PENGARUH PEMBEBANAN PADA DINDING PENAHAN TANAH SEGMENTAL ABSTRAK

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH JENIS TANAH TIMBUNAN TERHADAP STABILITAS DINDING PENAHAN TANAH SEGMENTAL ABSTRAK

PENGARUH KONSISTENSI TANAH LEMPUNG TERHADAP STABILITAS FONDASI MENERUS BERDASARKAN METODE LOAD AND RESISTANCE FACTOR DESIGN ABSTRAK

Bab 1 PENDAHULUAN. tanah yang buruk. Tanah dengan karakteristik tersebut seringkali memiliki permasalahan

DAFTAR ISI. Halaman HALAMAN PENGESAHAN HALAMAN PERSETUJUAN ABSTRAKSI ABSTRACT KATA PENGANTAR

PENGGUNAAN BORED PILE SEBAGAI DINDING PENAHAN TANAH

PENGARUH BENTUK, KEDALAMAN, DAN RASIO KELANGSINGAN TERHADAP KAPASITAS BEBAN LATERAL TIANG PANCANG BETON ABSTRAK

DAFTAR ISI. i ii iii. ix xii xiv xvii xviii

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV. METODE PENELITIAN 4.1. TINJAUAN UMUM TAHAPAN PENELITIAN BERBASIS STUDI NUMERIK... 73

PENGARUH DIAMETER TERHADAP KAPASITAS DUKUNG LATERAL TIANG TUNGGAL ABSTRAK

STUDI PERBANDINGAN PERANCANGAN DINDING TURAP DENGAN MENGGUNAKAN METODE MANUAL DAN PROGRAM OASYS GEO 18.1

ANALISIS KESTABILAN LERENG DENGAN ATAU TANPA PERKUATAN GEOTEXTILE DENGAN PERANGKAT LUNAK PLAXIS ABSTRAK

ANALISIS STABILITAS DAN PERKUATAN LERENG PLTM SABILAMBO KABUPATEN KOLAKA SULAWESI TENGGARA ABSTRAK

PENGARUH DIMENSI, KEDALAMAN, DAN RASIO KELANGSINGAN TERHADAP KAPASITAS DUKUNG LATERAL DAN DEFLEKSI PADA TIANG PANCANG SPUN PILE ABSTRAK

ANALISIS DAYA DUKUNG TIANG BOR BERDASARKAN DATA SPT DAN UJI PEMBEBANAN TIANG. Pembimbing : Ir. Asriwiyanti Desiani,M.T

PENGARUH KEDALAMAN PEMANCANGAN TURAP BAJA PADA BERBAGAI KEPADATAN TANAH NON-KOHESIF TERHADAP FAKTOR KEAMANAN PEMANCANGAN ABSTRAK

PERBANDINGAN HASIL ANALISIS DAYA DUKUNG PONDASI TIANG BOR MENGGUNAKAN METODE REESE, PILE DRIVING ANALYZER TEST, DAN PERANGKAT LUNAK NPILE

PENGARUH TINGGI GALIAN TERHADAP STABILITAS LERENG TANAH LUNAK ABSTRAK

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

ANALISIS STABILITAS LERENG PADA JALAN REL SEPANCAR - GILAS STA 217 MENGGUNAKAN METODE IRISAN BISHOP DAN PERANGKAT LUNAK PLAXIS ABSTRAK

BAB III DATA PERENCANAAN

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

TUGAS AKHIR. Diajukan sebagai syarat untuk meraih gelar Sarjana Teknik Strata 1 (S-1) Disusun Oleh : Maulana Abidin ( )

STUDI PERBANDINGAN PERHITUNGAN STABILITAS DINDING PENAHAN TANAH ANTARA METODE KONVENSIONAL DAN METODE ELEMEN HINGGA

STUDI PENGARUH SPASI VERTIKAL GEOTEKSTIL TERHADAP NILAI FAKTOR KEAMANAN SUATU KONSTRUKSI DINDING PENAHAN TANAH DENGAN GEOTEKSTIL

ANALISIS KESTABILAN LERENG GALIAN DALAM SEGMEN C PADA PROYEK JALAN SOROWAKO BAHODOPI SULAWESI Andri Hermawan NRP:

PENGARUH BENTUK, KEDALAMAN, DAN RASIO KELANGSINGAN TERHADAP KAPASITAS DUKUNG LATERAL DAN DEFLEKSI PADA TIANG PANCANG BAJA ABSTRAK

