BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Setelah melakukan analisis dan perancangan pada struktur gedung Apartemen

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. Tugas akhir ini berjudul Perancangan Struktur Gedung Mall dan Hotel

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. Setelah dilakukan analisis dan perancangan pada Struktur Atas Gedung

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. dan perhitungan elemen struktur gedung Condotel Sahid Jogja Lifestyle City. sudah mampu menahan gaya geser.

BAB V PERANCANGAN STRUKTUR. Perhitungan tulangan lentur diambil dari momen 3-3 B15 pada lantai 5. Momen tumpuan positif = 0,5. 266,624 = 133,312 KNm

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. Setelah melakukan analisis dan perancangan pada struktur gedung kampus

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. dan perhitungan elemen struktur gedung Alam Sutera office tower, dapat

K E S I M P U L A N D A N S A R A N

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. untuk Jembatan SNI dan Tata Cara Perencanaan Ketahanan

MODIFIKASI PERENCANAAN GEDUNG APARTEMEN TRILIUM DENGAN METODE PRACETAK (PRECAST) PADA BALOK DAN PELAT MENGGUNAKAN SISTEM RANGKA GEDUNG (BUILDING

BAB V KESIMPULAN. Kedoya Jakarta Barat, dapat diambil beberapa kesimpulan: ganda dengan ukuran 50x50x5 untuk batang tarik dan 60x60x6 untuk batang

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Digunakan pelat atap roof tank tebal 150 mm dengan tulangan arah x, tulangan arah y, dan tulangan susut P

MODIFIKASIN PERANCANGAN GEDUNG APARTEMEN THE PAKUBUWONO HOUSE DENGAN BALOK PRATEKAN

Jl. Banyumas Wonosobo

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG PARKIR SUNTER PARK VIEW APARTMENT DENGAN METODE ANALISIS STATIK EKUIVALEN

BAB VI KESIMPULAN & SARAN. Setelah dilakukan analisis dan perancangan pada struktur gedung Awana

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. struktur atas Hotel Ibis Styles Yogyakarta, terdapat beberapa kesimpulan yang

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG HOTEL DAN MALL DI WILAYAH GEMPA 3

PERHITUNGAN STRUKTUR STRUKTUR BANGUNAN 2 LANTAI

MODIFIKASI PERENCANAAN GEDUNG APARTEMEN PUNCAK PERMAI DENGAN MENGGUNAKAN BALOK BETON PRATEKAN PADA LANTAI 15 SEBAGAI RUANG PERTEMUAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. dan balok perangkainya yang disesuaikan dengan SNI dan SNI 03-

PEMODELAN DINDING GESER PADA GEDUNG SIMETRI

Perhitungan Penulangan Kolom Suatu kolom portal beton bertulang, yang juga berfungsi menahan beban lateral, dengan dimensi seperti gambar :

PERENCANAAN GEDUNG RESEARCH CENTER-ITS SURABAYA DENGAN METODE PRACETAK

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG PUSAT KEGIATAN MAHASISWA POLITEKNIK NEGERI MALANG DENGAN SISTEM RANGKA PEMIKUL MOMEN MENENGAH (SRPMM)

BAB VI KESIMPULAN & SARAN. Setelah dilakukan analisis dan perancangan pada. dimensi yang diperoleh dari hasil estimasi, khusus untuk balok dan

BAB I PENDAHULUAN. maka kegiatan pemerintahan yang berkaitan dengan hukum dan perundangundangan

PERANCANGAN MODIFIKASI STRUKTUR GEDUNG BPK RI SURABAYA MENGGUNAKAN BETON PRACETAK DENGAN SISTEM RANGKA GEDUNG

BAB 3 METODE PENELITIAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. kesimpulan yang terangkum di bawah ini:

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KANTOR BOSOWA MAKASSAR

MODIFIKASI PERENCANAAN GEDUNG PERKANTORAN THE BELLEZZEA OFFICE JAKARTA SELATAN MENGGUNAKAN FLAT SLAB

ANALISIS STRUKTUR GEDUNG BERTINGKAT RENDAH DENGAN SOFTWARE ETABS V.9.6.0

BAB 3 METODE PENELITIAN

fc ' = 2, MPa 2. Baja Tulangan diameter < 12 mm menggunakan BJTP (polos) fy = 240 MPa diameter > 12 mm menggunakan BJTD (deform) fy = 400 Mpa

