BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan sampel penelitian yang diperoleh dari hasil analisis. yang dilakukan maka dapat ditarik kesimpulan:

dokumen-dokumen yang mirip
2016 PENGARUH MOTIVASI DAN PELAYANAN PRIMA KOPERASI TERHADAP PARTISIPASI SISWA DALAM BERKOPERASI DI SEKOLAH

JURNAL. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (STRATA 1) WINDA HARTIKA NPM:

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN PERUMUSAN HIPOTESIS. participation, yang artinya mengikutsertakan pihak lain dalam

Disusun oleh: : Desy Purnamasari Npm : Pembimbing : Dr. Ir. Budiman, MS.

PENGARUH PARTISIPASI ANGGOTA DALAM PERMODALAN TERHADAP SISA HASIL USAHA Studi Kasus pada KPRI Setia Kawan Kecamatan Sodonghilir Kabupaten Tasikmalaya

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. disimpulkan beberapa hal penting tentang penelitian yang menggunakan

BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, KETERBATASAN PENELITIAN DAN SARAN. 1. Pengendalian Intern berpengaruh positif dan signifikan terhadap

PENGARUH MOTIVASI BERKOPERASI DAN PELAYANAN KOPERASI TERHADAP PARTISIPASI ANGGOTA KOPERASI UNIT DESA (KUD) MARGA JAYA PETALING MUARO JAMBI

ANALISIS PENDAPATAN PEDAGANG MIKRO MAKANAN DAN MINUMAN DI SEKITAR MALL DINOYO CITY SKRIPSI. Untuk memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. dilakukan maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut :

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN POLITEKNIK NEGERI MEDAN. Oleh : Dr. Bambang Widjarnoko. SE.

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN KEMAMPUAN TERHADAP KINERJA GURU PADA SMKN 4 MALANG SKRIPSI

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Pengalaman Praktik Industri siswa kelas XII Program Keahlian Tata

JURNAL PENGARUH MOTIVASI, DISIPLIN, DAN JAMINAN K3 TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PABRIK TEMBAKAU PT GELORA DJAJA KERTOSONO

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Orang Tua dengan Melanjutkan Studi ke Perguruan Tinggi Pada Siswa

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

DAFTAR PUSTAKA. Almigo, Nurzep, 2004, Hubunghan Antara Kepuasan Kerja Dengan Produktivitas Kerja Karyawan,, Jurnal PSYCHE Vol.1. No.

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. Kepuasan Wajib Pajak Terhadap Penggunaan e-filing Bagi Wajib Pajak di

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. yang dilakukan maka dapat diperoleh kesimpulan sebagai berikut:

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (STUDI PADA PELANGGAN SETUNGGAL COFFEE DI MALANG) SKRIPSI

ARIEF KURNIAWAN AMSRI NIM. B

BAB III METODE PENELITIAN. terhadap data tersebut serta penampilan dari hasilnya. 71 Pendekatan

DAFTAR PUSTAKA. Arikunto, Suharsimi Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : Rineka Cipta.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd) Program Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi FKIP

DAFTAR PUSTAKA. Batu, Pantas Lumban, Perdagangan Berjangka Future Trading, Jakarta, Elex Media Komputindo, 2010.

NASKAH PUBLIKASI. Diajukan Oleh: RIZKI DEWI SEPTIANI A PENDIDIKAN AKUNTANSI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

BAB V PENUTUP. didapatkan melalui hasil analisis yang telah dilakukan baik secara deskriptif

DAFTAR PUSTAKA. Abdul Halim. (2001). Manajemen Keuangan Daerah. Yogyakarta : AMP YKPN

Pengetahuan dan Sikap tentang Koperasi serta Implikasinya terhadap Partisipasi Anggota Koperasi Mahasiswa

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 19,9% dan tingkat regresi Y = 2, ,409X 1 terhadap Kualitas

ANALISIS PENGARUH LOKASI, CITRA MERK, HARGA, DAN PROMOSI TERHADAP MINAT BELI KORAN RADAR DI DANANG AGENCY TULUNGAGUNG SKRIPSI

PENGARUH KECERDASAN EMOSIONAL TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN DIRGANTARA MART MALANG

PENGARUH PROMOSI JABATAN, KOMITMEN, DAN GAJI TERHADAP PRESTASI KERJA PEGAWAI BIDANG PENDATAAN DI DINAS PENDAPATAN KABUPATEN TULUNGAGUNG

