BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini, seiring dengan persaingan pasar yang semakin ketat, banyak perusahaan

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. dan pada giliran nya laba akan menurun. berusaha melakukan berbagai kegiatan yang menunjang, kegiatan

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini pengaruh era globalisasi berdampak cukup tinggi pada

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini perekonomian Indonesia akan menuju pada suatu system

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu kebutuhan manusia adalah makanan dan minuman, kebutuhan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB I PENDAHULUAN. Dengan perkembangan dan kemajuan teknologi yang sangat pesat pada zaman

BAB I. Perkembangan perekonomian di Indonesia pada saat ini cukup pesat, hal ini

BAB I PENDAHULUAN. Pada saat ini persaingan yang terjadi pada perusahaan yang bergerak dalam

BAB I PENDAHULUAN. Bersamaan dengan semakin majunya teknologi dan perkembangan yang

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini pembangunan ekonomi Indonesia berhasil mencapai laju

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini, industri informasi semakin penting keberadaannya

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan kemajuan teknologi yang makin modern, masyarakat juga

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. keinginan dan kebutuhan konsumen maka produsen perlu memahami perilaku

BAB 1 PENDAHULUAN. baru. Perusahaan harus dapat menentukan strategi pemasaran yang tepat agar

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi ini, seiring dengan perkembangan perekonomian di Indonesia, maka

BAB I PENDAHULUAN. Bandung merupakan sebuah kota yang sedang berkembang. Sejalan dengan

BAB V KESIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN. Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh penulis tentang Kinerja Atribut Produk serta

BAB II. LANDASAN TEORI

II. LANDASAN TEORI. Menurut Basu Swasstha DH dan Ibnu Sukotjo (2002:179) pemasaran adalah:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. membawa banyak sekali perubahan pada sistem pemasaran perusahaan. Persaingan

BAB I PENDAHULUAN. Dalam kondisi perekonomian seperti saat ini, kenyataannya bahwa banyak

BAB I PENDAHULUAN. yang begitu ketat antara perusahaan satu dengan perusahaan yang lainnya,

ABSTRAK. Universitas Kristen Marantha

BAB 1 PENDAHULUAN. perbaikan pada beberapa komponen pada sebuah kendaraan. perawatan dan perbaikan salah satu elemen kendaraan misal bengkel Dinamo.

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu aset tak terwujud dalam suatu perusahaan adalah ekuitas yang diwakili

BAB I PENDAHULUAN. Dalam konteks teori perilaku konsumen, kepuasan lebih banyak didefenisikan

BAB I PENDAHULUAN. perekonomian, khususnya pada sektor perbankan. Suatu Perusahaan yang telah mencapai

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Merek dan segala sesuatu yang diwakilinya merupakan aset yang paling penting,

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di Kampoeg Wisata Tabek Indah Resort yang beralamat

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia saat ini sedang giat-giatnya melakukan pembangunan di berbagai

BAB 1 PENDAHULUAN. berubah, yang awalnya pemasaran berwawasan transaksi (transactional

BAB I PENDAHULUAN. masalah. Kebanyakan konsumen, baik konsumen individu maupun pembeli. Pada proses pengambilan keputusan biasanya konsumen

BAB I PENDAHULUAN. konsumen. Perilaku konsumen juga akan menentukan proses pengambilan

BAB I PENDAHULUAN. Semakin bertambahnya penduduk, maka akan bertambah pula tenaga kerja.

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian. Dalam penelitian ini subjeknya adalah nasabah yang menerima fasilitas

BAB I PENDAHULUAN. untuk mendapatkan konsumen sebanyak-banyaknya guna mengkonsumsi produk

METODE PENELITIAN. Dalam hal ini yang menjadi objek penelitian adalah konsumen yang pernah

BAB I PENDAHULUAN. Semakin ketatnya persaingan membuat para pelaku usaha semakin

BAB V PENUTUP. menggunakan Analisis Regresi Linear Berganda dengan bantuan program IBM

BAB 1 PENDAHULUAN. dari sudut pandang ruang dan waktu. Persaingan yang ketat inipun tidak hanya

BAB I PENDAHULUAN. memberikan dasar bagi penyusunan strategi pemasaran pada perusahaan. dalam keputusan pembelian yang dilakukan.

