KUTIPAN / SUMBER REFERENSI PENGERTIAN

dokumen-dokumen yang mirip
2) Lembar Pengesahan --- Lihat Contoh Lembar Pengesahan 3) Kata Pengantar 4) Daftar Isi 5) Daftar Gambar (jika ada) 6) Daftar Tabel (jika ada) 7) Bata

Bahasa Indonesia UMB TATA TULIS DALAM RAGAM ILMIAH. Kundari, S.Pd, M.Pd. Komunikasi. Komunikasi. Modul ke: Fakultas Ilmu. Program Studi Sistem

Untuk menghindari kutipan yang terlalu panjang, dimungkinkan untuk membuang sebagian dari sumber yang panjang itu dengan teknik ellipsis elipsis dilak

Kutipan dilakukan apabila penulis sudah memperoleh sebuah kerangka berpikir yang mantap.

INTERNSHIP & CAREER DEVELOPMENT (ICD) FE UNS 1

Abstrak Menurut American National Standards Institute (1979), definisi abstrak adalah representasi dari isi dokumen yang singkat dan tepat. Abstrak me

Oleh: Ary Kristiyani, M. Hum.

Manfaat penulisan makalah ini adalah sebagai berikut :

TATA TULIS KARYA TULIS ILMIAH

KUTIPAN, ABSTRAK DAN DAFTAR PUSTAKA KARINA JAYANTI

SISTEMATIKA KULIAH KERJA PAMONG (KKP)

Metode Penulisan Karya Ilmiah: Teknik Pengutipan dan Penulisan Daftar Pustaka. Oleh: Janawi

TATA TULIS DALAM RAGAM ILMIAH

TATA CARA PENULISAN ILMIAH. Oleh : YAYA SUNARYA

BUKU PEDOMAN PENULISAN SKRIPSI

Outline Materi. Etika Penulisan Kutipan dan Catatan Kaki Penulisan Daftar Pustaka.

MERANGKUM DAN MENGUTIP DALAM PENULISAN KARYA ILMIAH. Oleh Kastam Syamsi FBS Universitas Negeri Yogyakarta

TATA TULIS DALAM RAGAM ILMIAH

Petunjuk Penulisan LKTI SMA Se-Nasional UKM Penalaran. STKIP PGRI Jombang

Saya harus mengutip? Apakah kutipan langsung? Apakah kutipan tidak langsung? Apakah teori atau gagsan orang lain?

KATA PENGANTAR. Banjarmasin, Maret 2015 Ketua Program Diploma III. Ttd. Drs. M. Effendi, MS. NIP

PANDUAN PENULISAN LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN JURUSAN TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK NEGERI PONTIANAK

KETENTUAN CALL FOR PAPERS SEMIKNAS 2017

Tata Cara Penulisan Laporan Praktikum

PEDOMAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

PEMBUATAN SKRIPSI 1. BAGIAN AWAL. Secara umum skripsi terdiri atas 3 bagian, yaitu : a. Bagian awal b. Bagian isi c.

Bimbingan PERDANA. Dosen Pembimbing : Eri Mardiani, S.Kom

PEDOMAN PENULISAN PROPOSAL Fakultas Ekonomi Universitas Gunadarma

DAFTAR ISI. Hal I. FORMAT PENULISAN SECARA UMUM... 1 II. BAGIAN-BAGIAN TUGAS AKHIR... 6

PEDOMAN PENULISAN SKRIPSI Fakultas Ekonomi Universitas Gunadarma

TEKNIS PENULISAN KARYA ILMIAH KHUSUS MENGENAI RUJUKAN/REFERENSI DAN TEKNIS PENULISANNYA PROGRAM PASCASARJANA UNISNU JEPARA

PEDOMAN PENULISAN PROPOSAL SKRIPSI

DAFTAR ISI. Hal I. FORMAT PENULISAN SECARA UMUM... 1 II. BAGIAN-BAGIAN TUGAS AKHIR... 5

MENULIS PROPOSAL PENELITIAN

Perbandingan Publikasi Internasional Indonesia di Scopus Periode 2010-April 2016

Teknik Penulisan. Metodologi Penelitian. Materi: Dosen Pengampu: Heri Sismoro, M.Kom.

