SISTEM PAKAR KESESUAIAN LAHAN BERDASARKAN SYARAT TUMBUH TANAMAN MENGGUNAKAN METODE FUZZY MAMDANI

dokumen-dokumen yang mirip
IMPLEMENTASI FUZZY TSUKAMOTO DALAM PENENTUAN KESESUAIAN LAHAN UNTUK TANAMAN KARET DAN KELAPA SAWIT

ANALISIS DAN PERANCANGAN MODEL FUZZY UNTUK SISTEM PAKAR PENDETEKSI TINGKAT KESUBURAN TANAH DAN JENIS TANAMAN

ANALISA KELAYAKAN TRUK PENGANGKUT MATERIAL ALAM PT. ARGA WASTU SLUKE REMBANG MENGGUNAKAN FUZZY LOGIC TSUKAMOTO

Rima Ayuningtyas NIM Jurusan Teknik Informatika, Universitas Maritim Raja Ali Haji. Jl. Politeknik Senggarang, Tanjungpinang

OPTIMASI FUNGSI KEANGGOTAAN FUZZY MENGGUNAKAN METODE MAMDANI TERHADAP PREDIKSI PERILAKU PEMBELI

ANALISA KELAYAKAN TRUK PENGANGKUT MATERIAL ALAM PT. ARGA WASTU SLUKE REMBANG MENGGUNAKAN FUZZY LOGIC TSUKAMOTO

PENENTUAN PENJURUSAN SISWA SMA DENGAN MENGGUNAKAN FUZZY LOGIC METODE MAMDANI

IMPLEMENTASI LOGIKA FUZZY MAMDANI UNTUK MENENTUKAN HARGA GABAH

Oleh: ABDUL AZIS JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA 2013

PENERAPAN METODE FUZZY TSUKAMOTO UNTUK MEMPREDIKSI HASIL PRODUKSI KELAPA SAWIT (STUDI KASUS : PT. AMAL TANI PERKEBUNAN TANJUNG PUTRI BAHOROK)

PENILAIAN KINERJA DOSEN DENGAN MENGGUNAKAN METODE SUGENO

adalahkelompok profesi terbesar dan berperan vital dalam sistem tersebut yang menyebabkan ABSTRAK

Versi Online tersedia di : JURNAL TECH-E (Online)

Analisis Pengaruh Pemilihan Fuzzy Membership Function Terhadap Output Sebuah Sistem Fuzzy Logic

PENERAPAN FUZZY INFERENCE SYSTEM PADA PREDIKSI CURAH HUJAN DI SURABAYA UTARA

Implementasi Metode Fuzzy-Mamdani Dalam Menentukan Jumlah Produksi Penganan Menggunakan Visual Basic

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK PRODUKSI JENANG MENGGUNAKAN LOGIKA FUZZY MAMDANI

KLASIFIKASI PENERIMAAN BEASISWA DENGAN MENGGUNAKAN LOGIKA FUZZY TSUKAMOTO (STUDI KASUS POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTRIAN KESEHATAN SEMARANG)

BAB III METODE PENELITIAN

Menentukan Harga Beras Sesuai Mutu Kualitas Beras dengan Logika Fuzzy Mamdani

Analisis Rule Inferensi Mamdani dalam Menentukan Beasiswa Peningkatan Prestasi Akademik ( PPA)

SISTEM PAKAR PENENTUAN KESESUAIAN LAHAN BERDASARKAN FAKTOR PENGHAMBAT TERBESAR (MAXIMUM LIMITATION FACTOR) UNTUK TANAMAN PANGAN NINA SEVANI

MEMPREDIKSI PENENTUAN JUMLAH PRODUKSI MENGGUNAKAN FUZZY LOGIC METODE TSUKAMOTO PADA UD. BANALY FOOD

Optimalisasi Jumlah Produksi Jamu Jaya Asli Dengan Metode Fuzzy Tsukamoto

Muhammad Yudin Ritonga ( )

Proses Defuzzifikasi pada Metode Mamdani dalam Memprediksi Jumlah Produksi Menggunakan Metode Mean Of Maximum

IMPLEMENTASI FUZZY TERHADAP SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN DALAM MENENTUKAN KELAYAKAN PEMBIAYAAN PENGAJUAN KREDIT BARANG.

