BAB I PENDAHULUAN. yang memerlukan komponen yang terbuat dari karet seperti ban kendaraan, sabuk

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. opportunity cost. Perbedaan opportunity cost suatu produk antara suatu negara

BAB I PENDAHULUAN. pertukaran barang dan jasa antara penduduk dari negara yang berbeda dengan

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Pertumbuhan perekonomian suatu negara tentunya tidak terlepas dari

I. PENDAHULUAN. penyediaan lapangan kerja, pemenuhan kebutuhan konsumsi dalam negeri, bahan

I. PENDAHULUAN. 1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Dalam mendorong pembangunan ekonomi nasional, salah satu alat dan

BAB I PENDAHULUAN. bertambah seiring dengan peningkatan pembangunan, untuk itu ekspor harus

I. PENDAHULUAN. besar penduduk, memberikan sumbangan terhadap pendapatan nasional yang

I. PENDAHULUAN. Karet di Indonesia merupakan salah satu komoditas penting perkebunan. selain kelapa sawit, kopi dan kakao. Karet ikut berperan dalam

BAB I PENDAHULUAN. ukuran dari peningkatan kesejahteraan tersebut adalah adanya pertumbuhan

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan perekonomian Indonesia tidak lepas dari perubahan

PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Sektor pertanian mempunyai peranan yang cukup penting dalam kegiatan

I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENDAHULUAN. Latar Belakang. dalam upaya peningkatan devisa Indonesia. Ekspor karet Indonesia selama

I. PENDAHULUAN. air. Karena alasan tersebut maka pemerintah daerah setempat biasanya giat

V. GAMBARAN UMUM. sebagai produsen utama dalam perkakaoan dunia. Hal ini bukan tanpa alasan, sebab

I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Gambar 1. Luasan lahan perkebunan kakao dan jumlah yang menghasilkan (TM) tahun

BAB 1 PENDAHULUAN. hubungan dagang dengan pihak luar negeri, mengingat bahwa setiap negara

BAB I PENDAHULUAN. Proses globalisasi yang bergulir dengan cepat dan didukung oleh kemajuan

I. PENDAHULUAN. karet dunia dengan mengungguli hasil dari negara-negara lain dan negara asal

VIII. KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. untuk kemudian didatangkan ke negara tersebut dengan tujuan untuk memenuhi

I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. iklimnya, letak geografisnya, penduduk, keahliannya, tenaga kerja, tingkat harga,

BAB I PENDAHULUAN. pertanian haruslah merupakan tujuan utama dari setiap pemerintah sedang berkembang.

BAB I PENDAHULUAN. dalam perekonomian suatu negara. Terjalinnya hubungan antara negara satu

BAB 1 PENDAHULUAN. jumlah lahan yang luas tersebut, pasti akan membutuhkan banyak tenaga kerja.

BAB I PENDAHULUAN. seberapa besar kontribusi perdagangan internasional yang telah dilakukan bangsa

2. Penawaran ekspor karet alam Indonesia ke Amerika Serikat dan Jepang lebih

1.1 Latar Belakang Masalah

I. PENDAHULUAN. terlepas dari kegiatan ekonomi internasional. Kegiatan ekonomi internasional

INDIKATOR AKTIVITAS EKONOMI

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. terjadi apabila barang yang dihasilkan oleh suatu negara dijual ke negara lain

I. PENDAHULUAN. Dalam rangka peningkatan produksi pertanian Indonesia pada periode lima

I PENDAHULUAN. Tabel 1. Luas Lahan Komoditi Perkebunan di Indonesia (Ribu Ha)

BAB 1 PENDAHULUAN. Karet merupakan komoditi ekspor yang mampu memberikan kontribusi di dalam

BAB I PENDAHULUAN. dalam membangun perekonomian. Pembangunan ekonomi diarahkan

PELUANG DAN PROSPEK BISNIS KELAPA SAWIT DI INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. membantu membiayai pembangunan nasional, sedangkan impor dilakukan untuk

