoleh r x2y -0,569 dengan p sebesar 0,000 (p<0,01) hal ini menunjukkan ada hubungan negatif yang sangat signifikan antara dukungan sosial dengan prokrastinasi dalam menyelesaikan skripsi pada mahasiswa. Besarnya pengaruh self efficacy dan dukungan sosial dengan prokrastinasi dalam menyelesaikan skripsi tampak pada besarnya sumbangan efektif sebesar 39,7 %. Besarnya sumbangan efektif self efficacy terhad approkrastinasi dalam menyelesaikan skripsi sebesar28,9 %. Sumbangan efektif antara dukungan sosial terhadap prokrastinasi dalam menyelesaikan skripsi sebesar 32,4%. Kata kunci : prokrastinasi dalam menyelesaikan skripsi, self efficacy, dukungan sosial xv