PANDUAN BURSA KERJA PPKK

dokumen-dokumen yang mirip
Gambar 1 Tampilan Homepage

d. Pilih menu HerRegistrasi Asesor yang terdapat di kanan atas layar

BFI Jobs. HC System & Architecture 2017 HC BFI

MDP Career Development Center (MDP CDC)

Web Karir Panduan Bagi Perusahaan

Web Karir Panduan Bagi Alumni

1. Home (Daftar Rekrutmen)

USER MANUAL APLIKASI WHISTLE BLOWING SYSTEM

Panduan Penggunaan Sistem Informasi Beasiswa (SIBEA)

Setelah selesai klik tombol Register. Akan muncul seperti gambar berikut jika berhasil

MANUAL BOOK SISTEM INFORMASI PPDB SMA PRADITA DIRGANTARA (CALON PENDAFTAR)

TUTORIAL WEBSITE (PENCARI KERJA / PELAMAR)

DAFTAR ISI. 1. Alur Pendaftaran PBSB Secara Umum Pendaftaran Pesantren Isian Data Santri... 8

BUKU PANDUAN REGISTRASI NASABAH SECARA ELEKTRONIK (ONLINE)

b. Buka Daftar STTD yang ada pada akhir halaman, isikan NIK, nomor Kartu Keluarga, NIK Kepala Keluarga, dan kode di layar (captcha) dengan benar;

TUTORIAL SUZUKI E-RECRUITMENT

PETUNJUK PENGGUNAAN E-RECRUITMENT IPC

BUKU PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI PMDK-PN (Untuk Sekolah)

MODUL SISTEM PENDAFTARAN PEGAWAI ONLINE 2015 RSUD Dr. MOEWARDI

PANDUAN PENGGUNAAN PORTAL AKADEMIK (PORDIK) STIKES JENDERAL ACHMAD YANI YOGYAKARTA

Gambar 1 Halaman Home pada Tampilan Awal

2 (dua) jalur pendaftaran Pola Pembibitan (Pemerintah Daerah dan Kementerian Perhubungan) Reguler

CARA MENDAFTAR MANUAL BOOK SISTEM PENDATAAN PK-LK DIY

BFI Jobs. HC System & Architecture 2017 HC BFI

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN AKADEMIK (UNIVERSITAS ESA UNGGUL)

TUTORIAL PENDAFTARAN ONLINE pada portal

USER GUIDE Peminat/ Pendaftar. Sistem Informasi Manajemen Pendaftaran Mahasiswa Baru. Sekolah Tinggi Teknik Ibnu Sina

BUKU PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI PMDK-PN (Untuk Sekolah)

CARA MENDAFTAR MELALUI HP

BUKU PANDUAN PENERIMAAN NASABAH SECARA ELEKTRONIK / ONLINE

INFORMASI. Penerimaan Nasabah Secara Elektronik (Online) dapat dilakukan melalui 3 Tahap :

ALUR PENDAFTARAN UJIAN MASUK (UMPN) ON LINE - POLMAN BANDUNG 2017

Software User Manual. Web Karir. Panduan Bagi Administrator. Universitas IBA Palembang

Pedoman Sistem Submisi Penelitian. Unit Riset dan Publikasi Fakultas Hukum UGM

Daftar Isi. Login Sekolah... 2 Informasi Sekolah... 6 Data Siswa... 9 Data Prestasi Siswa Informasi Hasil Seleksi

USER MANUAL PERISET RISPRO

Manual Daftar NIU dan Pembelian Formulir UPCM. Manual Pendaftaran NIU

DAFTAR ISI DAFTAR ISI ALUR PENDAFTARAN BERKAS YANG HARUS DIUNGGAH PANDUAN REGISTRASI PANDUAN AKTIVASI AKUN...

