BAB III METODE PENELITIAN. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Indonesia (BEI) untuk tahun , sampel dalam penelitian ini adalah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. membuktikan hubungan biasa (korelasi) antara variabel bebas (independent

BAB III METODE PENELITIAN

METODA PENELITIAN. tersebut dapat berupa dokumen, laporan keuangan tahunan, atau laporan tahunan

BAB III METODE PENELITIAN. tanggal 31 Desember 2008, 2009, 2010, 2011 dan Sumber data dapat

BAB III METODE PENELITIAN. dari tahun 2010 sampai tahun Sampel yang digunakan dalam penelitian ini

BAB III METODE PENELITIAN. tahun penelitian yatitu tahun Metode pemilihan sampel dalam

BAB III METODE PENELITIAN. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan metode penelitian kuantitatif Variabel dan Definisi Operasional Variabel

BAB III METODE PENELITIAN. manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dari tahun

BAB III DESAIN PENELITIAN. manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Dalam penelitian ini, peneliti

pengerjaan audit sehingga audit fee yang didapatkannya akan semakin kecil. dalam laporan keuangan terlambat didapat oleh investor.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Indonesia (BEI) dan Bursa Efek Malaysia (BEM) pada tahun Sampel

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. menggunakan metode purposive sampling, dengan adanya beberapa kriteria dalam

BAB III METODE PENELITIAN. yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode 2014.

BAB III METODE PENELITIAN Data ini dipilih karena seperti pada data yang telah dikutip dari

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun

BAB 3 METODE PENELITIAN. jenis data yang berbentuk angka (metric) yang terdiri dari:

BAB III METODE PENELITIAN. A. Populasi, Sampel dan Metode Pengambilan Sampel. manufaktur yang go public dan terdaftar di Bursa Efek Indonesia dengan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 3 METODA PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. terdaftar di Bursa Efek Indonesia dari tahun

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Bursa Efek Indonesia periode penelitian yang digunakan yaitu jenis data sekunder.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Indonesia dari tahun Daftar perusahaan ritel didapat dari sahamok.com

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada periode Peneliti

BAB III METODE PENELITIAN. laporan keuangan perusahaan transportation services yang terdaftar di Bursa

BAB III METODE PENELITIAN. Dalam Penelitian ini sampel dan data penelitian diambil dari perusahaan

BAB III METODE PENELITIAN. A. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel. dalam penelitian ini adalah good corporate governance yang terdiri dari

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian asosiatif. Ulum dan

BAB III METODE PENELITIAN. yang terdaftar di BEI (Bursa Efek Indonesia) selama periode yang

BAB III METODE PENELITIAN. independensi dari dua variabel atau lebih (Sekaran dan Bougie, 2010).

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METEDOLOGI PENELITIAN. hubungan antara suatu variabel dengan variabel lainnya (Ulum dan

BAB III METODE PENELITIAN. untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, likuiditas, grwoth, media

penelitian menjelaskan dan hasil penelitian sedapat mungkin menjadi valid, objektif, tujuan, manfaat, kajian pustaka, dan hipotesis penelitian.

BAB IV HASIL PENELITIAN. Penelitian ini menganalisis pengaruh ukuran perusahaan, free cash flow dan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 3 OBJEK DAN DESAIN PENELITIAN. Indonesia (BEI) yang bergerak dalam bidang pertambangan. Perusahaan yang terdaftar

BAB III METODE PENELITIAN. dengan Juli Adapun data penelitian diperoleh dengan melakukan

III.METODE PENELITIAN. go public yang melakukan pengungkapan informasi dalam annual report-nya dan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode tahun Pengambilan sampel

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. adalah penelitian yang menekankan pada pengujian teori-teori melalui. menguji hipotesis dan kemudian diambil kesimpulan.

BAB III METODE PENELITIAN. Bursa Efek Indonesia melalui internet ( Perusahaan yang. Efek Indonesia periode tahun

BAB III METODE PENELITIAN. peneliti menguji pengaruh return on asset (ROA), leverage, ukuran perusahaan dan

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. terdaftar pada Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun Sampel. purposive sampling dengan beberapa kriteria.

