KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN PACITAN NOMOR 188/ /KEP/408.49/2015 TENTANG

dokumen-dokumen yang mirip
KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN PACITAN NOMOR 188/ /KEP/408.49/2015 TENTANG

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN PACITAN NOMOR 188/ /KEP/408.49/2015 TENTANG

Continuing Professional Development (CPD) IAPI adalahe suatu program yang dirancang dalam upaya pembinaan (oversight) bersistem untuk meningkatkan

KEPUTUSAN DIREKTUR RS. PANTI WALUYO YAKKUM SURAKARTA Nomor : 2347a/PW/Sekr/VIII/2014 TENTANG

PANDUAN KREDENSIAL STAF KEPERAWATAN

BUPATI BANYUWANGI PERATURAN BUPATI BANYUWANGI NOMOR 39 TAHUN 2015 TENTANG PERATURAN INTERNAL RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BLAMBANGAN KABUPATEN BANYUWANGI

BAB V PENUTUP. RSUD Prof. DR. H. M. Chatib Quzwain Sarolangun Jambi sudah diatur. dalam bentuk Peraturan Bupati Nomor 55 Tahun 2013 tentang Peraturan

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN PACITAN BADAN LAYANAN UMUM DAERAH PENGUMUMAN. Nomor : 814 / 069 / / 2015 Tanggal : 13 Januari 2015 TENTANG

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

A. KOMITE MEDIK Susunan Komite Medik terdiri diri dari : a. Ketua, b. Wakil Ketua, c. Sekretaris d. Anggota

BAB I PENDAHULUAN. profesi medik disini adalah mencakup Kode Etik Kedokteran Indonesia (KODEKI),

PERATURAN WALIKOTA MOJOKERTO NOMOR 33 TAHUN 2010 TENT ANG

S A L I N A N DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI PROBOLINGGO,

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN PACITAN NOMOR 188/ /KEP/408.49/2015 TENTANG

TENTANG PERATURAN INTERNAL RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DOKTER MOHAMAD SOEWANDHIE KOTA SURABAYA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA SURABAYA,

BAB I PENDAHULUAN. Dalam menjalankan tugas sebagai seorang dokter, satu hal yang rutin dilakukan adalah menegakkan

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR KALIMANTAN SELATAN,

Panduan Kredensial dan Rekredensial Staf klinis Puskesmas Kampala -RAHASIA- BAB I PENDAHULUAN

BERITA DAERAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

PERATURAN BUPATI SINJAI NOMOR 7 TAHUN 2013 TENTANG PERATURAN INTERNAL (HOSPITAL BYLAWS) RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SINJAI BUPATI SINJAI,

III. METODE PENELITIAN. Desain penelitian yang digunakan pada penelitian ini ialah cross sectional

PERAN BADAN MUTU PELAYANAN KESEHATAN (BMPK) DALAM PENJAMINAN MUTU TENAGA DAN FASILITAS KESEHATAN DI DIY. Yogyakarta,25-26 februari 2013

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT DPK NOMOR : 000/SK/DIR/I/2012 TENTANG KEBIJAKAN PELAYANAN RADIOLOGI RUMAH SAKIT DPK

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK BARAT. Nomor 3 Tahun 2006 Seri D Nomor 13 Tahun 2006 PERATURAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK BARAT NOMOR 3 TAHUN 2006

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 37 TAHUN 2017 TENTANG PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL INTEGRASI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

I. PENDAHULUAN. pada wanita dengan penyakit payudara. Insidensi benjolan payudara yang

PEDOMAN PENGAJUAN PENUGASAN KLINIS BAGI DOKTER GIGI DI RUMAH SAKIT

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 2052/MENKES/PER/X/2011 TENTANG IZIN PRAKTIK DAN PELAKSANAAN PRAKTIK KEDOKTERAN

GUBERNUR SUMATERA BARAT

PERATURAN INTERNAL STAF MEDIS KLINIK PRATAMA TABITA PENDAHULUAN

2011, No Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lem

BERITA DAERAH KOTA CILEGON TAHUN : 2013 NOMOR : 17 PERATURAN WALIKOTA CILEGON NOMOR 17 TAHUN 2013 TENTANG TARIF PELAYANAN PADA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH

PEMERINTAH KABUPATEN MALINAU

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN PACITAN NOMOR 188/ /KEP/408.49/2015 TENTANG

