TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN ALAT BANTU JALAN (KRUK) YANG PRAKTIS DAN ERGONOMIS

dokumen-dokumen yang mirip
TUGAS AKHIR PENGUKURAN EFISIENSI TERHADAP SUPPLIER

TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN ALAT PENCETAK ROKOK DITINJAU DARI KEINGINAN KONSUMEN

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN ULANG ALAT PENANAM KACANG TANAH DENGAN PENDEKATAN ERGONOMI (Studi Kasus Desa Krendowahono, Gondangrejo, Karanganyar)

LAPORAN TUGAS AKHIR DESAIN MEJA LAPTOP PORTABLE MELALUI PENDEKATAN QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

PERANCANGAN TANGGA KERETA API DAN RAMP YANG ERGONOMIS DAN AKSESIBEL UNTUK PENGGUNA KURSI RODA PADA KERETA API PRAMEKS

PERBAIKAN KEMASAN KEJU GOUDA MUDA DENGAN MENGGUNAKAN QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

LAPORAN TUGAS AKHIR. PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN MEJA BELAJAR LIPAT MULTIFUNGSI YANG ERGONOMIS MENGGUNAKAN METODE QFD (Quality Function Deployment)

LAPORAN TUGAS AKHIR. DESAIN PERANCANGAN SARUNG TANGAN PENGOLAHAN TAHU SECARA ERGONOMIS (Studi Kasus:Sentra Industri Tahu, Kartosuro)

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SEPEDA STATIS DENGAN METODE ERGONOMI TUGAS AKHIR

TUGAS AKHIR. EVALUASI KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGANMENGGUNAKAN METODE QFD (QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT) (Kantor Pos Cabang Wonogiri)

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGARUH WARNA WEBSITE TERHADAP KECEPATAN RESPON MANUSIA

TUGAS AKHIR SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN DI PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM SURAKARTA

HALAMAN PENGESAHAN. Tugas Akhir ini telah diterima dan disahkan sebagai salah satu syarat untuk

TUGAS AKHIR PERANCANGAN ALAT BANTU PENGENCANG SENAR RAKET MENGGUNAKAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

ANALISIS KINERJA RENTABILITAS MODAL SENDIRI PADA PERUSAHAAN CHRISNA BATIK DI SURAKARTA

TUGAS AKHIR ANALISIS PRODUKTIVITAS DENGAN MENGGUNAKAN MODEL MARVIN E. MUNDEL PADA BAGIAN PERCETAKAN BUKU DI CV. BIMA JAYA

ANALISIS SISTEM PENGENDALIAN MANAJEMEN PADA PERUSAHAAN FREIGHT FORWARDER PT PRIMA INTERNATIONAL CARGO CABANG SEMARANG

STRATEGI PENGEMBANGAN KLASTER INDUSTRI GENTENG DENGAN MENGGUNAKAN ANALISIS SWOT

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN ALAT BANTU KURSI RODA MAGNETIS DENGAN METODE QFD (QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT)

TUGAS AKHIR. Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

TUGAS AKHIR. ANALISIS RESIKO BEBAN KERJA BERDASARKAN BIOMEKANIKA DAN FISIOLOGI (Studi kasus Angkat Beban Karung Beras di Gudang BulogKartasura)

LAPORAN TUGAS AKHIR REDESAIN GEROBAK USAHA MARTABAK MENGGUNAKAN ANTROPOMETRI DAN QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT

PENERAPAN ANALISIS SWOT UNTUK MERUMUSKAN STRATEGI PEMASARAN OBAT DISPENSING

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PUBLIK TERHADAP TINGKAT KEPUASAN MASYARAKAT PADA PUSKESMAS DI PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SRAGEN

ANALISIS TINGKAT KEPUASAN LAYANAN JASA MELALUI METODE SERVICE QUALITY

TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN PEMBUATAN MARS TEKNIK INDUSTRI MENGGUNAKAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT (QFD)

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGUKURAN DAN ANALISIS BEBAN KERJA FISIK DAN MENTAL PENGEMUDI BUS AKDP RUTE SOLO- SEMARANG