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Variabel Penelitian dan Definisi Operasional Variabel

BAB IV METODE PENELITIAN. 2 variabel atau lebih dengan mencari pengaruh variabel independen terhadap

BAB III METODE PENELITIAN. verifikatif. Model analisis deskriptif merupakan metode yang memberikan

BAB III METODE PENELITIAN. Metode penelitian adalah suatu kegiatan yang menggunakan metode yang

BAB III METODA PENELITIAN. kepemilikan manajerial, kepemilikan institusional, proporsi dewan komisaris

BAB III METODE PENELITIAN. Variabel-variabel penelitian yang akan diteliti dalam penelitian ini adalah sebagai

BAB III METODE PENELITIAN. yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode melalui website :

BAB III METODE PENELITIAN. menghasilkan keragaman data untuk penelitian yang akurat. Pemilihan sampel

III. METODOLOGI PENELITIAN. Berdasarkan jenisnya, data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini mengambil objek penelitian yaitu perusahaan manufaktur. Populasi

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

DESAIN METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan-perusahaan manufaktur yang

BAB IV DESAIN DAN METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Waktu penelitian ini dilakukan pada bulan Februari 2015 sampai dengan

BAB III METODE PENELITIAN. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. yang terdaftar dalam LQ-45 di Bursa Efek Indonesia periode

BAB III METODE PENELITIAN. Sampel yang digunakan berdasarkan purposive sampling method yaitu

BAB III METODE PENELITIAN. Populasi merupakan keseluruhan dari obyek yang diteliti. Populasi yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. independen, variabel dependen, variabel moderasi dan variabel kontrol.

BAB III METODE PENELITIAN. mengenai pengaruh free cash flow, leverage, payout, undervalue, dan size terhadap

BAB III METODE PENELITIAN. bergerak di bisnis properti karena perusahaan golongan ini mengalami

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Populasi adalah wilayah generelisasi yang terdiri atas obyek/subyek yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN Ruang Lingkup Penelitian Penelitian ini merupakan tipe penelitian Hipothesis Testing Study atau penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah perusahaan pertambangan yang

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Penelitian kuantitatif merupakan

BAB III METODA PENELITIAN. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. kuantitatif. Deskriptif kuantitatif yaitu suatu metode dalam meneliti status

BAB III DESAIN DAN METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Pajak Reklame, dan Pajak Parkir dari tahun 2010 sampai dengan 2014.

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Transkripsi:

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1. Jenis Dan Sumber Data Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari Indonesian Capital Market Direktori (ICMD) tahun 2005 sampai dengan tahun 2012 yaitu berupa data laporan keuangan dan anual report perusahaan yang tergolong perusahaan manufaktur periode 31 desember setiap tahun pengamatan. 3.2. Populasi dan Sampel Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Perusahaan manufaktur di jadikan sebagai populasi dengan tujuan untuk memperoleh karakterik perusahaan yang sama, dan menurut Lasdi (2008) model akrual tidak cocok digunakan untuk perusahaan non manufaktur. Metode pemilihan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan yang memenuhi kriteria pemilihan sampel dengan maksud agar tujuan penelitian dapat tercapai. Metode pemilihan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Purposive Sampling dengan kriteria : 1. Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia sampai dengan 31 Desember 2012.

2. Perusahaan Manufaktur yang menerbitkan Laporan Keuangan periode 31 Desember selama tahun pengamatan ( 31 Desember 2005 sampai dengan 31 Desember 2012 ). Periode 31 desember 2009 dijadikan dasar mulai pengadopsian IFRS karena mulai pada tahun tersebut IAI sudah mulai melakukan perubahan perubahan terhadap PSAK menuju IFRS, dan resmi diberlakukan untuk seluruh perusahaan yang telah go-publik pada tanggal 2 januari 2012. 3. Perusahaan manufaktur yang mempunyai kepemilikan manajerial. 4. Perusahaan manufaktur memiliki data lengkap yang dibutuhkan selama periode pengamatan. Dari kriteria sampel di atas di peroleh 38 perusahaan sampel dengan rincian sebagai berikut : Tabael 3.1. Tabel Pemilihan Sampel No Kriteria Jumlah 1 Perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI sampai dengan 131 31 Desember 2012 2 Perusahaan manufatur yang tidak menyampaikan laporan keuangan secara lengkap dari tahun 2005 sampai dengan tahun 2012 3 Perusahaan manufatur yang tidak memiliki kepemilikan manajerial 4 Perusahaan manufaktur memiliki data tidak lengkap yang dibutuhkan selama periode pengamatan (85) Total Sampel 38 (2) (6) 59