SURAT KEPUTUSAN Nomor : Tentang Surat Penugasan Klinis dan Rincian Kewenangan Klinis Rumah Sakit Bhakti Asih Brebes

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN LOMBOK BARAT. Nomor 3 Tahun 2006 Seri D Nomor 13 Tahun 2006

PANDUAN KREDENSIAL DAN REKREDENSIAL TENAGA KESEHATAN LAINNYA

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT ERNALDI BAHAR

PANDUAN EVALUASI PRAKTEK DOKTER BERKESINAMBUNGAN (ON GOING PROFESSIONAL PRACTICE EVALUATION/OPPE) BAB I PENDAHULUAN

PERATURAN DIREKTUR UTAMA RS. xxx NOMOR : 17/PER/2013 TENTANG KEBIJAKAN PELAYANAN MEDIS. DIREKTUR UTAMA RS. xxx

PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO

dr. T. Caroline Kawinda, MARS

PEMERINTAH KABUPATEN KARIMUN

PERATURAN BUPATI CIANJUR

BERITA DAERAH KOTA BOGOR. Nomor 93 Tahun 2016 Seri E Nomor 45 PERATURAN WALIKOTA BOGOR NOMOR 93 TAHUN 2016 TENTANG

BAB I PENDAHULUAN diantaranya meninggal akibat penyakit tersebut (Lester, 2004 ;

BUPATI KOTAWARINGIN BARAT PERATURAN BUPATI KOTAWARINGIN BARAT NOMOR 38 TAHUN 2010 TENTANG PERATURAN INTERNAL STAF MEDIS (MEDICAL STAFF BY LAWS) RSUD

Demikianlah permohonan ini kami sampaikan. Atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

BUPATI PATI PROVINSI JAWA TENGAH

PT. AR. MUHAMAD RUMAH SAKIT AR. BUNDA JL. ANGKATAN 45 KEL. GUNUNG IBUL TELP. (0713) FAX. (0713) PRABUMULIH SUM - SEL 31121

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA No.25, 2008 DEPARTEMEN PERTAHANAN. RUMAH SAKIT dr Suyoto. Organisasi. Tata Kerja.

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

BUPATI BANGKA TENGAH PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG SALINAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANGKA TENGAH NOMOR 6 TAHUN 2015 TENTANG

BERITA DAERAH KOTA BOGOR. Nomor 25 Tahun 2014 Seri E Nomor 22 PERATURAN WALIKOTA BOGOR NOMOR 25 TAHUN 2014 TENTANG

BAB II TINJAUAN UMUM RUMAH SAKIT. rumah sakit. Rumah sakit adalah suatu organisasi yang kompleks, menggunakan

Menetapkan : PERATURAN WALIKOTA BENGKULU TENTANG SISTEM RUJUKAN PELAYANAN KESEHATAN PERORANGAN.

Peran dan Fungsi Komite Medik di Rumah Sakit

PEMERINTAH KOTA TANJUNGPINANG PERATURAN DAERAH KOTA TANJUNGPINANG NOMOR 10 TAHUN 2012 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH

Proses Rekredensial Proses Penambahan Kewenangan klinik. Kepada Yth, Ketua Komite Tenaga Kesehatan Profesional Lain Di tempat.

2018, No Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentang Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 166,

KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD HADJI BOEJASIN PELAIHARI NOMOR : 445/724/SK/RSUD-HB 2012 TENTANG

RSUD KOTA DUMAI PELAYANAN GAWAT DARURAT

GUBERNUR JAWA TIMUR PERATURAN GUBERNUR JAWA TIMUR NOMOR 43 TAHUN 2016 TENTANG PEDOMAN FASILITASI AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN TINGKAT PERTAMA

dr. AZWAN HAKMI LUBIS, SpA, M.Kes

PERATURAN DIREKTUR RUMAH SAKIT PRIMA HUSADA NOMOR : 224/RSPH/I-PER/DIR/VI/2017 TENTANG PEDOMAN REKAM MEDIS DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

WALIKOTA SURAKARTA PERATURAN WALIKOTA SURAKARTA

BERITA DAERAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT NOMOR TAHUN 2016

PEDOMAN PENGORGANISASIAN KOMITE TENAGA KESEHATAN LAIN RS. BUDI KEMULIAAN BATAM

BUPATI KLATEN PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN DAERAH KABUPATEN KLATEN NOMOR 8 TAHUN 2014 TENTANG RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BAGAS WARAS KABUPATEN KLATEN