ANALISIS PENGATURAN RELE ARUS LEBIH AKIBAT PENAMBAHAN BEBAN BARU PADA GARDU INDUK SRAGEN

LAPORAN TUGAS AKHIR. Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Program Studi S-1 Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Surakarta

PERANCANGAN SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN AKUNTANSI DI AMIDA TOUR AND TRAVEL, SURAKARTA

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN MEJA PRAKTIKUM PENGUKURAN WAKTU KERJA PADA STASIUN PENGAMATAN KERJA LABORATORIUM PTI

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DISTRIBUSI PADA DEPO PT. TIRTA INVESTAMA CABANG BOYOLALI

TUGAS AKHIR. PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN APOTIK (Studi Kasus: Apotik Anugerah Farma)

PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN

SIMULASI PINTU AIR (SPILLWAY) OTOMATIS BENDUNGAN SERBAGUNA WONOGIRI MENGGUNAKAN PLC ZELIO TUGAS AKHIR

ANALISA PERILAKU KONSUMEN HIK DI KELURAHAN SUKOHARJO KECAMATAN SUKOHARJO KABUPATEN SUKOHARJO

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. TASPEN (PERSERO) SURAKARTA

ANALISIS KESEHATAN KEUANGAN PADA KOPERASI UNIT DESA KARYA BHAKTI DI SUKOHARJO

TUGAS AKHIR PERANCANGAN SISTEM PENGUKURAN KINERJA INSTITUSI DENGAN METODE PERFORMANCE PRISM DAN ANALYTICAL HIERARCHY PROSES (AHP)

TUGAS AKHIR ANALISIS TINGKAT PRODUKTIVITAS DENGAN PENDEKATAN ANGKA INDEKS MODEL MARVIN E. MUNDEL

JALUR ALTERNATIF BUS DAMRI ( BATIK SOLO TRANS) UNTUK MENINGKATKAN POTENSI PENUMPANG

LAPORAN TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH JUMLAH PRODUK CACAT TERHADAP BEBAN CARDIOVASCULAIR PEKERJA BAGIAN FINISHING UNIT PENGOLAHAN MIE INSTANT

TUGAS AKHIR PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PERSEDIAAN BARANG PADA UD SUMBER REJEKI KLATEN MENGGUNAKAN PROGRAM VISUAL DATABASE FOXPRO

ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN DALAM MEMBELI PRODUK PERDANA TRI (Study Empiris Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta)

: RAHARDIAN DINDA PERDANA NIM : D

AUDIT MANAJEMEN SEBAGAI SARANA UNTUK MENILAI EFEKTIVITAS FUNGSI SUMBER DAYA MANUSIA. (Studi Kasus pada CV Rimba Sentosa, Sukoharjo) SKRIPSI

PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN IKLAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA (Studi Pada Dealer Panorama Motor Cabang Kebakkramat)

ANALISIS KELAYAKAN WARALABA DAN PEMASARAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE BCG

PENGARUH PEMILIHAN METODE AKUNTANSI UNTUK MERGER DAN AKUISISI TERHADAP VOLUME PERDAGANGAN SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK JAKARTA (BEJ)

LEMBAR PERSETUJUAN PENENTUAN JUMLAH TENAGA KERJA YANG OPTIMAL BERDASARKAN TARGET PRODUKSI PADA PT. KHARISMA ROTAN MANDIRI SUKOHARJO

NURUL ASTUTI B

Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta.