Berdasarkan metode purposive sampling peroleh jumlah sampel sebanyak 38 perusahaan, untuk menjawab hipotesis 1 samapi dengan 5 yaitu untuk melihat perbedaan tingkat konservatisme akuntansi sebelum dan sesudah adopsi IFRS dan pengaruh karakteristik dewan ( proporsi komisaris independen, jumlah / intensitas pertemuan dewan komisaris, kepemilikan manajerial, latar belakang pendidikan akuntantansi dan keuangan anggota komite audit ) terhadap konservatisme akuntansi setelah adopsi IFRS, sedangkan. (daftar nama perusahaan terlampir). 3.3. Variabel Penelitian dan Definisi Operasional Variabel dalam penelitian ini antara lain: 1. Variabel Dependen Variabel dependen dalam penelitian ini adalah Konservatisme Akuntansi. Pengukuran alternatif konservatisme akuntansi yang digunakan adalah dengan menggunakan ukuran akrual sesuai dengan Givoly dan Hayn (2002). Conservatisme accrual model ini diperoleh melalui pembagian antara nonoperating accrual dan total aset kemudian mengalikannya dengan -1. CON_ACC dikalikan dengan -1 dilandasi oleh bahwa akuntansi yang konservatif merupakan hasil dari akrual negatif yang persisten, untuk memastikan bahwa nilai yang positif mengindikasikan konservatisme yang lebih tinggi maka dikalikan dengan 1, dengan demikian semakin tinggi nilai CON_AAC menunjukkan semakin tinggi pula konservatisme yang diterapkan oleh perusahaan (Givoly dan Hayn, 2000). 60

CON_ACC = Non Opearting Accrual ----------------------------------- X -1 Total Assets 1. Non Opearting Accrual = (Total accruals (before depreciation) Operating accruals). 2. Total Accrual (before depreciation) = (net income + depreciation) Cash flow from operational. 3. Operating Accrual = Δ Account receivable +Δ Inventories + Δ Prepaid expense Δ Account payable - Δ Accrued expense Δ Tax payable. 2. Variabel Independen Variabel Independen dalam penelitian ini adalah: a. International Financial Repoerting System (IFRS) IFRS merupakan standar akuntansi internasional yang diterbitkan oleh International Accounting Standard Board (IASB). Standar Akuntansi Internasional (International Accounting Standards / IAS). Pengkuran IFRS dalam penelitian ini adalah menggunakan variabel dummy, dimana periode tahun 2005 sampai tahun 2008 adalah periode sebelum adopsi IFRS di beri simbol nol ( 0 ), dan tahun 2009 sampai tahun 2012 adalah periode setelah adobsi IFRS di beri simbol satu ( 1 ). Pengukuran IFRS ini berdasarkan pengkuran yang dilakukan oleh Andre dan Filip (2012). 61

b. Karakteristik Dewan yang diproksikan oleh : Proporsi Komisaris Independen Proporsi komisaris independen merupakan variabel bebas dalam penelitian ini. Untuk mengetahui proporsi komisaris independen dapat dihitung dari jumlah komisaris independen dibagi dengan total jumlah komisaris (Ahmed & Duellman 2007) COM_IND = Jumlah Komisaris Independen ------------------------------------------- Jumlah Komisaris Intensitas Pertemuan Dewan Komisaris Pengukuran intensitas pertemuan atau rapat dewan komisaris sesuai dengan yang telah dilakukan oleh Ahmed dan Duellman (2007) dengan menggunakan total jumlah pertemuan anggota dewan komisaris di perusahaan j pada tahun t. COM_MEET = Jumlah pertemuan (rapat) anggota dewan komisaris. Kepemilikan Manajerial Kepemilikan Manajerial adalah merupakan Proporsi jumlah saham yang dimiliki oleh komisaris perusahaan j pada tahun t. Kepemilikan Manajerial dapat dihitung dengan cara jumlah lembar 62

saham yang dimiliki oleh komisaris yang dibagi dengan total jumlah lembar saham yang beredar. Ahmed dan Duellman (2007) COM_OWN = Jumlah lembar saham yang di miliki komisaris ------------------------------------------- Jumlah saham yang beredar Komite Audit Komite Audit yang dimaksud dalam penelitian ini adalah kompetensi komite audit yaitu latar belakang pendidikan akuntansi dan keuangan dari anggota komite audit. kompetensi komite audit diukur dengan presentase dari jumlah anggota komite audit yang memiliki latar belakang pendidian akuntansi dan atau keuangan terhadap jumlah anggota komite audit (Pamudji et al, 2009). COMM_AUD = Jumlah anggota komite audit yang mempunyai latar belakang pendidian akuntansi dan atau keuangan jumlah anggota komite audit 3. Variabel Kontrol Variabel kontrol dalam penelitian ini adalah ukuran perusahan, merupakan total assets yang dimiliki perusahaan j t. Ukuran perusahaan di ukur dengan menggunakan logaritma natural total assets perusahaan j t. 63

