PONTIANAK DALAM PANGAN BERBAHAN BAKU LIDAH BUAYA

dokumen-dokumen yang mirip
KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS Es Dawet Lidah Buaya

I. PENDAHULUAN. Tanaman lidah buaya (Aloe vera) berasal dari kepulauan Canary. vitamin, mineral yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

TUGAS POKOK DAN FUNGSI SATUAN KERJA DINAS PERTANIAN DAN PETERNAKAN PROVINSI KALIMANTAN TENGAH

BUPATI TAPIN PERATURAN BUPATI TAPIN NOMOR 12 TAHUN 2013 TENTANG PEDOMAN PERCEPATAN PENGANEKARAGAMAN KONSUMSI PANGAN BERBASIS SUMBER DAYA LOKAL

I. PENDAHULUAN. Tanaman lidah buaya sudah dimanfaatkan sebagai tanaman hias, bahan

PEMANFAATAN JENIS POHON. (Avicennia spp.) SEBAGAI BAHAN

WALIKOTA PONTIANAK PROVINSI KALIMANTAN BARAT PERATURAN DAERAH KOTA PONTIANAK NOMOR 5 TAHUN 2015 TENTANG

BAB I PENDAHULUAN. terlebih keuntungan dalam sektor pertanian. Sektor pertanian terutama

BAB I PENDAHULUAN. bagi konsumennya sehingga tercipta persaingan yang cukup ketat. Produk

PERATURAN MENTERI PERINDUSTRIAN REPUBLIK INDONESIA TENTANG PETA PANDUAN (ROAD MAP) PENGEMBANGAN INDUSTRI UNGGULAN PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN KONAWE UTARA PERATURAN DAERAH KABUPATEN KONAWE UTARA NOMOR 5 TAHUN 2011 T E N T A N G DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

I. PENDAHULUAN. melalui nilai tambah, lapangan kerja dan devisa, tetapi juga mampu

I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara berkembang yang memiliki sumber daya alam yang

X. REKOMENDASI KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KAWASAN AGROPOLITAN BERKELANJUTAN BERBASIS PETERNAKAN SAPI POTONG TERPADU DI KABUPATEN SITUBONDO

WALIKOTA BATU PROVINSI JAWA TIMUR PERATURAN WALIKOTA BATU NOMOR 84 TAHUN 2016 TENTANG

BUPATI SUKAMARA PERATURAN BUPATI KABUPATEN SUKAMARA NOMOR 23 TAHUN 2008 T E N T A N G

BAB I PENDAHULUAN. adalah jamur konsumsi (edible mushroom). Jamur konsumsi saat ini menjadi salah

WALIKOTA BENGKULU PROVINSI BENGKULU PERATURAN WALIKOTA BENGKULU NOMOR 23 TAHUN 2016 TENTANG PERCEPATAN KEDAULATAN PANGAN MELALUI SERTIFIKASI BENIH

XI. PENGEMBANGAN AGROINDUSTRI UBI KAYU

GUBERNUR PROVINSI KALIMANTAN UTARA

I. PENDAHULUAN. Tabel 1. Nilai PDB Komoditas Hortikultura Berdasarkan Harga Berlaku Periode (Milyar Rp) No Komoditas

I. PENDAHULUAN. sangat penting untuk mencapai beberapa tujuan yaitu : menarik dan mendorong

V. KEBIJAKAN, STRATEGI, DAN PROGRAM

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

TINJAUAN PUSTAKA. antar negara yang terjadi pada awal abad ke-19, menyebabkan tanaman kedelai

I. PENDAHULUAN. Pembangunan sektor pertanian sebagai bagian integral dari pembangunan

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara yang beriklim tropis dan mempunyai

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara agraris yang sebagian besar penduduknya hidup dari

WALIKOTA TASIKMALAYA

I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA NOMOR 6 TAHUN 2013 TENTANG

GUBERNUR PAPUA BARAT

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG. Usaha sektor peternakan merupakan bidang usaha yang memberikan

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 22 TAHUN 2009 TENTANG KEBIJAKAN PERCEPATAN PENGANEKARAGAMAN KONSUMSI PANGAN BERBASIS SUMBER DAYA LOKAL

BUPATI CILACAP PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN BUPATI CILACAP NOMOR 117 TAHUN 2017 TENTANG

BAB I PENDAHULUAN. Limbah dibedakan menjadi dua yaitu limbah anorganik dan limbah

BUPATI BLITAR PERATURAN BUPATI BLITAR NOMOR 42 TAHUN 2011 TENTANG PENJABARAN TUGAS DAN FUNGSI DINAS PETERNAKAN KABUPATEN BLITAR BUPATI BLITAR,

PERATURAN WALIKOTA TASIKMALAYA Nomor : 3C Tahun 2008 Lampiran : 1 (satu) berkas TENTANG

PERANAN SEKTOR PERTANIAN KHUSUSNYA JAGUNG TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI KABUPATEN JENEPONTO Oleh : Muhammad Anshar

PENGANTAR AGRIBISNIS

Pengembangan Sektor Agro dan Wisata Berbasis One Sub-District One Misi Misi pengembangan Produk Unggulan Daerah Kab.

