Identifikasi Potensi Sumber Air Permukaan Dengan Menggunakan DEM (Digital Elevation Model) Di Sub Das Konto Hulu Kabupaten Malang

dokumen-dokumen yang mirip
IDENTIFIKASI POTENSI SUMBER AIR PERMUKAAN DENGAN MENGGUNAKAN DEM (DIGITAL ELEVATION MODEL) DI KABUPATEN LEMBATA PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR

ESTIMASI DEBIT ALIRAN BERDASARKAN DATA CURAH HUJAN DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (STUDI KASUS : WILAYAH SUNGAI POLEANG RORAYA)

Flood Prognosis of Keyang Sub-Watersheds Using SIMODAS for Strategic Environmental Assessment on Spatial Planning of Ponorogo District

Tujuan: Peserta mengetahui metode estimasi Koefisien Aliran (Tahunan) dalam monev kinerja DAS

PROGNOSA BANJIR SUB DAS KONTO MENGGUNAKAN SIMODAS

Bab IV Metodologi dan Konsep Pemodelan

BAB IV METODE PENELITIAN. A. Lokasi Penelitian

PENDUGAAN TINGKAT SEDIMEN DI DUA SUB DAS DENGAN PERSENTASE LUAS PENUTUPAN HUTAN YANG BERBEDA

2016 ANALISIS NERACA AIR (WATER BALANCE) PADA DAERAH ALIRAN SUNGAI (DAS) CIKAPUNDUNG

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Sungai Banjaran merupakan anak sungai Logawa yang mengalir dari arah

PENGARUH PERUBAHAN PENGGUNAAN LAHAN TERHADAP KOEFISIEN RUNOFF

PENGARUH PERUBAHAN PENGGUNAAN LAHAN TERHADAP DEBIT PUNCAK PADA SUBDAS BEDOG DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA. R. Muhammad Isa

ANALISIS KOEFISIEN ALIRAN PERMUKAAN PADA BERBAGAI BENTUK PENGGUNAAN LAHAN DENGAN MENGGUNAKAN MODEL SWAT

BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang Penelitian

MINI RISET METEOROLOGI DAN KLIMATOLOGI PERHITUNGAN CURAH HUJAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE

MODEL HIDROGRAF BANJIR NRCS CN MODIFIKASI

Tommy Tiny Mananoma, Lambertus Tanudjaja Universitas Sam Ratulangi Fakultas Teknik Jurusan Sipil Manado

Model Neraca Air Untuk Simulasi Daya Dukung Lingkungan (Studi Kasus Kota Batu)

BAB IV METODE PENELITIAN

Study on Form, Drainage Network, and Watershed Hydrograph by Using SIMODAS (Case Study on Sabu Island - Nusa Tenggara Timur)

Bab V Analisa dan Diskusi

Gambar 3.1 Peta lokasi penelitian Sub DAS Cikapundung

Penggunaan SIG Untuk Pendeteksian Konsentrasi Aliran Permukaan Di DAS Citarum Hulu

3. METODOLOGI PENELITIAN

Tabel 4.31 Kebutuhan Air Tanaman Padi

MENENTUKAN PUNCAK EROSI POTENSIAL YANG TERJADI DI DAERAH ALIRAN SUNGAI (DAS) LOLI TASIBURI DENGAN MENGGUNAKAN METODE USLEa

HIDROLOGI DAS CILIWUNG DAN ANDILNYA TERHADAP BANJIR JAKARTA 1

BAB V ANALISIS DAN PEMBAHASAN. A. Analisis karakteristik DTA(Daerah Tangkapan Air ) Opak

TINJAUAN HIDROLOGI DAN SEDIMENTASI DAS KALI BRANTAS HULU 1

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Daerah Irigasi Banjaran merupakan Daerah Irigasi terluas ketiga di

PENGARUH PERUBAHAN TATA GUNA LAHAN TERHADAP DEBIT LIMPASAN PADA SUB DAS SEPAUK KABUPATEN SINTANG KALIMANTAN BARAT

ANALISA DEBIT BANJIR SUNGAI BATANG LUBUH KABUPATEN ROKAN HULU PROPINSI RIAU

IMPLEMENTASI PERSAMAAN MOORE AND BURCH UNTUK MENENTUKAN INDEKS EROSI POTENSIAL PADA DAERAH ALIRAN SUNGAI (DAS) BABAKAN KABUPATEN BREBES JAWA TENGAH

