KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PEROKOK PASIF DALAM KELUARGA TENTANG ROKOK DAN BAHAYANYA. Di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis

dokumen-dokumen yang mirip
KARYA TULIS ILMIAH GAMBARAN PENGETAHUAN REMAJA PUTRI TENTANG KEHAMILAN REMAJA. Di SMAN 1 Pulung Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG CUCI TANGAN PAKAI SABUN. Di RW 01 Dusun Krajan Desa Baosan Lor Kecamatan Ngrayun Kabupaten Ponorogo

TINGKAT PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG PHBS TIDAK MEROKOK DI DALAM RUMAH

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PASIEN HIPERTENSI TENTANG MANFAAT BUAH MENGKUDU UNTUK MENURUNKAN TEKANAN DARAH

KARYA TULIS ILMIAH DESKRIPSI PHBS CUCI TANGAN DENGAN SABUN DAN AIR BERSIH DI MASYARAKAT. Di Desa Putat Kecamatan Geger Kabupaten Madiun

KARYA TULIS ILMIAH PERAN KELUARGA LANSIA DALAM PEMENUHAN GIZI UNTUK PENCEGAHAN ANEMIA

KARYA TULIS ILMIAH PERILAKU ORANG TUA DALAM MEMBERIKAN PENDIDIKAN KESEHATAN REPRODUKSI PADA REMAJA

KARYA TULIS ILMIAH DUKUNGAN KELUARGA DALAM PENINGKATAN HARGA DIRI PADA PENDERITA KUSTA. Di Wilayah Kerja Puskesmas Sukorejo

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN IBU POST PARTUM TENTANG INISIASI MENYUSU DINI (IMD) Di Ruang Siti Walidah RSU Muhammadiyah Ponorogo

PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG KADARZI (Keluarga Sadar Gizi) Di Desa Demangan Kecamatan Siman Kabupaten Ponorogo KARYA TULIS ILMIAH

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN ORANG TUA TENTANG VERBAL ABUSE (KEKERASAN VERBAL) PADA ANAK

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN KELUARGA PASIEN TENTANG FAKTOR RISIKO PENYAKIT JANTUNG KORONER. Di Poli JantungRSUD Dr.

KARYA TULIS ILMIAH TINGKAT PENGETAHUAN IBU NIFAS 0-3 HARI TENTANG COLOSTRUM. Di Rumah Sakit Umum Muhammadiyah Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG DETEKSI DINI TB PARU

KARYA TULIS ILMIAH GAMBARAN PENGETAHUAN IBU MENYUSUI TENTANG PENCEGAHAN MASTITIS. Di Ruang Melati RSUD Dr. Hardjono Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG DETEKSI DINI PENYAKIT HIV (HUMAN IMMUNODEFICIENCY VIRUS)

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN MAHASISWA TENTANG DONOR DARAH DI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO

KARYA TULIS ILMIAH DUKUNGAN KELUARGA DALAM KUNJUNGAN LANSIA DI POSYANDU LANSIA. Di Desa Karanglo Lor Kecamatan Sukorejo Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN IBU TENTANG IMUNISASI LANJUTAN PADA ANAK. Di Posyandu Desa Ngasinan Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo

PENELITIAN GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PENGGUNAAN GARAM BERYODIUM

KARYA TULIS ILMIAH PERILAKU MAHASISWA PRAKTIKAN KESEHATAN DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENYAKIT HEPATITIS B. Di RSUD Harjono Ponorogo

PENELITIAN PERILAKU PERAWAT DALAM MENGGUNAKAN ALAT PERLINDUNGAN DIRI DI INSTALASI GAWAT DARURAT. Di RS Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PENERAPAN ETIKA BATUK PENDERITA TB PARU

KARYA TULIS ILMIAH PEMENUHAN KEBUTUHAN SEKSUAL PADA LANJUT USIA LAKI-LAKI. Di Dukuh Ngujung Desa Gandu Kepuh Kecamatan Sukorejo Ponorogo.