1. I. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 68 TAHUN 2002 TENTANG KETAHANAN PANGAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

INSTRUKSI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 7 TAHUN 2016 TENTANG PERCEPATAN PEMBANGUNAN INDUSTRI PERIKANAN NASIONAL PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

BUPATI MADIUN SALINAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN MADIUN NOMOR 13 TAHUN 2011 TENTANG ORGANISASI PERANGKAT DAERAH KABUPATEN MADIUN

I. PENDAHULUAN. kontribusi besar dalam pengembangan pertanian di Indonesia. Dalam beberapa

AGRIBISNIS. Sessi 3 MK PIP. Prof. Rudi Febriamansyah

RINGKASAN EKSEKUTIF HENNY NURLIANI SETIADI DJOHAR IDQAN FAHMI

BUPATI PURWOREJO PERATURAN BUPATI PURWOREJO NOMOR : 30 TAHUN 2008 TENTA NG

BAB I PENDAHULUAN. penting di Indonesia termasuk salah satu jenis tanaman palawija/ kacang-kacangan yang sangat

BUPATI BANYUWANGI PERATURAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 11 TAHUN 2009 TENTANG

C. Program. Berdasarkan klaim khasiat, jumlah serapan oleh industri obat tradisional, jumlah petani dan tenaga

PENGUKURAN KINERJA PRIORITAS KEEMPAT

1. PENDAHULUAN. perbaikan kualitas sumberdaya manusia. Untuk mendukung pengadaan ikan

PENDAHULUAN. pangan nasional. Komoditas ini memiliki keragaman yang luas dan berperan

PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 68 TAHUN 2002 TENTANG KETAHANAN PANGAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN DAERAH KABUPATEN OGAN KOMERING ULU SELATAN NOMOR 3 TAHUN 2013 TENTANG

RENCANA AKSI DINAS PERTANIAN DAN PANGAN KAB. BLITAR TH 2018

WALIKOTA PEKALONGAN PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN DAERAH KOTA PEKALONGAN NOMOR 9 TAHUN 2016 TENTANG KETAHANAN PANGAN

Koro Pedang (Canavalia Sp.) komoditas multiguna yang terlupakan

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN GARUT

Dengan Persetujuan Bersama DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KOTA BENGKULU Dan WALIKOTA BENGKULU MEMUTUSKAN:

BAB I PENDAHULUAN. occidentale L.) seluas ha, tersebar di propinsi Sulawesi. Tenggara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Selatan, Nusa Tenggara Timur,

LEMBARAN DAERAH KOTA SUNGAI PENUH NOMOR 21 TAHUN 2010

BAB I PENDAHULUAN. kurangnya pemahaman dari masyarakat dalam pengolahan lahan merupakan

W A L I K O T A Y O G Y A K A R T A PERATURAN WALIKOTA YOGYAKARTA NOMOR 82 TAHUN 2008 TENTANG

KEBIJAKAN DAN STRATEGI OPERASIONAL PENGEMBANGAN BIOINDUSTRI KELAPA NASIONAL

I. PENDAHULUAN. Sektor pertanian merupakan sektor yang penting dalam menopang kehidupan

PENDAHULUAN 1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Pangan merupakan kebutuhan dasar dan pokok yang dibutuhkan oleh

BAB I PENDAHULUAN. alam dan budayanya, serta memiliki potensi yang cukup besar di sektor pertanian. Sebagian

I PENDAHULUAN. Pembangunan pertanian memiliki peran yang strategis dalam perekonomian

BAB I PENDAHULUAN. penting karena tanpa manajemen perusahaan tidak akan terkelola dengan baik dan benar.