BAB I PENDAHULUAN. keberlangsungan suatu negara dan diyakini merupakan lokomotif penggerak dalam

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berlebih, yang bisa mendatangkan suatu devisa maka barang dan jasa akan di ekspor

I. PENDAHULUAN. Tabel 1.1. Ekspor, Impor, dan Neraca Perdagangan Komoditas Pertanian Menurut Sub Sektor, 2014 Ekspor Impor Neraca

I. PENDAHULUAN. pertanian berperan besar dalam menjaga laju pertumbuhan ekonomi nasional. Di

BAB I PENDAHULUAN. jenis tanaman yang banyak dimanfaatkan sebagai bumbu dapur atau juga diolah

I. PENDAHULUAN. Pertanian merupakan proses produksi yang khas didasarkan pada proses

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. melimpah. Memasuki era perdagangan bebas, Indonesia harus membuat strategi yang

I. PENDAHULUAN. penyumbang devisa, kakao (Theobroma cacao) juga merupakan salah satu

I. PENDAHULUAN , , , ,3 Pengangkutan dan Komunikasi

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Subsektor perkebunan merupakan salah satu sektor pertanian yang

V. GAMBARAN UMUM PRODUK KELAPA SAWIT DAN BAHAN BAKAR BIODIESEL DARI KELAPA SAWIT

BAB I PENDAHULUAN. perdagangan luar negeri yang mempunyai peranan penting bagi suatu negara,

I. PENDAHULUAN. dari 1,0 juta ton pada tahun 1985 menjadi 1,3 juta ton pada tahun 1995 dan 1,9

I. PENDAHULUAN. Perekonomian merupakan salah satu indikator kestabilan suatu negara. Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. negara (Krugman dan Obstfeld, 2009). Hampir seluruh negara di dunia melakukan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan perdagangan internasional berawal dari adanya perbedaan

BAB I PENDAHULUAN. Pada dasarnya manusia tidak dapat hidup sendiri, demikian halnya dengan

BAB I PENDAHULUAN. sawit, serta banyak digunakan untuk konsumsi makanan maupun non-makanan.

Jurnal Ilmiah INOVASI, Vol.14 No.1, Hal , Januari-April 2014 ISSN

BAB I PENDAHULUAN. yang disebut perdagangan internasional. Hal ini dilakukan guna memenuhi

BAB I PENDAHULUAN. Produk Domestik Bruto (PDB) yang cukup besar, yaitu sekitar 14,43% pada tahun

V. PERKEMBANGAN PRODUKSI DAN EKSPOR KOMODITI TEH INDONESIA. selama tahun tersebut hanya ton. Hal ini dapat terlihat pada tabel 12.

I. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Indonesia merupakan negara agraris dengan keanekaragaman sumberdaya hayati yang tinggi. Sektor pertanian merupakan

BAB I PENDAHULUAN. perdagangan, baik berupa perdagangan barang maupun jasa. pasar yang mempunyai kedudukan komplementer terhadap industri besar dan

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

1.1. Latar Belakang. dengan laju pertumbuhan sektor lainnya. Dengan menggunakan harga konstan 1973, dalam periode

BAB I PENDAHULUAN. dengan pemasaran barang dan jasa. Dalam merebut pangsa pasar, kemampuan suatu

BAB I PENDAHULUAN. suatu negara untuk memenuhi semua kebutuhan yang ada dalam suatu negara,

I. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Indonesia memiliki potensi alamiah yang berperan positif dalam

BAB I PENDAHULUAN. Aktivitas dalam perdagangan internasional seperti ekspor dan impor sangat

BAB I PENDAHULUAN. Sektor Pertanian memegang peran stretegis dalam pembangunan

I. PENDAHULUAN. titik berat pada sektor pertanian. Dalam struktur perekonomian nasional sektor

I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. penyerapan tenaga kerja dengan melibatkan banyak sektor, karena

DAFTAR ISI KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN...