3.4. Metode Analisis Data 3.4.1. Statistik Deskriptif Statistik deskriptif berhubungan dengan pengumpulandata dan peringkasan data, penyamplingan, serta penyajian hasil peringkasan tersebut. Analisis statistik deskriptif digunakan untuk memberikan deskripsi atas variabel-variabel penelitian secara statistik. Statistik deskriptif yang digunakan adalah nilai rata-rata (mean), maksimum, minimum, dan deviasi standar. 3.4.2. Pengujian Asumsi Klasik Sehubungan dengan pemakaian metode regresi linear berganda tersebut, untuk menghasilkan nilai parameter model penduga yang lebih sahih, maka model asumsi klasik harus diuji antara lain (Ghozali, 2011). 1. Uji Normalitas Untuk menghindari bias, maka data yang digunakan harus berdistribusi normal. Uji normalitas dilakukan untuk menguji apakah dalam model regresi, baik variabel dependen maupun independen, mempunyai distribusi data yang normal atau tidak. Untuk mendeteksi normalitas data dapat dilihat melalui uji Kolmogorov- Smirnov test (K-S), (Ghozali, 2011). Dasar pengambilan keputusan dalam uji K-S adalah sebagai berikut: 64

Apabila probabilitas nilai Z uji K-S signifikan ( ά 5% ) secara statistik, yang berarti data terdistibusi tidak normal. Apabila probabilitas nilai Z uji K-S tidak signifikan ( ά 5% ) secara statistik berarti data terdistibusi normal. 2. Uji Multikolinearitas Uji multikolinearitas bertujuan untuk menguji apakah dalam model regresi ditemukan adanya korelasi antar variabel bebas (independen). Model regresi yang baik seharusnya tidak ada korelasi antar variabel, karena adanya korelasi tersebut menyebabkan variabel-variabel tersebut tidak ortogonal. Variabel ortogonal merupakan variabel yang nilai korelasi antar variabel independen sama dengan nol (Ghozali, 2011). Untuk mendeteksi ada atau tidaknya multikolinearitas dapat dilakukan dengan cara melihat nilai tolerance dari lawannya dan melihat variance inflation factor (VIF). Kedua ukuran ini menunjukkan variabel manakah yang dijelaskan variabel independen lainnya. Tolerance mengukur variabilitas variable independen yang terpilih yang tidak dijelaskan variabel independen lainnya. Nilai tolerance yang rendah sama dengan nilai VIF yang tinggi (karena VIF= 1/tolerance). Nilai cut off yang umum dipakai untuk menunjukkan adanya multikolinearitas adalah nilai tolerance 0,1 atau sama dengan nilai VIF 10. (Ghozali, 2011), jadi dalam model regresi dikatakan tidak ada multikolinearitas apabila nilai tolerance 0,1 dan nilai VIF 10. 65

3. Uji Autokorelasi Untuk menguji keberadaan autocorrelation dalam penelitian digunakan metode Durbin-Watson d test. Pengujian dengan Durbin-Watson statistic ini dilakukan untuk mengetahui ada tidaknya hubungan antara kesalahan pengganggu (error term) pada periode sebelumnya dengan kesalahan pengganggu pada periode berikutnya. Dalam metode Durbin-Watson menggunakan titik kritis yaitu batas bawah dl dan batas atas du. Persyaratan uji dengan menggunakan tabel Durbin-Watson adalah Jika nilai DW terletak antara antara du dan (4 du) maka koefisien autokorelasi sama dengan 0 yang berarti tidak terdapat autokorelasi (Ghozali, 2011). 4. Uji Heteroskedastisitas Heteroskedastisitas terjadi apabila tidak adanya kesamaan deviasi standar nilai variabel dependen pada setiap variabel independen. Bila terjadi gejala heteroskedastisitas akan menimbulkan akibat koefisien regresi menjadi minimum dan confidence interval melebar sehingga hasil uji signifikansi statistik tidak valid lagi. Untuk mendeteksi ada atau tidak adanya heteroscedasticity dilakukan dengan melihat grafik scatterplot antara nilai prediksi variabel dependen (ZPRED) dengan residualnya (SRESID). Dasar pengambilan keputusan : 66

