Pengantar Perkuliahan

dokumen-dokumen yang mirip
Data Structures. Class 3 Pengenalan Struktur Data dan ADT. Copyright 2006 by The McGraw-Hill Companies, Inc. All rights reserved.

A. Pemahaman Awal. Oleh : Fiftin Noviyanto

Virtual Memory Ch. 9. Virtual Memory. SISTIM OPERASI (Operating System) IKI Johny Moningka

A. Pemahaman Awal. Hardware dan Software(1) Ada beberapa perangkat utama di komputer 20/01/2012

BAB I PENGANTAR Pendahuluan Penyajian 1.1 Latar Belakang 1.2 Algoritma dan Struktur Data

disusun oleh: Arfritzal Reza Adhiasa

Pengantar Struktur Data

Struktur Data & Algoritme (Data Structures & Algorithms)

KOMPUTASI PEMROGRAMAN

IKI20210 Pengantar Organisasi Komputer Kuliah no. 1b: Basic Operations

SISTEM OPERASI TERDISTRIBUSI

Outline. Struktur Data & Algoritme (Data Structures & Algorithms) Pengantar. Definisi. 2-3 Trees

Operating System. File System. Fak. Teknik Jurusan Teknik Informatika Universitas Pasundan. Dosen : Caca E. Supriana, S.Si

IKI 20100: Struktur Data & Algoritma

Topic Complexity of Hashing Search & Binary Search Tree Algorithm

PENGENALAN KOMPUTER DAN SOFTWARE II. Semester: 2 Pengenalan Komputer dan Software II. Introduction to Computer and Software II

ABSTRAK. Kata Kunci : Map, TreeMap, AVL tree. vii Universitas Kristen Maranatha

Easy & Simple - Web Programming: Belajar Pemprograman Website Secara Efektif dan Efisien (Indonesian Edition)

KKKF33110 STRUKTUR DATA

APLIKASI PENCARIAN FILE BERDASARKAN STRUKTUR KARAKTER DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA APOSTOLICO GIANCARLO SKRIPSI YASIR NASUTION

Algoritma dan Struktur Data

APLIKASI SIMULASI METODE PENCARIAN LINIER, BINER DAN INTERPOLASI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN

SILABUS MATAKULIAH. Indikator Pokok Bahasan/Materi Aktivitas Pembelajaran

KELOMPOK 1 PERANGKAT LUNAK SISTEM

Computational Thinking: Data Organization. Sisilia Thya Safitri, ST., MT Citra Wiguna, S.Kom., M.Kom

ABSTRACT. Key : Social Web, Schedule, Appointment, ASP.net, C#.

Program Development Cycle

Perbandingan Kompleksitas Algoritma Prim, Algoritma Kruskal, Dan Algoritma Sollin Untuk Menyelesaikan Masalah Minimum Spanning Tree

KONSEP dan ATRIBUT SISTEM BERKAS

BAB 1 ASUMSI PERANAN PENGANALISIS SISTEM

ABSTRAK. vi Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT. Keyword: Algorithm, Depth First Search, Breadth First Search, backtracking, Maze, Rat Race, Web Peta. Universitas Kristen Maranatha

MISTERI PEMBUNUHAN DI KAKEK BODO (INDONESIAN EDITION) BY S. MARA GD.

ABSTRAK. Kata kunci: Google Maps, travelling salesman problem, pencarian rute, Branch and Bound. vi Universitas Kristen Maranatha

Sistem Operasi AGUS PAMUJI. Teknik Informatika

Pengembangan Sistem Verifikasi Mata Kuliah Dengan Parsing Data Text Transkrip Siakad Pada Jurusan Ilmu Komputer

DAFTAR ISI ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR

Adam Mukharil Bachtiar English Class Informatics Engineering Algorithms and Programming Searching

Set Instruksi. Set Instruksi. Set Instruksi adalah kumpulan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

SILABUS : DESAIN DAN ANALISIS ALGORITMA. : I Ketut Resika Arthana, S.T., M.Kom NIP :

Pembuatan Program Pembelajaran Integer Programming Metode Branch and Bound. Frengki

RENCANA PROGRAM KEGIATAN PERKULIAHAN SEMESTER (RPKPS)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN UNIVERSITAS GUNADARMA

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN ADMINISTRASI SEKOLAH PADA SMK N 1 ENAM LINGKUNG. Bayu Rahmadiyus, Arnita 1), Rini Widyastuti 2)

