PENGARUH FAKTOR-FAKTOR TRANSAKSI ONLINE TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PRODUK HANDPHONE DI SURABAYA. OLEH: Theo Fondy

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH ATTITUDE, SUBJECTIVE NORM, DAN PERCEIVED BEHAVIORAL CONTROL TERHADAP CONTINUED USE INTENTION PADA KONSUMEN PAKAIAN ONLINE DI SURABAYA

OLEH: SHERLY OCTAVIA

MODEL BRAND ARCHITECTURE KONSUMEN CARREFOUR NGAGEL OLEH: FRANCISCUS HARTANTO

PENGARUH SITE CHARACTERISTICS TERHADAP CUSTOMER SATISFACTION PADA TOKO ONLINE ZALORA.COM

PENGARUH EXPERIENTIAL ATTITUDE

OLEH: MELISSA YUSTIKA WIYANTO

ANALISIS PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP NIAT PEMBELIAN ULANG DENGAN MEDIATOR TINGKAT KEPUASAN PELANGGAN PADA SUPERMARKET BONNET, SURABAYA

Disusun oleh: TERRY HADI PURNOMO

PENGARUH BRAND IMAGE TERHADAP BRAND EQUITY MELALUI BRAND SATISFACTION DAN BRAND TRUST ANDROID SAMSUNG DI SURABAYA

ANALISIS PENGARUH STORE ENVIRONMENT TERHADAP IMPULSE BUYING KONSUMEN THE EXECUTIVE TUNJUNGAN PLAZA DENGAN MOOD SEBAGAI MEDIASI

PENGARUH SHOPPING LIFESTYLE, FASHION INVOLVEMENT DAN HEDONIC SHOPPING VALUE TERHADAP IMPULSE BUYING BEHAVIOUR PELANGGAN TOKO ELIZABETH SURABAYA.

ANALISIS DIMENSI E-SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN TOKO ONLINE OLEH: CELIA FAUSTINE NOVELIA

PENGARUH BRAND INNOVATION TERHADAP CUSTOMER VALUE MELALUI BRAND PERCEPTION DAN BRAND EQUITY PADA HONDA JAZZ DI SURABAYA. Michael Wibowo

PENGARUH KUALITAS PRODUK, KUALITAS LAYANAN DAN PENGALAMAN TERHADAP PERSEPSI NILAI PELANGGAN DI PIZZA HUT DARMO SURABAYA

PENGARUH CUSTOMER EXPERIENCE MANAGEMENT TERHADAP CUSTOMER SATISFACTION

PENGARUH SERVICE QUALITY DAN WILLINGNESS TO PAY TERHADAP CUSTOMER PERCEIVED VALUE DAN CUSTOMER SATISFACTION PADA HOTEL SHANGRILA DI SURABAYA

PENGARUH COUNTRY OF ORIGIN IMAGE TERHADAP BRAND EQUITY MELALUI BRAND KNOWLEDGE DAN BRAND IMAGE PRODUK PAKAIAN NIKE DI SURABAYA

PENGARUH CREDIT CARD, DISCOUNT, FREE PRODUCT DAN WINDOW DISPLAY TERHADAP PEMBELIAN IMPULSIF KONSUMEN SOGO TUNJUNGAN PLAZA SURABAYA

PENGARUH KUALITAS LAYANAN, CITRA MEREK,

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA, DAN CITRA PERUSAHAAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN MELALUI KEPUASAN PELANGGAN PADA MC DONALD'S DI SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH KONFLIK PERAN TERHADAP NIAT UNTUK KELUAR MELALUI KOMITMEN ORGANISASIONAL PADA PT. JAYA SENTOSA ST SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH JOB ENRICHMENT TERHADAP MOTIVASI, KEPUASAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL PADA PT. NUTRIFOOD INDONESIA SURABAYA.

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA YANG DIMEDIASI OLEH KEMAMPUAN BELAJAR ORGANISASIONAL (OLC) PADA KARYAWAN PT.

