BAB 5 SIMPULAN DAN REKOMENDASI. memuat serangkaian peristiwa yang dijalin dan disajikan secara kompleks. Novel

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. sebagaimana dikatakan Horatio (Noor, 2009: 14), adalah dulce et utile

Buku «Memecah pembisuan» Tentang Peristiwa G30S tahun 1965

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. pengarang serta refleksinya terhadap gejala-gejala sosial di sekitarnya (Iswanto

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

I. PENDAHULUAN. Nenden Lilis Aisiyah (cerpenis dan pengajar di Jurusan Pendidikan Bahasa dan

BAB I PENDAHULUAN. Karya sastra merupakan fenomena sosial budaya yang melibatkan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II KAJIAN PUSTAKA. Secara institusional objek sosiologi dan sastra adalah manusia dalam masyarakat,

BAB 2 LANDASAN TEORI. 12 Universitas Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. genre-genre yang lain. Istilah prosa sebenarnya dapat menyaran pada pengertian

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berkembangnya sastra. Sastra tidak hanya sekedar bidang ilmu atau bentuk

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Indonesia. 1 Drs. Atar Semi. Kritik Sastra, 1984: Ibid. Hal. 52.

BAB I PENDAHULUAN. lainnya. Hal ini disebabkan masing-masing pengarang mempunyai

BAB 1 PENDAHULUAN. pada jiwa pembaca. Karya sastra merupakan hasil dialog manusia dengan

BAB II KONSEP, LANDASAN TEORI, DAN TINJAUAN PUSTAKA. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia yang diterbitkan oleh Pusat Bahasa

BAB I PENDAHULUAN. seorang pengarang yang dituangkan melalui kata-kata yang indah sehingga. berbentuk tulisan dan karya sastra berbentuk lisan.

BAB I PENDAHULUAN. Sastra adalah seni yang tercipta dari tangan-tangan kreatif, yang merupakan

REPRESENTASI PERAMPASAN HAK HIDUP INDIVIDU YANG DIANGGAP TAPOL DALAM NOVEL MENCOBA TIDAK MENYERAH KARYA YUDHISTIRA ANM MASSARDI

BAB II KONSEP, LANDASAN TEORI, DAN KAJIAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan sastra Indonesia pasca 1965 memiliki sejumlah ciri dan

BAB V PENUTUP 1. Kesimpulan

BAB I PENDAHULUAN. Karya sastra merupakan sebuah karya fiksi yang berisi imajinasi seorang

G30S dan Kejahatan Negara

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. tidak dengan tiba-tiba mendapat berkah misterius, kemudian dengan elegannya mencipta suatu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Sastra adalah karya fiksi yang merupakan hasil kreasi berdasarkan luapan

BAB I PENDAHULUAN. Sebuah karya sastra merupakan suatu gambaran dari kehidupan nyata. Oleh

BAB I PENDAHULUAN. berperan penting atau tokoh pembawa jalannya cerita dalam karya sastra.

BAB 5 KESIMPULAN 5.1 Kesimpulan Universitas Indonesia

BAB 1 PENDAHULUAN. Karya sastra merupakan produk pengarang yang bermediakan bahasa dan

BAB I PENDAHULUAN. faktor penting untuk menghidupkan seorang tokoh. dalam bahasa Inggris character berarti watak atau peran, sedangkan karakterisasi

BAB I PENDAHULUAN. yang berupa tulisan yaitu novel yang menceritakan tentang kehidupan tokohtokoh

BAB V. Penutup. Dari kajian wacana mengenai Partai Komunis Indonesia dalam Surat Kabar

BAB 1 PENDAHULUAN. suatu objek tertentu. Rene Wellek mengatakan bahwa sastra adalah institusi sosial

Meninjau Kembali Pembantaian 50 Tahun Lalu

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Karya sastra merupakan hasil imajinasi manusia yang bersifat indah dan dapat

BAB II KAJIAN TEORI. bagaimana unsur cerita atau peristiwa dihadirkan oleh pengarang sehingga di dalam

BAB I PENDAHULUAN. tentang kisah maupun kehidupan sehari-hari. Seseorang dapat menggali,

KLASIFIKASI EMOSI PEREMPUAN YAN TERPISAH DARI RAGANYA DALAM NOVEL KOMA KARYA RACHMANIA ARUNITA (SEBUAH KAJIAN PSIKOLOGI)

BAB I PENDAHULUAN. dari banyak karya sastra yang muncul, baik berupa novel, puisi, cerpen, dan

BAB I PENDAHULUAN. menyampaikan gagasan-gagasan ataupun merefleksikan pandangannya terhadap

Judul : Struktur sastra dan aspek sosial novel toenggoel karya Eer Asura Nama : Umri Nur aini