Penerapan Metode Fuzzy Mamdani Pada Rem Otomatis Mobil Cerdas

ANALISIS RULE INFERENSI SUGENO DALAM SISTEM PENDUKUNG PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Proses Pendiagnosaan Penyakit Menggunakan Logika Fuzzy Dengan Metode Mamdani

Pendapatan Masyarakat Disekitar Kampus dengan Adanya Mahasiswa Menggunakan Fuzzy

Logika Himpunan Fuzzy

PERANCANGAN SISTEM PERENCANAAN JUMLAH PRODUKSI ROTI MENGGUNAKAN METODE FUZZY MAMDANI

PREDIKSI PERMINTAAN PRODUK MIE INSTAN DENGAN METODE FUZZY TAKAGI-SUGENO

ANALISIS RULE INFERENSI FUZZY MAMDANI DALAM MENENTUKAN IPK AKHIR. Abstrak

SISTEM PAKAR DETEKSI PENYAKIT BALITA MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING - DEMPSTER SHAFER

JOBSHEET SISTEM CERDAS REASONING 2. Fuzzifikasi

SPK PENENTUAN TINGKAT KEPUASAN KONSUMEN PADA RESTORAN XYZ

Erwien Tjipta Wijaya, ST.,M.Kom

BAB IV IMPLEMENTASI DAN HASIL PENGUJIAN

Penerapan Metode Fuzzy Mamdani dalam Perencanaan Produksi Roti

SISTEM CERDAS DIAGNOSA PENYAKIT AYAM

Metode Fuzzy Inference System untuk Penilaian Kinerja Pegawai Perpustakaan dan Pustakawan

IMPLEMENTASI METODE FUZZY MAMDANI DALAM MEMPREDIKSI TINGKAT KEBISINGAN LALU LINTAS

PENDAPATAN MASYARAKAT DENGAN ADANYA KAMPUS MENGGUNAKAN FUZZY TSUKAMOTO

IMPLEMENTASI FUZZY RULE BASED SYSTEM UNTUK KLASIFIKASI BUAH MANGGA

JURNAL SAINS DAN SENI POMITS Vol. 2, No.1, (2013) ( X Print) 1

IMPLEMENTASI METODE FUZZY TSUKAMOTO PADA PENENTUAN HARGA JUAL BARANG DALAM KONSEP FUZZY LOGIC

PREDIKSI PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA KONSTRUKSI MENGGUNAKAN PENDEKATAN FUZZY LOGIC

BAB II: TINJAUAN PUSTAKA

PERBANDINGAN METODE TSUKAMOTO, METODE MAMDANI DAN METODE SUGENO UNTUK MENENTUKAN PRODUKSI DUPA (Studi Kasus : CV. Dewi Bulan)

Penentuan Produksi Makanan Berbasis Fuzzy Mamdani

SISTEM PAKAR UNTUK MENENTUKAN TIPE AUTISME PADA ANAK USIA 7-10 TAHUN MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING. Agam Krisna Setiaji

IMPLEMENTASI FUZZY MAMDANI DALAM SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MENENTUKAN KESESUAIAN BIDANG PEMINATAN MAHASISWA (STUDI KASUS : UNIVERSITAS POTENSI UTAMA)

Metode Mamdani Untuk Klasifikasi Dalam Prediksi Indeks Pembangunan Manusia Di Kota Banda Aceh

PENERAPAN LOGIKA FUZZY UNTUK MEMPREDIKSI CUACA HARIAN DI BANJARBARU

Jurnal Edik Informatika Penelitian Bidang Komputer Sains dan Pendidikan Informatika V3.i2( )

