BAB I PENDAHULUAN. terhadap setiap individu yang berada dalam organisasi. Setiap individu yang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. besar di Indonesia yaitu : Jakarta, Bandung, Surabaya, Yogyakarta, Makasar. Perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. menimbulkan banyaknya tekanan-tekanan yang harus dihadapi individu dalam

BAB I PENDAHULUAN. oleh bank dalam bentuk kredit ataupun dalam bentuk lainnya.

BAB I PENDAHULUAN. Dunia perbankan memiliki pesaing yang banyak di era globalisasi saat ini.

BAB 1 PENDAHULUAN. manusia yang dapat memberikan kepuasan dan tantangan, sebaliknya dapat pula

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Perubahan lingkungan yang cepat, yang ditandai dengan kemajuan

BAB I PENDAHULUAN. kelebihan dana dengan pihak yang memiliki kekurangan dana. Dimana kegiatan. kepada masyarakat dalam bentuk pemberian kredit.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian. Kondisi perekonomian saat ini menunjukkan bahwa perusahaan

I. PENDAHULUAN. yang memiliki peran penting dalam menopang perekonomian nasional. Hal ini

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah.

BAB I PENDAHULUAN. aktivitas perbankan selalu berkaitan dengan bidang keuangan. Seperti telah

BAB I PENDAHULUAN. penunjang pembangunan ekonomi. Kepercayaan masyarakat terhadap bank

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang sangat pesat,

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Sektor perbankan merupakan bagian yang tidak dapat dipisahkan dari

BAB I PENDAHULUAN. didalamnya sektor usaha. Perbankan sebagai lembaga perantara (intermediate)

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Terintegrasinya perekonomian global telah menyebabkan krisis di suatu

BAB I PENDAHULUAN. maksimal dan mampu memberikan yang terbaik kepada perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. keuangan dimana kegiatannya hanya menghimpun dana atau kembali

BAB I PENDAHULUAN. nilai rupiah terhadap dolar Amerika serikat telah menghancurkan sendi-sendi ekonomi

BAB I PENDAHULUAN. Bank merupakan lembaga keuangan yang sangat penting bagi suatu negara

BAB 1 PENDAHULUAN. pembangunan bisa bersumber dari tabungan nasional dan pinjaman luar

Dr. Harry Azhar Azis, MA. WAKIL KETUA KOMISI XI DPR RI

BAB I PENDAHULUAN. kompetitif, hal ini desebabkan beberapa bank yang beroperasi di Timor-Leste baik

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu peran manajemen sumber daya manusia adalah menjaga dan

I. PENDAHULUAN. Bank merupakan lembaga keuangan terpenting dan sangat. bank bagi perkembangan dunia usaha juga dinilai cukup signifikan, dimana bank

BAB I PENDAHULUAN. Tentang Perubahan atas Undang Undang Nomor 7 Tahun 1992 Tentang

BAB I PENDAHULUAN. dalam sistem keuangan di Indonesia. Pengertian bank menurut Undang-Undang

BAB I PENDAHULUAN. memiliki fungsi intermediasi yaitu menghimpun dana dari masyarakat yang

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu permasalahan yang paling mendasar dan sedang dihadapi oleh

BAB I PENDAHULUAN. Domestik Bruto (PDB) dalam jangka panjang. Demikian juga halnya pembangunan

I. PENDAHULUAN. satunya adalah penyaluran kredit guna untuk meningkatkan taraf hidup rakyat

BAB I PENDAHULUAN. Keberhasilan perusahaan pada umumnya ditandai dengan kemampuan

BAB I PENDAHULUAN. pembangunan perekonomian suatu negara. Di Indonesia sendiri, perkembangan

BAB I PENDAHULUAN. ketidakpuasaan dalam bekerja dan menurunkan kinerja. Menurut Selye (1976) dalam Gibson et al (1996: 341) dalam hal ini pelopor

Bab I. Pendahuluan. Bank merupakan sebuah lembaga keuangan (financial institution) yang