Pemodelan Penyebaran Polutan di DPS Waduk Sutami Dan Penyusunan Sistem Informasi Monitoring Kualitas Air (SIMKUA) Pendahuluan

BAB 4 ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

DAFTAR ISI. ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... iv DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR xiii BAB I PENDAHULUAN... 1

BAB III METODOLOGI. topik permasalahan yang lebih fokus. Analisa kinerja sistem polder Pluit ini dibantu

ANALISIS DEBIT DI DAERAH ALIRAN SUNGAI BATANGHARI PROPINSI JAMBI

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Analisis Data. B. Data Hujan

Analisis Hidrologi untuk Pendugaan Debit Banjir dengan Metode Nakayasu di Daerah Aliran Sungai Way Besai

BAB I PENDAHULUAN BAB I PENDAHULUAN

KAT (mm) KL (mm) ETA (mm) Jan APWL. Jan Jan

PENDUGAAN DEBIT PUNCAK MENGGUNAKAN WATERSHED MODELLING SYSTEM SUB DAS SADDANG. Sitti Nur Faridah, Totok Prawitosari, Muhammad Khabir

HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V ANALISIS DAN PEMBAHASAN

PERKIRAAN SEBARAN CURVE NUMBER U.S SOIL CONSERVATION SERVICE PADA SUB DAS BRANTAS HULU ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. secara topografik dibatasi oleh igir-igir pegunungan yang menampung dan

PENGARUH PERUBAHAN TATA GUNA LAHAN DAN KERUSAKAN HUTAN TERHADAP KOEFISIEN PENGALIRAN DAN HIDROGRAF SATUAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

4. PERUBAHAN PENUTUP LAHAN

PEMBUATAN PETA TINGKAT KERAWANAN BANJIR SEBAGAI SALAH SATU UPAYA MENGURANGI TINGKAT KERUGIAN AKIBAT BENCANA BANJIR 1 Oleh : Rahardyan Nugroho Adi 2

(Simulated Effects Of Land Use Against Flood Discharge In Keduang Watershed)

BAB III METODOLOGI 3.1 Lokasi dan Waktu Penelitian 3.2 Alat dan Bahan

BAB I PENDAHULUAN. terus-menerus dari hulu (sumber) menuju hilir (muara). Sungai merupakan salah

III.BAHAN DAN METODE. Gambar 1. Lokasi Penelitian (DAS Ciliwung Hulu)

Analisis Kondisi Hidrologi Daerah Aliran Sungai Kedurus untuk Mengurangi Banjir Menggunakan Model Hidrologi SWAT

BAB III METODOLOGI. dan terorganisasi untuk menyelidiki masalah tertentu yang memerlukan jawaban.

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Pemodelan Hidrologi Untuk Identifikasi Daerah Rawan Banjir Di Sebagian Wilayah Surakarta Menggunakan SIG

ANALISIS LIMPASAN PERMUKAAN (RUNOFF) PADA SUB-SUB DAS RIAM KIWA MENGGUNAKAN METODE COOK

BAB VI. POLA KECENDERUNGAN DAN WATAK DEBIT SUNGAI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

MENUJU KETERSEDIAAN AIR YANG BERKELANJUTAN DI DAS CIKAPUNDUNG HULU : SUATU PENDEKATAN SYSTEM DYNAMICS

BAB V ANALISIS DAN PEMBAHASAN. A. Analisis Karakter Daerah Tangkapan Air Merden

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... iii. LEMBAR PENGESAHAN... iii. PERNYATAAN... iii. KATA PENGANTAR... iv. DAFTAR ISI... v. DAFTAR TABEL...