Struktur Data dan Algoritma

Algoritma dan Struktur Data 2

STRUKTUR SISTEM OPERASI

2.2. Fitur Produk Perangkat Lunak Fitur Pengolahan Data Fakultas Fitur Pengolahan Data Jurusan

DATA STORAGE. Danang Wahyu Utomo

ABSTRAK. Kata kunci: temperamen, kepribadian, Hippocrates, sinonim, antonim, pembelajaran mesin. Universitas Kristen Maranatha

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA & KOMPUTER JAKARTA STI&K SATUAN ACARA PERKULIAHAN

Pendahuluan Struktur Data STRUKTUR DATA. JULIO ADISANTOSO Departemen Ilmu Komputer IPB. Pertemuan 1 : 20 Juni 2016

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Mengenal Information Retrieval

KOMUNIKASI CERDAS (INDONESIAN EDITION) BY DESMON GINTING DOWNLOAD EBOOK : KOMUNIKASI CERDAS (INDONESIAN EDITION) BY DESMON GINTING PDF

Pemrograman Lanjut. Interface

TIK Agribisnis UMY 2016 Heri Akhmadi, S.P., M.A.

Langkah Awal menuju Analisis Kompleksitas Algoritma

SATUAN ACARA PERKULIAHAN UNIVERSITAS GUNADARMA

Komponen Kopling Manual READ ONLINE

Tujuan. Pengenalan. Pengenalan Pemrograman Komputer. Komponen Dasar pada Komputer : Hardware. Komponen Dasar pada Komputer : Hardware

STRUKTUR DATA. By : Sri Rezeki Candra Nursari 2 SKS

SISTEM NOTIFIKASI KEMACETAN LALU LINTAS BERBASIS MEDIA SOSIAL DENGAN METODE NLP

REKAYASA PERANGKAT LUNAK. Ramadhan Rakhmat Sani, M.Kom

KONTRAK PEMBELAJARAN (KP) MATA KULIAH. Algoritma dan Pemrograman

Dukungan Sistem Operasi :

Bab 2: Struktur Sistem Operasi. Komponen Sistem Secara Umum

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PENGENALAN BASIS DATA

Sub Pokok Bahasan dan Sasaran Belajar

Organisasi File Multi Key y( (Index)

ABSTRACT. Universitas Kristen Maranatha

TEMU KEMBALI INFORMASI

Analisis Algoritma Bubble Sort

Penerapan Algoritma K-Means untuk Clustering

Konsep Sistem Operasi (Sesi 2)

Ya Allah Bimbing Hamba Menjadi Wanita Salehah (Indonesian Edition)

ABSTRAK. Kata kunci: Optimasi Penjadwalan, Algoritma Genetik

ORGANISASI DAN ARSITEKTUR KOMPUTER

SKRIPSI PEMBANGUNAN PERANGKAT LUNAK PENCARIAN JUDUL BUKU DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA MINIMUM EDIT DISTANCE

TRANSLASI KALIMAT BAHASA INGGRIS KE BAHASA INDONESIA MENGGUNAKAN METODE AUGMENTED TRANSITION NETWORK

RANCANG BANGUN APLIKASI ATM DIREKTORI BERBASIS WEB MOBILE DENGAN METODE ALGORITMA LINIER DAN SEQUENTIAL SEARCH (STUDI KASUS BANK BNI 46 REGIONAL 2)

- File server pertama kali dikembangkan tahun 1970

Online Purchasing System

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA & KOMPUTER JAKARTA STI&K SATUAN ACARA PERKULIAHAN

ANALISIS CAPAIAN OPTIMASI NILAI SUKU BUNGA BANK SENTRAL INDONESIA: SUATU PENGENALAN METODE BARU DALAM MENGANALISIS 47 VARIABEL EKONOMI UNTU

ABSTRAK. Kata kunci: Sistem Tanya Jawab, Semantic Web, Ontology, domain terbatas. v Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK. Kata kunci : Aplikasi berbasis web, Place Manager, Behavior driven development. Universitas Kristen Maranatha

APLIKASI PERSONAL STUDY ASSISTANCE BERBASIS CHATBOT MENGGUNAKAN ALGORITMA NAIVE BAYES CLASSIFIER VIVE VIO PERMANA

Aplikasi Pengingat Jadwal Kontrol Rutin ke Dokter Berbasis Mobile

KESASTRAAN MELAYU TIONGHOA DAN KEBANGSAAN INDONESIA: JILID 2 FROM KPG (KEPUSTAKAAN POPULER GRAMEDIA)