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat dalam bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lain dalam rangka

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu permasalahan yang paling mendasar dan sedang dihadapi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian. Dinamika lingkungan kerja penuh dengan berbagai tantangan,

BAB I PENDAHULUAN. yang diharapkan akan membentuk profesionalisme masing-masing karyawan

BAB 1 PENDAHULUAN. Dunia perbankan saat ini banyak disorot oleh masyarakat banyak karena

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini perkembangan dunia ekonomi di Indonesia semakin meningkat. Hal ini tidak

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. (financial intermediary) antara pihak-pihak yang memiliki dana (surplus unit)

BAB I PENDAHULUAN. dana, menyalurkan dana dan memberikan jasa bank lainnya. Kegiatan

BAB I PENDAHULUAN. Bank adalah lembaga keuangan yang menjadi tempat bagi orang perseorangan, badan

BAB I PENDAHULUAN. baik secara langsung maupun tidak langsung. Banyaknya sektor yang tergantung

Sektor perbankan dapat dikatakan menjadi salah satu sektor paling. fleksibel dalam merespons kondisi perekonomian nasional dibanding sektorsektor

BAB I PENDAHULUAN. kembali dana tersebut kepada masyarakat dalam bentuk kredit.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. memiliki fungsi sebagai intermediasi yaitu menghimpun dana dari masyarakat. masyarakat yang kekurangan dana (Ismail,2010:13).

BAB I PENDAHULUAN. pembengkakan nilai dan pembayaran hutang luar negeri, melonjaknya non performing

BAB I PENDAHULUAN. telah menetapkan undang-undang mengenai Mortgage (Perumahan). Peraturan

BAB I PENDAHULUAN. lembaga keuangan bank dalam sebuah negara akan memberikan dukungan. ekonomi dan hingga kondisi perbankan pada saat sekarang ini..

BAB I PENDAHULUAN. Industri perbankan memegang peranan penting dalam menunjang kegiatan

BAB I PENDAHULUAN. ikut terpuruk. Demikian pula sebaliknya, ketika perekonomian mengalami stagnasi sektor

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan perekonomian dan bisnis di dunia sangat ini berlangsung

BAB I PENDAHULUAN. serius dalam bisnis perbankan, sebagian besar bank kesulitan karena modal

BAB I PENDAHULUAN. negara Indonesia memiliki peranan cukup penting. Hal ini dikarenakan sektor

I. PENDAHULUAN. Perbankan Indonesia bertujuan menunjang pelaksanaan pembangunan nasional

BAB I PENDAHULUAN. berlangsung hingga tahun 2004 yang dicerminkan oleh return on asset (ROA)

BAB I PENDAHULUAN. kredit bermasalah yang terjadi dalam suatu bank. Semakin tinggi

BAB I PENDAHULUAN. karena melibatkan pengelolaan uang masyarakat dan diputar dalam bentuk

BAB I PENDAHULUAN. kegiatan perekonomian melalui fungsinya sebagai intermediary service, stabilitas ekonomi di lain pihak.

BAB I PENDAHULUAN. merupakan sebuah kontribusi nyata dari sektor perbankan. Sesungguhnya dalam

BAB I PENDAHULUAN. dan lainnya (Hanafi dan Halim, 2009). Sedangkan kinerja keuangan bank dapat

BAB I PENDAHULUAN. perantara keuangan antara pihak-pihak yang memiliki kelebihan dana (surplus unit)

BAB I PENDAHULUAN. dari orang lain, maupun dengan jalan memperedarkan alat-alat penukar uang

BAB I PENDAHULUAN. Krisis ekonomi yang melanda Indonesia sejak pertengahan tahun 1997 telah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Pasal 1 Undang- Undang Republik Indonesia Nomor 10 Tahun 1998 (Merkusiwati, 2007:100)

BAB I PENDAHULUAN. ekonomi agar berdaya dan berhasil guna secara optimal. Lembaga keuangan,