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Denny Nugraha NRP : Pembimbing : Ir. Asriwiyanti Desiani, MT. ABSTRAK

PENGARUH JENIS TANAH TERHADAP KESTABILAN DINDING MSE DENGAN PERKUATAN GEOTEKSTIL DI DAERAH REKLAMASI MALALAYANG

PENGARUH GEOTEKSTIL TERHADAP KUAT GESER PADA TANAH LEMPUNG LUNAK DENGAN UJI TRIAKSIAL TERKONSOLIDASI TAK TERDRAINASI SKRIPSI. Oleh

ANALISIS DAYA DUKUNG KELOMPOK TIANG BOR PADA PEMBANGUNAN GEDUNG SERBA GUNA UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA ABSTRAK

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ANALISIS ANGKA KEAMANAN (SF) LERENG SUNGAI CIGEMBOL KARAWANG DENGAN PERKUATAN PILE DAN SHEET PILE SKRIPSI

BAB IV ANALISA PERHITUNGAN STABILITAS DINDING PENAHAN

BAB 4 PEMBAHASAN. memiliki tampilan input seperti pada gambar 4.1 berikut.

DAFTAR ISI. Halaman Judul Pengesahan ABSTRAK ABSTRACT KATA PENGANTAR

PENGARUH VARIASI LEBAR GALIAN TERHADAP FAKTOR KEAMANAN DAN PENENTUAN JENIS TURAP PADA KONSTRUKSI GALIAN BASEMENT ABSTRAK

INFRASTRUKTUR PERBANDINGAN PENGGUNAAN DINDING PENAHAN TANAH TIPE KANTILEVER DAN GRAVITASI DENGAN VARIASI KETINGGIAN LERENG

DAFTAR ISI. Judul DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR NOTASI DAN SINGKATAN BAB I PENDAHULUAN RUMUSAN MASALAH TUJUAN PENELITIAN 2

FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG

A. Pengertian Pondasi Kaison ^

Dedy Ardianto Fallo, Andre Primantyo Hendrawan, Evi Nur Cahya,

ANALISIS ANGKA KEAMANAN (SF) LERENG SUNGAI CIGEMBOL KARAWANG DENGAN PERKUATAN SHEET PILE

DINDING PENAHAN TANAH ( Retaining Wall )

PENGARUH JARAK DAN POLA PRE-FABRICATED VERTICAL DRAIN (PVD) PADA KONSTRUKSI TIMBUNAN REKLAMASI DI PELABUHAN PANASAHAN CAROCOK PAINAN ABSTRAK

DESAIN DIMENSI DINDING PENAHAN TANAH DENGAN MENGGUNAKAN PROGRAM GEO 5

PERENCANAAN STRUKTUR TANGGUL KOLAM RETENSI KACANG PEDANG PANGKAL PINANG DENGAN MENGGUNAKAN SOFTWARE OASYS GEO 18.1 DAN 18.2

BAB VIII PERENCANAAN PONDASI SUMURAN

BAB I PENDAHULUAN. pijakan terakhir untuk menerima pembebanan yang ada diatasmya. Peran tanah

DESAIN PONDASI TIANG DENGAN NAVFAC DAN EUROCODE 7 ABSTRAK

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. LEMBAR PENGESAHAN... ii. LEMBAR KONSULTASI MAGANG... iv. PERNYATAAN... v. PERSEMBAHAN... vi. KATA PENGANTAR...

I. PENDAHULUAN. stabilitas lereng. Analisis ini sering dijumpai pada perancangan-perancangan

BAB IV ALTERNATIF DESAIN DAN ANALISIS PERKUATAN FONDASI

BAB 1 PENDAHULUAN. mempertahankan tanah yang memiliki elevasi lebih tinggi dibandingkan tanah di

ANALISIS DINDING PENAHAN TANAH TIPE GRAVITASI PADA LERENG DI DESA SUMBERSARI, TIRTOMOYO, WONOGIRI

3.4.1 Fondasi Tiang Pancang Menurut Pemakaian Bahan dan Karakteristik Strukturnya Alat Pancang Tiang Tiang Pancang dalam Tanah

ANALISIS STABILITAS LERENG DENGAN PERKUATAN GEOTEKSTIL

STUDI KORELASI ANTARA TIPE GEOTEKSTIL TERHADAP TANAH DASAR YANG MEMIKUL SUATU TIMBUNAN JALAN DENGAN BEBAN YANG BERBEDA

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang semakin pesat

KORELASI KAPASITAS DUKUNG MODEL PONDASI TELAPAK BUJUR SANGKAR DENGAN LUAS PERKUATAN GEOTEKSTIL (STUDI LABORATORIUM) Muhammad. Riza.

DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR NOTASI DAN SINGKATAN

DAFTAR ISI ABSTRACT KATA PENGANTAR DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR NOTASI DAN SINGKATAN BAB I PENDAHULUAN 1 1.

1.2. Maksud dan Tujuan 2

ANALISA GRAVITY WALL DAN CANTILIVER WALL DITINJAU DARI SEGI EKONOMIS TERHADAP TINGGI YANG VARIATIF

1.5. Ffipotesis 6. III.1.3. Daya Dukung Tanah 15. III Kapasitas Daya Dukung Pondasi Dangkal 17

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL

STUDI PENGARUH DIAMETER TERHADAP STABILITAS SOLDIER PILE PADA GEDUNG SERBA GUNA UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA BANDUNG ABSTRAK

STUDI PERBANDINGAN PERANCANGAN PONDASI DANGKAL DENGAN MENGGUNAKAN EUROCODE 7 TERHADAP NAVFAC ABSTRAK

BAB III METODOLOGI PRA RENCANA STRUKTUR BAWAH

Laporan Tugas Akhir Analisis Pondasi Jembatan dengan Permodelan Metoda Elemen Hingga dan Beda Hingga BAB III METODOLOGI

PERENCANAAN DINDING GRAVITASI DENGAN PROGRAM GEO 5

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG PUSAT GROSIR BARANG SENI DI JALAN Dr. CIPTO SEMARANG

PENGARUH KEDALAMAN GEOTEKSTIL TERHADAP KAPASITAS DUKUNG MODEL PONDASI TELAPAK BUJURSANGKAR DI ATAS TANAH PASIR DENGAN KEPADATAN RELATIF (Dr) = ± 23%

Analisis Stabilitas Pada Tanah Timbunan Dengan Perkuatan Geotekstil Dikombinasikan Dengan Dinding Penahan Tanah Di Ruas Jalan Tol Cisumdawu

PENGARUH BENTUK DASAR MODEL PONDASI DANGKAL TERHADAP KAPASITAS DUKUNGNYA PADA TANAH PASIR DENGAN DERAJAT KEPADATAN TERTENTU (STUDI LABORATORIUM)

PENGARUH KEKAKUAN LENTUR PADA DEFLEKSI TIANG PONDASI YANG DIBEBANI LATERAL ABSTRAK

ANALISIS DINDING PENAHAN TANAH TIPE GRAVITASI PADA LERENG DI DESA SUMBERSARI, TIRTOMOYO, WONOGIRI

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL ABSTRAK... i ABSTRACT... iii KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... xi DAFTAR GAMBAR...

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

ANALISA DINDING PERKUATAN TANAH DENGAN GEOGRID MENGGUNAKAN METODE SATU BAJI (SINGLE WEDGE METHOD) DAN DUA BAJI (TWO PART WEDGE METHOD) SKRIPSI.

BAB II DASAR TEORI...

REHABILITASI KERUSAKAN AMBLAS BADAN JALAN PADA TIMBUNAN TINGGI (RUAS JALAN SIMPANG KALIANDA-BAKAUHENI PROVINSI LAMPUNG) TESIS

EVALUASI KESTABILAN LERENG PADA TAMBANG TERBUKA DI TAMBANG BATUBARA ABSTRAK

PENGARUH WAKTU PEMERAMAN TERHADAP KAPASITAS TARIK MODEL PONDASI TIANG BAJA UJUNG TERTUTUP PADA TANAH KOHESIF

TUGAS AKHIR. Diajukan sebagai syarat untuk meraih gelar Sarjana Teknik Strata 1 (S-1) Disusun oleh : TITIK ERNAWATI

ABSTRAK. Kata kunci : dinding penahan tanah, geser, guling, daya dukung tanah, faktor keamanan. vii

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. menahan gaya beban diatasnya. Pondasi dibuat menjadi satu kesatuan dasar