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI PENDAFTARAN ONLINE PERLINDUNGAN VARIETAS TANAMAN (PEMOHON)

MANUAL PENGGUNA SILON. TIPE PENGGUNA: Pasangan Calon

Buku Petunjuk Teknis Pendaftaran Online Mahasiswa Baru PENS

PBSB Kementerian Agama RI Government Office Jalan Lapangan Banteng Barat No. 3 4 (021)

Pendaftaran Ujian melalui E-AAMAI

TUTORIAL APLIKASI ONLINE AGENDA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG

Universitas Islam Negeri Surabaya USER GUIDE SISTEM PENDAFTARAN ONLINE PENERIMAAN MAHASISWA BARU ONLINE (UINSA) PENDAFTAR

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

TATA CARA PENDAFTARAN PESERTA PELATIHAN

Prosedur Menjalankan Aplikasi

Perubahan mekanisme pengajuan dan aplikasi NILEM PKBM

Manual Book PERMOHONAN LEGALISASI UNTUK PEMOHON

Cetak Biodata dan Transkrip Nilai PANDUAN REGISTRASI. Mahasiswa. fisipupr.com

NUSANTARA SEHAT. Registration Manual

PANDUAN PMB PASCASARJANA ISBI BANDUNG DESKRIPSI DOKUMEN PANDUAN PMB PASCASARJANA ISBI BANDUNG TAHUN 2017

TUTORIAL WEBSITE (PEMBERI KERJA / PERUSAHAAN)


DOKUMEN MANUAL PESERTA FKPS ONLINE Fasilitator Keamanan Pangan Sekolah 2016

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI SISTEM. disesuaikan dengan desain sistem yang sudah dibuat. Rancang Bangun sistem

Y o u C a n S e e, Y o u C a n E a t, Y o u C a n B u y

CARA MENDAFTAR MELALUI PC (Komputer/Laptop)

manual aplikasi e-planning pendis

Lampiran 6.2. Nomor : WIKA-MIF-IK Revisi : 00. Pendaftaran Lowongan: Berikut adalah langkah langkah untuk pendaftaran lowongan:

PT. BINER TEKNOLOGI INDONESIA 4

Web Karir Panduan Bagi Administrator

Manual Book Aplikasi Pendaftaran Ujian. Manual Book Aplikasi Pendaftaran Ujian

BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN SDM KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN INDONESIA

PANDUAN PENDAFTARAN (Update: )

SEKOLAH KEDINASAN BUKU PETUNJUK PENDAFTAR SISTEM SELEKSI CPNS NASIONAL TAHUN 2018 BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA

PETUNJUK UMUM APLIKASI & TATA CARA PENDAFTARAN PPDB ONLINE TINGKAT SMP KOTA TANGERANG SELATAN

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI PERIZINAN ONLINE PEMASUKAN & PENGELUARAN BENIH PERKEBUNAN

User Guide (Untuk Pendaftar)

A. Memulai Aplikasi PMB Online B. Proses Pendaftaran Akun C. Proses Pendaftaran S1 Tes Masuk Reguler Validasi Pembayaran...

MANUAL PENGGUNAAN SISTEM. Untuk bisa masuk kedalam menu utama admin maka masuk ke :

LEMBAGA PENGELOLAAN DANA PENDIDIKAN. User Manual Rispro. Periset

User Guide. System Sertifikasi LSP TIK Indonesia LSP TIK INDONESIA

Manual Book For Customer

PANDUAN PENGGUNAAN KRS ONLINE UNTUK MAHASISWA & ORANG TUA

Tutorial Pembuatan Akun & Pendaftaran CPA of Indonesia

User Guide (Untuk Pendaftar)

TATA CARA PENDAFTARAN PMB ONLINE (

LANGKAH LANGKAH PENGGUNAAN WEBSITE SISTEM PENYAMPAIAN DATA LELANG

KAMPUS SANTA ANGELA BANDUNG

PANDUAN SMART ONLINE

mandiri dagang untung

Panduan Penggunaan Sistem Informasi Beasiswa (SIBEA)

PETUNJUK PENDAFTARAN CALON MAHASISWA UNIVERSITAS MATARAM JALUR TES MANDIRI TAHUN Situs: pmbmandiri.unram.ac.id