BAB I PENDAHULUAN UKDW. yang sangat pesat secara tidak langsung telah merubah pola hidup dan pola pikir

BAB I PENDAHULUAN. Air merupakan salah satu kebutuhan hidup yang terpenting, karena UKDW

BAB V KESIMPULAN DAN IMPLIKASI MANAJERIAL

BAB I PENDAHULUAN. Perekonomian Indonesia telah memasuki era globalisasi, dimana

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ANALISIS PENGARUH KEMASAN PRODUK TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN PADA MASYARAKAT UMUM DI BEKASI ( Studi Kasus pada UKM Putri Bakery ) Oleh : Kopita Komal

PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUASSAN PENGGUNA UNIVERSITAS CIPUTRA LIBRARY SURABAYA. Oleh Diajeng Variant C ( )

BAB I PENDAHULUAN. Canggihnya teknologi saat ini banyak menyuguhkan beberapa saranasarana

STRATEGI PEMASARAN PRODUK BAN SEPEDA MOTOR DENGAN TEORI PERMAINAN (GAME THEORY) UNTUK MENINGKATKAN MINAT KONSUMEN DI WILAYAH SURABAYA SELATAN SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN UKDW. menggunakan produk atau jasa dari perusahaan. harus mampu menciptakan, memelihara, melindungi dan membangun image

BAB I PENDAHULUAN. relatif lebih bebas akibat dikuranginya proteksi dalam perdagangan internasional.

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan sehari-hari. Untuk mencapai tempat-tempat yang jauh, akan lebih cepat

BAB I PENDAHULUAN. Semakin maju perkembangan teknologi, semakin marak pula

BAB I PENDAHULUAN. (UNESCO), terhadap kualitas pendidikan di Negara-negara berkembang di Asia

STRATEGI PEMASARAN DAN PENGARUHNYA TERHADAP PENINGKATAN PENJUALAN PRODUK MOTOR HONDA DI PT. PUTRA SULAWESI SEJATI PERKASA GORONTALO

BAB I PENDAHULUAN. Dengan berkembangnya perekonomian, semakin berkembang pula kegiatan

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan perbankan menawarkan tradisi pelayanan terbaik melalui penyediaan

BAB I PENDAHULUAN. Sejak krisis melanda Indonesia tidak sedikit perusahaan yang mengalami

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Sejarah Perdagangan dunia telah dimulai sejak sistem barter timbul. Sistem

BAB I PENDAHULUAN. Di tengah krisis ekonomi yang berkepanjangan, membuat setiap masyarakat

BAB I PENDAHULUAN. kebutuhan konsumen yang semakin beragam. Seiring dengan semakin

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan yang lain, melainkan antara satu supply chain dengan supply

PENGARUH ADVERTISING DALAM RANGKA MENINGKATKAN VOLUME PENJUALAN AIR MINUM DALAM KEMASAN (STUDI KASUS PT. MAAN GHODAQO SHIDDIQ LESTARI JOMBANG)

BAB V ANALISA. terbanyak dalam segmen ini adalah sebagai wiraswasta dengan pendapatan

(Survei terhadap nasabah Bank Rakyat Indonesia) DRAFT SKRIPSI. Untuk memenuhi salah satu syarat penyusunan skripsi guna

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. saat ini menimbulkan persaingan yang ketat diantara para produsen. mobil di Indonesia. Masuknya mobil-mobil import turut meramaikan

BAB 1 PENDAHULUAN. keinginan konsumen serta perubahan yang terjadi dalam menempatkan orientasi. kepada kepuasan pelanggan sebagai tujuan utama.