BAB 4 HASIL ANALISA PENGARUH GEMPA TERHADAP KONSTRUKSI LERENG DENGAN PERKUATAN GEOTEKSTIL WOVEN

Angel Refanie NRP : Pembimbing: Andrias Suhendra Nugraha, S.T., M.T. ABSTRAK

PROFIL PERMUKAAN TANAH KERAS KOTA SURAKARTA SEBAGAI INFORMASI PRADESAIN PONDASI

Pasir (dia. 30 cm) Ujung bebas Lempung sedang. Lempung Beton (dia. 40 cm) sedang. sedang

PERENCANAAN JEMBATAN RANGKA BAJA SUNGAI AMPEL KABUPATEN PEKALONGAN

Soal Geomekanik Mekanika Tanah dan Teknik Pondasi

MODUL 7 TAHANAN FONDASI TERHADAP GAYA ANGKAT KE ATAS

PERENCANAAN PERKUATAN PONDASI JEMBATAN CABLE STAYED MENADO DENGAN MENGGUNAKAN PROGRAM GROUP 5.0 DAN PLAXIS 3 DIMENSI

2.1.2 American Association ofstate Highway and Transportation 7

TUGAS AKHIR PERENCANAAN STRUKTUR ATAS DAN STRUKTUR BAWAH GEDUNG BERTINGKAT 25 LANTAI + 3 BASEMENT DI JAKARTA

Transkripsi:

PENGARUH PEMBEBANAN PADA DINDING PENAHAN TANAH SEGMENTAL Dwi Rahayu Purwanti NRP: 1321902 Pembimbing: Ir. Asriwiyanti Desiani, MT. ABSTRAK Salah satu konstruksi dinding penahan tanah yang aman, fleksibel, awet dan murah adalah dinding penahan tanah segmental. Prosedur desain yang digunakan mengacu pada NCMA (National Concrete Masonry Association), Design Manual for Segmental Retaining Walls, USA dan AASHTO (The American Association of State Highway and Transportation Officials). Hasil penyelidikan tanah, menunjukkan lokasi yang diusulkan adalah tanah dengan perbedaan elevasi 5 m, yang memiliki nilai N(SPT) 0-6 pukulan/30 cm pada kedalaman 0-5 m. Analisis pemodelan menggunakan software Geo5. Perhitungan dinding penahan tanah segmental dihitung tanpa perkuatan dan dengan perkuatan pada ketinggian 5 m. Pada dinding penahan tanah segmental dengan perkuatan, tanah yang diperkuat diganti menggunakan tanah pasir dengan parameter = 19 kn/m 2 dan = 34. Variasi pembebanan berupa beban merata dan beban strip. Hasil analisis perhitungan untuk dinding penahan tanah tanpa perkuatan didapat faktor keamanan yang rendah. Perhitungan pada dinding penahan tanah dengan perkuatan berdasarkan metode NCMA didapat nilai pembebanan merata maksimal yang dipikul sebesar 22.5 kn/m 2 dan pembebanan strip sebesar 32.5 kn/m 2, dengan metode AASHTO didapat nilai pembebanan merata maksimal yang dipikul sebesar 20.5 kn/m 2 dan pembebanan strip sebesar 27 kn/m 2. Maksimal pembebanan yang dihitung dengan metode AASHTO memiliki nilai yang lebih kecil dari NCMA, karena metode AASHTO menggunakan faktor beban dan faktor tahanan dalam proses perhitungan. Kata kunci: AASHTO, dinding penahan tanah segmental, NCMA, parameter, strip. ix

LOADING EFFECT ON SEGMENTAL RETAINING WALL Dwi Rahayu Purwanti NRP: 1321902 Supervisor: Ir. Asriwiyanti Desiani, MT. ABSTRACT One of the safe, flexible, durable and inexpensive retaining wall construction is the segmental retaining wall. Design procedure used is refered to NCMA (National Concrete Masonry Association), Design Manual for Segmental Retaining Walls, USA and AASHTO (The American Association of State Highway and Transportation Officials). The results of soil investigation, indicate that the proposed location is soil with 5m different elevation and N (SPT) values 0-6 blows / 30 cm at a depth of 0-5 m. Modeling analysis using Geo5 software. Segmental retaining wall was calculated without reinforcement and with reinforcement at a height of 5 m. On segmental retaining wall with reinforcement, reinforced soil is changed using sand with parameter = 19 kn / m 2 and = 34. Loading variation calculated in the form of distributed load and strip load. The calculation results of retaining wall without reinforcement obtained a low safety factor. Calculations on retaining wall with reinforcement by NCMA methods obtained maximum distributed load value 22.5 kn / m 2 and maximum strip load value 32.5 kn / m 2, calculation using AASHTO method obtained maximum distributed load value 20.5 kn / m 2 and maximum strip load value 27 kn / m 2. Maximum loading calculated by AASHTO method shown a smaller value than NCMA, because the AASHTO method used a load factor and resistance factor in the calculation process. Keywords: AASHTO, NCMA, parameter, segmental retaining wall, strip. x