I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Setiap negara di dunia ini pasti akan melakukan interaksi dengan negaranegara

BAB I. PENDAHULUAN. kegiatan pertanian yang mendominasi perekonomian masyarakat desa, dimana

BAB I PENDAHULUAN. Setiap lingkungan dipermukaan bumi memiliki ciri fisik yang berbedabeda

1 PENDAHULUAN. Latar Belakang

ANALISIS BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENINGKATAN NILAI EKSPOR ROKOK DAN TEMBAKAU DI JAWA TIMUR USULAN PENELITIAN

Analisis kebijakan industri minyak sawit Indonesia: Orientasi ekspor dan domestik Edid Erdiman

I. PENDAHULUAN. diarahkan pada berkembangnya pertanian yang maju, efisien dan tangguh.

I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini, perekonomian Indonesia diliput banyak masalah. Permasalahan

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA Peringatan Hari Kakao Indonesia (Cocoa Day) ke 3 Tanggal September 2015 di Ambarukmo Plaza, Yogyakarta

I. PENDAHULUAN. Sektor pertanian merupakan salah satu sektor penting yang patut. diperhitungkan dalam meningkatkan perekonomian Indonesia.

BAB I PENDAHULUAN. angka tersebut adalah empat kali dari luas daratannya. Dengan luas daerah

I. PENDAHULUAN. sektor yang mempunyai peranan yang cukup strategis dalam perekonomian

I. PENDAHULUAN. Peran ekspor non migas sebagai penggerak roda perekonomian. komoditas perkebunan yang mempunyai peran cukup besar dalam

BAB I PENDAHULUAN. Strategi yang pertama sering dikatakan sebagai strategi inward looking,

BAB I PENDAHULUAN. saat ini. Sekalipun pengaruh aktifitas ekonomi Indonesia tidak besar terhadap

I. PENDAHULUAN. Industri tekstil bukanlah merupakan sebuah hal baru dalam sektor

I. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. tidak ada hambatan. Hal tersebut memberi kemudahan bagi berbagai negara untuk

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Pada saat ini kebutuhan akan karet alam terus meningkat sejalan dengan meningkatnya standar hidup manusia. Hal ini terkait dengan kebutuhan manusia yang memerlukan komponen yang terbuat dari karet seperti ban kendaraan, sabuk transmisi, dockfender, sepatu, sandal, dan lain sebagainya. Dengan peranan karet yang sedemikian penting tersebut menyebabkan karet alam sebagai salah satu komoditi ekspor Indonesia yang mempunyai kontribusi cukup besar dalam menyumbang devisa non migas. Areal perkebunan karet alam di Indonesia tersebar terutama di sepanjang pulau Sumatera, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, dan Kalimantan Selatan yaitu 93% dari luas total karet di Indonesia. Ekspor merupakan suatu strategi dalam memasarkan produksi ke luar negeri. Faktor-faktor seperti pendapatan negara yang dituju dan populasi penduduk merupakan dasar pertimbangan dalam pengembangan ekspor (Kotler dan Amstrong, 2001). Dalam teori perdagangan internasional disebutkan bahwa faktor-faktor yang mempengaruhi ekspor yaitu jumlah produksi dalam negeri, harga ekspor, harga domestik, nilai tukar riil, pendapatan dunia, impor bahan baku, dan kebijakan devaluasi maupun deregulasi (Krugman dan Obstfeld, 2000). 1

2 Berikut ini disajikan grafik jumlah produksi, harga, nilai tukar rupiah, volume ekspor dan nilai ekspor karet alam di Indonesia dari tahun 1993 sampai dengan tahun 2013: Gambar 1.1 Grafik Jumlah Produksi, Harga, Nilai Tukar Rupiah, Volume Ekspor, dan Nilai Ekspor Karet Alam di Indonesia Sumber: Badan Pusat Statistik tahun 2001-2013 Dari gambar di atas terlihat bahwa secara umum dari tahun 1993 sampai dengan tahun 2013 volume eksor karet alam di Indonesia mengalami peningkatan yang cukup signifikan walaupun masih terjadi pergerakan naik turun yang tidak stabil dari tahun ke tahunnya. Kementerian Perdagangan mencatat bahwa sektor