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG RUMAH SUSUN SEDERHANA DAN SEWA ( RUSUNAWA ) MAUMERE DENGAN SISTEM RANGKA PEMIKUL MOMEN KHUSUS

BAB V DESAIN TULANGAN STRUKTUR

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

MODIFIKASI STRUKTUR GEDUNG ASRAMA MAHASISWA UGM KOMPLEKS KINANTI MENGGUNAKAN METODE PRACETAK (PRECAST) DENGAN SISTEM RANGKA GEDUNG (BUILDING FRAME

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KULIAH UMUM UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA YOGYAKARTA TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

PERANCANGAN STRUKTUR BANGUNAN RUMAH SUSUN DI SURAKARTA

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG MARKAS BESAR KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA JAKARTA SELATAN

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN. Secara keseluruhan, kesimpulan dari studi yang dilakukan adalah :

PERANCANGAN STRUKTUR KANTOR INDOSAT SEMARANG. Oleh : LIDIA CORRY RUMAPEA NPM. :

Gedung yang dibangun dengan sistem rangka pemikul momen (SRPM) dengan balok masih mempunyai kekurangan bila ditinjau dari segi tinggi gedung dan

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS APARTEMEN KALIBATA RESIDENCE TOWER D JAKARTA. Laporan Tugas Akhir. Atma Jaya Yogyakarta. Oleh :

PERANCANGAN MODIFIKASI STRUKTUR FLAT SLAB DENGAN SISTEM STRUKTUR SRPMM DAN SHEAR WALL PADA GEDUNG RSUD KEPANJEN MALANG

Andini Paramita 2, Bagus Soebandono 3, Restu Faizah 4 Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

BAB I PENDAHULUAN. Ada tiga jenis bahan bangunan yang sering digunakan dalam dunia

Educational Building Volume 1 No. 1:... ANALISA DIMENSI DAN LUAS TULANGAN KOLOM GEDUNG YANG MENGALAMI BEBAN GEMPA EL-CENTRO DAN UBC94S2

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUSUNAWA MAHASIWA UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA. Oleh : CAN JULIANTO NPM. :

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS HOTEL ARCS DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TUGAS AKHIR PROGRAM SARJANA STRATA SATU

PERENCANAAN ALTERNATIF STRUKTUR BETON BERTULANG GEDUNG DEKANAT FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG BERDASARKAN SNI M.

BAB I PENDAHULUAN. penduduknya. Oleh sebab itu propinsi-propinsi yang berkembang dan padat

PERANCANGAN STRUKTUR APARTEMEN MEGA BEKASI TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU. Oleh : ARIEF BUDIANTO No. Mahasiswa : / TSS NPM :

menggunakan ketebalan 300 mm.

Modifikasi Perencanaan Struktur Gedung Tower C Apartemen Aspen Admiralty Jakarta Selatan Dengan Menggunakan Baja Beton Komposit

Seminar Tugas Akhir Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KAMPUS STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Sebagai salah satu perguruan tinggi negeri di Indonesia, Universitas

Disusun Oleh : ZAINUL ARIFIN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. untuk mencari ketinggian shear wall yang optimal untuk gedung perkantoran 22

PENGARUH VARIASI BENTUK PENAMPANG KOLOM TERHADAP PERILAKU ELEMEN STRUKTUR AKIBAT BEBAN GEMPA

PERENCANAAN ULANG STRUKTUR GEDUNG TUNJUNGAN PLAZA V SURABAYA DENGAN METODE SISTEM GANDA. Huriyan Ahmadus ABSTRAK

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG KANTOR PUSAT SBU DISTRIBUSI WILAYAH II JAWA BAGIAN TIMUR SURABAYA-JAWATIMUR TUGAS AKHIR SARJANA STRATA SATU

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG PARKIR MENARA BOSSOWA MAKASSAR

PERHITUNGAN STRUKTUR GEDUNG UNIVERSAL MEDICAL CENTER DI PANDAAN DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM GANDA (DUAL SISTEM) Alexander Vedy Christianto ABSTRAK

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. menggunakan sistem struktur penahan gempa ganda, sistem pemikul momen dan sistem

BAB IV ANALISA STRUKTUR

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG CONDOTEL MATARAM CITY YOGYAKARTA. Oleh : KEVIN IMMANUEL KUSUMA NPM. :