ELIRA - PTLR USER MANUAL V1.0. Badan Tenaga Nuklir Nasional. layanan.batan.go.id/ptlr/elira PETUNJUK TEKNIS OPERASIONAL

PANDUAN SISTEM PENDAFTARAN PMB POLTEK KEDIRI 2017/2018 TUTORIAL PENDAFTARAN ONLINE MAHASISWA BARU POLITEKNIK KEDIRI TAHUN AKADEMIK 2017/2018

BUKU PANDUAN REGISTRASI PENERIMAAN NASABAH SECARA ELEKTRONIK (ONLINE)

BUKU PANDUAN REGISTRASI PENERIMAAN NASABAH SECARA ELEKTRONIK (ONLINE) Copyright 2017 PT. Victory International Futures

BUKU PANDUAN REGISTRASI NASABAH SECARA ELEKTRONIK (ONLINE)

Sistem Aplikasi Praktik Industri Panduan Penggunaan Untuk Mahasiswa

UNIVERSITAS ISLAM JAKARTA. Buku Panduan Pendaftaran

SISTEM SELEKSI NASIONAL CPNS BUKU PETUNJUK PENDAFTAR BADAN KEPEGAWAIAN NEGARA JALAN MAYJEN SUTOYO NO. 12 CILILITAN, JAKARTA TIMUR

User Manual. Pengembangan Aplikasi Web Pendaftaran Rekrutmen. BPJS Ketenagakerjaan

Prosedur Pendaftaran LTJJ

1. Halaman Pendaftaran & Login

Prosedur Pendaftaran Proposal Penelitian BOPTN LPPM UIN Sunan Kalijaga 2018

PANDUAN OPERATOR LAYANAN PPDB ONLINE DKI JAKARTA

Panduan Member Area. Turorial dari Pembuatan , Pendaftaran sampai penggunaan sub2 menu pada member Area

SIAM Sistem Informasi Akademik Mahasiswa

Transkripsi:

PANDUAN BURSA KERJA PPKK Powered by K-Soft P P K K U N I V E R S I T A S A I R L A N G G A Airlangga Convention Center, Jalan Dr. Ir. Soekarno, Surabaya Jawa Timur Indonesia ppkk.unair.ac.id

DAFTAR ISI PENGENALAN MENU... 2 PANDUAN PELAMAR KERJA (JOB SEEKER)... 3 PANDUAN PERUSAHAAN PENYEDIA LAPANGAN KERJA... 7

PENGENALAN MENU A. Daftar Pekerjaan Menu Daftar Pekerjaan merupakan daftar dari lowongan pekerjaan yang tersedia pada Bursa Kerja PPKK. Menu ini memperlihatkan Nama Perusahaan, Jenis Lowongan Pekerjaan, Kriteria, Gaji, dan Tanggal Deadline Pendaftaran. Selain itu, apabila pelamar pekerjaan merasa cocok dengan lowongan pekerjaan yang ditawarkan, maka dapat langsung menekan tombol Kirim yang tersedia untuk memasukan CV dan kelengkapan lainnya. B. Registrasi Pelamar Menu Registrasi Pelamar merupakan menu yang diperuntukan bagi pelamar kerja yang ingin melakukan registrasi pada Bursa Kerja PPKK. Setelah melakukan registrasi, calon pelamar kerja akan mendapatkan akun Bursa Kerja PPKK. C. Registrasi Perusahaan Menu Registrasi Perusahaan merupakan menu yang diperuntukan bagi penyedia lapangan kerja yang ingin melakukan registrasi pada Bursa Kerja PPKK. Setelah melakukan registrasi, Perusahaan Penyedia Lapangan Kerja akan mendapatkan akun Bursa Kerja PPKK. D. Login