Kontrak Perkuliahan & Introduction

JURNAL KHATULISTIWA INFORMATIKA, VOL. 2 NO. 1 JUNI 2014 PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK SEKOLAH BERBASIS WEB DENGAN JAVA

Membangun Menara karakter (Indonesian Edition)

SISTEM OPERASI. CSP 2702 Semester/SKS : 3/3 Program Studi : Sistem Komputer Kamis, Ruang : P-22

APLIKASI PEMELIHARAAN DATA DONATUR DI RUMAH ZAKAT MAINTENANCE DONATURE APPLICATION AT RUMAH ZAKAT

SKRIPSI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN TANAMAN UNTUK TUMPANG SARI PADA POHON SENGON MENGGUNAKAN METODE TOPSIS. Oleh : IWAN SAFRUDIN

Pemrograman dan Bahasa Pemrograman

UML USE CASE DIAGRAM

Transkripsi:

2016 Struktur Data Pengantar Perkuliahan Senin 07.00 (kelas B) 09.30 (kelas A) Ruang 404 Pertemuan 01, 29 Feb. 2016 1

Outline Perkenalan Motivasi Belajar Struktur Data Jadwal Kuliah Rencana Perkuliahan Penilaian Buku Pegangan dan Pendukung 2

Anda... Nama Latarbelakang Bahasa Pemrograman Software Pendukung Harapan 3

...dan Saya Husni Lab. TIA, Lt. 3 Gedung Lab. Bersama A Husni.trunojoyo.ac.id husni@trunojoyo.ac.id Pendidikan S1 Ilmu Komputer UGM S2 Informatika ITB S3 (masih dalam proses) Bidang Kajian [Social] Web & Network Mining/Retrieval Natural Language Processing Web Technologies Application 4

Informatika/Ilmu Komputer Menyelesaikan permasalahan dengan bantuan komputer... dan Komputer ada dimana-mana... 5

Komputer dimanamana 6

Masalah Komunikasi??? Menyelesaikan masalah berbantukan komputer Memerintahkan komputer melakukan apa yang diinginkan Manusia berkomunikasi melalui bahasa alami (natural language): Indonesia, English, Spanish, French, dll. Komputer mempunyai bahasa sendiri! Bit-bit dan byte, 0 dan 1 bahasa mesin So... manusia dan komputer menggunakan bahasa berbeda! Masalah Pertama (1 st Problem): Bagaimana kita memberikan instruksi ke komputer untuk melakukan apa yang diinginkan jika berbicara dalam bahasa berbeda? 7

Motivasi??? Mempekerjakan Interpreter Bahasa apa sebaiknya digunakan interpreter saat berbicara? Bahasa manusia (human language) Bahasa mesin (machine language) Interpreter menerjemahkan bahasa manusia ke dalam bahasa mesin Masalah kedua (2 nd Problem): Bahasa manusia sering ambigu! 8

Motivasi Bahasa Pemrograman Interpreter Bahasa Mesin Solusi Masalah Kedua: Karena bahasa manusia ambigu: Membuat bahasa khusus untuk menuliskan instruksi bagi komputer: Bahasa Pemrograman Interpreter menerjemahkan instruksi yang ditulis dalam bahasa pemrograman ke dalam kode mesin. Proses penulisan instruksi bagi suatu komputer untuk dieksekusi: Pemrograman. 9 Instruksi yang ditulis: program.

Motivasi Bahasa Pemrograman Interpreter Bahasa Mesin Program = Data (Structures) + Algorithms 10

Peranan Data Dalam Organisasi Decision Information Data Data Action Data Keputusan Keputusan operasional mengatur aktifitas harian. Keputusan kendali (taktis) mempengaruhi bagaimana misi disusun. Keputusan perencanaan (strategis) membantu mendefinisikan misi organisasi. 11

Tujuan Manajemen Data Representasi dan penyimpanan data: untuk akses kemudian. Organisasi data: untuk menfasilitasi akses selektif yang efisien. Pemrosesan dan representasi data: untuk mendukung kebutuhan pengguna. Proteksi & manajemen data: untuk memastikan nilai dan memperbaiki misi organisasi. 12

Tugas Manajemen Data Collection Organization Aggregation Storage Update Retrieval Protection Measurement Validation 13

Apa Itu Struktur Data Representasi dan penyimpanan data: untuk akses selanjutnya. Organisasi data untuk memudahkan akses selektif yang efisien. Data Processing and Presentation to support user needs. Penstrukturan Data: Data Protection and management to assure value and enhance organizational mission. Bagaimana kita mengorganisasi informasi sehingga kita dapat mencari/menemukan, meng-update, menambahkan dan 14 menghapus bagian informasi secara efisien?