ANALISIS PERILAKU KONSUMEN DALAM MENGKONSUMSI ROKOK DJARUM SUPER DI KELURAHAN GIRIPURWO WONOGIRI

SKRIPSI Memenuhi Tugas Dan Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

(Studi Kasus Pada BUMD PD BPR Bank Daerah Karanganyar)

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA MATERI LOGIKA MENGGUNAKAN ALAT PERAGA MAGIC BOX

PERANCANGAN ULANG DASHBOARD DAN LAYOUT KONTROL DRIVER SERTA KURSI PENUMPANG BUS DAMRI AC BERDASARKAN DATA ANTHROPOMETRI

ANALISIS PENINGKATAN LABA PENJUALAN BANTAL ANGIN MENGGUNAKAN VARIABLE COSTING DAN THEORY OF CONSTRAINT

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU MAHASISWA DALAM KEPUTUSAN PEMBELIAN DI GRAMEDIA SURAKARTA

PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA DAN PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN TETAP PADA PO ROSALIA INDAH

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEBSITE

ANALISIS PENGUKURAN KINERJA PERUSAHAAN MENGGUNAKAN KONSEP BALANCED SCORECARD

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSIONAL CARE,

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN SKRIPSI

KEMAMPUAN LABA DAN ARUS KAS OPERASI DALAM MEMPREDIKSI RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK JAKARTA (Studi Empiris Tahun )

SKRIPSI. Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi dan Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat

TUGAS AKHIR. Diajukan Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Teknik Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta

ANALISIS PENGARUH BIAYA PROMOSI TERHADAP VOLUME PENJUALAN MOTOR SUZUKI (Studi Kasus Pada Motor SUZUKI Dealer Adi Putra Motor di Sragen)

HALAMAN PENGESAHAN. Yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca usulan penelitian dengan judul: ANALISIS KEMAMPUAN KEUANGAN DAERAH PEMERINTAH KOTA

PENGARUH GAJI, LINGKUNGAN KERJA DAN PELATIHAN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN TETAP PADA PO SEDYA MULYA DI WONOGIRI

LAPORAN TUGAS AKHIR PENENTUAN LAMANYA WAKTU ISTIRAHAT BERDASARKAN BEBAN KERJA DENGAN MENGGUNAKAN METODE PENDEKATAN FISIOLOGIS DAN PSIKOLOGIS

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), DANA ALOKASI UMUM (DAU), DANA ALOKASI KHUSUS (DAK), DAN SISA LEBIH PEMBIAYAAN ANGGARAN

DWI AGUS SURYANTO B

LAPORAN TUGAS AKHIR PERANCANGAN SISTEM INFORMASI HASIL PENELITIAN JURUSAN TEKNIK INDUSTRI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

TINJAUAN KEKUATAN DAN BIAYA STRUKTUR ATAP BAJA RINGAN DAN BAJA KONVENSIONAL GEDUNG DIKLAT RSUP DR. KARIADI SEMARANG

ANALISIS KEBUTUHAN DAN KARAKTERISTIK PARKIR RUMAH SAKIT KASIH IBU SURAKARTA

MAKNA VERBAL PERISTILAHAN BAHASA PADA IKLAN KENDARAAN BERMOTOR DI SURAT KABAR SOLOPOS

EVALUASI KEBUTUHAN PARKIR (STUDI KASUS) di RUMAH SAKIT UMUM Dr. MOEWARDI SURAKARTA

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGARUH PELAYANAN PERPUSTAKAAN TERHADAP KEPUASAN PENGUNJUNG DI PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

LAPORAN TUGAS AKHIR PENENTUAN PEMESANAN BAHAN BAKU JAMU ANGKUR PUTIH MENGGUNAKAN METODE SILVER MEAL. (Studi Kasus Di PT. Putro Kinasih, Sukoharjo)

MODEL KINERJA PEMASARAN KOPI LELET MENGGUNAKAN STRUCTURAL EQUATION MODELLING (SEM) (Studi kasus: Industri kecil dan Menengah Kopi Lelet Rembang)

SKRIPSI. Disusun oleh: A

MOTTO. You can't have a million-dollar dream with a minimum-wage work ethic. Stephen C. Hogan

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA KOPERASI MURAKABI DPU KABUPATEN DATI II SRAGEN

IMPLEMENTASI PENDEKATAN KONTEKSTUAL DENGAN METODE

LAPORAN TUGAS AKHIR. USULAN PERANCANGAN SISTEM KERJA DENGAN METODE MACROERGONOMIC ANALYSIS AND DESIGN (MEAD) (Studi kasus: Home Industry Roti Devy)