BAB I PENDAHULUAN. Di bumi terdapat kira-kira sejumlah 1,3-1,4 milyard km 3 : 97,5% adalah air

BAB I PENDAHULUAN. dan mencari nafkah di Jakarta. Namun, hampir di setiap awal tahun, ada saja

SKRIPSI. Oleh : MUHAMMAD TAUFIQ

BAB IV ANALISIS HIDROLOGI DAN PERHITUNGANNYA

ANALISA DEBIT BANJIR SUNGAI BONAI KABUPATEN ROKAN HULU MENGGUNAKAN PENDEKATAN HIDROGRAF SATUAN NAKAYASU. S.H Hasibuan. Abstrak

RINGKASAN PROGRAM PENELITIAN HIBAH BERSAING TAHUN ANGGARAN TAHUN 2013

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PERILAKU MASYARAKAT TERHADAP PENGGUNAAN DAN PELESTARIAN AIR DI LINGKUNGANNYA (Studi kasus di Daerah Aliran Sungai Garang, Semarang) Purwadi Suhandini

Analisis Ketersediaan Air Embung Tambakboyo Sleman DIY

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

ANALISIS KETERSEDIAAN AIR PULAU-PULAU KECIL DI DAERAH CAT DAN NON-CAT DENGAN CARA PERHITUNGAN METODE MOCK YANG DIMODIFIKASI.

HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODE PENELITIAN

KEANDALAN ANALISA METODE MOCK (STUDI KASUS: WADUK PLTA KOTO PANJANG) Trimaijon. Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Riau, Pekanbaru

Kajian Pemakaian metode SWMHMS untuk mencari debit sungai (Studi Kasus DAS Coban Rondo) Riyanto Haribowo Ida Ayu Wayan Sarpindari Jayestishe

BAB IV PEMBAHASAN DAN HASIL

BAB 1 PENDAHULUAN. Pembangunan yang berkelanjutan seperti yang dikehendaki oleh pemerintah

SKRIPSI PEMODELAN SPASIAL UNTUK IDENTIFIKASI BANJIR GENANGAN DI WILAYAH KOTA SURAKARTA DENGAN PENDEKATAN METODE RASIONAL (RATIONAL RUNOFF METHOD)

ANALISA PENINGKATAN NILAI CURVE NUMBER TERHADAP DEBIT BANJIR DAERAH ALIRAN SUNGAI PROGO. Maya Amalia 1)

Studi Evaluasi Sistem Saluran Sekunder Drainase Tambaksari kota Surabaya

ANALISA KETERSEDIAAN AIR DAERAH ALIRAN SUNGAI BARITO HULU DENGAN MENGGUNAKAN DEBIT HASIL PERHITUNGAN METODE NRECA

ANALISIS POTENSI EROSI DAS PETAPAHAN PADA EMBUNG PETAPAHAN Lukman Nul Hakim 1), Mudjiatko 2), Trimaijon 2)

BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN

Lampiran 1 Lokasi dan kondisi Banjir Kota Bekasi (Lanjutan)

III. METODOLOGI. 3.1 Waktu dan Lokasi Penelitian

ANALISIS DAN PEMETAAN DAERAH KRITIS RAWAN BENCANA WILAYAH UPTD SDA TUREN KABUPATEN MALANG

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Kebutuhan Informasi Perencanaan Sumberdaya Air dan Keandalan Ketersediaan Air yang Berkelanjutan di Kawasan Perdesaan

PENGENDALIAN DEBIT BANJIR SUNGAI LUSI DENGAN KOLAM DETENSI DI KECAMATAN TAWANGHARJO KABUPATEN GROBOGAN

III. METODE PENELITIAN. Lokasi penelitian ini adalah di saluran Ramanuju Hilir, Kecamatan Kotabumi, Kabupaten Lampung Utara, Provinsi Lampung.

Transkripsi:

