ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2. 3 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

dokumen-dokumen yang mirip
ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2. 3 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2. 3 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2. 3 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2. 3 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2. 3 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

Pemrograman Berorientasi Obyek (C++) Departemen Ilmu Komputer FMIPA IPB 2013

PEWARISAN. Disusun Oleh: Reza Budiawan. Untuk: Tim Dosen Algoritma & Pemrograman Lanjut

Pertemuan 11 Object Oriented Program

Modul II Object Oriented Programming

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2. 3 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

MODUL PEMOGRAMAN WEB II STMIK IM BANDUNG MODUL PEMOGRAMAN WEB II. Oleh: CHALIFA CHAZAR. Chalifa Chazar edu.script.id

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2. 3 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

PEWARISAN D E W I S A R T I K A, M. K O M

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA LABSHEET ALGORITMA DAN STRUKTUR DATA

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2. 3 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

MODUL 1 PENGENALAN OOP

Inheritance dan Polimorfisme

Pemrograman I. By : Sri Rezeki Candra Nursari SKS

E-Book PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK. Disusun Oleh: Arfian Hidayat, S.Kom

INTERAKSI ANTAR OBJECT

Class & Object 2 ~Praktikum~ Imam Fahrur Rozi

Pemrograman Lanjut Jurusan S1 Teknik Informatika. 9/17/2012 Ratno

Class & Object 2. Imam Fahrur Rozi

IKG2I4 / Software Project I

BAB II TEORI DAN KONSEP PEMROGRAMAN BERBASIS OBJECT

CLASS PUTU INDAH CIPTAYANI JURUSAN SISTEM INFORMASI STMIK AMIKOM JOGJAKARTA

Inheritance dan Kata Kunci static

Pemrograman Lanjut. Class, dan Instance Variable. Aryo Pinandito, ST, M.MT Team Teaching Pemrograman Lanjut

STRUKTUR DENGAN ARRAY DAN FUNCTION

BAB 3 CLASS DAN OBJECT. Tujuan:

Bahasa Pemrograman :: Polimorfism and Abstraction

1. Manakah jawaban yang benar,pada saat Anda mengcompile dan menjalankan class berikut ini:

Encapsulation (Encapsulasi) Minggu 5 Pemrograman Berorientasi Objek Alfa Faridh Suni

PERTEMUAN 2 PEMOGRAMAN BERORIENTASI OBJEK L/O/G/O

KARAKTERISTIK PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK (OOP) Pemrograman berorientasi Objek mempunyai karakterisitik sebagai berikut:

JOBSHEET 3 CLASS DAN OBJEK

PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK KONSEP PBO

Apa yang menjadi output potongan kode diatas? Error karena tidak ada String yang di-passing kedalam konstruktor Bapak

BAHASA PEMROGRAMAN. Untuk SMK. Kadarisman Tejo Yuwono Totok Sukardiyono Adi Dewanto. : Ratu Amilia Avianti. Perancang Kulit

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PERKULIAHAN (GBPP)

Praktikum 3 Konsep Class, Attribute dan Method

subclass class manapun private default protected public package yang sama

Praktikum Minggu VI 1 dan 2 Dasar-dasar Object Oriented Programming PHP

LAPORAN PRAKTIKUM ALGORITMA DAN STRUKTUR DATA PENGENALAN OBJECT ORIENTED PROGRAMMING

Bahasa Pemrograman 2.

Polymorphism. Materi ke-8 Pemrograman Berbasis Objek

Pemrograman Lanjut Review Class dan Object PTIIK

[Lanjutan] Nurochman

OVERLOADING, CONSTRUCTOR DAN DESTRUCTOR. Dewi Sartika, M.Kom

Diciptakan oleh James Gosling. Resmi diperkenalkan tahun Merupakan bahasa pemrograman berorientasi obyek murni. Pada awalnya hanya mampu

Pemrograman I. By : Sri Rezeki Candra Nursari SKS

Diciptakan oleh James Gosling. Resmi diperkenalkan tahun Merupakan bahasa pemrograman berorientasi obyek murni. Pada awalnya hanya mampu

Pemrograman Berorientasi Objek (PBO) By : Jeffry Montolalu, ST PERTEMUAN XII KELAS DAN OBYEK

MODUL. Fungsi (Function) Modul Praktikum C++ Dasar Pemrograman Komputer JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK

Pemrograman Berorientasi. Class dan Obyek 2

PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK STRUCTURE & CLASS

Pemrograman Berorientasi. Abstract & Interface

BAB VIII CLASS ABSTRACT & CLASS INTERFACE. //abstract class bisa, kelas biasa bisa System.out.println("Ini nama");

Praktikum : 01 ; Buat Pseudocode, Algoritma, Program ; STRING

5/23/12. Inheritance. Pengertian inheritance Deklarasi inheritance Single inheritance Multilevel inheritance Access Control super keyword

JOBSHEET 8 INHERITANCE (PEWARISAN)

INHERITANCE AND POLIMORPHISM PUTU INDAH CIPTAYANI JURUSAN SISTEM INFORMASI STMIK AMIKOM

PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK

MODUL 1. CLASS, OBJECT, CONSTRUCTOR DAN METHOD

I. Tujuan Instruksional Umum Komunikasi antar objek pada kelas yang berbeda Memahami berbagai macam modifier dan karakteristiknya II.

Satuan Acara Perkuliahan

MODUL 3 PEWARISAN TUJUAN DASAR TEORI

Pemrograman Lanjut Jurusan S1 Teknik Informatika. 9/17/2012 Ratno

Keyword this untuk memanggil private String pengarang; private String judul;

Pemrograman Lanjut. Class : Deeper Look 2

Object Oriented Programming LOGO

Pemrograman Lanjut Jurusan S1 Teknik Informatika. 9/17/2012 Ratno

Modul 2. [access specifier] [tipe data] [nama variabel];

Pemograman Berorientasi Objek. Week 3 Abstrak dan Interface dalam suatu kelas

Inheritance. Pertemuan 8 Pemrograman Berbasis Obyek

Inheritance (Pewarisan Sifat) Imam Fahrur Rozi

Bab 1 Pengantar Struktur Data

MODUL 1. Class, Object, Constructor dan Method

Konsep Pemrograman Berorientasi Pada Objek Dengan. Java Netbeans

Modul Bahasa Pemrograman 1

Bahasa Pemrograman 2.

Pemrograman Berorientasi Objek / Object Oriented Programming / (OOP) Nur Hasanah, M.Cs

IKG2I4 / Software Project I

Jobsheet 09. Overloading and Overriding Method

2 Class dan Object (1)

SILABUS MATA KULIAH PEMROGRAMAN JAVA

MODUL 2 Constructor. Tujuan: Mahasiswa dapat mengenal dan memahami konsep constructor dan overloading constructor

Sekarang, kita akan mencoba untuk menganalisa program Java pertama : public class Hello {

KELAS DAN OBJEK KELAS

PEMROGRAMAN I. By : Sri Rezeki Candra Nursari

PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK

OBJECT, CLASS DAN METHOD. 1. Mengetahui pengertian dari objek & class 2. Dapat membuat program sederhana dari java dengan menggunakna objek dan class

8 - Overriding dan Overloading

Pemrograman Berbasis Objek Inheritance

Dasar-Dasar OOP di Java

PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK

ENKAPSULASI. 1. Kompetensi Setelah kegiatan perkuliahan selesai, mahasiswa diharapkan dapat:

Object Oriented Programming 1

1. Keyword mana yang memiliki fungsi sama dengan keyword this dan menyediakan reference ke atribut turunan dari objek? super

Transkripsi:

ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN 2 3 SKS By : Sri Rezeki Candra Nursari

MATERI Teks/string Pointer File Struktur Kelas/Class Konstruktor dan Destruktor Kelas dan Obyek Overloading Operator Inheritance (Pewarisan) Polimorfisme Template Fungsi dan Kelas Sort Search

CLASS Pertemuan 05 3 SKS

Pendahuluan Class Class merupakan struktur data dari objek Sebuah class (kelas) yang menyerupai struktur dapat dibuat dengan menggantikan kata struct dengan class Persamaan struktur dengan kelas, pada cara mendeklarasikan, mendefinisikan dan cara akses Sedangkan perbedaan struktur dengan kelas adalah kelas mempunyai access specifier (penentu akses), sedangkan struktur tidak mempunyai access specifier (penentu akses)

Struktur vs Kelas/Class Persamaan : Cara deklarasi struct cthstruct { }; int b;... Cara definisi variabel/objek cthstruct x; Cara akses x.a = 22; Cara deklarasi { class cthclass }; int b;... Cara definisi variabel/objek cthclass x; Cara akses x.a = 22;

Struktur vs Kelas/Class Perbedaan : struct cthstruct { int b;... }; class cthclass { public; int b;... };