PENELITIAN PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG TANDA TANDA DEPRESI. Di Dukuh Gadungan Desa Plunturan Kecamatan Pulung Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN IBU TENTANG GIZI SEIMBANG PADA BALITA. di Posyandu Bulurejo Puskesmas Sampung Kabupaten Ponorogo

PENELITIAN PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG PENANGANAN KERACUNAN MAKANAN DI MASYARAKAT

KARYA TULIS ILMIAH PERSEPSI MASYARAKAT TENTANG LABELING KAMPUNG IDIOT DESA KARANGPATIHAN. Oleh: FEBRIAN RAHMADANI NIM:

PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG DETEKSI DINI PENYAKIT JANTUNG KORONER (PJK) Di Desa Keniten Kecamatan Ponorogo Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PERAN KELUARGA DALAM PENCEGAHAN KONSTIPASI PADA LANSIA. Di Dukuh Ngujung Desa Gandu Kepuh Kecamatan Sukorejo Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PERILAKU IBU DALAM PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN PADA BAYI USIA 6 12 BULAN. Di Desa Jimbe Kecamatan Jenangan Kabupaten Ponorogo ANAN A

PENGETAHUAN KELUARGA PASIEN DIABETES MELLITUS TENTANG KOMPLIKASI AKUT. Di Poli Penyakit Dalam RSUD Dr. Hardjono Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH MOTIVASI LANSIA DALAM MENGIKUTI SENAM. Di Dusun Karangan Desa Karangan Kecamatan Balong Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PERSEPSI ORANG TUA TENTANG ANAK PEROKOK DINI. Di RW 01 Dusun Kidul Kali Desa Purbosuman Kec Ponorogo Kab.

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PENDERITA DIABETES MELLITUS TENTANG TERAPI KOMPLEMENTER (AKUPUNKTUR) Di Poli Penyakit Dalam RSUD Dr.

PENELITIAN PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG KAWASAN TANPA ROKOK (KATAR) Di Lingkungan Universitas Muhammadiyah Ponorogo

Kata kunci: Pengetahuan Pria, Andropause

KARYA TULIS ILMIAH PERAN PENGAWAS MENELAN OBAT (PMO) PADA PASIEN TB PARU. di Puskesmas Badegan, Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH FAKTOR RESIKO AKTIVITAS FISIK PADA PREHIPERTENSI REMAJA PUTRI. Di MAN 2 PONOROGO

KARYA TULIS ILMIAH GAMBARAN STRES KERJA PERAWAT DI INSTALASI RAWAT DARURAT. RSUD dr. Sayidiman Magetan

PENELITIAN PERSEPSI MASYARAKAT TENTANG PERILAKU SEKS BEBAS PADA REMAJA DI RW 02, DUKUH KRAJAN, DESA SUKOREJO, KEC. SUKOREJO, KAB.

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN REMAJA TENTANG MINUMAN SOFTDRINK. Di STM 1 Bakti Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PENDAKI GUNUNG TENTANG PERTOLONGAN PERTAMA PADA HIPOTERMI Di Wana Wisata Cemoro Sewu, Kawasan Gunung Lawu,

PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG PENYAKIT TB PARU

PENELITIAN PERILAKU MAHASISWA DALAM MENCEGAH TERJADINYA LOW BACK PAIN/LBP (NYERI PUNGGUNG BAWAH)

KARYA TULIS ILMIAH AKTIVITAS OLAHRAGA LANJUT USIA DI DESA NGUNUT KECAMATAN BABADAN KABUPATEN PONOROGO. Oleh: ANGGA PRAHANDIKA HADI NIM:

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG DETEKSI DINI SKIZOFRENIA. Di Dusun Nambangrejo Tengah, Desa Nambangrejo, Kecamatan Sukorejo,

LEMBAR PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG PEMBERANTASAN SARANG NYAMUK DBD DENGAN METODE 5M (MENGURAS, MENABURKAN, MENGGANTI, MENUTUP, DAN MENIMBUN)

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN MASYARAKAT PEKERJA GENTENG DAN BATU BATA TENTANG ACHATINA FULICA (LENDIR BEKICOT) DALAM PENYEMBUHAN LUKA BAKAR

KARYA TULIS ILMIAH PENERAPAN TINDAKAN PERAWAT DALAM PELAKSANAAN ORAL HYGIENE PADA PASIEN STROKE DIRUANG ASTER RSUD dr.