PENERAPAN METODE FUZZY MAMDANI DALAM MEMPREDIKSI TINGGINYA PEMAKAIAN LISTRIK ( STUDI KASUS KELURAHAN ABC )

Simulasi Pengaturan Lalu Lintas Menggunakan Logika Fuzzy

IMPLEMENTASI FUZZY MAMDANI PENENTUAN OPTIMASI PERSEDIAAN STOK PRODUK BARANG DALAM SEBUAH PERUSAHAAN DEFI IRWANSYAH

PENERAPAN METODE ALORITMA FUZZY MAMDANI PADA APLIKASI SPK PENENTUAN JUMLAH PRODUKSI BARANG CV.KURNIA ALAM DI JEPARA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Perekrutan Karyawan Tetap Dengan Fuzzy Inference System Metode Mamdani

SISTEM PAKAR PENENTUAN KESESUAIAN LAHAN BERDASARKAN FAKTOR PENGHAMBAT TERBESAR (MAXIMUM LIMITATION FACTOR) UNTUK TANAMAN PANGAN.

IMPLEMENTASI FUZZY MAMDANI DALAM MENENTUKAN PEMBELIAN CAT (STUDI KASUS PT. XYZ)

Prediksi Ketersediaan Beras di Masyarakat Menggunakan Logika Fuzzy Dalam Upaya Meningkatkan Ketahanan Pangan ( Studi Kasus di Kecamatan Harau)

ARTIFICIAL INTELLIGENCE MENENTUKAN KUALITAS KEHAMILAN PADA WANITA PEKERJA

PEMODELAN SISTEM FUZZY DENGAN MENGGUNAKAN MATLAB

Seminar Nasional Inovasi Dan Teknologi Informasi (SNITI 3) ISSN : Samosir, November 2016

STUDY TENTANG APLIKASI FUZZY LOGIC MAMDANI DALAM PENENTUAN PRESTASI BELAJAR SISWA (STUDY KASUS: SMP PEMBANGUNAN NASIONAL PAGAR MERBAU)

Sistem Pendukung Keputusan untuk Penentuan Kelolosan Beasiswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Menggunakan Metode Fuzzy

SIMULASI MENENTUKAN WAKTU MEMASAK BUAH KELAPA SAWIT MENGGUNAKAN FUZZY MAMDANI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

FUZZY INFERENCE SYSTEM UNTUK MENENTUKAN TINGKAT KOMPETENSI GURU DI BIDANG KUALIFIKASI AKADEMIK DAN PENGALAMAN MENGAJAR BERBASIS WEB

Penerapan Fuzzy Mamdani Pada Penilaian Kinerja Dosen (Studi Kasus STMIK Kaputama Binjai)

IMPLEMENTASI METODE FUZZY INFERENCE SYSTEM (FIS) TSUKAMOTO UNTUK PENENTUAN PERAWATAN KULIT BERDASARKAN JENISNYA

PENERAPAN FUZZY SUGENO DALAM SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MENENTUKAN KELAS PEMINATAN (STUDI KASUS : STMIK POTENSI UTAMA)

JURNAL SISTEM PREDIKSI INVENTORY BARANG MENGGUNAKAN METODE FUZZY TSUKAMOTO PREDICTION INVENTORY ITEMS USING FUZZY TSUKAMOTO

IMPLEMENTASI ALGORITMA LOGIKA FUZZY PADA PROSES SELEKSI PENERIMAAN MAHASISWA BARU (Diterapkan Pada Politeknik Kotabaru)

Analisis Fungsi Implikasi Max-Min dan Max-Prod Dalam Pengambilan Keputusan

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

PENENTUAN BIAYA DAYA LISTRIK MENGGUNAKAN FUZZY INFERENSI TSUKAMOTO

Sistem Pakar Penentuan Selera Konsumen Terhadap Menu Kopi Dengan Metode Fuzzy Logic