PENGARUH DOMINASI BEBAN GRAVITASI TERHADAP KONSEP STRONG COLUMN WEAK BEAM PADA STRUKTUR RANGKA PEMIKUL MOMEN KHUSUS

PERANCANGAN RUMAH SUSUN SEDERHANA SEWA (RUSUNAWA) DI JEPARA

BAB III METODELOGI PENELITIAN

LAPORAN PERHITUNGAN STRUKTUR RUKO 2 ½ LANTAI JL. H. SANUSI PALEMBANG

BAB I PENDAHULUAN. Ada beberapa hal yang menyebabkan banyaknya bangunan tinggi diberbagai

BAB IV ESTIMASI DIMENSI KOMPONEN STRUKTUR

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG KANTOR WILAYAH DIRJEN PAJAK SULAWESI SELATAN, BARAT DAN TENGGARA

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG WISMA ATLIT BONTANG KALIMANTAN TIMUR. Laporan Tugas Akhir. Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Oleh : LUSIA NILA KUSUMAWATI

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG HOTEL BAHTERA SURABAYA JAWA TIMUR. Laporan Tugas Akhir

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Modifikasi Struktur Gedung Graha Pena Extension di Wilayah Gempa Tinggi Menggunakan Sistem Ganda

STUDI EKSPERIMENTAL MOMEN BATAS PADA PELAT BERUSUK AKIBAT PEMBEBANAN MERATA

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUMAH SAKIT UMUM PROPINSI KEPULAUAN RIAU. Oleh : DEDE FAJAR NADI CANDRA NPM :

BAB 2 DASAR TEORI Dasar Perencanaan Jenis Pembebanan

PERENCANAAN GEDUNG RESEARCH CENTER-ITS SURABAYA DENGAN METODE PRACETAK

BAB III METEDOLOGI PENELITIAN. dilakukan setelah mendapat data dari perencanaan arsitek. Analisa dan

PERANCANGAN STRUKTUR GEDUNG RUSUNAWA 5 LANTAI DI WILAYAH GEMPA 3

EKO PRASETYO DARIYO NRP : Dosen Pembimbing : Ir. Djoko Irawan, MS

DAFTAR ISI. 1.1 Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuan Batasan Masalah Manfaat... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA...

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG SYARIAH TOWER UNIVERSITAS AIRLANGGA MENGGUNAKAN BETON BERTULANG DAN BAJA-BETON KOMPOSIT

PERANCANGAN STRUKTUR BANGUNAN RUMAH SUSUN DI YOGYAKARTA

PERKUATAN KOLOM YANG MIRING AKIBAT GEMPA BUMI

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG TRANS NATIONAL CRIME CENTER MABES POLRI JAKARTA. Oleh : LEONARDO TRI PUTRA SIRAIT NPM.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENGARUH RASIO KEKAKUAN LATERAL STRUKTUR TERHADAP PERILAKU DINAMIS STRUKTUR RANGKA BETON BERTULANG BERTINGKAT RENDAH

PERANCANGAN STRUKTUR ATAS GEDUNG AMIKOM UNIT IV YOGYAKARTA DI YOGYAKARTA

MODIFIKASI GEDUNG BANK CENTRAL ASIA CABANG KAYUN SURABAYA DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM GANDA

Transkripsi:

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1. Kesimpulan Tugas Akhir ini dirancang dengan memenuhi ketentuan Tata Cara Perhitungan Struktur Beton Untuk Gedung SNI 03-2847-2002, Tata Cara Perencanaan Ketahanan Gempa Untuk Bangunan Gedung SNI 03-1726-2002 serta Peraturan Pembebanan Indonesia Untuk Rumah dan Gedung tahun 1987. Setelah melakukan analisis dan perancangan pada Struktur Gedung AMIKOM UNIT IV Yogyakarta ini, penulis dapat mengambil beberapa kesimpulan sebagai berikut : 1. Hasil perbandingan antara perhitungan gaya geser nominal dinamik dan gaya geser analisis ragam pertama didapatkan bahwa gaya geser analisis dinamik lebih besar atau sama dengan dari gaya geser nominal ragam pertama. Dalam hitungan analisis struktur digunakan gaya geser nominal dari analisis dinamik. 2. Type pelat yang dihitung menghasilkan type pelat satu arah dan dua arah yang terdapat pada pelat atap dan pelat lantai dengan ketebalan 120 (mm). untuk penulangan arah y menggunakan P10-200 dan arah x P10-200 dengan tulangan pembagi P8-200. 3. Balok berdimensi 400/600 (mm) pada lantai 2 memerlukan tulangan 6D25 pada tumpuan atas dan 4D25 pada tumpuan bawah, tulangan 3D25 pada 120