2018, No Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentang Kementerian Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 166,

ASESMEN AWAL KEPERAWATAN PASIEN RAWAT INAP

3. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 116, Tambahan Lembaran Negara

BAB 1 PENDAHULUAN. sakit terutama dari sumber daya manusianya, pembiayaan dan informasi menuju

PANDUAN KREDENSIAL KEPERAWATAN RUMAH SAKIT ROYAL PROGRESS

PERATURAN DAERAH KABUPATEN TASIKMALAYA NOMO 3 TAHUN 2011 TENTANG RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN TASIKMALAYA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PEMERINTAH KABUPATEN INDRAGIRI HILIR

GUBERNUR KALIMANTAN TENGAH

RENCANA PROGRAM KERJA KOMITE KEPERAWATAN RSU. C-BMC TAHUN

PEDOMAN PENGORGANISASIAN KOMITE KEPERAWATAN

Lampiran 1. Struktur Organisasi RSUD dr. Pirngadi Kota Medan

BUPATI MAJENE PERATURAN DAERAH KABUPATEN MAJENE NOMOR 22 TAHUN 2012 TENTANG

PERATURAN GUBERNUR BANTEN NOMOR 50 TAHUN 2014 TENTANG PEDOMAN PELAKSANAAN SISTEM RUJUKAN PELAYANAN KESEHATAN PERORANGAN DI PROVINSI BANTEN

BUPATI BARITO UTARA PROVINSI KALIMANTAN TENGAH PERATURAN DAERAH KABUPATEN BARITO UTARA NOMOR 12 TAHUN 2014 TENTANG

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Pengisian lembar resume dokter dalam pemenuhan standar akreditasi

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA WALIKOTA YOGYAKARTA

PROGRAM PENINGKATAN MUTU PELAYANAN PUSKESMAS MANIANGPAJO

Jl. Peutua Banta No. 7 Meunasah Blang, Bireuen Telp

KEWENANGAN KLINIS: STANDAR KOMPETENSI DAN PERKONSIL NO 9 TAHUN 2012

PANDUAN KREDENSIAL DAN REKREDENSIAL STAF MEDIS

BAB I PENDAHULUAN. pelaksanaan pemberian pelayanan kepada pasien di rumah sakit. Dalam

TATA KELOLA RUMAH SAKIT (TKRS)

panduan praktis Sistem Rujukan Berjenjang

BAB I DEFINISI Proses Keredensial (Credentialing): Proses Re- Kewenangan klinis (clinical privilege) : Surat Penugasan (clinical Appointment) Tenaga

TAR== BERITA DAERAH KABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2013 PERATURAN BUPATI TANAH DATAR NOMOR 30 TAHUN 2013 TENTANG PERIZINAN RUMAH SAKIT

BERITA DAERAH KABUPATEN MAJALENGKA NOMOR : 6 TAHUN 2015 PERATURAN BUPATI MAJALENGKA NOMOR 6 TAHUN 2015 TENTANG

BUPATI PURWOREJO PERATURAN BUPATI PURWOREJO

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 77 TAHUN 2015 TENTANG PEDOMAN ORGANISASI RUMAH SAKIT DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANTUL NOMOR 3 TAHUN 2007 TENTANG

Peraturan Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Nomor 59 tahun 2012 tentang Pedoman Pelaksanaan Sistem Rujukan Pelayanan Kesehatan

Transkripsi:

PEMERINTAH KABUPATEN PACITAN RUMAH SAKIT UMUM DAERAH Jl. Jend. A. Yani No. 51 (0357) 881410 Fax. 883818 Pacitan 63511 Website : http://rsud.pacitankab.go.id, Email : rsud@pacitankab.go.id KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN PACITAN NOMOR 188/ /KEP/408.49/2015 TENTANG PENUGASAN KLINIS DAN RINCIAN KEWENANGAN KLINIS dr. DYAH ARI NURAIDA, Sp.PA DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN PACITAN Menimbang Mengingat : Dalam upaya memberikan pelayanan dan pengobatan baik dari aspek manajerial, medik, psikologis maupun sosial dan untuk mewujudkan pelayanan yang optimal, maka perlu menetapkan Penugasan Klinis dan Rincian Kewenangan Klinis dr. Dyah Ari Nuraida, Sp.PA., dalam suatu keputusan. : 1. Undang-undang Nomor 29 Tahun 2009 tentang Praktik Kedokteran; 2. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan; 3. Undang-undang Nomor 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit; 4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 755/MENKES/PER/IV/2011 tentang Penyelenggaraan Komite Medik di Rumah Sakit; 5. Peraturan Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Pacitan Nomor 3 Tahun 2013 tentang Peraturan Internal Rumah Sakit (Hospital By Laws) Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Pacitan; 6. Peraturan Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Pacitan Nomor 2 Tahun 2015 tentang Peraturan Internal Staf Medis (Medical Staf By Laws) Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Pacitan. MEMUTUSKAN, Menetapkan, KESATU : Penugasan Klinis dan Rincian Kewenangan Klinis dr. Dyah Ari Nuraida, Sp.PA. KEDUA : Penugasan Klinis dan Rincian Kewenangan Klinis sebagaimana dimaksud dalam diktum KESATU Keputusan ini sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini. KETIGA : Rincian Kewenangan Klinis dapat dikurangi atau ditambah atas rekomendasi Komite Medis cq Sub Komite Kredensial.

KEEMPAT : Penugasan Klinis Staf Medis berlaku untuk jangka waktu 1 tahun, dan tidak akan melebihi masa berlaku STR (Surat Tanda Registrasi) yang bersangkutan. KELIMA : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Pacitan Pada tanggal 2015 DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN PACITAN dr. IMAN DARMAWAN, M.Kes P e m b i n a NIP. 1971112 200212 1 007 TEMBUSAN, Keputusan ini disampaikan kepada : Yth. 1. Sdr. Pejabat Lingkup Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Pacitan; 2. Sdr. Yang bersangkutan untuk diketahui dan dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab.

LAMPIRAN : KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN PACITAN NOMOR :188/ /KEP/408.49/2015 TANGGAL: - - 2015 RINCIAN KEWENANGAN KLINIS dr. DYAH ARI NURAIDA, Sp.PA NO KEWENANGAN KLINIS TINGKAT KEMAMPUAN 1 2 3 4 1 2 3 4 5 6 Menegakkan diagnosis Patologi Anatomik baik hispatologik rutin, potong beku maupun sitopatologik dari bahan atau organ tubuh yang diperiksa A. Pemeriksaan Hispatologi Seluruh Organ Tubuh 1. Melakukan pemeriksaan dan deskripsi 2. Melakukan pemotongan dan pemilihan sampel jaringan. 3. Melakukan processing jaringan dan pembuatan sediaan histopatologik. 4. Melakukan penilaian kualitas sediaan dan deskripsi mikroskopik. 5. Menentukan diagnosis histopatologi. 6. Menentukan jenis-jenis pulasan khusus histokimia yang dibutuhkan untuk penunjang diagnosis serta memahami hasilnya a. Memahami kepentingan masing-masing jenis pulasan histokimia. b. Menetapkan permintaan jenis pulasan histokimia yang dibutuhkan. c. Melakukan interpretasi dari hasil pulasan histokimia rutin yang diminta. 7. Menentukan jenis-jenis pulasan khusus immuno histokimia yang dibutuhkan untuk penunjang diagnosis serta memahami hasilnya a. Memahami kepentingan masing-masing jenis pulasan immuno histokimia. b. Menetapkan permintaan jenis pulasan immuno histokimia yang dibutuhkan. c. Melakukan interpretasi dari hasil pulasan immuno histokimia yang diminta. d. Menetapkan pemeriksaan yang diharapkan dapat menambah data yang diperlukan baik pemeriksaan khusus di bidang patologi anatomi 8. Memberikan anjuran kepada dokter pengirim bila diperlukan