Metode Tsukamoto untuk Mendiagnosa Penyakit Infeksi pada Manusia

SIMULASI PENENTUAN GURU BERPRESTASI DENGAN METODE FUZZY LOGIC MAMDANI INFERENCE MENGGUNAKAN APLIKASI MATLAB

KASUS PENERAPAN LOGIKA FUZZY. Fuzzy tsukamoto, mamdani, sugeno

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN PROGRAM STUDI DI UNIVERSITAS MULAWARMAN MENGGUNAKAN METODE TSUKAMOTO (Studi kasus : Fakultas MIPA)

Sistem Pendukung Keputusan Dengan Metode Fuzzy SAW Untuk Penilaian Kinerja Dosen Politeknik Harapan Bersama Tegal

REVIEW PENERAPAN FUZZY LOGIC SUGENO DAN MAMDANI PADA SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PRAKIRAAN CUACA DI INDONESIA

DENIA FADILA RUSMAN

LOGIKA FUZZY. Kelompok Rhio Bagus P Ishak Yusuf Martinus N Cendra Rossa Rahmat Adhi Chipty Zaimima

Rancang Bangun Sistem Pakar untuk Diagnosis Penyakit Mulut dan Gigi dengan Metode Fuzzy Logic

IJCCS, Vol.x, No.x, July xxxx, pp. 1~5 ISSN: Perancangan Model Matematis Untuk Penentuan Jumlah Produksi di PT. XZY

METODOLOGI PENELITIAN

1.1. Latar Belakang Masalah

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PERAMALAN CUACA DENGAN MENGGUNAKAN LOGIKA FUZZY MAMDANI

IMPLEMENTASI FUZZY LOGIC DALAM MENENTUKAN PENDUDUK MISKIN (STUDI KASUS PADA BADAN PUSAT STATISTIK KOTA PAGARALAM)

FUZZY LOGIC CONTROL 1. LOGIKA FUZZY

Transkripsi:

SISTEM PAKAR KESESUAIAN LAHAN BERDASARKAN SYARAT TUMBUH TANAMAN MENGGUNAKAN METODE FUZZY MAMDANI Sudibyo, Pulung Nurtantio Andono 2,2 Jurusan Teknik Informatika, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas Dian Nuswantoro Semarang Jl. Nakula 5, Semarang 503, 024-35726 E-mail : dibyosj7@gmail.com,pulung@research.dinus.ac.id 2 Abstrak Pengetahuan pelaksana pertanian dalam menentukan kesesuaian lahan dengan jenis tanaman yang akan ditanam tentunya dapat meminimalisir resiko kegagalan hasil panen yang kemungkinan terjadi. Perubahan yang terjaadi dalam bidang teknologi informasi telah mendukung dan merubah cara penyebaran informasi dan pengetahuan, antara lain melalui penggunaan sistem pakar. Metode yang digunakan adalah Fuzzy Inference System (FIS) dengan model mamdani, berdasarkan data aktual, sistem ini akan menentukan kesesuaian lahan yang akan digunakan oleh satu jenis tanaman. Kata kunci: pertanian, sistem pakar, Fuzzy Mamdani. Abstract Implementing knowledge in determining the suitability of agricultural land by type of crop to be planted must be able to minimize the risk of crop failure is likely to occur. Terjaadi changes in the field of information technology has changed the way of support and dissemination of information and knowledge, including through the use of expert systems. The method used is Fuzzy Inference System (FIS) with mamdani models, based on actual data, the system will determine the suitability of land to be used by one type of plant. Keywords: farming, expert systems, fuzzy Mamdani.. PENDAHULUAN Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki sumber daya alam lahan terluas di dunia.dengan jumlah pulau 3.667 pulau yang terdiri dari pulau besar dan kecil, luas wilayah daratan Indonesia sekitar 200 juta hektar atau sekitar,5% luas daratan yang ada di bumi. 62 juta hektar (85%) dataran tersebut tersebar di empat pulau besar, yaitu Sumatra, Jawa, Kalimantan, Sulawesi, dan Papua. 23 juta hektar diantaranya merupakan lahan kering, sedangkan 39 juta hektar lainnya merupakan lahan basah, yang berupa rawa lebak maupun rawa pasang surut[]. Keberadaan internet memungkinkan sistem pakar dalam bidang pertanian ini dapat diakses dimana saja dan kapan saja serta dapat menjangkau ke seluruh daerah di Indonesia secara luas sebagai suatu sistem penunjang pembuatan keputusan yang terkomputasi untuk membantu petani dalam membuat keputusan melalui perencanaan yang baik sebelum melakukan tindakan apapun terhadap lahan mereka[3]. Pengolahan data sistem pakar ini menggunakan metode Fuzzy Inference System (FIS) dengan model mamdani mengingat banyaknya data karakteristik lahan yang nilainya tidak pasti. Kelebihan dari metode ini adalah kemampuannya dalam proses penalaran secara bahasa sehingga dalam perancangannya tidak memerlukan persamaan matematik yang