Menu Login merupakan menu yang digunakan untuk masuk portal Bursa Kerja PPKK. Baik Pelamar maupun Perusahaan yang sudah melakukan registrasi harus mengakses menu Login untuk dapat masuk ke Portal Bursa Kerja PPKK. PANDUAN PELAMAR KERJA (JOB SEEKER) Bagi Calon Pelamar Kerja yang ingin mendaftar pada lowongan pekerjaan di Bursa Kerja PPKK wajib mengikuti alur sebagai berikut: a. Registrasi Pelamar Kerja 1. Membuka website ppkk.unair.ac.id/jobvacancy, Klik pada menu Registrasi Pelamar 2. Mengisi Data Personal dengan lengkap. Pastikan Username dan Password mudah diingat untuk melakukan proses Login

3. Mengisi data Edukasi dengan lengkap 4. Mengisi data Pengalaman, apabila belum pernah mempunyai pengalaman dapat dituliskan Tidak Ada

5. Mengisi data Pekerjaan yang Diinginkan, Pelamar dapat memilih satu atau lebih dari satu dan Upload foto formal 6. Setelah semua data terisi maka tekan tombol Registrasi 7. Apabila telah melakukan registrasi, maka segera lakukan verifikasi pada email yang anda daftarkan agar dapat melakukan Login pada menu Login b. Login Pelamar Kerja 1. Login dengan Email dan Password yang telah terdaftar

2. Setelah masuk pada halaman Profil Saya, silahkan lengkapi profil dengan data anda serta upload Curriculum Vitae 3. Apabila ingin melamar pekerjaan yang diinginkan pada Daftar Pekerjaan dapat menekan tombol Submit yang tersedia 4. Sedangkan apabila ingin melihat histori pekerjaan yang telah dilamar dapat melihat pada Menu Pekerjaan yang Telah Dilamar.

PANDUAN PERUSAHAAN PENYEDIA LAPANGAN KERJA Bagi Perusahaan yang ingin mendaftarkan lowongan pekerjaan di Bursa Kerja PPKK wajib mengikuti alur sebagai berikut: a. Registrasi Perusahaan 1. Membuka website ppkk.unair.ac.id/jobvacancy, Klik pada menu Registrasi Perusahaan 2. Mengisi Data Personal oleh perwakilan Perusahaan dengan lengkap. Pastikan Username dan Password mudah diingat untuk melakukan proses Login

3. Mengisi data Perusahaan dengan lengkap 4. Setelah semua data terisi maka tekan tombol Simpan 5. Tunggu hingga pihak admin PPKK mengkonfirmasi permintaan anda 6. Apabila admin telah mengkonfirmasi permintaan anda, maka segera lakukan verifikasi untuk mengakhiri tahap registrasi Perusahaan.

b. Login Perusahaan 1. Login dengan Email dan Password yang telah terdaftar 2. Setelah masuk pada halaman Perusahaan, silahkan lengkapi profil perusahaan dengan data yang benar mengenai perusahaan 3. Apabila ingin membuat iklan mengenai lowongan pekerjaan, dapat menekan menu Post Pekerjaan, lalu memilih salah satu paket yang diinginkan.

4. Masukkan iklan lowongan sesuai dengan isian, untuk menambahkan lowongan pekerjaan tekan tombol Add More Job. Kemudian Simpan dan lanjut ke langkah selanjutnya. 5. Upload poster lowongan pekerjaan lalu kemudian akan muncul rangkuman biaya dari paket yang dipilih dan pilihan pembayaran. Tekan tombol Dapatkan Tagihan, maka akan keluar cetak tagihan anda.

6. Setelah melakukan pembayaran tagihan, segera lakukan Konfirmasi Pembayaran pada Menu Konfirmasi Pembayaran untuk mendapatkan bukti pembayaran dari pihak PPKK 7. Untuk melihat Pelamar pada Lowongan Pekerjaan yang ditawarkan dapat melihat pada Menu Direktori Pekerjaan

8. Untuk melihat Tagihan yang belum terbayar dapat melihat pada Menu Tagihan 9. Untuk melihat Riwayat Pembayaran apakah telah atau menunggu konfirmasi dapat menekan Menu Riwayat Pembayaran