Kelas/Class Kelas digunakan untuk mendefinisikan obyek Contoh : tipe data digunakan untuk mendefinisikan variabel Obyek melingkupi anggota data dan fungsi anggota Nama kelas biasanya dimulai dengan huruf besar Pendefinisian Kelas: Pendefinisian obyek: NamaKelas Nama_Obyek

Penentu Akses (Access Specifier) Digunakan untuk menentukan anggota data atau fungsi anggota mana yang boleh diakses dan oleh siapa Ada 4 macam penentu akses(access specifier)/level access modifier: Public Default Private Protected

Penentu Akses (Access Specifier) Public Bisa diakses dari luar kelas (bersifat global) Maka semua class yang lain dapat melihat class tersebut Dapat melakukan import, instansiasi, extends, dan memanggil method yang ada dalam class Default Maka hanya class dari package yang sama atau class turunannya yang dapat melihat class tersebut

Penentu Akses (Access Specifier) Private Hanya bisa diakses dari dalam kelas (bersifat lokal) Hanya dapat digunakan oleh inner class saja, sedangkan class lain tidak dapat ditandai sebagai private Protected Sama dengan Private dan bisa diakses oleh kelas-kelas turunan Class tidak dapat dideklarasikan sebagai protected

Penentu Akses Public Dengan menggunakan penentu akses publik, anggota data dan fungsi anggota bisa diakses dari luar kelas Contoh : class Buku { public: char judul[30];... }

Penentu Akses Private Digunakan untuk memproteksi anggotaanggota tertentu pada kelas agar tidak bisa diakses secara langsung dari luar kelas Biasanya yang menggunakan penentu akses private adalah anggota data Biasa digunakan pada kelas untuk memproteksi anggota-anggota tertentu pada kelas, agar tidak dapat diakses di luar kelas secara langsung

Penentu Akses Private Penentu akses private adalah nilai default sehingga kalau penentu akses tidak ditentukan, maka dianggap menggunakan penentu akses private Contoh : class Buku { } private: char judul[30];...

Fungsi Anggota Ada dua macam cara penulisan fungsi anggota. Cara 1 : Fungsi didefinisikan didalam kelas

Fungsi Anggota Cara 2 : prototipe fungsi dideklarasikan dalam kelas, definisi fungsi diletakkan diluar kelas dibawah fungsi main()

Class vs Object Object adalah instansiasi dari sebuah class Class itu sebagai sebuah cetakan sedangkan object itu adalah barang dari hasil cetakan Class juga dapat dikatakan sebagai kategori, sedangkan object adalah sesuatu yang memuhi syarat-syarat yang harus dipenuhi agar masuk dalam kategori tersebut

Class vs Object Jadi satu class dapat mempunyai banyak object Setiap object mempunyai sifat yang sama persis seperti yang didefinisikan dalam class tersebut Contoh : Mendefinisikan beberapa obyek MtKuliah Jur_IT, Jur_TI; MtKuliah DtMtKuliah[22];

Menyalin Isi Obyek Kedua obyek harus berasal dari kelas yang sama Contoh JurIT = JurTI; Isi obyek JurIT sama dengan isi obyek Jur_TI Jika dalam suatu kelas terdapat anggota data berupa pointer, maka penyalinan isi obyek berbentuk : Obyek2 = Obyek1;

Struktur Contoh Soal 01: Perintah menampilkan struktur buku dengan 3 attribut/field (Judul, Pengarang dan Jumlah Buku yang tersedia)

Program contoh 01

Algoritma...????? Pseudocode...??????

Kelas Contoh Soal 02: Perintah menampilkan obyek komik dari class buku dengan 3 attribut/field (Judul, Pengarang dan Jumlah Buku yang tersedia) Menggunakan penentu akses public

Program contoh 02

Algoritma...????? Pseudocode...??????

Kelas Contoh Soal 03: Perintah menampilkan obyek komik dari class buku dengan 3 attribut/field (Judul, Pengarang dan Jumlah Buku yang tersedia) Menggunakan penentu akses private

Program contoh 03

Algoritma...????? Pseudocode...??????

Kelas Contoh Soal 04: Perintah menampilkan obyek komik dari class buku dengan 3 attribut/field (Judul, Pengarang dan Jumlah Buku yang tersedia) Menggunakan fungsi anggota dengan format kelas::data

Program contoh 04

Algoritma...????? Pseudocode...??????

TUGAS Buat kelompok dengan anggota sebanyak 3 orang Berdasarkan Contoh Soal 02, 03,04: Buat dengan data diinput???