PENGARUH KUALITAS LAYANAN DAN SUASANA TOKO TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN DAN KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA HERO DI SURABAYA

OLEH : MARIA ANGELA R JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA

OLEH: TIMOTHY HALIM

PENGARUH ANTARA EXPERIENTIAL MARKETING DAN SERVICE QUALITY TERHADAP CUSTOMER SATISFACTION DAN CUSTOMER LOYALTY PIZZA HUT DARMO SURABAYA

PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TERHADAP REPURCHASE INTENSION MELALUI EXPERIENTIAL VALUE PADA MASKAPAI PENERBANGAN GARUDA INDONESIA DI SURABAYA

PENGARUH STORE ENVIRONMENT TERHADAP STORE IMAGE YANG DI MEDIASI OLEH MERCHANDISE QUALITY PADA THE BODY SHOP SURABAYA

ANALISIS PENGARUH CUSTOMER SATISFACTION TERHADAP REPURCHASE INTENTION

PENGARUH MOTIVASI BERBELANJA TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN DI INFINITE GALAXY MALL SURABAYA. Skripsi S-1

PENGARUH BRAND PERSONALITY DAN BRAND TRUST TERHADAP CUSTOMER SATISFACTION DAN CUSTOMER LOYALTY PADA KAOS ZARA DI SURABAYA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU BELANJA KONSUMEN DALAM PEMBELIAN MAINAN ANAK-ANAK PADA PETRA TOYS DI GALAXY MALL SURABAYA

PENGARUH KEPUASAN TERHADAP LOYALITAS YANG DIMODERASI OLEH KEPERCAYAAN PADA KASKUS.COM DI SURABAYA. Proposal untuk Skripsi S-1

PENGARUH SHOPPING LIFESTYLE, FASHION INVOLVEMENT DAN HEDONIC SHOPPING VALUE TERHADAP IMPULSE BUYING BEHAVIOUR PELANGGAN TOKO THE EXECUTIVE SURABAYA

OLEH: Rio Suhartono

PENGARUH CONSUMER S PERCEPTIONS DAN ATTITUDE TERHADAP PURCHASE INTENTION PRIVATE LABEL FOOD PRODUCTS PADA GIANT HYPERMARKET DI SURABAYA SKRIPSI S-1

PENGARUH ATTRIBUTES CONSUMER SATISFACTION TERHADAP STORE LOYALTY HARTONO ELEKTRONIK BUKIT DARMO SURABAYA SKRIPSI OLEH: KENNY HADDY

PENGARUH E-SERVICESCAPE TERHADAP KEPERCAYAAN DAN NIAT PEMBELIAN PADA TOKO ONLINE ZALORA. Oleh : FUMIKO JOVITA

ANALISIS PENGARUH MERCHANDISE, PROMOTION, STORE SERVICE, DAN STORE ATMOSPHERE TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN DALAM BELANJA DI INDOMARET SURABAYA

ANALISIS PENGARUH SERVICE QUALITY, SATISFACTION DAN TRUST TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DI RESTAURANT NOODLE HOUSE SURABAYA

PENGARUH STORE IMAGE TERHADAP STORE BRAND MELALUI PRODUCT CLASS DI HYPERMART SURABAYA

PENGARUH KEPUASAN KERJA EKSTRINSIK DAN INTRINSIK TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN BEBERAPA BANK TERBESAR DI SURABAYA

JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2012

FAKTOR- FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IMPULSE BUYING PADA PRODUK ACCESSORIES FURNITURE DI INFORMA INNOVATIVE FURNISHINGS SURABAYA

PENGARUH SITUASIONAL, PSIKOLOGIS DAN PEMASARAN TERHADAP IMPULSE BUYING KONSUMEN ZARA TUNJUNGAN PLAZA SURABAYA. OLEH: Kent Tanuwijaya

ANALISIS PERBEDAAN KEPUASAN KONSUMEN PADA PEMBELIAN BARANG ELEKTRONIK ANTARA TOKO KHUSUS DAN HYPERMARKET DI SURABAYA

PENGARUH STORE ATTRIBUTES DAN CONSUMER CONFIDENCE TERHADAP STORE SATISFACTION DAN SHARE OF WALLET DI SOGO DEPARTMENT STORE GALAXY MALL SURABAYA