43 Identifikasi Potensi Sumber Air Permukaan Dengan Menggunakan DEM (Digital Elevation Model) Di Sub Das Konto Hulu Kabupaten Malang Identification of Surface Water Potential by Using DEM (Digital Elevation Model) in Sub DAS Konto Malang District. Satrio Wicaksono 1, A. Tunggul Sutan Haji 2*, Ruslan Wirosoedarmo 2 1Mahasiswa Keteknikan Pertanian, Universitas Brawijaya, Jl. Veteran, Malang 65145 2Dosen Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Brawijaya Jl. Veteran, Malang 65145 *Email Korespondensi: alexandersutan@ub.ac.id ABSTRAK Banjir dan kekeringan merupakan dampak dari buruknya sistem tata air sebuah DAS. Hal tersebut berkaitan dengan kondisi hutan di kawasan hulu DAS. Salah satu penyebabnya adalah pemanfaatan lahan yang tidak sesuai dengan daya dukung lingkungan, sehingga kawasan resapan air berkurang. Perlu adanya pemenuhan kebutuhan air yaitu melakukan identifikasi potensi sumber air permukaan agar pemenuhan kebutuhan air bisa tercukupi. Tujuan dari penelitan ini adalah untuk mengidentifikasi letak sumber air permukaan di Kabupaten Malang di Sub DAS Konto. Metode yang digunakan adalah analisis spasial dengan mensimulasikan karakteristik wilayah untuk mendapatkan titik potensi sumber air berdasarkan debit outlet menggunakan SIMODAS. Dengan mengetahui catchment area, nilai sebaran hujan dan nilai koefisien runoff maka dapat diketahui debit rerata pertahun yang merupakan potensi sumber air permukaan. Hasil simulasi menggunakan SIMODAS didapatkan 1 titik potensi sumber air permukaan di Sub DAS Konto Kabupaten Malang Provinsi Jawa Timur. Titik potensi seluas 115.83 km² dengan debit rerata pertahun 2.01 m³.s -1. Simulasi menggunakan SIMODAS didapatkan potensi bulanan dalam 10 tahun sebesar 5.31 m³.s -1 pada bulan Februari. Kata kunci : analisis spasial, daerah tangkapan air, sistem informasi geografis. Abstract The problem of flood and drought give negative impact to water system in the catchment area. It is related to forest condition in the upstream of watershed. One cause is the use of land that does not comply with the environmental carrying capacity making the area of repage is reduce. So we need a water supply that is to identify potential surface water sources of water to individual order fulfillment can be fulfilled. The purpose of this research is to identify the location of fatherly surface water sources in the district. The method spatial analysis to simulatethe characteristics of the area to get a potential point soueces of water by the discharge outlet using SIMODAS. By knowing the catchment area, the value distribution of rainfall and the runoff coefficient can diketahi mean annual discharge is a potential source of surface water. The Simulation using SIMODAS has earned 1 potential source of surface water area in Sub DAS Konto, Malang district, East Java Province. The potential area with 115.83 km² of wide-land has an average debit about 2.01 m³.s -1 in a year. The SIMODAS simulation has obtained monthly earning in 10 years at 5.31 m³.s -1 on February. Key words : catchment area, geographic information system, spatial analysis PENDAHULUAN Air mempunyai peranan penting dalam menunjang semua aktifitas manusia, sehingga manusia membutuhkan air yang sesuai dengan laju bertambahnya jumlah penduduk. Terutama di daerah yang memiliki potensi besar dalam bidang pertanian, peternakan dan perkebunan (Andini, 2014).