1. Jika ada pola tertentu pada grafik, seperti titik-titik yang membentuk pola yang teratur (bergelombang, melebar kemudian menyempit), maka mengindikasikan telah terjadi heteroskedastisitas. 2. Jika tidak ada pola yang jelas, serta titik-titik yang menyebar di atas dan dibawah angka 0 pada sumbu Y, maka tidak terjadi heteroskedastisitas (Ghozali, 2011). Selain uji di atas, untuk mendeteksi ada tidaknya heteroskedastisitas dapat di lakukan dengan uji glejser. Data di katakan terbebas dari heteroskedastisitas, jika nilai signifikasinya lebih besar dari 0,050 maka dikatakan model bebas dari heteroskedastisitas (Ghozali, 2011). 3.5. Uji Hipotesis Pengujian hipotesisi dalam penelitian ini di lakukan dengan uji regresi berganda (multiple regretions) 3.5.1. Analisis Regresi Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda (multiple regression analysis) yang bertujuan untuk mengukur hubungan antara variabel dependen dengan variabel independen setelah adopsi IFRS. Dalam penelitian ini, untuk menguji hipotesis 1 sampai dengan hopotesis 4 digunakan model sebagai berikut : 67

CONS_ACC = β 0 + β 1 IFRS + β 2 COM_IND + β 3 COM_MEET + β 4 COM_OWN + β 5 COMM_AUD + β 6 LN_SIZE + e CONS_ACC = Konservatisme akuntansi perusahaan j t. IFRS = Varibel Dummy yang dilambangkan dengan 1 setelah adopsi IFRS, dan 0 sebelum adopsi IFRS COM_IND = Proporsi komisaris independen perusahaan j t. COM_MEET = Jumlah / Intensitas pertemuan dewan komisaris perusahaan j t. COM_OWN = Proporsi kepemilikan manajerial perusahaan j t. COMM_AUD = Proporsi jumalh anggota komite audit yang mempunyai latar belakang pendidikan akuntansi dan atau keuangan pada perusahaan j t LN.SIZE = Log Natural Total Asset pada perusahaan j t β 0 = Konstanta β 1 β6 = Koefisien e = Error 68

3.5.2. Uji Kelayakan Model ( Uji F ) Uji Kecocokan atau Kelayakan Model Regresi di sebut juga Uji F. Kelayakan model regresi dinilai dengan menggunakan Goodness of Fit Test (Uji F). Jika nilai sig statistik Goodness of Fit lebih kecil dari α (0.05) berarti model mampu memprediksi nilai observasinya atau dapat dikatakan model dapat diteima karena sesuai dengan data observasinya (Ghozali, 2011). 3.5.3. Koefisien Diterminasi (R 2 ) Koefisien deternasi (R 2 ) pada intinya digunakan untuk mengukur seberapa jauh kemampuan model dalam menerangkan variasi variabel dependen. Nilai kemampuan variabel-variabel independen dalam menjelaskan variabel dependen amat terbatas. Nilai yang mendekati satu berarti berarti variabel-variabel independen memberikan hampir semua informasi yang dibutuhkan untuk memprediksi variabel dependen (Ghozali, 2011). 3.5.4. Uji Signifikansi Parameter Individual (Uji Statistik t) Uji statistik t pada dasarnya digunakan untuk menunjukkan seberapa jauh variabel penjelas atau independen secara individual dapat menerangkan variasi variabel dependen (Ghozali, 2011). Pengujian ini dilakukan untuk menguji variabel independen secara individual dengan tingkat probabilitas (α) 5%. Apabila tingkat probabilitas lebih kecil dari 5% maka H0 ditolak dengan kata lain hipotesis alternatif diterima. Dalam Uji t dapat dilihat pula nilai koefisien atau beta yang menunjukkan seberapa besar masing-masing variabel independen dalam 69

menjelaskan variabel dependen, serta dapat dilihat pula pengaruh positif atau negatif berdasarkan tanda positif atau negatif pada koefisien. Untuk menjawab hipotesis dalam penelitian ini yaitu tingkat konservatisme akuntansi sebelum dan sesudah adopsi IFRS, proporsi komisaris independen, frekwensi pertemuan dewan komisaris, tingkat pendidikan ketua komite audit dan kepemilikan manajerial berpengaruh secara positif terhadap konservatisme akuntansi setelah adopsi IFRS diakukan dengan melihat Pvalue masing masing variabel dengan hipotesis sebagai berikut: Ho : Variabel independen tidak berpengaruh terhadap variabel dependen setelah adopsi IFRS. Ha : Variabel independen berpengaruh terhadap variabel dependen setelah adopsi IFRS. Dasar pengambilan keputusan: a. Jika PValue < α (5%) maka variabel independen secara individual berpengaruh terhadap variabel dependen ( terima Ha, tolak Ho ). b. Jika PValue > α (5%) maka variabel independen secara individual tidak berpengaruh terhadap variabel dependen (terima Ho, tolak Ha). 70