OLEH: Maria Anastasia Anggrian JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA

OLEH: Anton Wibowo Santoso

OLEH: ARDI YULIANTO LEMBONO

PENGARUH FAKTOR DEMOGRAFI DAN ATRIBUT RITEL TERHADAP FREKUENSI BELANJA KONSUMEN ELEKTRONIK DI SURABAYA SKRIPSI OLEH: SWIJIANA SALIM

PENGARUH HARGA DISKON TERHADAP NIAT BELI MELALUI STORE IMAGE PADA MATAHARI DEPARTMENT STORE SURABAYA OLEH: INDRA HANJAYA

SKRIPSI OLEH: SOFYAN SIDIN

ABSTRAK. Kata kunci: Brand Experience, Brand Trust, Brand Satisfaction, Brand Loyalty. Universitas Kristen Maranatha

OLEH : David Santoso

OLEH: GRACIA ABIGAIL SALIM

ANALISIS PENGARUH BRAND IMAGE, COUNTRY OF ORIGIN, PRODUCT QUALITY,

PENGARUH PRICE FAIRNESS, TRUST DAN BRAND IMAGE TERHADAP PURCHASE INTENTION PADA SPECIALIST STORE : POCHI PETSHOP SURABAYA

OLEH: SUSAN

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN PISA KAFE DI SURABAYA SKRIPSI S-1

PENGARUH MALL ATMOSPHERE, QUALITY OF MERCHANDISE, CONVENIENCE, DAN ENHANCEMENTS TERHADAP SHOPPING ENJOYMENT PADA KONSUMEN GALAXY MALL SURABAYA

PENGARUH KETIDAKPUASAN KONSUMEN, KEBUTUHAN MENCARI VARIASI DAN HARGA PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PERPINDAHAN MEREK HANDPHONE

PENGARUH PERFORMANCE EXPECTANCY, EFFORT EXPECTANCY DAN SOCIAL INFLUENCE TERHADAP BEHAVIORAL INTENTION PADA RITEL ONLINE.

ANALISIS PENGARUH HARGA, KUALITAS PRODUK DAN KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA COFFEE TOFFEE KERTAJAYA SURABAYA

ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN PADA RESTO KEMUNING DI KEMUNING KECAMATAN NGARGOYOSO KABUPATEN KARANGANYAR

ABSTRAK. Kata kunci : kualitas pelayanan, harga, kepuasan pelanggan. viii

PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP NILAI, KEPUASAN, DAN PERILAKU PASCA PEMBELIAN PADA PELANGGAN CIRCLE K INDRAGIRI DI SURABAYA.

PENGARUH LINGKUNGAN TOKO TERHADAP EMOSI POSITIF DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN DI THE EXECUTIVE PAKUWON TRADE CENTRE SURABAYA

PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN HARGA DISKON TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN THE BODY SHOP DI WILAYAH JAKARTA TUGAS AKHIR

PENGARUH DIMENSI KUALITAS PELAYANAN, PEMULIHAN KEGAGALAN PELAYANAN, DAN KEADILAN PEMULIHAN TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN TOKO ONLINE DI SURABAYA

PENGARUH PERCEIVED QUALITY, BRAND AWARENESS, BRAND LOYALTY, DAN BRAND ASSOCIATION TERHADAP BRAND EQUITY SEPATU OLAHRAGA DEWASA MEREK BATA DI SURABAYA

ANALISIS PENGARUH KEBIASAAN DAN SIKAP TERHADAP INTENSI BELANJA PADA FORMAT RITEL MODERN DI SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH KOMPLEKSITAS AUDIT,TEKANAN ANGGARAN WAKTU, DAN PENGALAMAN AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT DIMODERASI OLEH PEMAHAMAN TERHADAP SISTEM INFORMASI

PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS KONSUMEN PENGGUNA XL CENTER DI SURABAYA

ALLEN JONATHAN SAMPURNO

OLEH: NIKO WIRADINATA SUTJIONO

ANALISIS PENGARUH ETIKA, SKEPTISME PROFESIONAL, PENGALAMAN, DAN KEAHLIAN AUDITOR TERHADAP KETEPATAN PEMBERIAN OPINI AUDIT