BAB I PENDAHULUAN PEDOMAN PENULISAN KARYA ILMIAH ( SKRIPSI, TESIS, DISERTASI, ARTIKEL, MAKALAH, DAN LAPORAN PENELITIAN )

KOMPONEN PENILAIAN URAIAN KOMPONEN PENILAIAN

Format Penulisan Laporan Praktikum Statistik Industri Periode Genap 2014/2015

PEDOMAN PENULISAN PROPOSAL SKRIPSI

BAB VII PENULISAN HASIL PENELITIAN

PEDOMAN PENYUSUNAN USULAN PENELITIAN DAN PENULISAN DISERTASI

Prinsip-prinsip yang menjadi syarat penulisan karya tulis ilmiahtersebut mencakup:

Modul ke: BAHASA INDONESIA. Kutipan dan Catatan Kaki. Sri Rahayu Handayani, SPd. MM. 13Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Program Studi Akuntansi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang B. Tujuan

SISTEMATIKA LAPORAN PROGRAM PREVENSI PSIKOLOGI KLINIS

I. PENGANTAR UNSUR POKOK RANCANGAN USULAN PENELITIAN

PETUNJUK PENYUSUNAN PROPOSAL PROYEK SISTEM INFORMASI. Oleh : PROGRAM STUDI DIII MANAJEMEN INFORMATIKA. Comment [L1]: Logo disesuaikan dengan yang baru

SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS BUDI LUHUR JAKARTA 2011

PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL TUGAS AKHIR

PANDUAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH JURNAL BPPK

PEDOMAN PENULISAN TUGAS AKHIR MAHASISWA PROGRAM STUDI ADMINISTRASI BISNIS JURUSAN ADMINISTRASI NIAGA POLITEKNIK NEGERI MEDAN MEDAN 2015

Urun-Bina Kiat Pengutipan Dalam Tulisan Karya Ilmiah Guru Di Sekolah Dasar

PANDUAN PENULISAN. Lomba Karya Tulis Imiah makinpintar.com 1

SISTEM PENGUTIPAN (Disarikan dari Kemdiknas, Ditjen Dikti DP2M, 2011) Palembang, 23 Mei 2017

PANDUAN PENULISAN KARYA ILMIAH MAHASISWA BERPRESTASI POLITEKNIK CALTEX RIAU TAHUN 2015

KATA PENGANTAR. Assalamu Alaikum Wr. Wb.

PEDOMAN PENULISAN ARTIKEL ILMIAH JURNAL BPPK

PEDOMAN TEKNIS PELAKSANAAN LKTI FASILKOM UNSRI 2016

MENGUTIP DAN MERUJUK SUMBER DALAM PKI. Beniati Lestyarini PPM JPBSI Selasa, 27 September 2011, PLA, FBS

TATA TULIS JURNAL. Fakultas Teknik Elektro 1

FORMAT PENULISAN PKL UNTUK MAHASISWA

STUDI MAGISTER TERAPAN

SISTEMATIKA PENULISAN

PANDUAN PENULISAN MANUSKRIP FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG TAHUN 2012

I. Pendahuluan II. Bagian-bagian Proposal Tugas Akhir Judul :...(Ditulis secara sentring di atas Menggunakan Huruf Kapital)

PEDOMAN PENULISAN MUSABAQAH KARYA TULIS ILMIAH ALQURAN MTQ REGIONAL JAWA TIMUR TINGKAT SLTA 2014 FAKULTAS SASTRA UNIVERSITAS NEGERI MALANG

PANDUAN PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH MUSABAQAH TILAWATIL QURAN SISWA NASIONAL IV TAHUN 2018 UNIVERSITAS NEGERI MALANG

D. Bentuk-Bentuk Kutipan. a. Kutipan langsung

FORMAT PROPOSAL PENELITIAN REGULER

PENYIAPAN ARTIKEL ILMIAH Oleh Zamzani FBS UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

I. STRUKTUR PENULISAN TUGAS AKHIR. Susunan struktur Penulisan Tugas Akhir adalah sebagai berikut :

Format Skripsi Tujuan instruksional khusus:

SISTEMATIKA PENULISAN MAKALAH HASIL SEMINAR :

