BAB I Persyaratan Produk

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

ABSTRACT. There are some imprecise file types for in compression with certain method, because exactly yields bigger fairish compression result file.

BAB I PENDAHULUAN. halaman khusus untuk pengaksesan dari handphone. Semakin baik informasi akan

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab I. PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I Persyaratan Produk

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

RANCANG BANGUN APLIKASI KOMPRESI FILE MENGGUNAKAN METODE LZW BERBASIS JAVA OLEH : HARDIANSYAH Dosen Pembimbing : Tri Daryanto, S.Kom.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Bab I : Persyaratan Produk

BAB I PENDAHULUAN. berkembang dengan sangat baik, telah membantu kehidupan umat manusia.

PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang

SKRIPSI KOMPRESI DATA TEKS MENGGUNAKAN ALGORITMA PPM (PREDICTION BY PARTIAL MATCHING)

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PENDAHULUAN. Dalam bidang teknologi informasi, komunikasi data sangat sering

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Persyaratan Produk. I.1 Pendahuluan

BAB I PENDAHULUAN. banyak digunakan untuk komunikasi dan penyampaian informasi juga data.

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I Persyaratan Produk

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PENDAHULUAN. Meningkatnya penggunaan komputer dalam kegiatan sehari hari, secara

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. oleh Allah swt di dalam Al Qur annya pada Surah At-Tin Ayat 4, yaitu: bentuk yang sebaik-baiknya. (QS. At-Tin:4).

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 2 LANDASAN TEORI

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PENDAHULUAN Pendahuluan Tujuan

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB I. PERSYARATAN PRODUK

BAB I PENDAHULUAN. Kriptografi dapat pula diartikan sebagai ilmu atau seni untuk menjaga

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Bab I Persyaratan Produk

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 1 PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PENDAHULUAN. pemakai saja. Selain itu untuk berbagi data (data sharing) dengan ukuran data. yang besar akan membutuhkan waktu yang cukup lama.

Bab I : Persyaratan Produk

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

STMIK GI MDP. Program Studi Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil Tahun 2010/2011

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Software Requirements Specification

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini perkembangan teknologi berkembang sangat cepat. Penyimpanan

BAB 1 PERSYARATAN PRODUK

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1-1

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PERSYARATAN PRODUK

Persyaratan Produk. I.1 Pendahuluan. I.1.1 Tujuan. I.1.2 Ruang Lingkup Proyek

BAB I PENDAHULUAN. berbasis komputerisasi dengan berbagai dukungan aplikasi, baik dalam hal

SISTEM ANALISA PERBANDINGAN UKURAN HASIL KOMPRESI WINZIP DENGAN 7-ZIP MENGGUNAKAN METODE TEMPLATE MATCHING

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM. Analisa masalah yang didapat dari penelitian ini adalah membuat data

BAB I PENDAHULUAN. Ini disebabkan oleh berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi dan adanya

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. bentuk data berupa data audio maupun data berbentuk video. Oleh karena itu

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB I. Pendahuluan. 1.1 Latar Belakang Masalah. 1.2 Rumusan Masalah

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. munculnya perangkat perangkat teknologi informasi, hal ini seringkali dikaitkan

BAB I PERSYARATAN PRODUK

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN HASIL PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Transkripsi:

BAB I Persyaratan Produk I.1 Pendahuluan I.1.1 Tujuan Tujuan dari penulisan tugas akhir ini adalah untuk mengetahui bermacam algoritma kompresi dalam mengkompresi berbagai tipe file dan memaparkan cara-cara mengompresi file dengan menggunakan Algoritma Huffman, Algoritma LZW, Algoritma Deflate, Algoritma Shannon-Fano, Algoritma RLE, dan Algoritma LZMA. I.1.2 Ruang Lingkup Proyek Dalam penelitian ini digunakan 6 macam algoritma yaitu Algoritma Huffman, Algoritma LZW, Algoritma Deflate, Algoritma Shannon-Fano, Algoritma RLE, dan Algoritma LZMA. Analisis dilakukan dengan melakukan 9 golongan kasus uji, lalu kinerjanya diukur berdasarkan rasio, ukuran file hasil kompresi dan durasi waktu kompresi dan durasi waktu dekompresi. Dalam pengujian tersebut masing masing metode algoritma memiliki kelebihan dan kekurangan. Universitas Kristen Maranatha 1

I.1.3 Definisi, Akronim, dan Singkatan Definisi, akronim, dan singkatan dari laporan ini adalah : J2SE : Java 2 Standart Edition Java : Bahasa pemrograman yang di kembangkan oleh Sun Mycrosistem OS : Operating Sistem Kompresi : proses pengubahan sekumpulan data menjadi bentuk kode dengan tujuan untuk menghemat kebutuhan tempat penyimpanan dan waktu untuk transmisi data Dekompresi : suatu proses mengembailkan isi suatu file kompresi. User : Pengguna atau orang yang terhubung langsung dengan aplikasi atau sistem UML : Unified Modeling Language Universitas Kristen Maranatha 2