44 Sub DAS Konto Hulu, Kabupaten Malang, merupakan daerah potensial pertanian, perkebunan, peternakan dan jumlah penduduk yang semakin meningkat namun memiliki masalah ketersediaan air. Ada potensi mata air yang dapat dimanfaatkan sebagai air baku dan irigasi tetapi sulit dijangkau (Wirosoedarmo,2012). Mengingat hal tersebut, maka sudah selayaknya upaya pengidentifikasian sumber daya air yang berwawasan lingkungan dan berkelanjutan dilakukan, dalam artian setiap kegiatan konservasi atau pengidentifikasian sumber daya air harus disesuaikan dengan potensi yang ada, sehingga tidak mengakibatkan efek negatif pada lingkungan yang akan mengganggu ketersediaan sumber daya air di masa datang. Dalam pengidentifikasian potensi sumber daya air dapat dilakukan dengan menggunakan teknologi yang telah tersedia (Sukobar, 2007). Perkembangan teknologi Sistem Informasi Geografis (SIG) dan Digital Elevation Model (DEM) memungkinkan untuk melakukan pengamatan fenomena alam di permukaan bumi melalui pemodelan spasial. Berkembangnya perangkat lunak SIG sebagai perkembangan sistem penginderaan jarak jauh seperti Ermapper, MapInfo (Indharto, 2004). Potensi kebutuhan air permukaan bisa diperkirakan menggunakan SIG dengan menggabungkan data yang dibutuhkan berupa peta digital, peta jenis tanah, peta sebaran stasiun hujan, peta sebaran stasiun klimatologi dari suatu areal pertanian. Hasil analisis SIG mempresentasikan secara visual potensi air permukaan untuk mempermudah kajian dalam pengalokasian dan pengelolaan air irigasi (Indharto, 2004). Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi sumber air permukaan di Sub DAS Konto Hulu - Kabupaten Malang dengan bantuan software SIG dan Sistem Informasi Model Daerah Aliran Sungai (SIMODAS). BAHAN DAN METODE Metode yang digunakan adalah analisis spasial, yaitu dengan menganalisis karakteristik lahan pada data keruangan. Penelitian ini secara umum dapat dibagi menjadi 3 tahapan, yaitu pengumpulan data yang meliputi data spasial dan data non spasial, pengolahan data serta penerapan model. 1. Pengumpulan Data Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode observasi dokumentasi dengan data sekunder atau dokumen yang merupakan catatan perusahaan, lembaga atau institusi. Dokumen digunakan untuk menunjang kelengkapan data yang lain. Bahan-bahan yang digunakan dalam penelitian ini antara lain : Peta digital topografi Sub DAS Konto Hulu Kabupaten Malang skala 1 : 25.000 dari Badan Informasi Geospasial (BIG), peta digital jenis tanah, peta digital tata guna lahan, data curah hujan harian wilayah Sub DAS Konto Hulu Kabupaten Malang 10 tahun terakhir yaitu tahun 2003-2012 dari Badan Meteorologi dan Klimatologi (BMKG). 2. Pengolahan Data Data spasial merupakan data dalam bentuk keruangan yang didalamnya memiliki database karakteristik data yang meliputi peta kegunaan lahan, peta jenis tanah, topografi serta titik stasiun hujan. Sedangkan data non spasial adalah data yang bukan dalam bentuk keruangan atau data statistik. Data statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif yang berupa data hujan. Data hujan dinyatakan dalam bulanan pada 10 tahun terakhir. Pengolahan data yang dilakukan dalam penelitian ini meliputi 3 tahapan yaitu: Pengolahan Data Grid Runoff Koefiesien runoff (C) adalah nilai koefisien air limpasan, besar kecilnya runoff dipengaruhi oleh penggunaan lahan. Nilai C didapatkan dari literatur kemudian dimasukkan kedalam data atribut peta penggunaan lahan yang diolah menggunakan ArcView 3.3 sesuai dengan nilai masing-masing penggunaan lahan. Setelah itu dilakukan griding untuk mendapatkan peta grid penggunaan lahan. Penelitian sebelumnya (Sylviani, 2010) koefisien runoff menjadi indikator suatu DAS mengalami gangguan. Koefisien runoff dapat digunakan untuk menentukan model pendugaan WEPP (Water Erosion Prediction