KARYA TULIS ILMIAH. PENGETAHUAN REMAJA LAKI LAKI TENTANG PUBERTAS DI SDN Brotonegaran 1 Ponorogo. Oleh : CHRISNA TRI KURNIAWAN NIM:

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG DEKUBITUS. Di Ruang Aster RSUD dr. Hardjono Ponorogo

GAMBARAN PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG TANAMAN OBAT KELUARGA (TOGA) BAGI KESEHATAN. Di Rt 02 Rw 02 Desa Maron Kecamatan Kauman Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PERAN GURU UNTUK MENGOPTIMALKAN KEMAMPUAN ADL (ACTIVITY OF DAILY LIVING) DASAR PADA ANAK RETARDASI MENTAL

KARYA TULIS ILMIAH PERILAKU IBU DALAM MENGGUNAKAN MINYAK GORENG YANG AMAN BAGI KESEHATAN

KARYA TULIS ILMIAH GAMABARAN PENGETAHUAN PASIEN TENTANG PENYAKIT STROKE. di Poli Syaraf RSUD Dr. Hardjono Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG SIRKUMSISI PADA ANAK LAKI-LAKI. Di Dukuh Sambi Desa Ngrayun Kecamatan Ngrayun Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG MENGKONSUMSI MINUMAN BERENERGI BAGI KESEHATAN DI TEMPAT FITNES TIRTO JOYO PONOROGO

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN GURU SEKOLAH DASAR TENTANG BULLYING PADA ANAK. Di SD Muhammadiyah Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH. PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG PENCEGAHAN INFEKSI LUKA POST OPERASI Di Poli Bedah RSUD Dr. Harjono Ponorogo.

PENELITIAN PERAN KELUARGA DALAM PEMENUHAN NUTRISI PADA LANSIA. Di RT 02 dan 03 Dusun Dasri Desa Sriti Kecamatan Sawoo. Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH MOTIVASI MASYARAKAT DALAM MELAKUKAN DONOR DARAH DI RSUD DR.HARDJONO PONOROGO

KARYA TULIS ILMIAH PERAN IBU DALAM PENCEGAHAN KEKERASAN SEKSUAL PADA ANAK USIA SEKOLAH DI SDN 4 CARANGREJO KECAMATAN SAMPUNG KABUPATEN PONOROGO.

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PERSONAL HYGIENE SANTRI. Di Pondok Salafiyah Darul Falah Desa Depok Kecamatan Panggul Kabupaten Trenggalek

KARYA TULIS ILMIAH PERILAKU PELINTING ROKOK DALAM PENGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI (APD) MASKER

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN REMAJA TENTANG CARA MENJAGA KESEHATAN ALAT REPRODUKSI WANITA DI MAN 2 PONOROGO

PENELITIAN PERILAKU LANSIA DALAM PENCEGAHAN NYERI SENDI Di Desa Tatung Kecamatan Balong Kabupaten Ponorogo. Oleh: ENDAH AYU PRATIWI NIM:

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN REMAJA TENTANG HIV/AIDS. Di SMA N 1 Jenangan Ponorogo. Oleh : RIRIN DWI HANDAYANI NIM :

GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG IMUNISASI DPT PADA BAYI USIA 0-9 BULAN. Di Posyandu Kelurahan Kadipaten Kecamatan Babadan Kabupaten Ponorogo

Oleh : EFY MUFARIDA NIM

KARYA TULIS ILMIAH PERAN PERAWAT DALAM EDUKASI TENTANG NUTRISI PASIEN POST OPERASI. Di Ruang Flamboyan Rumah Sakit Umum Daerah Dr.

PENELITIAN PERILAKU REMAJA OBESITAS DALAM UPAYA PENURUNAN BERAT BADAN DI SMAN 3 PONOROGO

PENELITIAN PENGETAHUAN PEKERJA GILING BATU TENTANG ISPA Di Dusun Kajar Desa Krowe Kecamatan Lembeyan Kabupaten Magetan. Oleh : YUSIANI NIM:

SKRIPSI HUBUNGAN PERILAKU IBU DALAM PEMBERIAN MAKANAN PENDAMPING ASI DENGAN STATUS GIZI ANAK USIA 6-24 BULAN

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PASIEN DIABETES MELITUS TENTANG MONITORING GULA DARAH. Di Poli Penyakit Dalam RSUD Dr Hardjono. S.