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN GARUT

PENJELASAN ATAS PERATURAN DAERAH KABUPATEN SAROLANGUN NOMOR TAHUN 2014 TENTANG RENCANA TATA RUANG WILAYAH KABUPATEN SAROLANGUN TAHUN

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 68 TAHUN 2002 TENTANG KETAHANAN PANGAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

II. GAMBARAN PELAYANAN DINAS PERTANIAN DAN PETERNAKAN

I. PENDAHULUAN. sektor pertanian yang memiliki nilai strategis antara lain dalam memenuhi

BAB I PENDAHULUAN. sayur yang paling diminati oleh masyarakat Indonesia. Harga tanaman

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PERATURAN DAERAH KABUPATEN KONAWE UTARA NOMOR 26 TAHUN 2012 TENTANG

INSTRUKSI PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 5 TAHUN 1997 TENTANG PROGRAM PENGEMBANGAN TEBU RAKYAT PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PROSIDING ISSN: E-ISSN:

Konsep, Sistem, dan Mata Rantai Agribisnis

Industrialisasi Sektor Agro dan Peran Koperasi dalam Mendukung Ketahanan Pangan Nasional. Kementerian Perindustrian 2015

I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

GUBERNUR KALIMANTAN TENGAH

DIREKTORAT JENDERAL HORTIKULTURA

I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. lokal karena memiliki kandungan karbohidrat yang relatif tinggi. Zuraida dan

(Shanti, 2009). Tanaman pangan penghasil karbohidrat yang tinggi dibandingkan. Kacang tanah (Arachis hypogaea) merupakan salah satu tanaman pangan

TEKNOLOGI PENINGKATAN PRODUKTIFITAS KOLONI LEBAH Apis mellifera dan Apis cerana YANG DIPELIHARA DI AREAL Acacia crassicarpa

PERATURAN DAERAH KABUPATEN GROBOGAN NOMOR 8 TAHUN 2008 TENTANG SUSUNAN, KEDUDUKAN DAN TUGAS POKOK ORGANISASI DINAS DAERAH KABUPATEN GROBOGAN

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

- 1 - PERATURAN DAERAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA NOMOR 10 TAHUN 2008 TENTANG

I. PENDAHULUAN. pembenihan karena memiliki nutrisi tinggi, antara lain protein %,

I. PENDAHULUAN. Komoditas hortikultura yang terdiri dari tanaman buah-buahan dan sayuran,

Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah dengan U

IV. METODE PENELITIAN

Transkripsi:

PERAN PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DALAM PENGEMBANGAN IKM PANGAN BERBAHAN BAKU LIDAH BUAYA DISAMPAIKAN OLEH : Dra.Hj.Badariah Bustami,M.Si Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan UKM Kota Pontianak

PENDAHULUAN Tanaman Lidah Buaya (Aloevera) telah digunakan untuk berbagai keperluan sejak 4.000 tahun yang lalu. Orang Yunani pada awal tahun 333 SM menyebutkan aloevera sebagai tanaman penyembuh segala penyakit dan orang Tionghoa menyebutnya tanaman ajaib (suci) Aloevera berasal dari kepulauan Canary di sebelah barat Afrika. Di Pontianak sejak tahun 1980 telah mulai berkembang budidaya Aloevera tetapi masih bercampur dengan tanaman pepaya dan sayuran Pada tahun 1990 sedikit demi sedikit mulai ditanam pada lahan khusus oleh masyarakat luas, terutama di Kecamatan Pontianak Utara Sejak tahun 1992 sampai sekarang telah meluas konsumsi lidah buaya dalam bentuk makanan dan minuman.

DASAR HUKUM INPRES NO. 6 Tahun 2007 tentang Kebijakan Percepatan Pengembangan Sektor Rill dan Pemberdayaan Usaha Mikro dan Menengah (UMKM); Peraturan Menteri Perindustrian No. 78/M- IND/PER/9/2007 Tentang Peningkatan Efektivitas Pengembangan Industri Kecil dan Menengah (IKM) Melalui Pendekatan Satu Desa Satu Produk OVOP.