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. (1994:10) Sastra juga sebagai pengungkapan baku dari apa yang telah disaksikan

ASPEK SOSIOLOGI SASTRA NOVEL 99 HARI DI PRANCIS KARYA WIWID PRASETIYO DAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN DI KELAS XI SMA

BAB I PENDAHULUAN. Dalam bab pendahuluan ini akan diberikan gambaran mengenai latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. Jepang merupakan salah satu negara yang terkenal akan ragam

BAB I PENDAHULUAN. membutuhkan kehadiran orang lain. Tanpa kehadiran orang lain ia merasa kurang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. indah dan berusaha menyalurkan kebutuhan keindahan manusia, di samping itu

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Indonesia saat ini memasuki era globalisasi yang ditandai dengan arus

BAB 5 KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. sastra tadi harus dapat dikomunikasikan kepada orang lain, karena dapat saja

Tragedi 1965 dalam Pandangan Sastra dan Politik

BAB IV KESIMPULAN. Peristiwa yang terjalin dalam novel Nagabonar Jadi 2 terbentuk menjadi

BAB V KESIMPULAN. dilakukan pada bab-bab sebelumnya maka dapat ditarik beberapa kesimpulan

BAB 1 PENDAHULUAN. Karya sastra merupakan sebuah ungkapan pribadi manusia. berupa pengalaman, pemikiran, perasaan, imajinasi, ide, keyakinan dalam

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN. Setelah melalui bab analisis, sampailah kita pada tahap simpulan yang akan

I. PENDAHULUAN. tentang kisah maupun kehidupan sehari-hari. Seseorang dapat menggali, seseorang dengan menggunakan bahasa yang indah.

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN KERANGKA PIKIR. 1. Kajian Pustaka

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. sisi-sisi kehidupan manusia dan memuat kebenaran-kebenaran kehidupan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

I. PENDAHULUAN. Sastra merupakan tulisan yang bernilai estetik dengan kehidupan manusia sebagai

BAB I PENDAHULUAN. tersebut, Jabrohim, dkk. (2003:4) menjelaskan yaitu, Bahasa memang media

BAB I PENDAHULUAN. Sastra sebagai cabang dari seni, yang keduanya unsur integral dari

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

DIMENSI PERNYAIAN DAN JUGUN IANFU DALAM NOVEL MIRAH DARI BANDA KARYA HANNA RAMBE : KAJIAN FEMINISME EKSISTENSIALIS

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. melalui ekspresi yang berupa tulisan yang menggunakan bahasa sebagai

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Kajian pustaka adalah paparan atau konsep-konsep yang mendukung pemecahan

BAB I PENDAHULUAN. (fiction), wacana naratif (narrative discource), atau teks naratif (narrativetext).

BAB 1 PENDAHULUAN. masyarakat di mana penulisnya hadir, tetapi ia juga ikut terlibat dalam pergolakanpergolakan

BAB II LANDASAN TEORI. Secara etimologis psikologi berasal dari bahasa Yunani Psyche dan logos.

intrinsiknya seperti peristiwa, plot, tokoh, latar, sudut pandang, dan lain-lain yang semuanya bersifat imajinatif. Novel adalah karya fiksi yang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB 2 LANDASAN TEORI. 9 Universitas Indonesia

BAB 1 PENDAHULUAN. Perselingkuhan sebagai..., Innieke Dwi Putri, FIB UI, Universitas Indonesia

BAB II LANDASAN TEORI. berjudul Citra Perempuan dalam Novel Hayuri karya Maria Etty, penelitian ini

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Suatu gejala positif yang seharusnya dilakukan oleh para sastrawan,

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. rasakan atau yang mereka alami. Menurut Damono (2003:2) karya sastra. selama ini tidak terlihat dan luput dari pengamatan.

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat dan kebudayaan sangat erat. Oleh sebab itu, sebagian besar objek karya

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. amanat, sudut pandang dan gaya bahasa yang saling berhubungan. Dengan demikian,

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN. yang terkandung dalam novel tersebut sebagai berikut.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Sastra adalah suatu hasil tulisan kreatif yang menceritakan tentang manusia dan juga

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

commit to user BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB II LANDASAN TEORI. Untuk mendeskripsikan dan menganalisis kajian penelitian ini harus ada teori

BAB II KONSEP, LANDASAN TEORI, DAN TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. realitas, dan sebagainya. Sarana yang paling vital untuk memenuhi kebutuhan

Transkripsi:

BAB 5 SIMPULAN DAN REKOMENDASI 5.1 Simpulan Novel Tapol merupakan salah satu prosa fiksi atau cerita rekaan yang memuat serangkaian peristiwa yang dijalin dan disajikan secara kompleks. Novel ini sebagai media dan ekspresi pengarang yang diangkat dari penelitian dan fakta sejarah masyarakat Indonesia. Dari fakta sejarah dan hasil penelitian tersebut kemudian pengarang mengolah dan menyajikannya dalam bentuk karya sastra yang digambarkan langsung dengan berbagai peristiwa. Judul Tapol mencerminkan isi cerita mengenai kehidupan seorang tahanan politik. Tema dalam Tapol mencakup tema mayor dan tema minor. Tema mayor meliputi kehidupan tahanan politik dengan anak isterinya pada masa orde baru yang menyedihkan. Sedangkan tema minor meliputi; 1) Kesewenang-wenangan penguasa menimbulkan penderitan rakyat; 2) Seorang isteri yang setia kepada suaminya; 3) Ajaran komunis tidak cocok untuk Negara Indonesia. Tema minor tersebut mendukung keberadaan tema mayor, sehingga menjadi suatu kesatuan yang tematis. Tokoh dalam novel ini teridentifikasi sebanyak 36 tokoh. Tokoh utama bernama Kardjono, ia mengalamu perubahan watak dalam cerita ini. Tokoh bawahan dalam cerita ini sebanyak 35 tokoh. Empat tokoh bawahan berwatak bulat dan sembilan tokoh bawahan berawatak datar. Sebanyak 22 tokoh bawahan tidak dapat diketahui perwatakanya karena tidak ada data yang menunjukkan perwatakan tokoh bawahan tersebut. Adanya bermacam-macam watak dalam 143

cerita menimbulkan ketegangan cerita, sehingga novel menjadi menarik untuk dibaca. Konflik tebagi menjadi dua bagian yakni: konflik fisik dan konflik batin. Konflik fisik terbagi tiga, yaitu; koflik manusia dengan manusia, konflik manusia dengan masyarakat, konflik manusia dengan alam. Sementara konflik batin terbagi menjadi dua yaitu konflik ide yang satu dengan yang lain dan konflik seorang dengan kata hatinya. Latar dalam novel Tapol terbagi menjadi tiga, yaitu latar tempat, latar waktu dan latar sosial. Latar tempat ditandai dengan nama kota yaitu Yogya Jakarta, dan Klaten (Jawa Tengah). Latar waktu tersaji dalam bentuk kalenderis yang ditandai dengan nama hari, tanggal, bulan dan tahun. Adanya latar dalam novel menjadi lebih konkrit, sehingga mudah dipahami. Dari hasil analisis realitas sosial dalam novel, dapat diketahui bahwa novel Tapol karya Ngarto Februana ini merupakan cerminan atau gambaran kenyataan masyarakat Indonesia tahun 1989. Khususnya kehidupan keluarga tapol masa orde baru yang sangat menyedihkan. Di samping masalah tapol, muncul pula gerakan mahasiswa yang banyak menyuarakan perjuangan HAM dan demokrasi (kebebasan ideologi) dengan menganut dan mempraktekan ajaran komunis. Berbicara tahanan politik, novel Tapol ini memiliki keterkaitan dan kesejajaran dengan peristiwa G30S tahun 1965-1966. Pada masa terjadinya pembunuhan terhadap enam jendral Angkatan Darat yang dilakukan petinggipetinggi PKI. Kemudian disusul pembalasan terhadap tindakan komunis tersebut dengan operasi pemberantasan/penghancuran PKI sampai akar-akarnya. 144

Pembunuhan massal ini terjadi di beberapa kota atau propinsi Negara Indonesia. Mulai dari Sumatra, Kalimantan Barat, Jawa Barat, Jakarta, Jawa Tengah, Jawa Timur, Yogyakarta, hingga Pulau Bali. Tidak ayal lagi pembunuhan ini dilakukan oleh orang sebangsa sendiri terhadap sesama sebangsanya. Lebih aneh lagi korban bukan karena melakukan tindakan pembunuhan, melainkan diduga atau pernah berhubungan dekat dengan aktivitas orang yang dicap sebagai komunis. Dari peristiwa di atas dapat diketahui representasi realitas sosial yang dialami sebagian masyarakat Indonesia pada masa orde baru. Banyak korban dari peristiwa tersebut yang tidak berdosa ditahan. Mereka tidak tahu mengenai pembunuhan atas enam Jendral, tetapi harus meringkuk di penjara selama belasan tahun. Bahkan dari mereka dibuang ke pulau Buru sebagai tempat pembuangan tahanan politik. Dari analisis penokohan, dapat diketahui representasi realitas sosial masyarakat Indonesia tahun 1989. Ini bisa dilihat dari pewatakan tokoh utama yang terkesan apatis dan pasrah menerima dengan kerelaan hati atas tindakan pemerintah orde baru terhadap para tahanan politik. Tetapi dari aktivitas tokoh utama sebagai pemulung, peneliti tidak menemukan representasi dalam kehidupan nyata masyarakat Indonesia. Di samping sikapnya yang apatis dan pasrah, ia pun memperlihatkan mengalami ganguan kejiwaan dan mental. Djon kerap sekali bermimpi buruk tentang peristiwa penahanan dan perlakuan kekerasan terhadapnya. Bayangbayang peristiwa itu kerap sekali muncul dan masih menyelimuti pikiran. 145