KARYA TULIS ILMIAH. PERILAKU REMAJA TERHADAP UPAYA PENCEGAHAN SEKS PRANIKAH Di SMK PGRI 1 PONOROGO. Oleh : IMAM ASEP SAIFUDIN NIM:

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN SUPIR BUS TENTANG PENYAKIT BATU SALURAN KEMIH. Di Perum DAMRI Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN USTADZAH TENTANG PENYAKIT SCABIES. Di Pondok Pesantren Putri AL-MAWADDAH Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PERAN KELUARGA DALAM PRAKTIK MOBILISASI PASIEN PASCA STROKE

KARYA TULIS ILMIAH SIKAP ORANG TUA TENTANG PENDIDIKAN SEKS PADA REMAJA

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN IBU TENTANG BAHAYA MINYAK GORENG BEKAS (JELANTAH) BAGI KESEHATAN

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN REMAJA TENTANG DAMPAK PERILAKU SEKS BEBAS DI SMKN 2 MAGETAN. Oleh : SIGIT NURDIYANTO NIM:

KATA PENGANTAR. Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat-nya

SKRIPSI HUBUNGAN SENAM LANSIA DENGAN KUALITAS TIDUR LANSIA. di Posyandu Lestari Lansia Kelurahan Mojorejo, Kecamatan Taman, Kota Madiun

KARYA TULIS ILMIAH. GAMBARAN STATUS GIZI PADA ANAK PRASEKOLAH Di TK Ar-Ridho Desa Sidoharjo Kecamatan Jambon Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH IMPLEMENTASI PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) PADA ANAK SEKOLAH. Di SD Muhammadiyah Terpadu Ponorogo

PENELITIAN PENGETAHUAN KELUARGA PASIEN TENTANG INFEKSI NOSOKOMIAL. Di RSUD Dr. Harjono Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PERILAKU ORANG TUA DALAM MENCEGAH KEKERASAN PADA ANAK. Di Dusun Pondok Desa Sendang Kecamatan Jambon Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PERSEPSI PASANGAN USIA SUBUR (SUAMI) TENTANG VASEKTOMI

Karya Tulis Ilmiah DUKUNGAN KELUARGA DALAM MENINGKATKAN KEMANDIRIAN LANSIA

PENELITIAN. PENGETAHUAN REMAJA PUTRI TENTANG KANKER PAYUDARA Di SMAN 1 Badegan Kabupaten Ponorogo. Oleh : NENY TRI JAYANTI NIM :

PENELITIAN. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SULIT MAKAN PADA BALITA di Kelurahan Tonatan, Kecamatan Ponorogo, Kabupaten Ponorogo

TINGKAT KECEMASAN ORANG TUA TERHADAP PERILAKU SEKS REMAJA DI RW 02 KELURAHAN KENITEN KECAMATAN PONOROGO KABUPATEN PONOROGO

KARYA TULIS ILMIAH GAMBARAN PEMANFAATAN PUSKESMAS OLEH KELUARGA. di Kecamatan Sambit, Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN KELUARGA PASIEN TENTANG PRIORITAS PENANGANAN TRIAGE. di IGD RSUD Dr. Hardjono Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG PERTOLONGAN PERTAMA PADA KEJADIAN TENGGELAM

KARYA TULIS ILMIAH PERILAKU REMAJA DALAM MENGKONSUMSI MINUMAN SUPLEMEN BERENERGI DI SMA 1 MUHAMMADIYAH PONOROGO. Oleh : IWAN PRASTIO NIM:

KARYA TULIS ILMIAH PERSEPSI PEREMPUAN TENTANG PENYAKIT JANTUNG KORONER. Di Puskesmas Jenangan, Kecamatan Jenangan Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PEMENUHAN KEBUTUHAN SPIRITUAL PADA LANSIA. Di Dusun Blimbing Desa Sukorejo Kecamatan Sukorejo Ponorogo

Transkripsi:

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PEROKOK PASIF DALAM KELUARGA TENTANG ROKOK DAN BAHAYANYA Di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis Disusun Oleh: ANA YOUANIS NIM : 12612216 PRODI D III KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO 2015