45 Project), yaitu model yang digunakan untuk penentuan erosi. Pengolahan Data Grid Area Menentukan nilai Daerah Tangkapan Air atau catchment area (A) langkah pertama yang dilakukan adalah mengolah peta topografi menggunakan ArcView 3.3. Dalam peta topografi di wilayah DAS Konto diolah menjadi bentuk DEM dengan format TIN. Selanjutnya DEM dalam format TIN diubah menjadi bentuk grid ketinggian. Peta grid ketinggian ini kemudian digunakan untuk mendapatkan grid kemiringan (slope), fil sink, grid arah aliran (flow direction) serta grid akumulasi aliran (flow accumulation). Setelah ditentukan titik outlet pada flow accumulatin dapat ditentukan pula luas A. Pengolahan Data Hujan Data yang digunakan adalah peta administrasi dan data hujan. Peta administrasi dan data hujan yang diperoleh dianalisis sehingga menghasilkan nilai titik hujan dan stasiun hujan. Setelah diketahui nilai titik hujan dan stasiun titik hujan lalu dilakukan uji konsistensi terhadap stasiunstasiun yang ada serta dilakukan penentuan curah hujan rerata daerah dengan menggunakan metode Poligon Thiessen. Setelah pengolahan dilakukan maka peta penyebaran curah hujan akan membentuk poligon-poligon yang mewakili sebaran curah hujan pada masing-masing stasiun hujan. Selanjutnya sebaran hujan pada masing-masing stasiun hujan nilainya dimuat pada keseluruhan sel dalam bentuk grid sehingga menghasilkan nilai grid sebaran hujan (I). Data hujan yang digunakan dalam penelitian ini adalah data hujan 10 tahun yaitu tahun 2003 2012 dari dua Stasiun Hujan, yaitu stasiun hujan Kedungrejo dan stasiun hujan Pujon. Nilai debit dapat diketahui dengan terlebih dahulu menentukan curah hujan. Curah hujan digunakan untuk menentukan intensitas curah hujan (I). Perhitungan Intensitas Curah Hujan Perhitungan intensitas curah hujan ditentukan setelah diketahui nilai curah hujan rerata bulanan dalam kurun waktu 10 tahun. Dalam menghitung intensitas curah hujan, metode yang digunakan adalah metode Van Breen. Perhitungan intensitas curah hujan dengan menggunakan metode Van Breen adalah sebagai berikut : I T = 54R T +0,07R T 2 (1) Tc + 0,3 R T Keterangan : I T = Intensitas Curah Hujan (m³.s -1 )R T = Curah Hujan Efektif (mm), T C = Waktu (hari). Setelah dilakukan perhitungan intensitas hujan disetiap stasiun didapatkan nilai I di dua stasiun yang tertera pada Tabel 1 dan Tabel 2. Tabel 1. Intensitas Curah Hujan Stasiun Kedungrejo dan Stasiun Pujon Bln Jml St. KdgRejo St. Pujon Hari CH * I CH* I Jan 31 313.3 14.8 314.7 14.8 Feb 28 476.5 23.7 413.6 20.9 Mar 31 284.0 13.5 298.1 14.1 Apr 30 194.2 9.7 216.9 10.8 Mei 31 66.1 3.3 64.9 3.2 Jun 30 34.9 1.8 44.3 2.3 Jul 31 23.3 1.2 24.6 1.2 Agu 31 6.6 0.3 14.4 0.7 Sep 30 18.2 1.0 27.6 1.4 Okt 31 110.6 5.5 131.1 6.5 Nov 30 232.6 11.5 270.7 13.3 Des 31 367.0 17.1 343.3 16.1 I Rata-rata bulanan 8.6 8.8 *diolah dari data BMKG Entry Data dan Simulasi Model Setelah dilakukan pengolahan data input menggunakan ArcView 3.3 didapatkan data berbentuk grid kemudian dilakukan simulasi menggunakan SIMODAS. SIMODAS adalah perangkat lunak yang digunakan sebagai system informasi dan model hidrologi untuk pengelolaan Daerah Aliran Sungai. Perangkat ini dikembangkan dengan mengintregasikan model hidrologi sebar keruangan dan Sistem Informasi Geografi (Sutan Haji, 2012). Data-data berbentuk grid tersebut dimasukkan kedalam project properties SIMODAS agar bisa dibaca oleh software SIMODAS. Data tersebut meliputi, peta DEM, peta grid kemiringan, peta grid akumulasi aliran, peta grid penggunaan lahan, dan peta grid sebaran hujan. Data yang telah diubah menjadi bentuk ASCII dimasukkan melalui project properties.

46 Tampilan project properties SIMODAS dapat diihat pada Gambar 1. yang sudah dikalibrasi, yaitu nilai C yang sudah dikalikan dengan nilai faktor pengali dari hasil kalibrasi model. Hal ini diharapkan nilai debit simulasi mempunyai tingkat kesalahan yang kecil dengan kondisi dilapang dan dapat dinyatakan valid. HASIL DAN PEMBAHASAN Gambar 1. Project Properties dalam SIMODAS Kalibrasi dan Validasi Model Kalibrasi model bertujuan untuk mendapatkan nilai parameter hidrologi yang mendekati kebenaran kondisi di lapang (Wirosoedarmo, 2012). Pada kalibrasi ini parameter yang perlu dikoreksi adalah nilai C, hingga hidrograf hasil simulasi mendekati hidrograf pengukuran atau observasi. Kalibrasi model pada penelitian ini dilakukan dengan membandingkan debit puncak hasil keluaran model dengan debit puncak aktual di wilayah Sub DAS Konto. Setelah dibandingkan dicari nilai selisih debit (Q) terkecil, kemudian nilai koefisien runoff dikalikan dengan faktor pengali dari selisih nilai debit (Q) terkecil pada tahap penerapan model. Validasi data berfungsi untuk kekonsistensian hasil simulasi dengan menggunakan nilai variasi untuk tiap parameter. Data-data yang divalidasi yaitu data grid nilai C yang divalidasi dengan cara mengkalibrasi, untuk luas A divalidasi dengan menentukan titik outlet pada Sub DAS Konto Hulu, sedangkan nilai I divalidasi dengan melakukan uji konsistensi. 3. Penerapan Model Simulasi menggunakan SIMODAS bertujuan untuk mendapatkan nilai debit rerata pertahun di masing masing titik yang berpotensi menjadi sumber air permukaan. Saat melakukan simulasi nilai C yang digunakan dalam simulasi adalah nilai C Grid Area Peta flow accumulation dapat menentukan titik outlet berdasarkan ketinggian lahan. Dari titik outlet tersebut digunakan untuk menentukan luas A dengan menggunakan SIMODAS. Luas A yang didapat sebesar 115.83 km². Proses pengolahan data grid area dapat dilihat pada Gambar 2. (a) (c) (b) (d) Gambar 2. Proses penentuan catchment area. a) Peta grid ketinggian, b) Peta grid kemiringan, c) Peta arah airan d) Peta akumulasi aliran. Flow accumulation dapat digunakan untuk menentukan jaringan sungai serta menerangkan area-area yang menjadi tempat berkumpulnya air yang berasal dari sumber sehingga dapat digunakan untuk membangun bendungan dalam menanggulangi banjir (Wirosoedarmo, 2012). Intensitas Hujan Pengolahan data intensitas hujan didapatkan bahwa nilai I tertinggi di stasiun hujan Kedungrejo pada bulan Februari dan nilai I terendah pada bulan Agustus. Sedangkan di stasiun hujan Pujon nilai I tertinggi pada bulan Februari, sedangkan nilai I terendah pada bulan Agustus. Nilai tersebut dapat dilihat melalui Gambar 3.

