PETUNJUK TEKNIS PENCAIRAN DANA BANTUAN PENELITIAN, PUBLIKASI ILMIAH, DAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT MELALUI PT. POS INDONESIA TAHUN 2011

dokumen-dokumen yang mirip
KEMENTERIAN AGAMA RI DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM Jl. Lapangan Banteng Barat No. 3-4 Jakarta Tlp. : ,

PETUNJUK TEKNIS PROGRAM SHORT COURSE METODOLOGI PENGABDIAN MASYARAKAT TAHUN 2009

Buku pedoman ini disusun sebagai acuan bagi semua pihak yang terkait dengan pelaksanaan penyaluran tunjangan profesi guru.

KEMENTERIAN AGAMA RI. SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI (STAIN) SORONG PENGUMUMAN PENERIMAAN DOSEN TETAP NON PNS TAHAP III STAIN SORONG TAHUN 2016

Kembali Dibuka! Siapkan Diri Anda untuk Meraih

KEMENTERIAN AGAMA RI DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM Jl. Lapangan Banteng Barat No. 3-4 Jakarta Tlp. : ,

LAMPIRAN-LAMPIRAN 157

BAB VIII PUBLIKASI BERKALA ILMIAH (JURNAL ILMIAH)

BADAN PENYULUHAN DAN PENGEMBANGAN SDM

PETUNJUK TEKNIS PROGRAM SHORT COURSE METODOLOGI PENELITIAN TAHUN 2009

Lampiran SK Dirjen Pendidikan Islam Nomor: 1366 Tahun 2014 PEDOMAN TEKNIS PELAKSANAAN

PROSEDUR PENDAFTARAN PROGRAM BIDIKMISI UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA TAHUN 2014

NOMOR : 252 /DII-2/VII/2016 PENGUMUMAN PEMILIHAN WIRAUSAHA MUDA PEMULA (WMP) BERPRESTASI TAHUN 2016

04/PP/DITDIKTENDIK/2011 PEDOMAN UMUM PEMILIHAN PUSTAKAWAN BERPRESTASI

KEMENTERIAN AGAMA RI DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM

KEMENTERIAN AGAMA RI DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM Jl. Lapangan Banteng Barat No. 3-4 Telepon , , JAKARTA

Nomor: A.n. Direktur Jenderal Direktur Pendidikan Agama Islam Pada Sekolah. Dr. H. Imam Tholkhah, MA NIP

PANDUAN PELAKSANAAN SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU (SIPENMARU) DIKNAKES POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA TAHUN AKADEMIK 2014/2015

RINGKASAN KELENGKAPAN ADMINISTRASI PENERIMA BANTUAN DANA PENELITIAN PENELITIAN KOMPETITIF DAN PARTICIPATORY ACTION RESEARCH

BADAN PENYULUHAN DAN PENGEMBANGAN SDM

Lampiran IV. Petunjuk Pengisian Biodata Pelamar Secara Online Seleksi Pengadaan CPNS Kementerian Kelautan dan Perikanan Tahun 2010 PANITIA PELAMAR (1)

SALINAN SURAT EDARAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 14/SEOJK.05/2013 TENTANG LAPORAN BULANAN PT JAMSOSTEK (PERSERO)

PENGUMUMAN Nomor: 12.i/PPM/VIII/2013

KEMENTERIAN AGAMA RI DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM

PENGUMUMAN Nomor : Dj.I/dt.I.IV/PP.009/1279/2012

8. Pengusul diperbolehkan mengusulkan lebih dari 1 (satu) artikel tetapi hanya diperbolehkan menerima 1 (satu) hibah. Usulan lebih dari 1 (satu) supay