PENGETAHUAN PEROKOK PASIF DALAM KELUARGA TENTANG ROKOK DAN BAHAYANYA Di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis KARYA TULIS ILMIAH Diajukan kepada Program Studi D III Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Ponorogo Untuk Memperoleh Gelar Ahli Madya Keperawatan Oleh: ANA YOUANIS NIM 12612216 PRODI D III KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO 2015 ii

iii

iv

v

MOTTO Berbuat baiklah terhadap ibu-bapakmu, terutama ibumu yang telah mengandungmu dengan susah payah dan menyusuimu selama dua tahun (Qs. Al-Luqman : 14) Allah akan meninggikan derajat orang-orang yang beriman diantara kamu dan orangorang yang memiliki ilmu pengetahuan (Al-Mujadillah: 11). Allah tidak akan mengubah nasib suatu kaum sebelum mereka berusaha untuk mengubah nasib mereka sendiri. Kalau bukan kita siapa lagi, kalau tidak sekarang kapan lagi? Apabila sebuah benda diberi gaya maka benda tersebut akan memberikan gaya yang sama sebagai balasan, dimana gaya balasan tersebut sama besar dengan gaya yang diterima: F aksi = F reaksi. Seperti halnya kita manusia berbuat baiklah maka balasan baik akan didapat, tetapi jika kita berbuat buruk maka balasan buruklah yang didapat (Hukum Newton III). vi

PERSEMBAHAN Dengan penuh kasih dan hormat, karya tulis ini kupersembahkan kepada: 1. Kedua orang tuaku, yang doanya selalu ada dalam hidupku; 2. Kedua kakakku dan adikku, yang kusayangi; 3. Seseorang, yang selalu memberi semangat dan selalu setia mendampingi; 4. Almamaterku, Universitas Muhammadiyah Ponorogo. vii

ABSTRAK Pengetahuan Perokok Pasif dalam Keluarga tentang Rokok dan Bahayanya Di RW 01 Desa Coper Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo Oleh: Ana Youanis Rokok merupakan hasil olahan tembakau yang mengandung banyak zat kimia berbahaya penyebab kanker dan penyakit lain. Penting bagi setiap orang yang tidak merokok tetapi terpaksa menghirup asap rokok orang lain, dalam hal ini adalah perokok pasif, memiliki pengetahuan tentang rokok dan bahayanya. Pengetahuan ini sangat penting dalam mencegah dan mengantisipasi bahaya rokok bagi perokok pasif sejak dini. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pengetahuan perokok pasif dalam keluarga tentang rokok dan bahayanya. Desain penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Populasi penelitian adalah seluruh keluarga yang memiliki anggota keluarga perokok di RW 01 Desa Coper Kecamatan Jetis sejumlah 97 keluarga. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagian keluarga yang memiliki anggota keluarga perokok sejumlah 78 responden yang ditentukan dengan teknik sampling purposive sampling. Instrumen yang digunakan untuk pengumpulan data adalah kuesioner. Penyajian data dilakukan dengan melihat prosentase penelitian. Dari hasil penelitian ini didapatkan 39 responden (50%) mempunyai pengetahuan cukup, 32 responden (41%) mempunyai pengetahuan kurang, dan 7 responden (9%) mempunyai pengetahuan baik tentang rokok dan bahayanya. Kegiatan promosi kesehatan tentang rokok dan bahayanya hendaknya dilakukan secara periodik kepada perokok pasif dalam keluarga, hal ini dimaksudkan untuk menambah informasi bagi para perokok pasif dalam keluarga tentang rokok dan bahayanya. Kata kunci : Pengetahuan, Perokok Pasif, Rokok. viii

ABSTRACT The Knowledge of Passive Smoking in the Family about Cigarette and it Danger In RW 01 Coper Village Jetis Sub-District Ponorogo Regency By : Ana Youanis Cigarette is product from tobacco that contains a lot of dangerous chemical caused cancer and the other disease. It is important to every people who are not smoking but breathing in other people s tobacco smoke, usually called passive smoking, had knowledge about cigarette and it danger. This knowledge is very important to early prevent and anticipate the danger of cigarette for passive smoking. This study aims to know the knowledge of passive smoking in the family about cigarette and it danger. The study design used descriptive design with population all families who had smoking family member in RW 01 Coper Village Jetis Sub-District Ponorogo Regency amount 97 families. The sampling design of this study used purposive sampling with the samples 78 respondents. The tool of data collecting used questionnaires. The data will be presented based on the study result percentage. The results of the study showed that 39 respondents (50%) had enough knowledge, 32 respondents (41%) had less knowledge and 7 respondents (9%) had good knowledge about cigarette and it danger. Health promotion activity about cigarette and it danger should be periodicly given to passive smoking in the family, its used to be add information for passive smoking in the family about cigarette and it danger. Keywords : Knowledge, Passive Smoking, Cigarette. ix

KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan karunia- Nya, sehingga penyusunan karya tulis dengan judul Pengetahuan Perokok Pasif dalam Keluarga tentang Rokok dan Bahayanya dapat terselesaikan. Karya tulis ini disusun sebagai salah satu syarat untuk mendapat gelar Ahli Madya Keperawatan. Dalam penyusunan karya tulis ini, penulis banyak mendapat bimbingan dan petunjuk dari berbagai pihak. Untuk itu penulis menyampaikan terima kasih kepada : 1. Drs. H. Sulton, M.Si. selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Ponorogo. 2. Siti Munawaroh, S.Kep.Ners.M.Kep. selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Ponorogo. 3. Metti Verawati, S.Kep.Ners.M.Kes. selaku Kaprodi D III Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Ponorogo sekaligus Pembimbing I yang penuh kesabaran dan ketekunan memberikan dorongan, bimbingan, arahan, serta saran dalam penyusunan karya tulis ini. 4. Sulistyo Andarmoyo, S.Kep.Ners.M.Kes. selaku Pembimbing II yang juga penuh kesabaran dan ketekunan memberikan dorongan, bimbingan, arahan, serta saran dalam penyusunan karya tulis ini. 5. Nifsu Lailati selaku Kepala Desa Coper yang telah memberikan ijin untuk lokasi penelitian. 6. Seluruh responden yang telah membantu penyelesaian karya tulis ini. x

7. Kedua orang tua dan keluarga yang telah memberikan dukungan moral maupun materiil kepada peneliti dalam menyelesaikan karya tulis ini. 8. Almamater saya, Universitas Muhammadiyah Ponorogo. 9. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu baik secara langsung maupun tidak langsung dalam pembuatan karya tulis ini. Penulis menyadari dalam penyusunan karya tulis ini masih jauh dari sempurna, maka saran dan kritik yang konstruktif sangat penulis harapkan demi perbaikan karya tulis ini. Akhirnya penulis berharap semoga karya tulis ini bermanfaat bagi penulis khususnya dan masyarakat pada umumnya. Ponorogo, Juni 2015 Penulis Ana Youanis NIM. 12612216 xi

DAFTAR ISI HALAMAN SAMPUL DEPAN... HALAMAN SAMPUL BELAKANG... HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING... HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN... HALAMAN PENGESAHAN... MOTTO... PERSEMBAHAN... ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... BAB I PENDAHULUAN... 1. 1 Latar Belakang Masalah... 1. 2 Rumusan Masalah... 1. 3 Tujuan Penelitian... 1. 4 Manfaat Penelitian... 1.4.1 Manfaat Teoritis... 1.4.2 Manfaat Praktis... 1. 5 Keaslian Penelitian... BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 2.1 Konsep Pengetahuan... 2.1.1 Pengertian... 2.1.2 Tingkat Pengetahuan di Dalam Domain Kognitif... 2.1.3 Faktor-faktor yang Memengaruhi Pengetahuan... i ii iii iv v vi vii viii ix x xii xv xvii xviii 1 1 5 5 5 5 6 6 8 8 8 8 10 xii