BAB I PENDAHULUAN. Penggunaan produk perbankan seperti kartu kredit, kartu debit dan ATM membuat

BAB I PENDAHULUAN. banknote. Kata bank berasal dari bahasa Italia banca berarti tempat

BAB I PENDAHULUAN. perekonomian di suatu negara, dimana hampir setiap aspek kehidupan manusia

I. PENDAHULUAN. Pertumbuhan industri perbankan di masa mendatang diramalkan masih

BAB 1 PENDAHULUAN. bagian yang tidak dapat dipisahkan dari pembangunan ekonomi. Bank adalah lembaga keuangan yang kegiatan utamanya adalah

BAB I PENDAHULUAN. usahanya. Perbankan memiliki kedudukan yang strategis, yakni sebagai

1 PENDAHULUAN. Latar Belakang. Tabel 1 Pertumbuhan Pembiayaan Bank Syariah dan Kredit Bank Konvensional

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Dalam dunia modern sekarang ini, peranan perbankan dalam memajukan

BAB 1 PENDAHULUAN. bunga yang sangat tinggi. Hingga saat ini, sistem pengkreditan bank sudah merata

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Fenomena yang terjadi adalah dimana keadaan perekonomian

BAB I PENDAHULUAN. semakin kompleksnya permasalahan-permasalahan yang dihadapi oleh

BAB I PENDAHULUAN. Pesatnya pertumbuhan kredit perbankan sebelum krisis ekonomi dan

BAB I PENDAHULUAN. Bank merupakan salah satu lembaga yang memiliki peranan penting di

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Perbankan merupakan lembaga keuangan yang berfungsi. menumbuhkan dan memompa perekonomian suatu negara.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Sumber daya manusia (karyawan) merupakan aset yang paling penting

BAB I PENDAHULUAN. semakin ketat. Agar dapat lebih unggul dalam persaingan perusahaan harus

BAB I PENDAHULUAN. lembaga keuangan yang memiliki peran penting. Menurut Kasmir (2012:27), bank

BAB I PENDAHULUAN. tabungan dan deposito) dan menyalurkannya dalam bentuk kredit oleh bank-bank

UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Likuiditas adalah suatu hal yang fundamental bagi perusahaan untuk

BAB I PENDAHULUAN. ekonomi. Hal tersebut dinyatakan dengan jelas dalam GBHN bahwa

BAB I PENDAHULUAN. Suatu lembaga yang meningkatkan perkembangan ekonomi negara adalah

BAB I PENDAHULUAN. Pasar modal merupakan salah satu alternatif pilihan sumber dana jangka panjang bagi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. strategi dalam rangka mengefisienkan dana dari masyarakat seperti dengan

BAB I PENDAHULUAN. menyalurkan dana, dan memberikan jasa bank lainnya. Kegiatan menghimpun

I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. karyawan. Wujud nyata perusahaan yang secara langsung berpengaruh. terhadap keberadaan karyawan yaitu masalah stress karyawan.

BAB 1 PENDAHULUAN. melemahnya aktivitas bisnis secara umum yang disebabkan Global Financial

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perubahan lingkungan yang cepat, yang ditandai dengan kemajuan informasi, perubahan selera pasar, perubahan demografi, fluktuasi ekonomi, dan kondisi dinamis lain menuntut organisasi untuk merespon perubahan yang terjadi agar tetap eksis dalam persaingan global. Organisasi seringkali harus merubah struktur dan bentuk organisasinya agar organisasi dapat merespon perubahan yang terjadi. Perubahan organisasi tersebut akan membawa dampak terhadap setiap individu yang berada dalam organisasi. Setiap individu yang menjadi bagian dari suatu organisasi dituntut untuk mengembangkan dan kompetensinya secara penuh. Organisasi akan memanfaatkan kompetensi dimiliki oleh individu dengan mengembangkan kesempatan bagi tiap individu untuk mengembangkan karirnya. Perubahan kondisi lingkungan organisasi baik internal maupun eksternal mendorong organisasi untuk merespon dengan cepat ( responsive) dan beradaptasi ( adaptive) dengan lingkungan pasar yang penuh dengan persaingan. Organisasi harus semakin fleksibel untuk menyesuaikan diri dalam lingkungan persaingan yang semakin kompetitif. Fleksibilitas organisasi ditentukan oleh sumberdaya yang memiliki kemampuan dan keterampilan yang tinggi ( knowledge asset) yang menjadikan organisasi memiliki keunggulan kompetitif ( competitive advantage) sehingga dapat memenangkan persaingan. 1