47 karakteristik sumber air permukaan. Jika nilai koefisien Runoff tinggi maka potensinya semakin tinggi pula. Kalibrasi model dilakukan dengan membandingkan debit aliran keluaran model dengan debit aktual di wilayah Sub DAS Konto Hulu. Berikut adalah nilai yang menunjukkan faktor pengali pada Tabel 3. (a) (b) Gambar 3. Grafik Intensitas Curah Hujan (a) Stasiun Kedungrejo (b) Stasiun Pujon Nilai I tersebut di olah dalam bentuk grid dan disimpan dalam bentuk format ASCII untuk input pada waktu simulasi menggunakan SIMODAS. Penelitian terdahulu (Wirosoedarmo, 2012) nilai I digunakan untuk penentuan debit puncak banjir dengan kala ulang 2, 3, dan 4 tahun dengan terlebih dahulu menentukan curah hujan kala ulang melalui perhitungan uji konsistensi dan pemilihan kesesuaian metode distribusi curah hujan. Poligon Thiessen Dari data Intensitas hujan dalam 2 stasiun tersebut dapat ditentukan letak stasiun hujan dengan menggunakan metode Poligon Thiessen Berdasarkan pembagian luas daerah pengaruh Metode Poligon Thiessen didapatkan luas daerah pengaruh stasiun hujan Kedungrejo adalah 7742.92 m 2 sedangkan luas daerah pengaruh stasiun hujan Pujon adalah 6909.58 m 2. Kalibrasi dan Validasi Model Kalibrasi model bertujuan untuk mendapatkan nilai parameter hidrologi yang mendekati kebenaran kondisi lapang. Parameter yang perlu dikoreksi yaitu koefisien runoff. Parameter koefisien Runoff memberikan pengaruh terhadap Tabel 3. Faktor Pengali Nilai C Faktor Pengali Nilai C Q Model (m³.s -1 ) Q Aktual (m³.s -1 ) Selisih Nilai Q 1.50 5.07 5.31-0.234 1.60 5.40 5.31 0.104 1.58 5.34 5.31 0.036 1.57* 5.30 5.31 0.003 1.56 5.23 5.31-0.070 *Faktor pengali nilai C selisih terkecil Debit aktual di wilayah Sub Das Konto Hulu yaitu sebesar 5.31 m³.s -1. Hasil kalibrasi yang didapat agar nilai parameternya mendekati kebenaran kondisi di lapang adalah nilai Koefisien Runoff awal dikalikan dengan 1.57. Debit aliran setelah di kalibrasi yaitu 5.30 m³.s -1. Dari data terdebut dapat dinyatakan valid karna mendapatkan nilai selisih terkecil. Setelah ditentukan nilai factor pengali, dilakukan penglian terhadap nilai C. Nilai C sebelum dikalibrasi dan setelah dikalibrasi dapat dilihat pada Tabel 4. Tabel 4. Nilai Koefisien Runoff Sebelum dan Setelah Kalibrasi Koefisien Runoff Penutupan Lahan Sebelum* (n) Setelah (n x 1,57) Air Tawar 0.20 0.31 Rerumputan 0.36 0.57 Semak Belukar 0.15 0.24 Sawah Tadah Hujan 0.15 0.24 Sawah Irigasi 0.15 0.24 Tegalan 0.38 0.60 Kebun 0.10 0.16 Hutan 0.05 0.08 Pemukiman 0.45 0.71 Gedung 0.60 0.94 Tanah Kosong 0.40 0.63 *data didapat dari Dephut Penelitian terdahulu (Indarto, 2012) melakukan proses kalibrasi dengan menggunakan metode ganerik dan manual terhadap model SMAR yang prinsipnya dapat mereproduksi fluktuasi debit (naik dan turunnya debit) pada Sub DAS Rawatamtu pada skala bulanan, musiman