rumit. Beberapa alasan yang dapat diutarakan mengapa menggunakan logika fuzzy di antaranya adalah mudah dimengerti, memiliki toleransi terhadap data-data yang tidak tepat, mampu memodelkan fungsi-fungsi nonlinear yang sangat kompleks, dapat membangun dan mengaplikasikan pengalaman-pengalaman para pakar secara langsung tanpa harus melalui proses pelatihan, dapat bekerja sama dengan teknik-teknik kendali secara konvensional, dan didasarkan pada bahasa alami[2]. Kekurangan dari logika fuzzy ialah seringnya ditemukan kesulitan dalam menentukan preferensi atau parameter agar hasil yang dihasilkan akurat[4]. 2. METODE Di dalam base Mamdani sering juga dikenal dengan nama metode Max-Min, metode ini secara umum mempunyai 4 tahapan yaitu mendefinikan variabel fuzzy, inferensi, komposisi aturan, dan yang terakhir defuzzifikasi. Tabel 2. Data kondisi lahan dan jenis tanaman. Bulan/205 sh ph pa hp Januari 20 9 24 28 Februari 29 6 9 27 Maret 24 7 20 28 April 27 7 22 23 Mei 20 5 25 24 Juni 27 6 23 35 Juli 27 4 24 3 Agustus 28 5 2 6 September 23 4 9 22 Oktober 24 6 20 32 Keterangan : Sh ph pa hp : Suhu : ph : Persediaan Air : Hasil Panen µ[p] RENDAH= µ[p] SEDANG= µ[p] = 0 0 0 8 8 24 24 8 atau 30 8 24 24 30 24 24 30 30 Gambar 2. Himpunan Fuzzy dari Variabel Suhu µ[r] RENDAH= µ[r] SEDANG= µ[r] = 0 0 0 5 5 7 7 5 atau 0 5 7 7 0 7 7 0 0 Fungsi keanggotaan himpunan fuzzy Rendah, Sedang dan Tinggi dari Variabel ph dipresentasikan pada gambar 2.3 (3) (3) (4) (5) () (2) 2. Mendefinikan variabel fuzzy