BAB 1 PENDAHULUAN. memenuhi kebutuhan dan keinginan para konsumen sangat tergantung pada

BAB I PENDAHULUAN. yang disebabkan oleh keadaan politik dan stabilitas yang tidak menentu ditambah

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan dunia usaha pada saat ini sangat ditentukan oleh

BAB I PENDAHULUAN. selalu bersaing dalam menarik konsumen. Para pengusaha sebagai produsen harus saling

BAB I PENDAHULUAN. ekonomi, dimana krisis rupiah dan krisis kepercayaan yang terus berlangsung

BAB I PENDAHULUAN. sekarang ini antar perusahaan bersaing ketat memperebutkan perhatian konsumen

BAB 1 PENDAHULUAN UKDW. pastinya dapat mendatangkan keuntungan bagi produsennya.

BAB 1 PENDAHULUAN. persaingan semakin ketat, khususnya pada perusahaan sabun mandi. Saat ini ada

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pada era globalisasi ini, persaingan bisnis yang dihadapi perusahaanperusahaan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Bab 1. Pendahuluan 1 BAB 1 PENDAHULUAN. Dewasa ini, tingkat kemajuan di berbagai bidang perekonomian dan

MAKALAH MANAJEMEN PEMASARAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. jasa untuk memperoleh laba agar dapat terus hidup dan berkembang. Untuk

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang (beranda.miti.or.id)

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini perkembangan dunia usaha mengalami kemajuan yang. tersebut. Banyak produk elektronik yang beragam jenis dan variasi yang

BAB I PENDAHULUAN. yang ada di pasar untuk membeli produknya. merek yang mapan, sehingga telah memiliki kekuatan pasar. Di tengah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif verifikatif yang

BAB I PENDAHULUAN. terjadi di antara berbagai perusahaan yang sejenis. Oleh karena itu semua perusahaan

LANDASAN TEORI. memberikan informasi mengenai barang atau jasa dalam kaitannya dengan. memuaskan kebutuhan dan keinginan manusia.

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Pada saat ini, seiring dengan persaingan pasar yang semakin ketat, banyak perusahaan dengan kreatifitas yang rendah dalam strategi pemasaran hanya mendapat keuntungan yang kecil bahkan merugi dalam penjualan mereka. Oleh karena itu, untuk menghasilkan keuntungan yang kompetitif, tugas pemasaran harus berhadapan dengan identifikasi dan pemenuhan kebutuhan sosial manusia. Salah satu definisi singkat dari kegiatan pemasaran menurut Kotler and Keller (2006:5) yaitu pemenuhan kebutuhan yang menguntungkan. Selain itu, kegiatan pemasaran dapat membuat, mempromosikan, dan menyediakan barang, jasa, kejadian, pengalaman, orang, perlengkapan, organisasi, informasi, dan ide-ide kepada target pasar. Untuk menerapkan kegiatan pemasaran, peran konsumen sangat penting dalam mencapai tujuan pemasaran. Konsumen adalah orang yang memberikan respon terhadap kegiatan pemasaran, khususnya dalam proses pengambilan keputusan untuk pembelian. Pada saat konsumen memutuskan untuk membeli apa yang ditawarkan pasar, ini berarti tawaran tersebut memenuhi keinginan konsumen. Didalam pemasaran ada empat elemen bauran pemasaran, yaitu: produk, promosi, harga dan saluran distribusi (Kotler 2003:18). Dalam penelitian ini salah satu elemen dalam bauran pemasaran yang akan ditelaah adalah produk. Elemen ini dipilih karena produk berhubungan dengan pembahasan penelitian ini yang berfokus pada desain elemen visual kemasan produk. Desain kemasan produk harus diperhatikan oleh perusahaan untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan konsumen karena biasanya desain kemasan produk