S K R I P S I PERANAN PROPAM DALAM PENEGAKAN KODE ETIK PROFESI POLRI DI POLDA DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, LOKASI DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA DI DELAER SUMBER BARU REZEKI

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN ALAT PEMILAH TELUR BERDASARKAN BERAT TUGAS AKHIR. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

PENGARUH FAKTOR DEMOGRAFI DAN PERSONALITY

TUGAS AKHIR ANALISA KELAYAKAN INVESTASI TERHADAP RENCANA PEMBUKAAN TOKO PAKAIAN DAN USAHA KONVEKSI DENGAN MERK CIRCUS DI KOTA TEGAL

ANALISIS FAKTOR- FAKTOR YANG MENENTUKAN EFEKTIVITAS SISTEM INFORMASI PADA ORGANISASI SEKTOR PUBLIK (Survei pada Rumah Sakit Umum Daerah Dr.

LAPORAN TUGAS AKHIR. Tugas Akhir untuk Skripsi S-1

MANAJEMEN LABA SEBAGAI RESPON ATAS PERUBAHAN TARIF PAJAK PENGHASILAN BADAN DI INDONESIA

TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH SHIFT DAN MASA KERJA OPERATOR TERHADAP KECACATAN PRODUK DENGAN DESAIN EKSPERIMEN FAKTORIAL

STUDI EMPIRIS PERBEDAAN VOLUME PERDAGANGAN SAHAM PERUSAHAAN SEBELUM DAN SESUDAH MERGER DAN AKUISISI PADA PERUSAHAAN PUBLIK DI BURSA EFEK JAKARTA TAHUN

Oleh: Yeni Prastiwi B

LAPORAN TUGAS AKHIR PERENCANAAN DISTRIBUSI PRODUK AIR MINERAL DENGAN PENDEKATAN DISTRIBUTION REQUIREMENT PLANNING

WACANA PERSUASI PADA BUKU ISLAMI AGAR ANAK RAJIN SHALAT KARYA SUBHAN HUSAIN ALBARI SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat

Analisis Pengaruh Service Quality dan Perceived Price Fairness Terhadap Kepuasan Konsumen di Warung Makan Bu Ning. Oleh

Transkripsi:

TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN ALAT BANTU JALAN (KRUK) YANG PRAKTIS DAN ERGONOMIS Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Dalam Menyelesaikan Pendidikan Tingkat Sarjana (Strata-1) Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun Oleh : NAMA : MUH ARIS AL-AMIN NIM : D 600 020 094 NIRM : 02.6.106.03064.5.094 JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2007

LEMBAR PERSETUJUAN PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN ALAT BANTU JALAN (KRUK) YANG PRAKTIS DAN ERGONOMIS Telah dipertahankan pada sidang Pendadaran Tugas Akhir Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta. Hari : Tanggal : Menyetujui Nama 1. Sari Murni, ST, MT ( Ketua ) 2. Hari Prasetyo, ST, MT ( Anggota ) 3. Hafidh Munawir, ST ( Anggota ) 4. Herrizqi Sintha Rini Rahayu, ST, MT ( Anggota ) Tanda Tangan Mengetahui Dekan Fakultas Teknik Kajur. Teknik Industri ( Ir. H. Sri Widodo, MT ) ( Munajat Tri Nugroho, ST, MT )

LEMBAR PENGESAHAN PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN ALAT BANTU JALAN (KRUK) YANG PRAKTIS DAN ERGONOMIS Laporan Tugas Akhir ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Teknik Industri pada Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta. Hari : Tanggal: Mengesahkan Pembimbing I Pembimbing II ( Sari Murni, ST, MT ) ( Hari Prasetyo, ST, MT )