PENGARUH PELAYANAN TERHADAP PARTISIPASI ANGGOTA PADA KOPERASI SISWA DI SMP 8 MADIUN

DAFTAR PUSTAKA. Arikunto, Suharsimi Prossedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta

Economic Education Analysis Journal

BAB V PENUTUP. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh bukti empiris pengaruh. Bank Umum Syariah diseluruh Indonesia yang mempublikasikan laporan

PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN GAJI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA KSP ANUGERAH CABANG PURWOREJO

DAFTAR PUSTAKA. Agoes, Sukrisno Auditing (Pemeriksaan Akuntan) oleh Kantor Akuntan Publik. Edisi Ketiga. Jakarta: Lembaga Penerbit FEUI.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB V PENUTUP. memprediksi komitmen organisasi terbukti signifikan. Hasil ini terlihat dari

DAFTAR PUSTAKA. Agnes, Sawir, (2004). Analisis Kinerja Keuangan dan Perencanaan Keuangan Perusahaan. Jakarta: PT.Gramedia Pustaka Utama.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. dapat diambil kesimpulan sebagai berikut: 1. Klasifikasi Kopma di DIY tahun 2012 adalah dari 4 Kopma yang diteliti

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

JURNAL PENGARUH HARGA, PROMOSI, DAN PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PAKET WISATA PADA CV AMRITA TOUR

DAFTAR PUSTAKA. Abdullah, Sukriy dan Abdul Halim Studi atas Belanja Modal Anggaran

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH PADA KOPERASI JASA KEUANGAN SYARIAH PERAMBABULAN AL-QOMARIYAH KABUPATEN CIREBON

DAFTAR PUSTAKA. Aldrin Wibowo dan Susi Suhendra, Analisis Pengaruh Nilai Kurs, Tingkat

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP)

DAFTAR PUSTAKA. Amir, M. Taufiq, Dinamika Pemasaran Jelajahi dan Rasakan, Jakarta: PT Raja

PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA TERHADAP RENTABILITAS KUD SEDYO TOMO KLIRONG KEBUMEN

BAB III METODE PENELITIAN. diartikan sebagai metode penelitian yang berlandaskan pada filsafat

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: 1. Teman Sekolah berpengaruh positif dan signifikan terhadap Prestasi

BAB V PENUTUP. dapat disimpulkan dari penelitian ini sebagai berikut: 1. Terdapat pengaruh positif dan signifikan pengalaman PPL terhadap

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan bergulirnya globalisasi perdagangan dunia dan. terjadinya era reformasi dibidang ekonomi yang ditandai dengan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Cara Belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap Prestasi Belajar

Kata kunci: tingkat kesehatan, koperasi simpan pinjam, jatidiri koperasi

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Tahun Ajaran 2011/2012. Hal ini ditunjukkan dari hasil perhitungan nilai t

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ANALISIS KESESUAIAN ANTARA HARAPAN ANGGOTA DAN KINERJA PELAYANAN KOPERASI PETERNAK SATRIA KARANG KEMIRI DI KECAMATAN KARANGLEWAS KABUPATEN BANYUMAS

Jurnal Studia Akuntansi dan Bisnis

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Iklan berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian Handphone Dual

PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN YAMAHA VIXION DI KOTA MALANG SKRIPSI

PENGARUH ATRIBUT PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN BLACKBERRY

DAFTAR PUSTAKA. Arikunto, Suharsimi, 1998; Prosedur Penelitian (Suatu Pendekatan Praktek),

PENGARUH LOYALITAS DAN JUMLAH PINJAMAN ANGGOTA TERHADAP PEROLEHAN SHU DI KPRI MENTAS KABUPATEN PURWOREJO

DAFTAR PUSTAKA. Gujarati. (2003). Basic Econometric. Singapore : McGraw Hill

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

KEBIJAKAN PEMBERIAN KREDIT DAN PENGARUH LOAN TO DEPOSIT RATIO (LDR) TERHADAP NON PERFORMING LOAN (NPL) PADA KOPERASI PEMBATIKAN NASIONAL (KPN) SOLO

PENGARUH STRES KERJA, KONDISI LINGKUNGAN KERJA DAN KOMUNIKASI EFEKTIF TERHADAP KINERJA KARYAWAN BADAN KEPEGAWAIAN DAERAH KOTA KEDIRI 2016

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi (S.E.) pada Program Studi Manajemen

DAFTAR PUSTAKA. Adriani Penagihan Pajak: Pajak Pusat dan Pajak Daerah. Bogor: Ghalia

dikemukakan di atas maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: 1. Ada hubungan yang signifikan dari kepuasan terhadap loyalitas pemain

DAFTAR PUSTAKA. Arikunto, S. (2009). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : PT. Bumi Aksara

DAFTAR PUSTAKA. Agusti, Asri Fika, dan Herawaty Vinola Perpajakan : Pengaruh Tingkat. Simposium Nasional Akuntansi XII Palembang.