2 menjadi alasan utama bagi pembeli untuk membeli produk. Kemenarikan suatu kemasan tidak lepas dari sasaran pasar yang dituju oleh kemasan tersebut. Kemasan tidak hanya membawa identitas suatu produk, tetapi lebih jauh lagi kemasan mencerminkan image produsen dan menjangkau selera konsumen. Kemasan juga merupakan faktor penting pada saat suatu produk hendak berpindah sasaran atau menaikkan segmen dari segmen menengah kebawah menuju segmen menengah ke atas. Penulis memilih untuk mendiskusikan struktur fisik produk adalah karena unsur produklah yang pertama kali dilihat oleh konsumen sebelum melakukan pembelian. Karakteristik produk memiliki peranan penting dalam memberikan pengaruh kepada konsumen untuk memilih produk tersebut atau memilih produk lain. Melalui tampilan elemen visual desain kemasan yang meliputi : bentuk, bahan, warna, simbol/merek/logo, tipografi, gambar/ilustrasi, dan bahasa gambar, tataletak / layout, konsumen dapat ditarik untuk membeli dan memiliki keinginan untuk memiliki produk yang ditawarkan. PT. Cokelat Sumber Rasa Bandung merupakan salah satu badan usaha swasta yang bidang usahanya adalah menjual cokelat butir dan cokelat batangan dengan merek Zipla. PT. Cokelat Sumber Rasa Bandung juga merupakan distributor utama (authorized main dealer) cokelat batangan untuk wilayah Jawa Barat, Jakarta, dan sekitarnya. Menyadari betapa pentingnya strategi pemasaran agar dapat bertahan dan merebut pangsa pasar didalam menghadapi persaingan yang tinggi, oleh karena itu PT. Cokelat Sumber Rasa Bandung melakukan kegiatan desain elemen visual kemasan produk cokelat butir Zipla dengan tujuan untuk meningkatkan minat beli konsumen terhadap produk cokelat butir Zipla. Salah satu bentuk kegiatan pemasaran yang dilakukan PT. Cokelat Sumber Rasa Bandung adalah kegiatan membuat desain elemen visual kemasan cokelat butir Zipla. Desain elemen visual kemasan kemasan produk yang dilakukan PT. Cokelat Sumber Rasa

3 Bandung mempunyai tujuan untuk memperkenalkan produk cokelat butir Zipla ke masyarakat dengan penampilan yang baru dan diharapkan mampu meningkatkan minat beli konsumen terhadap produk cokelat butir Zipla. Berdasarkan uraian di atas, maka penulis berminat untuk melakukan penelitian yang berkaitan dengan kegiatan desain elemen visual kemasan produk yang dilakukan oleh PT. Cokelat Sumber Rasa Bandung, apakah desain elemen visual kemasan produk tersebut dapat meningkatkan minat beli cokelat butir Zipla. Oleh karena itu penulis merumuskannya dalam judul penelitian: Pengaruh Desain Elemen Visual Kemasan Produk Cokelat Butir Zipla Terhadap Minat Beli Konsumen Pada PT. Cokelat Sumber Rasa Bandung 1.2 Identifikasi Masalah Berdasarkan latar belakang penelitian di atas, maka identifikasi masalah yang akan dibahas adalah : 1. Bagaimana pelaksanaan kegiatan desain elemen visual kemasan produk coklat butir Zipla pada PT Cokelat Sumber Rasa? 2. Sejauh mana pengaruh kegiatan desain elemen visual kemasan produk coklat Zipla dalam meningkatkan minat beli konsumen terhadap produk coklat butir Zipla pada PT Cokelat Sumber Rasa?

4 1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian Maksud penulis melakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana kegiatan desain elemen visual kemasan produk yang dilakukan oleh perusahaan ritel cokelat butir Zipla dan distributor cokelat bantangan (PT. Cokelat Sumber Rasa Bandung) serta bagaimana pengaruhnya terhadap minat beli konsumen. Sedangkan yang menjadi tujuan dari penelitian ini adalah : 1. Untuk mengetahui Bagaimana pelaksanaan kegiatan desain elemen visual kemasan produk coklat Zipla pada PT Cokelat Sumber Rasa. 2. Untuk mengetahui sejauh mana pengaruh kegiatan desain elemen visual kemasan produk coklat Zipla dalam meningkatkan minat beli konsumen terhadap produk coklat butir zipla pada PT Cokelat Sumber Rasa. 1.4 Kegunaan Hasil Penelitian Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat sebagai berikut: 1. Bagi perusahaan diharapkan hasil penelitian ini dapat menambah masukan dan sebagai bahan pertimbangan yang dapat dijadikan informasi dalam pengambilan keputusan demi tercapainya tujuan perusahaan di bidang produk khususnya pelaksanaan kegiatan desain elemen visual kemasan produk. 2. Bagi penulis, dengan penelitian ini diharapkan penulis dapat lebih mengetahui dan memperoleh keterangan yang lebih dalam tentang manajemen pemasaran terutama dalam kegiatan desain kemasan produk.