lapangan atas 4D25 pada lapangan bawah. Untuk tulangan begel pada sendi plastis 3P12-100 dan di luar sendi plastis menggunakan 3P12-250. 4. Kolom lantai 2 dengan dimensi 600/700 (mm) mampu menahan balok dengan tulangan longitudinal 14D25. Tulangan geser kolom digunakan 5P12-100 untuk di daerah λo dan di luar daerah λ o digunakan 5P12-150. 5.2. Saran Sebagai penutup dari Tugas Akhir ini, penulis hendak menyampaikan sedikit saran yang mungkin dapat bermanfaat bagi penulisan Tugas Akhir yang serupa. 1. Sebelum perencanaan struktur sebaiknya dilakukan pendesainan awal sehingga tidak terjadi penentuan elemen struktur yang berulang-ulang, dikarenakan dimensi yang digunakan tidak mememuhi kebutuhan struktur, hal ini akan menghabiskan banyak waktu. 2. Dalam merencanakan suatu struktur hendaknya mempertimbangkan keadaan pelaksanaan di lapangan dan kemudahan mencari bahan yang akan digunakan, sehingga pelaksanaan pekerjaan dapat berlangsung baik. 3. Untuk kemudahan dalam analisis struktur terutama dalam pembuatan model gedung beserta perhitungan gaya-gaya yang terjadi pada struktur, menurut pengalaman penulis akan lebih mudah memakai bantuan software analisis struktur ( ETABS non linier ) dan program-program bantu lainnya. 121

4. Faktor ketelitian dan pembulatan angka ( berkaitan dengan satuan ) pada saat memasukan input kedalam software sangat berpengaruh pada keakuratan proses perancangan struktur selanjutnya. 122

DAFTAR PUSTAKA Arfiadi, 2006, Reinforced Concrete Structures 1, Department of Civil Engineering Atma Jaya Yogyakarta University, Yogyakarta. Arfiadi, 2008, Perencanaan Rangka Beton Bertulang dan Dinding Geser Sebagai Sistem Ganda, Department of Civil Engineering Atma Jaya Yogyakarta University, Yogyakarta. Depertemen Pekerjaan Umum (DPU, 1987, Tata Cara Perencanaan Pembebanan untuk Rumah dan Gedung, Yayasan LPMB, Bandung. Departemen Pekerjaan Umum, 1971, Peraturan Beton Bertulang Indonesia 1971, Yayasan Badan Penerbit PU, Bandung. George Winter, Arthur H. Nilson, 1993, Perencanaan Struktur Beton Bertulang, PT. Pradnya Paramita, Jakarta. Ghosh, Domel, Fanella, 1995, Design of Concrete Buildings for Earthquake and Wind Forces second edition, Portland Cement Association, USA. Ghosh, Fanella, Rabbat, 1996, ACI 318-95 Building Code Requirements for structural concrete, USA. Nawy, E. G, 1990, Reinforced Concrete a Fundamental Approach ( Beton Bertulang Suatu Pendekatan Dasar), Penerjemah Suryoatmono B., penerbit PT. Eresco, Bandung. Panitia Teknik Konstruksi Bangunan, 2002, Tata Cara Perencanaan Ketahanan Gempa Untuk Bangunan Gedung (SNI 03-1726-2002), Badan Standarisasi Nasional, Jakarta. Panitia Teknik Konstruksi Bangunan, 2002, Tata Cara Perhitungan Struktur Beton Untuk Bangunan Gedung (SNI 03-1726-2002), Badan Standarisasi Nasional, Jakarta. Rachmat Purwono, 2005, Perencanaan Struktur Beton Bertulang Tahan Gempa, Penerbit ITS Press, Surabaya. Wang, C. K., Salmon, C. G., dan Binsar, H., 1986, Disain Beton Bertulang, Edisi keempat, penerbit Erlangga, Surabaya. 123