2 Dalam era globalisasi seperti sekarang ini, persaingan dalam pasar akan semakin ketat. Agar dapat lebih unggul dalam persaingan perusahaan harus memiliki kinerja yang lebih baik, yang tergantung sampai seberapa keunggulan perusahaan tersebut dikelola oleh para manajer dan para pengambil keputusan puncak. Untuk mencapai kinerja yang lebih baik perusahaan harus dapat memanfaatkan resources yang ada didalamnya termasuk memaksimalkan fungsi sumber daya manusia. Secara umum sumber daya manusia bertujuan meningkatkan kinerja perusahaan melalui pembentukan sumber daya manusia yang handal. Persaingan dan tuntutan profesionalitas yang semakin tinggi menimbulkan banyaknya tekanan-tekanan yang harus dihadapi individu dalam lingkungan kerja. Selain tekanan yang berasal dari lingkungan kerja, lingkungan perekonomian di Indonesia yang belum stabil akibat badai krisis yang berkepanjangan juga sangat potensial menimbulkan tekanan. Tekanan yang timbul dan berlangsung terus menerus berpotensi menimbulkan kecemasan. Dampak yang sangat merugikan dari adanya gangguan kecemasan yang sering dialami oleh masyarakat dan angkatan kerja pada khususnya disebut stres. Stres merupakan hasil reaksi emosi dan fisik akibat kegagalan individu beradaptasi pada lingkungan. Robbins (2006:793) stres diartikan sebagai kondisi dinamik yang didalamnya individu dihadapkan pada peluang, kendala, atau tuntunan yang terkait dengan apa yang sangat diinginkannya dan hasilnya dipersepsikan sebagai tidak penting tapi pasti. Robbins juga mengatakan bahwa stress kerja

3 dibagi dalam tiga kategori umum yaitu stress fisiologis, psikologis maupun perilaku.stres juga didefinisikan sebagai tanggapan atau proses internal atau eksternal yang mencapai tingkat ketegangan fisik dan psikologis sampai pada batas atau melebihi batas kemampuan subyek (Cooper, 1994). Menurut Hager (1999), stres sangat bersifat individual dan pada dasarnya bersifat merusak bila tidak ada keseimbangan antara daya tahan mental individu dengan beban yang dirasakannya. Namun, berhadapan dengan suatu stressor (sumber stres) tidak selalu mengakibatkan gangguan secara psikologis,perilaku maupun fisiologis. Terganggu atau tidaknya individu, tergantung pada persepsinya terhadap peristiwa yang dialaminya. Faktor kunci dari stres adalah persepsi seseorang dan penilaian terhadap situasi dan kemampuannya untuk menghadapi atau mengambil manfaat dari situasi yang dihadapi (Diana, 1991). Dengan kata lain, bahwa reaksi terhadap stres dipengaruhi oleh bagaimana pikiran dan tubuh individu mempersepsi suatu peristiwa. Dalam menjalankan pekerjaan seorang karyawan dapat mengalami stres. Stres terjadi karena adanya interaksi antara satu individu dengan individu yang lain. Dalam kehidupannya manusia selalu mengadakan hubungan timbal balik dengan manusia lain. Untuk itu diperlukan keseimbangan dan dalam dirinya. Dengan terjadinya stres tentu akan mengakibatkan dampak yang kurang baik bagi perusahaan maupun karyawan itu sendiri. Hal ini berarti stres berperan merusak kinerja. Secara sederhana, stres mempunyai potensi untuk mendorong atau menganggu pelaksanaan kerja, tergantung seberapa besar tingkat stres.