3 karet alam Indonesia menyumbang 4,61% dari total ekspor nonmigas Indonesia pada tahun 2013 yakni USD 149,92 miliar. Data Dirjen Perkebunan mencatat bahwa pada tahun 1993, produksi karet alam Indonesia mencapai 1,4 juta ton. Pada tahun terakhir ini yaitu tahun 2013, produksi karet alam mencapai 3,2 juta ton dengan jumlah sekitar 16% (0,5 juta ton) teralokasikan untuk pemenuhan kebutuhan domestik dan 84% diekspor (2,7 juta ton). Namun sepanjang tahun 1993 sampai dengan tahun 2013, jumlah produksi karet alam Indonesia mengalami pergerakan naik turun yang tidak stabil dari waktu ke waktu. Ada pun volume ekspor karet pada tahun 1993 yaitu mencapai 1,2 juta ton dengan nilai ekspornya sebesar USD 1,10 miliar hingga pada tahun 2013 mencapai 2,7 juta ton dengan nilai ekspornya sebesar USD 6,91 miliar. Dibandingkan pada 2012, angka tersebut menunjukkan peningkatan volume ekspor sebesar 260 ribu ton (10,7%) dari sebelumnya 2,44 juta ton namun terjadi penurunan nilai ekspor sebesar USD 0,95 miliar (12,1%) dari sebelumnya sebesar USD 7,86 miliar. Meski demikian, kondisi karet alam dunia pada tahun belakangan ini yakni dari tahun 2012 hingga 2013 sedang menghadapi tantangan berat dengan menurunnya harga karet hingga mencapai USD 1,64 per kilogram (kg). Tercatat bahwa harga ekspor karet alam indonesia mulai dari tahun 1993 sampai dengan tahun 2013 mengalami pergerakan naik turun yang tidak stabil dari waktu ke waktu yang disebabkan oleh banyak hal salah satunya yaitu karena perubahan nilai tukar rupiah terhadap USD. Depresiasi dan Apresiasi nilai mata uang asing akan mengakibatkan perubahan pada ekspor maupun impor suatu negara. Jika kurs mengalami depresiasi, yaitu nilai mata uang dalam negeri menurun dan berarti nilai mata uang asing

4 bertambah tinggi kursnya (harganya) akan menyebabkan ekspor meningkat. Namun pernyataan itu tidak selalu sejalan dengan volume ekspor karet alam Indonesia. Karena sesuai dengan data yang ada pada tahun 2012 nilai tukar rupiah mengalami depresiasi dari tahun sebelumnya (2011) sebesar USD 1 = Rp.9068 menjadi Rp.9670, seharusnya volume ekspor karet alam akan mengalami peningkatan namun pada kenyataannya sesuai dengan data yang ada malah menunjukkan hal yang sebaliknya yaitu volume ekspor karet alam Indonesia mengalami penurunan sebesar 111,9 ribu ton yaitu dari 2,55 juta ton pada tahun 2011 menjadi 2,44 juta ton pada tahun 2012. Data Kementrian Perindustrian mencatat bahwa Indonesia memiliki luas lahan karet terbesar di dunia. Luas areal karet alam Indonesia pada 5 tahun terakhir ini mencapai 3,4 juta hektar sedangkan Thailand dan Malaysia masingmasing memiliki luas areal karet sebesar 1,9 juta hektar dan 1,3 juta hektar. Namun sangat disayangkan produktivitas karet alam Indonesia masih jauh lebih rendah dibandingkan dengan Thailand dan Malaysia karena Indonesia hanya dapat menghasilkan rata-rata 1 ton per hektarnya sedangkan Thailand dan Malaysia masing-masing dapat menghasilkan 1,9 ton dan 1,3 ton per hektarnya kondisi ini terjadi umumnya karena diproduksi oleh petani dengan teknologi yang sangat sederhana, pengelolaan kebun karet dikatakan kurang baik, perluasan kebun karet kurang dilakukan, peremajaan tanaman-tanaman karet tua hampir tak dipikirkan, penyadapan yang berlebihan atau teknik penyadapan yang minim, situasi politik dalam negeri masih kurang stabil, dan lembaga penelitian karet Malaysia berhasil menemukan klon-klon (jenis bibit unggul baru) yang memiliki kemampuan