Wahyudi, L., Syahril A. Rahim, 1999, Struktur Beton Bertulang, Gramedia, Jakarta. 124

Gambar. Denah Plat Lt. 1 125

Gambar. Denah Plat Lt 2 4 126

Gambar. Denah Plat Atap 127

Gambar. Denah Balok dan Kolom Lt. 1 4 128

Gambar. Elevation 4 129

Gambar. Elevation C 130

Tabel Kekuatan Kolom Terhadap Blaok Tingkat Jenis Kolom P Ex ( -) Ex Ey ( - ) Ey Me (6/5) Mg Syarat Me (6/5) Mg Syarat Me (6/5) Mg Syarat Me (6/5) Mg Syarat ATP kolom tengah 3.5% 1181.88 1079.056 ok 1181.88 1178.595 ok 1181.88 1083.637 ok 1181.88 985.5524 ok 4 kolom tengah 1.5% 1217.16 970.2964 ok 1217.16 1177.212 ok 1217.16 974.8777 ok 1217.16 1181.035 ok 3 kolom tengah 1.5% 1323.00 1185.189 ok 1323.00 1179.666 ok 1323.00 1189.77 ok 1323.00 1183.939 ok 2 kolom tengah 1.5% 1402.38 1069.03 ok 1402.38 856.5925 ok 1402.38 1072.844 ok 1402.38 860.8653 ok 1 kolom tengah 1.5% 1433.25 1179.666 ok 1433.25 1191.233 ok 1433.25 1195.814 ok 1433.25 1195.814 ok Tabel Perancangan Tulangan Kolom Tingkat Label Kolom b h p Ast butuh Jumlah Tulangan Ast Terpakai ATP C15 600 700 3.5% 14700 30 D 25 14732 4 C15 600 700 1.5% 6300 14 D 25 6384 3 C15 600 700 1.5% 6300 14 D 25 6384 2 C15 600 700 1.5% 6300 14 D 25 6384 1 C15 600 700 1.5% 6300 14 D 25 6384 131

Tabel Momen Kapasitas Balok Untuk Perancangan Kolom arah x Balok Arah X Tingkat Jenis Kolom Gempa Kiri (EX) Gempa Kanan (-EX ) Mg 6/5 Mg Mg 6/5 Mg ki ; Mn- ka ; Mn+ ki ; Mn+ ka ; Mn- ATP kolom tengah 477.1702 422.0432 899.2134 1079.0560 326.3968 655.7654 982.1622 1178.5946 4 kolom tengah 386.5371 422.0432 808.5803 970.2964 325.2445 655.7654 981.0099 1177.2119 3 kolom tengah 565.6142 422.0432 987.6574 1185.1889 327.2900 655.7654 983.0554 1179.6665 2 kolom tengah 566.6142 325.2445 899.2134 1079.0560 327.2900 386.5371 713.8271 856.5925 1 kolom tengah 655.7654 327.2900 983.0554 1179.6665 422.0432 570.6506 992.6938 1191.2326 Tabel Momen Kapasitas Balok Untuk Perancangan Kolom arah y Balok Arah Y Tingkat Jenis Kolom Gempa Kiri ( EY ) Gempa Kanan (-EY ) Mg 6/5 Mg Mg 6/5 Mg ki ; Mn- ka ; Mn+ ki ; Mn+ ka ; Mn- ATP kolom tengah 477.1702 425.8610 903.0312 1083.6374 274.8225 546.4711 821.2936 985.5523 4 kolom tengah 386.5371 425.8610 812.3981 974.8777 328.4302 655.7654 984.1956 1181.0347 3 kolom tengah 565.6142 425.8610 991.4752 1189.7702 330.8506 655.7654 986.6160 1183.9392 2 kolom tengah 565.6142 328.4222 894.0364 1072.8437 330.8506 386.5371 717.3877 860.8652 1 kolom tengah 655.7654 330.8506 986.6160 1183.9392 425.8609 570.6506 996.5115 1195.8138 132