4 Kondisi-kondisi yang menyebabkan stres disebut stressor. Sumber stres dapat mempengaruhi kinerja yang terkait dengan faktor organisasional antara lain adalah: a) faktor lingkungan fisik yaitu merupakan ketidakpastian lingkungan di tempat kerja, b) faktor organisasi yaitu tekanan untuk menghindari kekeliruan menyelesaikan tugas dalam kurun waktu terbatas, c) faktor individu yaitu masalah yang dijumpai pada jam kerja maupun da luar jam kerja (Robbins, 1996: 225) Stres yang teralu besar dapat mengancam kemampuan seseorang untuk menghadapi lingkungan. Stres sering muncul dan terjadi pada perusahaan khususnya pada karyawan. Meskipun stres dapat diakibatkan oleh hanya satu penyebab, namun biasanya karyawan mengalami stres karena kombinasi dari penyebab stres tersebut. Ada dua kategori penyebab stres, yaitu on the job dan off the job. Penyebab stres on the job merupakan penyebab stres yang terjadi dari dalam perusahaan, sedangkan penyebab stres off the job adalah penyebab stres yang terjadi dari luar perusahaan. Masalah-masalah yang terjadi di perusahaan yang berkaitan dengan pekerjaan, secara otomatis akan menyebabkan karyawan mengalami stres dalam bekerja dan secara otomatis akan berpengaruh terhadap prestasi kerja. Stres terhadap kinerja dapat berperan positif dan juga berperan merusak, seperti dijelaskan pada hukum Yerkes Podson yang menyatakan hubungan antara stress dengan kinerja seperti huruf U terbalik (Mas ud, 2002:20). Sehingga bisa disimpukan bahwa jika semakin tinggi tingkat stress

5 kerja yang dialami karyawan maka secara otomatis akan mempengarui kinerjanya. Kinerja merupakan terjemahan dari performance (Inggris). Selain bermakna kinerja, performance juga diterjemahkan secara beragam. Keragaman tersebut salah satunya diungkapkan oleh Sedarmayanti (2001:50) yang mengutip paparan LAN, bahwa Performace dapat diterjemahkan menjadi kinerja, juga berarti prestasi kerja, pelaksanaan kerja, pencapaian kerja atau hasil kerja/unjuk kerja/penampilan kerja Gibson et.al. (1996:118) mengatakan, kinerja adalah tingkat keberhasilan dalam melaksanakan tugas dan kemampuan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan Hasibuan (2001:94) yang menyebut kinerja sebagai prestasi kerja mengungkapkan bahwa prestasi kerja adalah suatu hasil kerja yang dicapai seseorang dalam melaksanakan tugas-tugas yang dibebankan kepadanya yang disandarkan atas kecakapan, pengalaman dan kesungguhan serta waktu. Mangkunegara (2000:67) berpendapat prestasi kerja adalah hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai oleh seorang karyawan dalam melaksanakan tugasnya sesuai dengan tanggung jawab yang diberikan kepadanya. Perusahaan harus memiliki kinerja. Kinerja yang baik/tinggi dapat membantu perusahaan memperoleh keuntungan sebaliknya, bila kinerja turun dapat merugikan perusahaan. Oleh karenanya kinerja karyawan perlu memperoleh perhatian antara lain dengan jalan melaksanakan kajian berkaitan dengan variabel stres kerja.