Gadjah Mada University. Vancouver Style. Citation

JURNAL MANAJEMEN & KEWIRAUSAHAAN PROGRAM STUDI MANAJEMEN, FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS KRISTEN PETRA SURABAYA

Pedoman Penulisan Proposal Penelitian, Tugas Akhir dan Skripsi

PANDUAN PENULISAN TESIS MAGISTER MANAJEMEN UNIVERSITAS TELKOM

TEKNIK MEMBUAT KUTIPAN Pengertian Kutipan Kutipan Langsung dan Kutipan Tidak Langsung Cara-cara Mengutip Etika Mengutip dan Plagiarisme Tanggungjawab

A. Pendahuluan B. Tujuan C. Kriteria, Persyaratan Penulis dan Tata Cara Pengiriman Naskah

TEORI & HIPOTESIS PENGERTIAN TEORI

Veterinary Scientific Competition 2016

Cara Penulisan Footnote, Ibid, Op.Cit, Loc. Cit Yang Benar

PANDUAN PRESENTASI PEMAKALAH

KUTIPAN DAN PARAPRASI (Quoting and Paraphrasing)

PANDUAN PENULISAN TUGAS AKHIR

ATURAN PENULISAN NASKAH ILMIAH JURNAL BIS A (BISNIS ADMINISTRASI)

PRODUK MAHASISWA FARMASI INDONESIA (LPMFI) PEKAN ILMIAH MAHASISWA FARMASI INDONESIA ( 2017 UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA MAKASSAR

Penjelasan tentang Pemilihan Mawapres Tahun 2016 Tingkat Universitas Muhammadiyah Malang

Panduan Dasar Menulis Esai. latihan yang terus menerus. Berikut ini panduan dasar dalam menulis sebuah esai.

PANDUAN PENULISAN LAPORAN KERJA PRAKTIK. Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Duta Wacana Yogyakarta 2012

Penjelasan tentang Pemilihan Mawapres Tahun 2014 Tingkat Universitas Muhammadiyah Malang

PETUNJUK PENULISAN MANUSKRIP

TATA TULIS BUKU TUGAS AKHIR. Fakultas Teknik Elektro 1

Marsudi Wahyu Kisworo Perbanas Institute

PENGANTAR KOMPUTER & SOFTWARE I

PROSEDUR TETAP PENYUSUNAN LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA AKADEMI PARIWISATA MAKASSAR

PENULISAN ARTIKEL ILMIAH PADA JURNAL INTERNASIONAL. Oleh : Ir. Nyayu Rahmalia, MM

PEDOMAN PENULISAN SKRIPSI

PEMILIHAN MAHASISWA BERPRESTASI 2016

Transkripsi:

KUTIPAN / SUMBER REFERENSI PENGERTIAN Buku, makalah, atau jurnal yang digunakan sebagai bahan masukan bagi penulis, untuk menguatkan karya tulis yang mereka buat. Kutipan juga berarti pinjaman kalimat atau pendapat dari seorang pengarang, atau ucapan seseorang majalah. Diperkenankan tapi tidak berarti bahwa sebuah tulisan seluruhnya terdiri dari kutipan-kutipan. Kutipan juga sebagai bukti menunjang pendapat tulisannya yang terkenal, baik terdapat dalam buku-buku maupun majalah

HAKEKAT KUTIPAN Pada dasarnya referensi ditulis sebagai bukti dari teori-teori atau hal-hal yang hendak mereka sampaikan. Referensi juga dibuat untuk melengkapi karya tulis yang mereka buat. Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam mencantumkan kutipan / sumber referensi: Cantumkan nama pengarang dan tahun terbit dengan format sebagaimana yang telah disebutkan Untuk kutipan langsung, nomor halaman harus disebutkan. Untuk kutipan tidak langsung, nomor halamannya bisa disebutkan atau bisa juga tidak disebutkan. Gunakan tanda baca. di antara tahun dan nomor halaman, diketik tanpa spasi.