5 produksi jauh di atas jenis-jenis karet yang diusahakan di Indonesia (www.kemenperin.go.id). Indonesia memiliki peluang yang masih cukup besar untuk dapat dikembangkan secara lebih luas pada semua subsistem dari hulu hingga hilir. Besarnya potensi sumber daya yang dimiliki Indonesia seperti lahan, iklim, dan tenaga kerja yang memadai akan meningkatkan peluang tersebut. Potensi pengembangan karet alam diarahkan berdasarkan produk yang dihasilkan maupun inovasi teknologi. Dengan demikian ekspor karet alam Indonesia setiap tahun akan terus mengalami peningkatan yang cukup menggembirakan. Berdasarkan uraian di atas maka penulis tertarik untuk membahas masalah ekspor karet alam di Indonesia dengan mengangkat judul Pengaruh Jumlah Produksi, Harga, dan Nilai Tukar Rupiah Terhadap Volume Ekspor Karet Alam di Indonesia. 1.2 Identifikasi Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan di atas, maka permasalahan yang akan dikaji dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Produktivitas karet alam di Indonesia masih rendah. 2. Harga karet alam di Indonesia tidak stabil dari waktu ke waktu. 3. Terjadi ketidakstabilan nilai tukar rupiah terhadap USD. 4. Volume ekspor karet alam Indonesia cenderung meningkat namun nilainya menurun.

6 5. Perubahan nilai tukar rupiah terhadap USD tidak selalu sejalan dengan volume ekspor karet alam Indonesia. 6. Teknologi yang digunakan petani karet masih rendah. 1.3 Pembatasan Masalah Karena banyaknya faktor-faktor yang mempengaruhi volume ekspor karet alam di Indonesia maka peneliti membatasi masalah yang akan di teliti. Adapun pembatasan masalah yang dibahas dalam penelitian ini adalah variabel jumlah produksi, harga, dan nilai tukar rupiah terhadap volume ekspor karet alam di Indonesia. 1.4 Perumusan Masalah Adapun yang menjadi perumusan masalah dalam penelitian ini adalah : 1. Apakah terdapat pengaruh yang signifikan antara jumlah produksi terhadap volume ekspor alam di Indonesia? 2. Apakah terdapat pengaruh yang signifikan antara harga terhadap volume ekspor karet alam di Indonesia? 3. Apakah terdapat pengaruh yang signifikan antara nilai tukar rupiah terhadap volume ekspor karet alam di Indonesia? 4. Apakah terdapat pengaruh yang signifikan antara jumlah produksi, harga, dan nilai tukar rupiah terhadap volume ekspor karet alam di Indonesia?

7 1.5 Tujuan Penelitian Adapun tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh jumlah produksi karet terhadap volume ekspor karet alam di Indonesia. 2. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh harga ekspor karet terhadap volume ekspor karet alam di Indonesia. 3. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh nilai tukar rupiah terhadap volume ekspor karet alam di Indonesia. 4. Untuk mengetahui seberapa besar pengaruh jumlah produksi, harga, dan nilai tukar rupiah terhadap volume ekspor karet alam di Indonesia. 1.6 Manfaat Penelitian Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah: 1. Sebagai bahan informasi bagi pemerintah maupun instansi atau lembaga yang ada hubungannya dengan ekspor karet alam di Indonesia. 2. Menambah dan melengkapi hasil-hasil penelitian yang ada, khususnya mengenai ekspor karet alam di Indonesia. 3. Untuk memberikan sumbangan ilmu kepada almamater Universitas Negeri Medan yang dapat digunakan sebagai bahan acuan bagi penelitian yang selanjutnya. 4. Hasil penelitian ini menambah wawasan dan meningkatkan kemampuan penulis dalam melakukan penelitian.