LANDASAN OPERASIONAL Keputusan Walikota Pontianak No. 299 tanggal 15 Agustus tahun 2001, ttg Kawasan Sentra Agribisnis Kota Pontianak. Surat Keputusan Menteri Perindustrian & Perdagangan No. 129 tanggal 1 April 2003 ttg Produk Unggulan Daerah. Surat Keputusan Walikota No 278 Tahun 2007 ttg Pembentukan Tim Pemasaran Lidah Buaya Kota Pontianak Surat Keputusan Walikota No. 130 Tahun 2008 Pembentukan Tim Koordinasi dan Tim Sekretariat Pengendalian Program Pengembangan KSA Kota Pontianak

KEBIJAKAN PENGEMBANGAN ALOEVERA Penyedia Lahan Sebagai Kawasan Sentra Agribisnis (KSA), seluas 800 ha di Kecamatan Pontianak Utara, sebagaimana tercantum dalam Rencana Tataruang Kota Pontianak Pembangunan Aloevera Center, untuk penelitian dan pengembangan budidaya dan produk berbasis aloevera, bekerjasama dengan BPPT

FUNGSI ALOEVERA CENTER Sebagai pusat pengkajian dan pengembangan g teknik budidaya dan agroindustri lidah buaya Sumber informasi teknologi pra dan pasca panen Sebagai pusat penyuluhan, pelatihan dan magang Sumber informasi agribisnis lidah buaya Sebagai pusat promosi investasi agribisnis dan agrowisata Sebagai model sistem pertanian terpadu

KONSEP & PROGRAM PENGEMBANGAN KONSEP AVC adalah suatu Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) atau Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang bersifat Profit Center dan dikelola secara professional dengan struktur organisasi berada di bawah kewenangan Pemerintah Kota Pontianak. Pengelolaan melibatkan pihak swasta dan peran aktif masyarakat PROGRAM PENGEMBANGAN a.research and Development (R&D) (1) Pengkajian dan Penerapan teknik produlksi bibit lidah buaya (Aloe vera) secara kulturjaringan. (2) Pengkajian varietas dan mutu lidah buaya. (3) Pengkajian teknik budidaya, pasca panen dan tekno ekonomi agroindustri lidah buaya. (4) Pengkajian teknik produksi tepung lidah buaya (aloe powder). (5) Pengkajian pengolahan limbah kulitiampas lidah buaya untuk produksi pakan ternak dan pupuk organic, (6) Pengkajian dan penerapan teknologi 'untuk pengobatan lidah buaya menjadi produk makanan dan minuman, bahan obat alami dan kosmetika, (7) Pengembangan kawasan agrowisata lidah buaya. b.membangun Sistem Pusat Informasi & Pelayanan (Perpustakaan, Internet dll) Informasi yang terdiri dari hasil pengkajian/penelitian, luas lahan yang potensial untuk dikembangkan, potensi panen, cill akan disajikan dalam bentuk eudio visual dan untuk lebih luas scopenya akan dibuat situs dalam bentuk home page/web site. c.sebagai Pusat Pelatihan/Magang Lidah Buaya Merupakan pusat magang/pelatihan bagi masyarakat baik umum atau cendekiawan yang ingin tahu lebih banyak tentang lidah buaya.

KAWASAN SENTRA AGRIBISNIS LATAR BELAKANG KEINGINAN KOTA PONTIANAK MEMILIKI PRODUK UNGGULAN DAERAH, MENDORONG PERCEPATAN PENGEMBANGAN WILAYAH KOTA, MENCIPTAKAN PELUANG DAN POTENSI PENYERAPAN TENAGA KERJA

DATA LUAS TANAM DAN PRODUKSI Tahun Luas Areal Produksi 2002 135 2003 2004 161 16.156,8 2005 121 14.346,0 2006 100 7.020,0 2007 60 6.552,0 2008 64 2.827,5 2009 64

PROGRAM AKTIVITAS 1. PENGKAJIAN DAN PENERAPAN TEKNIK PRODUKSI BIBIT LIDAH BUAYA SECARA KULTUR JARINGAN 2. PENGKAJIAN TEKNIK PRODUKSI TEPUNG LIDAH BUAYA (ALOE POWDER) 3. PENGKAJIAN VARIETAS DAN MUTU LIDAH BUAYA 4. PENGKAJIAN TEKNIK BUDIDAYA, PASCA PANEN DAN TEKNO EKONOMI AGROINDUSTRI LIDAH BUAYA 5. PENGKAJIAN PENGOLAHAN LIMBAH KULIT/AMPAS LIDAH BUAYA UNTUK PRODUKSI PAKAN TERNAK DAN PUPUK ORGANIK. 6. PENGKAJIAN DAN PENERAPAN TEKNOLOGI UNTUK PENGOLAHAN LIDAH BUAYA MENJADI PRODUK MAKANAN DAN MINUMAN, BAHAN OBAT ALAMI DAN KOSMETIKA. 7. PENGEMBANGAN KAWASAN AGROWISATA LIDAH BUAYA 8. PROGRAM KEGIATAN PENUNJANG 8.1. Membangun sistem pusat dan pelayanan informasi 8.2. Penyediaan sarana agro input 8.3. Sebagai pusat pelatihan dan magang KEGIATAN YANG TELAH DILAKUKAN PEMERINTAH KOTA 1. PENYEDIAAN SARANA PRASARANA ( JALAN USAHA TANI, DRAINASE, ALAT IRIGASI TETES ) 2. BANTUAN KE KELOMPOK TANI ( BIBIT & PUPUK ) 3. BANTUAN MODAL DARI MENTERI KOPERASI 4. PROMOSI INVESTASI PT. NIRAMAS PT. ALOE VERA INDONESIA 5 PROMOSI PRODUK UNGGULAN PADA PAMERAN PEMBANGUNAN DALAM DAN LUAR NEGERI 6 PENDANAAN DARI DEPUTI MENTERI KOPERASI 7 PEMBANGUNAN SUB TERMINAL AGRIBISNIS 8 PROGRAM-PROGRAM PEMBINAAN 9 BANTUAN PERALATAN DARI MENTERI PERINDUSTRIAN.