2.1.4 Cara Pengukuran Pengetahuan... 2.2 Konsep Keluarga... 2.2.1 Pengertian Keluarga... 2.2.2 Tujuan Dasar Keluarga... 2.3 Konsep Rokok dan Bahayanya... 2.3.1 Pengertian... 2.3.2 Asap Rokok... 2.3.3 Perokok Aktif dan Perokok Pasif... 2.3.4 Kandungan Dalam Rokok dan Bahayanya... 2.3.5 Penyakit yang Disebabkan Karena Rokok... 2.4 Kerangka Konseptual... BAB III METODE PENELITIAN... 3.1 Desain Penelitian... 3.2 Kerangka Kerja... 3.3 Identifikasi Variabel... 3.4 Definisi Operasional... 3.5 Sampling Desain... 3.5.1 Populasi... 3.5.2 Sampel... 3.5.3 Teknik Sampling... 3.6 Pengumpulan Data dan Analisa Data... 3.6.1 Proses Pengumpulan Data... 3.6.2 Analisa Data... 3.7 Etika Penelitian... 3.7.1 Informed Consent... 3.7.2 Anonimity... 3.7.3 Confidentiality... BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 4.1 Hasil Penelitian... 4.1.1 Gambaran Umum Lokasi Penelitian... 11 12 12 14 14 14 15 15 16 20 33 34 34 35 36 36 37 37 37 39 39 39 42 44 44 45 45 46 46 46 xiii

4.1.2 Keterbatasan Penelitian... 4.1.3 Data Umum... 4.1.4 Data Khusus... 4.2 Pembahasan... BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... 5.1 Kesimpulan... 5.2 Saran... DAFTAR PUSTAKA... LAMPIRAN... 47 48 53 53 61 61 62 63 65 xiv

DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Definisi Operasional Pengetahuan Perokok Pasif dalam Keluarga tentang Rokok dan Bahayanya... Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi berdasarkan Usia Responden di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo pada Bulan Januari-Maret 2015... Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi berdasarkan Jenis Kelamin Responden di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo pada Bulan Januari-Maret 2015... Tabel 4.3 Distribusi Frekuensi berdasarkan Pendidikan Responden di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo pada Bulan Januari-Maret 2015... Tabel 4.4 Distribusi Frekuensi berdasarkan Pekerjaan Responden di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo pada Bulan Januari-Maret 2015... Tabel 4.5 Distribusi Frekuensi berdasarkan Informasi Responden di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo pada Bulan Januari-Maret 2015... Tabel 4.6 Distribusi Frekuensi berdasarkan Frekuensi Informasi Responden di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo pada Bulan Januari-Maret 2015... Tabel 4.7 Distribusi Frekuensi berdasarkan Sumber Informasi Responden di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo pada Bulan Januari-Maret 2015... Tabel 4.8 Distribusi Frekuensi berdasarkan Lama Anggota Keluarga Merokok di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo pada Bulan Januari-Maret 2015... Tabel 4.9 Distribusi Frekuensi berdasarkan Tempat Anggota Keluarga Merokok di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo pada Bulan Januari-Maret 2015... 36 48 48 49 49 50 50 51 51 52 Tabel 4.10 Distribusi Frekuensi berdasarkan Perokok dalam Rumah Tangga Merokok Dekat dengan Anggota Keluarga Lain di RW 01 Dukuh xv

Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo pada Bulan Januari-Maret 2015... Tabel 4.11 Distribusi Frekuensi Pengetahuan Perokok Pasif dalam Keluarga tentang Rokok dan Bahayanya di RW 01 Dukuh Ngrayut Desa Coper Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo pada Bulan Januari- Maret 2015... 52 53 xvi

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Konseptual Pengetahuan Perokok Pasif dalam Keluarga tentang Rokok dan Bahayanya... Gambar 3.1 Kerangka Kerja Penelitian Pengetahuan Perokok Pasif dalam Keluarga tentang Rokok dan Bahayanya... 33 35 xvii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 : Lembar Permohonan Menjadi Responden... Lampiran 2 : Lembar Persetujuan Menjadi Responden... Lampiran 3 : Surat Permohonan Ijin Penelitian... Lampiran 4 : Surat Jawaban Ijin Penelitian... Lampiran 5 : Kisi-kisi Kueisioner... Lampiran 6 : Lembar Kueisioner Pengetahuan... Lampiran 7 : Lembar Tabulasi Hasil Studi Pendahuluan... Lampiran 8 : Jadual Kegiatan... Lampiran 9 : Rincian Anggaran Pembiayaan... Lampiran 10: Tabulasi Data Kuesioner... Lampiran 11: Tabulasi Data Demografi... Lampiran 12: Tabulasi Silang Pengetahuan dengan Data Demografi... Lampiran 13 : Lembar Kegiatan Bimbingan... 63 64 65 66 67 68 74 75 76 77 81 86 90 xviii