DAFTAR RUJUKAN. Abdulllah Saeed, Penerjemah: Arif Maftuhin Menyoal Bank Syariah:

PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN, PELATIHAN DAN PENEMPATAN KERJA TERHADAP PRODUKTIVITA KERJA PEGAWAI KPP PRATAMA PARE

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Persepsi Mahasiswa terhadap Pelayanan Pendidikan. kecenderungan jawaban responden sebagian besar pada kategori baik

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Ada hubungan positif antara Nilai Ujian Nasional (NUN) SLTP dengan

DAFTAR PUSTAKA. Ina Primiana, Menggerakan Sektor Riil UKM dan Industri. Bandung: Alfabeta.

DAFTAR PUSTAKA. Abdul Halim Akuntansi Sektor Publik Akuntansi Keuangan Daerah. Edisi keempat. Penerbit Salemba Empat. Jakarta.

BAB I PENDAHULUAN. untuk mensejahterahkan para anggotanya, bukan mencari profit. 4

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 5 V PENUTUP. Berdasarkan hasil dari analisis data yang terkumpul serta pengolahan analisis

DAFTAR PUSTAKA. Al-Barry, Dahlan, Kamus Induk Istilah Ilmiah, Surabaya : Target Press, 2003

BAB V PENUTUP. A. Kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, maka dapat ditarik. kesimpulan sebagai berikut:

PENGARUH PARTISIPASI ANGGOTA TERHADAP BAGIAN SELISIH HASIL USAHA ANGGOTA KPRI TEGAP PITURUH

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. yang dapat dikemukakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan dapat diambil kesimpulan sebagai

DAFTAR ISI. ABSTRAK... iii. ABSTRACT... iv. KATA PENGANTAR... v. DAFTAR ISI... ix. DAFTAR TABEL... xiii. DAFTAR GAMBAR... xv. DAFTAR LAMPIRAN...

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Ekuitas merek memiliki pengaruh positif terhadap keputusan pembelian

DAFTAR PUSTAKA. Ardana, I Komang, Ni Wayan, I Wayan Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Graha Ilmu.

DAFTAR PUSTAKA. Chairiri, Anis, dan Imam Ghozali Teori Akuntansi. Badan Penerbit Universitas Dipenogoro. Semarang.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. kepuasan kerja guru SMP Negeri 1 Wedi sebesar 11,862.

DAFTAR PUSTAKA. Djuanda, Gustian dan Irwansyah Lubis Pelaporan Pajak Penghasilan. Jakarta: PT Gramedia Pustaka

Transkripsi:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Berdasarkan sampel penelitian yang diperoleh dari hasil analisis yang dilakukan maka dapat ditarik kesimpulan: 1. Terdapat pengaruh positif dan signifikan pendidikan perkoperasian terhadap partisipasi anggota KOPARI Catra Gemilang. Hal ini ditunjukkan dengan nilai t hitung sebesar 4,718 dengan nilai signifikansi t sebesar 0,000 dan koefisien regresi sebesar 0,382. Karena nilai signifikansi t < 0,05 dan koefisien regresi mempunyai nilai positif, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan pendidikan perkoperasian terhadap partisipasi anggota. 2. Terdapat pengaruh positif dan signifikan pelayanan koperasi terhadap partisipasi anggota KOPARI Catra Gemilang. Hal ini ditunjukkan dengan nilai t hitung sebesar 3,932 dengan nilai signifikansi t sebesar 0,000 dan koefisien regresi sebesar 0,384. Karena nilai signifikansi t < 0,05 dan koefisien regresi mempunyai nilai positif, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan pelayanan koperasi terhadap partisipasi anggota. 3. Terdapat pengaruh positif dan signifikan pendidikan perkoperasian dan pelayanan koperasi terhadap partisipasi anggota KOPARI Catra Gemilang. Hal ini ditunjukkan dengan nilai F hitung sebesar 18,929 dengan nilai signifikansi F sebesar 0,000. Karena nilai signifikansi F < 105