BANTUAN Kementerian Riset Kementerian Pertanian Kementerian Koperasi Kementerian Perindustrian BKKBN

INSTANSI YANG TERLIBAT Disperindagkop dan UKM Kota Pontianak Dinas Kehutanan, Pertanian dan Perikanan Kota Pontianak Dinas Kesehatan Kota Pontianak Dinas Sosial dan Tenaga Kerja Kota Pontianak Kantor Ketahanan Pangan Kota Pontianak BPOM Propinsi Kalimantan Barat BKKBN

PRODUKSI Industri Besar 2 buah IKM 15 buah Rumah Tangga

POTENSI LIDAH BUAYA PONTIANAK - Tanaman siap dipanen umur 1 tahun - Interval panen setiap 1 bulan sekali, bahkan bisa 2 kali sebulan - Hasil panen 1 2,5 kg/pelepah

HASIL ANALISIS KANDUNGAN KOMPONEN GEL LIDAH BUAYA (DALAM 100 GRAM BAHAN) AIR : 99.510% LEMAK : 0.067 % KARBOHIDRAT : 0.043 % PROTEIN : 0.038 % VITAMIN A : 4.594 IU VITAMIN C : 3.476 Mg TOTAL PADATAN TERLARUT : 0490 0.490 % KANDUNGAN NUTRISI ALOE VERA Vitamin : A, B1, B2, B12, C, E, Choline, Inositol, Folic acid Mineral : Calsium, Magnesium, Potasium, Sodium, Manganese, Copper, Chloride, Iron, Zinc, Chromium Enzym : Amylase, Catalase, Cellulose, l Carboxypedidase, d Carboxyphelolase l Asam amino: Arginine, Asparagin, Aspartic acid, Analine, Serine, Glutamic, Threonine, Valine, Glycine, Lycine, Tyrozine, Phenylalanine, Proline, Histidine, Leucine, Isoleucine

MANFAAT TANAMAN LIDAH BUAYA Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh Menghilangkan Keletihan / Stres Bahan Pembersih Tubuh Menstabilkan Kolesterol Menguatkan Sel dan Jaringan Memperlambat Penuaan Dini Meningkatkan k Metabolisme Tubuh Mengeluarkan bahan kimia, pengawet,pewarna pewarna dll.

KHASIAT UTAMA LIDAH BUAYA Meningkatkan Kemampuan Seksual, sudah lama digunakan di Mesir, Cina, dan Mexico. Sebagai Pencegah Berbagai penyakit ( kencing manis, kanker, wasir,sinusitis,dll) Sebagai Obat Penyakit Kulit (jerawat, eksim, gigitan serangga, sariawan,dll) Sebagai Obat Untuk Kecantikan Kulit ( anti ketombe, rambut rontok, pelembab kulit)

Biaya Produksi Tinggi Ketersedian Air Bersih PERMASALAHAN Produk Industri Aloevera Pemasaran sebatas lokal, belum bisa bersaing dengan produk luar Daya saing rendah dibanding produk yang sejenis Bahan baku masih dibawah standar kualitas Permintaan negara Jepang dan Amerika dengan menggunakan standar mutu yang telah ditentukan Belum adanya Industri hilir yang mengolah Aloevera secara besar Bea Masuk Terbatasnya pasokan listrik untuk industri

PELATIHAN Dinas Kehutanan Pertanian dan Perikanan Kota Pontianak Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan UKM Kota Pontianak Dinas Kesehatan Kota Pontianak

PEMASARAN Industri Besar Industri Kecil