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii PERNYATAAN ORISINALITAS LAPORAN PENELITIAN... iii PERNYATAAN PUBLIKASI LAPORAN PENELITIAN... iv SURAT KETERANGAN TUGAS AKHIR... v SURAT KETERANGAN SELESAI TUGAS AKHIR... vi KATA PENGANTAR... vii ABSTRAK... ix ABSTRACT... x DAFTAR ISI... xi DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR TABEL... xvi DAFTAR NOTASI... xviii DAFTAR LAMPIRAN... xviii BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Tujuan Penelitian... 2 1.3 Ruang Lingkup Penelitian... 2 1.4 Sistematika Penelitian... 3 1.5 Lisensi Perangkat Lunak... 4 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 5 2.1 Jenis Dinding Penahan Tanah (Retaining Wall)... 5 2.1.1 Dinding Penahan Tanah Gravitasi... 5 2.1.2 Dinding Penahan Tanah Semi Gravitasi... 6 2.1.3 Dinding Penahan Tanah Kantilever... 6 2.1.4 Dinding Penahan Tanah Counterfort... 7 2.1.5 Dinding Penahan Tanah Beton Bertulang Dengan Penahan (Buttress) 7 2.2 Dinding Penahan Tanah Segmental... 8 2.2.1 Bahan Unit Dinding... 9 2.2.2 Kuat Tekan Unit Dinding... 9 2.2.3 Metode Desain Berdasarkan NCMA... 10 2.2.4 Metode Desain Berdasarkan AASHTO... 14 2.3 Teori Tekanan Tanah Lateral... 17 2.3.1 Tekanan Tanah Aktif dan Pasif... 17 2.3.2 Tekanan Tanah Berdasarkan Teori Rankine (1857)... 18 2.3.3 Tekanan Tanah Berdasarkan Teori Coulomb (1776)... 19 2.4 Pengaruh Beban Di Atas Tanah Urug... 20 2.4.1 Beban Terbagi Rata... 20 2.4.2 Beban Titik... 21 2.4.3 Beban Strip... 22 2.5 Stabilitas Dinding Penahan Tanah Cara Solid... 22 2.5.1 Stabilitas Terhadap Momen Guling... 22 2.5.2 Stabilitas Terhadap Penggeseran... 23 2.5.3 Stabilitas Terhadap Kapasitas Daya Dukung Tanah... 24 xi