5 1.5 Kerangka Pemikiran dan Hipotesis Untuk menjelaskan kegiatan desain elemen visual kemasan produk terhadap minat beli konsumen, maka dapat digambarkan dalam model kerangka pemikiran pada gambar 1.1 dibawah ini: Manajemen $$ Pemasaran Bauran Pemasaran Produk (product) Pelaksanaan kegiatan desain elemen visual kemasan produk Rangsangan Minat beli Meningkat Umpan balik Gambar 1. 1 Skema Kerangka Pemikiran Philip Kotler (2003:17) mengatakan bahwa bauran pemasaran adalah: Seperangkat alat pemasaran yang digunakan perusahaan untuk terus-menerus mencapai tujuan pemasarannya di pasar sasaran. Menurut Booms dan Bitner (1985:69) bauran pemasaran adalah produk (product), harga (price), tempat (place), promosi (promotion), bukti fisik (physical evidence) dan proses (process). Mempelajari konsumen akan memberikan petunjuk bagi pengembangan produk baru, keistimewaan produk, harga, saluran pemasaran, pesan iklan, dan elemen bauran pemasaran lainnya.

6 Kegiatan pemasaran yang dilakukan oleh PT Cokelat Sumber Rasa Bandung bertujuan untuk meningkatkan minat beli konsumen pada produk yang dihasilkan dan akhirnya dapat menghasilkan laba atau keuntungan. Salah satu kegiatan pemasaran yang dapat dilakukan oleh PT Cokelat Sumber Rasa Bandung adalah kegiatan desain elemen visual kemasan produk yang kemudian menghasilkan produk dengan kemasan baru dan diharapkan dapat memberikan dampak terhadap perilaku minat beli konsumen terhadap produk coklat Zipla tersebut. Minat beli konsumen salah satunya dipengaruhi oleh persepsi konsumen terhadap suatu produk. Kemasan memberikan informasi suatu produk di tempat penjualan yang pada akhirnya akan menjadi stimulus untuk membentuk suatu persepsi tersendiri. Diharapkan persepsi yang diterima oleh konsumen melalui kemasan merupakan persepsi yang positif sesuai dengan harapan produsen. Berdasarkan kerangka pemikiran di atas, maka dapat diambil suatu hipotesis sebagai berikut: Jika pelaksanaan kegiatan desain elemen visual kemasan produk cokelat butir Zipla dapat dikelola dengan tepat dan sesuai dengan kebutuhan pasar konsumen, maka akan meningkatkan minat beli konsumen produk cokelat butir Zipla pada PT Cokelat Sumber Rasa Bandung.

7 1.6 Metode Penelitian 1.6.1 Metode Penelitian Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif analisis, yaitu suatu penelitian dengan membuat gambaran secara sistematis mengenai fakta-fakta sesuai dengan data yang diperoleh, kemudian data tersebut disusun, dianalisis, dan disimpulkan. Dalam penelitian ini terdapat dua variabel, yaitu: 1. Variabel bebas (independent variable), yaitu variabel yang mempengaruhi variabel lain yang tidak bebas. Berdasarkan judul penelitian di atas, variabel bebasnya (X) adalah desain elemen visual kemasan produk cokelat butir Zipla yang dimiliki oleh PT Cokelat Sumber Rasa. 2. Variabel tidak bebas (dependent variable), yaitu variabel yang dipengaruhi oleh variabel lainnya. Dalam penelitian ini, variabel tidak bebasnya (Y) adalah minat beli konsumen terhadap produk cokelat butir dan cokelat batang Zipla (dalam Rupiah). 1.6.2 Teknik Pengumpulan Data Ada dua metode yang digunakan dalam penelitian ini, yaitu: 1. Studi lapangan (field research) Merupakan metode pengumpulan data yang dilakukan untuk mendapatkan data primer, yaitu data yang diperoleh dengan cara peninjauan langsung pada PT Cokelat Sumber Rasa. Penelitian ini dilakukan dengan cara: a. Wawancara (interview) Melakukan tanya jawab secara langsung dengan pihak perusahaan yang dapat memberikan keterangan yang bermanfaat bagi penelitian ini.