PETUNJUK TEKNIS PEMBAYARAN TUNJANGAN PROFESI BAGI GURU PEGAWAI NEGERI SIPIL DAERAH MELALUI MEKANISME TRANSFER KE DAERAH

PENGUMUMAN Nomor: PG. 1 / Renbang-2 / 2015

PANDUAN PENGAJUAN USULAN PROGRAM INSENTIF PENULISAN BUKU AJAR PERGURUAN TINGGI TAHAP TAHUN 2012

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

KEMENTERIAN AGAMA R.I DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM Jl. Lapangan Banteng Barat No. 3-4 Telpon : , Fax: JAKARTA

BUKU PANDUAN PROGRAM PENINGKATAN MUTU PUBLIKASI ILMIAH, HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL (HKI), DAN PANGKALAN DATA KARYA AKADEMIK

PERJALANAN DINAS LUAR NEGERI (PDLN)

KEMENTERIAN AGAMA RI DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM DIREKTORAT PENDIDIKAN TINGGI ISLAM

KENAIKAN PANGKAT ASN DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN DESA, PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL, DAN TRANSMIGRASI

PROGRAM BANTUAN PENYELESAIAN TESIS (S2) BAGI PTK PAUDNI KERJASAMA DIREKTORAT P2TK-PAUDNI DAN PPS UM TAHUN 2011 A. MAKSUD DAN PENGERTIAN

PENGUMUMAN NOMOR: 03/Pansel/JPT Pratama/11/2016

MENTERI AGRARIA DAN TATA RUANG/ KEPALA BADAN PERTANAHAN NASIONAL

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

P E N G U M U M A N. Nomor : B.104/KK.05.01/6/BA.00/10/2016

JLN. JENDRAL A. YANI 117 SURABAYA (031) (031)

Pedoman Pelaksanaan Penyaluran Tunjangan Profesi Pendidik Melalui Dana Dekonsentrasi

Demikian pemberitahuan kami, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA,

PANDUAN PMB PASCASARJANA ISBI BANDUNG DESKRIPSI DOKUMEN PANDUAN PMB PASCASARJANA ISBI BANDUNG TAHUN 2017

TIM SELEKSI KOMISIONER KPI DAERAH RIAU SEKRETARIAT JL. GAJAH MADA NO 200 PEKANBARU RIAU TELP

DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM

SERVICE DELIVERY. NO. KOMPONEN URAIAN 1. Persyaratan Pelayanan

PEMERINTAH DAERAH DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

KEMENTERIAN AGAMA RI

Lampiran V (1) (6) Mengisi Biodata Online & mencetak Biodata. Melaksanakan Ujian menurut Lokasi Ujian (5) (2)

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL PAJAK LAMPIRAN

PENGUMUMAN Nomor :KP SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA (ESELON II) BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN TAHUN 2015

PANDUAN HIBAH KONSORSIUM KEILMUAN TAHUN 2017

P E N G U M U M A N NOMOR : 800/1722 / /2017 TENTANG REKRUTMEN TENAGA NON ASN RSUD KOTA MALANG TAHUN 2017

PETUNJUK TEKNIS INTERNATIONAL SEMINAR FOR ISLAMIC HIGHER EDUCATION (ISFI) DIREKTORAT PENDIDIKAN TINGGI ISLAM TAHUN 2013

I. Jabatan Lowong : Kepala Biro Perencanaan dan Keuangan. II. Tugas Pokok dan Fungsi Jabatan : No Tupoksi Uraian

KEMENTERIAN AGAMA RI

PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER PANITIA SELEKSI JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA JL. SUDARMAN NO. 1 TELP. (0331) J E M B E R

PROSEDUR PENGAJUAN KENAIKAN JABATAN FUNGSIONAL DOSEN KE KOPERTIS IV

PENGUMUMAN Nomor :KP SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA (ESELON II) BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANANTAHUN 2015

PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER PANITIA SELEKSI JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA JL. SUDARMAN NO. 1 TELP. (0331) J E M B E R

Assalamu alaikum Wr.Wb.