1 2 3 4 5 6 a. Menetapkan pemeriksaan yang diharapkan dapat menambah data yang diperlukan baik pemeriksaan khusus di bidang patologi maupun non patologi. B. Pemeriksaan Sitopatologik Seluruh Organ Tubuh (Cairan, hapusan, swab, bilasan, biopsy/aspirasi jarum halus) 1. Melakukan pemeriksaan dan deskripsi 2. Melakukan pemilihan sampel. 3. Melakukan processing dan pembuatan sediaan sitopatologik. 4. Melakukan penilaian kualitas sediaan dan deskripsi mikroskopik. 5. Menegakkan diagnosis sitopatologi kepada organ yang sering ditemui, jenis kasus yang umum dan tingkat kesulitan rendahmenengah a. Memahami perubahan yang terjadi pada gambaran sel akibat penyakit b. Mengetahui tingkat-tingkat kesulitan dalam pemastian diagnosis sitopatologik c. Memahami fungsi diagnosis sitopatologik untuk penanganan pasien d. Memberikan diskripsi kelainan serta diagnostic sitopatologik yang sesuai. 6. Menentukan jenis-jenis pulasan khusus sitokimia rutin dan penunjang yang dibutuhkan diagnosis serta memahami hasilnya a. Memahami kepentingan masing-masing jenis pulasan sitokimia. b. Menetapkan permintaan jenis pulasan sitokimia yang dibutuhkan. c. Melakukan interpretasi dari hasil pulasan sitokimia rutin dan penunjang yang diminta. 7. Menentukan jenis-jenis pulasan khusus immuno sitokimia yang dibutuhkan untuk penunjang diagnosis serta memahami hasilnya a. Memahami kepentingan masing-masing jenis pulasan immuno sitokimia. b. Menetapkan permintaan jenis pulasan immuno histokimia yang dibutuhkan. c. Melakukan interpretasi dari hasil pulasan immuno histokimia yang diminta. 8. Memberikan anjuran kepada dokter pengirim bila diperlukan C. Tindakan Sitopatologik 1. Melakukan tindakan FNAB superfisial 2. Melakukan imprint 3. Melakukan scrapping

1 2 3 4 5 6 D. Pemeriksaan Potong Beku Seluruh Organ Tubuh 1. Melakukan pemeriksaan dan deskripsi 2. Melakukan pemotongan dan pemilihan sampel jaringan. 3. Melakukan processing dan pembuatan sediaan potong beku. 4. Menilai mutu sediaan yang dibuat dengan cara potong beku 5. Membuat diagnosis histopatologik sediaan potong beku 6. Memberikan anjuran kepada spesialis klinik bila diperlukan Mengelola suatu sentra diagnostik patologi dalam merancang, melaksanakan dan mengawasi kegiatan di masing-masing unit 1. Pembuatan Sediaan Histopatologik 2. Pembuatan Sediaan Sitopatologik 3. Pembuatan Sediaan potong beku 4. Pembuatan Sediaan Histokimia dan Sitokimia 5. Pembuatan Imuno patologik Menetapkan sebab kematian pasien dengan melakukan autopsy klinik. 1. Melaksanakan autopsy klinik. 2. Melakukan pemeriksaan dan deskripsi 3. Melakukanpemotongan dan pemilihan sampel jaringan autopsy. 4. Melakukan processing jaringan dan pembuatan sediaan histopatologik. 5. Melakukan penilaian kualitas sediaan dan deskripsi mikroskopik. 6. Membuat laporan lengkap autopsi 7. Menentukan sebab kematian. Berperan aktif dalam tim medik rumah sakit sebagai spesialis patologi anatomi dalam pengelolaan pasien 1. Memberi pertimbangan tindak lanjut, khususnya di bidang pemeriksaan penunjang untuk patologi bila diperlukan 2. Melakukan Clinico Pathology Converence dalam pengelolaan pasien. LAMPIRAN KEWENANGAN KLINIS : a. Keterangan Kemampuan Klinis Dokter Spesialis : Tingkat kemampuan 1 : Mampu mendiagnosa klinik, memutuskan dan mampu mengelola paripurna secara mandiri Tingkat kemampuan 2 : Mampu mendiagnosa klinik, memberi terapi pendahuluan Tingkat kemampuan 3 : Mampu membuat diagnosa klinik Tingkat kemampuan 4 : Mengenali gambaran-gambaran klinik sesuai penyakit

b. Keterangan Ketrampilan Klinis Dokter Spesialis : Tingkat kemampuan 1 : Mampu mengelola paripurna secara mandiri Tingkat kemampuan 2 : Menerapkan dibawah supervisi Tingkat kemampuan 3 : Pernah melihat atau mendemonstrasikan ketrampilan ini Tingkat kemampuan 4 : Memiliki pengetahuan teoritis DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN PACITAN dr. IMAN DARMAWAN, M.Kes Pembina NIP. 19711112 200212 1 007