48 dan tahunan. Model SMAR (Soil Moisture Accounting Rainfal Model) yang dapat digunakan untuk menghitung aliran permukaan (runoff) dari suatu DAS. Proses validasi juga dilakukan pada penelitian aplikasi pengukuran kualitas air limbah dengan metode Learning Vector Quantization (LVQ). Hasil tersebut perlu diadakan pengujian dan di validasi nilainya. Dari pengujian tersebut dihasilkan nilai jarak terkecil sehingga dpat dikatakan valid (Eneng dan Sanny, 2010). Proses validasi simulasi SIMODAS dapat dilihat pada Gambar 4. Gambar 4. Gambar Debit Aliran pada SIMODAS Terapan Bidang Rekayasa Sipil Vol. 19 No. 3. Indharto, Yopi. 2004. Operator Hidrologi Untuk Penyusunan Sistem Informasi Kebutuhan Air Tanaman. Jurnal Pertanian Vol. 14 No. 1. Rahadjo, P Nugro. 2008. Masalah Pemenuhan Kebutuhan Air Bersih Tiga Desa Di Kabupaten Ende. JAI Vol. 4 No. 1. Sukobar. 2007. Identifikasi Potensi Sumber Daya Air di Kabupaten Pasuruan. Fakutas Teknik Sipil. ITS Surabaya. Jurnal Apikasi Vol.3 No.1. Sutan Haji, A. 2012. Pragnosa Banjir Sub Das Konto Menggunakan Simodas. Jurnal Teknologi Pertanian Vol.32 No.2. Universitas Gajah Mada. Sylviani, 2010. Potensi dan Pemanfaatan Sumberdaya Air di Daerah Airan Sungai Jeneberang dan Kawasan Hutan Lindung (Studi Kasus di Kabupaten Gowa, Profinsi Sulawesi Selatan). Jurnal Penelitian. Makasar Wirosoedarmo, R. 2012. Pragnosa Banjir Sub Das Konto Menggunakan Simodas. Jurnal Teknologi Pertanian Vol.32 No.2. Universitas Gajah Mada. Penerapan model menggunakan SIMODAS didapatkan 1 titik potensi sumber air permukaan di Sub DAS Konto Hulu Kabupaten Malang Propinsi Jawa Timur. Titik potensi seluas 115.83 km² dengan debit rerata pertahun 2.01 m³.s -1. Dari hasil simulasi dengan SIMODAS, didapatkan nilai debit aliran sebesar 5.31 m³.s -1 pada bulan Februari. DAFTAR PUSTAKA Andini, I Gusti Ayu. 2014. Peningkatan Penyediaan Air Bersih Perpipaan Kota Bandung Dengan Pendekatan Pemodelan Dinamika Sistem. Jurnal Perencanaan Wilayah dan Kota A SAPPK V1N1. Eneng dan Sanny. 2010. Perancangan Apikasi Pengukuran Kualitas Air Limbah Menggunakan Microsoft Visua Basic 6.0. Jurnal Perancangan. FMIPA Universitas Pakuan. Indarto. 2012. Prosedur Kalibrasi dan Validasi Model SMAR untuk Mendiskripsikan Proses Hujan Aliran di Sub-DAS Rawatamtu. Jurnal Teoritis dan