MOTTO Allah akan meningkatkan tinggi derajat orang-orang yang beriman dan orangorang yang berilmu pengetahuan (Qs. Al Mujadalah : 11) Jadikanlah sabar dan Sholat sebagai penolongmu, sesungguhnya yang demikian itu berat kecuali bagi orang-orang yang khusu (Qs. Al Baqarah : 45) Barang siapa diuji dia sabar, diberi lalu bersyukur, didhalimi lalu memaafkan dan berbuat dhalim lalu istighfar, maka keselamatan dan merekalah yang mendapat hidayah (H.R. Baihaqi) Jadilah orang yang dapat menempatkan dirinya ditempat yang semestinya dan selau berusaha untuk mendapatkan apa yang di cita-citakan (Penulis)

PERSEMBAHAN Laporan Tugas Akhir ini kupersembahkan kepada : 1. Ayah dan Ibu tercinta, terima kasih atas do a restu dan dorongannya. 2. ketiga Kakakku tersayang yang tak pernah henti memberikan masukan sehingga laporan ini dapat selesai. 3. Teman-teman satu geng akri, ayuk, sindhu, panda, yo-yok, kamsio, andi, pe-penk dan tak lupa si gabus bang taka matur suwun tuk semuanya 4. Pembaca yang budiman.

ABSTRAKSI PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN ALAT BANTU JALAN (KRUK) YANG PRAKTIS DAN ERGONOMIS Dalam menggunakan suatu produk kita akan selalu mencari yang lebih praktis, baik dalam penggunaan maupun dalam penyimpanan. Dengan bertambahnya waktu produk akan selalu mengalami inovasi sesuai dengan kebutuhan penggunanya karena keberhasilan industri dalam menghadapi persaingan ditentukan oleh keberhasilan dalam merancang dan mengembangkan produk yang sesuai dengan keinginan konsumen. Kekurangan yang banyak dialami suatu produk adalah kurang flexsibelnya suatu alat atau produk terhadap ukuran tubuh pengguna. Di dunia kesehatan kita telah mendengar alat bantu jalan (kruk) yaitu berupa tongkat yang dilengkapi penopang ketiak dan genggaman tangan. Dari survei awal yang telah dilakukan pengguna mengeluhkan susahnya mereka dalam memakai kruk pada waktu mereka bepergian baik pada waktu naik motor atau naik mobil karena ukuran alat yang panjang. Dari permasalahan yang ada penulis kemudian mencoba untuk merancang alat bantu jalan (kruk) yang praktis dalam penggunaan maupun penyimpanan. Hal yang sangat ber pengaruh dalam perancangan produk ini adalah aspek ergonomi yaitu studi tentang aspek-aspek manusia dalam lingkungan kerjanya yang ditinjau secara anatomi, psikologi, fisiologi, engineering, manajemen dan perancangan. Data yang digunakan adalah data antropometri yaitu data pengukuran dimensi tubuh manusia. Untuk perancangan dan pengembangan produk menggunakan metode QFD (Quality Function Deployment) yaitu: sebuah sistem pengembangan produk yang dimulai dari merancang produk, proses manufaktur sampai produk tersebut ke tangan konsumen, dimana pengembangan produk berdasarkan keinginan konsumen. Hasil yang didapat adalah sebuah desain produk baru yang didasari dari keinginan konsumen atau pemakai. Kata Kunci: Kruk, ergonomi, antropometri dan QFD.

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Dengan memanjatkan puja dan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayahnya, sehingga penyusun dapat menyelesaikan Laporan tugas Akhir ini dengan judul : PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN ALAT BANTU JALAN (KRUK) YANG PRAKTIS DAN ERGONOMIS Penyusunan Laporan Tugas Akhir ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Teknik Jurusan teknik Industri Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penyusun menyadari bahwa dalam penulisan Laporan Tugas Akhir ini banyak kekurangannya. Namun demikian, besar harapan penulis semoga Laporan Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi mereka yang membutuhkan. Dalam kesempatan ini pula dengan segala kerendahan hati, penyusun mengucapkan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Bapak Ir. H. Sri Widodo, MT selaku dekan Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Munajat Tri Nugroho, ST, MT selaku Kepala Jurusan Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Ibu Sari Murni, ST, MT selaku dosen pembimbing I yang dengan arif dan bijak telah memberikan bimbingan dan pengarahan dalam penulisan Laporan Tugas Akhir ini.