Pengalaman dari tokoh ini bisa dilihat dalam kehidupan nyata masyarakat Indonesia. Beberapa di antara mereka menderita dan mengalami ganguan mental atau kejiwaan. Tidak sedikit di antara mereka trauma dengan lembaran gelap sejarah G30S. Pencerminan berikutnya tampak dari penggambaran mengenai tokoh ibu (Lastri). Tokoh perempuan dalam novel ini berperan sebagai ibu rumah tangga, seorang isteri tapol yang suaminya ditangkap/dipenjarakan. Aktivitas tokoh ini tidak hanya sebagai ibu rumah tangga tetapi merangkap sebagai kepala keluarga, ia menafkahi keluarga, mengurus dan menyekolahkan kedua anaknya sampai Perguruan Tinggi. Aktivitas tokoh ini mencerminkan kenyataan masyarakat Indonesia selepas peristiwa G30S. Sejak zaman pemerintahan Soeharto muncul, sebagian masyarakat kita merasakan kehilangan anggota keluarga, khususnya isteri-isteri yang suaminya ditangkap setelah dituduh komunis. Di antara mereka tiba-tiba harus banting tulang, kerja keras untuk menghidupi keluarga. Pencerminan selanjutnya yang dilukiskan dalam novel Tapol adalah gambaran tokoh Mirah semenjak kuliah di UGM. Di kampusnya ia menjadi aktivis mahasiswa yang menentang kesewenangan pemerintah. Itu bisa terlihat ketika ia mengikuti pembelaan terhadap warga Kedungombo. Ia pun mengarahkan gerakannya terhadap pembelaan masalah rakyat dengan menerapkan ajaran marxis-lenins. Setelah selesai kuliah Mirah masih bergiat dengan aktivitasnya sebagai aktivis LSM yang membela dan menampung kaum miskin kota. Tidak 146

hanya memberdayakan saja, mereka yang diorganisir itu diberikan pendidikan tentang hak-hak mereka dengan nenerapkan ajaran komunis. Dari aktivitas Mirah, dapat ditemukan representasi realitas sosial masyarakat Indonesia tahun 1989. Khususnya peran mahasiswa dan aktivis di kota Yogya, banyak mempelajari buku pemahaman marxis-lenins/komunisme. Tidak hanya mempelajari, di antara mereka ada yang mempraktekan dan mendiskusikannya meski secara tertutup. Dalam novel ini, pencerminan tidak hanya realitas sosial masyarakat Indonesia yang terjadi di tahun 1989, tapi juga kondisi zaman Indonesia di tahun 1965. Seperti kronologis peristiwa sejarah nasional G30S. Hal itu tampak dari sorot balik cerita yang menampilkan situasi tersebut dalam beberapa peristiwa, narasi dan dialog tokoh. 5.2 Rekomendasi Setelah melakukan penelitian yang dilanjutkan dengan simpulan, ada beberapa hal dapat peneliti kemukakan sebagai bahan rekomendasi yang bisa bermanfaat bagi pembaca, khususnya pemerhati sastra. 1) Sebagaimana pengertian sebuah novel yang memuat permasalahan sangat kompleks, masih banyak hal yang bisa dikaji dari novel Tapol tersebut dari berbagai segi. Misalnya mengambil aspek kesejarahan, konflik batin tokoh utama atau kajian kekuasaan politik yang terjadi dalam novel. 2) Penelitian ini memfokuskan pada kenyataan yang terjadi di tahun 1989 dan tentang kronologis sejarah peristiwa G30S. Dari peristiwa tersebut terdapat 147

pelanggaran HAM yang sangat besar bagi keluarga yang dituduh anggota atau sipatisan PKI. Warisan ini sekiranya dapat dijadikan bahan pengalaman dan evaluasi diri, khususnya bagi pemerintah yang mengemban kekuasaan dalam menegakkan keadilan seadil-adilnya. 3) Novel Tapol merupakan karya sastra yang menceritakan kronologis peristiwa meletusnya G30S, berikut dampaknya. Selain itu, ia memuat berbagai peristiwa dan konflik menarik yang disajikan melalui tokoh-tokoh. Sehingga peneliti merekomendasikan untuk mengangkat karya novel ini ke dalam sebuah film, sebagai pengganti atau jawaban dari film Pemberontakkan G30S/PKI karya Arifin C. Noor. 148