Gambar 2.2 Himpunan Fuzzy dari Variabel ph µ[r] RENDAH= µ[r] SEDANG= µ[r] = 0 0 0 0 0 30 5 0 atau 30 0 5 5 30 5 5 30 30 Fungsi keanggotaan himpunan fuzzy Rendah, Sedang dan Tinggi dari Variabel Persediaan Air dipresentasikan pada gambar 2.2 (7) (8) SuhuRENDAH, Suhu SEDANG, Suhu, Persediaan AirRENDAH, Persediaan Air SEDANG, Persediaan Air, ph RENDAH, ph SEDANG, ph, Hasil Panen BERKURANG, Hasil PanenSEDANG, dan Hasil Panen. Dengan mengkombinasikan himpunanhimpunan fuzzy tersebut, maka di peroleh sembilan aturan fuzzy sebagai berikut : [R]= IF Suhu RENDAH and Persediaan Air RENDAH and ph RENDAH THEN Hasil Panen RENDAH [R2] = IF Suhu RENDAH and Persediaan Air SEDANG and ph SEDANG THEN Hasil Panen RENDAH [R3] = IF Suhu RENDAH and Persediaan Air and ph THEN Hasil Panen RENDAH [R4] = IF Suhu SEDANG and Persediaan Air RENDAH and ph RENDAH THEN Hasil Panen RENDAH [R5]= IF Suhu SEDANG and Persediaan Air SEDANG and ph SEDANG THEN Hasil Panen SEDANG [R6] = IF Suhu SEDANG and Persediaan Air SEDANG and ph THEN Hasil Panen [R7] = IF Suhu SEDANG and Persediaan Air and ph THEN Hasil Panen Gambar 3.3 Himpunan Fuzzy dari Variabel Persediaan Air 2.2 Pembentukan Rule Pembentukan rule adalah proses penggabungan banyak aturan berdasarkan data yang tersedia. Dari uraian diatas, telah terbentuk 2 himpunan fuzzy sebagai berikut : [R8] = IF Suhu and Persediaan Air and ph SEDANG THEN Hasil Panen [R9] = IF Suhu and Persediaan Air and ph THEN Hasil Panen

Berdasarkan sembilan aturan fuzzy tersebut, akan ditentukan nilai α dan z untuk masing-masing aturan, α adalah nilai keanggotaan anteseden dari setiap aturan, sedangkan z adalah nilai perkiraan yang akan ditanam dari setiap aturan. 3. HASIL DAN PEMBAHASAN 3. Memodelkan variabel fuzzy Ada 4 Variabel fuzzy yang akan dimodelkan, yaitu Suhu, Persediaan Air, ph dan yang terakhir adalah hasil panen. a. Variabel Suhu [R] Nilai keanggotaan himpunan RENDAH, SEDANG dan dari variabel Suhu dicari dengan : suhu = 25 o c µsuhusedang [25]=(30-25)/(30-24)= 5/6=0.833 µsuhu [25]=(25-24)/(30-24)=/6=0.66 b. Variabel Persediaan Air [R2] Nilai keanggotaan himpunanrendah, SEDANG dan dari variabel Persediaan Air dicari dengan : Ketersediaan air = 24m 3 µairsedang [24]=(30-24)/(30-5)= 6/5=0.4 µair [24]= (24-5)/(30-5)=9/5=0.6 c. Variabel ph [R3] Nilai keanggotaan himpunanrendah, SEDANG dan dari variabel ph dicari dengan : Dengan PH =8 µphsedang [8] =(0-8)/(0-7)= 2/3=0.66 µph [8] = (8-7)/(0-7) =/3=0.33 d. Variabel Hasil Panen [R4] Nilai keanggotaan himpunanrendah, SEDANG dan dari variabel Hasil Panen dicari dengan : Hasil Panen = 25ton µpanensedang [25] = (30-25)/(30-5)= 5/5=0.33 µpanen [25] = (25-22)/(30-5)=3/5=0.2 3.2 Komposisi Aturan [R5] = IF Suhu SEDANG and Persediaan Air SEDANG and ph SEDANG THEN Hasil Panen SEDANG α-predikat5 = μsuhusedang[x] μairsedang[y] μphsedang[z] = min (0,830,40,66) = 0,4 [R6] = IF Suhu SEDANG and Persediaan Air SEDANG and ph THEN Hasil Panen α-predikat6 = μsuhusedang[x] μairsedang[y] μph[z] = min (0,830,40,33) = 0,33 [R7] = IF Suhu SEDANG and Persediaan Air and ph THEN Hasil Panen α-predikat7 = μsuhusedang[x] μair[y] μph [z] = min (0,830,60,33) = 0,33 [R8] = IF Suhu and Persediaan Air and ph SEDANG THEN Hasil Panen