6 Bank Jatim adalah salah satu Bank BPD dari sekian banyak bank-bank konvensional yang terdapat di Indonesia. Bank Jatim sebagai bank milik masyarakat Jawa Timur, mengemban amanat sebagaimana yang terdapat dalam tugas dan fungsi Bank Daerah yaitu, sebagai pendorong pertumbuhan pembangunan masing-masing daerah. Untuk mewujudkan hal tersebut maka Bank Jatim harus terus meningkatkan kinerja perusahaan agar tetap dipercaya oleh masyarakat luas. Hal utama dalam memperoleh kepercayaan tersebut adalah berupaya untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan bagi masyarakat luas umumnya. Sehingga dalam usahanya untuk meningkatkan kualitas pelayanan tersebut tidak lepas dari peran masing-masing personal yang berugas di bidangnya masing-masing. Dengan tujuan akan tercipta kualitas pelayanan yang baik dari Bank Jatim untuk masyarakat luas. Bank ini mempunyai banyak kantor cabang yang tersebar diseluruh Indonesia salah satunya berada di Jl. Jaksa Agung suprapto 26-28 Malang yang sekaligus merupakan tempat bagi penelitian. Seperti halnya bank-bank lainnya, bank jatim sendiri sebagai lembaga keuangan ikut memainkan peran penting dalam menyalurkan dana dari para pemberi pinjaman kepada para peminjam. Lancarnya penyaluran kredit Bank Jatim membuat loan to deposit ratio (LDR) bank ini berada di angka 69,67%. Sedangkan, kualitas penyaluran kredit yang baik mampu menjaga rasio non performing loan (NPL)-nya di 1,05%.

7 Penyaluran kredit yang dilakukan Bank Jatim selama 2010 mencapai Rp 13,8 triliun. Padahal sebelumnya, Bank Jatim hanya menargetkan penyaluran kredit sebesar Rp 10,1 triliun. Rasio kredit macet (non performing loans/npl) terjaga cukup baik, yakni hanya 0,65%. Rasio ini membaik ketimbang rasio NPL perseroan pada 2009 yang mencapai 1,04%.Batas maksimal pemberian kredit (BMPK) Bank Jatim untuk sektor -sektor umum sekira Rp400 miliar.( http://www.kabarbisnis.com/read/2820679) CAR Bank Jatim hingga akhir April 2011 turun di level 17,15% dibanding akhir tahun 2010 yang tercatat 19,4%. Dengan penambahan modal dan rencana ekspansi, Bank jatim optimistis bisa mempertahankan CAR di level 17%-18%.Level ini dianggap aman sebagai CAR minimal sesuai kesepakatan BPD Regional Champion antara BI dan BPD-BPD sebesar 15%. Batas CAR minimal di industri perbankan nasional sendiri hanya 8%.( http://www.bisnis-jatim.com/?p=13430) Atas kinerja keuangan 2009, Biro Riset Infobank menempatkan Bank Jatim pada peringkat lima dalam rating bank versi Infobank 2010, dengan predikat "Sangat Bagus". Bank Jatim masuk kategori bank dengan modal Rp100 miliar sampai dengan Rp10 triliun. Pada 2010 Bank Jatim menargetkan pertumbuhan kreditnya bisa mencapai 25% dengan komposisi 80% ditujukan ke sektor usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dan sisanya ke sektor korporasi. Sementara, DPK diharapkan meningkat 17% untuk giro, 21% untuk tabungan, dan 15% untuk deposito.

8 Tekanan persaingan dan tuntutan kualitas layanan bagi nasabah, serta aktivitas operasi bank yang kompleks, akibat jenis transaksi beragam, frekuensi, transaksi yang tinggi setiap hari, mendorong bank untuk lebih dapat meningkatkan kinerjanya dengan harapan akan menghasilkan otput yang berkualitas. Sejalan dengan kondisi tersebut, maka Bank Jatim sebagai salah satu bank terbesar di Jawa Timur yang sudah mempunyai jam terbang yang tinggi serta image yang baik di masyarakat yang ditunjukkan dengan semakin meningkatnya jumlah nasabah dari tahun ke tahun, dituntut untuk meningkatkan kemampuan dalam menghadapi persaingan, salah satunya adalah dengan memperhatikan faktor tenaga kerja. Permasalahan yang dialami oleh tenaga kerja diantaranya stres kerja yang disinyalir dapat menimbulkan penurunan kinerja. Fenomena yang peneliti temukan di Bank Jatim pada saat observasi adalah adanya penyebab stres on the job yaitu beban kerja yang berlebihan,hal ini dapat ditunjukkan dengan adanya jam kerja yang berlebihan dimana karyawan harus bekerja melebihi standart jam kerja dan tidak mendapatkan upah lembur, serta pekerjaan yang monoton yang dihadapi karyawan dimana karyawan sering melakukan pekerjaan yang berulang-ulang dan tidak variatif, oleh karena itu pihak bank jatim melakukan rolling pekerjaan 6 bulan sekali. Sumber stres juga dapat dilihat dari luar pekerjaan atau yang biasa disebut dengan off the job seperti permasalahan individu, baik permasalahan ekonomi maupun permasalahan keluarga hal ini memungkinkan karyawan terserang