2.6 Stabilitas Dinding Penahan Tanah Segmental... 25 2.6.1 Stabilitas Eksternal... 25 2.6.2 Stabilitas Internal... 33 2.7 Bentuk Bidang Longsor... 35 2.8 Penyelidikan Tanah... 36 2.8.1 Pekerjaan Pengeboran... 37 2.8.2 Pekerjaan Pengambilan Contoh Tanah Tidak Terganggu... 37 2.8.3 Pekerjaan Standard Penetration Test (SPT)... 38 2.8.4 Pekerjaan Tes Laboratorium... 39 2.9 Parameter Tanah... 40 2.9.1 Berat Isi ( )... 40 2.9.2 Kohesi (c)... 42 2.9.3 Sudut geser dalam ( )... 43 2.10 Tanah Pada Perkuatan Tanah... 43 2.11 Perkuatan Tanah Geosintetik... 44 BAB III DATA LAPANGAN DAN PENGGUNAAN PROGRAM GEO5... 47 3.1 Diagram Alir Penelitian... 47 3.2 Hasil Penyelidikan Tanah... 48 3.3 Penggunaan Program Geo5... 49 3.3.1 Lembar Kerja... 50 3.3.2 Pengaturan... 50 3.3.3 Mendefinisikan Pemodelan... 51 3.3.4 Pemeriksaan Pemodelan... 60 3.3.5 Hasil Perhitungan Program... 61 BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN MASALAH... 63 4.1 Analisis Data... 63 4.1.1 Analisis Daya Dukung Tanah Dasar... 64 4.1.2 Dinding Penahan Tanah Segmental Tanpa Perkuatan... 65 4.1.3 Analisis Bidang Longsor... 68 4.1.4 Dinding Penahan Tanah Segmental Dengan Perkuatan... 69 4.2 Hasil Pembahasan... 87 4.2.1 Dinding Penahan Tanah Segmental Tanpa Perkuatan... 87 4.2.2 Dinding Penahan Tanah Segmental Dengan Variasi Jarak Perkuatan 88 4.2.3 Dinding Penahan Tanah Segmental Dengan Pembebanan Merata... 91 4.2.4 Dinding Penahan Tanah Segmental Dengan Pembebanan Strip... 93 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... 95 5.1 Kesimpulan... 95 5.2 Saran... 96 DAFTAR PUSTAKA... 97 LAMPIRAN... 97 xii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2-1 Dinding Penahan Tanah Gravitasi... 6 Gambar 2-2 Dinding Penahan Tanah Semi Gravitasi... 6 Gambar 2-3 Dinding Penahan Tanah Kantilever... 7 Gambar 2-4 Dinding Penahan Tanah Counterfort... 7 Gambar 2-5 Dinding Penahan Tanah Beton Bertulang Dengan Penahan... 8 Gambar 2-6 Dinding Penahan Tanah Segmental... 9 Gambar 2-7 Komponen DPT Segmental dengan Perkuatan Tanah... 11 Gambar 2-8 MSE dengan Muka Dinding Blok Beton Segmental... 15 Gambar 2-9 Ketentuan Untuk Hinge High Blok Beton Segmental... 16 Gambar 2-10 Tekanan Tanah Akibat Beban Titik... 21 Gambar 2-11 Hubungan Antara N B, N w, dan r/z Untuk Menghitung Beban Titik 21 Gambar 2-12 Ilustrasi Pergeseran Pada Dinding Penahan Tanah Segmental... 26 Gambar 2-13 Ilustrasi Penggulingan Pada Dinding Penahan Tanah Segmental.. 29 Gambar2-14 Ilustrasi Keruntuhan Kapasitas Dukung Tanah Pada Dinding Penahan Tanah Segmental... 31 Gambar 2-15 Ilustrasi Keruntuhan Terhadap Kelongsoran Pada Dinding Penahan Tanah Segmental... 33 Gambar 2-16 Bidang Longsor Potensial Insitu... 36 Gambar 2-17 Bidang Longsor Potensial Rankine... 36 Gambar 2-18 Bor Mesin Putar... 38 Gambar 2-19 Split Spoon... 38 Gambar 2-20 Perkiraan Hubungan N spt vs c u... 38 Gambar 2-21 Geotekstil Woven (a), Geotekstil Nonwoven (b)... 45 Gambar 2-22 Pemasangan Konstruksi Geotekstil Metode US.Forest Service... 45 Gambar 3-1 Diagram Perancangan Dinding Penahan Tanah Segmental... 47 Gambar 3-2 Interpretasi Lapisan-Lapisan Tanah Hasil BH-1... 49 Gambar 3-3 Lembar Kerja Baru... 50 Gambar 3-4 Kotak Pengaturan... 50 Gambar 3-5 Kotak Data Blok Beton Pada Masonry Wall... 51 Gambar 3-6 Geometri Dinding Pada Masonry Wall... 52 xiii