4. Bapak Hari Prasetyo, ST, MT selaku dosen pembimbing II yang telah meluangkan banyak waktu untuk memberikan pengarahan dan bimbingannya dalam penulisan Laporan Tugas Akhir ini. 5. Ibu Mila Faila Sufa, ST, MT selaku Pembimbing Akademik yang selama ini selalu memberikan arahan-arahan dengan sabar dan bijak. 6. Ayah dan Ibu yang selalu memberikan semuanya dengan tulus. Aku mungkin tidak dapat membalas atas semua yang telah engkau berikan kepadaku. 7. ketiga kakakku yang aku sayangi, semoga kalian selalu diberikan kebahagian. 8. Teman-teman seperjuangan (Akrie, ayuk, sindue, yo-yok, panda, kamsio, sigabus trek, andy, gepenk, gendut, tony (tukul) yang telah meluangkan waktunya untukku) dan teman-teman Teknik Industri 2002. 9. Kekasih sejatiku Shogun 110 H 5336 KL, Thank broo you are the best partner baik dalam kondisi hujan maupun panas kau selalu menemaniku. 10. Rekso BC( Miftah, Drogba, jekri, kenceng, Narcis, Ledeng, nardji) mas Adriano dah lulus bos. 11. Semua pihak yang langsung atau tidak langsung memberikan kontribusi pada penelitian ini. Penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya apabila dalam penyusunan Laporan Tugas Akhir ini terdapat kesalahan dan kekurangan, karena keterbtasan yang ada pada diri penulis, sehingga saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan. Besar harapan penulis Laporan

ini dapat bermanfaat bagi penulis khususnya dan para pembaca pada umumnya. Amien. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Surakarta, Februari 2007 Penulis

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN MOTTO... iv HALAMAN PERSEMBAHAN... v ABSTRAKSI... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Perumusan Masalah... 2 1.3 Batasan Masalah... 2 1.4 Tujuan dan Manfaat Penelitian... 3 1.5 Sistematika Penulisan Laporan... 3 BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Produk... 5 2.2 Definisi Ergonomi... 5 2.3 Karakteristik/ciri Produk berhasil... 6

2.4 Perancangan dan Pengembangan Produk... 7 2.5 Penelitian dan Pengembangan... 10 2.6 Perkembangan dan Karakteristik Produk... 10 2.7 Aspek Dalam Menunkjang Keberhasilan... 12 2.8 Tahap Perancangan dan Pengembangan 2.8.1 Identifikasi Kebutuhan Pelanggan... 13 2.8.2 Pengertian QFD... 15 2.8.3 Spesifikasi dan Pengelompokan Produk... 17 2.8.4 Penyusunan Konsep... 18 2.8.5 Seleksi dan Pengujian Konsep... 19 2.8.6 Desain Produk... 22 2.8.7 Desain dan Proses Manufakturing... 22 2.9 Kualitas Alat... 23 2.10 Prosedur Perancangan... 23 2.11 Antropometri 2.11.1 Pengertian Antropometri... 24 2.11.2 Antropometri yang Dipakai Dalam Perancangan Produk 27 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Obyek Penelitian... 29 3.2 Metode Pengumpulan Data... 29 3.3 Identifikasi Responden... 30 3.4 Pengolahan Data... 30

3.5 Metode dan Analisa Data... 34 3.6 Kerangka Pemecahan Masalah... 37 BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA 4.1 Data Diskripsi 4.3.1 Diskripsi Produk... 38 4.3.2 Pernyataan Misi... 39 4.3.3 Identifikasi Kebutuhan Konsumen... 40 4.3.4 Pengelompokan Keinginan Konsumen... 42 4.3.5 Pengukuran Derajat Kepentingan... 42 4.2 Data Antropometri... 45 4.3.1 Rekapitulasi Pengolahan Data... 47 4.3.2 Penentuan Hasil Perancangan... 48 4.3 Perancangan Desain Produk 4.3.1 Function Decompotition... 49 4.3.2 Konsep Produk... 52 4.3.3 Harga Produk... 56 4.3.4 Seleksi Terhadap Konsep... 58 4.3.5 Analisa Terhadap Konsep Produk Yang Terpilih... 58 BAB V PENUTUP DAFTAR PUSTAKA 5.1 Kesimpulan... 61 5.2 Saran... 62