Mengapa Berkaitan dengan Algoritma? Instruksi diperlukan untuk mengakses dan mengubah struktur data. Instruksi untuk mencapai goal tugas manajemen data. Collection Organization Aggregation Storage Update Retrieval Protection Measurement Validation Seberapa baik suatu tugas khusus diselesaikan tergantung pada algoritma yang dipilih. 15

Contoh Struktur Data Mengelola data mahasiswa Nama, alamat, kuliah, nilai, IPK, dll.. Sequential list Cory Daniel Haeden Heather Ryan Jacob Sean Struktur Pohon (tree) Daniel Heather Jacob Cory Haeden Ryan Sean 16

Informatika = menyelesaikan masalah menggunakan program komputer Program = Data Structures + Algorithms Algoritma & struktur data yang tepat diperlukan untuk menghadirkan solusi berkualitas terutama bagi masalah kompleks yang akan diselesaikan dengan membangun software. 17

Mengapa Struktur Data Penting Sekali? Bagaimana kita mengatur dan mengakses informasi pada komputer adalah fundamental bagi software berkualitas Banyak bidang di dalam Informatika berulang kali berurusan dengan struktur dan operasi data Kuliah ini mencoba menginvestigasi praktik terbaik dari apa yang telah dicoba sebelumnya oleh ilmuan ilmu komputer untuk memecahkan puzzle yang ditemui. 18

Contoh Aplikasi Struktur Data How does Google quickly find web pages that contain a search term? What s the fastest way to broadcast a message to a network of computers? How can a subsequence of DNA be quickly found within the genome? How does your operating system track which memory (disk or RAM) is free? In the game Half-Life, how can the computer determine which parts of the scene are visible? 19

Tipe Data Abstrak (ADT) Data storage & operations encapsulated by an ADT. ADT specifies permitted operations as well as time and space guarantees. User unconcerned with how it s implemented (but we are concerned with implementation in this class). ADT is a concept or convention: not something that directly appears in your code programming language may provide support for communicating ADT to users (e.g. classes in Java & C++) 20

Prinsip Organisasi Data Ordering: Put keys into some order so that we know something about where each key is are relative to the other keys. Phone books are easier to search because they are alphabetized. Linking: Add pointers to each record so that we can find related records quickly. E.g. The index in the back of book provides links from words to the pages on which they appear. Partitioning: Divide the records into 2 or more groups, each group sharing a particular property. E.g. Multi-volume encyclopedias (Aa-Be, W-Z) E.g. Folders on your hard drive 21

Kuliah Struktur Data Membahas... Struktur Data & Algoritma Berkaitan, menggunakan Python: Lists Stacks Queues Trees Binary trees Binary search trees AVL trees Graphs Heaps Hashing Sorting / Searching Algorithm analysis 22

Rencana Perkuliahan 13 Pertemuan di kelas 404 Sebelum UTS: Dasar pemrograman Python Lists Stacks Queues Setelah UTS: Trees Graphs Heaps Hashing Sorting/Searching Algorithm analysis 6 Pertemuan di Lab Dasar Pemrograman Python Lists & Stacks Queues Trees Heaps & Hashing Sorting & Searching 23

Tujuan Kuliah Ini... Pada akhir kuliah ini, anda diharapkan telah mampu: Mengelompokkan dan mendeskripsikan strukturstruktur data. Memilih struktur data dan algoritma yang berasosiasi yang paling tepat untuk skenario masalah yang dihadapi. Mengimplementasikan dan menguji (test) struktur data dan algoritma yang berkaitan. 24

Penilaian UTS: 30% UAS: 40% Tugas Kelompok: 30% 25

Tugas Pertama Buat kelompok beranggotakan 2 mahasiswa Buat program tebak angka dengan bahasa Java Konversikan program tersebut ke dalam bahasa Python 3 26

Web site kuliah: husni.trunojoyo.ac.id 27

Buku Rujukan Struktur Data dengan Python 28

Buku Rujukan Pemrograman Python 29

So... Much of programming (and thinking about programming) involves deciding how to arrange information in memory. [Aka data structures.] Choice of data structures can make a big speed difference. Sequential search vs. Binary Search means O(n) vs. O(log n). [log (1 billion) < 21]. Abstract Data Types are a way to encapsulate and hide the implementation of a data structure, while presenting a clean interface to other programmers. Data structuring principles: Ordering Linking (Balanced) partitioning 30 Review Big-O notation, if you re fuzzy on it.