Gambar 3-7 Geometri Dinding Pada MSE Wall... 52 Gambar 3-8 Data Bahan Blok Beton Pada Masonry Wall... 53 Gambar 3-9 Data Bahan Blok Beton Pada MSE Wall... 54 Gambar 3-10 Jenis Perkuatan Pada MSE Wall... 54 Gambar 3-11 Data Perkuatan Pada MSE Wall... 55 Gambar 3-12 Kedalaman Lapisan Tanah... 55 Gambar 3-13 Data Parameter Tanah... 55 Gambar 3-14 Menempatkan Lapisan Tanah... 56 Gambar 3-15 Parameter Lapisan Tanah Pondasi... 56 Gambar 3-16 Model Geometri Tanah Permukaan Pada Masonry Wall... 56 Gambar 3-17 Model Geometri Tanah Permukaan Pada MSE Wall... 56 Gambar 3-18 Kedalaman Muka Air Tanah Pada Masonry Wall... 57 Gambar 3-19 Kedalaman Muka Air Tanah Pada MSE Wall... 57 Gambar 3-20 Pembebanan Merata... 58 Gambar 3-21 Pembebanan Strip... 58 Gambar 3-22 Model Pembenaman Dinding Pada Masonry Wall... 59 Gambar 3-23 Model Pembenaman Dinding Pada MSE Wall... 59 Gambar 3-24 Aplikasi Gaya... 59 Gambar 3-25 Pengaturan Analisis... 60 Gambar 3-26 Verifikasi Pemodelan... 60 Gambar 3-27 Mengecek Dimensi Pemodelan... 60 Gambar 3-28 Mengecek Daya Dukung Pondasi... 60 Gambar 3-29 Mengecek Geser Pada Perkuatan... 61 Gambar 3-30 Mengecek Stabilitas Internal... 62 Gambar 3-31 Mengecek Stabilitas Global... 62 Gambar 3-32 Mengecek Stabilitas Keseluruhan... 62 Gambar 4-1 Elevasi dan Parameter Tanah DPT... 62 Gambar 4-2 Perencanaan Desain DPT... 64 Gambar 4-3 Sketsa DPT Segmental Tanpa Perkuatan... 66 Gambar 4-4 Pemodelan DPT Segmental Tanpa Perkuatan Pada Geo5... 66 Gambar 4-5 Bidang Longsor Dinding Penahan Tanah Segmental Dengan Perkuatan... 68 xiv

Gambar 4-6 Sketsa DPT Segmental Dengan Perkuatan... 70 Gambar 4-7 Pemodelan DPT Segmental Dengan Perkuatan Pada Geo5... 70 Gambar 4-8 Sketsa DPT Segmental Dengan Perkuatan dan Pembebanan Merata 75 Gambar 4-9 Pemodelan DPT Segmental Dengan Perkuatan dan Beban Merata.. 75 Gambar 4-10 Pemodelan DPT Segmental Dengan Perkuatan dan Beban Strip... 82 Gambar 4-11 Faktor Keamanan Metode NCMA DPT Segmental Tanpa Perkuatan... 88 Gambar 4-12 Faktor Keamanan Metode AASHTO DPT Segmental Tanpa Perkuatan... 88 Gambar 4-13 Faktor Keamanan Metode NCMA DPT Segmental Dengan Variasi Jarak Perkuatan... 90 Gambar 4-14 Faktor Keamanan Metode AASHTO DPT Segmental Dengan Variasi Jarak Perkuatan... 90 Gambar 4-15 Faktor Keamanan Metode NCMA DPT Segmental Dengan Perkuatan dan Variasi Besar Beban Merata... 92 Gambar 4-16 Faktor Keamanan Metode AASHTO DPT Segmental Dengan Perkuatan dan Variasi Besar Beban Merata... 92 Gambar 4-17 Faktor Keamanan Metode NCMA DPT Segmental Dengan Perkuatan dan Variasi Besar Beban Strip... 92 Gambar 4-18 Faktor Keamanan Metode AASHTO DPT Segmental Dengan Perkuatan dan Variasi Besar Beban Strip... 94 xv