LAMPIRAN

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Derajat Kepentingan... 11 Tabel 4.1 Pernyataan Misi... 39 Tabel 4.2 Pernyataan Keinginan Konsumen... 40 Tabel 4.3 Pengelompokan Keinginan Pemakai... 42 Tabel 4.4 Pengukuran Derajat Kepentingan... 43 Tabel 4.5 Pengurutan Derajat Kepentingan... 43 Tabel 4.6 Perhitungan Pembobotan Untuk HOQ... 43 Tabel 4.7 Data Antropometri Pengguna Produk... 45 Tabel 4.8 Rekapitulasi Kecukupan Data... 47 Tabel 4.9 Rekapitulasi Keseragaman Data... 47 Tabel 4.10 Rekapitulasi Persentil... 48 Tabel 4.11 Penentuan besarnya persentil... 48 Tabel 4.12 Komponen dan Harga Konsep Produk A... 56 Tabel 4.13 Komponen dan Harga Konsep Produk B... 57 Tabel 4.14 Komponen dan Harga Konsep Produk C... 57 Tabel 4.15 Tabel Rekapitulasi Hasil Wawancara... 58

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Rumah Kualitas... 12 Gambar 3.1 Kerangka Pemecahan Masalah... 37 Gambar 4.1 Jenis Kruk Yang Ada... 38 Gambar 4.2 Rumah Kualitas... 44 Gambar 4.3 Konsep Produk A... 53 Gambar 4.4 Konsep Produk A... 54 Gambar 4.5 Konsep Produk A... 55

ABSTRAKSI PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN ALAT BANTU JALAN (KRUK) YANG PRAKTIS DAN ERGONOMIS Dalam menggunakan suatu produk kita akan selalu mencari yang lebih praktis, baik dalam penggunaan maupun dalam penyimpanan. Dengan bertambahnya waktu produk akan selalu mengalami inovasi sesuai dengan kebutuhan penggunanya karena keberhasilan industri dalam menghadapi persaingan ditentukan oleh keberhasilan dalam merancang dan mengembangkan produk yang sesuai dengan keinginan konsumen. Kekurangan yang banyak dialami suatu produk adalah kurang flexsibelnya suatu alat atau produk terhadap ukuran tubuh pengguna. Di dunia kesehatan kita telah mendengar alat bantu jalan (kruk) yaitu berupa tongkat yang dilengkapi penopang ketiak dan genggaman tangan. Dari survei awal yang telah dilakukan pengguna mengeluhkan susahnya mereka dalam memakai kruk pada waktu mereka bepergian baik pada waktu naik motor atau naik mobil karena ukuran alat yang panjang. Dari permasalahan yang ada penulis kemudian mencoba untuk merancang alat bantu jalan (kruk) yang praktis dalam penggunaan maupun penyimpanan. Hal yang sangat ber pengaruh dalam perancangan produk ini adalah aspek ergonomi yaitu studi tentang aspek-aspek manusia dalam lingkungan kerjanya yang ditinjau secara anatomi, psikologi, fisiologi, engineering, manajemen dan perancangan. Data yang digunakan adalah data antropometri yaitu data pengukuran dimensi tubuh manusia. Untuk perancangan dan pengembangan produk menggunakan metode QFD (Quality Function Deployment) yaitu: sebuah sistem pengembangan produk yang dimulai dari merancang produk, proses manufaktur sampai produk tersebut ke tangan konsumen, dimana pengembangan produk berdasarkan keinginan konsumen. Hasil yang didapat adalah sebuah desain produk baru yang didasari dari keinginan konsumen atau pemakai. Kata Kunci: Kruk, ergonomi, antropometri dan QFD.