OLEH: MARTINA SECUNDA

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN MOTIVASI KERJA SEBAGAI MEDIASI PADA WONOKOYO GROUP DI SURABAYA

TERHADAP WEB SITE TRUST

PENGARUH PENGALAMAN BELANJA ONLINE, KEPUASAN PELANGGAN, ADJUSTED EXPECTATIONS, TERHADAP NIAT PEMBELIAN ULANG PADA LAZADA.CO.ID

OLEH: HE LEN

HALAMAN JUDUL PENGARUH KUALITAS PRODUK DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN DAN LOYALITAS PELANGGAN PARFUM VICTORIA SECRET DI SURABAYA SKRIPSI

Konsentrasi: Manajemen Ritel

PENGARUH ADVERTISING ATTITUDE TERHADAP SHOPPING LOYALTY MELALUI IMPULSE BUYING PADA CARREFOUR GOLDEN CITY MALL MAYJEN SUNGKONO SURABAYA

ANALISIS PENGARUH E-SERVICE QUALITY, CUSTOMER SATISFACTION, SWITCHING BARRIER TERHADAP CUSTOMER LOYALTY MOBILE TELEPHONY PADA TOKOPEDIA SURABAYA

PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN YANG DIMODERASI STORE ATMOSPHERE PADA SINAR SUPERMARKET BINTORO SURABAYA

PENGARUH FAKTOR-FAKTOR PERCEIVED VALUE DAN SATISFACTION TERHADAP LOYALTY PADA LAZADA

PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL, KEMAMPUAN DIRI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN KLATEN TESIS

ANALISIS PERBEDAAN PERSEPSI ANTARA KONSUMENYANG HARDCORE LOYAL

PENGARUH SERVICE ENCOUNTER QUALITY DAN SERVICE QUALITY TERHADAP SATISFACTION DAN REVISIT INTENTIONS PADA KONSUMEN RANCH MARKET DI SURABAYA SKRIPSI S-1

PENGARUH PERCEIVED VALUE TERHADAP CUSTOMER LOYALTY DENGAN MODERASI CUSTOMER SATISFACTION DAN COMMITMENT PADA BCA SYARIAH DI SURABAYA SKRIPSI

OLEH: MONICA SYLVIA HANDIWIJAYA

OLEH : MARCELINO CUNDAWAN

OLEH: Andreas Yuwono Putro

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NIAT BELI KONSUMEN E-COMMERCE

ABSTRAK. Kata Kunci: Faktor-Faktor Suasana Toko, Kualitas Pelayanan yang Dipersepsikan, Perilaku Pendekatan

SKRIPSI PENGARUH DIMENSI KUALITAS LAYANAN, DIMENSI KUALITAS SISTEM DAN DIMENSI KUALITAS INFORMASI TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PENGGUNA ONLINE SHOPPING

PENGARUH KEPUASAAN KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN ADMINISTRASI DI SURABAYA OLEH: SHELVYE KUNCORO

Transkripsi:

PENGARUH FAKTOR-FAKTOR TRANSAKSI ONLINE TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PRODUK HANDPHONE DI SURABAYA OLEH: Theo Fondy 3103006367 JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2013

KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yesus, karena rahmat dan bimbingan-nya penulis dapat menyelesaikan penulisan tugas akhir ini dengan baik dan tepat waktu. Penulisan tugas akhir berjudul PENGARUH FAKTOR-FAKTOR TRANSAKSI ONLINE TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PRODUK HANDPHONE DI SURABAYA. Ini bertujuan untuk memenuhi persyaratan penyelesaian program pendidikan S-1 Jurusan Manajemen Fakultas Bisnis Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. Dalam penyelesaian tugas akhir ini, telah banyak pihak yang membantu penulis baik secara langsung maupun tak langsung. Oleh karena itu, dengan segala kerendahan hati penulis ingin menyampaikan terima kasih yang tak terhingga antara lain untuk: 1. Tuhan Yesus atas pertolongan dan berkat anugerah-nya dalam penulisan tugas akhir ini; 2. Segenap keluarga penulis atas dukungan doa serta kasih sayangnya sehingga penulis dapat menyelesaikan studi selama ini; 3. Drs. Ec. Yulius Koesworo, MM, selaku dosen pembimbing yang telah membantu memberikan masukan, membimbing dan mengarahkan penulis sejak masa awal pembuatan tugas akhir hingga terselesaikan penulisan tugas akhir ini; 4. Semua Bapak/Ibu dosen yang telah mengajar dan membagikan pengetahuan semasa penulis kuliah selama ini; 5. Teman-teman yang telah memberikan dukungan selama kuliah sampai saat ini dan telah menjadi teman terbaik, serta teman-teman yang telah membantu dalam penulisan tugas akhir ini; i

6. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan secara terperinci namun memiliki andil besar dalam penyusunan tugas akhir ini; Penulis menyadari bahwa tugas akhir ini masih jauh dari sempurna, mengingat keterbatasan pikiran, waktu, tenaga dan kemampuan lainnya yang ada pada diri penulis. Oleh sebab itu penulis tidak menutup kemungkinan adanya kritik maupun saran dari semua pihak. Namun demikian, dengan segala kerendahan hati penulis berharap semoga tugas akhir ini bermanfaat dan berguna bagi pihak yang memerlukannya. November 2013 Theo Fondy ii

DAFTAR ISI Halaman KATA PENGANTAR....... i DAFTAR ISI... iii DAFTAR TABEL. vi DAFTAR GAMBAR..... vii ABSTRAK. viii ABSTRACT.. ix BAB 1. PENDAHULUAN... 1 1.1. Latar Belakang Masalah......... 1 1.2. Rumusan Masalah... 5 1.3. Tujuan Penelitian........ 5 1.4. Manfaat Peneltian...... 6 1.5. Sistematika Skripsi.. 7 BAB 2. TINJAUAN KEPUSTAKAAN... 9 2.1. Penelitian Terdahulu....... 9 2.2. Landasan Teori 10 2.2.1. Kepercayaan 10 2.2.2. Kualitas Informasi... 15 2.2.3. Harga (Price)... 15 2.2.4. Privasi.. 17 2.2.5. Payment (Cara Pembayaran)....... 19 2.2.6. Desain Website.... 20 2.2.7. Delivery..... 22 2.2.8. Kepuasan Pelanggan... 22 2.3. Hubungan Antar Variabel...... 24 2.3.1. Pengaruh antara Kepercayaan terhadap Kepuasan Pelanggan Online... 24 iii

iv 2.3.2. Pengaruh antara Kualitas Informasi terhadap Kepuasan Pelanggan Online... 24 2.3.3. Pengaruh antara Harga terhadap Kepuasan Pelanggan Online.... 26 2.3.4. Pengaruh antara Privasi terhadap Kepuasan Pelanggan Online.... 26 2.3.5. Pengaruh antara Cara Pembayaran terhadap Kepuasan Pelanggan Online... 27 2.3.6. Pengaruh antara Desain Website terhadap Kepuasan Pelanggan Online... 27 2.3.7. Pengaruh antara Pengiriman terhadap Kepuasan Pelanggan Online... 28 2.4. Model Analisis.... 28 2.5. Hipotesis..... 29 BAB 3. METODE PENELITIAN..... 31 3.1. Jenis Penelitian.... 31 3.2. Identifikasi Variabel....... 31 3.3. Definisi Operasional dan Skala Pengukurannya. 32 3.4. Jenis Data........ 35 3.5. Metode dan Alat Pengumpulan Data.. 35 3.6. Populasi, Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel... 36 3.7. Uji Reliabilitas dan Validitas.. 36 3.8. Teknik Analisis Data... 39 3.9. Pengujian Hipotesis.... 39 BAB 4. ANALISIS DAN PEMBAHASAN..... 41 4.1. Karakteristik Responden 41 4.2. Uji Validitas dan Reliabilitas. 44 4.3. Uji Asumsi Klasik.. 46 4.3.1. Uji Multikolinieritas. 46

v 4.3.2. Uji Heteroskedastisitas. 47 4.4. Analisis Data regresi Linear Berganda.. 48 4.4.1. Persamaan Regresi... 49 4.4.2. Uji Kecocokan Model.. 49 4.4.3. Pengujian Hipotesis. 49 4.5. Pembahasan 52 BAB 5. KESIMPULAN....... 55 5.1. Simpulan 55 5.2. Saran.. 56 5.2.1. Saran Akademik. 56 5.2.2. Saran Praktis... 56 DAFTAR KEPUSTAKAAN...