8 b. Pengamatan (observation) Melakukan pengamatan secara langsung ke perusahaan untuk melihat langsung kegiatan perusahaan, khususnya mengenai desain ulang kemasan produk. c. Kaji dokumen Melakukan penelaahan terhadap dokumen-dokumen yang dimiliki perusahaan yang dapat memberikan informasi tentang pelaksanaan desain ulang kemasan produk. d. Kuesioner Kuesioner adalah alat utama yang digunakan dalam penelitian ini, berupa daftar pertanyaan yang diberikan kepada para responden. 2. Studi kepustakaan (library research) Mengumpulkan data sekunder untuk melengkapi data primer dengan cara membaca dan mempelajari buku-buku referensi, pencatatan berbagai literatur yang berhubungan dengan permasalahan yang diteliti oleh peneliti. 1.6.3 Teknik Pengolahan Data Karena data yang terkumpul meliputi data kualitatif dan kuantitatif, maka dalam pengolahannya dibedakan menurut sifatnya. Untuk mengolah data kualitatif, dilakukan dengan cara merumuskan dan mendeskripsikan hasil wawancara, observasi, kaji dokumen, dan penyebaran kuesioner, sedangkan untuk mengolah data kuantitatif, dilakukan analisis dalam bentuk angka atau perhitungan dan diselesaikan dengan metode statistika, yaitu dengan menggunakan koefisien korelasi, dan koefisien determinasi. Pengertiannya adalah sebagai berikut:

9 a. Koefisien korelasi merupakan indeks atau bilangan yang digunakan untuk mengukur keeratan (kuat, lemah, atau tidak ada) hubungan antarvariabel. b. Koefisien Penentu (Koefisien Determinasi), menjelaskan besarnya pengaruh nilai suatu variabel (variabel x) terhadap naik turunnya (variasi) nilai variabel lainnya (variabel y). Dimana : Variabel x : Desain Elemen Visual Kemasan Produk Variabel y : Minat Beli Responden 1.7 Lokasi dan Waktu Penelitian Dalam rangka penulisan skripsi ini, penulis mengadakan penelitian di PT Cokelat Sumber Rasa yang berlokasi di Jl. Bihbul Raya No.95 Kopo-Sayati, Bandung. 1.8 Sistematika Penulisan Struktur penulisan yang penulis akan bahas sesuai dengan judul penelitian yang akan di lakukan adalah sebagai berikut: Bab I Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Penelitian 1.2 Identifikasi Masalah 1.3 Maksud dan Tujuan penelitian 1.4 Kegunaan Penelitian 1.5 Kerangka Pemikiran 1.6 Metodologi Penelitian 1.7 Lokasi dan Waktu Penelitian 1.8 Sistematika Penulisan

10 Bab II Tinjauan Pustaka 2.1 Pemasaran dan Manajemen Pemasaran 2.2 Produk, Bauran Produk, dan Pengembangan Produk 2.3 Kemasan Produk 2.4 Minat Beli Konsumen Bab III Objek dan Metode Penelitian 3.1 Objek Penelitian 3.2 Metode Penelitian Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan 4.1 Gambaran Umum Perusahaan 4.2 Pelaksanaan Kegiatan Desain Elemen Visual Kemasan Produk 4.3 Analisis Pengaruh Aspek Desain Elemen Visual Kemasan Terjadap Minat Beli Responden Bab V Kesimpulan dan Saran 5.1 Kesimpulan 5.2 Saran