PETUNJUK TEKNIS PEMBERIAN INSENTIF TENAGA LAPANGAN DIKMAS (TLD)/ FASILITATOR DESA INTENSIF (FDI) Lampiran 3

2011, No Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lem

SELEKSI PENERIMAAN CALON TENAGA KERJA BAKTI RIMBAWAN DALAM PEMBANGUNAN KEHUTANAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN SARJANA DAN DIPLOMA 3

PERATURAN DIREKTUR JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM NOMOR : Dj.I/529/2010 TENTANG

SALINAN SURAT EDARAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 8 /SEOJK.05/2013 TENTANG LAPORAN BULANAN PERUSAHAAN MODAL VENTURA

PENGUMUMAN GELOMBANG II BEASISWA TIMULAN PRESTASI KOTA BONTANG TAHUN 2017

FORMULIR PERMOHONAN REKOMENDASI IMPOR LIMBAH NON BAHAN BERBAHAYA DAN BERACUN

PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA NOMOR 36 TAHUN 2007 TENTANG PENYALURAN TUNJANGAN PROFESI BAGI GURU

KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PEMBINAAN PELATIHAN DAN PRODUKTIVITAS NOMOR KEP.57/LATTAS/IV/2014 TENTANG

, NlP

Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru JALUR PENELUSURAN MINAT dan PRESTASI ( PMDP ) AKADEMI KEPERAWATAN TRENGGALEK Tahun Akademik 2018/2019

A. LATAR BELAKANG...1 B. LANDASAN HUKUM...1 C. TUJUAN...2 D. KERANGKA PROGRAM...2

SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU JALUR PENELUSURAN MINAT DAN PRESTASI (PMDP) POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES PALU TAHUN AKADEMIK

SALINAN SURAT EDARAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 10/SEOJK.05/2013 TENTANG LAPORAN BULANAN PERUSAHAAN PEMBIAYAAN SEKUNDER PERUMAHAN

PANDUAN PENGAJUAN USULAN PROGRAM INSENTIF PENULISAN BUKU AJAR PERGURUAN TINGGI TAHUN 2012

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

SALINAN SURAT EDARAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 4/SEOJK.05/2013

WALIKOTA PEKANBARU. A. Nama Jabatan dan Kualifikasi Pendidikan NAMA JABATAN KUALIFIKASI PENDIDIKAN / JURUSAN FORMASI

PENGUMUMAN Nomor : 810/4844/2013. Tentang PENGADAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL DARI PELAMAR UMUM PEMERINTAH KOTA SURAKARTA FORMASI TAHUN 2013

PANDUAN INSENTIF JURNAL YANG MEMENUHI STANDAR MUTU DAN TATA KELOLA NASIONAL TAHUN 2018

SALINAN SURAT EDARAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 3/SEOJK.05/2013 TENTANG LAPORAN BULANAN PERUSAHAAN ASURANSI DAN PERUSAHAAN REASURANSI

2016, No sebagaimana telah diubah terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor 30 Tahun 2015 tentang Perubahan Ketujuh Belas atas Peraturan Pemer

KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

PENGUMUMAN NOMOR : 806/BPSDMP KP.04/TU.210/XII/2015 TENTANG

PANDUAN KOMPETISI GURU PAI KREATIF SE- JAWA TENGAH PUSAT PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI KUDUS TAHUN 2017

BUPATI PACITAN. P E N G U M U M A N Nomor : 810/2081/408.47/2009 Tanggal :

KEPUTUSAN DIREKTUR JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM NOMOR : 161 TAHUN 2007

KENAIKAN PANGKAT ASN DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN DESA, PEMBANGUNAN DAERAH TERTINGGAL, DAN TRANSMIGRASI

1. Kepala Pusat Pengujian Obat dan Makanan Nasional

PENGUMUMAN. Nomor : 001/ Pan/ Non-PNS/ IV/ 2014 TENTANG

SURAT EDARAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 13/SEOJK.05/2013 TENTANG LAPORAN BULANAN PT TASPEN (PERSERO)

PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL

SALINAN SURAT EDARAN OTORITAS JASA KEUANGAN NOMOR 7/SEOJK.05/2013 TENTANG LAPORAN BULANAN PERUSAHAAN PEMBIAYAAN INFRASTRUKTUR

B. Syarat Khusus : 1. Mampu berbahasa Inggris dengan baik, secara lisan maupun tulisan; 2. Memiliki kompetensi jabatan yang dibutuhkan;

Nomor : Sti.33.1/PAN/01/2016 Sorong, 04 Januari 2016 Lampiran : 1 (satu berkas) Perihal : Pendaftaran Bakal Calon Ketua STAIN Sorong

Lampiran : A. Latar Belakang

Transkripsi:

PETUNJUK TEKNIS PENCAIRAN DANA BANTUAN PENELITIAN, PUBLIKASI ILMIAH, DAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT MELALUI PT. POS INDONESIA TAHUN 2011 DIREKTORAT PENDIDIKAN TINGGI ISLAM DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM KEMENTERIAN AGAMA RI 2011 1

0

PETUNJUK TEKNIS PENCAIRAN DANA BANTUAN PENELITIAN, PUBLIKASI ILMIAH, DAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT MELALUI PT. POS INDONESIA TAHUN 2011 A. PENDAHULUAN Direktorat Pendidikan Tinggi Islam, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam, Kementerian Agama RI pada tahun 2011 mengalokasikan bantuan dana Penelitian, Publikasi Ilmiah, dan Pengabdian Pada Masyarakat bagi para penerima bantuan yang nama dan besaran bantuan dananya sebagaimana telah diumumkan melalui Surat Keputusan (SK) Direktur Jenderal Pendidikan Islam. Penyaluran bantuan dana Penelitian, Publikasi Ilmiah, dan Pengabdian Pada Masyarakat disampaikan secara langsung kepada penerima bantuan yang namanya tercantum dalam SK. Realisasi pencairan dana bantuan pada tahun 2011 akan disalurkan via PT. Pos Indonesia (Persero). Guna memperlancar proses penyaluran bantuan kepada penerima bantuan, berikut disampaikan Petunjuk Teknis Penyaluran Bantuan via PT. Pos Indonesia (Persero). 1

B. PIHAK-PIHAK YANG TERKAIT DALAM PENYALURAN BANTUAN 1. Direktur Pendidikan Tinggi Islam bertindak untuk dan atas nama Direktorat Jenderal Pendidikan Islam; 2. Wakil Direktur Utama PT. Pos Indonesia (Persero) yang memberikan wewenang kepada Kantor Pos sebagai unit pelaksana teknis penyaluran bantuan, Kantor Pos Pemeriksa sebagai unit kerja PT. Pos dan Kantor Bayar sebagai unit kerja yang melakukan pembayaran; 3. Penerima Bantuan adalah nama-nama yang tercantum dalam SK Dirjen Pendidikan Islam tentang Bantuan Dana Penelitian dan Pengabdian Pada Masyarakat. (SK penerima Bantuan Publikasi Ilmiah belum diumumkan). C. JENIS DAN SASARAN No Jenis Bantuan Sasaran 1. Bantuan Dana Penelitian Kolektif dan Individual (Non PNS) 2. Bantuan Dana Penelitian Kolektif dan Individual (PNS) Dosen pada PTAIS dan Dosen pada PTAIN dan 2

3. Bantuan untuk Pengabdian Pada Masyarakat (Non PNS) 4. Bantuan untuk Pengabdian Pada Masyarakat (PNS) 5. Bantuan untuk Peningkatan Mutu Jurnal dan Publikasi Ilmiah (Non PNS) 6. Bantuan untuk Peningkatan Mutu Jurnal dan Publikasi IlmiahPNS) Dosen pada PTAIS dan Dosen pada PTAIN dan Dosen pada PTAIS dan atau Pemimpin Redaksi Berkala Ilmiah dari organisasi profesi yang berada di bawah lingkup kewenangan DIKTIS Dosen pada PTAIN dan D. MEKANISME PENCAIRAN BANTUAN Pencairan bantuan dana Penelitian, Publikasi Ilmiah dan Pengabdian Pada Masyarakat Tahun 2011 dapat direalisasikan mulai tanggal 10 Oktober 2011. (Realisasi Bantuan Publikasi Ilmiah menunggu pengumuman). Adapun mekanisme dan syarat pencairan bantuan dana adalah sebagai berikut: 3