106 0,05, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan pendidikan perkoperasian dan pelayanan koperasi terhadap partisipasi anggota. Koefisien determinasi (R 2 ) sebesar 19,4% partisipasi anggota dapat dijelaskan oleh variabel pendidikan perkoperasian sebesar 11,16% dan pelayanan koperasi sebesar 8,24%. Sedangkan sisanya 80,6% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti oleh penelitian ini. B. Saran Berdasarkan hasil penelitian serta hal-hal yang terkait dengan keterbatasan penelitian, maka terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan yaitu : 1. Pendidikan perkoperasian anggota KOPARI Catra Gemilang Kabupaten Magelang perlu dipertahankan karena termasuk dalam kategori tinggi. Untuk terus mempertahankan pendidikan perkoperasian butuh dukungan dari semua pihak seperti pengurus maupun pemerintah. Pendidikan perkoperasian yang diberikan kepada anggota bisa dalam bentuk pendidikan tentang hak dan kewajiban sebagai anggota koperasi dan pelatihan-pelatihan. Karena dengan pendidikan perkoperasian yang tinggi anggota akan sadar tentang hak dan kewajibannya sehingga hal ini akan mendorong peningkatan partisipasi anggota. 2. Pelayanan koperasi anggota KOPARI Catra Gemilang Kabupaten Magelang perlu dipertahankan karena termasuk dalam kategori sangat

107 tinggi. Untuk dapat mempertahankan pelayanan koperasi kepada anggota pihak KOPARI Catra Gemilang harus terus memberikan service quality yang baik. Service quality yang baik akan memotivasi para anggota untuk terus berpartisipasi aktif dalam berkoperasi. 3. Perlunya meningkatkan peran serta pengurus dan pengawas dalam mempertahankan tingkat partisipasi mengingat partisipasi anggota KOPARI Catra Gemilang berada pada kategori sangat tinggi karena partisipasi yang tinggi akan mendorong keberhasilan pengembangan koperasi.

DAFTAR PUSTAKA Achma Hendra Setiawan. (2004). Penigkatan Partisipasi Anggota Dalam Rangka Menunjang Pengembangan Usaha Koperasi. Jurnal FE (Vol. 1 Nomor 1). Hlm. 39-44. Diambil pada tanggal 20 Maret 2012 Pkl. 19.09 dari http://eprints.undip.ac.id/13970/1/peningkaatan_partisipasi_anggota_dalam_ran gka...by_achma_hendra_setiawan_%28ok%29.pdf. Ai Shofa. (2008). Analisis Faktor yang Mempengaruhi partisipasi Anggota (Suatu Kasus pada Koperasi Jasa Angkutan Bandung Tertib{KOBANTER} Kota Bandung). Skripsi. Universitas Pendiddikan Indonesia. Annisa Aini & Achma Hendra Setiawan. (2006). Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Partisipasi Anggota Koperasi Serba Usaha (KSU) Unit Usaha Simpan Pinjam (USP) Karyawan Pemerintah Daerah Kota Semarang. Jurnal Dinamika Pembangunan (Vol. 3 Nomor 2). Hlm. 184-195. Diakses pada 20 Maret 2012 Pkl. 19.30 dari http://eprints.undip.ac.id/16996/1/analisis_faktorfaktor_yang_mempenga ruhi...by_anisa_aini_%26_achma_hendra_setiawan.%282%29.pdf. Arga Teguh Mahariyanto. (2010). Pengaruh Pendidikan Perkoperasian Anggota, Kualitas Pelayanan Koperasi dan Kemampuan Manajerial Pengurus Terhadap Partisipasi Anggota Primkokar Perum Perhutani KPH Pekalongan Timur Tahun 2008. Skripsi. Universitas Negeri Semarang. Bayu Krisnamurti. (1998). Perkembangan Kelembagaan dan Perilaku Usaha Koperasi Unit Desa di Jawa Barat. Kajian Cross Section. Tesis Institut Pertanian Bogor. Bogor: Institut Pertanian Bogor. Deputi Bidang Pengembangan SDM Kementerian Koperasi Dan Usaha Kecil Dan Menengah RI. (2010). Partisipasi Anggota Koperasi. Diambil pada tanggal 23 Maret 2012 Pkl. 17.00 dari http://www.smecda.com/files/dep_sdm/buku_saku_koperasi/4_partisipa si_anggota_koperasi.pdf. Djemari Mardapi.2008.Teknik Penurunan Instrumen Tes dan Non Tes.Yogyakarta: Mitra Cendekia Press H.A.S Moenir. (2010). Manajemen Pelayanan Umum Indonesia. Bumi aksara: Jakarta. Hendar & Kusnadi. (2005). Ekonomi Koperasi (untuk perguruan tinggi). Jakarta: FEUI. 108