I.1.4 Overview Laporan Laporan ini disusun dengan menggunkan suatu skema pendekatan metode Terstruktur Software Requirmenet Specification, metode ini digunakan untuk mempermudah dalam tahap pengembangan agar lebih terstruktur dan bertahap. Organisasi dari penulisan dokumen dari awal adalah sebagai berikut : - BAB I Persyaratan Produk Dalam bagian ini dijelaskan tentang pendahuluan, tujuan dan ruang lingkup sistem dan penjelasan produk yang disusun secara umum,terstruktur, dan efisien disertakan bahasa yang mudah dimengerti, agar dapat diterima oleh orang awam sehingga mempermudah dalam memperoleh gambaran tentang keseluruhan laporan. - BAB II Spesifikasi Produk Tahap ini merupakan penjelasan mendetail tentang sistem, dijelaskan secara mendalam tentang kegunaan dari suatu fitur sistem, sehingga semua persyaratan produk dapat terpenuhi secara tepat guna. Dalam tahap ini juga ditampilkan dengan jelas keunggulan dari produk. - BAB III Desain Perangkat Lunak. Bagian ini menjelaskan perangkat lunak secara lengkap dan menggambarkan bagaimana aplikasi akan dibangun. perancangan yang dilakukan mencakup analisis data, perancangan proses, dan perancangan aplikasi. perancangan tersebut akan dijabarkan lagi lebih mendetil dan terstruktur di bagian ini. Universitas Kristen Maranatha 3

- BAB IV Pengembangan Sistem. Bagian ini berisi penjelasan tentang bagaimana desain yang telah disusun secara terstruktur dan jelas dapat dikembangan menjadi sebuah produk yang bermanfaat. tahap ini menjelaskan tentang implementasi dari perencanaan pada bab sebelumnya. - BAB V Testing dan Evaluasi. Bagian ini menjelaskan hasil detail testing dan evaluasi terhadap prototipe yang telah dikembangkan, ujicoba langsung produk kepada pengguna. - BAB VI Kesimpulan dan Saran. Bab ini berisi tentang kesimpulan dan saran-saran yang didapatkan dari materi pembahasan dan aplikasi yang telah dibuat. Kesimpulan berisi perbandingan-perbandingan antara perencanaan produk sebelum dibangun dengan produk yang dihasilkan. Apakah produk yang dibangun memenuhi tujuan awal yang diinginkan. Saran terdiri dari hal-hal akan dikembangkan untuk memberikan kemampuan lebih baik kepada produk yang dikembangkan baik secara teknis maupun secara dokumentasi. I.2 Gambaran Keseluruhan I.2.1 Perspektif Produk Dalam penelitian ini diimplementasikan enam buah algoritma, yang masing-masing mewakili ketegori teknik pengkodean. Ke-enam metode ini diujikan untuk mengkompresi dan mendekompresi berbagai tipe dan ukuran file yang berbeda. Lalu dilakukan analisis statistik untuk membandingkan kinerja setiap metode berdasarkan dua faktor, yaitu rasio perbandingan Universitas Kristen Maranatha 4

ukuran file hasil kompresi terhadap file asli dan durasi waktu kompresi dekompresi. I.2.2 Fungsi Produk Fungsi dari produk ini adalah : 1. Dapat melakukan kompresi data dengan menggunakan 6 macam pilihan algoritma. 2. Dapat melakukan dekompresi data. 3. Mengetahui perbandingan kinerja masing masing algoritma. I.2.3 Karakteristik Pengguna Pengguna yang dituju adalah masyarakat umum yang membutuhkan suatu teknologi pengompresian data secara efektif. Sistem ini dapat dikembangkan menjadi aplikasi yang berguna untuk masyarakat. Para pakar teknologi yang membutuhkan informasi analisis perbandingan dari algoritma kompresi. I.2.4 Batasan batasan Batasan - batasan dari produk ini adalah : 1. Dalam aplikasi ini hanya diterapkan 6 algoritma yaitu : Algoritma Huffman, Algoritma LZW, Algoritma Deflate, Algoritma Shannon-Fano, Algoritma RLE, dan Algoritma LZMA. 2. Aplikasi Kompresi ini merupakan program aplikasi desktop yang hanya dijalankan untuk single user 3. Dapat dioperasikan dengan operating system Windows XP. Universitas Kristen Maranatha 5

4. Sistem penanganan error tidak terlalu difokuskan tetapi akan dibuat error handling seminimal mungkin 5. Perbandingan kinerjanya diukur berdasarkan rasio, ukuran file hasil, durasi waktu kompresi dan durasi waktu dekompresi. I.2.5 Asumsi dan Ketergantungan Ada beberapa faktor yang sering menjadi pertimbangan dalam memilih suatu metode kompresi yang tepat, yaitu metode kompresi, sumber daya yang dibutuhkan (memori, kecepatan PC), ukuran file hasil kompresi, besarnya redundansi, dan kompleksitas algoritma. Tidak ada metode kompresi yang paling efektif untuk semua jenis file. I.2.6 Penundaan Persyaratan Terdapat beberapa jenis file yang tidak tepat untuk dikompresi dengan metode tertentu, dan juga terdapat file hasil kompresi yang berukuran lebih besar dari pada sebelum di kompresi. Universitas Kristen Maranatha 6