DAFTAR TABEL Tabel 2-1 Persyaratan Kuat Tekan dan Penyerapan... 9 Tabel 2-2 Kedalaman Minimum Pembenaman Dinding Metode NCMA... 18 Tabel 2-3 Kedalaman Minimum Pembenaman Dinding Metode AASHTO... 15 Tabel 2-4 Nilai Nilai Kisaran Koefisien Tekanan Tanah Lateral... 18 Tabel 2-5 Faktor Kedalaman, Bentuk, Kemiringan Dasar, Kemiringan Permukaan, dan Kemiringan Beban Persamaan Daya Dukung Hansen... 24 Tabel 2-6 Faktor Faktor Kapasitas Daya Dukung Hansen... 25 Tabel 2-7 Faktor Tahanan untuk Tahanan Geoteknik Dari Pondasi Dangkal Pada Kedudukan Kuat Batas... 27 Tabel 2-8 Faktor Beban dan Faktor Tahanan dari Desain LRFD AASHTO... 30 Tabel 2-9 Hubungan N dengan Kerapatan Relatif (Dr) Tanah Pasir (Terzaghi dan Peck, 1948)... 30 Tabel 2-10 Hubungan N dengan Konsistensi untuk Tanah Lempung Jenuh (Terzaghi dan Peck, 1948)... 30 Tabel 2-11 Nilai Berat Isi Tanah ( ) Untuk Tanah Kohesif... 41 Tabel 2-12 Nilai Berat Isi Tanah Jenuh Untuk Tanah Kohesif (Hunt, 1986)... 41 Tabel 2-13 Nilai Berat Isi Tanah ( ) Untuk Tanah Cohesionless... 41 Tabel 2-14 Nilai Berat Isi Tanah Basah ( wet ) Untuk Tanah Cohesionless (Bowles, 1997)... 41 Tabel 2-15 Gradasi Untuk Tanah Pada Perkuatan Tanah Rekomendasi NCMA. 44 Tabel 2-16 Gradasi Untuk Tanah Pada Perkuatan Tanah Rekomendasi AASHTO... 44 Tabel 2-17 Faktor Tahanan untuk Dinding Penahan Tanah Permanen... 44 Tabel 3-1 Deskripsi Tanah Titik Bor BH-1... 48 Tabel 4-2 Hasil Perhitungan DPT Segmental dengan Jarak Perkuatan 0.2 m... 71 Tabel 4-1 Hasil Perhitungan Masonry Wall dengan Ketinggian DPT = 5m... 67 Tabel 4-2 Hasil Perhitungan DPT Segmental dengan Jarak Perkuatan 0.2 m... 71 Tabel 4-3 Hasil Perhitungan DPT Segmental dengan Jarak Perkuatan 0.4 m... 72 Tabel 4-4 Hasil Perhitungan DPT Segmental dengan Jarak Perkuatan 0.6 m... 74 Tabel 4-5 Hasil Perhitungan DPT Segmental dengan Beban Merata 5 kn/m 2... 76 xvi

Tabel 4-6 Hasil Perhitungan DPT Segmental dengan Beban Merata 10 kn/m 2... 77 Tabel 4-7 Hasil Perhitungan DPT Segmental dengan Beban Merata 15 kn/m 2... 78 Tabel 4-8 Hasil Perhitungan DPT Segmental dengan Beban Merata 20 kn/m 2... 79 Tabel 4-9 Hasil Perhitungan DPT Segmental dengan Beban Merata 22.5 kn/m 2 80 Tabel 4-10 Hasil Perhitungan DPT Segmental dengan Beban Strip 10 kn/m 2... 82 Tabel 4-11 Hasil Perhitungan DPT Segmental dengan Beban Strip 20 kn/m 2... 83 Tabel 4-12 Hasil Perhitungan DPT Segmental dengan Beban Strip 27 kn/m 2... 84 Tabel 4-13 Hasil Perhitungan DPT Segmental dan Beban Strip 32.5 kn/m 2... 86 Tabel 4-14 Hasil Perhitungan DPT Segmental Tanpa Perkuatan... 86 Tabel 4-15 Hasil Perhitungan DPT Segmental Dengan Variasi Perkuatan... 89 Tabel 4-16 Hasil Perhitungan DPT Segmental Dengan Variasi Besar Beban Merata... 91 Tabel 4-17 Hasil Perhitungan DPT Segmental Dengan Variasi Besar Beban Strip... 93 xvii

DAFTAR NOTASI c C ds C i c u e F GL F GS F DT F P F C H emb K a N c,n q, N q q s q u R c S v T al T max W u R sat w h hc Kohesi tanah Koefisien geser langsung Koefisien interaksi Undrained cohesion Eksentrisitas Faktor keamanan penggulingan Faktor keamanan penggeseran Faktor keamanan daya dukung tanah Faktor keamanan putus perkuatan Faktor keamanan cabut perkuatan Tinggi pembenaman dinding Koefisien tekanan tanah aktif Faktor faktor kapasitas daya dukung Beban terbagi rata Beban strip Daya dukung ultimit Rasio cakupan perkuatan Jarak vertikal perkuatan Kuat desain perkuatan Beban yang diterima perkuatan Lebar unit blok beton segmental Sudut gesek antara dinding dan tanah Sudut geser dalam Berat isi tanah Berat volume tanah yang diperkuat Berat isi jenuh Berat isi air Tekanan tanah horizontal Tegangan horizontal rata-rata pada lipatan perkuatan xviii

v Tegangan vertikal Kemiringan dinding xix

DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN L. 1 DATA BORING LOG DAN DATA LABORATORIUM... 98 LAMPIRAN L. 2 ASTM C 1372... 99 LAMPIRAN L. 3 SPESIFIKASI GEOTEKSTIL... 100 LAMPIRAN L. 4 HASIL PERHITUNGAN PROGRAM GEO5... 101 xx