1. Persyaratan Umum: a. Penerima bantuan yang namanya tercantum pada SK harus datang sendiri ke Kantor Pos Kabupaten/Kota setempat; b. Untuk proses pencairan, penerima bantuan dana harus menyerahkan: Foto kopi KTP/SIM yang masih berlaku (dan menunjukkan aslinya) kepada petugas pembayar di Kantor Pos; Surat Keterangan sebagai Dosen dari PTAI; Menunjukkan print out SK bantuan dari Dirjen Pendidikan Islam; (dapat didownload di website resmi Direktorat Pendidikan Tinggi Islam: www.ditpertais.net) Untuk dana bantuan penelitian mahasiswa S-1, menyerahkan surat keterangan sebagai mahasiswa dari pihak kampus. Bagi mahasiswa yang dalam waktu mendaftar berstatus sebagai mahasiswa, sementara pada saat pencairan dana telah dinyatakan lulus dari studinya, menyerahkan foto kopi ijazah yang dilegalisir sebagai ganti surat keterangan dari kampus; c. Khusus untuk Pencairan Dana Bantuan Penelitian Termin II, akan dibayarkan setelah penerima dana bantuan menunjukkan kepada petugas POS beberapa berkas sebagai berikut: 4

laporan lengkap (full report) dalam format buku artikel penelitian (research paper) laporan keuangan, CD yang memuat soft copy ketiga jenis laporan di atas Semua berkas dan CD sebagaimana tersebut di atas dikirim via POS ke: Kepada Yth, Kepala SGLK 10009 Jl. Gedung Kesenian 2 Jakarta Pusat 10710 Up. Puji Astuti d. Periode pencairan Bantuan Dana Penelitian Kolektif dan Individual Termin II mulai bulan November 2011 s.d 31 Desember 2011. 2. Persyaratan Khusus: Apabila karena sesuatu hal, penerima bantuan yang namanya tercantum dalam SK tidak dapat datang sendiri ke Kantor Pos Kabupaten/Kota, maka pengambilan bantuan dapat diwakilkan kepada pihak lain dengan menyerahkan persyaratan sebagai berikut: a. Surat Kuasa bermaterai Rp6000,- yang ditandatangani oleh penerima bantuan. (Bagi penerima bantuan dana penelitian kolektif, Surat Kuasa dikuasakan oleh Ketua Tim kepada Anggota Timnya); 5

b. Foto kopi KTP/SIM pemberi kuasa dan penerima kuasa yang masih berlaku (menunjukkan aslinya); c. Menyerahkan seluruh berkas yang tercantum dalam Persyaratan Umum sebagaimana dimaksud pada Angka 1 Huruf b. E. PENUTUP Demikian Petunjuk Teknis ini dibuat sebagai pedoman dalam menyalurkan bantuan dana Penelitian, Publikasi Ilmiah dan Pengabdian Pada Masyarakat Tahun 2011 melalui PT. Pos Indonesia (Persero) kepada penerima dana. 6

Informasi lebih lanjut hubungi: Kasi Penelitian: Zidal Huda Hp. 08788 067 0677 Kasi Publikasi Ilmiah: Wawan Djunaedi Hp. 0816 112 9051 Kasi Pengabdian Masyarakat: Burdadi Hp. 0811 986 487 Panitia Pelaksana: Faris Haris Hp. 0856 970 37881 Ibnu Anwarudin Hp. 0813 832 83313 Eka Oktarianti Hp. 0812 96789 14 7