Tingkat Jenis Kolom Tabel Syarat Perancangan Tulangan Kolom Metode Resciprocal Po Pox Poy Ast Ag Po km kp Pox km kp Poy ATP kolom tengah 14700 420000 16215.15 0.0146 0.81 10206 0.0172 0.78 16906.5 4 kolom tengah 6300 420000 13069.35 0.0193 0.63 7938 0.0211 0.62 7812 3 kolom tengah 6300 420000 13069.35 0.0285 0.62 7812 0.0294 0.61 7686 2 kolom tengah 6300 420000 13069.35 0.0375 0.58 7308 0.0402 0.58 6264 1 kolom tengah 6300 420000 13069.35 0.0510 0.55 6930 0.0573 0.52 11271 Tabel Me akibat Gempa Arah X dan Arah Y Tingkat Jenis Kolom km Me Ex (-)Ex Ey (-)Ey Ex (-)Ex Ey (-)Ey ATP kolom tengah 0.134 0.134 0.134 0.134 1181.8800 1181.8800 1181.8800 1181.8800 4 kolom tengah 0.071 0.071 0.071 0.071 1217.1600 1217.1600 1217.1600 1217.1600 3 kolom tengah 0.079 0.079 0.079 0.079 1323.0000 1323.0000 1323.0000 1323.0000 2 kolom tengah 0.080 0.08 0.080 0.08 1402.3800 1402.3800 1402.3800 1402.3800 1 kolom tengah 0.0825 0.0825 0.0825 0.0825 1433.2500 1433.2500 1433.2500 1433.2500 133

Tabel Hitungan Kolom Biaksial Tingkat Nomor Kolom b h Pu Mux Muy Pu><0,1. Ag. f'c Pn Mnx Mny ATP kolom tengah 600 700 443.85 83.446 98.616 0.65 682.8462 128.3785 151.7169 4 kolom tengah 600 700 995.42 110.818 120.926 0.65 1531.415 170.4892 186.04 3 kolom tengah 600 700 1546.53 163.222 168.349 0.65 2379.277 251.1108 258.9985 2 kolom tengah 600 700 2097.57 214.735 230.382 0.65 3227.031 330.3615 354.4338 1 kolom tengah 600 700 2647.78 292.35 328.261 0.65 4073.508 449.7692 505.0169 Tabel Syarat Perancangan Tulangan Kolom Tingkat Jenis Kolom Mny/Mnx b/h Mno km kp r f'c fy ATP kolom tengah 1.1818 0.857143 198.4017 0.0225 0.0542 3.50% 30 400 4 kolom tengah 1.0912 0.857143 264.7273 0.0300 0.1215 1.50% 30 400 3 kolom tengah 1.0314 0.857143 374.8957 0.0425 0.1888 1.50% 30 400 2 kolom tengah 1.0729 0.857143 506.9084 0.0575 0.2561 1.50% 30 400 1 kolom tengah 1.1228 0.857143 682.8540 0.3233 0.3233 1.50% 30 400 134

Gambar. Penulangan Kolom 135

14D25 700 mm 600 mm 3P12-100 DETAIL POTONGAN A-A 14D25 700 mm 600 mm 3P12-150 DETAIL POTONGAN B-B Gambar. Detail Tulangan Kolom 136

600 mm 3P12-100 5D25 40 600 600 3D25 100 40 3 lapis 2P12 600 mm Gambar. Sambungan Balok-Kolom 137

P10-200 P8-200 P8-200 P10-200 P10-200 P10-200 P10-200 P8-200 P8-200 P10-200 lx = 5500 mm ly = 6000 mm Gambar. Penulangan Pelat Atap 138

P10-150 P8-200 P8-200 P10-150 P10-150 P10-150 P10-150 P8-200 P8-200 P10-150 lx = 5250 mm ly = 6000 mm Gambar. Penulangan Pelat Lantai 139

P10-50 P8-200 P10-50 P10-50 120 P10-50 P8-200 P10-50 P8-150 P10-50 P8-150 1750 mm P10-50 P10-50 2700 mm 1380 mm 4080 mm Gambar. Detail Penulangan Tangga 140

A B KOLOM 6D25 KOLOM 3D25 6D25 50 100 3P12-100 3P12-250 A 4D25 4D25 B 4D25 600 mm 600 mm 1200 2500 1200 4900 5500 Gambar. Penulangan Balok 141

6D25 3D25 600 mm 3P12-100 600 mm 3P12-250 4D25 4D25 400 mm 400 mm DETAIL POTONGAN A-A DETAIL POTONGAN B-B Gambar. Detail Penulangan Balok 142