α-predikat8 = μsuhu[x] μair[y] μphsedang[z] = min (0,60,60,66) = 0,6 R9] = IF Suhu and Persediaan Air and ph THEN Hasil Panen α-predikat9 = μsuhu[x] μair[y] μph [z] = min (0,60,60,33) = 0,6 a=0,4(24-8)+24 a=26,4 3.4.2 Menu utama Gambar 4.3.2 Tampilan Menu Administrator 3.4.3 Dataset Hasil Panen 3.3 Defuzzifikasi Dengan menggunakan rumus (), maka dapat dilakukan perhitungan sebagai berikut : = 348.56 46.28 Z*= 2.5242006 Hasil perhitungan diatas menunjukkan bahwa menggunakan metode fuzzy Mamdani memprediksi jumlah hasil panen sayur sebanyak 2 Kwintal. 3.4 Sistem Pakar 3.4. Form Login Gambar 4.3.3 adalah data data hasil panen 3.4.4 Form Kelola data Gambar 4.3.4 Form kelola data sistem Gambar 4.3. Form login fuzzy mamdani sistem pakar tingkat kesesuaian lahan 4. KESIMPULAN DAN SARAN Berdasarkan pembahasan mengenai Penerapan Metode Fuzzy Mamdani dalam Memprediksi jumlah hasil panen tanaman

sayur berdasarkan data yang diperoleh, maka dapat disimpulkan :. Logika fuzzy dengan metode Mamdani efektif diterapkan dalam aplikasi untuk membantu pihak yang terkait dalam memprediksi tingkat kesesuaian lahanberdasarkan data variabelvariabel ditinjau dari hasil pengujian aplikasi. 2. Dari hasil uji coba prediksi dengan menggunakan aplikasi diperoleh nilai prediksi yang memenuhi syarat sebesar 86,67% dari data yang dipilih. Adapun saran-saran yang diberikan penulis untuk pengembangan aplikasi sistem pakar tingkat kesesuaian lahan ini :. Diharapkan dengan adanya sistem ini dapat dimanfaatkan oleh pengguna yang terkait semaksimal mungkin. 2. Aplikasi sistem pakar ini diharapkan terus dikembangkan sesuai kebutuhan yang ada. 3. Diperlukan peran aktif petugas dan anggota dalam pengelolaan dan pemanfataan aplikasi sistem pakar tingkat kesesuaian lahan. DAFTAR PUSTAKA [] Enseklopedi Nasional Indonesia juz 7. [2] T.Sutojo, Edy Mulyanto, Vincent Suhartono, Kecerdasan Buatan. Semarang: Andi, 20. [3] Nina Sevani, Marimin, Heru Sukoco, SISTEM PAKAR PENENTUAN KESESUAIAN LAHAN BERDASARKAN FAKTOR PENGHAMBAT TERBESAR (MAXIMUM LIMITATION FACTOR) UNTUK TANAMAN PANGAN Jurnal Informatika Vol. 0, NO., Mei 2009: 23 3 [4] Fadlie.(205). Pengertian Pertanian Indonesia http://www.budidaya.web.id/pertanian. html [5] Yakub, Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta: Graha Ilmu, 202. [6] Fitriana Susanti, Sri Winiarti, SISTEM PAKAR PENENTUAN KESESUAIAN LAHAN PERTANIAN UNTUK PEMBUDIDAYAAN TANAMAN BUAHBUAHAN Jurnal Sarjana Teknik Vol No, Juni 203 [7] Kementrian Sekretaiat Negara (200). Geografi Indonesia http://www.indonesia.go.id/in/sekilasindonesia/geografi-indonesia [8] Natural Nusantara (205). Budidaya Kedelai http://www.produknaturalnusantara.co m/panduan-teknis-budidayapertanian/panduan-cara-budidayakedelai/ [9] http://bbsdlp.litbang.pertanian.go.id/ev aluasi_lahan.php