9 stres kerja, stres kerja yang dialami oleh karyawan ditakutkan berdampak buruk bukan berdampak positif terhadap kinerja sehingga usaha pencapaian kinerja karyawan Bank Jatim Kantor Cabang Malang bisa terganggu. Berdasarkan latar belakang di atas, maka peneliti memilih untuk mengambil judul PENGARUH STRESSOR DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BANK JATIM KANTOR CABANG MALANG. B. Rumusan Masalah Berdasarkan Latar Belakang diatas dapat diambil suatu perumusan Masalah sebagai berikut: 1. Bagaimanakah sumber-sumber stres ( stressor ) pada Bank Jatim Kantor Cabang Malang? 2. Bagaimanakah stres kerja pada Bank Jatim Kantor Cabang Malang? 3. Bagaimana Kinerja pada Bank Jatim Kantor Cabang Malang? 4. Apakah sumber-sumber stres kerja yang terdiri dari on the job dan off the job berpengaruh signifikan terhadap stres kerja karyawan Bank Jatim Kantor Cabang Malang? 5. Apakah stres kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan Bank Jatim Kantor Cabang Malang?

10 C. Batasan Masalah Pembatasan masalah sangatlah penting agar masalah utama dan obyek yang diteliti bisa dicapai tanpa dikaburkan dengan masalah lain yang akan muncul. Handoko (2001:201) Stres adalah suatu kondisi ke tegangan yang mempengaruhi emosi, proses berfikir dan kondisi seseorang. Kondisi-kondisi yang cenderung menyebabkan stres disebut stressor. Biasanya karyawan mengalami stres karena kombinasi stressor. Ada dua kategori penyebab stres yaitu on the job dan off the job Penelitian ini lebih difokuskan pada variabel stressor yaitu on the job dan off the job yang mengakibatkan stres ditinjau dari gejala psikologis, fisiologis dan perilaku seluruh karyawan di Bank Jatim Kantor Cabang Malang. D. Tujuan dan Kegunaan Penelitian 1. Tujuan Penelitian a. Untuk mengetahui sumber-sumber stres ( stressor ) pada Bank Jatim Kantor Cabang Malang b. Untuk mengetahui Stres Kerja pada Bank Jatim Kantor Cabang Malang c. Untuk mengetahui kinerja karyawan pada Bank Jatim Kantor Cabang Malang

11 d. Untuk Mengetahui apakah sumber-sumber stres kerjja yang terdiri dari on the job dan off the job berpengaruh signifikan terhadap stres kerja karyawan Bank Jatim Kantor Cabang Malang e. Untuk mengetahui apakah stres kerja berpengaruh terhadap kinerja karyawan Bank Jatim Kantor Cabang Malang 2. Kegunaan Penelitian a. Bagi Bank Jatim Dapat memberikan masukan bank jatim untuk menentukan kebijakan dlam mengelola stress kerja karyawan sehingga kinerja karyawan tidak terganggu. b. Bagi peneliti selanjutnya Sebagai dasar penelitian selanjutnya dibidang sumber daya manusia khususnya pada permasalahan stress kerja.