109 Hendar. (2010). Manajemen Perusahaan Koperasi. Erlangga: Jakarta. Husein Umar. (2008). Desain Penelitian Akuntansi Keperilakuan. Jakarta: Rajawali Pers. Ikatan Akuntan Indonesia. (2009). Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan. Jakarta: Salemba Empat. Imam Ghozali. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Jajang W. Mahri. (2004). Pelayanan dan Manfaat Koperasi, Serta Pengaruhnya Terhadap Partisipasi Anggota. Jurnal FPIPS/Pendidikan Ekonomi UPI. Hlm. 1-5. Diambil pada tanggal 25 Maret 2012, Pkl. 15.27 dari http://jurnal.upi.edu/file/jajang.pdf. Ninik Widiyanti. (1999). Manajemen Koperasi. Jakarta: PT Rineka Cipta. Nur Lailatus Zahroh. (2008). Analisis Penerapan Prinsip Pendidikan Perkoperasian dalam Meningkatkan Partisipasi Anggota pada KPRI Pergu Kecamatan Singosari Kabupaten Malang. Skripsi. Universitas Islam Negeri Malang. Nurul Istiqomah. (2011). Pengaruh Layanan Koperasi Sekolah terhadap Partisipasi Siswa di Sekolah (Studi Kasus Siswa Kelas X MAN 3 Malang). Skripsi. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. Ramudi Arifin. (2002). Manfaat Harga Koperasi, Landasan Teoritis Pengembangan Usaha Kecil dan Menengah. Bandung: Laboratorium Mankop IKOPIN. Rara Ajeng D.M.Y.. (2010). Pengaruh kualitas layanan koperasi terhadap partisipasi anggota KPRI "MES" Bantur Kecamatan Bantur Kabupaten Malang. Skripsi Universitas Negeri Malang. Malang: Lembaga Penelitian Reni Nurapiani. (2011). Pengaruh Pelayanan Koperasi dan Partisipasi Anggota terhadap Perkembangan Koperasi (Suatu Kasus pada Koperasi Simpan Pinjam Padamukti Garut). Skripsi. Universitas Pendidikan Indonesia. Ririn Arinah. (2010). Pengaruh Manfaat Ekonomi dan Pelayanan Koperasi terhadap Partisipasi Anggota (Study Explanatory pada Koperasi Pengrajin Kueh Gotong Royong di Kabupaten Cirebon). Skripsi. Universitas Pendidikan Indonesia. Ropke, Jochen. (2003). Ekonomi Koperasi Teori dan Praktek (Alih Bahasa: Hj. Sri Djatnika, S.E.,M.Si). Jakarta: Salemba Empat.

110 Singgih Santoso. (1999). SPSS: Mengolah Data Statistik Secara Profesional. Jakarta: PT Elek Media Komputindo. Sudarsono. (2004). Manajemen Koperasi Indonesia. Bandung: Rineka Cipta. Sugiyanto. (2002). Promosi Ekonomi Anggota (PEA) sebagai Ukuran Kinerja Keuangan dalam Bunga Rampai 20 Pokok Pemikiran tentang Pembangunan Koperasi. Bandung: IKOPIN. Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Bisnis. Bandung: CV Alfabeta.. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV Alfabeta.. (2010). Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta. Suharsimi Arikunto. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta. Susi Susanti. (2009). Peranan Pendidikan Perkoperasian. Diambil pada tanggal 25 Maret 2012 Pkl. 16.00 WIB dari http://community.gunadarma.ac.id/user/blogs/view/name_susisusanti/id_6883/title_peranan-pendidikan-perkoperasian/ Sutrisno Hadi. (2004). Analisis Regresi. Yogyakarta: Penerbit ANDI. Tati Suhartati Joesroen. (2005). Manajemen Strategik Koperasi. Yogyakarta: Graha Ilmu. Tiktik S P & Abd Rachman S. (2002). Ekonomi Skala Kecil/Menengah dan Koperasi. Jakarta: Ghalia Indonesia.