JENIS-JENIS KUTIPAN Kutipan Langsung Kutipan langsung (direct quotation) adalah kutipan hasil penelitian, hasilkarya, atau pendapat orang lain yang penyajiannya sama persis dengan teks aslinya (yang dikutip). Dalam merujuk sumber kutipan di teks utama, sebutkan referensinya dengan menulis nama pengarang, tahun penerbitan, dan nomor halamannya. a. Jika jumlah kata kutipan tidak lebih dari tiga baris, kutipan tersebut diketik dengan jarak dua spasi dan diberi tanda petik. b. Jika jumlah kata kutipan lebih dari tiga baris, kutipan diketik pada garis baru, sejajar dengan awal alinea baru, berjarak satu spasi, dan tanpa tanda petik: Ratnawati (2006:148) menegaskan bahwa Hasil pemilu 1999 dan pemilu 2004 secara gamblang menunjukkan bahwa PDI-P leading di Kabupaten Bantul. Kutipan Tidak Langsung Kutipan tidak langsung (indirect quotation) merupakan kutipan hasil penelitian, hasil karya, atau pendapat orang lain yang penyajiannya tidak sama dengan teks aslinya, melainkan menggunakan bahasa atau kalimat penulis/peneliti sendiri. Dalam pengutipan ini, sumber rujukan harus disebutkan, baik dengan nomor halaman atau tanpa nomor halaman. Paling sedikit ada dua jenis kutipan tidak langsung atau ada dua cara dalam mengutip secara tidak langsung. Pertama, dengan meringkas, menyimpulkan, atau merujuk pokok-pokok pikiran orang lain

TEKNIK KUTIPAN Kutipan Tidak Langsung adalah kutipan dengan mengambil pendapat/ uraian dari buku/ sumber lain yang penyajiannya dengan bahasan sendiri. Contoh : Sehingga ada 3 kategori pembagian barang dan jasa menurut hubungannya yaitu barang komplementer, barang subtitusi, dan barang bebas. Kutipan Langsung adalah kutipan dari buku atau tulisan yang harus sama dengan aslinya baik dengan susunan kata-katanya maupun tanda bacanya. Kutipan yang panjangnya 5 (lima) baris atau lebih, diketik ber spasi 1 (satu) dengan mengosongkan lima ketik dari garis batas / margin sebelah kiri dengan tidak diberi tanda kutip. Contoh : Menurut Sunarto, dalam bukunya berjudul Perpajakan (2002:46), yang dimaksud dengan Objek pajak adalah Penghasilan yaitu setiap tambahan kemampuan ekonomis diterima atau diperoleh wajib pajak, baik yang berasal dari Indonesia maupun dari luar indonesia, yang dapat dipakai untuk konsumsi atau untuk menambah kelkayaan wajib pajak ynag bersangkutan, dengan nama dan dalam bentuk apapun.

CONTOH KUTIPAN DALAM MENULIS ILMIAH Contoh kutipan dalam teks: Buku/karya tulis oleh seorang pengarang One eminent scholar argues that the Confucian- Islamic connection...has emerged to challenge Western interests, values and power (Huntington 1993, 45) Alternatif lain adalah kutipan tersebut bisa ditulis dengan menggunakan nama pengarang dalam teks. huntingtion (1993, 45) argues that the Confucian-Islamic connection...has emergad to challenge Western interests, values and power Buku / karya tulis oleh banyak pengarang A growing concern is that [c]lass analysis has been strangely absent from the..writing about Indonesian society and politics (Tanter and Young 1990, 7) Dua atau lebih buku/karya tulis dalam dua tanda kurung yang sama There is increasing recognition that [t]he middle class has achieved a degree of prominence in the politics of Asua in recent years (Robinson & Goodman 1992, 322, see also Koo 1991; Tanter & Young 1990). Alternatif yang lain adalah generalisasi yang dikenal dalam sejumlah buku/karya tulis dapat ditulis tanpa menggunakan nomer halaman: There is increasing recognition that [t]he middle class has achieved a degree of prominence in the politics of Asua in recent years (Robinson & Goodman 1992, see also Koo 1991; Tanter & Young 1990). Catatan: Susun daftar buku/karya tulis menurut urutan tahun penerbitan

RINGKASAN Referensi mutlak diperlukan jika mengutip banyak hal dari sebuah buku, makalah, atau jurnal sebagai penguat dan pelengkap serta pembuktian dari teori-teori atau hal-hal yang ingin mereka sampaikan. Referensi juga sebagai acuan bagi penulis lain jika ada penulis lain yang ingin menulis hal yang sama.