DAFTAR TABEL Tabel 2.1. Persamaan dan Perbedaan Penelitian Sekarang dan Halaman Penelitian Terdahulu.... 10 vi

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1. Model Penelitian.... 29 vii

ABSTRAK Kepercayaan memainkan peran kunci dalam mendorong kepuasan pelanggan. Peran utama dari sebuah toko online adalah untuk memberikan informasi tentang produk, layanan dan transaksi, informasi berkualitas tinggi mengarah ke keputusan membeli yang lebih baik dan meningkatkan tingkat kepuasan pelanggan. harga digunakan sebagai insentif informasi untuk menilai produk oleh individu, dalam lingkungan produk berpengaruh terhadap evaluasi dan kepuasan konsumen. Pada tahap pembelian, privasi dapat mempengaruhi kepuasan pelanggan. Mekanisme pembayaran yang nyaman akan memiliki efek positif pada kepuasan pelanggan dalam belanja online. Desain website diterima sebagai faktor yang kuat dalam mempengaruhi kepuasan belanja online. Operator toko online harus juga membuatnya mudah untuk melacak dan memantau kemajuan pengiriman. Informasi pelanggan ini cenderung membuat pelanggan menjadi lebih puas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara kepercayaan, kualitas informasi, harga, privasi, cara pembayaran, desain website, dan pengiriman terhadap kepuasan pelanggan yang membeli handphone pada toko online di Surabaya. Pada penelitian ini yang dipakai adalah penelitian konklusif. Teknik pengambilan sampling yang digunakan adalah non probability sampling. Jenis metode yang digunakan adalah purposive sampling. Sampel yang digunakan berjumlah 100 orang konsumen online produk handphone di Surabaya. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan bantuan program SPSS. Hasil analisis ini menunjukkan bahwa Kepercayaan, kualitas informasi, harga, privasi, cara pembayaran, desain website, dan pengiriman memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan pelanggan dalam berbelanja secara online produk handphone di Surabaya. Kata Kunci: Kepercayaan; Kualitas Informasi; Harga; Privasi; Cara Pembayaran; Desain Website; Pengiriman; Kepuasan Pelanggan. viii

THE EFFECT OF ONLINE TRANSACTION FACTORS TOWARD MOBILE PHONE CUSTOMERS SATISFACTION IN SURABAYA ABSTRACT The trust played a key role in encouraging customer satisfaction. The primary role of an online store is to provide information about products, services and transactions, high-quality information leads to better buying decisions and increase the level of customer satisfaction. prices used as an incentive to rate the information products by individuals, in the environment affect the product evaluation and consumer satisfaction. At this stage of the purchase, privacy can affect customer satisfaction. A convenient payment mechanism will have a positive effect on customer satisfaction in online shopping. Website design was accepted as a powerful factor in influencing online shopping satisfaction. Online store Operator should also make it easy to track and monitor the progress of the delivery. This customer information is likely to make customers be more satisfied. This research aims to know the influence between beliefs, the quality of the information, prices, payment, privacy, website design, and delivery of customer satisfaction cellular phone on the online store in Surabaya. In this study used is the conclusive research on the study of experimental or causal research. Retrieval technique of sampling used is non probability sampling. The type of method used is the purposive sampling. A sample of 100 people who used online consumer mobile products in Surabaya. Data were collected using a questionnaire. Analytical techniques used was multiple linear regression analysis with the help of the program SPSS. The results of this analysis indicate that confidence, quality of information, pricing, payment, privacy, website design, and delivery has significant effects on customer satisfaction in shopping online mobile products in Surabaya. Key Words: Trust; Information Quality; Price; Privacy; Payment; Website Design; Delivery; Customer Satisfaction. ix